You are on page 1of 32

Harga Rp. 3500,- No.

27/II/25 April - 01 Mei 2001

PCplus TABLOID KOMPUTER

TAWURAN KUIS IAH


AD
BERHaker &
Spe Dinding
Jam

DENGAN Presdir PT IBM


Indonesia,
Betti S. Alisjahbana

GAME JARINGAN Mencari dan


Memberi yang
Terbaik Lewat
“Diversity” (30)

Gilbert Goodmate:
Misteri Hilangnya
Jamur Ajaib (29)

Cara Masuk ke
BIOS (12)

Mengenal
FOTO: RICHARD/PCplus • Lokasi: Millenia Game Net Center

Registry
Windows Dilema Memakai
Ponsel (8)

PCplus
plusMail No.27/II/01 Mei 2001

KRITIK DAN MASUKAN agar kandungan dari tabloid pun


ISP Broadband 88direct
Saya seorang pembaca semakin padat.
Baru-baru ini ISP 88direct yg mengaku broadband ini menaikkan tarif warnet yang sangat mem-
setiamu. Ada beberapa kritik, Syarif Hidayat
beratkan. Dahulu hanya ada satu tarif yaitu Rp.385.000/bulan, tanpa ada larangan untuk digunakan
saran, dan pertanyaan yang
oleh warnet. Pada tanggal 7 Maret 2001 saya mendapat e-mail tentang keluarnya paket warnet, dan
ingin saya utarakan. Namun Red: Terima kasih atas masukan
kepada warnet yang menggunakan dihimbau untuk berlangganan paket tersebut. Sejak itu banyak
sebelumnya saya minta maaf Anda dan kritik Anda. Memang
sekali warnet yang komplain terhadap tarif tersebut karena sangat memberatkan (www.88direct.com
kalau kritiknya keterlaluan, selera masing-masing tidak sama.
dan forum.88direct.com). Pada tanggal 9 Maret 2001 saya memperpanjang langganan (dengan
sarannya berlebihan, dan Kami akan memperhatikan saran
membayar tarif lama 6 bulan). Kemudian pada tanggal 5 April 2001 (19.30 WIB) semua koneksi
pertanyaannya terlalu banyak. dan masukan Anda.
Internet pengguna 88direct yang dianggap warnet diputus sampai sekarang. Tanggal 6 April 2001
Tapi kritik dan saran itu semua
saya datang ke kantornya. Akhirnya bagian Marketing bilang akan mengembalikan sisa uang
saya sampaikan demi kesuksesan MATERI BERAT BAHASA
langganan saya, yang sampai sekarang saya belum menerimanya.Masalah lain adalah tentang alat
kita bersama, terutama tabloid SEDERHANA
pendukungnya. Setelah koneksi saya diputus, alat yang harganya Rp.3.750.000 tidak bisa dikembali-
kesayangan kita ini. Saya salut dengan PCplus
kan. Padahal alat ini hanya khusus untuk koneksi 88direct, malah saya disuruh cari calon pelanggan
Pertama, untuk ukuran karena bisa menyajikan materi-
baru yang mau membeli alat tersebut. Saya hanya berharap tarif baru itu berlaku untuk pemasangan
sebuah tabloid TI yang sarat materi yang sebetulnya berat
baru saja. Sebetulnya masalah yang berhubungan dengan ISP ini tidak hanya yang saya sebutkan di
dengan berbagai macam seperti misalnya tentang chipset,
atas dan sudah 100 warnet lebih dari Sabang sampai Merauke yang menggunakan layanannya.
informasi up to date, PCplus BIOS, dan lain sebagainya
memiliki lay out atau tata letak dengan bahasa sederhana.
Iman
dan artistik yang jauh dari Mudah dimengerti oleh orang
Jakarta
karakter up to date (gaul, awam. Oh ya bagaimana jika
ngejreng), bahkan boleh materi pemrograman C++nya
dibilang out of date. Kalau boleh plusFokus, plusTrend, tabloid ini menggunakan rata gambar artis tersebut atau situs- diarahkan ke visual program-
membandingkan lay out atau plusBelanja, plusKerja, kiri dan kanan. Saya juga pernah situs lain plus motto-nya kalau ming? Di awal-awalnya disebut-
tata letak dan artistik PCplus plusBintang, dan plusNetiket, membaca, katanya ada pembaca ada dan bila perlu, tetapi jangan kan Dev C++ sebagai salah satu
masih kurang dibanding dengan digunakan lay out atau tataletak yang membaca tulisan rata kiri kata-kata yang terlalu komersial, compiler C++ yang baik. Saya
tabloid-tabloid olah raga atau yang sama (terutama jenis dan dan kanan lebih susah dibanding yang disunting sedemikian rupa sampai men-download-nya. Baik
tabloid-tabloid infotainment. warna huruf dalam judul selalu dengan rata kiri saja. Seberapa sehingga layak tempel di dinding sekian dulu, salam saya dari Bali.
Coba perhatikan saja! Pada saja sama serta selalu rata kiri). besar kepuasan kita dengan dan tentunya dengan kertas
cover, judul tabloid "PCplus" Bagaimana kalau dalam setiap kemudahan membaca tulisan yang cukup qualified untuk Edy Budiasa
ditulis lugu tanpa ada efek atau rubrik disajikan dalam tampilan rata kiri saja kalau dibanding dijadikan sebuah poster. Untuk Jl. Mayjen Sutoyo No. 32
ilustrasi yang bernuansa artistik atau lay out yang memiliki ciri dengan kepuasan kita melihat bonus stiker mungkin bisa Denpasar 80113
lain yang menghiasinya. Kalau khas tersendiri plus ilustrasi- apa yang kita baca rapi dan enak dikeluarkan secara bergantian
cuma tulisan begitu saja, orang ilustrasi tambahan yang sesuai di lihat. Di sini saya lebih dengan poster, tapi kalau bonus Red: Kami akan memperhatikan
yang baru mengenal komputer dengan rubrik atau menunjang menekankan kepada CD saya pikir terlalu wah, karena usulan Anda. Terima kasih atas
dua hari juga bisa membuatnya. kandungan tulisan. Ini sangat penampilan dari tabloid, karena ndak sebanding dengan harga atensi Anda buat PCplus.
Masa' di era yang penuh dengan berguna agar pembaca tidak memang kesan pertama tabloidnya. Tapi sekali-kali
berbagai program pengolahan merasa bosan dengan tampilan seseorang ketika melihat sebuah dicoba juga nggak apa-apa. Pada KEBANYAKAN HARDWARE
kata, program desain grafis, yang begitu-begitu saja? Pada tabloid dengan penampilan yang event-event tertentu terutama Bang Redaksi yth, PCplus
program 3D serta program lain kebanyakan halaman saya menggoda, seorang akan tahun baru, ulang tahun atau memang oke banget tapi terasa
dan peralatan terutama merasakan "sepi", kurang berusaha mengambil, membuka- yang lainnya, PCplus sebaiknya masih kurang, halaman PCplus
berbagai macam scanner dan adanya sentuhan-sentuhan buka, membacanya, dan kalau juga menyertakan kalender atau kebanyakan untuk mengulas
mungkin printer dengan artistik yang ditunjukkan. memang ditunjang dengan mungkin apa saja yang bisa produk hardware. Gimana
berbagai macam kemampuan Header dan Footer dalam tabloid berita atau isi tabloid yang menambah semarak suasana hati softwarenya? O ya…kuisnya
hasil cetakannya yang sangat inipun terlalu lugu. Selain itu menarik, padat dan bermutu pembaca setianya. kalau boleh usul jawaban lewat
menunjang keperluan kalau saya perhatikan pada maka ia akan kecewa kalau tidak Keempat, bagaimana kalau e-mail. Segitu dulu..thanks.
percetakan dan sejenisnya. umumnya jarak antarkolom membelinya. plusHumor dihadirkan lagi,
Selain itu banyak di antara dalam tabloid PCplus ini terlalu Kedua, pada setiap artikel meskipun ada pembaca yang Ribowo SF
program-program tersebut juga lebar, terutama jarak yang di dalamnya diulas atau tidak menginginkannya. Tapi ribowo@hotmail.com
menyediakan preset-preset, antartulisan dalam rubrik disinggung tentang sebuah situs, mengingat beberapa surat dari
script-script, atau plug in-plug in plusAktual. Kalau boleh alangkah baiknya jika di pojok pembaca juga menginginkan Red: Terima kasih atas masukannya.
yang akan memudahkan kita memberi masukan mungkin bisa bawah akhir tulisan itu dihadirkannya kembali rubrik
mengolah kata, gambar, diperkecil, maksimal 0,5 cm atau disediakan sebuah wahana yang plusHumor. Di sela-sela kita PERUBAHAN
mengatur tataletak serta bisa agak lebar tetapi digantikan berisi rangkuman alamat situs- membaca informasi tentang TI, Selamat kepada PCplus
memberikan ilustrasi yang akan dengan border-border atau situs yang disinggung agar alangkah baiknya juga diselingi karena saya melihat perubahan
menambah nilai estetis pada frame yang lebih ngejreng plus sewaktu kita butuhkan kita tidak dengan guyonan-guyonan khas artikel juga tips dan suara
hasil karya kita, PCplus hanya ilustrasi yang lain. Jenis huruf susah-susah membaca dan yang kembali menyejukkan pembaca yang dianggap terlalu
tampil dengan gaya sesederhana (font) yang digunakan dalam mencarinya di antara tulisan pikiran kita. Humor-humor yang bodoh untuk tidak dimuat. Saya
itu. Kebanyakan tulisan yang ada tabloid ini apa nggak sebaiknya tersebut. dimuat sebaiknya dimunculkan harap terus begitu. Jangan
hanya disajikan dengan frame jenis huruf standar yang Ketiga, bagaimana kalau dalam beberapa format, jangan karena mengejar deadline Anda
rectangle atau rounded kebanyakan digunakan oleh PCplus secara berkala juga hanya cerita saja, semisal tidak peduli akan kualitas artikel
rectangle yang diberi arsiran, kebanyakan tabloid dan koran menyertakan bonus. Bonus di cergam, karikatur atau mungkin yang Anda muat. Sekali lagi
tanpa ilustrasi lain yang akan (jenis huruf yang memiliki alas sini bisa berupa stiker, poster, yang lain. Kelima, kuis yang selamat, pertahankan kondisi ini.
lebih memanjakan mata kita. kaki dan topi, semisal Times New atau yang lainnya. Poster yang dimuat bisa terus dipertahankan,
Dalam hampir keseluruhan Roman atau sejenisnya) disertakan mungkin bisa poster tapi hadiah yang disediakan Arya Nanggara
rubrik, di antaranya rubrik meskipun ada juga tabloid yang para tokoh TI seperti Bill Gates kalau bisa jangan hanya mouse. aryananggara@usa.net
plusBelajar, plusInternet, menggunakan jenis huruf atau yang lainnya, atau mungkin Selain kuis mungkin bisa juga
plusPonsel, plusVirus, seperti yang PCplus gunakan. berupa iklan beberapa ditambah dengan beberapa Red: Terima kasih atas komentar
plusProgram, plusKiat, Agar nampak lebih rapi, hardware, software, atau permainan pengasah otak, Anda. Kami akan berusaha memberi
plusUpgrade, plusOpini, bagaimana kalau tulisan di mungkin situs-situs artis plus seperti TTS atau permainan lain, yang terbaik buat pembaca.

Pemimpin Umum/Pemimpin Redaksi: R. Suhartono Dewan Redaksi: P.M. Winarno, P.C. Wiwiek Juwono, Redaksi menerima kiriman naskah berupa opini, inovasi, ulasan, ujicoba yang

PCplus
TABLOID KOMPUTER
B.M. Adam Redaktur Pelaksana: Julianto Redaksi: Alois Wisnuhardana, Silvester Sila Wedjo, Irta Belia,
F.X. Bambang Irawan, Saifullah Kundo Koresponden: Henry Syarifuddin (Bandung), Tjahjono EP
(Yogyakarta), Didik Setyono (Surabaya), Kontributor: Budiman Ranamanggala, Christianto S. Kurniawan,
Harry Surjadi, Yahya Kurniawan Sekretariat Redaksi: Putri, Dian Artistik/Tata-letak: Richard, Robby F.,
Sukarja Produksi: Bambang Trie.
berkaitan dengan komputer-Internet. Tulisan harus orisinal dan belum pernah
dimuat di media cetak lain atau Internet. Tulisan dikirimkan ke alamat redaksi
dan disertai dengan alamat lengkap dan alamat e-mail. Redaksi berhak
menyunting naskah tanpa mengubah keseluruhan isinya. Hak pemuatan
Pemimpin Perusahaan: Teddy Surianto Wakil Pemimpin Perusahaan: Aspianah Hia Iklan: Chrispina E.T., Anneke Dame, Janne Eveline Promosi: Eva
Grace S., Jimmy Rambing Sekretariat Sirkulasi: Emy Varlina V., Agung P. sepenuhnya ada pada redaksi. Tulisan harap dikirimkan dalam format TXT
Penerbit: PT Prima Infosarana Media Pencetak: PT GRAMEDIA (isi di luar tanggung jawab pencetak) atau RTF. Apabila disertai gambar, gambar dikirim dalam format terpisah dari
Rekening: BCA Cab Gajah Mada No Rek. 012.300551.9 atau Bank BNI Cab Utama Jakarta Kota No Rek. 008.24400 a.n PT Prima Infosarana Media teks dan berbentuk file JPG/JPEG. Naskah yang tidak dimuat tidak akan
Alamat Redaksi & Iklan: E-mail redaksi: Alamat Sirkulasi: E-mail sirkulasi:
dikembalikan. PCplus memberikan imbalan untuk artikel yang dimuat.
Jl. Palmerah Selatan No. 12. redaksi@e-pcplus.com Jl. Palmerah Selatan No. 12 A sirkulasi@e-pcplus.com
Jakarta 10270 Jakarta 10270.
Wartawan dan fotografer PCplus dibekali kartu pengenal dan tidak diper-
Telp. 548-3008, 548-0888, 549-0666. E-mail iklan: Telp. 548-3008, 548-0888, 549-0666 E-mail milis PCplus: kenankan meminta imbalan berupa uang atau barang apapun demi
Ext. 3701, 3703, 3713. Fax. 536-0411 iklan@e-pcplus.com Ext. 3704, 3706. Fax. 536-0411. mailplus@yahoogroups.com kepentingan pemberitaan.

2 PCplus
plusAktual No.27/II/01 Mei 2001

RUANG DORONG GIGABIT ETHERNET,


3COM PANGKAS HARGA
IITELMIT 2001 Dunia bisnis makin

HAMPIR rakus terhadap bandwidth


untuk mendukung
konektivitas, yang

PENUH
merupakan nadi bisnis vital
mereka. Gigabit Ethernet
adalah salah satu
jawabannya. Teknologi ini
Meski acara IITELMIT 2001-Internet World Indonesia- mengadopsi teknologi
G15 Trade Exhibition masih satu bulan ke depan, hampir seluruh transmisi Ethernet yang
ruang pameran IITELMIT 2001 telah terisi. Lebih dari 80% ruang terkenal dengan
pameran seluas lebih dari 5000 m2 dikontrak oleh lebih dari 50 kemudahannya dan
perusahaan terkemuka Indonesia dan negeri jiran. “Saat ini harganya yang terjangkau,
penjualan bukan lagi prioritas kami,” kata Henry Sihombing, namun mampu mendukung
Project Manager IITELMIT 2001. laju transfer data sampai
Konsentrasi pihak penyelenggara saat ini difokuskan pada seribu megabit (satu gigabit)
“Komitmen terhadap Gigabit Ethernet”
penyiapan infrastruktur di Jakarta Convention Center dan per detik.
penyelesaian rincian konferensi IITELMIT 2001 dan Internet World Dalam mendorong yang berupa kartu untuk mendorong transisi menuju
Indonesia, yang penyelenggaraannya dilakukan bersama-sama implementasi teknologi antarmuka jaringan (network Gigabit Ethernet dengan
dengan Strategic Intelligence dan Penton Media,Inc. tersebut, baru-baru ini 3Com interface card) dan switch solusi yang mudah dan
Beberapa tokoh yang sudah memastikan akan hadir sebagai Corporations mengumumkan berbasis jaringan kabel tembaga terjangkau, sebagaimana kami
pembicara di konferensi IITELMIT 2001 antara lain Agum Gumelar, pemangkasan harga produk- (copper) merupakan solusi telah mengembangkan dan
Dr. Juwono Sudarsono, Morishita, Chairman Matsushita Electric produknya hingga 30 sampai berbiaya rendah yang laris di terus memimpin pasar
Industrial Co. Ltd; Hari Kartana, Presiden & CEO PT Indosat; 50 persen lebih rendah pasaran dan menjadikan 3Com Ethernet dan Fast ethernet,”
Muhammad Nazif, Presiden Direktur PT Telkom; Philipe Eurin, dibanding pesaingnya. Produk- pemimpin pasar dalam segmen ujar Carnen Nyam, Country
Executive Director France Telecom; Choo Pui Hong, President produk Gigabit Ethernet dari tersebut. Head Manager 3Com Indone-
Director Singapore Telecom, serta para pembicara terkemuka 3Com yang sudah dipasarkan, “Kami akan terus sia. (fbi)
lainnya.
IITELMIT 2001, bersama-sama dengan Internet World Indone-
sia dan G15 Trade Exhibition diperkirakan akan menjadi ajang

MAIN SAHAM
pameran dan konferensi terlengkap dalam sejarah Indonesia.
Acara ini diselenggarakan bersamaan dengan KTT G15, dari 22
Mei hingga 31 Mei 2001. Acara ini diselenggarakan oleh PT Rantai
Expo Internasional, anak perusahaan ITE Group Plc, perusahaan

BERHADIAH DI
terkemuka di dunia penyelenggaraan event-event perdagangan
di pasar yang sedang tumbuh. (snu)

FITUR-FITUR BARU E-SAMUEL.COM


DARI OKE SMS Bukan game saja
yang diperlombakan dan
dibikin turnamen. Kegiatan jual
beli saham juga cukup
menantang kecermatan
melihat kecenderungan pasar.
Ini memang sangat menarik
buat digelar dalam bentuk
kompetisi. Oleh karenanya,
Samuel Sekuritas Indonesia,
dalam situs e-Samuel-nya
Isu bakal terbukanya gateway masing-masing operator GSM (www.e-samuel.com)
sehingga pengiriman SMS lintas operator akan segera terealisir menggelar Turnamen Saham
tampaknya melecut Oke SMS, yang kita kenal merupakan berhadiah.
perusahaan layanan SMS gateway terpopuler di Indonesia, membuat Anda bisa berpartisipasi
langkah-langkah antisipasi. Langkah awal mereka adalah dengan mendaftar menjadi
pengembangan fitur-fitur baru yang diharapkan akan peserta melalui situs tersebut
mendiversifikasi layanan utama SMS lintas operator mereka. sampai dengan tanggal 9 Mei Presiden Direktur PT e-Samuel keempat dan kelima berupa
Fitur-fitur terbaru tersebut adalah: pengiriman SMS lewat Web (untuk periode pertama, yang Indonesia, turnamen ini merchandiser. Pemenang
(www.okesms.com), layanan SMS Group yang bisa mengirim ke 20 berlangsung 23 April sampai 31 diselenggarakan dalam rangka adalah peserta dengan ke-
nomor berbeda sekaligus, layanan berbagai macam kuis seperti sepak Mei). Setelah itu Anda akan memberikan pengetahuan pasar naikan nilai portofolio ter-
bola dan Formula 1, layanan matchmaker atau mencari jodoh lewat dibekali dengan modal virtual modal kepada masyarakat dan tinggi selama periode sebulan
SMS, layanan freebies di mana pelanggan bisa mendapat penawaran- sebesar 500 juta rupiah. mewadahi hasrat masyarakat tersebut. Peserta diwajibkan
penawaran gratisan dari partner Oke SMS, layanan informasi skor Dengan uang “fiktif” ini Anda untuk bisa mencicipi permainan melakukan minimal 5 kali
sepak bola, dan layanan e-game. Oke SMS juga mulai melirik pasar bisa membeli saham-saham saham tanpa risiko apapun. transaksi selama turnamen
korporat dengan menggandeng Garuda Indonesia dan Samuel “fiktif” yang diperjualbelikan Turnamen ini menyediakan berlangsung dan tidak diper-
Sekuritas. dalam bursa. Meski demikian, hadiah sebesar 2 juta rupiah kenankan menaruh seluruh
Berdiri sejak September 2000, jumlah pelanggan Oke SMS data pergerakan saham-saham untuk pemenang pertama. portofolio (100%) pada satu
sampai saat ini mencapai 230 ribu orang. Sugiono, Chief Executive tersebut merupakan data yang Hadiah kedua berupa voucher saham saja. Selain itu peserta
Officer Oke SMS, menargetkan tahun ini akan mencapai 500 ribu real time dari BEJ. belanja di Sogo sebesar 1 juta juga harus terdaftar sebelum 9
pelanggan. (fbi) Menurut Rakesh Jain, rupiah. Sedang hadiah ketiga, Mei 2001. (fbi)

PCplus 3
plusAktual No.27/II/01 Mei 2001

SIGMA MEMBAWA PARA PERESMIAN


KARYAWANNYA EPSON SQUARE
BERKANTOR DI DESA DAN
PELUNCURAN
PRODUK EPSON

Dahsyat! Itulah kata ruang perkantoran di sebuah gagasan pembangunan Persis seperti yang dijanjikan di bulan Februari lalu,
yang bisa mewakili benak gedung bertingkat. tempat ini berpijak” demikian PT EPSON Indonesia akhirnya baru-baru ini (23/4) berhasil
seseorang bila melihat ruang Bukan tanpa maksud kalau kata Djarot Subiantoro, merealisasikan niatnya membuka gerai baru di kawasan
perkantoran di lantai 5 pada hari kamis, 19 April 2001 Presiden Direktur Grup Sigma, pertokoan Mangga Dua Mall, Jakarta. Gerai unik yang dinamai
German Centre, Bumi Serpong lalu, Sigma, perusahaan spesialis saat meladeni wartawan pada EPSON SQUARE ini berlokasi di lantai 3 pusat perdagangan
Damai, Tangerang, yang bidang integrasi dan layanan konferensi pers “Peluncuran tersebut.
“diacak-acak” menjadi sebuah teknologi informasi meluncur- Identitas Baru dan Desa Kehadiran gerai ini lebih ditujukan untuk pengunjung yang
desa. Bagaimana tidak? kan identitas barunya berupa Sigma” di Desa Sigma. ingin melihat dan menguji coba produk-produk Epson yang
Berbagai peralatan kantor tempat kerja bernuansa tradisi- Lebih lanjut Djarot juga digelar di sana. Fungsinya lebih banyak dikhususkan sebagai
yang sarat teknologi tinggi onal bernama “Desa Sigma” dan berharap, kreativitas dan showroom sekaligus sarana eksibisi bagi berbagai kegiatan
diletakkan di antara perabotan logo baru Sigma. “Alasan proses kontemplasi para promosi produk-produk Epson. Mulai dari printer, scanner, plotter,
dan aksesori khas pedesaan, pemilihan konsep desa dengan karyawan dan jajarannya hingga kamera digital dan proyektor digital, semuanya dipajang
macam: keran air, bakul nasi, pertimbangan bahwa desa dapat tumbuh subur di tempat di sana.
bahkan kaleng krupuk, adalah model tempat kerja masa kerja yang nyaman di mana Di tempat ini nantinya, PT EPSON Indonesia akan menggelar
kemudian bangku serta depan. Refleksi filosofi hidup selanjutnya identitas lahiriah berbagai kegiatan promosi, seminar, maupun demo baik bagi
dinding kasar dari bambu, dalam kebersamaan di mana komunitas Sigma itu akan para reseller maupun end user. Untuk bulan Mei dan Juni
masih ditambah kolam ikan orang saling mengenal satu disandingkan dengan karya mendatang saja, pihak Epson sudah merencanakan setidaknya
lengkap dengan jembatan dan sama lain, terbuka, saling maya mereka yaitu Bandjar, empat jenis pelatihan per bulannya.
gemericik airnya. Sulit membantu, memiliki kontribusi aplikasi virtual berbasis Web Mengenai gerai pamer yang tidak melayani layanan jual-beli
dipercaya juga bahwa mereka positif dalam membentuk tim berdasarkan konsep kemanu- ini, General Manager PT. Epson Indonesia, Mr. Yamamoto
membangun semua ini pada yang andal, dari sini sebenarnya siaan dan lingkungan. (ook) Kazuyoshi berkomentar, “EPSON Square ini tak hanya sekedar
sebagai showroom, melainkan merupakan tempat ‘exhibiting
Epson products’. Tempat ini tak hanya digunakan sebagai pusat
menggali informasi bagi end user, tetapi juga end user bisa ikut

COMPAQ HADIR DI FUJI IMAGE PLAZA


mencoba berbagai produk yang ditampilkan di sana.”
Ruang pamer ini sendiri didesain dengan konsep-konsep
informatif, komunikatif, menyenangkan (convenience), high tech,
dan edukatif. Dengan waktu buka setiap hari dari pukul 10.00
WIB hingga 18.00 WIB, diharapkan EPSON SQUARE pertama yang
Compaq Com- Untuk itu kebutuhan akan dibuka di Indonesia ini bakal banyak dikunjungi oleh peminat
puter Indonesia komputer sebagai sarana produk Epson. Selain itu keberadaannya pun diharapkan bisa
bekerja sama dengan Fuji kreativitas dan alat yang mendongkrak penjualan produk Epson di Indonesia. “Bila
Image Plaza kini mampu menghasilkan kesem- responnya cukup baik, kita berharap bisa membuka ruang pamer
menghadirkan produk-produk purnaan fotografi sangat sejenis di daerah lain,” ujar Lia Octaviani, Marketing Manager PT
komputer seperti notebook dibutuhkan. Pada tahap awal EPSON Indonesia.
dan desktop Compaq Presario, Compaq menyedia-kan Pada kesempatan yang sama, pihak EPSON Indonesia juga
iPAQ Desktop, serta produk produknya di Fuji Image Plaza sekaligus meluncurkan produk printer terbarunya: EPSON Stylus
paling banyak diminati: iPAQ cabang Rawamangun, Matra- Photo 890 dan Stylus Photo 1290. Produk anyar BorderFree 2880
Pocket PC. man, Mangga Besar, Menteng, dpi 6 warna ini bisa mencetak satu halaman penuh tanpa margin
"Fuji Image Plaza Melawai, Pondok Indah Mall, (garis pembatas pinggir). Berbeda dengan printer warna biasa
selangkah lebih depan dalam Manager Compaq Computer Pluit Megamall, Mall Taman yang menggunakan teknologi 4 warna (CMYK), printer ini
mengantisipasi pasar. Setelah Indonesia. Compaq sangat Anggrek, Citraland, Sogo Plaza mengunggulkan teknologi 6 warna CcMmYK (Cyan, Light Cyan,
merenovasi beberapa outlet- menunjang visi yang dimiliki Fuji Senayan, Metro Pondok Indah, Magenta, Light Magenta, Yellow, Black). Dengan sistem ini,
nya, FIP akan menyediakan Image Plaza bahwa tidak lama Kelapa Gading Mall, Plaza gradasi dan paduan warna cetakan yang dihasilkan lebih halus.
perlengkapan fotografi, lagi akan terjadi transformasi Indonesia. Peluncuran konsep Kedua produk anyar ini direncanakan akan mulai beredar
telekomunikasi, perangkat penggunaan traditional photog- baru ini akan dilaksanakan 25 pertengahan Mei mendatang. Harganya? Stylus Photo 890 akan
digital, dan komputer," raphy menjadi digital photogra- April 2001 di Fuji Image Plaza, berkisar pada US$ 350, sedangkan Stylus Photo 1290 dipatok pada
ungkap Ivan Tjahjadi, eBusiness phy. Rawamangun. (snu) harga US$ 575. (ibp)

4 PCplus
plusBelajar Yahya Kurniawan No.27/II/01 Mei 2001

PARAGRAF
Pada awal pembahasan
mengenai HTML di
tabloid Anda ini, telah
dijelaskan bahwa HTML
sebenarnya merupakan

DAN HEADING
file teks (text only) yang
diberi tanda-tanda
tertentu yang disebut tag
HTML, kemudian diterje-
mahkan oleh browser

PADA HTML
sehingga memberikan
tampilan secara visual.
Karena hanya bersifat
text only itulah maka
HTML juga tidak
mengenal carriage return
atau ganti baris (pada berarti paragraf. Tag <P> ini tuk seperti font mesin ketik dan heading. Dalam suatu tulisan
pengolah kata fungsi juga digunakan secara tunggal, tidak dapat diubah, sekalipun yang terdiri dari banyak bab
carriage return diwakili dan diletakkan di awal sebuah ada tag <FONT>. Contoh: dan subbab, heading berguna
oleh tombol Enter). paragraf. Contoh: untuk membedakan judul bab,
Preformated </TITLE> judul subbab, dan judul sub-
Paragraf </TITLE> subbab. HTML menyediakan
Sebagai gantinya, HTML Nama : Yahya Kurniawan,S.T. <BR> sampai 7 level heading. Artinya,
menyediakan tag <BR> yang Ini adalah paragraf pertama. <BR> Alamat: Yogyakarta <BR> kita dapat membuat subbab
berarti break untuk mewakili Baris kedua paragraf pertama. <PRE> sampai kedalaman tujuh
fungsi carriage return. Tag ini Ini adalah paragraf kedua. <BR> Nama : Yahya Kurniawan,S.T. tingkat. Dalam HTML heading
digunakan secara tunggal, Baris kedua paragraf kedua. Alamat: Yogyakarta diwakili oleh tag <Hn>, dan n
artinya tidak memerlukan tag dapat diganti dengan angka 1
penutup </BR>. Tag <BR> akan Sekalipun telah Lihat hasilnya pada hingga 7. Contoh:
membuat baris baru sebanyak menyediakan kedua tag Gambar 1.
satu spasi. Jika ingin berganti tersebut, masih ada lagi Heading </TITLE>
baris lebih dari satu spasi, kesulitan yang ditemui dalam
maka tag <BR> dapat melakukan format terhadap Heading level 1 </H1> <BR>
digunakan secara berturut- suatu paragraf. Lagi-lagi Heading level 2 </H2> <BR>
turut. Contoh: disebabkan karena text only itu Heading level 5 </H5> <BR>
tadi. Misalnya, HTML tidak dan seterusnya
Carriage Return </TITLE> mengenal tabulasi. Untuk
mengatasinya, dapat Karena HTML membedakan
Baris pertama <BR> dipergunakan fungsi tabel. Tapi level-level heading tersebut
Baris kedua <BR> <BR> bagi seorang pemula, berdasarkan ukuran font, maka
Baris keempat menggunakan tabel dalam Gambar 1 banyak orang yang “nekad”
HTML dapat menyebabkan menggunakan tag heading
Pada contoh ini, baris kepala pusing tujuh keliling. Perhatikan bahwa sebelum untuk keperluan penggunaan
ketiga dilompati karena setelah Untunglah para perancang adanya tag <PRE>, hasil yang font dengan ukuran besar.
baris kedua terdapat dua tag HTML menyediakan satu tag ditampilkan browser mengikuti Padahal sebenarnya hal tersebut
<BR>. Kadang-kadang, untuk lagi yang ampuh dalam bentuk font yang ditetapkan, tidak tepat. Namun
memisahkan satu paragraf melakukan pemformatan suatu yaitu Arial, namun formatnya “kenekadan” mereka ini cukup
dengan paragraf lain, paragraf, yaitu tag <PRE>, yang tidak teratur, sekalipun di masuk akal karena menuliskan
dibutuhkan pergantian baris berarti preformated. Tag <PRE> teks HTMLnya telah dibuat tag <H2> misalnya, akan jauh
yang lebih besar daripada satu digunakan secara tunggal. dengan menggunakan lebih mudah daripada
spasi. Tentu saja akan sangat Dengan tag <PRE>, tampil- tabulasi. Setelah digunakan tag menuliskan <FONT SIZE=6>.
merepotkan jika setiap berganti an di browser akan nampak per- <PRE>, hasilnya menjadi teratur, Setelah ini, pembahasan
paragraf harus menggunakan sis seperti file sumbernya (kecu- tetapi font yang digunakan tentang HTML akan
lebih dari satu tag <BR>. Untuk ali tentu tag-tag HTMLnya). menjadi berubah seperti font dilanjutkan dengan pembuatan
itu dibutuhkan suatu tag lain Hanya saja tag <PRE> ini mem- mesin ketik. daftar yang biasa dikenal
daripada sekadar menggunakan punyai kelemahan, yaitu font Hal lain yang berkaitan erat dengan istilah bullet and
tag <BR>, yaitu tag <P> yang yang ditampilkan akan berben- dengan paragraf adalah numbering.

SCALABILITY
Dari keseluruhan solusi e-commerce dari Siebel
13 kota di Asia Pasifik System, SAP, dan Commerce
sebagai rencana tempat One, akan memberikan

ROADSHOW
pergelaran, Jakarta pada tingkat skalabilitas dan rasio
Senin 16 April 2001 lalu harga/kinerja yang jauh lebih
mendapat giliran sebagai baik dari kompetitor mereka.

ASIA 2001
tempat dilaksanakannya Di samping demonstrasi
“Scalability Roadshow Asia produk, pada kesempatan itu
2001”. Rangkaian acara ini diungkapkan pula bahwa
telah dilaksanakan sejak 22 berdasarkan Industry
Maret dan rencananya akan (Microsoft Indonesia) dan Budi yaitu Intel Pentium III Xeon. Standard OLTP Benchmark,
berakhir pada pertengahan Wahyu Jati (Intel Indonesia). Dengan dasar spesifikasi biaya per transaksi dalam
Mei 2001. Perusahaan-perusahaan tersebut, pantas kalau mereka ES7000 yang bekerja dalam
Bertempat di Hotel tersebut sepakat menawarkan lebih membidik perusahaan teknologi IA dan menggu-
Regent, Gani Supit selaku solusi e-commerce berwujud berskala besar yang butuh nakan Windows 2000 hanya
GM Business Development Hardware Unisys e-@action mengonsolidasikan sejumlah memakan kurang dari sepa-
“Unysis”, perusahaan Enterprise Server ES7000 aplikasi dalam satu mesin ruh biaya transaksi dalam
pembuat e-business yang dengan teknologi Microsoft tunggal. Tentu saja, ketiganya server-server RISC/UNIX high-
memiliki pelanggan di 100 Datacenter Server, mengklaim bahwa sinergi end. Keunggulan inilah agak-
negara, duduk semeja menggunakan prosesor yang produk mereka, setelah nya yang akan mereka eks-
bersama Richard Kartawijaya berbasis Intel Architecture (IA) dipadukan dengan aplikasi dan pose sebagai nilai jual. (ook)

PCplus 5
plusInternet Harry Surjadi No.27/II/01 Mei 2001

INTERNET,
Internet sekarang sudah 5. Internet Society
menjadi kata yang tidak (www.isoc.org) adalah
asing lagi bagi organisasi pengawas yang
kebanyakan orang yang anggotanya individu,

RIWAYATMU DULU
menggunakan komputer. perusahaan, organisasi
Ketika ditanya, “Apakah nonprofit, lembaga
arti kata Internet?”, pemerintah. Organisasi ini
banyak orang membuat komentar
kebingungan. Apa ya, mengenai kebijakan
artinya? “Ah, untuk apa 2. Internet Engineering Task Internet dan pelaksanaan,
memikirkan arti Internet. Force (www.ietf.org) dan mengawasi sejumlah
Yang penting kita tahu memfokuskan pada evolusi dewan/kelompok tugas,
bagaimana Internet dengan menjaga termasuk IAB dan IESG,
memanfaatkannya,” Internet berjalan lancar berkaitan dengan persoalan
mungkin demikian sebagai satu kesatuan. kebijakan.
komentar Anda. Tapi 3. Internet Engineering 6. Internet Assigned Numbers
tidak ada salahnya kita Steering Group Authority (www.iana.org),
mengetahui asal-usul dan (www.ietf.org) adalah yang dan
sejarah Internet. bertanggung jawab 7. Internet Network
mengelola aktivitas IETF dan Information Center atau
proses standar Internet. InterNIC (www.internic.net)
Di benak 4. Internet Architechture adalah organisasi yang
kebanyakan orang Board (www.isi.edu) mengatur alamat IP dan
ketika menggunakan kata bertanggung jawab nama domain.
Internet dalam percakapan untuk menentukan
maupun tulisan, “Internet” arsitektur Internet (seperti Pada dasarnya semua
identik dengan komputer backbone dan semua organisasi yang terlibat di
(peranti keras) dan program jaringan yang tersambung Internet memberikan
penjelajah (peranti lunak) ke backbone itu), pengaruhnya tetapi tidak ada
seperti Internet Explorer atau “Mula-mula diperuntukkan buat kepentingan militer” menyediakan pedoman dan lembaga atau organisasi yang
Netscape. “Internet” identik arahan secara umum mengendalikan atau menguasai
dengan e-mail (“Aku sudah kepada IETF. Internet sendiri.
kirim pesan. Sudah buka
Internet atau belum?”
Maksudnya, sudah melihat e-
mail atau belum).
Internet sering juga disebut
dunia maya. Dunia maya?
DULU MILIK
Semakin membingungkan lagi.
Bukankah semuanya di Internet
itu nyata, tidak maya? Apakah
TENTARA
Tidak ada organisasi atau orang bisa mengklaim dirinya yang
Internet itu suatu dunia? membangun Internet. Benih awal Internet bisa dilacak balik pada
Apakah sama dengan dunia tahun 1962. Ketika itu JCR Licklider dari MIT menulis beberapa
yang ada dalam persepsi setiap catatan mengenai satu konsep yang disebutnya “Galactic
orang (ketika belum ada Network” (jaringan galaksi atau berukuran raksasa). Idenya adalah
“Konsorsium web sejagad” jaringan global di mana setiap orang bisa saling berbagi dan
teknologi komputer)? Jadi mengakses data/program.
apakah Internet?
BERAPA BANYAK peraturan modal asing tidak Beberapa minggu setelah itu Licklider menjadi kepala pada
program penelitian komputer di Advanced Research Projects
APAKAH INTERNET? INFORMASI? boleh berinvestasi dalam bidang
Agency (ARPA, www.arpa.mil), Departemen Pertahanan AS,
Secara fisik, Internet Praktis sudah tidak multimedia, yang termasuk institusi yang mengembangkan dan mendanai pengembangan
(dengan huruf besar) atau terhitung karena setiap hari ada bisnis Internet. Peraturan itu Internet.
sering disingkat the Net adalah ribuan (mungkin ratusan ribu) kemudian diprotes banyak
Tahun 1961, sejumlah tim peneliti independen mulai
jaringan (network) komputer situs baru lahir. Sekarang saja orang, sehingga pemerintah
mengembangkan packet switching dan awal dari TCP/IP
paling besar di dunia. Apakah diperkirakan ada lebih dari satu Indonesia mengubahnya. (Transmission Control Protocol/Internet Protocol), salah satu
jaringan komputer itu? Jaringan miliar dokumen yang Karena supaya setiap protokol penting yang membuat Internet bisa bekerja.
komputer adalah sejumlah dipublikasikan di Internet. komputer bisa saling
Tahun 1967, Lawrence Robert dari ARPA menerbitkan “Plan for
komputer yang saling Paling tidak dokumen-dokumen berkomunikasi di Internet harus
the ARPANet,” jaringan komputer yang dibangun berdasarkan
terhubung satu dengan lainnya. yang bisa dilihat di Internet menggunakan teknologi teknologi baru rancangan arsitektur untuk jaringan seluruh dunia.
Sesungguhnya, karena demikian menjadi dua kali lipat dalam tertentu, maka sejumlah
besar, Internet bukan lagi setahun. Pada tahun 2000 ada organisasi mencoba terlibat Akhir tahun 1968, BBN Planet mengembangkan piranti lunak
pertama yang memungkinkan melalukan data melalui ARPANet.
sekedar jaringan komputer lima juta situs Web. dalam mengembangkan, Kemudian akhir 1969 uji coba pertama dilakukan di UCLA dan
tetapi jaringan dari jaringan- Web adalah singkatan dari menyebarkan, dan memelihara kemudian di Stanford. Beberapa tahun sejak itu uji coba ini
jaringan komputer yang saling World Wide Web yaitu sistem Internet. Misalnya, organisasi- berkembang terus tetapi tidak terlalu luar biasa. Pemerintah,
berbagi informasi gratis (dan informasi Internet yang organisasi itu bersama-sama universitas, dan organisasi lainnya terus-menerus
mengembangkan dan mengeluarkan protokol dan arsitektur
sebagian harus bayar). didasarkan pada model client/ menentukan standar protokol Internet.
Untuk memudahkan server dan menggabungkan (atau aturan) bagaimana semua
melihat apa itu Internet, teknik informasi yang saling komputer meskipun berbeda E-mail dan Internet pertama kali muncul di publik pada tahun
ingatlah Internet sebagai: terhubungkan dan hiperteks. teknologinya (bahasanya) tetapi 1972 dalam Internet Computer Communication Conference.
tetap bisa saling berkomunikasi Tahun 1973 dan 1974, protokol yang dikenal sebagai TCP/IP
1. Orang yang SIAPA MENGATUR? tanpa hambatan. diperkenalkan. Sejak protokolnya muncul, segeralah berkembang
memanfaatkannya, Tidak ada yang memiliki Berikut beberapa organisasi piranti lunak dan layanan yang membentuk Internet.
2. Jaringan, dan Internet. Tidak ada yang yang banyak mempengaruhi
Tahun 1970-an, muncul berbagai layanan di Internet antara
3. Informasi yang tersimpan di mengendalikan Internet. perkembangan Internet dan lain Telnet (mengakses file secara remote), FTP (File Transfer
dalamnya. Internet adalah hasil suatu bersama-sama membentuk Protocol, mengirim dan menerima file melalui Internet), menerima
usaha kolaboratif dan suatu sistem yang seimbang: dan mengirimkan electronic mail (e-mail).
Karena itu muncul istilah “dunia” kolektif. Pemerintah
Tahun 1979 muncul usenet news system. Tahun 1989 diper-
“information superhighway,” negara-negara di dunia ada 1. World Wide Web kenalkan World Wide Web. Tahun 1990, Pemerintah AS secara res-
metaforanya adalah jalan tol yang mencoba membuat Consortium (www.w3.org) mi menghapus ARPANet, dan meminta National Science Founda-
yang dilalui oleh mobil, sama peraturan untuk mempengaruhi yang menetapkan standar tion mengambil alih peran mengelola Internet backbone (yang
disebut NSFNet). Tahun 1995, NSF mengundurkan diri dan menye-
dengan “jaringan” yang dilalui Internet. Misalnya, Indonesia untuk HTML dan hal spesifik
rahkan pengawasan backbone kepada konsorsium swasta.
“informasi.” pernah mengeluarkan lainnya di Web.

6 PCplus
plusInternet F.X. Bambang Irawan No.27/II/01 Mei 2001

SITUS BUAT
INDOGAMER untuk mencari kode curang
www.indogamer.com atau membuat trainer pada
Portal game untuk PC ini game-game yang sulit.
sangat sesuai untuk menjadi
tempat ngumpul para mania GIMINDONESIA

PARA GAMER
game. Isinya lengkap, segala www.gimindonesia.
seluk-beluk game yang ingin bizland.com
kita ketahui mudah diperoleh Situs yang tampil ciamik
di sini. Selain akan mendapat dengan dua versi (HTML dan
wawasan yang lengkap dan Flash) ini menggeber semua jenis
diperbarui secara teratur, game, baik, PC, Nintendo,
di sini kita juga bisa DreamCast, PlayStation, maupun
bermasyarakat dengan para PlayStation 2. Pada halaman de-
pecinta game lainnya di seluruh pan disuguhkan berita tentang
nusantara. pernak-pernik game yang terus
Suguhan dari pengelola di-update. Selain berita, tiap hari
situs terdiri dari berita aktual, juga ditampilkan review dan
kode curang dan tip-tip untuk preview serta strategi dan down-
bermain game dengan sukses, load game-game paling hot.
tempat untuk men-download Situs ini juga berpretensi
game, tinjauan tentang game menjadi portal. Lihat saja
www.indogamer.com http://infocheats.tripod.com/
yang sedang beredar. Dan layanan lain yang disuguhkan: e-
jangan sampai ketinggalan mail gratis, fax, SMS, WAP, dan
menyimak rilis game-game lain-lain. Meskipun saat dicoba
terbaru melalui situs ini. pada hari Minggu (22/4) server
Tawaran komunitas yang SMS-nya sedang down.
disediakannya membantu kita
menambah wawasan dan INDOGAME
persahabatan. Bersaudara http://come.to/indogame
dalam game (daripada Merupakan situs yang
bertikai dalam politik)! diperuntukkan bagi para mania
Membuat kita bisa janjian game jaringan. Tersedia berbagai
bareng-bareng main game, sumber untuk jangan sampai
www.gimindonesia.bizland.com http://come.to/indogame
misalnya, jika kita suka main di ketinggalan mengikuti perkem-
persewaan game jaringan. Para INFOCHEAT sudah tak berdaya lagi menyelesaikan permainan bangan game barengan ini. Pada
warga situs bisa chatting lewat http:// mengalahkan musuh. Situs yang dengan segera. halaman utamanya disajikan
situs ini, atau sekadar infocheats.tripod.com/ dikelola oleh seorang penulis Selain itu, situs ini juga jadwal kompetisi game jaringan
berdiskusi dalam Forum Kadang kita penasaran dan “spesialis” (kode curang) game menyuguhkan software- yang diselenggarakan di dalam
yang disediakannya. butuh kode curang pada saat PC ini akan membantu Anda software yang bermanfaat maupun di luar negeri.

PCplus 7
plusPonsel No.27/II/01 Mei 2001

DILEMA
Sekitar tujuh tahun dua ponsel (dan hal itu biasa di
belakangan sana). Penduduk Jepang yang
kecenderungan sibuk bukan sengaja untuk
pemakaian telepon memiliki nomor lebih dari satu,
seluler ponsel semakin namun lebih berkait dengan

MEMAKAI PONSEL
meningkat, terutama di perkara biaya abonemen dan
kota-kota besar seperti pemakaiannya. Satunya
Jakarta, Bandung, berbiaya lebih mahal (namun
Semarang, Surabaya, suaranya lebih jernih,
Medan, dan lainnya. jaringannya lebih luas), dan
Perkembangan itu satunya biaya abonemen dan
didorong oleh perubahan keamanan. Anda misalnya, lebih pemakaian lebih murah. Namun
kebutuhan masyarakat baik tidak menjawab panggilan mereka terlihat begitu sopan
luas akan ponsel. lewat ponsel di lampu-lampu dan mengendalikan dirinya
merah yang semakin rawan ketika menerima atau hendak
keamanannya. Atau tidak menelpon. Berkali-kali kata
Sementara, harga ponsel usahlah menggunakan ponsel di “maaf” (sumimaseng)
yang terus menurun juga bus-bus umum, mikrolet, atau mereka ucapkan.
membuat ponsel semakin metromini. Celakanya, wilayah Pemakaian ponsel di sarana
banyak pemakainya. aman berponsel kini justru umum juga bisa berakibat kita
Kemudahan lain adalah adanya semakin menyempit. dijadikan target kejahatan oleh
para penyedia jasa untuk SIM- Ada juga etiket tak tertulis pihak lain. Bukankah kelompok
CARD yang terkategori sebagai untuk tidak menggunakan penjahat “kapak merah”
prabayar. Untuk kategori yang ponsel di tempat ibadah, di muncul berkait dengan semakin
satu ini penggunanya tidak usah rumah sakit (dalam ruang maraknya pemakaian ponsel di
repot-repot menyerahkan data tertentu), jalan raya, di tempat mobil-mobil pribadi? Bukankah
diri, KK (Kartu Keluarga) hingga stasiun pompa BBM, ruang kecenderungan meningkatnya
rekening bank. rapat resmi, ruang kuliah, dan kejahatan pencurian ponsel di
Bentuk dan kemampuan bioskop. Contoh-contoh itu bisa pelbagai tempat juga berkait
canggih ponsel pun meningkat kita deretkan lebih panjang. dengan hal di atas?
pesat. Bila di penggal pertama Bila diperhatikan, semacam Bila terlalu aktif dan lama
tahun 90-an bentuknya benturan sosial telah terjadi memanfaatkan HP (pada
sedemikian besar dan berat, kini berkenaan dengan pemakaian lingkungan tertentu secara
bentuknya semakin mungil dan ponsel. Mulanya, orang-orang terus-menerus), maka itu bisa
ringan. Kemampuannya benar-benar tidak merasa enak berarti kita membentuk
semakin meningkat dan tak bila memakai ponsel di tempat komunitas berponsel. Akibatnya
terbayangkan sebelumnya. “Kebutuhan atau aksesoris?” rapat resmi, namun kini tidak tentu saja positip dan negatif.
jarang mereka memanfaatkan- Positifnya, kita bisa
FUNGSI PONSEL Kini ponsel dibawa (sering- original, atau compatible. nya. Untuk yang cukup sopan, menyalurkan pelbagai
Pertanyaannya, apakah kali ditenteng) ke mana-mana. Kembali lagi mereka bicara perlahan-lahan. kebutuhan seperti
perkembangan atau trend Tak jarang juga mereka mema- pertanyaannya, apakah ponsel Namun ada juga yang berbicara menyampaikan permasalahan,
penggunaan ponsel tersebut kai headset sambil menelepon. lebih banyak digunakan secara cukup keras. Ada pula yang meminta tolong (serta
telah sejalan dengan kebutuhan Sebagian lagi saling bertukar fungsional atau hanya sekadar menggunakan headset agar menolong), bertukar informasi,
fungsional akan alat itu atau SMS (short message service) pa- mode pelengkap dan penegas
bagaimana? Pertanyaan ini da rekan, teman, atau pacarnya. “kelas” para pemakainya?
muncul, misalnya, karena kita Sebagian lagi bermain game Jawabannya bisa sebagai alat
dengan mudah bisa atau (yang lebih baru lagi) fungsional, bisa pula sekadar
memperhatikan, murid SLTP dan mendengarkan radio maupun aksesoris belaka. Bisa pula
SMU yang menggunakannya di lagu-lagu MP3 lewat ponselnya. gabungan dari keduanya. Bagi
sela-sela istirahat sekolah Sementara yang lainnya me- para pemakai yang memang
mereka, atau remaja-remaja mencet tombol untuk mengecek fungsional, lazimnya yang
yang memanfaatkan alat pesan maupun voice mail. mereka gunakan adalah ponsel
canggih itu di mall atau tempat Diskusi menyangkut tata- yang berkemampuan sesuai
hiburan sambil bercanda. krama penggunaan ponsel pun dengan kebutuhannya. Lain lagi
Sebagian orang, terutama merebak di berbagai mass- bagi mereka yang
para eksekutif atau pekerja media. Dari koran, majalah, TV, menggunakan ponsel untuk
kelas menengah (dari guru, radio, tabloid, hingga di web- “nampang”. Model-model
pegawai negeri maupun swasta site. Sebagian tips yang diberi- terbaru, terkadang tanpa
dan lainnya), memang menggu- kan sebetulnya mengutip dari mempertimbangkan
nakan alat yang satu ini sesuai media-media luar negeri. Seba- kemampuan dan keawetannya,
dengan kebutuhan pekerjaan- gian lagi memang ide segar dari ponsel yang baru saja di- “Awas, “kapak merah” mengintai”
nya. Apalagi mereka yang para pemakai atau pengamat launching, bahkan yang
mobilitasnya tinggi, misalnya ponsel sendiri. Tentunya, tips itu diperkenalkan di luar negeri tidak menarik perhatian orang bertukar nada dering, atau
pengacara, pegawai travel, dan kemudian ada yang diikuti oleh pun, sudah dicarinya. Mereka lain, dan tidak mengganggu sekadar silaturahmi.
sebagainya. Mereka diper- sebagian pengguna HP, dan bisa mengganti cover ponsel suasana rapat resmi. Celakanya, Sisi negatifnya, kita
mudah dengan hadirnya ponsel. sebagian lagi menyerapnya berkali-kali dengan pelbagai ada sebagian pemakai malah – dianggap meninggalkan
Namun, banyak pula kita sebagai pengetahuan belaka. warna dan model yang berbeda. sengaja maupun tidak – lingkungan sosial lama, entah
amati orang-orang yang lebih Perkembangan pemakaian berupaya untuk “nampang”. itu kelompok tetangga,
menggunakan ponsel sebagai ponsel juga menciptakan pasar- WILAYAH MENYEMPIT Mereka, antara lain, tidak kelompok teman akrab (peer
pelengkap “aksesoris” modern. pasar lainnya yang terkait. Selain keterbatasan mematikan nada dering group), atau kelompok kerabat
Itulah mengapa berbagai jenis Misalnya, majalah khusus kemampuan jaringan ponselnya yang cukup keras. yang sebelumnya kita sering
ponsel baru begitu di-launching, tentang ponsel. Bahkan majalah gelombang, pemakaian ponsel Atau malah meletakkan temui secara tatap muka.
langsung saja dicari para calon khusus tentang komputer pun juga menghadapi kendala ponselnya di atas meja rapat Padahal, dari segi rentang
pemakainya. Bahkan hingga kini menyelipkan cukup banyak keterbatasan wilayah sosial sehingga, setidaknya untuk waktu, lingkungan berponsel
yang berkemampuan canggih artikel mengenai ponsel. Lalu, pemakaiannya. Maksudnya, kita sementara waktu, mengundang lebih sementara sifatnya
pun terus diburu. Misalnya saja muncul toko-toko penjual tidak bisa secara serampangan perhatian orang. dibanding dengan lingkungan
yang memiliki fasilitas WAP aksesoris ponsel, dari baterai, menggunakan ponsel di Di luar negeri, bila kita lama Anda.
(wireless application protocol), cover, pelapis anti gores, sarung sembarang tempat (walau di perhatikan orang-orang justru
ber-bluetooth, memiliki modem HP, tali hiasan penggantung, tempat itu jaringan gelombang dengan sopan memanfaatkan Djaka Soehendera
Pengamat perkembangan ponsel,
internal hingga yang bisa headset, SIM Card dan kartu ponsel mencapai titik terkuat). ponselnya. Seperti di Jepang
tinggal di Cibinong,
memutar lagu-lagu MP-3. prabayar. Aksesoris itu ada yang Alasan utamanya adalah: misalnya, orang bisa memiliki bekerja di Universitas Pancasila Jakarta

8 PCplus
plusVirus Ahmad Saifullah Kundo No.27/II/01 Mei 2001

AVX Professional:
Ini adalah software ANTIVIRUS PEER TO PEER
antivirus yang Salah satu produk anyar dari
memberikan kesempatan

ANTIVIRUS YANG
AVX Profesional adalah peer to
para calon pengguna peer antivirus. Ini adalah
untuk mencoba sebelum teknologi scanning virus baru
membeli. Ya, Central yang akan mencegah
Command Inc. penyebaran virus, trojan maupun

BISA BEKERJA
menyediakan AntiVirus worm melalui jalur Internet
eXpert (AVX) Professional Messenger seperti ICQ, MSN
versi shareware bagi Messenger, mIRC ataupun Yahoo
para penggunanya Messenger. Apabila Anda senang

PEER TO PEER
selama 30 hari. Jadi, chatting, dan tukar menukar file
kalau cocok baru beli. melalui jalur ini, teknologi ini
Hebatnya, ia bisa mungkin menarik untuk Anda.
melakukan scanning Tersedia cukup banyak pilih-
secara peer to peer an tergantung aplikasi Internet
layaknya zaman awal- ini, file yang terinfeksi dapat Messenger yang Anda gunakan.
awal Napster. dikirim ke The Emergency Virus Ada AVX for ICQ, AVX for MSN
Response Team di alamat e-mail Messenger, AVX for NetMeeting,
virus_submission@avx.com AVX for mIRC, dan AVX for
Central Command untuk dianalisis lebih lanjut. Yahoo! Messenger. Antivirus ini
Inc. juga memberikan Keempat, AVX Shield. Fitur dapat mendeteksi sekitar 50.000
fleksibilitas penambahan fitur- ini berfungsi melindungi sistem tipe virus, trojan maupun worm,
fitur baru bagi pengguna yang PC Anda di setiap proses dapat di-update secara periodik,
telah membeli paket produk kerjanya. Dengan fitur ini Anda dapat men-scan file berformat
AVX Professional tanpa biaya tidak perlu khawatir terjadi Zip, Arj, Rar, Lha, Lzh, Ace, Cab,
tambahan. Fitur-fitur baru perpindahan virus pada saat Gz, dan Tar, tidak mengganggu
tersebut akan ditawarkan secara Inter Process Communication aktivitas komunikasi dan dapat
online dari situs Central (IPC) berlangsung. mudah dengan gratis diinstal ke
Command secara periodik sesuai Kelima, AVX Live akan sistem PC Anda sebagai fitur
kebutuhan Anda. meng-update produk antivirus tambahan dari AVX Professional.
Anda dengan data-data virus
PETUNJUKNYA MUDAH terbaru secara online. Keenam, PERSYARATAN SISTEM
DIIKUTI fitur AVX DownloadCenter akan Persyaratan sistem yang
Apabila Anda telah terintegrasi dengan browser diperlukan untuk menjalankan
menginstal AVX Professional “Informasi virus baru cukup aktual” yang Anda miliki. AVX Virus AVX Professional adalah PC 486,
versi shareware ke sistem PC, Scanner akan men-scan setiap Windows 95/98/NT/ME/2000,
pertama kali Anda akan file yang Anda download dari RAM 32MB dengan kapasitas
diinformasikan tentang masa Internet. Dengan fitur ini Anda harddisk sebesar 20MB. Paket
daluwarsa software Anda dapat ber-surfing di Internet produk AVX Professional
tersebut. Setelah itu, Anda dengan aman. berharga US $38.95, AVX untuk
akan menemukan pilihan menu Ketujuh, AVX Scheduler. Ia Palm US $9,95, dan AVX
yang dikelompokkan ke dalam akan memudahkan Anda Enterprise 25 User Suite US un-
tiga bagian besar yaitu Scan mengatur jadwal scan antivirus tuk pengguna jaringan ditawar-
Options, Protection Options, Anda. Kedelapan, fitur AVX for kan dengan harga US $ 895.00.
dan Other Options. Office 2000. Fitur ini tergolong Menurut ZDNet Reviews,
Pada Scan Options Anda istimewa karena mempunyai kelemahan dari produk ini
akan menemukan menu Target kemampuan scan otomatis pada adalah proses scanning-nya yang
Selection untuk menentukan setiap aplikasi maupun file yang cukup lama. Namun produk ini
lokasi file yang akan di-scan, terintegrasi dengan Microsoft memiliki keunggulan unik yaitu
menu Detection untuk Office 2000. Sehingga apabila fleksibilitas penambahan fitur-
menentukan tipe diagnosis yang Anda merupakan pengguna fitur baru secara gratis dan juga
Anda inginkan, menu Action Microsoft Office 2000, file Anda adanya fitur peer to peer, sebuah
untuk aktivitas scan yang akan terjamin bebas virus teknologi yang belum dimiliki
dibutuhkan, Scan Options untuk karena fitur ini akan men-scan oleh sebagian besar
tipe peringatan yang Anda dokumen setiap saat Anda akan kompetitornya. Tertarik?
“Memberi peluang berinteraksi dengan produsen”
inginkan, dan menu Statistics membukanya. Kunjungilah www.avx.com.
untuk melihat file-file di PC sedangkan bila Anda ingin terintegrasi langsung dengan
Anda yang terinfeksi virus. mengetahui beberapa tipe virus Microsoft Exchange, Microsoft
Sedangkan pada kelompok
menu Protection Options akan
yang sudah terdeteksi oleh
antivirus ini Anda dapat
Outlook, Outlook Express,
Qualcomm Eudora, dan AWAS, CHERNOBYL
ada pilihan jenis program
aplikasi yang akan Anda
lindungi dengan software ini
memilih menu Encyclopaedia.

FITUR YANG TERSEDIA


Netscape Messenger.
Kedua, AVX ScriptWall.
Fitur ini akan melindungi sistem
MENYERANG
seperti jenis e-mail client dan
browser yang Anda gunakan.
AVX Professional terdiri
dari delapan fitur utama
PC Anda dari virus yang
tersembunyi dalam script. Fitur
26 APRIL 2001 INI!
Dengan demikian, sistem PC terpadu yang akan melindungi ini akan terintegrasi dengan Bila sistem PC Anda mempunyai sistem operasi
Anda akan terlindungi dari sistem PC Anda dari serangan Windows Scripting Host dan Windows 95 atau Windows 98, berhati-hatilah! Akan ada virus
serangan virus melalui e-mail virus secara menyeluruh. Fitur- akan men-scan seluruh program yang aktif tanggal 26 April 2001 ini. Virus ini bernama Win95.CIH
ataupun program hasil fitur tersebut adalah script. Selain itu fitur ini akan alias Chernobyl alias PE_CIH atau Win32.CIH. Ia merupakan
download dari Internet. Quarantine, Scheduler, mendeteksi keberadaan virus varian dari virus yang menyerang setiap tanggal 26 April,
tanggal meledaknya reaktor Chernobyl di Rusia. Virus yang
Ingin men-scan secara ScriptWall, DownloadControl, baru melalui analisis heuristic
berasal dari Taiwan ini akan menginstal dirinya ke dalam memori
periodik? Anda dapat memilih Live, VirusShield, MailMonitor, sehingga PC Anda akan Windows dan menginfeksi Portable Executable (EXE) yang
menu Scheduler untuk dan AXV for Office 2000. terlindungi dari varian virus Anda buka.
menjadwal aktivitas AVX Pertama adalah AVX baru yang belum teridentifikasi Virus ini akan menuliskan pesan-pesan aneh ke FLASH BIOS
Professional di sistem PC Anda . MailMonitor. Fitur ini berfungsi sempurna. apabila motherboard dan chip sets yang Anda miliki sesuai
Di kelompok Other Options memfilter e-mail yang Ketiga, AVX Quarantine dengan tipe virus ini. Lebih parah lagi, virus ini akan menghapus
Anda dapat memilih menu terindikasikan membawa virus. akan mengalokasikan file-file di data pada hardidsk Anda. Central Command Inc. menyarankan
Anda men-scan sistem PC menggunakan AVX Professional untuk
Language untuk memilih jenis Fitur ini akan memfilter e-mail sistem PC Anda yang dicurigai
mendeteksi dan menghapus virus ini sebelum tanggal 26 April
bahasa yang Anda inginkan sebelum masuk ke e-mail client mengandung virus namun tidak 2001.
sebagai tutorial software ini, Anda. AVX Mail Monitor dapat dibersihkan. Melalui fitur

PCplus 9
plusTrik No.27/II/01 Mei 2001

MENONAKTIFKAN MENYEMBUNYIKAN FOLDER


FUNGSI AUTO RUN PADA WINDOWS EXPLORER
CD Audio biasanya
memiliki program Auto
Run. Sehingga lagu Kadang Anda tidak Options, pilih tab View
langsung dimainkan begitu ingin folder anda diketahui dan pilihlah Do not show
CD dimasukkan dengan CD- oleh orang lain karena berisi hidden files pada Ad-
ROM drive. Fasilitas ini informasi pribadi di vances Setting. Klik Apply
mempermudah Anda dalamnya. Maka cara paling dan OK. Maka setelah di-
memutar lagu. Akan tetapi tepat adalah refresh, pada Windows
kadangkala kita juga menyembunyikannya. Explorer tidak terlihat lagi
merasa terganggu dengan folder yang telah Anda
fasilitas ini. Kalau Anda Inilah caranya: sembunyikan.
tidak mau menggunakan 1. Buka Windows Explorer
fasilitas itu, tekan tombol 2. Klik kanan pada folder Untuk menampilkannya
Shift pada keyboard ketika (bisa lebih dari satu folder) kembali buka Folder
CD itu dimasukkan ke yang hendak Options kembali dan klik
dalam drive. disembunyikan kemudian pilihan Show all files, dan
Anda juga dapat pilih Properties. Setelah klik OK. File atau folder
mematikan fungsi Auto itu akan muncul tabel yang beratribut hidden
Run pada CD Audio, Properties. akan ditampilkan kembali.
dengan melakukan 3. Pada tabel Properties, beri Klik kanan folder atau file
langkah-langkah di tanda checklist pada yang pudar, pilih Proper-
bawah ini: pilihan atribut Hidden. ties, dan hilangkan tanda
1. Buka folder My Com- 4. Setelah itu tekan Apply dan cek pada pilihan Hidden.
puter. Close. Maka pada Win- Klik OK, lalu pilih menu
2. Pada menu dows Explorer, folder View*Refresh.
View*Options, tersebut akan tampak Selamat Mencoba!
kemudian klik tab File pudar, tidak terang.
Types. 5. Kemudian untuk
3. Klik AudioCD di dalam menyembunyikannya
daftar Registered file sehingga tidak kelihatan
types, kemudian klik Edit. oleh pengguna lain, pada Options maka akan muncul Edi Topan
22992192@students.ukdw.ac.id
4. Di dalam kolom Actions, klik Play. menu Windows Explorer, jendela Folder Options.
add: Samirono baru Ib
5. Klik Set default untuk mematikan fungsi Auto Run, pilih View*Folders 6. Pada tampilan Folder Yogyakarta 55281
kemudian klik OK.

Bila Anda ingin mengaktifkan kembali Auto Run, Anda bisa


melakukan langkah

MENYEMBUNYIKAN ICON
yang sama seperti di atas. Jika perintah Play dicetak dengan
huruf tebal (bold), berarti fungsi Auto Run aktif, tetapi jika
dicetak dengan huruf biasa, fungsi Auto Run tidak aktif.

Nyoman Agus
niesk8er@eudoramail.com
DARI DESKTOP WINDOWS 98
Untuk

KIRIM E-MAIL
menu Start*Settings*
mempermudah Folder Options).
dalam mengakses suatu ➡ Setelah tampil kotak
program, Anda biasanya dialog Folder Options, klik

DENGAN CEPAT membuat shortcut program


tersebut di desktop. Namun
jika Anda meletakkan terlalu
banyak shortcut berupa icon
tab View. Carilah pilihan
Visual Settings dan beri
tanda cek pada pilihan
Hide icons when desktop
Bila Anda ingin mengirim e-mail, pertama kali yang Anda di desktop, menjadikan is viewed as a Web page
lakukan adalah menjalankan program e-mail seperti Eudora atau desktop tidak menarik lagi lalu klik OK.
Outlook. Setelah program terbuka, Anda klik tombol New, dan karena wallpaper yang Anda
Anda baru bisa mulai menulis alamat dan pesannya. pasang tertutup oleh icon dari Untuk menyembunyikan
Ada cara cepat untuk kirim e-mail, walaupun Anda belum shortcut yang Anda buat. icon dari desktop, Anda hanya
menjalankan program e-mail. Coba saja ketikkan Untuk mengatasi masalah ter- perlu mengklik kanan pada
mailto:nama@domain.com pada address bar di browser (kalau sebut, cobalah tips berikut ini: bidang desktop, klik Active
browser sudah terbuka) atau bisa juga dari command line Start * ➡ Klik kanan pada bidang Desktop kemudian pilih View
Run). Setelah Anda tekan Enter secara otomatis program e-mail desktop, lalu pilih Active As Web Page. Sementara itu
akan membuka jendela New Message dengan alamat e-mail Desktop*Customize My untuk menampilkan kembali
tujuan telah terisi pada baris To:. Desktop. icon yang disembunyikan
➡ Setelah kotak dialog cukup dengan mengklik
Display Properties tampil, kanan pada bidang desktop,
klik tab Web, pilih tombol klik Active Desktop dan klik
Folder Options yang terle- View As Web Page kembali.
tak pada bagian kanan Selamat mencoba!
AGUS PURNOMO NUGROHO bawah kotak dialog dan
Jl Kalitan RT 04/I Penumping pilih Yes. (Atau dari awal Hasan Ali
Surakarta 57141 Jl. Siaga Dharma VIII No. 19, Ps.
Anda dapat juga mengklik Minggu, Jakarta Selatan
Jawa Tengah
E-mail : deadly_boy@yahoo.com

10 PCplus
plusProgram No.27/II/01 Mei 2001

POINTER DAN
Pada program yang dimodifikasi dengan mengganti
terdiri lebih dari satu pointer dengan reference akan
fungsi, Anda dapat seperti pada Program 4 berikut:
melewatkan variabel Hasil program 4 di atas,
kepada argumen fungsi tentunya seperti yang kita

FUNGSI PADA C++


tersebut. Namun, Anda harapkan:
tidak dapat mengubah
nilai variabel asal. Harga var1 sekarang: 100
Contohnya seperti pada Press any key to continue . . .
Program 1 berikut.

Hasil Program 1 adalah //Program 1. 1. //Program 3. Penggunaaan reference


sebagai berikut: #include <iostream.h> 2. #include <iostream.h>
#include <stdlib.h> 3. #include <stdlib.h>
Harga var1 sekarang: 50 4. int main()
int ubah(int var1);
Press any key to continue . . . 5. {
int ubah(int var1) 6. int var = 50;
Anda dapat melihat bahwa { 7. int &als = var; //deklarasi referensi
harga variabel var1 pada fungsi return var1*2;
} 8. cout<<"Harga variabel var lewat var: "<<var;
main tidak dapat diubah dengan
9. cout<<"\nHarga variabel var lewat referensi: "<<als;
begitu saja melemparkannya ke
int main()
fungsi ubah. Untuk mengubah { 10. var++; //harga var ditambah 1
harga suatu variabel dari luar int var1 = 50;
fungsi, Anda dapat mengguna- ubah(var1); 11 cout<<"\nHarga variabel var sekarang (lewat var): "
kan pointer. Inilah yang mem- cout <<"Harga var1 sekarang: "<< var1<<endl; 12. <<var ;
system("PAUSE"); 13. cout<<"\nHarga variabel var sekarang (lewat referensi):
buat pointer istimewa, karena
return 0; "
pointer hanya berurusan dengan 14. <<als;
}
lokasi variabel pada memori.
Jadi, pointer tidak peduli apakah Program 1 15. als++; //referensi diubah, ditambah 1
variabel tersebut ada di dalam 16.
atau di luar fungsi. 17. cout<<"\nHarga variabel var sekarang (lewat var): "
1. //Program 2. Mengubah variabel dari luar 18. <<var ;
Untuk mengubah harga
fungsi 19. cout<<"\nHarga variabel var sekarang (lewat referensi):
variabel di luar fungsi menggu- "
2. #include <iostream.h>
nakan pointer, maka Anda harus 20. << als <<endl;
3. #include <stdlib.h>
melemparkan alamat variabel
tersebut sebagai argumen kepa- 4. int ubah(int *var1); 21. system("PAUSE");
da fungsi yang akan mengubah- 22. return 0;
5. int ubah(int *var1) 23. }
nya. Dan, fungsi yang bertugas
untuk mengubah harga variabel 6. {
7. *var1 = *var1 * 2; Program 3
tersebut juga harus memiliki
8. return *var1;
argumen berupa pointer. 9. }
Agar lebih jelasnya, coba /*********Program 4*****************
lihat contoh pada Program 2. 10. int main()
11. { Mengubah variabel dari luar fungsi
Pada contoh ini, variabel var1
menggunakan reference***************/
yang terletak pada fungsi main( ) 12. int var1 = 50;
13. ubah(&var1); #include <iostream.h>
akan diubah dari luar fungsi
14. cout <<"Harga var1 sekarang: "<< var1<<endl; #include <stdlib.h>
main( ) tersebut. Fungsi yang 15. system("PAUSE");
akan mengubahnya adalah 16. return 0; int ubah(int &ref);
fungsi ubah( ), yang memiliki 17. }
argumen berupa pointer, yaitu int ubah(int &ref)
{
*var1. Kemudian, fungsi main Program 2
ref = ref*2;
akan memanggil fungsi ubah( ) return ref;
dengan melemparkan alamat Contohnya, untuk Harga variabel var sekarang
}
variabel var1 kepada fungsi memberikan suatu alias kepada (lewat referensi): 52 int main()
ubah( ). variabel var yang bertipe int Press any key to continue . . . {
dengan nama als, Anda int var1 = 50;
ubah(var1);
Hasil Program 2 di atas menuliskan sebagai berikut: int Dari program di atas dapat cout <<"Harga var1 sekarang: "<< var1<<endl;
adalah sebagai berikut: &als = var; kita simpulkan bahwa: system("PAUSE");
Saat Anda membuat suatu 1. Jika isi variabel diubah, return 0;
}
Harga var1 sekarang: 100 referensi kepada suatu variabel, maka referensi yang
Press any key to continue . . . maka referensi dan variabel merupakan alias dari Program 4
tersebut sudah menjadi satu. variabel tersebut juga akan
Terlihat sekarang, bahwa Aartinya, jika Anda melakukan berubah. sama kepada yang lain. Jelas terlihat, dengan
harga variabel var1 pada fungsi perubahan terhadap variabel, 2. Jika isi referensi diubah, Satu aturan lagi dalam menggunakan reference , kita
main( ) sudah berubah. maka referensi akan berubah. maka isi variabel juga penggunaan reference ini adalah dapat mengubah harga variabel
Ngomong-ngomong ten- Begitu juga sebaliknya. Contoh berubah. Anda tidak diperboleh-kan var1 dari luar fungsi yang
tang mengubah nilai variabel programnya seperti pada menggunakan nama referensi mengandungnya. Saat fungsi
dari luar fungsi, teringat lagi Program 3 berikut: Mengapa hal ini bisa yang sama kepada dua variabel. ubah(int &ref) dipanggil dari
sama reference. Apaan tuh? terjadi? Cobalah pada baris 20 Contohnya, Anda memberikan dalam fungsi main( ), maka
Hasil Program 3 di atas di Program 3 Anda sisipkan 2 nama referensi ref yang akan kompiler akan melemparkan
REFERENCE adalah sebagai berikut: baris berikut: menjadi alias bagi variabel var1 alamat variabel var1 ke fungsi
Reference, seperti halnya dan var2. Hal ini akan ubah, sehingga memori pada
pointer, juga berhubungan Harga variabel var lewat var: 50 cout <<"Alamat var menyebabkan kompiler Anda lokasi tersebut dapat diubah.
dengan memori. Reference alias Harga variabel var lewat adalah: "<<&var; membangkitkan pesan error saat Dengan melewatkan alamat,
referensi adalah nama lain atau referensi: 50 cout <<"Alamat als source code Anda dikompile. bukan nilai variabelnya, eksekusi
alias dari suatu variabel. Anda Harga variabel var sekarang adalah: "<<&als<<endl; Nah, dengan menggunakan program akan berjalan lebih
memberikan suatu alias kepada (lewat var): 51 referensi, Anda juga dapat cepat. •••
variabel menggunakan reference Harga variabel var sekarang Akan terlihat bahwa alamat mengubah nilai variabel dari luar
dengan membuat suatu nama (lewat referensi): 51 keduanya sama. Oleh karena itu, fungsi, karena reference
Christianto Sahat Kurniawan
baru, misal als, dan didahului Harga variabel var sekarang perubahan isi salah satunya akan menunjuk kepada memori. Jadi,
Mahasiswa ITB,
dengan operator alamat &. (lewat var): 52 menyebabkan perubahan yang program 2 di atas kalau Fakultas Teknik Elektro

PCplus 11
plusKiat Yahya Kurniawan No.27/II/01 Mei 2001

BERBAGAI CARA
BIOS merupakan salah mungkin bertengger di
satu komponen penting peringkat kedua setelah tombol
dalam pengoperasian Del. Salah satu motherboard
komputer. Setting BIOS yang menggunakan tombol F2
yang benar akan ini adalah Intel. Beberapa merek

MASUK KE BIOS
membuat komputer notebook juga menggunakan
berjalan dengan baik tombol ini.
pula. Setting BIOS dapat
dilakukan dengan masuk F10
ke dalam program Setup Tombol F10 merupakan
BIOS yang pasti motherboard yang chip BIOS- tombol yang khas digunakan
disediakan pada BIOS nya bermerek Award, AMI, dan oleh Compaq. Yang harus
yang “menempel” di Phoenix, yang ketiganya diperhatikan adalah ada dua
motherboard merek menggunakan tombol Delete kemungkinan cara penggunaan
apapun. (Del) untuk masuk ke BIOS. tombol F10 ini, tergantung dari
model Compaq yang digunakan.
F1 Yang pertama adalah pada saat
Umumnya, jika Anda Tombol F1 merupakan muncul kursor berkedip di
membeli komputer rakitan, tombol yang cukup umum kanan atas monitor, sedangkan
masuk ke BIOS bisa dilalui digunakan untuk masuk ke BIOS yang kedua adalah pada saat
dengan cara menekan tombol terutama untuk banyak muncul tulisan “F10=Setup” di
Del pada saat di layar muncul komputer IBM dan beberapa bagian bawah monitor.
tulisan “Press Del to enter komputer Hewlett-Packard (HP)
Setup”. Namun ada kalanya terutama yang diproduksi Esc
pada saat komputer terakhir. Sayangnya Penggunaan tombol Esc
dihidupkan, tidak ada pesan penggunaan tombol ini dapat juga merupakan penggunaan
“Cara masuk ke BIOS komputer merek Acer”
apapun yang tertulis, kecuali menimbulkan kerancuan. tombol yang khas, namun kali
gambar logo merek yang tidak memberikan buku Nah, agar pencarian tombol Kerancuan yang mungkin ini yang menggunakannya
motherboard atau merek manual kepada konsumennya. masuk BIOS tersebut bisa timbul adalah karena tombol F1 adalah notebook Toshiba.
komputer. Ini biasanya ditemui Nah, tiba saatnya perlu dipersempit, berikut ini akan juga digunakan untuk bypass Caranyapun cukup unik, yaitu
untuk motherboard bermerek dilakukan setup BIOS, diberikan beberapa tombol bila terjadi error yang terdeteksi dengan menekan tombol Esc
terkenal yang menggunakan bingunglah dia. Hal termudah yang mungkin digunakan untuk oleh BIOS. Sering bukan Anda selama power dihidupkan.
BIOS buatannya sendiri, atau yang bisa dilakukan adalah masuk ke BIOS. melihat pesan yang kurang
pada komputer-komputer dengan mencoba menekan lebih berbunyi semacam ini Ctrl-Alt-X
“bermerek tertentu”. semua tombol yang ada. Tapi ini DELETE “Floppy drive error. Press F1 to X disini bukan merupakan
Kalau buku manualnya jelas bukan pemecahan yang Seperti yang telah continue”. Maksud hati ingin tombol X melainkan variabel.
masih ada, buka saja buku terbaik. Bayangkan, keyboard disebutkan di atas, tombol ini masuk ke BIOS, eh malah bypass Beberapa kemungkinan yang
tersebut dan cari bagaimana umumnya terdiri dari 102 merupakan tombol yang paling error yang didapatkan. ada adalah Ctrl-Alt-Esc, Ctrl-Alt-
caranya masuk ke BIOS. Tapi tombol, belum lagi sering digunakan untuk masuk Enter, dan Ctrl-Alt-S. Dari
sayangnya tidak semua orang kemungkinan variasinya, ke BIOS, terutama untuk F2 ketiga variasi ini yang paling
menyimpan dengan rapih buku misalnya tombol Ctrl dengan komputer rakitan. Mengapa? Tombol F2 juga merupakan populer adalah Ctrl-Alt-Esc,
manual yang diberikan. tombol lain, tombol Ctrl-Alt Karena umumnya komputer tombol yang banyak dipakai umumnya digunakan oleh
Bahkan ada pula toko komputer dengan tombol lain. rakitan menggunakan untuk masuk ke BIOS, bahkan produk-produk Acer.

BENDA-BENDA
ALKOHOL 70% (kadar telur dan bahan makanan. Efek
lebih/kurang dari 70% yang ditimbulkan oleh ‘BUG’ ini
tidak dianjurkan) sangatlah berbahaya. Floppy

DI SEKITAR KITA UNTUK


drive dan CD-ROM drive bahkan
➡ Dapat digunakan untuk harddisk akan menjadi rusak
menggantikan cairan pembersih dikarenakan para semut ini

PERAWATAN KOMPUTER
pada disket pembersih yang sangat getol membuat lubang
berfungsi membersihkan drive pada bahan yang terbuat dari
yang kotor oleh debu (Floppy plastik (plastik yang rata akan
drive, CD-ROM drive). berubah menjadi bentol-
➡ Dapat digunakan untuk hardware yang KAMFER & OBAT bentol). Sedangkan pada
membersihkan CD, usapkan terbuat dari plastik SEMPROT/ SPRAY harddisk akan membuat
dengan kain halus pada CD (casing plastik, ANTI SERANGGA piringan HD dipenuhi cairan
yang ingin dibersihkan dengan speaker, body lengket. Bila hal ini terjadi pada
gerakan memutar (mengikuti monitor, dan lain- ➡ Pernahkan PC Anda, katakan saja selamat
alur CD). lain) yang berwarna komputer Anda tinggal buat komponen-
➡ Juga untuk putih! Caranya: berubah menjadi komponen tersebut karena
membersihkan layar monitor, rendam benda yang sarang semut? Bila memang sudah unrecoverable
teteskan pada kain lap yang ingin dibersihkan iya, inilah solusi untuk lagi. Untuk menghindari hal
bersih dan halus lalu lapkan dalam ember yang mencegah terjadinya tersebut dapat digunakan cara
pada layar monitor. berisi air dan kejadian serupa. pencegahan sebagai berikut:
➡ Buat yang suka menyun- pemutih, tunggu Semut adalah salah Kamfer dapat Anda masukkan
tikkan tinta pada printernya beberapa saat (30 satu jenis hewan yang dalam casing (dapat digantung/
pasti sering belepotan, kan? menit-1 jam), membentuk koloni, ditaruh pada tepi casing yang
Untuk mengatasinya gunakan kemudian sikatlah ternyata menaruh agak kosong) hal ini akan
sedikit cairan alkohol 70%, dengan sikat yang perhatian besar pada mencegah semut untuk
teteskan pada kain lap (kotor halus (sikat gigi benda kesayangan bersarang. Sedangkan spray anti
nggak apa-apa) dan gunakan bekas). Cara ini biasa kita (PC). Mungkin serangga dapat Anda
untuk membersihkan (tangan, digunakan pada banyak dari Anda semprotkan pada sisi luar
lantai, printer, dan lain-lain) benda seputar PC yang tidak tahu casing, speaker, keyboard dan
yang terkena tinta. yang sering berubah bahwa semut sangat monitor sehingga semut-semut
warna menjadi suka memanfaatkan akan menjadi alergi terhadap
CAIRAN PEMUTIH kekuningan. Namun celah-celah pada drive PC Anda!
(BLEACH) apabila benda yang “Kadang luput dari perhatian kita” (Floppy drive, CD
dibersihkan sudah drive, harddisk, David Yacobus Hengkengbala
➡ Dapat digunakan untuk berusia terlalu lama, biasanya mampu mengurangi kadar speaker, monitor, keyboard, dan F(x) Friesca X 01 // Friend.C
Jl. Arjuna I no.10a
membersihkan penutup cara pembersihan ini hanya warna kekuningannya. lain-lain) untuk menyimpan Grogol – Salatiga

12 PCplus
plusUpgrade Yahya Kurniawan No.27/II/01 Mei 2001

MENGENAL
Jika Anda termasuk
orang yang hobi
mengutak-atik setting
Windows atau suka
membongkar pasang

REGISTRY
software di Windows,
baik 9x, Me, maupun
NT/2000 – Anda pasti
tidak asing lagi dengan
satu kata ini: Registry. Jika

WINDOWS (1)
Anda baru mendengar
(atau membaca?) kata
Registry itu kali ini,
mungkin Anda termasuk
pemakai Windows yang
masih awam, atau
bahkan tidak pernah
memakai Windows sama
sekali (karena
menggunakan Linux
misalnya).

Registry adalah suatu


database raksasa yang
mengandung berbagai
informasi yang menjamin
“kelangsungan hidup” sistem
operasi Windows. Di dalam “Mengedit registry secara manual” “Registry Checker pada Windows ME”
Registry tersimpan antara lain
ekstensi file yang dikenali oleh
Windows sekaligus software
yang dapat membuka/
menjalankannya, informasi
software yang terinstal
termasuk catatan untuk meng-
uninstall-nya, setting warna
Windows, identitas kelas objek,
terutama objek ActiveX yang
berguna untuk pemrograman,
dan masih banyak lagi.
Layaknya database-
database, record-record pada “Tak ada error” “Dari sinilah registry bisa di edit”
Registry juga dapat diubah,
dihapus, ditambah, atau
sekadar untuk diperiksa saja.
Untuk dapat melakukan hal-hal
tersebut, diperlukan sebuah
editor, dan dalam hal ini editor
tersebut adalah Registry Editor.
Karena sifatnya yang
menunjang “kelangsungan
hidup” sistem operasi Windows,
maka perubahan-perubahan
yang terjadi pada Registry dapat
mengakibatkan sesuatu yang
fatal jika perubahan-perubahan “Hati-hati bila mau mengubah” “Registry Checker pada Win 98”

tersebut tidak berada di atas rel


yang benar. tih”; PCplus juga menyarankan Anda tinggal mengikuti Registry Editor akan
Itulah sebab mengapa “Jangan sembarang mengedit perintah yang ada dalam kotak nampak seperti Windows
Microsoft sengaja tidak registry, kecuali Anda tahu pasti dialog tadi. Explorer, bagian kiri berisi
memberikan shortcut khusus apa yang Anda lakukan”. Registry belum tentu sama kunci-kunci Registry dan
untuk Registry Editor pada Ada baiknya Anda juga untuk setiap Windows, karena bagian kanan berisi nilai-nilai
semua versi Windowsnya. membuat cadangan file-file tergantung dari setting Win- dari kunci-kunci Registry
Executable file dari Registry yang berhubungan dengan dows, software yang terinstal, tersebut. Nilai dari kunci
Editor adalah regedit.exe, yang registry, yaitu regedit.exe, juga hardware yang digunakan. Registry terdiri dari bagian
terdapat pada folder instalasi user.dat, dan system.dat yang Supaya urusan Registry ini tidak nama dan bagian data.
Windows, yang jika tidak semuanya terletak di folder menjadi momok yang begitu Pada Windows 9x terdapat 6
diubah adalah c:\windows. instalasi Windows (c:\windows), seram, maka akan sangat baik kunci utama Registry, yaitu
Karena tidak terdapat shortcut- atau Anda dapat menggunakan bila kita lebih mengenal HKEY_CLASSES_ROOT,
nya, maka untuk fasilitas Registry Checker yang tentang Registry. Back-up-lah HKEY_CURRENT_USER,
menjalankannya dapat dibuat terdapat di Windows. (Untuk dahulu Registry Anda. HKEY_LOCAL_MACHINE,
shortcut secara manual, atau menjalankan Registry Checker, Jalankan Registry Editor, HKEY_USERS,
langsung menjalankannya dari klik Start -> Programs -> jika Anda menggunakan Win- HKEY_CURRENT_CONFIG, dan
menu Start -> Run, lalu ketikkan Accessories -> System Tools -> dows NT/2000, sebaiknya Anda HKEY_DYN_DATA. Pada
regedit. System Information, kemudian login menggunakan Windows NT/2000, kunci
Oleh karena hal itu pula, pada menu Tools, klik Registry administrator, karena beberapa HKEY_DYN_DATA tidak ada.
maka seperti seorang pemain Checker). Setelah proses bagian dari Registry akan tidak
akrobat sirkus yang berkata scanning selesai, program akan aktif atau bahkan Minggu depan, kita akan
“Jangan lakukan ini di rumah, melaporkan apakah terjadi disembunyikan jika dibuka oleh menelaah registry ini satu
kecuali oleh orang yang terla- kesalahan pada registry Anda. user selain administrator. persatu.

PCplus 13
plusOpini No.27/II/01 Mei 2001

GPRS:
sekitar 34 kbps. Setelah diambil
Imam Mursid Amrullah*
oleh protokol dan pengoreksi
kesalahan (error correction)
Pernahkah Anda masih tersisa 13Kbps untuk

GENERASI TERBARU
membayangkan seorang koneksi suara dan 14Kbps untuk
pengusaha yang sangat data. Circuit switching data saat
sibuk. Ia harus ini hanya menggunakan satu
menghadiri rapat di voice channel.

PERKEMBANGAN
berbagai tempat, GPRS dapat
padahal jalanan Jakarta menggabungkan sampai ke 8
yang padat dan macet. channel tersebut, dan setiap
Selain itu ia juga harus channel mampu mengirim
memantau harga saham,

INTERNET NIRKABEL
sampai 14Kbps data. Hasil
menghubungi atau keseluruhannya, setiap
dihubungi pialang di pengguna dapat menikmati
lantai bursa. kecepatan di atas 100Kbps.
Tetapi, tidak semua dari 8 voice
channel harus digunakan. Pada
Dengan kegiatan kenyataanya, secara ekonomis
seperti itu, ia pasti sambungan atau transmisi
membutuhkan sebuah laptop telepon terbatas pada
plus 2 telepon seluler. Satu kecepatan 56Kbps. Standar
telepon digunakan untuk GPRS menetapkan sebuah
menghubungkan laptop dengan mekanisme, di mana sebuah
jaringan Internet yang harus mobile station dapat meminta
selalu terhubung secara dial-up sejumlah bandwidth yang
dengan ISP, ponsel yang satu “GPRS: membayar online sesuai dengan pemakaian” dibutuhkan pada suatu saat dan
lagi digunakan untuk membangun suatu sesi data.
hubungan/percakapan telepon pengguna harus memiliki Node ini juga selalu melacak Ketika statiun bergerak Karena GPRS mendukung
yang masuk dan keluar. hubungan yang tetap walaupun pergerakan selama masih dalam atau mobile station (misalnya standar protokol jaringan,
Namun, bila ia menguna- saat itu ia tidak mengirim atau service area (daerah pelayanan). notebook dan ponsel GPRS) mengonfigurasi komputer
kan telepon selular yang menerima data. Jadi,dengan SGSN berkomunikasi dengan mengirimkan sejumlah paket dengan GPRS bisa langsung
memiliki kemampuan GPRS teknologi ini pengguna hanya Gateway GPRS Support Node data, paket data ini melalui dilakukan. Pada kasus
(Global Packet Radio Service), membayar untuk jumlah data (GGSN), sebuah sistem yang SGSN ke GGSN, yang meng- komunikasi IP, Anda akan
menenteng dua telepon seluler yang dikomunikasikan saja. Ini memelihara hubungan dengan ubahnya untuk ditransmisikan mampu menggunakan stack
sekaligus tak perlu dilakukan. tentu saja berbeda dengan di atas jaringan, misalnya yang ada pada protokol TCP/IP,
Apa keuntungan menggu- teknologi circuit switching di jaringan Internet, X.25, atau sama seperti stacks yang
nakan GPRS? Hubungan GPRS mana kita harus membayar Private Network. Paket IP dari disediakan oleh Windows 95
mirip seperti hubungan Local hubungan berdasarkan waktu alamat Internet untuk mobile atau Windows 98, Windows CE,
Area Network (LAN). Seperti tanpa melihat apakah kita station diterima oleh GGSN, dan Windows NT. TCP/IP stacks
halnya LAN, sekali mobile sedang mengirim atau diteruskan ke SGSN dan sudah tersedia untuk sebagian
station (telepon seluler) GPRS menerima data atau tidak. kemudian ditransmisikan ke besar platform lainya. Dengan
terdaftar dalam jaringan, Untuk mengerti lebih jauh mobile station. perkembangan komputer
telepon tersebut sudah siap tentang GPRS, di sini akan Untuk meneruskan paket IP handheld, kita dapat
untuk mengirim dan menerima dibahas mobile PC melalui dan X.25, SGSN dan GGSN mengharapkan banyak dari
meringkas paket tersebut platform hardware yang
dengan menggunakan sebuah mengambil keuntungan dari
protokol khusus yang disebut GPRS seperti:
GPRS Tunnel Protocol (GTP), ➡ laptop atau komputer
yang beroperasi di atas dari handheld yang terhubung
protokol TCP/IP. Tetapi detail dengan telepon seluler atau
dari SGSN dan GGSN keduanya eksternal modem yang
tidak terlihat dan tidak memiliki kemampuan GPRS.
berhubungan langsung dengan ➡ laptop atau handheld
paket data. Seorang pengguna jaringan. Pertama, kita memiliki pengguna. Pengguna merasa dengan kartu modem PC
dengan sebuah laptop dapat sebuah komputer notebook hubungan IP Dan X.25 terjadi GPRS
bekerja tanpa harus berpikir yang terhubung ke sebuah begitu saja dan ini semua ➡ Smart phones yang memiliki
apakah laptopnya sedang telepon seluler yang memiliki berlangsung tanpa kabel. kemampuan full screen
terhubung ke ISP atau tidak. kemampuan GPRS atau modem, Aspek yang paling menarik (misalnya Nokia* 9000)
Dan secara otomatis, pengguna yang salah satunya disambung- dari GPRS adalah bagaimana ➡ Ponsel yang memiliki
dapat menerima e-mail baru. kan melalui sebuah kabel serial “Nokia 6310: bagi para mencapai kecepatan tinggi di microbrowsers WAP (Wire-
Pengguna dapat memutuskan, atau tipe koneksi yang lain profesional yang mobile” atas 100Kbps ketika circuit less Application Protocol).
apakah ia akan meneruskan seperti Universal Serial Bus (USB) switching data saat ini terbatas ➡ Alat-alat lain yang yang
mengerjakan dokumen, dan atau inframerah, atau alat memiliki integrasi
setelah itu membaca dan koneksi menggunakan pada kemampuan GPRS
menanggapi pesan e-mail yang notebook berbasis card. Telepon
masuk. Menggunakan GPRS, GPRS atau modem berkomuni- GPRS bertepatan dengan
kecepatan yang diperoleh bisa kasi dengan base station dari pengembangan teknologi yang
mencapai 100Kbps. GSM. lain: penggantian dari
Yang terpenting dari Namun, tidak seperti hubungan kabel menuju sebuah
teknologi adalah diterapkannya panggilan pada data circuit ponsel dengan hubungan radio
teknologi paket data, di mana switching yang terhubung ke jaringan lain seperti Internet, pada 9600 atau 14,4Kbps. GPRS pendek. Intel, Ericsson, Nokia,
GPRS hanya menggunakan jaringan suara oleh central Jaringan X.25, atau Private mengunakan channel radio IBM, Toshiba dan lainnya telah
gelombang radio pada saat mobile switching, paket GPRS Network. yang sama seperti voice calls, mulai bekerja sungguh-sungguh
akan menerima dan mengirim- dikirim dari base station yang Sebuah jaringan GPRS sebuah channel memiliki lebar untuk hubungan tanpa kabel
kan data saja. Hal ini memung- disebut sebagai Serving GPRS dapat menggunakan kelipatan sebesar 200 KHz. Channel radio dalam sebuah prakarsa yang
kinkan beberapa pengguna Support Node (SGSN). SGSN node pelayanan, tetapi hanya ini membawa aliran radio disebut “Bluetooth”.
menggunakan channel radio adalah node yang terdapat membutuhkan sebuah node digital sebesar 271Kbps. Untuk
yang sama. Ini sangat berbeda dalam infrastruktur GSM, yang gateway untuk voice calls, saluran ini dibagi imam@mursyd.com, penulis
dengan teknologi circuit mengirim dan menerima data menghubungkan ke jaringan menjadi 8 aliran data terpisah, adalah dosen Fakultas Teknik
switching, yang mana, seorang dari dan ke station mobile. eksternal seperti Internet. yang masing-masing membawa Elektro UNISMA BEKASI

14 PCplus
plusDownload No.27/II/01 Mei 2001

Cryptext: 1stClock 2.0 dan 1stAtomictime 1.0:


PROGRAM PROGRAM SINKRONISASI
PENYANDIAN FILE
PRIBADI JAM KOMPUTER
Anda mungkin Jika Anda kemampuannya melakukan jam atom di berbagai negara.
membutuhkan sebuah membutuhkan tingkat sinkronisasi dengan jam yang Nah, program 1stClock juga
program enkripsi atau akurasi hingga hitungan paling akurat di dunia yakni jam dapat melakukan hal yang
penyandian untuk detik untuk pekerjaan Anda, atom (atomic clock). Jadi, Anda sama. Program ini akan
mengamankan file-file mungkin program bikinan tak perlu lagi melirik jam di melakukan sinkronisasi waktu
penting Anda. Meski Green Parrots Software dinding setiap kali bekerja di pada komputer Anda dengan
sebenarnya banyak (www.greenparrots.com) komputer. berbagai jam atom yang ada di
program yang inilah yang Anda butuhkan. Jam atom yang disebut pula berbagai lokasi pilihan lewat
menawarkan Di situs ini, ada dua program dengan jam Caesium, memang sambungan Internet. Waktu
kemampuan seperti ini jam yang bisa Anda down- menjadi tolok ukur waktu dunia. sinkronisasi juga bisa dipilih
di Internet, banyak di load: 1stClock dan 1stAtomic Pada tahun 1967, standar per berapa jam atau sekali
antaranya yang berupa shareware. Bagi Anda yang menginginkan Time. internasional telah menetapkan sehari.
program enkripsi gratis dengan sekuriti yang tangguh, silakan Program 1stClock adalah bahwa satu detik sama dengan 1stClock bisa menampilkan
coba program berjudul Cryptext. program untuk menampilkan 9.192.631.770 getaran (frekuen- berbagai format waktu di
Cryptext memiliki beberapa kelebihan. Pengoperasiannya jam pada Windows yang si) yang dipancarkan oleh atom belahan lain di seluruh dunia.
mudah, antarmukanya sederhana, dan ukuran filenya pun kecil: dilengkapi juga dengan alarm Caesium-133. Menurut teori, Program yang bersifat trial 30
hanya 128KB. Program ini juga menyediakan fasilitas instalasi dan dan kalender. Keistimewaan kestabilan getaran atom ini hari ini juga dilengkapi dengan
uninstall, serta enkripsi data 160-bit. Cryptext termasuk program program ini adalah membuat tingkat akurasinya fasilitas alarm canggih yang
yang sifatnya open source. Artinya, Anda dapat melihat listing sangat diperhitungkan. Percaya jarang ditemukan pada
program ini yang ditulis dalam bahasa Visual C++. atau tidak, jam ini program kalender sejenis.
Bingung cara memakainya? Sebelum menjalankan program cuma terlambat 1 detik Namun meski berupa trial,
ini, Anda perlu mengekstrak file cryptext.zip dan menjalankan setelah 1,6 juta tahun! program berukuran 650KB ini
CRYPT320.EXE. Setelah instalasi selesai, masukkan kata sandi dua Tetapi jam atom masih bisa Anda jalankan
kali dan kemudian klik kanan tombol mouse pada file yang akan komersial yang ada setelah masa pakainya
Anda enkripsi. Selanjutnya akan terlihat menu baru Encrypt dan biasanya ketepatannya daluwarsa.
Decrypt. cuma 1 detik per 160 Produk lain yang sejenis
Pilih Encrypt dan masukkan kata kunci pada kotak Password. ribu tahun. adalah 1stAtomic Time.
Kemudian klik OK. File yang telah dienkripsikan (disandikan) Bandingkan dengan Program ini juga merupakan
digambarkan dengan icon bergambarkan kunci. jam digital yang pencocok waktu jam atom
Bagaimana bila Anda ingin menghilangkan penyandiannya? hitungan detiknya untuk PC Anda. Bedanya,
Bila Anda ingin mendekripsi kembali, klik kanan tombol mouse diambil dari getaran 1stAtomic Time tidak dileng-
pada file yang akan dihilangkan penyandiannya. Pilihlah menu kristal quartz. Jam kapi dengan tampilan jam,
Decrypt. Masukkan kembali kata kunci (password) Anda dan klik digital terbaik alarm atau kalender. Program
OK. sekalipun ini hanyalah program penco-
Di sini Anda juga dapat mengubah kata kunci yang telah ketepatannya cuma 5- cok waktu untuk jam (clock)
dipilih dengan memilih Change Password. Masukkan kata sandi 10 detik per bulan! pada Windows dengan jam
yang lama dan ketikkan kata sandi barunya. Klik OK. Tentu saja International atom dunia yang bisa bekerja
Anda dapat mengenkripsi beberapa file sekaligus dengan kata Bureau of the Hour diam-diam di latar belakang.
kunci yang sama. Nah, bagi Anda yang tertarik dengan program suatu badan Versi trial 15 hari yang ber-
yang pernah dibahas di PC World ini, Anda dapat men-download internasional yang ukuran 500KB ini tetap dapat
di situs www.tip.net.au/~njpayne/cryptext.zip. Selamat mencoba! khusus mengurusi dipakai meskipun sudah habis
masalah waktu dunia masa berlakunya.
Arief Hendra Saptadi biasanya membuat
areifhs@operamail.com Hendra
perhitungan rata-rata tbyte@link.net.id

Disk Space Recovery Wizard:

PROGRAM BERSIH-BERSIH HARDDISK


Seringkali tanpa harddisk Anda. Ya, zaman
kita sadari, harddisk yang sekarang pemakaian harddisk
dulu kapasitasnya terasa pun mesti dihemat-hemat.
besar semakin lama semakin Mau mencoba? Versi
kecil. Ini bisa disebabkan shareware program ini yang
dengan banyaknya program bisa dicoba selama 7 hari bisa
yang terinstal, file tempo- diperoleh dari
rary, file log, maupun file- www.dmisoftware.com/
file cookies bila Anda sering hypertrial.htm. Disk Space
terhubung ke Internet. secara manual. Recovery Wizard
Apalagi Windows sering Tak usah bingung. Guna- memperbolehkan Anda
membuat file-file sementara kan saja program berjudul memilih file yang ingin
(temporer) secara otomatis Disk Space Recovery Wizard dihapus atau tidak. Program
tanpa sepengetahuan Anda. versi 4.25. Program pembersih ini bisa dijalankan pada
Nah, Anda mungkin bakal harddisk ini diklaim mampu Windows 9x/ME/NT4/2000.
mengalami kesulitan bila mencari lebih dari 48 macam
Yohanes William S
mencari file-file tersebut file yang tidak berguna pada wi11iamjon@yahoo.com

PCplus 15
plusFokus F.X. Bambang Irawan No.27/II/01 Mei 2001

MEMBISNISKAN
Dari luar, rumah kos game jaringan milik Milenia
khusus cowok itu tampak yang pertama didirikan terletak
sepi. Tak banyak aktivitas di Pasaraya Blok M. Sebagai
keluar masuk sebagai- pemain di level atas, spesifikasi

HASRAT TAWURAN
mana lazimnya kos- komputer yang disediakan
kosan. Ruang tamunya Milenia cukup menggiurkan,
juga makin jarang prosesornya menggunakan
menjadi ajang ngobrol. Pentium III 800 MHz dengan

DENGAN GAME
Semua penghuninya RAM sebesar 128MB. Milenia
betah berlama-lama menarik ongkos 6 ribu rupiah
mendekam di biliknya per jam. Namun untuk anggota,
masing-masing. Namun tarifnya hanya 5 ribu rupiah saja.
sesekali terdengar teriak- Tarif 6 ribu per jam tersebut

JARINGAN
an —gembira dan kece- juga berlaku di TelNet,
wa, solo atau koor— dari persewaan game jaringan yang
kamar-kamar tersebut. berada di samping Indomaret
Sedang apakah mereka? Salemba yang menghitung
Nonton pertandingan penggunaan tiap 30 menit.
sepak bola? Bukan! Hanya saja, jika Anda menjadi
member, tarifnya menjadi 2 ribu
rupiah per setengah jamnya.
Mereka sedang main Saat ini TelNet baru
game bareng-bareng di depan memiliki 8 terminal. Namun
komputernya masing-masing. Edwin Tosansyah, pengelola
Tapi kenapa teriaknya kadang- bisnis tersebut berencana
kadang bisa bersamaan dan mengembangkannya menjadi
sepertinya merespon obyek 15-20 terminal. Edwin melihat
yang sama? Ya, betul, obyek bahwa pasar belum jenuh,
game-nya memang sama. bahkan belum booming dan
Bahkan, sebetulnya bukan cuma masih akan tersedia waktu 1-2
sama, namun lebih tepat: tahun lagi sampai titik
tunggal. Dari kamar masing- jenuhnya.
masing, berbarengan mereka
masuk ke dalam ruang maya JENUH INTERNET
game tersebut, saling bertarung Bisnis game jaringan ini
atau bersama-sama mengeroyok juga menjadi tempat berpaling
musuh. Semua dimungkinkan bagi para pengusaha warnet.
karena komputer mereka Pengusaha warnet kecil mulai
dirangkai dalam satu jaringan. merasa sesak menggeluti rental
Ya, mereka sedang main game Internet yang makin lama cost-
jaringan. nya makin tinggi sementara
Jaringan komputer harga harus terus ditekan,
memang bisa mempersatukan ditingkah dengan persaingan
umat manusia. Dia bisa diguna- “Berseteru dan berseteru dalam jaringan” yang makin menggila. Tingkat
kan untuk mengomunikasikan okupansi terminal warnet yang
perasaan, aspirasi, informasi, Selepas dentang bel sekolah, Milenia Net Game Center, Milenia Net Game Center makin menurun inilah yang
perintah, dan sebagainya. pangkalan ini segera dipenuhi menjelang sore dan malam merupakan salah satu pemain membuat beberapa warnet
Namun dalam hal game jaring- dengan remaja-remaja, bahkan harinya, tempat akan penuh besar jasa persewaan game berusaha mendongkraknya
an ini, dia bisa digunakan untuk yang masih lengkap berseragam dan bahkan kadang menyisakan jaringan di Jakarta. Milenia Ratu dengan menyewakan terminal
menyalurkan hasrat bersekutu sekolah. Menurut Angela waiting list sekitar 20 orang per Plaza itu merupakan cabang Internet yang banyak
atau berseteru lewat tokoh, Rusdiah, Assistant Management harinya. yang kedua, lokasi penyewaan nganggurnya itu menjadi
lokasi, dan skenario fiktif.
Cerita tentang game
jaringan macam itu memang
sudah bisa terdengar sejak
pertengahan tahun 90-an,
dengan jenis game yang
COUNTER-STRIKE: LAGI JADI FAVORIT
terbatas karena memang belum Meski di terminal-terminal rental game ke rekan satu team.
banyak game yang mempunyai jaringan disediakan pula berbagai game jaringan lain, seperti 4. Tembak kalau perlu saja, kalau musuh sudah ada di ujung jalan
kapabilitas jaringan. Namun, Age of Empire dan Star Craft, namun popularitas Counter-Strike dan mau belok sebaiknya jangan nembak dulu (terutama kalo
dewasa ini judul game yang (CS) tidak tergoyahkan. Hampir di semua layar yang ada di ia belum tahu keberadaan Anda) ikuti setelah sampai di belok-
berkemampuan jaringan makin setiap penyewaan, sedang berlangsung pertarungan antara an pakai senjata yang nggak bersuara dan tembak! Musuh
marak di pasaran. Sementara, di kelompok teroris dengan kontrateroris yang merupakan tema mati, rekan team-nya nggak ngerti di mana matinya, jadi bisa
besar game tersebut. sempat kabur dulu sebelum dibales tembak sama team-nya.
lain pihak, tidak banyak yang
Counter-Strike membagi pemain ke dalam dua tim: teroris 5. Bergerak jangan cuma lurus terus saja, sering lompat, ke kiri,
sanggup membangun jaringan dan kontrateroris. Game ini juga dibagi menjadi empat mode: ke kanan, dan yang paling penting sering liat ke belakang.
komputer yang dibutuhkan menyelamatkan atau mengurung tawanan, membom atau 6. Cari senjata yang cepat reload-nya, dan beli ammo tambahan.
atau yang dapat dengan mudah merusak bom, meloloskan diri atau menjaga sebuah kawasan 7. Kalo Anda bukan pembidik yang bagus, lebih baik beli senjata
menemukan jaringan komputer dan membunuh atau menjaga pejabat penting. mesin (M249). Tinggal tembak terus dan musuh mati. Karena
tersebut di sekitarnya. Kesen- Berikut ini tips bermain CS yang dipajang oleh teman kita harganya yang mahal dan berhubung Anda belum punya duit,
Ronny Hartanto di http://clecs.gq.nu. beli saja P90, ammo-nya 30.
jangan tersebut menciptakan
8. Sering lihat keberadaan team Anda (dengan tab) kalau ada
peluang bisnis baru: persewaan Untuk menjadi pemain andal bacalah tips-tips berikut ini: yang mati atau yang sisa cuma tinggal Anda sendiri, mesti
terminal untuk game jaringan. 1. Gunakan player yang sesuai dengan map, misalnya kalau lebih waspada.
Maka jadilah tempat-tempat map-nya di tempat gelap, gunakan player yang gelap juga 9. Kalau operasi yang dimainkan adalah penyelamatan hostage,
semacam itu bertumbuhan bak seperti SAS. bawa saja satu hostage bersama Anda. Dijamin musuh bakal
cendawan di musim hujan. 2. Berlindung di tempat tempat yang gelap, lebih baik kalau agak susah nembak, takut kena hostage-nya.
pakai baju hitam. 10. Pertama-tama masuk ke dalam game, pakailah knife saja. Jalan
3. Kalau main di LAN, berlindung atau sembunyi nggak banyak Anda akan jadi lebih cepat. Kalau sudah dekat tempat yang
WAH, DI MAL membantu karena penonton (spectator) bisa ngasih tau dicurigai ada musuhnya, langsung ganti senjata.
Di sudut lantai empat Ratu keberadaanmu (terutama satu team). Kalau sudah begini, 11. Biasakan bawa temen kalau pakai sniper. Sangat susah
Plaza terdapat tempat mangkal mau nggak mau gerak terus saja. Atau kalau perlu kamu menembak musuh yang tepat di depan mata dan bergerak-
para mania game jaringan, mengorbankan diri terus jadi spectator dan ngasih petunjuk gerak. Ingat: temen Anda jangan pakai sniper juga. (Ronny Hartanto)
Milenia Net Game Center.

16 PCplus
plusFokus No.27/II/01 Mei 2001

terminal game jaringan. Nusantara. Ricky S, pemiliknya mengaku per jam, demikian juga di
“Ketika pasar rental Internet Pendapatan dari game bahwa warnetnya adalah yang TechnoSys. Sedang di AsiaNet,
mulai menurun di seputaran jaringan, menurut Randi, bisa 10 pertama-tama memperkenalkan harganya 4 ribu rupiah. Harga-
lokasi sini, banyak warnet-warnet persen lebih tinggi dibanding game jaringan di warnetnya. harga tersebut berselisih 500
yang beralih haluan Internet. Dari jumlah jam Namun demikian, Ricky rupiah dibanding tarif
menyediakan fasilitas game penggunaan, pengguna game mengeluh bahwa tarif yang Internetnya.
jaringan, termasuk saya. Setelah juga relatif lebih lama durasi diberlakukan di kawasan Binus Mengambil lokasi di
saya hitung-hitung, ternyata nongkrong di depan komputer di tersebut “hancur-hancuran”. seputaran kampus, rental-rental
pendapatan dari penyewaan banding para netter. “Bahkan, “Kita ketipu, Mas!” keluh Ricky. tersebut juga punya keunikan
terminal game lebih besar pernah ada yang tiga hari tiga Memang, harga di rentalan tersendiri jika dibandingkan
dibanding Internet yang cost-nya malam tidak pulang gara-gara yang umumnya sekaligus dengan mereka yang mengambil
tinggi,” tutur Randi Setiadi, main game di sini,” ungkap berfungsi sebagai warnet di lokasi di mal atau perumahan.
pemilik Micronet, sebuah rental Randi. seputar Binus begitu memanja- Salah satunya adalah bahwa
Internet sekaligus game jaringan Berpaling dari persewaan kan konsumennya. Bayangkan, pada hari libur persewaan justru
yang berada di seputaran Internet juga dialami oleh sesama untuk main game di Micronet, relatif sepi dibanding hari biasa.
“Randi: Internet sudah jenuh di sini”
kampus Universitas Bina warnet di sekitar Binus, AsiaNet. kita hanya ditarik 3500 rupiah Mahasiswa lagi pada libur.

TEKNOLOGI GAME
Yang namanya lagi trend, harga yang ditawarkan pun
pasti muncul di mana- lebih bersahabat dengan
mana. Mulai dari mal- kantong dibanding chip yang
mal di kawasan elite lain. Untuk merek kembali lagi

JARINGAN: MAKIN
sampai di perumahan- tergantung pada kemampuan
bahkan di daerah kos- finansial sang investor. Tapi ada
kosan mahasiswa, game pula yang unik untuk urusan
jaringan tengah kartu grafis ini. Ada sebuah

OKE MAKIN PUAS!


digandrungi. Buktinya, di rental game jaringan yang
daerah-daerah tersebut hanya memakai kartu grafis
“bergentayangan” dengan memori sebesar 2MB.
sejumlah tempat yang Dan untuk mengoptimalkan
menawarkan fasilitas gambar, graphic accelerator
semacam ini.

Para investor partikelir


tentu saja tak mau begitu saja
melewatkan kesempatan emas
semacam ini. Ya, tempat-tempat
semacam ini bisa menjadi
tambang uang yang amat
menjanjikan. Apalagi bila
pemilihan lokasinya memang
tepat disamping juga fasilitas
yang disediakan benar-benar
menawan. Pengunjung yang
datang sampai-sampai harus
rela antri selama beberapa jam
hanya untuk menikmati game
jaringan semacam ini.
Tentu saja setiap tempat
yang menyediakan game
jaringan ini memiliki kualitas
maupun teknologi yang berbeda-
beda. Semua itu berpulang pada
kemampuan kantong sang
pemilik yang membuatnya, plus
kemampuan teknis yang dimiliki
sang investor. Memang, untuk
membangun tempat game
jaringan bukanlah perkara yang
murah. Yang namanya maniak “Kualitas membawa kenikmatan yang sangat bergantung pada spesifikasi”
game pasti menginginkan
kualitas gambar maupun suara memasang Pentium III untuk jajakan berhubungan dengan dengan memori sebesar 16MB sengaja ditambahkan pada PC!
yang paling maksimal agar menarik minat pengunjung. Ya, gambar 3 dimensi sehingga pada PC mereka kalau tidak Cukup membingungkan
permainan bisa dinikmati pada umumnya, rental game “otak” komputer mereka pun mau pelanggannya bersungut- memang, namun ini benar-
semaksimal mungkin. Untuk itu, jaringan ini sudah memakai haruslah cerdas dan mampu sungut melihat tampilan grafis benar nyata dan tampilannya
para investor tentu saja harus prosesor Pentium III mulai dari mengolah gambar 3D secara yang patah-patah dan kurang pun jika dilihat sepintas lalu
mengeluarkan dana yang tidak kecepatan 450MHz hingga optimal. sip. Kartu grafis dengan memang tidak kalah dengan
sedikit untuk memenuhi tuntutan mencapai 800MHz. Walaupun Selain prosesor, “jeroan” memori minimal sebesar 32MB game rental yang lain. Tentu
para gamer ini. demikian, prosesor dari AMD yang tidak kalah vitalnya sudah jadi “senjata wajib” saja ini bisa terjadi jika tukang
Tak sedikit misalnya dari pun tidak kalah pamor untuk adalah kartu grafis alias VGA buat memanjakan para utak-atik alias perakit
para pengusaha “terpaksa” urusan begini. Ada pula rental card. Sudah pasti tidak ada pelanggan yang datang. Chip workstationnya memang jago
meng-upgrade PC mereka yang game jaringan yang memakai cerita buat kartu grafis yang dipakai pun biasanya dan mengerti komputer!
tadinya cuma digunakan buat prosesor Duron atau Athlon onboard untuk urusan begini. tidak tanggung-tanggung, Agar tampilan gambar
warung Internet. PC mereka pada masing-masing worksta- Para pengusaha game yaitu kelas TNT atau GeForce. yang dihasilkan benar-benar
yang tadinya cukup memakai tion. Pertimbangannya supaya jaringan harus menambahkan Memang, untuk mengurangi fantastis, PC yang ada pun
prosesor sekelas 233 MMX harga per unit PC-nya bisa lebih kartu grafis dengan cost yang harus ditanggung, biasanya dipasangi memori
untuk bisa berinternet kini ditekan. Pemakaian prosesor kemampuan hebat agar banyak pengusaha rental dengan kapasitas gede.
harus didongkrak menjadi dengan kemampuan hebat ini tampilan gambar benar-benar game jaringan lebih suka Tujuannya tidak lain agar
minimal berprosesor Pentium II - tidak lain agar pengunjung puas ciamik! Untuk itu misalnya, memakai kartu grafis GeForce transfer data ke PC bisa optimal.
bahkan pada sebagian besar dengan layanan mereka. mereka tidak akan 2MX. Selain kemampuannya Dari beberapa pengusaha game
tempat semacam ini harus Maklum, layanan yang mereka menggunakan kartu grafis memang hebat buat tampilan, jaringan yang berhasil

PCplus 17
plusFokus No.27/II/01 Mei 2001

diwawancara PCplus, yang juga tak kalah vital Agar pelanggan lebih sedikit yang menggunakannya. Meski masing-masing
semuanya telah memakai adalah monitor. Monitor yang dimanja lagi, fasilitas speaker Dan sekali lagi, demi Workstation sudah sedemikian
memori jenis SDRAM PC133 dipakai oleh sebagian besar standar biasanya hadir di setiap memanjakan pengunjung, canggih spesifikasinya, banyak
dengan kapasitas 128MB. Ini pengusaha rental game Workstation. Terkadang --untuk sebagian dari pengusaha rental pengusaha rental game
tentu saja lebih dari cukup jaringan memang sudah rental yang elite-- speaker pun game jaringan yang juga jaringan ini tetap yakin, di
buat menjalankan game 3D lumayan gede yaitu sebesar 17 dipilih yang nomor satu. melayani warung internet masa datang spesifikasi seperti
yang ada yang biasanya cuma inci. Tujuannya cuma satu, Akibatnya, ruangan pasti sengaja memisahkan server ini tidak lagi mencukupi.
mensyaratkan PC memiliki memanjakan pelanggan! hingar bingar dipenuhi gelegar untuk dua tugas ini. Banyak Maklum, yang namanya game
memori sebesar 64MB. Namun, beberapa tempat tetap suara game. Untuk dari mereka beralasan ini 3D pasti terus berkembang.
Dengan memori PC133 yang PD (Percaya Diri) dengan tetap menghindari kebisingan yang dilakukan agar bisa salah satu Konsekuensinya, game
bekerja pada frekuensi mengusung memori standar luar biasa, beberapa rental server down, salah satu layanan semacam ini pasti akan semakin
133MHz dan kapasitas sebesar sebesar 14 inci pada masing- sengaja mengganti speaker mereka tetap beroperasi. Selain “rakus” pula memakan memori
ini, tentu saja hasil tampilan masing PC mereka. Mereka dengan headset pada masing- itu, pengaruhnya diyakini pada maupun harddisk dan membu-
yang bisa dihasilkan bisa percaya, meski mereka tidak masing PC. Sayangnya, alat ini kecepatan data yang bisa tuhkan sejumlah persyaratan
didongkrak habis! maksimal, pengunjung tetap masih sangat rentan terhadap diakses masing-masing worksta- yang tinggi agar bisa
Nah, komponen pada PC banyak yang datang. kerusakan sehingga hanya tion. dimainkan dengan enak! (sil)

MELAWAN
Revolusi Internet turnamen game, dan juga
ternyata tak sekadar hadiah bagi pemenangnya.
membuat penggunanya Situs lain yang game-nya
bisa saling bertukar e- bisa dimainkan di situsnya
mail dan informasi antara lain Yahoo Games

MUSUH NUN
dengan mudah dan cepat. (http://games.yahoo.com),
Aneka ragam hiburan GameGate
pun bisa Anda temukan (www.gamegate.com), atau 9
di sini. Termasuk game to 5 Café (www.9to5cafe.com).
yang dulunya hanya bisa

JAUH DI SANA
dimainkan seorang diri di GAME VIA E-MAIL
komputer pribadi Anda. Istilah lainnya adalah
PBeM (Play by e-Mail). Cara
memainkan game semacam ini
Kebanyakan game cukup unik. Anda seolah-olah
komputer yang dijual di saling bertukar e-mail dengan
pasaran, kini sudah Ada beberapa game yang rekan main Anda untuk
menambahkan fasilitas game mengharuskan Anda men- menunjukkan setiap langkah
online yang bisa dimainkan download dan menginstal atau gerakan yang dilakukan.
beramai-ramai. Biar makin software game dari situs ini, Game semacam ini kini sudah
“rame” dan makin seru. Ibarat baru kemudian Anda bisa tersedia dalam berbagai genre
menonton film, seru mana memainkannya. Game (kategori). Ada yang berupa
antara menonton film semacam ini akan mencari game taktik, petualangan,
sendirian di rumah dengan server yang berhubungan atau game kartu. Situs
menonton film beramai-ramai dengan game yang semacam PBEM-Portal
di bioskop? Bayangkan ber- dimainkan. (www.pbem-portal.com)
main game balapan Formula
One di sirkuit balap Monaco
melawan gamer lain dari
belahan dunia yang berbeda.
Itulah salah satu
kemudahan yang ditawarkan
dari game online. Anda tak
perlu lagi bertemu secara fisik
dengan lawan Anda untuk
memainkan satu game
multiplayer.
Game seperti apa sih yang
bisa dikategorikan sebagai
game online (online gaming)?
Game yang bisa dimainkan
lewat e-mail atau lewat Web “www.iwin.com”
adalah contoh game yang
termasuk kategori ini. Artinya,
game-game semacam ini “Bisa dimainkan di mana saja”
hanya bisa dimainkan dengan
memanfaatkan koneksi Pilihan lain selain adalah salah satu situs yang
Internet. Microsoft Gaming Zone adalah menyediakan aneka pilihan
Bila ditilik, kepopuleran GameSpy Arcade yang game e-mail. Mulai dari game
game online bermula sekitar tampilannya mirip seperti Sailormoon hingga game USS
pertengahan tahun 90-an browser. GameSpy ini juga Pegasus.
ketika Internet mulai populer dilengkapi dengan program Contoh lainnya adalah
dan berkembang. Dimulai dari chatting yang membuat Anda game parodi selebritis Holly-
game 3D Doom yang sempat bisa berkomunikasi dan wood yang berjudul Stars.
menjadi megahit di era itu. mencari gamer lain. Layanan Game yang bisa di-download
Game ini tak hanya digemari “www.9to5cafe.com” game online semacam ini dari Rocket Download
karena tampilannya yang biasanya mengharuskan Anda (www.rocketdownload.com)
berbeda dari game-game yang melawan monster-monster di game online. Contohnya mendaftarkan diri (sign up) dan diinstal dulu di komputer
ditawarkan, tetapi juga game ini. adalah Microsoft Gaming Zone terlebih dahulu di situsnya. Anda. Baru berikutnya Anda
karena mode multiplayer-nya. (http://zone.msn.com/). Ini WON.net dan Heat.net adalah bisa memainkannya dengan
Dengan koneksi direct modem ONLINE GAMING ZONE merupakan layanan game contoh-contoh situs layanan bertukar-tukar langkah lewat
dan lewat Internet, para Model yang satu ini jelas- berbasiskan Web yang game yang juga menawarkan e-mail dengan gamer lain.
gamer bisa saling beradu jelas termasuk dalam kategori ditawarkan oleh Microsoft. ruang chat (chat room), liga, (ibp)

18 PCplus
plusFokus No.27/II/01 Mei 2001

MELAWAN MANUSIA LEBIH


PARIS ibarat kota mati. Apakah game jaringan
Tidak seorang pun yang membuatnya ketagihan? “Bisa
berani keluar rumah. dibilang begitu,” ujarnya.
Empat orang pasukan Namun, ia mengaku masih bisa

SULIT DIBANDING KOMPUTER


komando yang berlari- mengendalikan diri. Misalnya,
lari kecil menyusuri saat sedang tidak punya uang, ia
gang-gang di kota Paris, lebih memilih menonton kawan-
tiba-tiba diserang kawannya bermain.
sekelompok orang Menurutnya, game jaringan
bersenjata. Seorang efek negatif dari permainan ini ada efek negatifnya, yaitu
tewas tertembak, adalah banyak waktu yang membuatnya suka bolos kuliah.
sementara ketiga lainnya tersita. “Seringkali kalau sudah Terutama bagi anak-anak
bisa menyelamatkan diri asyik, bisa semalam suntuk waktu sekolah, bisa membuat lupa
dan berhasil menembak kita habiskan untuk berperang,” waktu belajar dan mengerjakan
mati dua orang ujar Lucas. tugas sekolah. Sedangkan efek
penyerang. Di antara pejuang-pejuang positifnya, ia jadi lumayan tahu
virtual Yogyakarta, mungkin tentang komputer, karena saat
Emmanuel (25), mantan game-nya mengalami hang, ia
Ini cuma salah satu mahasiswa Universitas Atmajaya harus belajar mengatasinya
adegan yang dimainkan dalam Yogyakarta, termasuk orang yang sendiri. Dan, pengetahuannya
game Star Craft, salah satu multi- paling betah duduk sehari sema- tentang meng-crack game-game
player game yang banyak dimi- lam di depan komputer. “Karena komersial pun semakin luas.
nati “pejuang revolusi virtual” di terlibat dengan perang yang kita Sementara, Andi
Yogyakarta. Layaknya pasukan rancang sendiri, kadang tidak Adirahman (26), IT engineer di
sungguhan, biasanya anak-anak sadar tahu-tahu sudah pagi,” ujar Riung Bandung, mengaku
muda Yogyakarta ini memben- Emmanuel, yang tergabung mulai mengenal game jaringan
tuk tim semi-permanen, terdiri dalam tim Grunde Armee. sejak kuliah, kalau lagi
dari tiga atau empat orang. Menurut Emmanuel, game-game ngendon di lab komputer
Dua tim terkuat di Kota strategi ini tidak pernah membo- bareng teman-temannya. Dulu-
Pelajar saat ini adalah Grunde sankan. Selalu ada hal baru yang dulu, paling sering main game
Armee (meniru nama pasukan mengusik untuk dicoba. “Setiap Command&Conquer, Hearts,
Napoleon) dan Apocalypse. permainan selalu membawa Warcraft. Sekarang lagi senang-
Beberapa personel Grundee pengalaman baru. Apalagi kalau senangnya dengan Red Alert 2.
Armee ternyata tidak hanya kita mendapat lawan yang Menurutnya, main game
tangguh di kandang sendiri. “Nikmatnya tidak sendirian” tangguh,” ujar Emmanuel. multiplayer lebih seru, karena
Mereka pernah melumpuhkan Kecanduan juga dialami oleh unpredictable, beda dengan
pasukan virtual kota Bandung, Awalnya Edi mengaku berapa jumlah nominal yang gamer di kota lain. Ivan, mahasis- komputer. Sampai saat ini, ia
dalam MGC Tourney III 2 on 2, di tertarik ketika dirinya oleh dikeluarkan setiap bulannya wa Universitas Parahyangan, mengaku belum kecanduan
Ocean Multi Player Game Café beberapa teman diajak untuk main game. adalah salah satu pecandu berat dengan game model jaringan.
Bandung, 2-3 September 2000 memainkan game-game strategi Menurut Edi, yang mengaku game jaringan. Ditemui PCplus di Ryzal S. (27), di Bandung,
Lalu. ini secara multiplayer. “Ternyata, sudah kecanduan, salah satu efek Nexus, salah satu rental game justru mulai mengenal game
Salah satu personel Grunde pengalaman ini jauh lebih negatif game ini adalah waktu jaringan di Jalan Setiabudhi jaringan waktu diterima kerja
Armee adalah, Edi (21). Mahasis- menarik dibandingkan hidup yang tidak teratur dan
wa Arsitektur Universitas Kristen memainkan game sendirian,” seringkali mengganggu kuliah.
Duta Wacana ini berpasangan ujar Edi yang mengaku sering “Kalau sudah berjam-jam main,
dengan Hendramin dan meraih juga berperang dengan pasukan- kadang saya jadi sering lupa
Juara II di “pertempuran” pasukan Amerika dan negara lain makan, apalagi mikirin cewek,”
tersebut. Di babak akhir, lewat Internet. ujar Edi sambil tertawa.
mereka dikalahkan oleh Sehari, Edi dan kawan- Sementara efek positifnya,
pasukan dari Jakarta. Namun, kawannya bisa betah duduk di game-game strategi ini selain
dalam event tersebut pasukan depan komputer antara enam menghilangkan stres juga
Yogyakarta membawa pulang sampai dua belas jam. Sepanjang mengasah logika. Juga, menga-
piala juara II, III, dan IV. waktu itu, ia mengatur strategi jarkan bagaimana bekerja sama
Menurut Edi, yang telah mengalahkan lawan. Biasanya dengan orang meraih sesuatu.
memainkan game multiplayer permainan dimulai jam 09.00 WIB “Untuk memperkuat tim, ada
sejak 1998, dibandingkan dan bisa berakhir sampai dini hari-hari di mana kami berlatih
melawan komputer, memainkan hari. khusus,” ujar Edi.
game lawan manusia sungguhan Jika satu jam permain Sementara menurut Iyus (22) “Bikin lupa segalanya”

dan Lucas (21), mahasiswa Teknik


Informatika Universitas Kristen Bandung, ia mengaku sudah jadi graphics designer di sebuah
Duta Wacana, ada perbedaan hampir setahun menggunakan perusahaan dot com. Teman-
nyata antara multiplayer game game jaringan. Mengapa ia teman kantornyalah yang
dengan stand alone. Multiplayer memilih game jaringan ketim- mengajak main multiplayer
game jauh lebih interaktif ketika bang game stand alone? Main gaming. Saat ini, seringnya main
dimainkan dengan manusia game di PC stand alone sangat game shooting semacam Doom
sungguhan daripada hanya membosankan saat sudah sampai 3, Quake III: Arena, Half Life.
melawan komputer. “Ternyata, level akhir, karena saat lawannya “Main game multiplayer seru di
mengalahkan manusia itu jauh komputer, variasi tantangan jadi teriak-teriaknya kalo pas kalah
lebih sulit daripada mengalahkan lebih sedikit dan itu-itu saja. atau menang. Beda kalau main
komputer,” ujar dua pejuang dari Sementara pada game jaringan, sendirian yang nikmatnya hanya
Apocalypse ini. lawan yang dihadapi manusia untuk diri sendiri,” ujarnya. Ia
Iyus dan Lucas yang dan tantangan yang didapatkan mengaku tidak pernah keluar
memainkan game ini sejak satu bisa tak terduga. Ivan mengaku duit, “Orang mainnya di
“Pasukan-pasukan pemenang perang”
tahun lalu mengaku belum menghabiskan biaya sampai 100 kantor,” ujarnya. Orang-orang
merasa kecanduan. Mereka ribu rupiah per bulan, dengan model Rizal ini biasanya ber-
jauh lebih asyik. “Kita seolah-olah dipatok dengan harga 2500, memainkan game sehari antara frekuensi bermain minimal 4 kali main selepas pekerjaan kantor
dibawa ke perang yang maka sehari paling tidak biaya 3-4 jam. “Kami bermain hanya seminggu, masing-masing 3 jam kelar. Efek negatifnya menurut
sesungguhnya,” ujar Edi yang yang harus dikeluarkan sebesar untuk mengusir kepenatan setiap kali main. Partner Rizal, “Paling bos marah-marah
menyandang predikat the best Rp 30.000. “Tetapi biaya ini kan setelah letih seharian kuliah,” bermainnya rata-rata teman kos kalau kerjaan belum beres
player dalam turnamen di ditanggung banyak orang,” ujar ujar Iyus. dan orang yang dikenalnya di lantaran keasyikan main, sampai
Bandung itu. Edi yang mengelak ketika ditanya Menurut Lucas, salah satu rental game tersebut. lupa kerja.” (boed, chr, jon)

PCplus 19
plusTrend Silvester Sila Wedjo No.27/II/01 Mei 2001

AUDIO CODEC 97:


Sound card sebagai mentransmisikan sinyal dalam
komponen yang berfungsi jumlah banyak secara bersama-
sebagai “pita suara” sama. Dengan teknologi ini,

JADI FITUR WAJIB


sebuah komputer lama sinyal audio, video, dan sinyal-
kelamaan memang jadi sinyal lainnya ditransmisikan
sebuah kebutuhan. atau dikirim secara simultan
Apalagi di era hanya melalui satu jalur
multimedia, di mana PC transmisi tunggal.

MOTHERBOARD
tidak lagi hanya Oleh karena itu, tidaklah
digunakan sebatas untuk mengherankan apabila sistem
menunjang pekerjaan ini kemudian dapat “dikemas”
standar saja. Prinsipnya, hanya dalam satu buah IC

MASA KINI
di zaman seperti ini, controller saja yang dapat
sebuah PC memang diintegrasikan pada sebuah
dirancang sebagai alat motherboard. Sinyal audio yang
yang serba bisa alias dikirimkan sebelumnya diubah
multifungsi. dulu dari sinyal digital ke
analog dan setelah diterima
kemudian diubah kembali
Salah satu tugas menjadi sinyal digital oleh
multifungsi yang dimiliki sebuah converter sebelum kemudian
PC ini adalah keharusannya diproses kembali menjadi suara.
untuk bisa menghasilkan suara Itulah sebabnya teknologi
agar pengguna bisa dimanjakan semacam ini disebut sebagai
dengan musik, game, atau hal- codec (coding-decoding).
hal lain yang ada hubungannya Pertama kali, sistem ini
dengan suara. Nah, untuk dipakai pada sistem PC yang
keperluan ini, sebuah kartu berbasis Windows 95. Dan pada
suara mutlak dibutuhkan. perkembangan selanjutnya,
Sadar akan kebutuhan yang teknologi ini ternyata bisa juga
seperti ini, banyak perusahaan diaplikasikan pada Windows 98,
kemudian rame-rame 2000, bahkan untuk Windows
mengembangkan kartu suara NT sekalipun. Versi teknologi ini
andal buat pemakai PC. Segala pun semakin berkembang.
jurus dikeluarkan agar kartu Kebanyakan motherboard
AGUNG/PCplus

suara yang mereka hasilkan bisa menerapkan teknologi AC 97


mendekati suara asli atau versi 2.1 yang memakai tek-
bahasa kerennya fidelity, kartu nologi ADC (Analog to Digital
“Port Audio jadi ciri khas adanya soundcard onboard pada sebuah motherboard”
suara yang dihasilkan benar- Converter) 16-bit full duplex
benar memuaskan. stereo, sementara perkem-
Sayangnya, kartu-kartu penyebaran dan pemakaian sinyal analog dan digital pada sebuah motherboard. bangannya sendiri sudah sampai
suara canggih macam ini masih teknologi AC’97 ini secara luas, sehingga kualitas suara yang Maka setelah itu jadilah apa ke versi 2.2. Teknologi ini sudah
belum bisa diserap pasar secara yang dimulai sejak pertengahan dihasilkan memang bisa lebih yang kita sebut sekarang kompatibel dengan standar
besar-besaran layaknya kartu tahun 1997. Itulah mengapa optimal. Karena teknologi ini sebagai kartu suara onboard. kartu suara yang umum yaitu
grafis atau modem pada teknologi ini ada embel-embel memangkas begitu banyak Sistem transfer suara pada Sound Blaster!
umumnya. Maklum, harganya angka 97. komponen yang biasa dipakai peranti dirancang dengan Lalu, apa ciri-ciri mother-
memang masih sedikit mahal Secara garis besar, sistem pada sebuah kartu suara, chip teknologi TMD (Time Division board yang punya kartu suara
dan orang awam pun masih audio ini sudah memakai controller untuk urusan suara Multiplexing), sebuah terobosan onboard? Ciri yang paling men-
banyak yang beranggapan, teknologi pemisahan antara kemudian bisa ditempatkan teknologi yang dapat colok adalah adanya port audio
kartu suara tidaklah terlalu pada sebuah motherboard. Port
penting penggunaannya seperti ini sendiri meliputi 4 buah port
sebuah kartu grafis untuk
mendukung tampilan gambar
pada PC. MENGAPA AC’97 yaitu port MIDI, port untuk line
out, line in, dan microphone.
Empat port inilah yang menciri-

JADI TREND?
Sadar akan kebutuhan akan khaskan motherboard yang
kartu suara pada PC, beberapa punya sound card onboard.
pabrik motherboard kemudian Yang lain? Tentu saja adanya
mengeluarkan juga produk kemampuan chip controller
mereka yang memanjakan Ada beberapa ditancapkan di slot PCI. masuk ke jaringan Internet untuk mengendalikan suara
penggunanya dengan fitur alasan mengapa kartu Selain keinginan agar juga mendorong semakin yang terintegrasi pada mother-
kartu suara onboard. suara tipe onboard ini harga PC bisa terpangkas, berkembangnya sistem board.Untuk yang satu ini,
Kartu suara onboard model semakin berkembang kecenderungan berkurangnya Audio Codec 97 ini. Dengan pengguna pasti akan bingung
pemakaiannya. Yang paling pamor slot ISA yang digunakan AC’97, pengintegrasian dua
Audio codec 97 (AC’97) pun menentukan chipset yang ber-
utama tentu saja keinginan sebagai subsistem audio pada sistem yang berbasis sama ini
kemudian dikembangkan pada tanggung jawab untuk urusan
produsen untuk memangkas sebuah PC juga mendorong bisa direalisasikan. Contoh
bulan Juni 1996 oleh Intel, ini. Maklum, biasanya tidak ada
harga sebuah komputer para produsen motherboard nyata integrasi dua sistem ini
Creative Lab, Analog Device, keterangan pada chip ataupun
supaya lebih murah. Dengan mengembangkan jenis kartu adalah adanya fitur slot
National Semiconductor, dan buku manualnya yang menun-
kartu suara onboard ini, suara AC’97 ini. Ketika bus PCI Audio Modem Riser (AMR)
Yamaha. Perusahaan lain pengguna tidak perlu lagi sedikit demi sedikit mulai yang ada pada sebagian jukkan IC mana yang berperan
macam Aztech labs, Chrystal membeli kartu suara menggantikan peran slot ISA, besar motherboard modern. buat kartu suara onboard. Sam-
Semiconductor, ESS Technology tambahan yang terpisah. para perancang kartu suara Di samping itu, pai saat ini, codec ini diken-
tak lama kemudian juga Cukup membeli motherboard sedikit kebingungan dengan kemudahan desain PC juga dalikan oleh chip South Bridge.
bergabung, lantaran merasakan berfasilitas model begini, desain yang harus mereka buat mendorong dibuatnya sistem Di masa depan,
pentingnya kartu suara yang maka keindahan aplikasi untuk menyesuaikan dengan AC’97 ini. Maklum, dengan penggunaan Audio Codec 97 ini
terintegrasi pada sebuah multimedia pun bisa bus PCI ini. Mereka lalu pemisahan sinyal analog dan kelihatannya akan kian
motherboard. Alasan mereka dinikmati. Enak bukan? Walau berusaha mencari jalan keluar. digital, para perancang berkembang. Apalagi
turut serta dalam proyek ini demikian, meskipun tergolong Salah satu alternatifnya ya motheboard bisa dengan perkembangan multimedia juga
cukup masuk akal: agar sistem murah meriah, tentu saja dengan membuat kartu suara mudah mendesain menuntut peningkatan kualitas
audio dalam sebuah PC menjadi kartu suara onboard ini belum onboard. penempatan chipset. Dengan suara. Dengan sedikit inovasi
lebih murah. bisa menandingi kualitas Adanya kebutuhan pemisahan ini pula, sistem baru, teknologi ini bisa lebih
Mereka inilah yang audio yang dihasilkan oleh pengintegrasian antara fitur audio yang ada dapat berkembang dan memuaskan
kemudian menjadi pelopor kartu suara tambahan yang suara dengan modem untuk bekerja lebih optimal. para pemakai PC!

20 PCplus
plusBelanja Silvester Sila Wedjo No.27/II/01 Mei 2001

GARANSI TIAP MODEM


Modem tentulah suatu
perangkat yang amat
vital bagi mereka yang

TIDAKLAH SAMA!
gila surfing atau chatting.
Apalagi buat tempat-
tempat macam warung
Internet maupun
kantoran yang telah
memasang sistem kewajiban untuk mengganti mengoperasikan alat yang sudah
jaringan. Modem sudah atau memperbaiki produknya memang sensitif terhadap selayaknya
jadi alat yang paling yang bergaransi limited lifetime geledek ini. Untuk masalah memperoleh peng- berlaku
penting buat berinternet. warranty ini. semacam ini, garansi sudah gantian selama masa ga- saat
Hal senada disampaikan pasti tidak berlaku. ransi. Kerusakan ini menu- modem Anda
pula oleh Antonius Ho dari Pendapat berbeda rutnya lebih disebabkan terkena
Dari merek Bercatel yang merupakan disampaikan Hariman Surjadi faktor alam yang berada di musibah tersam-
ternama sampai yang distributor modem merek D- dari Nusa Prima Computer, luar kendali si pemakai. bar petir. Jangan-jangan Anda
“nyaris tak terdengar”, Link. Kerusakan semacam itu distributor Prolink. Ia Maka dari itu, pastikan Cuma bisa gigit jari, garansi
semuanya berusaha menarik dinilainya lebih disebabkan berpendapat, kerusakan dulu pada saat membeli tidak berlaku dan Anda harus
pembeli dengan berbagai fitur akibat kelalaian dalam modem akibat tersambar petir modem, apakah garansi tetap beli modem yang baru!
tambahan yang diusungnya.
Dengan berbagai
tambahan fitur semacam ini,
tentu para pengguna semakin
tergantung pada barang yang
satu ini. Makanya tidak heran,
jika alat ini rusak, pekerjaan
pun bisa-bisa terbengkalai.
Kalau modem dan
komponen komputer lainnya
mengalami kerusakan, tentu
saja yang terlintas pertama kali
dalam pikiran adalah adanya
garansi. Apalagi jika ternyata
garansi masih berlaku. Pasti
tanpa dikomando, Anda
langsung angkat telepon minta
ganti pada penjualnya!
Untuk modem, masalah
serius yang kerap kali muncul
adalah rusaknya modem akibat
sambaran petir. Beberapa merek
sudah mencoba memberikan
solusinya dengan memberikan
komponen tambahan untuk
menahan arus berlebih yang
masuk akibat sambaran petir
tadi. Repotnya, kalau sudah
kena petir, bisa dipastikan
modem tidak bisa bekerja sama
sekali. Pada kasus tertentu,
komponen di dalam modem
bahkan hangus terbakar. Yang
lebih parah, kebakaran
merembet ke komponen-
komponen di motherboard.
Masalah muncul ketika
sang pemakai ingin meminta
ganti. Bukan apa-apa. Setelah
mengalami hal ini, baru
ketahuan, merek modem yang
mereka pakai ternyata tidak
sepenuhnya bergaransi.
Maksudnya? Untuk kerusakan
akibat tersambar petir,
beberapa merek modem tidak
memberikan garansi sama
sekali.
Ida Hartini dari David
Stephenson Communication
yang merupakan salah satu
distributor modem merek US
Robotics berkilah, kerusakan
akibat tersambar petir bukanlah
kerusakan akibat salah produksi
atau kerusakan saat
pengiriman. Kerusakan ini
menurutnya murni merupakan
kesalahan si pengguna. Oleh
karena itu, jika kerusakan
terjadi akibat tersambar petir,
maka pihaknya tidak punya

PCplus 21
plusKerja FX Bambang Irawan No.27/II/01 Mei 2001

MENGIRIM RESUME
Sekarang ini banyak sudah plain text. Kenapa? Agar
perusahaan menetapkan tampilannya tidak berubah lagi
e-mail sebagai alat untuk jika penerima mengeset e-mail-
menerima lamaran nya dengan plain text, bahkan

LEWAT E-MAIL
pekerjaan, resume atau jika mereka mengeset ke format
CV. Berbeda dengan yang lebih kaya. Dalam hal ini
lamaran “tradisional” berlaku what you see is what
yang sudah lebih baku, you get. Memang, pernak-pernik
lamaran melalui e-mail yang kita buat bisa jadi hilang
belum jamak banget, format tersebut dipertukarkan dalam format ini. Tapi jauh lebih
sehingga masih belum (siapa yang bikin e-mail bukan aman.
terstandardisasi. untuk dipertukarkan?). Di client Jika Anda bersikukuh untuk
e-mail kita bisa saja e-mail disusun tetap mengirim dalam format
dengan indah menawan, namun yang kaya hiasan, kirimlah
Seperti misalnya, di akan sia-sia saat client e-mail dalam bentuk attachment file.
milis Mailplus, muncul penerimanya di-set untuk hanya Gunakan format .rtf. agar lebih
pertanyaan praktis: “Bagaimana bisa menerima plain text saja. ringkas dan mudah dibaca
cara mengirim resume dari war- dengan berbagai pengolah kata.
net?”. Pertanyaan ini sebenarnya BODY VS ATTACH
bukan hanya menyangkut tem- Dengan realita seperti itu, HTML
pat asal mengirimnya (warnet), bisa-bisa saja kita mengirim Sebenarnya ada cara lain
namun lebih mempertanyakan resume atau CV yang sudah yang makin populer untuk
format dokumen ketika harus berdandan rapi dalam format mengirimkan dokumen, yakni
dikirim lewat e-mail. .rtf langsung dalam body e-mail dengan format HTML (Hypertext
Seperti kita ketahui “Plaint text, sederhana tapi universal”
kita. Kalau begini, kita tinggal Markup Language). Bahkan file
bersama, lamaran, CV, atau copy and paste saja dari doku- dengan format ini bisa Anda
resume merupakan jimat RTF VS PLAIN Format yang paling umum men ke dalam body e-mail kita. pasang langsung sebagai
keramat untuk memperoleh Masalah utama dengan diterima dan bisa dibaca oleh Risikonya, karakter-karakter halaman Web, sekaligus search-
pekerjaan. Berkas-berkas pengiriman resume atau CV mayoritas keluarga program advance seperti huruf miring able dan dapat diindeks oleh
tersebut (pernah) sangat menen- melalui e-mail adalah dalam hal pengolah kata adalah Rich Text atau tebal, tabulasi, dan mesin pencari.
tukan karena mewakili diri kita perbedaan format yang harus Format (RTF). perataan halaman, bisa hilang. Jika Anda menguasai tag-
di depan perusahaan. Cara me- diakomodir. Resume biasanya kita Sebaliknya, e-mail menguta- Akibat buruknya, nantinya tag HTML, Anda bisa membuat
nata yang berantakan mencer- bikin indah dan rapi dengan makan bentuk yang kompak dan resume bisa tampak berantakan, dokumennya dengan sebarang
minkan ketidaksiapan kita, kalau menggunakan program peng- ringkas dengan format plain text. meski sebelum kita kirim editor teks. Namun jika ingin
bukan langsung menunjukkan olah kata. Untuk kepentingan Client e-mail mutakhir memang cakepnya ampun-ampunan. lebih mudah, tersedia berbagai
borok kita sebelum kesempatan estetis ini, program pengolah bisa mengolah teks dalam format Jika terpaksa memasukkan program authoring untuk itu,
menunjukkan siapa kita kata akan memformat file dalam yang kaya dekorasi. Namun resume langsung ke dalam body seperti Microsoft FrontPage atau
sebenarnya tiba. bentuk yang “kaya hiasan”. masalahnya akan tiba ketika e-mail, maka pastikan formatnya Netscape Composer.

22 PCplus
plusInteraksi No.27/II/01 Mei 2001

MENONAKTIFKAN proses itu misalnya ketika saya


HURUF KAPITAL PADA FILE MENGHILANG TIBA-TIBA menjalankan dua program
MICROSOFT OUTLOOK sekaligus, performa PC tidak
2000
+ Ada kelainan pada komputer saya.Sudah kurang lebih tiga kali file optimal. Apalagi kalau sambil
mendengarkan MP3, sepertinya
+ Hi netter friends, yang saya instal tiba-tiba hilang padahal tidak di-delete. Hanya di-restart, sistem PC tersebut tidak kuat.
Untuk beraktifitas e-mail, saya tiba-tiba menghilang padahal file tersebut sangat penting. Apa Saya sudah men-defrag tiap 2
menggunakan Microsoft penyebabnya dan bagaimana cara memunculkannya kembali? Apakah minggu sekali namun tetap saja
Outlook 2000. Bagaimana cara PC tersebut berjalan lambat,
ada program untuk itu? Terima kasih
menonaktifkan huruf kapital? sama seperti sebelum saya
Masalahnya, setiap kali saya meng-upgrade RAM-nya (RAM
mengetikkan baris baru, Muh.Qasim Saguni sebelumnya 32MB). Apakah
otomatis huruf awal kalimat [xxx@hotmail.com] mungkin karena isi harddisk
berubah menjadi huruf besar saya terlalu banyak (dari
walaupun kalimat itu bukan ✔ Kemungkinan besar itu akibat virus. Kecuali Anda membuat schedule kapasitas 4.3GB tersisa 1GB )?
kalimat baru. Hal ini fanmail
tiap startup, file windows di folder x dihapus. Untuk mencoba, buatlah file
mengganggu proses xxx@ardilles-seplie.com
pengetikan. Bagaimana cara baru dan simpan di dua tempat. Kalau di tempat yang lama hilang dan
mematikan sistem default huruf yang baru tidak hilang, berarti perintah di-schedule dihapus saja, ✔ Kemungkinan besar karena
kapital tersebut? Terima kasih kemungkinan Anda dapat mengesetnya dari Control Panel. registry di PC Anda yang sudah
dan salam. berantakan. Coba Anda
Bambang Giyanto jalankan Norton Systemcheck
Ronny Hartanto
xxx@link.net.id dan diskdoctor dari Norton
aircraft@indo.net.id Utilities.
✔ Masuklah ke menu Nirwan B
Tool>Tab xxx@yahoo.com
AutoCorrect>Capitalize First (Tsutomu Shinomaru) di film itu Key malah PC saya hang. yang non-interlaced karena
Letter of Sentences. Kemudian mengatakan bahwa antara Masalahnya bukan terselesaikan teknik penyapuan berkas
klik OK. hacker dan cracker itu terdapat justru bertambah kacau. elektron ke layar monitor MENGGANTI WIN98
Irwan Suwandi perbedaan yang besar. Sewaktu ada Connectix VGS, dilakukan secara berurut dari KE WIN95
sicakep@link.net.id Nah, saya jadi bertanya-tanya: saya merasa tertolong dan atas ke bawah mulai dari baris
apakah bedanya?
Siu Cu
bersyukur sekali. Langsung bisa
jalan, cukup dengan hanya 1
ganjil ke baris genap dalam satu
waktu, sedang yang interlaced,
+ Hai rekan milis, saya ada
pertanyaan. Setelah saya
CARA MENGHILANGKAN xxx@bdg.centrin.net.id file saja. teknik penyapuannya dilakukan menginstal Windows 98,
IKLAN BANNER LuckyGuy354 mulai dari baris ganjil dulu performa PC tidak optimal
✔ Menurut saya xxx@runbox.com semua baru dilanjutkan ke baris karena RAM hanya 16MB.
+ Hai....Bagaimana caranya perbedaannya, hacker adalah genap (dari atas ke bawah). Maka saya putuskan untuk
menghapus atau orang yang dapat menerobos Mode interlaced masih kembali lagi ke Windows 95.
menghilangkan banner yang sistem pengaman suatu SETTING BIOS DAN menimbulkan gejala flicker Yang ingin saya tanyakan
muncul di komunitas jaringan tanpa PILIHAN MONITOR (kedipan) pada monitor. adalah:
situs gratisan seperti di merusak sistem atau data dalam Arfan 1. Apakah saya dapat langsung
www.tripod.com, jaringan tersebut. Kalau cracker + Saya mempunyai RAM xxx@yahoo.com masuk ke setup Windows 95
www.geocities.com, dan yang sudah pasti dapat menerobos 192MB di-setting CL2 dari BIOS saja dan Windows 98
lainnya? Apakah ada script pengamanan untuk dan dites dengan 3DMARK2000 otomatis di overwrite atau
tertentu? mendapatkan keuntungan dengan benchmark Sisoft MENGUBAH SETTING IRQ ada langkah lainnya lagi?
Irwan Suwandi dengan merugikan orang lain. Sandra 2001 Professional. 2. Apabila sudah kembali ke
xxx@link.net.id Seperti halnya pada transaksi
online, pembajakan atau
Hasilnya stabil. Apakah mesti
dites dengan yang lain sebelum
+ Saya ingin mengubah IRQ
untuk mouse saya. Saya sudah
Windows 95 perlukah saya
mereinstall semua program
✔ Ya, ada script tertentu yang perusakan sistem atau data dan digunakan biasa? Kalau diganti masuk ke Device Manager> yang sudah saya instal saat
disisipkan di antara tag body sebagainya. Begitulah kira-kira CAS latency-nya, apakah Mouse> Properties>Resources- memakai Windows 98?
file html Anda di geocities. menurut saya. mungkin ada kerusakan tanda Automatic Setting saya Terima kasih.
Tentang script ini coba Anda jsugianto permanen? Apa beda interlaced hilangkan – namun ketika Jsugianto
download file java class-nya xxx@telkom.net monitor dengan non-interlaced change setting muncul pesan xxx@telkom.net
serta script-nya di dan manakah yang lebih baik? “this resource settings can not
www.awarisemarang.com di Ronny Hartanto be modified”. ✔ Sebaiknya, instal kembali
bagian download. Di sana juga CARA MENJALANKAN xxx@indo.net.id Bagaimana cara mengubah semua Windows dan program-
ada trik cara membunuh banner BLEEM IRQ-nya karena mouse saya program lainnya dengan cara
iklan di domain gratisan ✔ Hai Ronny. Mengenai CL2, memakai IRQ 12, yang sudah clean installation. Maksudnya,
NameZero sehingga situs Anda
bersih dari iklan seperti itu. Saya
+ Saya ingin mengetahui cara
menjalankan Bleem.
tergantung dari memori yang
Anda gunakan. Mampukah
dipakai oleh dua aplikasi lain?
Arie Armand
Anda harus menginstal ulang
secara keseluruhan. Caranya
sudah mempraktikkan dan Masalahnya, ketika saya sudah memori tersebut di-setting xxx@dnc.co.id dengan menghapus dulu folder
sukses. menginstal, pada waktu CL2? Apakah RAM 192MB Windows dan program files
Bambang S Nugroho diaktifkan muncul pesan: insert Anda tersebut terdiri dari ✔ Berarti setting tersebut serta file-file di folder C :>.
xxx@yahoo.com your bleem key CD and try 128+64 atau 64x3? Setahu tidak dapat diubah. Selama IRQ Anda dapat menggunakan
again. Tolong dibantu cara saya kalau mau stabil harus tersebut bisa di-share saya pikir program lawas Norton Com-
menjalankannya, dan apakah menggunakan keping memori tidak menjadi masalah. mander for DOS (kalau tidak
BEDA HACKER DAN masih diperlukan software yang setipe dan diusahakan dc09 salah terakhir sampai versi 5).
CRACKER pendukung lain? Terima kasih. dari produsen yang sama. xxx@ugm.ac.id Atau secara manual dengan
Muh.Qasim Saguni Kalau sudah Anda tes dengan deltree. Sisakan file-file penting
+ Halo! Saya baru saja
menonton film berjudul Take
xxx@hotmail.com 3DMark 2K & Sisoft Sandra
berarti tidak ada masalah PROSES KERJA PC TIDAK
Anda, misalnya dokumen-
dokumen hasil ketikan atau
Down yang dibintangi Skeet ✔ Bleem memang terkadang Anda dapat mencoba OPTIMAL lainnya. Cara ini sering saya
Ulrich dan Russell Wong. bermasalah seperti itu. Kalau melakukan burn-test dengan lakukan jika Windows saya
Ceritanya mengenai hacking terdapat perintah harus menjalankan demo 3DMark2K + Spesifikasi PC saya adalah sudah mulai tidak beroperasi
dan cracking. Ceritanya seru memasukkan CD Key, berarti dalam mode looping SDRAM 128MB dan prosesor optimal atau sering bermasalah.
sekali. Ternyata begitu banyak harus di-crack. Saya juga sudah (berulang) selama kurang PentiumIII/500MHz. Menurut Selain itu, jangan menformat
hal luar biasa yang dapat mencoba crack. Namun tetap lebih 6 jam, kalo masih stabil, teman-teman saya performa PC harddisk Anda jika tidak benar-
diperbuat seorang hacker/ saja Bleem itu belum dapat selamat deh! Saya juga men- tersebut semestinya sudah benar penting. Semoga
cracker. dijalankan. Saya juga pernah setting memory ke CL2, dan lumayan. Namun mengapa pada membantu.
Di suatu adegan, karakter mencoba membeli CD Key masih tetap stabil. Mengenai kenyataannya proses kerjanya Mat Gemboel
yang diperankan Russell Wong namun ketika dimasukkan CD monitor, yang bagus adalah lambat? Contoh kelambatan xxx@bigfoot.com

PCplus 23
plusProduk No.27/II/01 Mei 2001

US Robotics 56K Faxmodem:

MENGAKSES
LEBIH CEPAT
Siapapun pasti fitur-fitur tambahan yang
ingin koneksi ke jaringan menarik. Salah satunya adalah
Internet lebih cepat dan bisa kemampuan software yang ada
diandalkan. Berbagai jenis padanya untuk di-upgrade
AG
modem membanjir di dengan aplikasi terbaru. UNG
/PC
plus
pasaran, dengan segala fitur Dengan kemampuan ini, fitur-
maupun kemampuan, yang fitur baru yang mungkin transfer data pada
katanya tidak dimiliki oleh ditambahkan di masa depan modem ini sendiri
merek lain. Semua berlomba bisa juga dinikmati tanpa perlu masih menggunakan
ingin jadi yang terdepan. mengganti dengan modem antarmuka port serial seperti
Salah satu modem yang baru. Cukup meng-update Flash lazimnya modem lain yang ada
hadir di pasaran adalah US ROM yang ada, maka fitur baru di pasaran saat ini. Line telepon
Robotics 56K Faxmodem ini. bisa dinikmati. Gampang yang digunakan juga tidak bisa minimal Windows 3.X atau
Sesuai dengan namanya, bukan? Selain itu, modem yang sekaligus diparalelkan dengan Windows 95/98. Kapasitas
modem ini memiliki memakai sistem teknologi V.90 pesawat telepon biasa karena sebesar 4MB RAM dan 2MB akses yang lebih cepat plus
kecepatan akses ke jaringan ini juga memiliki kemampuan port untuk koneksi telepon harddisk juga jadi syarat garansi tadi, Anda tentu
Internet sebesar 56Kbps buat video conferencing dengan hanya tersedia satu buah. minimum yang harus dimiliki PC tergoda kan? (sil)
(kilo bits per second). Ini standar V.80 yang dimilikinya. Modem ini sendiri memiliki agar bisa dipasangi modem ini.
merupakan kecepatan Secara teknis sih memang beberapa syarat minimum agar Nah, jika Anda berminat,
maksimal yang saat ini tidak ada yang sangat istimewa. PC bisa dipasangi modem ini. garansi dengan sistem Lifetime
bisa di-support oleh Namun, dari seluruh merek Antara lain, prosesor pada PC Limited Warranty bisa jadi PT Trimitra Sejati
teknologi modem. modem yang beredar, US haruslah 486 atau lebih. Modem jaminan purnajual buat Anda ☎ (021) 6018124
Meski tergolong biasa, Robotics tampaknya masih warna putih ini juga yang ingin membelinya. www.usr.com
79 dolar AS
56K Faxmodem ini memiliki memimpin di depan. Sistem membutuhkan sistem operasi Dengan iming-iming kecepatan

Winscan Pro SK42U:


SCANNER
MULTIGUNA
NAN RINGKAS
Salah satu scan tabloid dengan ukuran
tawaran pilihan scanner maksimal dan menggunakan pengguna
yang menggiurkan adalah resolusi sebesar 300dpi (dot per kebingungan
Winscan Pro SK42U buatan inch). Hasilnya, preview yang atau Windows ME. Sedang mencari fasilitas
Prolink, salah satu produsen dilakukan hanya berlangsung untuk urusan prosesor, Pro penyimpanan tadi. Hal ini
scanner terkemuka. Pada selama 16,22 detik sedang SK42U ini mengharuskan PC terjadi karena pada
produknya ini, Prolink proses scan-nya cuma memiliki prosesor sekelas plu
s pengguna harus mengklik dua
/PC
NG
menawarkan sebuah scanner berlangung 1 menit 6 detik. Pentium MMX atau lebih. AG
U kali pada hasil scan yang ingin
yang begitu tipis, ringan, Sementara, untuk foto ukuran Harddisk PC juga bakal disimpan dan toolbar akan
serta mudah dibawa ke postcard, produk yang mampu “termakan” 300MB untuk scan dapat langsung dikirim aktif dan icon Save As bisa
mana-mana. Yang menonjol men-scan gambar dengan software yang wajib terpasang. baik melalui faksimili maupun dipakai! Susah kan?
pada scanner ini adalah resolusi maksimal sebesar 1920 Di samping itu, karena alat ini e-mail. Pengguna juga bisa Meski ada kelemahannya,
kemudahan proses X 1920dpi ini mampu men-scan banyak “bemain” untuk urusan membuat foto album dan namun secara umum scanner
instalasinya ke sebuah PC. gambar hanya dalam hitungan gambar, pembuatnya mengeditnya dengan software ini cukup andal untuk
Apalagi kalau bukan karena 1 menit 3 detik dan waktu merekomendasikan supaya PC Photo Express 3.0. Saat menunjang pekerjaan Anda,
“ulah” interface-nya yang preview-nya cuma 16 detik! memiliki memori minimal melakukan scan, driver ini juga baik di rumah maupun di
memakai tipe USB (Universal Cukup cepat bukan? sebesar 64MB RAM agar proses sangat mendukung baik buat kantor. Anda berminat? (sil)
Serial Bus) yang membuat Winscan Pro SK42U yang scan dan pengolahan hasil- proses scan-nya sendiri maupun
proses instal dan scanning memakai teknologi scan 42-bit hasilnya bisa berjalan optimal. untuk keperluan editing dan
jadi lebih cepat. warna ini membutuhkan syarat Untuk urusan software manipulasi gambar.
Saat diuji coba PCplus, tertentu agar bisa disandingkan pendukung, produk ini boleh Hanya saja -tidak seperti
produk yang memakai sensor bersama-sama dengan PC. diandalkan. Selain proses software untuk proses scan Nusa Prima Computer
jenis CCD ini cukup andal Misalnya, PC haruslah memiliki penginstalan cukup mudah, lainnya- saat hasil scan akan ☎ (021) 6338154
untuk men-scan foto atau sistem operasi berbasis fitur-fitur yang ditawarkan pun disimpan, penyimpanannya www.nusantara-polar.co.id
83 dolar AS
gambar. PCplus sengaja men- Windows 98, Windows 2000, cukup beragam, seperti hasil pasti akan sulit karena si

24 PCplus
plusProduk No.27/II/01 Mei 2001

Voodoo 5500 AGP:


KARTU GRAFIS
AJAIB DENGAN
DUA BUAH CHIP!
Mau kartu grafis tentu saja sedikit lebih unggul
andal dan bisa ketimbang yang memakai PCI
s
menjalankan berbagai karena “jalanan” yang umumnya. plu menambahkan fitur-fitur lain
PC
NG/
U
macam aplikasi dengan digunakan untuk mentransfer Dukungan memori sebesar AG seperti pada kartu grafis lain
mudah? Semua juga mau! data lebih lebar. 64MB SDRAM buatan Toshiba yang ada di pasaran.
Apalagi, kebutuhan akan Secara teknis, kartu grafis juga menjamin gambar Pengguna cuma disuguhi
kartu grafis nan andal juga yang membutuhkan prosesor diproses dengan baik oleh sebuah port output ke
digitik oleh makin dari kelas Pentium II atau lebih kartu grafis ini. Chip yang monitor. lain tidak.
canggihnya software dan ini memang tampil beda. Yang bekerja tandem ini mampu saat diuji “kecil-kecilan”
game 3D, yang memang paling unik tentu saja menghasilkan gambar 667 untuk game “Hunt for the
membutuhkan peranti penggunaan dua buah chip megapixel per second. Dengan 2048x1536 untuk 2D dan Red Baron” versi demo, kartu
penampil grafis nan rancak VSA-100 yang bekerja pada kemampuan ini, gambar 3D 32- resolusi 1600x1200 untuk 3D. grafis menunjukkan
punya. frekuensi 166MHz. Dipakainya bit warna bisa dihasilkan oleh Untuk urusan pemasangan kehandalannya. gambar yang
Tuntutan macam ini dua chip secara bersamaan Voodoo 5500 AGP ini. Artinya, driver dan software, pengguna bisa dihasilkan sedemikian
dijawab 3dfx dengan diharapkan akan jumlah warna yang bisa awam pun tidak akan menemui maksimal dan pergantian dari
mengeluarkan kartu grafis menyempurnakan hasil gambar, ditampilkan berjumlah 2 masalah yang berarti. Proses satu frame ke frame lainnya
yang dianggap sebagai dibanding kartu grafis dengan pangkat 32. Bejibun bukan? instalasi ke PC relatif mudah berlangsung begitu mulus.
langkah revolusioner dalam satu chip saja seperti yang Dengan banyaknya warna yang dan tidak memakan waktu gambar yang ada pun bisa
perkembangan kartu grafis: dipakai pada kartu grafis jenis dihasilkan sebanyak ini, lama. Hanya saja, pada produk dibuat jadi tajam dan tidak
Voodoo 5500 AGP. Pada yang lain. otomatis tampilan gambar ini, pengguna tidak diberi menyakitkan mata!
produk 3dfx versi 5500 ini, Tenaga yang dibutuhkan akan semakin kaya dan hampir fasilitas buat meng-overclock. Berminat? (sil)
perusahaan tersebut pun lumayan gede. Buktinya, mendekati aslinya! Untuk melakukan overclock,
sebenarnya mengeluarkan produk ini sampai harus Asyiknya, pada kondisi pabrik pembuatnya cuma
dua tipe yang berbeda. Satu mengambil tenaga langsung maksimal, kartu grafis dengan menuntun untuk masuk situs
Fast & Cheap
memakai slot AGP dan dari dari power suppy, bukan ukuran 24,4x10,7 cm ini mereka. ☎ (031) 5013063
lainnya memakai bus PCI. dari motherboard seperti yang mampu menghasilkan gambar Sayangnya, pada kartu www.3dfx.com
Voodoo 5500 berbasis AGP dipakai pada kartu grafis pada dengan resolusi sebesar grafis ini, produsennya tidak Rp. 2.200.000

WingMan Gamepad:
BIAR MAIN GAME
TAMBAH PUAS!
s
plu
/PC
RD

Yang paling menonjol


HA
RIC

dari gamepad ini adalah


Untuk para meluncurkan WingMan Dua buah tombol kemudahan pemasangan
maniak game, Gamepad. Dari bentuknya, trigger pada bagian produk ini pada PC.
peralatan pendukung yang pengguna pasti tahu, produk ini depan juga bisa Kemudahan ini dimungkinkan
oke tentu amat diperlukan. cocok buat game pertempuran difungsikan sebagai karena sistem interface yang
Salah satu alat pendukung atau balap. Sepuluh tombol tombol senjata untuk dipakai adalah jenis USB
yang dianggap penting yang ada pada bagian atas plus mendukung pemakai (Universal Serial Bus) sehingga
adalah alat pengontrol dua buah tombol pada bagian memainkan game peperangan. proses instalasi jadi sede-
gerakan. Bagi orang-orang depan sengaja dirancang untuk Dari sisi driver mikian cepat di samping juga
seperti itu, mouse atau memuaskan penggunanya. pendukungnya, WingMan kecepatan reaksi gamepad
keyboard tidak lagi cukup Kesepuluh tombol ini Gamepad ini cukup ini bisa lebih hebat
buat menikmati game. terdiri dari sebuah tombol menjanjikan. Selain proses dibanding jenis lain yang
Berbagai alat pengendali pengendali arah gerakan yang instalasinya cukup mudah dan Selain masih menggunakan
gerakan semacam ini mampu mengontrol gerakan ke cepat, pengguna pun bisa itu, pada port paralel. Setelah
sekarang bermunculan satu 8 arah berbeda secara halus, mengetes berfungsinya tombol- driver tak lupa software terinstal,
demi satu menawarkan sebuah tombol Select dan tombol yang ada pada body juga disertakan PC akan meminta
berbagai macam fasilitas dan sebuah tombol Start merupakan gamepad ini dengan dukungan situs supaya pengguna
kemudahan. Harganya pun tombol penting untuk memulai menggunakan fitur WingMan produsen yang mencolokkan gamepad
beragam dari kelas elite permainan. Enam tombol lain Utilities yang ada pada driver. mendukung gamepad ini. ini pada port USB. mudah
sampai kelas “asal punya”. juga sama pentingnya buat Wingman Profiler pun juga Dengan mengklik situs ini bukan! (sil)
Logitech sebagai salah mendukung permainan. memberikan informasi yang misalnya, pengguna dapat
Surya Candra
satu produsen produk untuk Tombol-tombol ini bisa dipakai berguna buat penggunaan langsung mengambil beberapa ☎ (021) 6456617
kategori di atas mencoba pada game pertempuran masing-masing tombol game yang kompatibel dengan www.logitech.com
mencarikan alternatif dengan pesawat untuk memilih senjata. yang ada. produk ini. Rp. 270.000

PCplus 25
plusStudi Ahmad Saifullah Kundo No.27/II/01 Mei 2001

FAKTOR PSIKOLOGIS

Edutainment:
Kata orang bijak,
mendidik anak selagi Martin Titawanno,
kecil bagaikan memahat Marketing Manager Gramacom,
di atas batu, sedangkan

BERMAIN
sebuah perusahaan penyedia
mendidik orang tua layanan program pendidikan
bagaikan menulis di atas komputer sekolah, menyatakan,
air. Memang, seorang aspek psikologis harus
anak akan lebih mudah diperhatikan dalam

SAMBIL BELAJAR
mengikuti proses pembelajaran komputer bagi
pembelajaran siswa usia sekolah SD. Aspek itu
dibandingkan orang mencakup materi pembelajaran
dewasa. Ini disebabkan, maupun instruktur komputer
pada usia balita sampai yang memberikan materi.
sekolah dasar, anak “Kami membuat program
mempunyai SmartSchool sebagai program
keingintahuan yang lebih pendidikan komputer di sekolah
terhadap lingkungannya dasar dengan konsep
dibandingkan orang edutaiment sehingga
dewasa. Sehingga, kesan diharapkan dapat mudah
yang didapat pada masa dicerna oleh siswa,” katanya.
kecil akan terekam “Kami juga berusaha untuk
dengan baik di otak melatih instruktur yang
mereka dan akan merupakan guru di sekolah itu
mempengaruhi sendiri dengan harapan
perkembangan mempunyai ikatan batin yang
kepribadian dan lebih erat dengan siswanya,”
intelektualitasnya di imbuh mantan instruktur
masa depan. komputer ini.
Pendapat tersebut
diamini Agus Barkah.
Walau demikian, Menurutnya, perlu penye-
pendidikan terhadap anak tidak suaian waktu agar siswa dapat
dapat dipaksakan, karena justru menerima guru baru. “Paling
akan merusak perkembangan tidak perlu waktu sekitar dua
pribadinya. Untuk itu, sampai tiga kali pertemuan,
diperlukan metode dan materi baru bisa akrab,” katanya
pembelajaran yang tepat untuk “Menyederhanakan kerumitan belajar dengan hiburan” sembari tersenyum.
diberikan kepada seorang anak Menyesuaikan program
sehingga akan berguna bagi paket permainan. Materi Pembangunan Jaya, pelajaran sederhana dan aplikasi ringan belajar dengan minat dan
dirinya di masa yang akan belajar yang disampaikan komputer merupakan pelajaran lainnya. “Namun, pelajaran te- kemampuan siswa memang
datang. dengan konsep edutainment ini favorit kedua bagi siswa setelah tap pada kerangka edutaiment memerlukan seni tersendiri.
Terkait dengan hal akan mudah dicerna oleh anak. pelajaran olahraga. “Anak-anak agar tidak membuat siswa men- Effendi, sekretaris Pengurus
tersebut, pendidikan komputer sangat senang memainkan jadi jenuh,” tegas Agus Barkah. Harian BKSP Bakti Mulya 400
merupakan hal yang tak dapat PENDIDIKAN DI SEKOLAH komputer karena secara visual Memang, kendala utama mengatakan bahwa beberapa
ditawar lagi. Seseorang yang Demikian pula halnya menarik untuk mereka,” dari proses pembelajaran ini siswa SD dan SMP Bakti Mulya
tidak mengenal komputer, akan dengan teknologi komputer. katanya. Hal ini tidak lepas dari adalah biaya maintenance 400 mengeluhkan bobot materi
sulit untuk mengaktualisasikan Teknologi komputer yang program belajar yang sesuai hardware yang cukup mahal. pelajaran komputer yang
dirinya dalam berbagai sektor mereka dapatkan tidak sesuai
kehidupan. Untuk itu, lagi dengan teknologi komputer
pengenalan komputer harus terbaru. “Maklum, banyak siswa
diberikan sejak dini agar di sekolah kami yang sudah
seseorang terbiasa dan cepat memiliki komputer sendiri di
tanggap dengan perkembangan rumah. Jadi relatif lebih
teknologi komputer terbaru. memahami teknologi komputer
terbaru,” katanya.
DUNIA BERMAIN H.S.A. Iskandar, Ketua
Pada usia sekolah dasar, Pengurus Harian BKSP Bakti
anak sedang mengalami proses Mulya 400, menyatakan bahwa
pemahaman terhadap dunia tujuan dari sekolah Bakti Mulya
luar dengan cara yang unik. memberikan pendidikan
Dunia anak adalah dunia komputer kepada para siswa
bermain. Memisahkan anak dari adalah untuk mewujudkan
dunia bermain dapat lulusan yang menguasai
mematikan kreativitas dan teknologi komputer terbaru
perkembangan individunya. “Dikenalkan prosedur pengoperasian yang benar sejak dini” sehingga mempunyai nilai
Oleh karenanya, edutainment tambah dibandingkan lulusan
merupakan konsep sebenarnya cukup rumit, dengan perkembangan anak. “Bayangkan bila seorang anak sekolah lain. “Oleh karena itu
pembelajaran harus dijadikan apabila ingin dijadikan materi Sementara menurut Agus sekolah SD bermain komputer, kami memodifikasi program
acuan untuk merancang pembelajaran, harus dikemas Barkah, instruktur komputer umumnya pemakaiannya tidak belajar secara periodik agar
program yang sesuai. dalam bahasa yang mudah pada sekolah tersebut, silabus sesuai prosedur”, kata Anwar materi yang diberikan kepada
Edutainment, pendidikan dimengerti oleh anak. Program mata pelajaran berbeda-beda Jayaningrat, ST, IT Supervisor siswa sesuai dengan minat,
yang menghibur, pada dasarnya pembelajaran komputer pada setiap kelas. Misalkan untuk Yayasan Pendidikan Jaya. kemampuan, sekaligus
memberikan konsep usia dini cukup difokuskan pada kelas 1, materi hanya ditujukan Menurutnya, untuk mengurangi perkembangan teknologi
keseimbangan dan keselerasan tahap pengenalan komputer untuk menumbuhkan rasa risiko kerusakan hardware, terbaru,” tambah Effendi.
antara pendidikan dan tanpa perlu mengetahui secara ketertarikan siswa terhadap sejak pertama kali belajar, para Memang, pada akhirnya
kebutuhan bermain seorang mendalam aplikasi rumit. komputer. Sedangkan bagi siswa sudah diperkenalkan keberhasilan pendidikan
anak. Dengan konsep ini, anak Syukurlah, beberapa siswa kelas 6, materi yang prosedur pengopersian kembali berpulang kepada kerja
tidak akan merasa terpaksa sekolah sudah menerapkan diberikan sudah meningkat komputer dengan benar seperti sama terpadu tiap unsur
untuk belajar. Sebaliknya, konsep edutainment ini. pada pengenalan Internet cara shutdown yang benar, cara pendidikan baik guru, sekolah,
mereka akan senang karena Menurut Dra. Dyah Rina seperti penggunaan browser, menghidupkan komputer, dan lembaga pendidikan maupun
pembelajaran dikemas dalam Rudmiarsi, Kepala SD pembuatan home page secara prosedur lainnya. dari siswa itu sendiri.

26 PCplus
plusHarga No.27/II/01 Mei 2001

SOLTEK SIMPLE TECHNOLOGY Marble Mouse (Serial & PS/2 / TASK


JAKARTA SL-75KAV Via KT133, AMD,
Bus 266 1,122,000
SDRAM 64 MB PC 133
SDRAM 128 MB PC 133
269,500
517,000
USB & PS/2)
TrackMan Live
315,000
880,000
Task 970 Series ATX WHALE
Task 980 Series ATX DOLPHINE
341,000
341,000
SL-67EB Intel 82440BX 759,000 SDRAM 256 MB PC 133 979,000
SL-67KV Via, Sound/133 847,000 COMFORT S1
HARGA KOMPUTER & SL-67EV1 Via 627,000 HARDDISK Comfort Fast (Ser or PS/2) Color 33,000 S1 (Blue, Amnesti, Green, Yellow) 214,500
PERIFERAL – JAKARTA SL-65DV2 Via 133 (PPGA) 792,000 Fast 4D Way Scroll 66,000
SL-65KV2 Via 133 (PPGA) 847,000 MAXTOR Comfort Candy (IMAC- Color) 33,000 ELAN VITAL
KURS 1 USD = RP 11.000,- 15 GB 7200 rpm ATA 100 1,144,000 Comfort Wheel (Ser or PS/2) 44,000 T5AB + PS 235W (Mid ATX) 847,000
LEGEND QDI 20 GB 7200 rpm ATA 100 1,342,000 T10AB + PS 300W (Big ATX) 1,309,000
(Harga sewaktu-waktu dapat berubah BrillianX-9 ATA 33 (FCPGA) 814,000 30 GB 7200 rpm ATA 100 1,628,000 KEYBOARD MF-1 + PS 121W (Flex ATX) 913,000
tanpa pemberitahuan terlebih dahulu) BrillianX-1S/2000 ATA 33 (Slot 1) 814,000 40 GB 7200 rpm ATA 100 2,090,000
BrillianX-1 ATA 33 (Slot 1) 682,000 LOGITECH SUAVE
HARGA DALAM RUPIAH Advance 5/133 Via SEAGATE Paket 10 Deluxe 104 150,000 Casing Plastic SUAVE II Color 250,000
Apollo Pro133 (Slot 1) 682,000 Seagate 20 GB 957,000 Paket 10 New Touch 135,000
MOTHERBOARD WinneX-1E Intel 810E, Cordless Desktop iTouch 829,000 MONITOR
VGA (FCPGA) 1,100,000 KARTU GRAFIS Cordless iTouch 510,000
ABIT Synactix-2EP Intel 815EP Internet Keyboard 255,000 GTC
VA6 Via 693 (Slot 1) 847,000 (FCPGA) 1,243,000 ASUS Monochrome 9" 825,000
VT6X4 Via 694 (Slot 1) 968,000 Synactix-2X Intel 815E (FCPGA) 1,430,000 V7700 Ultra/T 64MB COMFORT Futura L4031ND 14" 1,221,000
VH6 II Via 694 (S370) 1,100,000 Advance-10E Via Apollo 133A (GeForce2 Ultra) 5,753,000 Small Keyboard (IMAC-Colour) 77,000 Futura L503RNDG 15" 1,358,500
VH6 Via 694 (S370) 1,012,000 (FCPGA) 1,012,000 V7700 Deluxe 64MB Keyboard (IMAC-Colour) PS/2 99,000 Millenia 6425 DSE 14" 1,232,000
VL6 Via 693 (S370) 880,000 Advance-9 Via Apollo 133A (GeForce2 GTS) 4,598,000 Keyboard Comfort 2 in 1 Digital 1765 17" 1,925,000
VP6 Via 694 (S370) 1,485,000 (FCPGA) 814,000 V7700 Deluxe 32MB (USB+PS/2) 121,000
KA7 Via KX133 (Slot A) 1,276,000 KinetiZ-7T Via Apollo KT133 (GeForce2 GTS) 2,904,000 Keyboard Newtech GALAXY
KT7A Via KT133A (Soc A) 1,397,000 (Socket A) 1,144,000 V7100 Deluxe Combo (Au+Internet)-Small 55,000 PX-456 14" 0,28 SVGA 1,160,500
KT7A-100 RAID Via KT133A (GeForce2 MX) 2,420,000 Palm Rest for Keyboard Comfort 16,500 PX-561 15" 0,28 SVGA 1,342,000
(Soc A) 1,661,000 PROSESOR V7100/T 32MB (GeForce2 MX) 1,452,000
KT7 Via KT133 (Soc A) 1,276,000 V7100 32MB (GeForce2 MX) 1,276,000 SPEAKER VIEWSONIC
KT7 RAID Via KT133 (Soc A) 1,573,000 INTEL V3800 Magic 32MB E-50 15" 0,28 1024 x 768 1,452,000
WX6 Intel 810 (S370) 1,067,000 Box Cel 667 FCPGA 935,000 (Riva TNT2 M64) 781,000 LOGITECH E-653 15" 0,28 1280 x 1024 1,672,000
BF6 Intel 440BX (Slot 1) 979,000 Box Cel 700 FCPGA 1,023,000 V300C 16MB Sis 305 605,000 SoundMan S4 (w/o Sub) E-70 17" 0,27 1280 x 1024 2,200,000
BH6 Intel 440BX (Slot 1) 770,000 Box Cel 733 FCPGA 1,067,000 V2000 8MB 473,000 4W rms 220,000 EF-70 17" 0,25 1280 x 1024 3,025,000
BE6-II Intel 440BX (Slot 1) 1,133,000 Box Cel 766 FCPGA 1,309,000 SoundMan X1 25W rms (Sub) 605,000 PF-775 17" 0,25 1600 x 1280 3,685,000
BE6-II RAID Intel 440BX (Slot 1) 1,210,000 Xeon 933 (256K ATC, 133 MHz) 5,687,000 CD-ROM/CD WRITER/ SoundMan X2 40W rms (Sub) 902,000 G-90M 19" 0,26 1600 x 1200 +
SH6 Intel 815E (Slot 1) 1,320,000 Xeon 1000 (256K ATC, 1 DVD-ROM Spk 3,960,000
BX133-RAID Intel 440BX 33 MHz) 5,687,000 BOSTON ACOUSTICS PF-790 19" 0,25 1600 x 1280 5,610,000
(S370) 1,210,000 Xeon 700 1MB 256K ATC, ASUS BA 65 (2 speaker) 319,000 G-810 21" 0,25 1600 x 1280 9,075,000
SL6 Intel 815 (S370) 1,265,000 133 MHz 15,246,000 CD-S400 40x Speed 484,000 BA 635 (2 sat, 1 sub) 605,000 P220F 22" 0.25 1600 x 1200
SE6 Intel 815E (S370) 1,320,000 Xeon 700 2 MB 256K ATC, CD-S500 50x Speed 528,000 BA 790 Digital (2 sat, 1 sub) 1,089,000 BNC 11,220,000
SA6 Intel 815E(S370) 1,210,000 133 MHz 25,410,000 DVD-E612 12x DVD-ROM, BA 4800 (2 sat, 2 sround, 1 sub) 1,700,000 VE150 15" ViewPanel/LCD 6,600,000
SA6R Intel 815E (S370) 1,441,000 Tray PIII 650 FCPGA, 100 MHz 1,452,000 40x CD-ROM 1,210,000 BA 7500 Digital (flat spk, 1 sub) 2,565,000
Box PIII 667 FCPGA, 133 MHz 1,496,000 CRW-0804F CD-RW 8x/4x/32x 1,936,000 DT 6000 Dolby Digital 5,450,000 COMFORT
JETWAY Box PIII 733 FCPGA, 133 MHz 1,672,000 Super View Digital 14" 1,265,000
920BF (Slot 1+PPGA) 693,000 Box PIII 750 FCPGA, 100 MHz 1,672,000 PROLINK ALTEC LANSING Power Vies Digital 17"-OSD 2,035,000
V89-993BF Via 693A 693,000 Box PIII 800EB FCPGA, 133 MHz 2,046,000 CD-ROM 56x 390,500 ACS 33X 429,000 Max View Digital 15"-OSD 1,441,000
J-630BN SiS 630 737,000 Box PIII 850 FCPGA, 100 MHz 2,398,000 ACS 45.2X 627,000
J-618AF Intel Solano 815E 1,045,000 Box PIII 866 FCPGA, 133 MHz 2,398,000 BTC ACS 54X 726,000 PRINTER
J-630CF SiS 630 770,000 Box PIII 933 FCPGA, 133 MHz 2,783,000 BTC CD-RW 8x/4x/32x IDE 1,386,000
J-630CN SiS 630 748,000 Box PIII 1G FCPGA, 133 MHz 3,069,000 ARTIS LEXMARK
J-693AS Via 693A 693,000 Box PIV 1.3 + RDRAM 128 MOUSE MOZART 2 in 1 Z12, 1200 x 1200 Cabl +
J-694AS Via 694 792,000 PC 800 5,148,000 (Speaker + SubW) 341,000 USB (Mac Sup) 671,000
J-695AS Via 693A 693,000 Box PIV 1.4 + RDRAM 128 LOGITECH BEETHOVEN 4 in 1 Z12, 1200 x 1200 Cartridge 880,000
J-663AS Pro Via KX133 (Slot A) 935,000 PC 800 6,237,000 Dexxa Optical Mouse 216,000 (Speaker + SubW) 451,000 Z32, 1200 x 1200 (Mac Support) 1,155,000
J-531CF SiS 530 770,000 Box PIV 1.5 + RDRAM 128 OEM M-34 (Serial)/S34 (PS2) 55,000 Z42, 2400 x 1200 (Mac Support) 1,980,000
P6BAT Via 693, Au 473,000 PC 800 8,800,000 FM Super 110,000 VIDEO CAMERA Z52, 2400 x 1200 (Mac Support) 2,310,000
GFXCEL-M755 SiS 630E, Au 671,000 FM 3B (PS/2 /Serial) 130,000
PORTABLE DRIVE Mini Wheel Mouse (USB+PS/2) 264,000 PROLINK CARTRIDGE PRINTER
ASUS FM+Loose S48 (PS/2) 132,000 DC-305 3 in 1 Camera Digital 715,000
CUSL2 Intel 815 (FCPGA) 1,694,000 ORB FM+Full Pack (PS/2 & Serial) 220,000 DS-3303U SONY CCD Camera 792,000 LEXMARK
CUSL2-C Intel 815 (FCPGA) 1,529,000 EIDE 2,2 GB Internal Drive 2,178,000 Wheel Mouse (Opt) USB+PS/2 290,000 Black 13400 HC (1100, 1000,
CUV4x-D Via 694 (FCPGA) 2,123,000 SCSI 2,2 GB Internal Drive 2,288,000 USB Wheel Mouse (USB+PS/2) 235,000 TV TUNER 2000, 3000) 275,000
CUV4x-C Via 694 (FCPGA) 1,210,000 SCSI 2,2 GB External Drive 2,618,000 USB MouseMan Wheel 355,000 Color 13619 HC 286,000
P3V-4x Via 694 (Slot 1) 1,298,000 USB 2,2 GB External Drive 2,783,000 Mouse Man Wheel-Optical 420,000 HAUPPAUGE-PROLINK Black 12A1970 ( 3200, 5000,
A7V Via KT133 (Socket A) 1,573,000 Cordless MouseMan Wheel 540,000 WinTV GO Int 748,000 7000, Z11) 275,000
A7V133 Via KT133A (Socket A) 1,760,000 MEMORI iFeel Mouse 450,000 WinTV USB Ext 880,000 Color 12A1980 (CJ 5770) 330,000
K7V-RM Via KX133 (Slot A) 1,199,000 Cordless Trackman Wheel WinTV USB plus Radio Ext 1,045,000 Foto Ink 12A1990 (CJ 5770) 385,000
K7V Via KX133 (Slot A) 1,331,000 SPECTEK (Optical) 765,000 WinTV Theatre 1,485,000 Black 12A1970 (Z51, Z42, Z52) 275,000
CUW-RM Intel 810, Au (FCPGA) 1,177,000 SDRAM 64 MB PC 133 297,000 TrackMan Marble+ (Optical) 554,000 DV Wizard (Fire Wire) 1,045,000 Color 15M0120 396,000
CUSI-FX SiS 630 (FCPGA) 1,034,000 SDRAM 128 MB PC 133 495,000 TrackMan Marble FX Foto Ink 12A1990 385,000
CUSI-M SiS 630 (FCPGA) 968,000 SDRAM 256 MB PC 133 1,012,000 (Optical) 554,000 CASING Black 17G0050 (Z12, Z32) 242,000

IKLAN BARIS
KOMPUTER
KOMPUTER 2nd Dijual komputer merk Compaq,
HP, IBM, NEC + Monitor 14” s/d 21” (Garansi!!!)
Hubungi: Elextor (021)6288309-11,Fax.
(021)6121512, E-mail: sales@elextor.co.id Buat
Dealer ada harga khusus. Jangan Terlambat!!!

KURSUS
Pelajari Cara Membuat Webpage (Frontpage/
Dreamweaver), Web Image (Fireworks) , e-
comerce, Web Animation (Flash) secara cepat
dan mudah.Hubungi 0818 745 860 http://
webcourse.cjb.net/

mengikuti bentuk tulisan IPC adalah ketika Anda mengoperasikan Platform: Dasar penopang Windows Scripting Host: Fasilitas pada
Berikut ini daftar cut dan paste data dari satu file ke file Windows yang dapat menjalankan
istilah teknis yang ada GPRS: General Packet Radio Service, yang lain Rich Text Format: Standar Microsoft script Visual Basic atau JavaScript. Script
pada PCplus edisi ini. pengembangan teknologi sistem
komunikasi GSM mobile yang Mobile banking: Akses transaksi
untuk format text dan grafik.
Diadaptasi dari format DCA IBM
dapat dijalankan dari desktop
menggunakan program WSCRIPT.EXE
memungkinkan transfer data dengan perbankan via peranti bergerak dan sesuai dengan karakter set atau CSCRIPT.EXE
Attachment file: File yang disertakan beragam aplikasi sistem menjadi lebih Macintosh
dalam e-mail mudah Netter: Para pengguna Internet WYSIWYG: What You See Is What You
Rounded rectangle: Bentuk layout tidak Get. Adalah satu fungsi pada sistem PC
Casing: Kotak logam tempat komponen Handheld: Peranti digital yang berukuran Peer to Peer Communications: menyudut yang mampu menampilkan hasil printer
komputer diletakkan saku dan kompatibel dengan PC Komunikasi dua arah antarpengguna PC secara persis sama dengan tampilan
melalui jaringan komputer atau Internet Server application: Aplikasi yang didesain teks dan grafik di layar monitor. Untuk
Codec: Coding Decoding. Suatu proses Inter Process Communication (IPC): tanpa melalui suatu server untuk menjalankan server mendapatkan teks WYSIWYG harus ada
pengubahan sinyal digital menjadi Pertukaran data antara satu program kesesuaian karakter font pada sistem PC
analog dan sebaliknya dengan program lain pada satu PC Plain Text: Teks normal yang belum Stand alone: Terminal atau PC yang dengan font pada printer
yang sama atau PC lain dalam sebuah dimodifikasi namun dapat terbaca di berdiri sendiri, tidak terhubung ke dalam
Frame rectangle: Bentuk layout yang jaringan. Salah satu contoh aplikasi fungsi program text editor dan word processor jaringan •••

PCplus 27
plusHarga No.27/II/01 Mei 2001

Artixscan 4000t Film Scanner 13,860,000 AZTECH ␣ Fax: (021) 6336610


JAKARTA ␣␣
MUSTEK ␣
Aztech Internal
Aztech External USB
209,000
484,000
HP: 0816 842103, 0816 1117914
Email: info@e-polycom.com
http://www.e-polycom.com
1200CU - 600x1200 CIS 770,000
1200ED - 600x1200 CCD 715,000 PT. NUSANTARA ERADATA PT. UIS (ORB Distributor)
SCANNER ␣ PARAGON 1200FS 600x1200 P. Jayakarta 117 Blok C No. 28 Gajah Mada Plaza, Semi Ground Fl. No.26
CCD/SCSI 2,145,000 Jakarta 10730 Jl. Gajah Mada No. 19-26, JKT 10130
PROLINK ␣ 1200UB - 600x1200 770,000 Telp: 6018218 Tel: (62 21) 6385 0669
Winscan Pro SK42U 880,000 MUSTEK BearPaw-1200 968,000 Fax: (62 21) 6387 2143
NUSA PRIMA COMPUTER
Winscan Pro 1248P 726,000 ␣␣ Gajah Mada Plaza, Surya Candra
␣␣ FAX MODEM ␣ Semi Ground No. 77, Jakpus Komp. Ruko Marinatama Mangga Dua
MICROTEK ␣ Telp/Fax: 021-6338154-6343954 Blok G-3
Scanmaker 3600-U USB, A4 840,000 PROLINK ␣ http://www.nusantara-polar.co.id Jl. Gunung Sahari Raya No. 2, Jakarta-14420
Scanmaker 3700-U USB, 3-btn 1,040,000 56,6K EXT Tornado 1456 VE Telp: (021) 6413639 (Hunting),
Scanmaker V6-UPL USB/Parallel 1,610,000 (Anti Petir) 462,000 PT. ASTRINDO SENAYASA 6456617 (Hunting)
Scanmaker V6-USL USB/SCSI 1,935,000 56,6K EXT Connexant 1456 VE Ruko Mangga Dua Mall No. 27, Jakarta Fax: (021) 6413639
Telp: 6121330-31 (hunting)
Scanmaker X12-USL USB/SCSI 2,655,000 (Anti Petir) 528,000 Fax: 6121329 CPU Computer Center
Scanmaker 4600-U USB 2,040,000 PCMCIA 56,6K 1456C H/W 715,000 Email: astrindo@rad.net.id Ruko Glodok Jaya No. 3
Scanmaker 4700-U (5-bttn) 2,280,000 INT 1456 VH Lucent H/W Jl. Hayam Wuruk Jakarta 11180
Scanmaker 5700-UF USB/ (Anti Petir) 264,000 PolyCom - POLYDAYA COMPUTER Telp. : 6243166 Fax. : 6255538
Firewire 3,845,000 INT 1456 VH Motorola S/W Tel: (021) 6301918, 6301920, Email : sales@cpucom.com
Scanmaker 9600XL 14,850,000 (Anti Petir) 159,500 6336610, 6340377 http://www.cpucom.com

A-SE6 Intel 815 (S370) 1,408,000 WIN98 AT 42,900 SPEAKER ␣


YOGYAKARTA A-VH6 II Via 694X
A-VL6 Via 693A
1,166,000
913,000
␣␣
MONITOR ␣ Mercury 240W 407,000
␣␣ ARX-580W Flat Panel 913,000
ELITE ␣ CASPER ␣ ARX-880W + Sub 242,000
HARGA KOMPUTER & E-K7VZM Via KT133 924,000 15" TFT 1024x768 Multimedia 9,460,000 ARX-1280W + Sub 297,000
PERIFERAL – YOGYAKARTA ␣␣ ␣␣ ARX-1680W + Sub 341,000
TOMATO ␣ AOC ␣ ARX-1880W + Sub 429,000
KURS USD 1 = RP 11.000,- T-PM133 Via KT133 814,000 4V 14" Digital 1,298,000 ARX-2100W + Sub 484,000
T-PG133 Via KM133 913,000 5En 15" Flat 1,430,000 GN380 360W 220,000
HARGA DALAM RUPIAH ␣␣ 5Glr 15" OSD 1,518,000 ␣␣
PROSESOR ␣ 7Glra 17" TCO 2,530,000 FAX MODEM ␣
MOTHERBOARD ␣ 7Klr 17" PureFlat 2,970,000
AMD ␣ 9Glrs 19" TCO 3,850,000 AMBIENT ␣
ABIT ␣ Duron 750 MHz 671,000 9Klr 19" PureFlat 4,620,000 56K Int PCI H/W 264,000
A-VP6 RAID Dual Via 694X 1,584,000 Duron 800 MHz 825,000 LM500 15" TFT 8,250,000 56K Ext Voice Transp (Anti Petir) 506,000
A-BX133 (S370) 1,287,000 Athlon 850 MHz 1,408,000 ␣ ␣␣
A-SA6R Intel 815 1,540,000 Athlon 1 GHz 2,057,000 SCANNER ␣ MR CARD ␣
A-KT7A RAID Via KT133A (S-A) 1,716,000 Athlon 1,1 GHz 2,442,000 56 Int AMR 162,800
A-KT7 RAID Via KT133 1,606,000 Athlon 1,2 GHz 2,827,000 ACER ␣ ␣␣
A-KT7A Via KT133A 1,463,000 ␣␣ Vuego 640p 48-Bit LPT 715,000 UPS ␣
A-KT7 Via KT133 1,342,000 KEYBOARD ␣ Vuego 640u 48-Bit USB 825,000
A-BE6-II UATA 100 (Slot 1) 1,188,000 Vuego 640BU 48-Bit USB 1,045,000 eZ CYBER ␣
A-BE6-II RAID (Slot 1) 1,287,000 BLANK ␣ Vuego 640UT 48-Bit USB 1,331,000 UPS 500 VA (anti petir) 693,000
A-TH750 RAID Intel 850 2,717,000 WIN98 PS/2 42,900 Vuego 620ST 36-Bit SCSI 1,430,000 UPS 500 VA Black (anti petir) 715,000

A7V Via KT133 1,680,000 SPECTEK ␣ (Nvidia GeForce2 Ultra GPU) 5,400,000
SURABAYA A7V 133 Via KT133
CUSL2-LS Intel 815, VGA (S370)
1,870,000
4,340,000
SDRAM 32 MB PC 100
SDRAM 64 MB PC 100
180,000
250,000
␣␣
CD-ROM/DVD-ROM/CD-RW
CUV4X-D Via Apollo Pro (S370) 2,100,000 SDRAM 64 MB PC 133 300,000 ␣
␣␣ SDRAM 128 MB PC 100 400,000 ASUS ␣
HARGA KOMPUTER & PROSESOR ␣ SDRAM 128 MB PC 133 540,000 CD-ROM 40X 460,000
PERIFERAL – SURABAYA SDRAM 256 MB PC 133 1,050,000 CD-ROM 50X 490,000
INTEL ␣ RDRAM 128 MB PC 800 RIMM 2,700,000 DVD-ROM 8X 1,030,000
HARGA DALAM RUPIAH Box Cel 600 MHz c/128 710,000 ␣␣ DVD-ROM 12X 1,200,000
Box Cel 667 MHz c/128 880,000 KARTU GRAFIS ␣ CRW-1210R ASUS 2,290,000
MOTHERBOARD ␣ Box Cel 733 MHz c/128 975,000 ␣␣
Box Cel 766 MHz c/128 1,011,000 ASUS ␣ CASING ␣
ASUS ␣ Tray PIII 667 MHz c/256 SECC 1,420,000 V2000 8MB Vanta
CUW-RM Intel 810 (S370) 1,108,000 Box PIII 733EB MHz c/256 (Nvidia Vanta LT 3D/2D) 460,000 CODEGEN ␣
MEW-B Intel 810 (S370) 1,108,000 FCPGA 1,540,000 V3800 Magic 32MB Codegen 324-5
CUV4X-C Via Apollo Pro (S370) 1,108,000 Box PIII 800EB MHz c/256 2,020,000 (Riva TNT2 M64) 750,000 (AT, Mini, 200W) 190,000
CUSL2-C Intel 815E (S370) 1,445,000 Box PIII 866EB MHz c/256 2,050,000 V7100 32MB (GeForce2 MX) 1,200,000 Codegen 6009
CUSL2 SOLANO Intel 815, Box PIII 933 MHz c/256 FCPGA 2,400,000 V7100 TV 32MB (GeForce2 MX) 1,385,000 (ATX, Middle, 200W) 350,000
VGA (S370) 1,660,000 PIII 1G 2,870,000 V7100 32MB Deluxe Combo ␣␣
CUSI-FX SiS 630E, VGA (S370) 999,000 P4 1,3G HZ ATC 256K FSB 400 4,800,000 (GeForce2 MX) 2,350,000 ELAN VITAL ␣
CUSI-M SiS 630E, VGA (S370) 951,000 P4 1,4G HZ ATC 256K FSB 400 5,750,000 V7700 DDR 32MB Deluxe Elan Vital T5AB
P3C-E Intel 820E (Slot 1) 2,100,000 P4 1,5G HZ ATC 256K FSB 400 7,500,000 (GeForce2–256GPU) 2,770,000 (ATX, Middle, 235W) 840,000
P2B-D Intel 440BX (Slot 1) 3,370,000 Xeon PIII 700 Tray 15,180,000 V7700 DDR 64MB Deluxe Elan Vital T10AB
CUR-DLS SertverSet III LE (S370) 8,400,000 ␣␣ (GeForce2–256 GPU) 4,460,000 (ATX, Middle, 300W) 1,300,000
P4T Pro 4x Intel 850 (S370) 2,530,000 MEMORI ␣ V7700 DDR 64MB Ultra Elan Vital T15 (ATX, Big, 300W) 1,400,000

Mau Pasang Iklan Mini?


Tarif Iklan Mini
Warna : 6500/mmk
B/W : 4000/mmk

Minimal 1 kol x 50 mm

1 kol x 100mm, B/W : Rp.400.000,-


1 kol x 100mm, Warna : Rp.650.000,-

2 kol x 100m, B/W : Rp.800.000,-


2 kol x 100mm, Warna : Rp.1.300.000,-

1 kol x 50mm, B/W : Rp.200.000,-


1 kol x 50mm, Warna : Rp.325.000,-

2 kol x 50mm, B/W : Rp.400.000,-


2 kol x 50mm, Warna : Rp.650.000,-

Hubungi
Janne/Ike
E-mail : iklan@e-pcplus.com
Telp. : 548 3008, 548 0888
Ext. : 3701, 3711, 3703
Fax. : 5360411

28 PCplus
plusGame Irta Belia No.27/II/01 Mei 2001

Game petualangan
memang selalu menarik GILBERT GOODMATE: yang bukan-bukan. Misalnya saja
penjaga jembatan yang tak

MISTERI HILANGNYA
untuk disimak. Terutama begitu ramah atau penjaga
karena cerita dan Phungoria yang rada nyentrik.
karakternya seolah bisa Penjaga jembatan, William
membuat imajinasi Anda Whistlecot ditugasi kerajaan
melayang-layang ke

JAMUR AJAIB
untuk mengawasi pos penjagaan
negeri antah berantah. pada salah satu jembatan utama
Ya, itu pulalah yang di luar kota Phungoria. Sejak
mungkin bakal Anda hilangnya jamur wasiat, penjaga
rasakan di game yang loyal dan sigap ini bertugas
petualangan berjudul untuk menjaga agar tak ada
Gilbert Goodmate kali ini. lift inilah soal pertama yang orang lain yang keluar masuk
harus Anda pecahkan. Bagai- lewat jembatan ini.
mana cara menjalankannya? Lain lagi dengan Pete
Cerita tentang Utak-atik saja game ini. Fedurski, penjaga menara yang
pencarian jamur wasiat adalah Misteri demi misteri terus nyentrik. “Crazy” Pete adalah
topik utama dari game bergulir seiring dengan julukan yang tepat baginya. Pete
petualangan ini. Tokoh utama perjalanan Gilbert. Tapi siapakah ditugaskan untuk mengawasi
yang bakal Anda mainkan di sini pencuri jamur ini sebenarnya? Di pesisir pantai dari serangan
adalah Gilbert Goodmate.
Siapakah Gilbert? Gilbert
hanyalah seorang pemuda desa
sederhana yang akan membawa
Anda bertualang keliling negeri
Phungoria. Negeri yang kaya
dengan jamur. Namun dengan
perawakannya yang kurus dan
“Gilbert dan misteri jamur wasiat”
penampilannya yang kocak,
game ini jadi terasa lebih seru
dan menghibur. Semua berjalan dengan teringat olehnya.
lancar, hingga pada suatu hari,
KISAH JAMUR WASIAT seminggu menjelang hari GILBERT, SANG PEMUDA
Alkisah, beberapa tahun festival, jamur wasiat hilang DESA
silam tinggallah seorang tanpa bekas. The mushroom is Misi pencarian jamur ajaib
penyihir jahat di sebuah negeri stolen! Negeri Phungoria heboh dibuka dengan suasana rumah
nun jauh di sana. Karn, itulah seketika. Abraham Goodmate tempat tinggal Gilbert di atas “Di sinilah awal perjalanan Anda”
nama sang penyihir sakti nan dinyatakan bersalah atas pegunungan. Dari sini Anda bisa
jahat. Karn hanya memiliki satu kejadian hilangnya jamur ini. melihat pemandangan kerajaan manakah gerangan maskot yang bangsa Viking yang mungkin
ambisi: ingin menguasai dunia. “Sumpah yang diucapkan di Phungoria di lembah di menghebohkan itu? Beragam- saja mendarat. Padahal bangsa
Dalam sejarahnya, tak pernah nya karakter penduduk yang Viking dan Phungoria sudah
ada yang berhasil mengalahkan Anda temukan di perjalanan bisa berdamai sejak 50 tahun yang
penyihir ini. Sampai suatu hari, saja membuat Anda menduga silam.
ada seorang pemuda yang
sudah tak sabar ingin
menghadapi Karn sendirian.
Berkat kegigihan pemuda ini Spesifikasi yang
dan pertolongan dari setangkai
jamur besar (big mushroom), ia
dibutuhkan:
berhasil mengalahkan Karn dan
SISTEM MINIMUM
melenyapkan tirani untuk
➡ Windows 95/98/ME/2000/NT
selamanya. ➡ Pentium 166MHz
Pemuda ini dielu-elukan ➡ RAM 32MB
sebagai pahlawan di negerinya. ➡ Kartu Grafis 2MB (100% DirectX)
Jamur besar (big mushroom) ➡ Sisa harddisk 25MB
yang menjadi jimatnya pun
SISTEM MINIMUM YANG DISARANKAN
disimpan dan dijaga ketat di “Lihat pemandangan kota Phungoria di bawah sana!” ➡ Windows 95/98/ME/2000/NT
tengah kota Phungoria. Jamur ➡ Pentium 266MHz
ini seolah dijadikan simbol hari pengangkatan harus bawahnya. Untuk menuju ke ➡ RAM 64MB
“peace and justice” di negeri dibayar mahal!” begitu seru lembah ini, Gilbert secara ➡ Kartu Grafis 4MB (100% DirectX)
ini. Hari kemenangan ini diraya- sebagian warga. Abraham pun manual bisa mengoperasikan ➡ Soundcard 16 Bit (100% DirectX)
kan selalu setiap tahunnya akhirnya dijebloskan ke penjara elevator atau lift yang ➡ Sisa harddisk 400MB
dengan sebuah festival besar- dan vonis hukuman mati pun membawanya naik-turun. Nah,
besaran. Setiap kali festival, dijatuhkan. Eksekusi ini
seorang warga negeri itu dipilih rencananya akan dilaksanakan Selain Gilbert dan tokoh-
untuk ditugasi mengamankan saat festival berlangsung nanti. tokoh di atas, masih ada
jamur wasiat ini hingga tahun Kejadian yang begitu tiba- beberapa karakter lain yang
depan. Pemilihan yang menan- tiba ini membuat sang cucu, bakal Anda temui. Tampilan
dakan amanat besar demi Gilbert tak mau tinggal diam gamenya pun apik untuk
keselamatan seluruh negeri melihat sang kakek disalahkan. dinikmati. Namun semuanya
Phungoria. Jalan satu-satunya untuk tentu saja baru bisa Anda
Nah, tahun ini warga yang menyelamatkan Abraham rasakan bila mencobanya sendiri.
terpilih adalah Abraham Good- adalah dengan mencari jamur Tertarik dengan game
mate, kakek Gilbert. Sang kakek wasiat tersebut. Gilbert pun petualangan jamur wasiat ini?
bersumpah untuk menjaga bertekad untuk menangkap Silakan simak dulu versi
jamur ini, merawat, mengaman- pencurinya sebelum akhir demonya yang bisa Anda
kan, dan membela jamur ini minggu ini. Jika tidak, “Ah, download dari
mati-matian. Bila perlu, ia akan sungguh pahit hukuman yang www.gilbertgoodmate.com.
mempertaruhkan nyawanya harus dibayar mahal oleh Lekas pecahkan misteri jamur
demi jamur ini. Sungguh, tugas kakek,” pikir Gilbert pedih. Phungoria sebelum akhir
“Hati-hati dengan jebakan yang menghadang!”
yang amat berat… Bayangan vonis mati kembali minggu ini!

PCplus 29
plusBintang Alois Wisnuhardana/Irta Belia No.27/II/01 Mei 2001

Dari sekian banyak jelas sebagian besar servernya


perusahaan global Presdir PT IBM Indonesia: BETTI S. ALISJAHBANA dari kita. Pemanfaatannya pun

MENCARI DAN
maupun lokal yang bervariasi. Ada yang dipakai
bergerak di bidang untuk solusi banking, ada juga
teknologi informasi yang untuk delivery channel.
(TI), masih bisa Contohnya beberapa pelanggan
dihitung dengan jari

MEMBERI YANG
kita seperti Panin Bank atau
berapa banyak kaum HSBC. Mereka juga
perempuan yang memanfaatkan produk IBM
menduduki posisi untuk solusi mobile banking. Itu
penting di perusaha- contoh solusi yang kita berikan.

TERBAIK LEWAT
an-perusahaan Untuk perbankan, umumnya
tersebut. Bahkan tak hardwarenya menggunakan
sedikit perusahaan produk kita yang kemudian
yang masih membe- dipakai juga untuk retail

“DIVERSITY”
dakan posisi pekerja- banking.
an berdasarkan
masalah gender ini. Bagaimana dengan
Namun tampaknya jaminan purnajual,
hal ini tak berlaku di penanganan trouble-
IBM. Di tingkat glo- shooting, dan masalah
bal, nama Carly produk yang bersifat meninggalkan bidang ilmu maintenance yang
Fiorina, CEO Hewlett- open system, keunggulan Arsitektur yang ditekuninya. diberikan oleh IBM bila
Packard bisa dijadikan apa yang ditawarkan Kini, sebagai presiden suatu waktu terjadi
contoh. oleh pihak IBM? direktur sebuah perusahaan peningkatan kebutuhan
Anda betul bahwa tidak global, ia dihadapkan pada oleh pelanggan?
hanya IBM yang mengarah suatu lanskap arsitektur Dari segi standar untuk
Di Indonesia, Presiden kepada open system tetapi yang “lebih luas”, bidang perangkat keras, kita
Direktur PT IBM Indonesia, Betti kebanyakan kompetitor menawarkan rancang menyediakan warranty
S. Alisjahbana adalah salah satu juga. Sekarang ini sistem bangun buat infrastruktur TI (jaminan-Red) dan maintenance
dari segelintir perempuan yang yang kita terapkan di perusahaan-perusahaan baik dari segi spare parts
berhasil memegang posisi adalah agar bisa yang bergerak di bidang maupun jasa penggantiannya.
puncak di perusahaan TI dengan berkomunikasi dan distribusi, retail, Tapi sebenarnya maintenance
cakupan global. Lulusan manufaktur, dan yang kita tawarkan tidak hanya
Arsitektur ITB yang beralih ke perbankan. ditujukan untuk hardware saja.
bidang TI ini mengaku kariernya Kepada pelanggan kita
terus menanjak sejak masuk di menyediakan bermacam-macam
IBM. Berikut petikan wawancara Untuk bidang pilihan maintenance. Ada
PCplus dengan Betti S. Alisjah- perbankan, hardware dan software.
bana, di sela-sela kesibukannya Pelanggan bisa memilih sejauh
menggelar acara “IBM e- mana dia akan mengikuti paket
Business Infrastructure Day”. maintenance-nya.

Seberapa besar peran TI Sejauh mana


bagi perusahaan- ketergantungan
perusahaan di Indonesia? pelanggan terhadap IBM
Saya yakin dengan adanya sendiri?
TI, benefit yang akan diperoleh Biasanya kita menerapkan
juga optimal. Artinya, kalau kita policy yang berbeda untuk
melihat apakah TI ini adalah produk yang berbeda. Misalnya
satu solusi yang “make sense” untuk TV, maintenance-nya kita
atau tidak, itu tergantung dari memanfaatkan tenaga distribu-
apakah ia bisa memberikan “Memberikan solusi menyeluruh untuk e-business infrastructure. Open System jadi keharusan” tor dan partners kita. Supaya
suatu keuntungan bagi network kita menjadi tersebar
perusahaan tersebut. Misalnya di mana-mana. Kalau kita bicara
bila saya sebagai pimpinan berintegrasi dengan macam- nya berbeda-beda. Saya pikir bank-bank mana saja sistem yang lebih besar, mainte-
perusahaan. Saya bisa macam perusahaan. Jadi, open kelebihan kita adalah: Satu, kita yang kini menjadi nance-nya kita yang melakukan.
memutuskan, apakah saya akan itu suatu keharusan. Tapi di mempunyai pilihan yang pelanggan tetap IBM? Kemudian apakah customer bisa
investasi lagi atau tidak, itu antara open yang satu dengan lengkap dan bisa disesuaikan Perlu saya sampaikan melakukan itu sendiri? Biasanya
tergantung dari apakah open yang lain, itu berbeda dengan kebutuhan pelanggan. bahwa pelanggan kita sebenar- customer bisa melakukannya
investasi ini akan memberikan degree atau tingkatannya. Kedua, kita mempunyai produk nya tidak hanya perbankan. bukan untuk hardware, karena
return of investment yang baik. Demikian juga performance- yang semuanya sama-sama Untuk perbankan memang kita biasanya hardware menyangkut
Kalau dengan investasi ini nya. Jadi yang kita tawarkan open dan bisa berintegrasi kuat, tapi kita juga kuat di spare parts yang memerlukan
ternyata saya bisa menjangkau tidak hanya sekadar open, dengan software yang perusahaan manufacturing dan diagnostik.
pelanggan yang lebih banyak, tetapi IBM juga menawarkan mengintegrasikan itu semua. distribution. Dari segi perban- Biasanya ini berlaku untuk
mempertahankan pelanggan- satu platform yang lengkap dan Software yang disebut-sebut kan, hampir semua bank adalah software yang pada kasus
pelanggan yang profitable, dan tidak hanya satu platform untuk sebagai Tivoli, Websphere, dan pelanggan kita. Sebut saja tertentu customer bisa
bisa mengembangkan mereka menjawab semua kebutuhan. Lotus. Itu yang akan menjadi seperti Bank Mandiri, Bank melakukannya sendiri. Jadi
untuk bertransaksi lebih banyak Itulah sebabnya kita lem untuk segala macam itu. Danamon, BRI, BTN, dan masih sebanyak mungkin kita ingin
lagi, saya tinggal hitung, memiliki beberapa produk ada lagi beberapa bank lain. mengurangi ketergantungan
dibandingkan dengan investasi server seperti i-series, p-series, z- orang kepada kita. Tapi kita
yang dikeluarkan. Kalau series, dan x-series. Masing- Masuk ke ITB tahun Berapa persen produk juga memiliki penawaran yang
memang ternyata benefit-nya masing punya kelebihan untuk 1979, Betty lulus lima tahun atau platform IBM yang namanya out-sourcing untuk
lebih besar, tentunya bidangnya masing-masing. kemudian dan langsung mereka implementasikan para customer yang tidak mau
perusahaan tidak akan ragu- Biasanya kita menganalisa bergabung ke IBM. di perusahaannya? dipusingkan dengan urusan
ragu untuk berinvestasi. kebutuhan pelanggan, Perempuan berdarah Solo ini Berapa persennya bisa maintenance. Pelanggan
kemudian kita akan mula-mula ingin belajar bervariasi. Tapi umumnya bahkan tak perlu investasi
Dibandingkan dengan merekomendasikan kepada manajemen perusahaan TI. mereka memanfaatkan produk hardware, software, dan
beberapa vendor besar mereka. “OK, untuk situasi Namun, karier yang terus server kita. Ada yang memakai sebagainya, tetapi kita yang
dan kompetitor yang seperti ini, pakailah ini.” Karena melesat membuatnya server, software, dan services invest dan mereka hanya bayar
juga menawarkan ada orang yang environment- enggan pindah dan (layanan-Red ) dari kita. Yang berdasarkan pemakaian.

30 PCplus
plusBintang No.27/II/01 Mei 2001

down time tergantung pada dan mengatasinya dengan baik Ada keinginan untuk Apakah ada beberapa Bagaimana dengan
kebutuhannya. Artinya begini, sehingga customer tidak hanya membuka branch office posisi yang sebelumnya masalah turn-over atau
ada aplikasi-aplikasi yang critical puas tetapi juga “delighted”. (kantor cabang) di kota- hanya dipegang oleh pergeseran di antara
dan ada aplikasi yang tidak kota lain? laki-laki kemudian juga karyawan sendiri?
terlalu critical. Down time akan Sekarang kita punya ditangani oleh Saya rasa tantangan yang
mendekati zerro atau nol Ibu dari dua putera ini beberapa service area. Apakah perempuan? kita hadapi adalah bagaimana
karena adanya back-up dan terkesan sistematis dan dengan adanya otonomi Saya rasa IBM adalah menjaga agar turn-over kita
segala macam. Biasanya untuk pintar membaca arah daerah ini kita akan membuka penganut diversity sehat. Kalau turn-over kita
kasus ini kita berikan pembicaraan. Terkesan hati- branch office di tempat lain? (keanekaragaman). Bahkan kita sangat rendah, itu juga tidak
outsourcing kepada pelanggan. hati dalam memaparkan Kita akan melihat mana yang memberikan fokus cukup besar bagus. Artinya orang kita
Kebijaksanaan ini biasanya policy perusahaan, menantu lebih efisien antara kita mem- di situ. Kenapa? Karena kita tidak dicari oleh orang lain.
tergantung dari seberapa sastrawan besar Sutan buka sendiri atau bekerja sama ingin mendapatkan yang Kenapa tidak dicari oleh
critical aplikasi itu. Dari situ kita Takdir Alisjahbana ini dengan partner. Sejauh ini kita terbaik. Kita selalu ingin orang lain? Mungkin skill-nya
akan buatkan arsitekturnya kelihatan menguasai apa melihat bahwa kerjasama mendapatkan lulusan yang tidak cocok atau bisa jadi kita
seperti apa dan treatment yang menjadi tanggung dengan partner ternyata jauh terbaik dan pegawai terbaik. membayarnya terlalu mahal
untuk setiap aplikasi itu juga jawabnya di tengah lebih menguntungkan bagi Masalah terbaik itu hanya bisa dan sebagainya.
belum tentu sama. persaingan yang amat kedua belah pihak. Baik dari didapatkan bila kita Tapi kalau turn-over
ketat. Ia terlanjur kerasan segi kecepatan maupun dari memberikan kesempatan yang terlalu tinggi juga tidak
Apakah kebijakan sama antara pria dan wanita. bagus. Karena apa? Karena
tersebut merupakan Orang pintar bukan hanya dari berarti orang-orang kita tidak
program yang ditetapkan laki-laki atau perempuan saja. memiliki skill yang cukup
oleh IBM Indonesia atau Kalau situasi pekerjaannya bagus. Tapi bila sebentar-
IBM global? hanya nyaman untuk pria, sebentar keluar, kan kita mesti
Ini sebenarnya dilakukan maka pilihan kita menjadi lebih mendidik lagi dan mendidik
serentak di berbagai negara. sedikit. Bila semula pilihannya lagi. Padahal masalah
Jadi ini adalah program IBM 100, kemudian sekarang jadi pendidikan itu bukan investasi
global tetapi kita sesuaikan tinggal 50. Yang terbaik dari 50 yang sedikit. Jadi tantangan
dengan kondisi di Indonesia. dan yang terbaik dari 100, kita adalah bagaimana kita
Ukuran kita begini: think global, tentunya lebih baik yang bisa memberikan kesempatan
act local. Kita mesti terbaik dari 100. Kita berusaha tumbuh yang baik.
memanfaatkan kelebihan kita agar semua pekerjaan bisa Kenapa sih karyawan pindah-
sebagai perusahaan nyaman dilakukan oleh laki-laki pindah? Karena saya rasa
multinasional dan juga dan perempuan. karena ia mencari
kelebihan kita sebagai warga Pertanyaannya, apakah ada kesempatan untuk
negara lokal. Kita tahu pekerjaan yang sebelumnya berkembang.
pelanggan kita sehari-harinya hanya dilakukan oleh pria saja? Kita berusaha mencari
bagaimana, tahu kebutuhan Ada. Misalnya untuk customer cara untuk memberikan
mereka seperti apa, dan kita service yang sifatnya hardware. kesempatan berkembang di
tahu environment-nya Bidang ini semula kebanyakan IBM. Kemudian juga tentu saja
bagaimana. Semuanya kita dipegang oleh laki-laki. Tapi memberikan remunerasi (gaji,
sesuaikan dengan kondisi di sini. sekarang sudah banyak Red) yang kompetitif. Selain
perempuan yang terlibat di itu adalah rotasi tanggung
Pernah mengalami situ. Hal ini bisa jadi karena jawab. Nah, itulah sebabnya
kesulitan dengan dulu barangkali hardware kita salah satu keuntungan yang
customer yang mengeluh ukurannya besar-besar dan diterapkan di IBM adalah kita
dengan paket produk “Kita selalu ingin mendapatkan lulusan dan pegawai terbaik. Beri mereka mesti buka-tutup sekrup dan mempunyai pengenalan yang
kesempatan”
dari IBM? sebagainya. Sekarang fisiknya lebih komprehensif. Jadi
Saya rasa masalah seperti di lingkungan IBM. Ketika segi pengetahuan mengenai lebih kecil dan sekarang orang bisa mempunyai
itu ada karena customer kita ditanya ukuran sukses situasi lokal. Saya rasa sekarang diagnosanya lebih banyak pengalaman di berbagai area.
juga banyak. Tetapi kuncinya seorang pekerja TI adalah ini pendekatan kita lebih ke dilakukan computerized. Jadi Apakah itu di hardware, di
adalah bagaimana kita meng- bila semakin sering ia arah menggalang partnership. faktor-faktor fisik itu tidak software, dan sebagainya.
handle masalah seperti itu. Di berpindah dari satu terlalu mengganggu. Kemudian, kita juga
IBM, kita menanamkan bahwa perusahaan ke perusahaan Berapa total SDM di PT Yang lain adalah masalah menawarkan, kesempatan
setiap komplain adalah oppor- lain,ia menjawab, “Wah IBM Indonesia saat ini? pembagian shift. Mesin rusak tumbuh itu tidak hanya di IBM
tunity. Bila kita menanganinya kalau begitu saya terhitung Karyawan kita di Indonesia bisa terjadi malam, bisa pagi. Indonesia, tetapi kita juga bisa
salah, ya pelanggan akan lari. tidak sukes, dong.” Enam sekarang berjumlah sekitar 300- Ya, mungkin perempuan agak melaksanakan promosi untuk
Sebaliknya bila komplain belas tahun meniti karier an lebih. Tapi di samping itu kesulitan bila malam hari. memegang regional position.
direspon dengan baik, maka di IBM, menurut Betty, kita juga memiliki beberapa Sekarang tinggal kita menga- Saya sendiri misalnya, selama
customer akan melihat nilai ukuran sukses di anak perusahaan. Komposisi turnya agar sesuai kebutuhan. 2 tahun ditugaskan di regional
lebih dari kita. Jadi saya rasa bidang TI tidak antara perempuan dan Artinya yang lebih kita penting- office di Singapura. Itu
masalah itu selalu ada, tetapi semata-mata ditentukan laki-laki dari 300-an itu hampir kan adalah mendapatkan skill merupakan suatu bentuk
kuncinya adalah bagaimana kita oleh cara pandang sama, meski laki-laki lebih yang terbaik, lalu kita bisa atur career growth yang
bisa menghadapi masalah itu seperti itu. banyak sedikit. shift dan sebagainya. ditawarkan oleh IBM.

Ciplus sedang
KUIS bermaksud ingin menyusun
bermain puzzle. Dia
Pemenang Kuis Edisi 23/II/2001:

1. INDRA YUSTIAWAN
nama lima buah komponen komputer dari masing-masing deretan huruf Jl. Suropati Gg. III/24 RT.04/05
Salatiga 50714
mendatar yang tersedia. Yang bikin Ciplus sedikit pening, di setiap baris 2. AKHMAD SYAFANDI
terdapat pula huruf-huruf lain yang bila dirangkai membentuk kata Jl. Meranggi I/6 Sumenep
“PCplus”. Tolong dong PCpluser sekalian bantu si Ciplus. Ciplus berjanji akan Madura 69415
memberikan speaker keren ASUS dan lima buah jam dinding dari ASUS bagi 3. DRS. ENDA
yang berhasil menemukan komponen komputer itu dengan benar dan mau Jawaban Kuis No 23/II/2001: Jl. Pemuda Gg. Pesantren 48
RT.04/07, Sukabumi
mengirimnya ke meja redaksi 1. PROSESOR Jawa Barat 43141
PCplus paling lambat tanggal O R D A T S U P L C P O ME B H R 2. VGA CARD
9 Mei 2001. Ingat, jawaban R O N MI P L T O S U P C 3. SOCKET
ditulis di sehelai kartupos P C O S R L E S P S U R P O 4. SLOT
yang ditempeli dengan kupon P L Y O A U D B C P S E R K 5. MOUSE
KUPON
aseli bikinan PCplus! P S C U C P T E S L P H I 6. E-MAIL KUIS 27/II/2001

PCplus 31
Creative Vibra 128 CD-ROM Blaster
Simply The Best PCI Digital iR 52X
Audio Solution In Its Class. Superior Ripping.
● Enjoy high quality audio Amazing Digital Audio.
recording and playback ● Superior ripping with advanced
● Incredible 128-voice Digital Audio Extraction (DAE)
wave-table synthesis for technology
rich MIDI playback ● Clean digital playback

Authorised Distributor: PT Metrodata Electronics Tbk ● Convenient remote solution

W i s m a M e t r o p o l i t a n 1 , 16 th F l o o r , J a l a n J e n d . S u d i r m a n Kav 2 9 - 3 1 , J a k a r t a 1 2 9 2 0 T e l : ( 0 2 1 ) 5 7 0 5 9 9 8 F a x : ( 0 2 1 ) 5 7 0 6 0 0 0
For further information you can call: METRODATA Call Center (021) 529 60606 Technical Hotline (021) 252 5307 or visit www.e-metrodata.com
©2001 Creative Technology Ltd. All rights reserved Creative, the Creative logo and Sound Blaster are registered trademarks and VIBRA is a trademark of Creative Technology Ltd in the United States
and/or other countries. DigitaliR is trademark of Creative Technology Ltd. All other brand and product names listed are trademarks or registered trademarks of their respective holders.

32 PCplus

You might also like