You are on page 1of 29

ALAT ALAT LABORATORIUM DAN FUNGSINYA By.

Farah Dhiba 2050 0111 031

Laminar flow
Gambar: Fungsi: Laminar Air Flow (LAF) digunakan sebagai ruangan untuk pengerjaan secara eseptis. Prinsip penaseptisan suatu ruangan berdasarkan aliran udara keluar dengan kontaminasi udara dapat diminimalkan.

Inkubator
Gambar: Fungsi: Digunakan untuk fermentasi dan menumbuhkan media pada pengujian secara mikrobiologi.

Timbagangan/neraca digital
Gambar: Fungsi:
Fungsi dari neraca elektrik maupun bukan elektrik secara umum adalah sebagai alat pengukur massa. Kegunaan neraca ini tergantung dari skala dari neraca tersebut misal neraca/timbangan elektrik yang ada di pasar swalayan dengan yang di laboratorium tentu sensitivitas dan skala neracanya jauh berbeda.

Autoclave
Gambar: Fungsi:
Fungsi mesin ini untuk mensterilkan bahan atau alat seperti alat medis,media jamur,alat laboratorium dll dari bakteri atau virus berbahaya.Juga dapat digunakan untuk produk makanan bandeng,ayam,bebek sehingga lunak menjadi presto food.Menerima kapasitas besar.

Water Bath
Gambar: Fungsi: Pemanasan pada suhu rendah 300C sampai 1000C Menguapkan zat atau larutan dengan suhu yang tidak terlalu tinggi

Oven
Gambar: Fungsi: Untuk mengeringkan alatalat sebelum digunakan dan digunakan untuk mengeringkan bahan yang dalam keadaan basah.

Blender
Gambar: Fungsi: Untuk menghaluskan atau melumatkan bahan yang akan digunakan dalam praktikum atau dalam pembuatan medium.

Mikroskop binokuler
Gambar: Fungsi: untuk melihat benda-benda mikroskopik/renik yang tidak dapat dilihat dengan mata telanjang.

Mikroskop stereo
Gambar: Fungsi: Mikroskop stereo ini hanya bisa digunakan untuk melihat benda-benda yang berukuran relatif agak besar. Mikroskop stereo ini punya perbesaran 7 hingga 30 kali. Benda yang diamati dengan mikroskop ini juga akan terlihat secara tiga dimensi

Mikroskop TV
Gambar: Fungsi: Untuk mengamati benda benda mikroorganisme yang tidak kasat mata dengan menggunakan layar berupa LCD yang dihubungkan dengan mikroskop

Kulkas
Gambar: Fungsi: Untuk mendinginkan, menyimpan makanan dan minuman agar dapat tahan lama dan tetap segar

Aquarium
Gambar: Fungsi:
Akuarium merupakan salah satu identitas kehidupan yang mewakili habitat asli ikan. Selain sebagai wadah untuk hidup dan berkembang biak ikan, akuarium sering difungsikan sebagai penghias ruangan dan penyaluran hobi. Secara fisik, kolam kaca ini hanya bersifat sebagai sebuah tempat atau wadah.

Lampu sorot
Gambar: fungsi: untuk memberikan tambahan cahaya penerangan saat dilakukan pengamatan pada bahan bahan renik mikroorganisme (kecil) agar lebih jelas.

Electronik scale
Gambar: Fungsi: Untuk menimbang berat/massa benda yang lebih kecil.

Inkubator ship
Gambar: Fungsi: digunakan untuk menumbuhkan media pada pengujian secara mikrobiologis

Hair dryer
Gambar: Fungsi: Untuk membantu proses proses fisioloi pada tumbuhan seperti fotosintesis respirasi.

Mixer elektronik
Gambar: Fungsi: Untuk menghomogenkan larutan serta membuat larutan menjadi padu atau satu.

Bacteria coloni
Gambar: Fungsi: Untuk menghitung secara manual jumlah koloni bakteri atau mikroba yang dikembangbiakkan dalam medium pembiakan

Elektrik stove
Gambar: Fungsi: Untuk mengeringkan bahan bahan serta untuk membuat bahan bahan herbarium.

String hot Plate


Gambar: Fungsi: untuk memanaskan larutan di dalam proses analisa air, lemak dan lain sebagainya. selain itu juga. untuk memanaskan aquadest atau pelarut lainnya dalam pembuatan larutan. Untuk memanaskan larutan. Biasanya untuk larutan yang mudah terbakar.

Kipas angin
Gambar: Fungsi: Untuk memicu proses fisiologi respirasi tumbuhan saerta untuk mengeringkan bahan bahan secara manual.

Spead control
Gambar: Fungsi:

Thermo magnetik
Gambar: Fungsi:

Release valve
Gambar: Fungsi:

Magnetik stirer
Gambar: Fungsi: Pengaduk magnetik. Untuk mengaduk larutan. Batangbatang magnet diletakan di dalam larutan kemudian disambungkan arus listrik maka secara otomatis batang magnetik dari stirer akan berputar.

Digital display
Gambar: Fungsi:

spirometer
Gambar: Fungsi: untuk menilai fungsi paruparu dengan mengukur volume udara yang mampu pasien lepaskan / hembuskan dari paru-paru setelah inspirasi maksimal.

Sekian

THANKS

You might also like