You are on page 1of 2

MENGATASI ERROR PADA PRINTER EPSON T13

Kode error Tanda-tanda : Ink cartridge not recognized (cartridge tidak dikenal ) : lampu kuning dan merah keduanya menyala namun tidak berkedip-kedip

Urutan langkah mengatasinya : 1. Buka Control panel

2. Klik pada view devices and printers

3. Klik pada icon printer Epson T13

4. Klik kanan icon lalu pilih Printing preferences

Created at 09.20 a.m. on April 24th, 2012

2012 usr128

6. Pada window yang muncul pilih pada tab Maintenance

5. Klik pada tombol Ink Cartidge Replacement

7. Klik tombol OK

8. Setelah tombol OK diklik maka posisi cartridge pada printer akan bergeser ke tengah. Ambil cartridge tanpa harus melepas selang infusnya, lalu pasang kembali.

9. Klik tombol Next dan seterusnya sampai pada tombol Finish

10. Matikan printer lalu nyalakan kembali. 11. Jika setelah dinyalakan kembali printer masih error, klik beberapa kali tombol dengan lampu merah sampai printer normal (warna lampu merah hilang).
Created at 09.20 a.m. on April 24th, 2012 2012 usr128

You might also like