You are on page 1of 16

Chromium

Metal terdapat di beberapa state oksidasi dari Cr2- ke Cr6+ Ditemukan di mana mana dalam air, udara, dan tanah Cr3+ merupakan bentik yang paling stabil biasanya terikat dengan ligan yang mengandung N, O, atau S u/ membentuk hexacoordinate dan kompleks octahedral. Di duga merupakan bentuk yang paling penting dalam tubuh manusia. Kandungan kromium dalam tubuh diperlukan 4 6 mg

Sumber
Pada makanan terdapat dalam bentuk Cr3+ Sumber yang baik adalah
Daging Ikan Unggas Padi padian Keju Lombok hijau Jamur Bayam

Apel Pisang Jeruk Jus anggur Kayu manis Cengkeh Daun salam kunyit

Teh Bir Wine Jamur pembuat bir di duga mengandung kompleks bahan aktif biologis dari Cr yg sering disebut glucose tolerance factor (GTF)

Absorbsi
Acidic solution seperti pada lambung, Cr3 dapat larut dan dapat membentuk kompleks dengan ligan Cr diduga diserap di usus halus terutama jejenum Di absorbsi dengan difusi atau dengan transporter. 0.4% - 2.5% Cr yg dimakan diserap di usus u/ digunakan dalam tubuh.

Faktor faktor yang mempengaruhi penyerapan


Meningkatkan
Di lambung asam amino atau ligand lain dapat membentuk khelat Cr inorganik. Asam amini mis phenylalanine, methionine, histidine bertindak sebagai ligand u/ meningkatkan absorbsi. Cr
Picolinat juga berperan sebagai ligand dng Cr U/ menjaga tetap soluable mencegah olation ketika berada pada ph basa di usus kecil. Vitamin C

Menghambat
Cr inorganik ketika berada di lingkungan netral atau basa berreaksi dengan ion hydroxyl untuk membentuk molekul yg lebih berat dan menyebabkan pengendapan Cr. Prosesnya disebut olation. Antasid mengurangi absorbsi Cr Fitat juga dapat mengurangi Cr.

Transport
Di darah Cr inorganik terikat dengan transferin. Secara kompetitive Jika transferin tidak tersedia maka alternatifnya adalah albumin. Globulin dan lipoprotein juga dapat menjadi transport dalam konsentrasi yang tinggi. Beberapa Cr juga dapat beredar secara bebas di darah Transport kompleks Cr belum diketahui

Simpanan
Tubuh mengandung 4 6 mg Cr Jar: ginjal, hati, otot, limfa, jantung, pankreas dan tulang. Konsentrasi Cr di jaringan menurun seiring usia. Disimpan dalam jaringan dengan Fe karena tranpornya dengan transferrin.

Fungsi dan Mekanisme Aksi


Berfungsi dalam aksi insulin. Metabolisme asam nukleat u/ memelihara kesatuan struktur untaian nukleat dan pengaturan ekspresi gen.

Interaksi
Kadar Cr yg tinggi berkaitan dengan rendahnya kadar ferritin, jumlah total kapasitas iron terikat, kejenuhan transferrin.

Ekskresi
Sebagian besar di ekskresi di urine Feses tidak diserap Sejumlah kecil hilang melalui deskuamasi dari sel kulit.

Adekuat intake
20 30 g / hari Selama hamil dan menyusui
30 & 45 g

Defisiensi
Ditemukan pada konsumsi TPN tanpa Cr n oral intake. Meningkat pada keadaan trauma/stres berat. DM,Heart diseases Sign/symptom
Penurunan BB Peningkatan gd plasma Tingginya asam lemak bebas dalam darah.

Toxicity

Ambang batas 1000g / hari Cr3 Cr6 dapat menyebabkan peny pernapasan, dermatitis, ulcer.

Assesment

Urine recent intake Hair populasi besar bukan individu Tidak ada parameter yg jelas.

You might also like