You are on page 1of 4

PROSES TERJADINYA BAYI KEMBAR Kembar identik yang juga disebut kembar Monozygotik,bayi kembar berasal dari satu

telur. Memiliki gen yang sama, jenis kelamin yang sama, dan wajah yang serupa. proses terjadinya bayi kembar Proses terjadinya kembar secara biologi adalah saat pembuahan telur di buahi oleh sperma yang membantuk zygote, kemudian zigot ini akan membelah. Jika pembelahan terjadi ketika zigot pada awal pembuahan (1-3 hari setelah pembuahan), embrio biasanya akan memiliki kantong ketuban yang berbeda, dan satu plasenta. Tapi ketika terjadi divisi selama 14 hari maka kemungkinan akan ada kembar bergabung / saling menempel pada bagian tubuh atau pembelahan tidak sempurna yang disebut kembar siam Jadi kembar siam terjadi pada monozygot. Dengan pemeriksaan USG (utrasonografi) dokter akan dapat menilai keadaan janin, jenis kelamin,maupun cacat posisi yang cacat dll. Twin Dizygotik Kembar fraternal juga disebut kembar dizygotik, si kembar yang berasal dari dua telur. Mereka biasanya tidak terlalu mirip seprti saudara mereka Tidak selalu memiliki jenis kelamin yang sama,dimana 50% dari kembar fraternal adalah anak laki-laki anak perempuan,25% adalah anak laki-laki dan laki-laki dan 25% lagi adalah anak perempuan anak perempuan.Proses terjadinya kembar fraternal, yaitu karena pada saat pembuahan ada dua telur matang masing-masing di buahi oleh sperma yang berbeda. Kembar Fraternal berasal dari dua telur dan sperma yang berbeda, masing-masing telah memiliki kantung ketuban dan plasenta sendiri-sendiri. Jadi kembar fraternal, adalah 2 proses pembuahan pada kehamilan tunggal.

Sekitar 2/3 bagian dari bayi kembar adalah kembar fraternal. Biasanya dokter akan dapat mengekspresikan kembar identik atau fraternal setelah proses kelahiran dengan tingkat plasenta yang dimilikinya. Proses Terjadinya Bayi Kembar Kamu mungkin punya teman yang memiliki saudara amat mirip, atau mungkin kamu saling mirip dengan saudara kamu sendiri. Kembar, begitulah kita menyebutnya. Mengapa bisa terjadi kembar? Bukankah ibu kamu dan kebanyakan wanita melahirkan hanya satu bayi? Apa penyebab terjadinya kembar? Proses terjadinya bayi dimulai dengan pertemuan hanya dua buah sel masing-masing milik wanita dan pria (ibu dan ayah kamu). Sel tersebut bertemu dalam proses yang disebut proses pembuahan dan mulai berkembang dalam rahim wanita selama 9 bulan dan akhirnya lahir sebagai bayi. Oleh karena sebab yang khusus, proses pembuahan dapat terjadi pada dua buah atau bahkan lebih sel milik wanita dalam satu rahim, sehinga dalam satu rahim dapat berkembang dua atau lebih bayi. Kamu pernah dengar ada kembar lima khan? Ini disebut dengan kembar fraternal (dizygotic). Kembar ini tidak terlalu mirip satu sama lain, dan bisa juga berbeda kelamin (kembar pria dan wanita) Atau sebab lain kembar yang terjadi karena satu sel milik wanita bertemu dengan dua buah sel milik pria, sehingga terjadi kembar identik yang berjenis kelamin sama, rupa yang sama, gen yang sama. Disebut juga dengan kembar identik (monozygotic). Kembar identik ini juga bisa berpotensi berkembang menjadi penyebab kembar SIAM, yaitu kembar yang menempel satu sama lainnya, satu tubuh berkepala dua, perut

menyatu, karena masing-masing sel tidak membelah dengan sempurna. Ada juga kembar yang bisa terjadi karena proses disengaja, secara medis dokter bisa memberi hormon tertentu kepada orang tua calon bayi, agar diperoleh kemungkinan terjadi proses pembuahan yang menjadi penyebab kembar. Untuk mengetahui apakah seseorang sedang hamil bayi kembar atau tidak yaitu dengan cara melakukan pemeriksaan rutin ke dokter, biasanya cara yang paling akurat dan aman adalah dengan menggunakan USG (Ultrasonografi). Dunia moderen juga kini sudah bisa melakukan proses duplikasi atau proses penggandaan yang dikenal dengan KLONING, yaitu proses penggandaan yang dilakukan terhadap tumbuhan dan hewan sehingga menghasilkan mahluk yang kembar. Pendapat bahwa saudar kembar itu memiliki sifat dan kebiasaan yang sama persis, atau juga punya rasa keterikatan yang dekat, dapat dijelaskan sebagai berikut : bahwa sifat dan kebiasaan itu lebih didasari oleh faktor lingkungan, dan seosial, artinya bisa saja setiap kembar yang mendapat pendidikan, dan proses kehidupan yang berlainan, akan menghasilkan juga sifat yang berbeda. Kembali ke kembar manusia, di Indonesia, terdapat perkumpulan orang-orang kembar lho. Didirikan oleh dr. Seto Mulyadi atau yang kita kenal sebagai kak Seto, yang kebetulan beliau juga memiliki saudara kembar bernama Kak Kresna. Perkumpulan ini bernama YAYASAN NAKULASADEWA, yaitu nama tokoh pewayangan

sebagai bungsu dari pendawa lima. Yang menarik Yayasan yang didirikan pada tanggal 22 Februari 1984 identik dengan angka 2, yaitu tanggal berdiri 22 Februari (bulan 2), tahun 1984 jika dijumlahkan 1+9+8+4 = 22, Yayasan ini berkantor di jalan Patiunus no 22 Jakarta,dan didirikan pada pukul 22.22 WIB. Sudah paham tentang manusia kembar? Memang menyenangkan punya saudara kembar ya. Apakah kamu pernah merasa tertukar?*** (dari berbagai sumber) (foto: istimewa) E-mail

You might also like