You are on page 1of 2

ranggapradeka@yahoo.co.

id

math and application 2012

Regresi Linier Sederhana Menggunakan Program R Statistic


Regresi linier sederhana merupakah tehnik atau cara menentukan bagaimana variable-variabel dependen dan indenpen berhubungan dan dapat digunakan dalam melakukan peramalan. Istilah regresi (ramalan/taksiran) pertama kali diperkenalkan oleh Sir Prancis Galton pada tahun 1877 yang berhubungan dengan penelitiannya yaitu tentang tinggi manusia. Bentuk umum regresi linier sederhana :

= +
Dengan : adalah variable dependent (Variabel tak bebas) X adalah variable independent ( Variabel bebas) adalah konstanta (intersep) adalah kemiringan (gradient) Regresi linier menggunakan metode kuadrat terkecil (least square method). Dalam melakukan regresi linier dari dua variabel independen dan dependen maka akan diperoleh nilai estimasi dan . Nilai dapat bernilai positif (+) dan negatife (-).

Nilai dan dapat dicari dengan menggunakan rumus berikut:

=1

=1 =1 =1

2 =1

=1 2

=
dengan:

sehingga

=1

adalah jumlah data berpasangan, adalah variabel bebas ke-, adalah variable tak bebas ke-.

Just do it for fun

Page 1

ranggapradeka@yahoo.co.id
Contoh Soal 1: Diberikan data sebagai berikut : No 1 2 3 4 5 6 7 9 10 X 2 3 6 7 9 10 14 15 17

math and application 2012

Y 30 35 46 49 48 50 53 52 56

Penyelesaian dengan menggunakan program R: Kode Program x<-c(2,3,6,7,9,10,14,15,17) y<-c(30,35,46,49,48,50,53,52,56) n<-length(x) b<-(n*sum(x*y)sum(x)*sum(y))/(n*sum(x^2)-sum(x)^2) b a<-1/n*(sum(y)- b*sum(x)) a xbar<-seq(1,17) yest<-a+b*xbar plot(x,y ,ylim=c(25,60)) par(new=TRUE) plot(yest,type="l",ylim=c(25,60)) Diperoleh hasil y estimasi : = 33.1118 + 1.4577 Hasil Program

Gambar 1 Keterangan : - ________ grafik y estimasi - -0-0-0-0-0 grafik data asli

Just do it for fun

Page 2

You might also like