You are on page 1of 6

LATAR BELAKANG

Menyusun kalimat yang kritis untuk pengarahannya Menghindari penyimpangan dalam penyusunan kalimat yang efektif Menghindari kalimat salah transisi makna Mempermudah pembaca atau pendengar untuk memahaminya Memantapkan isi kalimat

Pengertian kalimat efektif Kalimat efektif merupakan kalimat yang mampu menyampaikan maksud atau pikiran yang diperjelas secara efektif atau pasti. Kalimat efektif adalah pengaturan secara efektif untuk kalimat yang diposisikan maksud tertentu. Kalimat tidak efektif juga merupakan kalimat yang tidak indah didengar karena kalimat itu mempengaruhi pengolahan nada dan spasi pada beberapa bagian kalimat seperti pada contoh yang diberi tanda spasi. Kalimat efektif difungsikan dan diperlukan dalam sebuah karya tulis. Kita harus hati-hati dalam menyusun kalimat menuju efektif emosi harus dijaga dan teratur sehingga menyampaikan kalimat dengan kata-kata yang tepat dan efektif. Ciri-ciri dan sifat kalimat efektif terarah dan memberikan pola pikir yang jelas.

Sifat-sifat kalimat efektif. Memiliki konjungsi aktif untuk dapat dimaknai dengan jelas Tertuju pada kalimat yang bersifat persuasif (ide, ajakan, harapan) Penempatan atau pengolahan kata yang tepat untuk memberi makna Objek jelas, tujuan jelas Mudah dipahami pembaca atau pendengar Bersifat efektifitas bagi para pendengar ataupun tulisan

Contoh 1. Bencana itu terjadi, kami tiba-tiba melihatnya pada berita TV Bencana yang terjadi itu, dan tiba-tiba kami melihatnya di TV Bencana itu terjadi dan kami tiba-tiba melihatnya pada berita TV

2. Seharusnya kamu belajar agar kamu pandai Kamu harus belajar, agar kamu pandai

3. Penelitian itu sungguh tidak dicermat, sehingga mereka menyusunnya dengan tidak tepat Penelitian itu dicermati, dan kalian harus menyusunnya dengan tepat

4. Kakinya terkilir dan tidak mau melakukan apa-apa Kakinya terkilir, dan dia harus diurut

5. Betapa rajinnya dia sehingga dia tidak mau tidur Dia sangat rajin, sampai-sampai tidak mau tidur

6. Panorama itu indah sekali, mataku selalu memandangnya Panorama itu indah sekali, mataku selalu tertuju padanya

7. Tolong rapikan tempat ini, sangat berantakan Tolong rapikan tempat ini berantakan sekali

PENDAHULUAN Assalamu Alaikum Wr.Wb Bismillahi Rahmanirrahim Makalah ini kami untuk memenuhi tugas dan tanggung jawab kita sebagai mahasiswa untuk mempelajari dan mengenali kalimat efektif. Masalah-masalah didalamnya, landasan pokok serta latar belakangnya Efektif perlu kita ketahui kerena kaimat efektif menunjang kelancaran berkomunikasi dan begitu sering kali terjadi kejanggalan bagi pendengar ataupun pembaca karena penyampaian yang tidak mantap. Dalam hal ini kita mempelajari, membahas dan mengumpulkan kalimat efektif. Dimana kalimat efektif berarti kalimat yang mampu menyampaikan dan memberikan pemahaman kepada pendengar atau pembaca secara jelas. Oleh karena itu kita sebagai mahasiswa yang terdidik dan juga akan mendidik perlu mengenal kalimat efektif agar tidak terjadi kesalahan dalam berbagai komunikasi. Beberapa bagian untuk memahami kalimat efektif berikut ini.

PENUTUP

Mudah-mudahan pengertian dan kesimpulan kalimat efektif yang kami susun bisa diterima dan manfaat bagi para pembaca. Dan kami

berharap mudah-mudahan terjemahan pemahaman yang disusun bisa dihargai dan mohon berikan kritik dan saran atas karya tulis ini. Dan kami akan tanggapi Insya Allah dengan sebaik-baiknya. Puji syukur pada Tuhan yang maha kuasa, mohon maaf atas segala kekurangan dan kehilafan kami sebagai penyusun.

Penyusun

RUSNAINI

D I S U S U N

Oleh : Nama Nim Kelas : Rusnaini : 0156 : H. Akuntansi

UNIVERSITAS SULAWESI BARAT TAHUN AKADEMIK 2008/2009

You might also like