You are on page 1of 9

Cara Membuat surat undangan berantai.

1. Hidupkan computer sampai desktop

2. Klik start

Klik Start

3. Klik all program

Klik All Program

4. Klik Microsoft Office

Klik Microsoft Office

5. Klik Microsof Office Word

Microsoft Office Word

Kemudian nanti muncul halaman ini, lalu tulis saja halaman awal undangan yang anda inginkan. Misalnya :

Untuk menambahkan nama, kelas, alamat dalam kolom tersebut agar tidak perlu ngetik one by one sebanyak undangan yang akan anda buat. Anda cukup mengikuti langkah selanjutnya tapi sebelumnya anda save dulu dokumen di atas. Kemudian selanjutnya.. 6. Anda buka Microsoft Word baru lalu anda tulis nama, kelas, alamat, sebanyak yang anda inginkan. Seperti contoh di bawah ini.

Setelah selesai anda save table tersebut jadikan satu folder dengan dokumen sebelumnya. 7. Buka file yng pertama tadi kemudian klik Mailing

Klik mailing

8. Klik Select Recipients kemudian pilih use Existing list..

1.Klik Select Recipients

2. Pilih use Existing list

9. Klik file daftar nama-nama yang anda buat tadi

Klik file daftar nama

10. Klik Insert Marge field lalu pilih nama siswa untuk mengisi nama, kelas dan juga alamat.

1. Klik Insert

Pilih sesuai coloum yg akan anda isi

Marge

11. Setelah anda klik nama tapi namanya tidak muncul tinggal klik Preview Results nanti nama tersebut akan berubah. Begitu juga dengan kelas dan alamat sama caranya.

Klik Preview Results

12. Untuk mengetahui berapa banyak undangan yang anda buat, anda bisa klik tanda panah. Nanti di situ akan tertulis.

Klik tanda panah

Jadi dengan langkah-langkah di atas anda bisa dengan mudah membuat undangan lengkap dengan nama, alamat dll tanpa copas ( copy paste ). Dengan menbuat satu undangan bisa menjadi banyak sesuai jumlah yang anda inginkan. 13. Langkah terahir yaitu mencetak undangan yang telah anda buat tanpa melalui file print yang biasanya tapi langsung klik Finish & Merge yang ada d pojok. Kemudian pilih Print Document.
1. Klik Finish & Merge

2. Klik print document

Akan mucul gambar seperti ini

Klik Ok

Setelah itu anda cukup klik ok untuk mencetak semua undangan yang anda buat. Jika ada beberapa undangan yang tidak ingin anda cetak, anda tingal mengisi kolom kosong tersebut sesuai jumlah yang anda inginkan. Gampang kan!!!! Selamat Mencoba da Semoga Bermanfaat..

You might also like