You are on page 1of 5

PROPOSAL

PENGEMBANGAN BUDIDAYA SAPI POTONG


A. Latar Belakang Yayasan Pendidikan Islam Ar Raudhah didirikan pada tanggal 1 September 2005 didirikan oleh Tuan Haji Moha di Kp. Kateu, Desa Swakarsa Kecamatan Surade Kabupaten Sukabumi. Saat ini Yayasan Ar Raudhah ini mengelola Raudhotul Anfal dan Madrasah Diniyah serta majelis taklim yang tersebar di beberapa kecamatan Yayasan Pendidikan Islam Ar Raudhah saat ini mempunyai santri yang Meliputi Raudhotul Anfal sebanyak 60 orang, Madrasah Diniyah sebanyak 250 orang, Majlis Talim 300 orang. Semua kegiatan pendidikan dalam Proses Kegiatan Belajar Mengajar yang dilakukan di Yayasan Pendidikan Islam Ar Raudhah di semua jenjangnya hanya dikenakan pungutan biaya yang murah yang dibebankan kepada santrinya. Untuk menjaga kelangsungan kegiatan di Yayasan Pendidikan Islam Ar Raudhah tersebut, maka saat ini sedang dikembangkan peningkatan penguatan ekonomi dengan mengembangkan Program Usaha Agribisnis. Program tersebut menggunakan dan memanfaatkan sumber daya pertanian yang dimiliki oleh Yayasan maupun potensi yang dimiliki oleh masyarakat lingkungan sekitar pondok pesantren. Program Agribisnis yang dikembangkan oleh Yayasan Pendidikan Islam Ar Raudhah mendapat dukungan dari masyarakat lingkungan sekitar, dan akses terhadap teknologi untuk mengembangkan program ini cukup mudah dan menggunakan tenaga kerja masyarakat sekitar yayasan. Untuk mengembangkan Program Usaha Agribisnis di Yayasan Pendidikan Islam Ar Raudhah, digunakan lahan seluas 1236 M2. Saat ini Yayasan sedang mengembangkan usaha agribisnis yang meliputi usaha peternakan ayam dan peternakan domba. Rencana usaha agribisnis yang akan dimulai adalah ternak sapi potong

Pengembangan usaha agribisnis yang saat ini sedang dilakukan oleh Yayasan Pendidikan Islam Ar Raudhah, mempunyai prospek yang sangat baik untuk dikembangkan dalam rangka menguatkan program ekonomi yayasan dan pemberdayaan ekonomi masyarakat di sekitar yayasan. Salah satu Program Usaha Agribisnis Yayasan Pendidikan Islam Ar Raudhah yang sekarang akan dikembangkan adalah Peternakan sapi potong. Untuk melaksanakan program ini diperlukan keterlibatan berbagai pihak guna mendukung program tersebut baik itu pemerintah maupun pihak swasta, salah satunya adalah Program pemberdayaan dan Pengembangan Lembaga Mandiri yang Mengakar di Masyarakat (LM3) Direktorat Jenderal Pengolahan dan Pemasaran Hasil Pertanian Departemen Pertanian Republik Indonesia. B. Tujuan Program ini bertujuan : 1. 2. Memperkuat ekonomi Yayasan Pendidikan Islam Ar Raudhah Memperkuat ekonomi dan memberdayakan masyarakat di

sekitar Yayasan Pendidikan Islam Ar Raudhah terutama keluarga yang mempunyai anak yatim dan keluarga yang kurang mampu. C. Nama Kegiatan ini bernama Program Pengembangan budidaya sapi potong di Yayasan Pendidikan Islam Ar Raudhah D. Tempat Yayasan Pendidikan Islam Ar Raudhah : Kp. Kateu, Desa Swakarsa Kecamatan Surade Kabupaten Sukabumi

E. Panitia Penasehat / Pengarah 1. Kepala Dinas Peternakan Kabupaten Sukabumi

2.

Iwan Sutiawan

Penanggungjawab Program Ketua Pelaksana Sekretaris Bendahara Anggota : Ust. H. Dayat Syarif Hidayat : Endi Saputra : Iman, S.Si : 1. Endas Suwanda 2. Asep Sholihin 3. Ibad 4. Waluyo F. ANGGARAN Kebutuhan biaya untuk merintis dan mengembangkan berbagai usaha, tentu cukup besar. Sedikitnya kami membutuhkan dana sekitar Rp 300 000 000,- (Tiga Ratus juta rupiah). Adapun peruntukannya untuk pembelian 50 ekor sapi.

No I 1

URAIAN Usaha Peternakan Sapi Potong Pengadaan Sapi Bakalan

VOLUME 50

HARGA

SUB TOTAL

TOTAL

6.000.000 300.000.000 Total Jumlah Biaya Tiga RatusJuta Rupiah

300.000.000

G. PENUTUP Upaya meningkatkan pendapatan masyarakat sebagai salah satu indikasi meningkatnya indek prestasi sumberdaya manusia adalah tanggungjawab semua pihak. LM3/Pondok Pesantren yang merupakan Lembaga yang cukup potensial, umumnya berada di perdesaan, perlu lebih diperankan. Peran Pemerintah dalam hal ini Departemen Pertanian harus lebih

fokus terutama dalam meningkatkan peranserta masyarakat mempertahankan ketersediaan pangan di perdesaan.

khususnya dalam upaya

Yayasan Ar Raudhah Pimpinan

Sukabumi, 12 Maret 2007 Penanggung Jawab Program

Iwan Sutiawan

Ust. H. Dayat Syarif Hidayat

STRUKTUR ORGANISASI YAYASAN PENDIDIKAN ISLAM AR RAUDHAH

Ketua Wakil Ketua I

: :

Wakil Ketua II Sekretaris I Sekretaris II Bendahara I Bendahara II

: : : : : : : : 1.

Kepala Madrasah Diniyah Kepala TPA/TKA : Kepala Pondok Pesantren Dewan Guru

F. s Penasehat / Pengarah

You might also like