You are on page 1of 8

Skenario Anak perempuan umur 4 tahun diajak ibunya memeriksakan gigi untuk pertama kali Step 1 Metode pendekatan

n non pharmacology behavior o Pendektan yang tidak menggunakan obat2an o Easy child temperament o Anak yang mudah beradaptasi degn lingkungan sekitar o Anak yg mudah menrima pengalaman baru jika frustasi tidak rewel o Dental team Dokter umum atau dokter gigi, asisten atau perawatnya

o Step 2

Pendekatan psikologi Penerapan psikologi pasien anak pada kunjungan pertama ke dokter gigi 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. 19. Bagaiman macam2 tingkah laku pola temperament anak dan cara penanganan Faktor2 yg mempengaruhi tempramen anak Faktor apa saja yg menyebabkan anak takut terhadap drg Bagimana cara seorang drg menangani anak dlm kunjungan pertama Bagaimana keadaan psikis anak umur 4 th Definisi non pharmacology behavior Apa yg dimaksut dengan pendekatan psikologi Macam2 pendekatan psikologi Sebutkan macam2 metode penerapan non pharmacology behaviour Bagiamana peran orang tua dalam kunjungan pertama anak ke drg Mengapa pendekatan psikologi perlu dilakukan seorang drg Bagaimana stategi drg menghadapi anak yg takut Faktor yg mempengaruhi psikologi anak Bagiaman pendekatan yg baik terhadap anak berdasarkan usianya Batasan usia pedodontist Bagaiman metode pendekatan tingkah laku anak selama perawatan gigi anak Bagaiman jika seorang anak yg sudah diberikan pendekatan psikologi tp tetap tidak kooperatif Bagaiman penanganan anak yg terlalu kritis Anak keterbelakangan mental

Step 3

1. Bagaiman macam2 tingkah laku pola temperament anak dan cara penanganan - Klasifikasi tingkah laku anak menurut frankl a. Sangat negative anak menolak perawatan, meronta2 , menangis keras dan amat ketakutan b. Sedikit negative : anak enggan menerima perawatna gigi, gugup, atau menangis, tidak kooperatif c. Sedikit positive : berhati2 dlm menerima perawatan , sedikit segan bertanya, dan cukup bersedia kooperatif d. Sangat positif: anak gembira menerima perawatan , bersikap baik dg drg, tertarik trhdp perawatan drg, membuat kontak verbal yg baik - Thomas and chess a. Easy child : tidak mudah rewel, mudah beradaptasi terhadap lingkungan yg baru. Pola hariannya teratur b. Difficult child: sulit ditenangkan, mudah terganggu. Pola harian tidak teratur c. Slow to warm up child: bereaksi secara perlahan2, dan membutuhkan waktu untuk beradaptasi . tidak aktif dlm rutinitas harian 2. Faktor2 yg mempengaruhi tempramen anak a. Internal : dari diri sendiri , atau sifat2 anak b. Eksternal: hubungan anak dengan lingkungan , dengan orang tua dll 3. Faktor apa saja yg menyebabkan anak takut terhadap drg a. Pengalaman pertama ke drg b. Imajinasi anak , yg meras tersakiti c. 3 rasa takut , subjektif(anka memiliki perasaan yg menyebabkan rasa takut), objektif(ada pengalaman yg tidak menyenangkan , seperti trauma), sugesti ( rasa takut yg didapat dr orang disekitarnya) d. Anak mudah gelisah dan sensitive 4. Bagimana cara seorang drg menangani anak dlm kunjungan pertama a. Sebaiknya memperkenalkan pada anak bagaiman pemeriksaan gigi b. Pemeriksaan secar perlahan2 c. Untuk anak gelisah drg dpt mengganti baju dokter dengan baju biasa, jangan memakai masker atau sarung tangan dalam menyambut anak d. Memberikan mainan sebagai hadiah e. Pembentukan tingkah laku f. Tell show do, menceritakan, menunjukkan, melakukan g. Modeling : mengamati dengan permainan h. Penguatan : setelah dilakukan Tanya jawab, bila kooperati diberi hadiah i. Desensitisasi : kunjungan awal, hanya ditunujkkan tp tidak dilakukan perawatan j. Distraksi : pengalihan , seperti pemberian permainan k. Hand over mouth : anak yg kurang kooperatif 5. Bagaimana keadaan psikis anak umur 4 th

6.

7. 8.

9.

10. 11.

Perkembangan emosional nak dimulai dr umur 3 tahun , jd umur 4 th timbul ketakutan akan orang asing dipisahkan dg ortu dan pengalaman baru Perkembangan kognitif terdapat peningktan kemampuan berbahasa dan berpikir shg komunikasi berupa penjelasan sederhana sudah dpt dilakukan Menurut eric erison - Anak banyak Tanya - Pengembangan inisiatif atau ide dan imajinasi Definisi non pharmacology behavior - Pendektan yang tidak menggunakan obat2an - Pendektan behavior : pendekatan yg menekankan berbagai respon perilaku yg dpt diamati - Pendektan ini dilakukan saat kunjungan pertama dimana drg tdk menggunakan alat Pendektan pharmacology ? Apa yg dimaksut dengan pendekatan psikologi - Pendekatan bertahap terhadap anak yg dpt dilakukan oleh drg agar anak dapat merespon drg dan dapat menyesuaikan terhadap drg agar anak tsb lebih mudah diarahkan. - Membentuk tingkah laku pasien dalam perawatan, dilakukan untuk menjalin hubungan dg pasien - Tujuan pendekatan psikologi : agar anak dpt bersikap kooperatif, anak tidak merasa asing dg perawatan gigi, dpt mengendalikan tingkah laku anak Macam2 pendekatan psikologi - Pendekatan biologi : mengarah pada tubuh, seperti merekam pengalaman yg baik atau buruk Sebutkan macam2 metode penerapan non pharmacology behavior - Tell show do Bagiamana peran orang tua dalam kunjungan pertama anak ke drg - Orang tua sbg motivator( orang tua member dorongan pd anak), educator( member pengetahuan), fasilitator(sebagai panutan ) bg anak -

12. Bagaimana strategi drg menghadapi anak yg takut Kasih hadiah Membujuk anak, 13. Bagiaman pendekatan yg baik terhadap anak berdasarkan usianya Berdasarkan usia 2-6 th : komunikasi yg sederhana 3-4 th : senang dipuji 7-10 th : menanyakan kegiatan positif Anak desa lebih kooperatif sedangkan anak kota lebih tidak kooperatif 14. Batasan usia pedodontist (LI) 15. Bagaiman jika seorang anak yg sudah diberikan pendekatan psikologi tp tetap tidak kooperatif

- Dipaksa - Kesalahan melakukan pendekatan psikologi pd anak - Langkah2 : pembentukan tingkah laku, tell show do, 16. Bagaiman penanganan anak yg terlalu kritis - Harus dijawab dengan sabar 17. Anak keterbelakangan mental - Perlu dukungan orang ketiga seperti orang tua - Video

Step 4 Step 7 1. Bagaiman macam2 tingkah laku pola temperament anak dan cara penanganan - Klasifikasi tingkah laku anak menurut frankl a. Sangat negative anak menolak perawatan, meronta2 , menangis keras dan amat ketakutan. Cara penangananya dengan pemberian sedasi general anestesi b. Sedikit negative : anak enggan menerima perawatna gigi, gugup, atau menangis, tidak kooperatif c. Sedikit positive : berhati2 dlm menerima perawatan , sedikit segan bertanya, dan cukup bersedia kooperatif d. Sangat positif: anak gembira menerima perawatan , bersikap baik dg drg, tertarik trhdp perawatan drg, membuat kontak verbal yg baik - Thomas and chess a. Easy child : tidak mudah rewel, mudah beradaptasi terhadap lingkungan yg baru. Pola hariannya teratur b. Difficult child: sulit ditenangkan, mudah terganggu. Pola harian tidak teratur c. Slow to warm up child: bereaksi secara perlahan2, dan membutuhkan waktu untuk beradaptasi . tidak aktif dlm rutinitas harian - Menurut wright a. kooperatif , saat dia dating anak sudah santai rileks dan antusias b. kurang kooperatif, biasa pada anak yg dibawah 3 th dengan pengetahuan anak yg kurang ataupun yg mengalami cacat mental atau fisik kurang kooperatif dibagi 3 : - anak tidak mampu menjadi kooperatif, biasanya pada nak tuna netra - anak belum mampu menjadi kooperatif, terlalu muda usianya - anak mempunyai potensi menjadi kooperatif, mula2 tidak kooperatif dengan pendektan menjadi kooperatif

berdasarkan social ekonomi, anak dengan ekonomi bagus akan lebih kooperatif sedangkan anak dengan social ekonimi rendah kurang kooperatif

2. Faktor2 yg mempengaruhi tempramen anak a. Internal : dari diri sendiri , atau sifat2 anak c. Eksternal: hubungan anak dengan lingkungan , dengan orang tua dll, metode pengasuhan di rumah. Pola asuh dirumah dari sifat orang tuanya. Misalnya orang tua yg mudah marah anak cenderung tidak kooperatif. d. Faktor social ekonomi , status social ekonomi rendah anak lebih takut dari pada anak dengan sosek tinggi e. Faktor pendidikan , anak yg kurang mendapatkan pendidikan tentang perawatan gigi akan lebih takut dalam merawat giginya f. Dipengaruhi perkembangan psikologis anak berdasarkan umur. Umur 6-12 th 3. Faktor apa saja yg menyebabkan anak takut terhadap drg e. Pengalaman pertama ke drg f. Imajinasi anak , yg meras tersakiti g. 3 rasa takut , subjektif(anka memiliki perasaan yg menyebabkan rasa takut, melihat pengalaman orang lain), objektif(ada pengalaman yg tidak menyenangkan , seperti trauma, timbul karena rangsangan fisik indra ex melihat baju putih ), sugesti ( rasa takut yg didapat dr orang disekitarnya, meniru orang lain missal ibunya takut anak menjadi takut) h. Anak mudah gelisah dan sensitive i. Orang tua, pola asuh orang tua, orang tua jangan mengancam anak dengan pergi ke dokter gigi, jangan sampai membohongi anak j. Dokter : lama berkunjung, komunikasi drg dengan anak, jangan mengejutkan anak k. Keadaan lingkungan ruangan gigi, bikin senyaman mungkin l. Dentalfobia kurangnya pengetahuan anak tentang alat2 KG Tipe rasa 4. Bagimana cara seorang drg menangani anak dlm kunjungan pertama a. Untuk anak gelisah drg dpt mengganti baju dokter dengan baju biasa, jangan memakai masker atau sarung tangan dalam menyambut anak b. Pembentukan tingkah laku , dengan komunikasi c. Tell show do, menceritakan, menunjukkan, melakukan Sebaiknya memperkenalkan pada anak bagaiman pemeriksaan gigi Pemeriksaan secar perlahan2

d. Modeling : mengamati dengan permainan , atau dari model e. Penguatan : setelah dilakukan Tanya jawab, bila kooperati diberi hadiah , penghargaan bisa dilakukan dengan pujian f. Desensitisasi : kunjungan awal, hanya ditunujkkan tp tidak dilakukan tindakan hanya relaksasi dari psikologi untuk menghilangkan rasa takut g. Reinforcement : tindakan untuk menghargai prestasi yg telah dilakukan Memberikan mainan sebagai hadiah Biarkan anak bertanya tentang alat yg digunakan , dokter menjawab dengan bahasa yg dimengerti anak Distraksi : pengalihan , seperti pemberian permainan h. Hand over mouth : anak yg kurang kooperatif , ada dua tipe 1. Hand over mouth exercise menahan dengan tangan pada mulut ,. 2. Pengendalian fisik , bantuan dari perawat atau orang tua 5. Bagaimana keadaan psikis anak umur 4 th Perkembangan emosional dan social anak dimulai dr umur 3 tahun , jd umur 4 th timbul ketakutan akan orang asing dipisahkan dg ortu dan pengalaman baru Perkembangan kognitif terdapat peningktan kemampuan berbahasa dan berpikir shg komunikasi berupa penjelasan sederhana sudah dpt dilakukan Menurut eric erison - Anak banyak Tanya - Pengembangan inisiatif atau ide dan imajinasi Anak usian 4 th disebut anak mengaapa dan bagaimana jadi anak banyak Tanya bisa menyampaikan rasa takutnya sendiri dan mulai ada perlawanan

6. Definisi non pharmacology behavior - Pendektan yang tidak menggunakan obat2an - Pendektan behavior : pendekatan yg menekankan berbagai respon perilaku yg dpt diamati - Pendektan ini dilakukan saat kunjungan pertama dimana drg tdk menggunakan alat - Dengan melakukan komunikasi pada anak - Psychology of learning , stimulus respond, motivation, reinforcement, generalization , discrimination, extrinction , behavior modification , - Management perilaku seperti tell show do 7. Pendektan pharmacology ? - Pendekatan dengan menggunakan obat2an , ex: anestesi local (keberhasilan komunikasi dengan anak), relative analgetia , oral (sering tidak bisa diberikan karena berhubungan dengan lambung anak) atau sedasi rectal , sedasi intravena(kelebihannya dapat dikontrol,

jarang digunakan karena jarum suntik dapat membuat anak cemas), general anstesi( pilihan terakhir) - Biasanya diberikan pada anak dengan medical compromised 8. Apa yg dimaksut dengan pendekatan psikologi - Pendekatan bertahap terhadap anak yg dpt dilakukan oleh drg agar anak dapat merespon drg dan dapat menyesuaikan terhadap drg agar anak tsb lebih mudah diarahkan. - Membentuk tingkah laku pasien dalam perawatan, dilakukan untuk menjalin hubungan dg pasien - Tujuan pendekatan psikologi : agar anak dpt bersikap kooperatif, anak tidak merasa asing dg perawatan gigi, dpt mengendalikan tingkah laku anak - Suatu pendekatan pada pasien dengan cara memahami diri atu psikologi pasien 9. Macam2 pendekatan psikologi - Pendekatan biologi : mengarah pada tubuh, seperti merekam pengalaman yg baik atau buruk - Pendekatan humanistic : menekankan kapasitas seseorang untuk pertumbuhan positive , dan kebebasan untuk memilih takdir apapun serta kualitas positive - Pendekatan psikodinamika : menekankan pikiran ketidaksadaran, yaitu konflik antara naluri biologis dan tuntutan masyarakat. - Pendekatan behavioristik - Pendektan kognitif: - Pendektan evolusioner : menekankan pada adaptasi, mampu menyelaraskan diri dengan lingkungan hidup - Pendekatan social budaya : 10. Bagiamana peran orang tua dalam kunjungan pertama anak ke drg - Orang tua sbg motivator( orang tua member dorongan pd anak), educator( member pengetahuan), fasilitator(sebagai panutan ) bg anak 11. Bagaimana strategi drg menghadapi anak yg takut Membujuk anak, a. Menyampaikan salam ramah pd anak, memperbolehkan anak untuk mencoba kursi b. Menggunakan komunikasi yg bersahabat seperti mengelus rambut c. Kasih hadiah, pada bidang kedokteran seperti stetoskop mainan d. Berikan buku seri bercerita pada anak tentang kesehatan gigi 1. Tahap primer : membentuk lingkungan yg aman pd anak 2. Tahap sekunder : menghilangkan rasa takut demgan membentuk pola komunikasi yg baik dengan pasien 12. Bagiaman pendekatan yg baik terhadap anak berdasarkan usianya Pendekatan berdasarkan komunikasi ; - Berdasarkan usia 2-6 th : komunikasi yg sederhana - 3-4 th : senang dipuji

- 7-10 th : menanyakan kegiatan positif 13. Batasan usia pasien pedodontist - Bisa juga dari dalam kandungan - Dari 0 th 14 th 14. Bagaiman jika seorang anak yg sudah diberikan pendekatan psikologi tp tetap tidak kooperatif - Dipaksa - Kesalahan melakukan pendekatan psikologi pd anak - Langkah2 : pembentukan tingkah laku, tell show do, HOME, 15. Bagaiman penanganan anak yg terlalu kritis - Harus dijawab dengan sabar - Dokter tetap menjaga kejujuran - Menggunakan bahasa yg mudah dipahami - Bersikap ramah - Bisa persepsi , missal sakitnya seperti digigit semut 16. Anak keterbelakangan mental - Perlu dukungan orang ketiga seperti orang tua - Video - Dengan pendekatan pharmacology behavior

You might also like