You are on page 1of 31

LAPORAN HASIL KEGIATAN PROGRAM PENGALAMAN LAPANGAN (PPL)

Diajukan untuk Melengkapi Salah Satu Persyaratan Pelaksanaan PPL Kependidikan

Oleh: FITRIAH MUJIASIH NPM : 109060112 Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Inggris

UNIVERSITAS SWADAYA GUNUNG JATI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN Jalan Perjuangan No. 1 Cirebon 2011

LAPORAN PPL KEPENDIDIKAN DI SMP N 1 SUMBER TAHUN AKADEMIK 2012/2013

Disetujui:

Dosen Pembimbing,

Guru Pamong,

Drs. Bubun Bunyamin NIP.

Hj. Aqibah, S. Pd. NIP.

Kepala SMP N 1 SUMBER

H. Djuana Dadang Suryana, M. Pd. NIP.

LEMBAR PENGESAHAN

Laporan Program Pengalaman Lapangan disusun oleh: Nama NPM Fitriah Mujiasih : 109060112

Jurusan/Prodi : Pendidikan Bahasa Inggris

Diketahui oleh: Guru Pamong,

Hj. Aqibah, S. Pd. NIP.

Disetujui oleh,

Kepala SMP N 1 SUMBER

Dosen Pembimbing,

H. Djuana Dadang S., M. Pd. NIP. 195608261985031006

H. Bubun Bunyamin, Drs. NIP.

KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang Maha Pengasih dan Maha Penyayang, karena karunia-Nya penulis dapat menyelesaikan kegiatan Program Pengalaman Lapangan (PPL) di SMPN 1 SUMBER KABUPATEN CIREBON dan dapat menyusun penulisan laporan PPL kependidikan ini tanpa ada suatu halangan. Laporan ini merupakan bagian dari tugas akhir yang diajukan untuk memenuhi salah satu syarat guna melengkapi kegiatan PPL Kependidikan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon. Dalam menyusun laporan ini, penulis mengucapkan banyak terima kasih atas bantuan, bimbingan serta dorongan baik moril maupun materil dari berbagai pihak sehingga laporan ini dapat terselesaikan dengan baik dan tepat pada waktunya. Penulis ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada yang terhormat:

1. Dr.

Johan

Rochanda

Wiradinata,

M.Pd,

selaku

Dekan

FKIP

UNSWAGATI Cirebon. 2. Drs. Djaja, M. Hum, selaku ketua jurusan Program Studi Bahasa Inggris FKIP UNSWAGATI Cirebon. 3. Bapak Drs. H. Bubun Bunyamin selaku Dosen Pembimbing. 4. H. Djuana Dadang Suryana, M. Pd. Selaku kepala SMP N 1 Sumber Kabupaten Cirebon. 5. Ibu Hj. Aqibah, S. Pd., selaku Guru Pamong 6. Bapak dan Ibu guru beserta staff Tata Usaha SMPN 1 Sumber Kabupaten Cirebon. 7. Siswa dan Siswi SMPN 1 Sumber Kabupaten Cirebon. 8. Rekan-rekan Mahasiswa peserta PPL Kependidikan di SMPN 1 Sumber Kabupaten Cirebon.

Praktikan menyadari bahwa dalam penulisan laporan ini masih banyak kekurangan dan kesalahan, baik dari isi maupun cara penyajiannya. Oleh karena

itu, penulis mengharapkan segala kritik dan saran yang membangun guna melengkapi dan memperbaiki kesalahan yang ada pada laporan ini. Akhir kata, dengan segala harapan dan doa semoga Allah SWT membalas semua kebaikan yang telah diberikan kepada penulis selama melaksanakan PPL Kependidikan di SMPN 1 Sumber Kabupaten Cirebon, dengan segala kerendahan hati penulis berharap semoga laporan ini dapat bermanfaat bagi semua pihak.

Cirebon, Oktober 2012 Praktikan

RACHMAT AGUS R. NPM. 109050076

DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL ....................................................................... HALAMAN JUDUL .......................................................................... HALAMAN PENGESAHAN ............................................................ KATA PENGANTAR ........................................................................ DAFTAR ISI ....................................................................................... BAB 1. PENDAHULUAN 1.1 Tujuan Pembelajaran ................................................................ 1.2 Materi Pembelajaran ................................................................ 1.3 Interaksi Pembelajaran ............................................................. 1.4 Tujuan PPL Kependidikan ....................................................... BAB II. PELAKSANAAN PPL KEPENDIDIKAN 2.1 Pelaksanaan Kegiatan dan Proses Belajar Mengajar ................ 2.2 Kegiatan di luar Pembelajaran ................................................. BAB III. HASIL PPL KEPENDIDIKAN BAB VI. PERMASALAHAN 4.1 Permasalahan yang dihadapi praktikkan .................................. 4.2 Kelemahan yang dihadapi praktikkan ...................................... BAB V. PENUTUP ............................................................................. LAMPIRAN

1 2 3 4 5

6 7 8 9

10 11

12 13 14

BAB 1 PENDAHULUAN

Pembelajaran adalah suatu kumpulan yang meliputi unsur-unsur manusiawi, material, fasilitas, perlengkapan dan prosedur yang saling

mempengaruhi dalam mencapai tujuan pembelajaran. Belajar merupakan perubahan tingkah laku atau penampilan bagi individu sepanjang hayat yang menyatakan diri sebagai pola baru daripada reaksi yang berupa percakapan sikap, kebiasaan, kepandaian atau suatu pengertian dengan serangkaian kegiatan, misalnya membaca, menulis, mengamati, dan mendengarkan.

1.1

Tujuan Pembelajaran Perencanaan pada dasarnya merupakan program pembelajaran untuk satu pokok atau sub pokok dalam satuan waktu tertentu. Pengembangan rencana pembelajaran meliputi beberapa komponen, diantaranya yaitu tujuan pembelajaran. Dengan diadakannya Program Pengalaman Lapangan (PPL) Kependidikan diharapkan agar para mahasiswa mampu memberikan materi kepada peserta didik dimana praktikan ditempatkan dan diharapkan para praktikan dapat melaksanakan PPL sesuai dengan peraturan yang ditetapkan oleh kampus maupun sekolah.

1.2

Materi Pembelajaran Materi yang diberikan kepada peserta didik sesuai dengan program studi yang dipelajari oleh praktikan, penguasaan materi pembelajaran sangat penting dalam menentukan keberhasilan peserta didik. Materi pembelajaran ditentukan oleh pihak sekolah berdasarkan standar kompetensi dan kompetensi dasar. Dan materi yang disampaikan harus sesuai dengan format, pembuatan rencana pembelajaran dan buku materi agar peserta didik mampu memahami dan menguasai skill yang sesuai.

1.3 Interaksi Pembelajaran Interaksi Pembelajaran di dalam kelas harus disesuaikan dengan materi yang akan disampaikan. Melakukan pendekatan dengan peserta didik perlu dilakukan oleh praktikan agar mampu menguasai kelas dan pada akhirnya penyampaian materi dapat dilaksanakan dengan tepat.

1.4 Tujuan PPL Kependidikan Program Pengalaman Lapangan (PPL) Kependidikan FKIP UNSWAGATI CIREBON bertujuan agar praktikan memperoleh

pengalaman pendidikan di lapangan. Sebagai upaya lembaga untuk membentuk tenaga-tenaga pendidik yang professional. Diantaranya: a. Praktikan dapat menambah wawasan pengetahuan baik teori dan praktik pada bidang disiplin ilmu pendidikan. b. Praktikan dapat menambah pengetahuan baik teori dan praktik sesuai dengan program studinya. c. Praktikan dapat melakukan proses belajar mengajar yang baik sesuai dengan tuntutan profesi seorang guru. d. Praktikan mampu mengembangkan etika-etika guru sesuai dengan tuntutan seorang guru/ tenaga kependidikan yang professional.

BAB II PELAKSANAAN PPL KEPENDIDIKAN

2.1 Pelaksanaan Kegiatan dan Proses Belajar Mengajar Sebelum melaksanakan pembelajaran di kelas, praktikan harus melakukan suatu perencanaan atau program yang dapat disampaikan, dengan membuat RPP terlebih dahulu yang disesuaikan dengan materi yang akan disampaikan oleh praktikan. Dan perencanaan tersebut berguna agar apa yang akan disampaikan lebih terorganisir dan terencana dalam

penyampaiannya. Selain praktikan diwajibkan membuat RPP sebelum KBM, praktikan juga diwajibkan membuat silabus. Penyerahan RPP kepada Guru Pamong harus dua hari sebelum melaksanakan kegiatan pembelajaran di kelas.

2.2 Kegiatan di Luar Pembelajaran Disamping menyusun silabus, RPP dan melakukan kegiatan latihan mengajar. Praktikan juga aktif mengikuti langkah-langkah dalam kegiatan pendidikan di luar kelas, yaitu seperti kegiatan: Upacara Bendera Upacara bendera dilakukan sebanyak satu kali dalam satu minggu, yaitu pada hari senin pagi dari jam 06.45 WIB sampai dengan jam 07.15 WIB. Upacara ini diikuti oleh para guru, praktikan dan para siswa-siswi SMPN 1 Sumber Kabupaten Cirebon.

Piket Piket terbagi menjadi satu shift pagi yang masing-masing dilaksanakan oleh 2 orang guru SMPN 1 Sumber Kabupaten Cirebon dan 3 orang guru praktikan PPL Kependidikan dari berbagai jurusan. Petugas piket bertugas untuk menjaga resepsionis dan melakukan absen keliling pada tiap-tiap kelas serta mengabsen guru-guru yang hadir pada saat itu. Praktikan juga mendapat tugas piket dan melakukan hal-hal tersebut.

Layanan Perpustakaan Praktikan sangat memanfaatkan adanya perpustakaan sekolah. Seperti melakukan kunjungan perpustakaan, meminjam buku pelajaran, membaca buku di perpustakaan , membantu penulisan pinjaman maupun pengambalian buku, ikut serta merapihkan tatanan buku, mendapatkan ilmu tentang keperpustakaan dan lainnya. Bimbingan OSIS Memberikan sedikt bantuan tentang tata upacara bendera dan ikut memantau cara kerja OSIS. Pramuka Kegiatan pramuka dilaksanakan pada setiap hari Jumat setelah selesai kegiatan belajar mengajar tepatnya pukul 14.30 WIB. Bagi siswa kelas satu seluruhnya diwajibkan untuk mengikuti kegiatan pramuka ini.

Marching Band Kegiatan Marching Band dilaksanakan setiap hari Senin dan Sabtu Setelah kegiatan belajar mengajar tepatnya untuk hari senin pukul 14.30 dan hari sabtu pukul 11.00 WIB.

BP/BK Kegiatan BP/BK memiliki peranan yang sangat penting di SMPN 1 Sumber Kabupaten Cirebon. BP/Bk memiliki program kerja yang sangat bagus sehingga sesulit apapun masalah yang dihadapi siswa dapat diselesaikan dengan baik. BP/BK mempunyai fungsi untuk memberikan solusi atas masalah yang dihadapi oleh para siswa-siswi maupun guru.

BAB III HASIL PPL KEPENDIDIKAN

Program Pengalaman Lapangan (PPL) Kependidikan merupakan suatu kegiatan yang sangat bermanfaat bagi setiap mahasiswa jurusan Pendidikan karena selain mendapat pengalaman langsung, mahasiswa juga dapat mengetahui bagaimana cara mengajar yang baik untuk mencapai Pendidikan Nasional. Selama melaksanakan kegiatan PPL, praktikan memdapat pengalaman sebagai berikut:

1. Bidang Pengetahuan Program Pengalaman Lapangan (PPL) Kependidikan ini sangat berguna bagi praktikan, diantaranya adalah: Praktikan dapat mengetahui secara langsung situasi di lapangan bagaimana cara mengajar yang baik; Praktikan lebih mengenal atau mengetahui lingkungan pendidikan yang sebenarnya sehingga praktikan dapat mempersiapkan diri untuk menjadi seorang guru yang professional dan memiliki kompetensi yang nantinya akan menghantarkan peserta didik untuk mencapai Pendidikan Nasional. Praktikan dapat mengendalikan situasi di dalam kelas secara langsung, karena tidak seperti yang dinyatakan dalam suatu teori, tetapi banyak hal yang harus mendapat perhatian penuh terutama dalam menentukan kebijaksanaan dalam menghadapi murid di kelas. Bertambahnya pengetahuan tentang materi Bahasa dan Sastra Indonesia dalam dunia pendidikan yang nyata.

2. Bidang Keterampilan Program Pengalaman Lapangan (PPL) Kependidikan ini sangat berguna bagi praktikan, diantaranya adalah:

Praktikan lebih terampil dalam menyampaikan materi yang disampaikan dalam proses belajar mengajar di kelas. Sehingga peserta didik akan lebih mudah untuk memahami materi yang disampaikan.

Praktikan dapat mengendalikan situasi kelas dalam menghadapi pesrta didik yang kurang mampu memahami materi. Praktikan dapat membuat sebuah permainan yang berhubungan dengan materi yang disampaikan, sehingga peserta didik akan lebih mudah memahami materi yang disampaikan oleh praktikan.

3. Sikap dan Perilaku Program Pengalaman Lapangan (PPL) Kependidikan ini sangat berguna sekali bagi praktikan, diantaranya adalah: Praktikan dapat mengetahui bagaimana cara menjaga sikap pada saat proses belajar mengajar berlangsung. Praktikan dapat mengetahui bagaimana sikap atau perilaku yang baik bagi seorang guru yang tauladan. Praktikan dapat meningkatkan mutu dan kualitas sumber daya manusia dalam bidang pendidikan agar semakin lebih baik lagi. Praktikan dapat meningkatkan kedisiplinan, ketelitian, dan tanggung jawab. Praktikan dapat berinteraksi sosial dengan guru-guru SMA Muhamadiyah Kedawung Kabupaten Cirebon, seluruh staff TU, staff BP/BK maupun dengan peserta didik.

BAB IV PERMASALAHAN

4.1 Permasalahan yang dihadapi Praktikan Pelaksanaan Program Pengalaman Lapangan (PPL) Kependidikan di SMA Muhamadiyah Kedawung Kabupaten Cirebon dapat dilaksanakan dengan baik, tapi bukan berarti tanpa permasalahan. Permasalahan yang dihadapi oleh praktikan yaitu:

Siswa yang bersekolah di SMA Muhamadiyah Kedawung Kabupaten Cirebon sebagian besar berasal dari kalangan menengah ke bawah, sehingga hal tersebut dapat menghambat dalam proses belajar siswa siswi tidak memiliki buku pelajaran sehingga siswa siswi hanya mencatat materi apa yang guru sampaikan di dalam kelas.

Waktu yang tersedia untuk proses belajar mengajar sangat terbatas tetapi materi yang disampaikan sangat banyak. Beberapa siswa siswi ada yang tidak memperhatikan penjelasan guru dan malas bertanya maupun untuk menyalin di buku catatan.

4.2 Kelemahan yang dihadapi Praktikan Sebagai manusia pastinya tidak ada yang sempurna, begitu pula dengan praktikan kekurangan dan kelemahan yang praktikan miliki segera diperbaiki agar tidak menghambat jalannya proses belajar mengajar. Diantaranya yaitu :

Praktikan merasa kesulitan dalam membuat silabus dan RPP, karena faktanya berbeda dengan materi yang praktikan dapatkan

diperkuliahan. Akan tetapi dengan adanya bantuan dan dukungan dari Guru Pamong dan Dosen Pembimbing yang selalu memberikan pengarahan tentang pembuatan RPP, akhirnya praktikan dapat membuat RPP dengan baik.

Praktikan kurang mampu mengalokasikan waktu yang tersedia untuk melaksanakan proses belajar mengajar. Tetapi dengan adanya sikap kedisiplinan yang tinggi, ketelitian maupun tanggung jawab selama kegiatan PPL Kependidikan berlangsung, praktikan dapat

mengalokasikan waktu dengan baik maupun tepat. Praktikan belum mampu meningkatkan kerjasama antar sesama peserta praktikan. Tetapi dengan seiringnya waktu berjalan, dengan sendirinya rasa kerjasama akan muncul antar sesama peserta praktikkan untuk menjaga nama baik almamater UNSWAGATI tercinta. Kurangnya komunikasi antar sesama praktikan. Tetapi seminggu kemudian setelah penyerahan ke sekolah, peserta praktikan membuat JARKOM (Jaringan Komunikasi) antara praktikan, supaya komunikasi dapat berjalan lancar. Adanya praktikan yang sering tidak hadir dalam kegiatan proses belajar mengajar maupun dalam kegiatan lainnya. Tetapi dengan adanya sikap tanggung jawab, praktikkan dapat saling membantu dalam menjalankan tugas piket, TU, piket BP maupun piket perpustakaan.

BAB V PENUTUP

Dari

hasil

kegiatan

Program

Pengalaman

Lapangan

(PPL)

Kependidikan yang praktikkan jalani di SMA Muhamadiyah Kedawung Kabupaten Cirebon dengan Guru Pamong Ibu Desi Komalasari, S.s. dan Dosen Pembimbing Bapak Drs. H. Khalimi Romansyah., sangat banyak memberikan ilmu yang nyata dan banyak membantu dalam menyelesaikan tugas PPL, dan akhirnya praktikkan dapat menyimpulkan sebagai berikut:

1. Materi Pembelajaran yang diberikan kepada peserta didik harus sesuai dengan program studi yang diajari oleh praktikan. 2. Adanya interaksi pembelajaran dengan peserta didik dalam menyampaikan materi yang diajarkan, serhingga praktikan mampu mengatasi kondisi kelas. 3. Praktikan memdapatkan pengalaman yang sangat berharga dalam kegiatan PPL Kependidikan ini. 4. Praktikan dapat mengetahui bagaimana cara mengajar yang baik dan benar, sehingga praktikan dapat mengalokasikan waktu dalam proses pembelajaran. 5. Bertambahnya pengetahuan tentang materi Bahasa dan Sastra Indonesia dalam dunia pendidikan yang nyata. 6. Praktikan dapat meningkatkan sikap kedisiplinan, keteilitian, dan tanggung jawab agar praktikan dapat menjadi guru yang professional. Saran ke Sekolah Agar lebih ditingkatkan dalam hal sarana dan prasarana sekolah untuk mendukung KBM. Lebih ditingkatkan lagi mutu dan kualitas baik guru maupun peserta didik. Lebih ditingkatkan lagi disiplin dalam hal manajemen waktu. Pertahankan hubungan baik antara guru dan peserta didik.

Lampiran 1 INSTRUMEN OBSERVASI DAN PENGENALAN LAPANGAN

Nama Sekolah Alamat Nama Praktikan Program Studi

: SMA Muhamadiyah Kedawung : Jalan Tuparev, 70 Cirebon : Winarti : Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

Kondisi Gedung dan Lingkungan 1. Kondisi Gedung Kondisi gedung sekolah belum cukup baik dikarenakan beberapa ruangan tidak digunakan sebagaimana mestinya karena beberapa bangunan bocor. Ada beberapa fasilitas umum seperti Mushola, Lab. IPA, Lab. Komputer, Perpustakaan dan kantin.

2. Halaman Sekolah Halaman sekolah yang dimiliki SMA Muhamadiyah Kedawung cukup luas sehingga terlihat begitu nyaman. Dan sebagian area halaman sekolah rapih sehingga tidak menimbulkan banyak debu. Di samping itu terdapat pepohonan sehingga membuat suasana semakin bertambah nyaman.

3. Pagar Sekolah Pagar sekolah SMA Muhamadiyah Kedawung sudah mengalami perbaikan dan tampak bagus, karena pagar sendiri ada yang dipagar tembok keliling seperti tampak pada pagar kanan, kiri, sehingga para siswa tidak mungkin sekali keluar dari sekolah dengan cara memanjat, sedangkan bagian depan sekolah pun menggunakan pagar besi dan itu pun akan sulit dilakukan para siswa untuk keluar dari area sekolah.

4. Penataan Bangunan Penataan yang dibangun di SMA Muhamadiyah Kedawung begitu bagus dan rapih.

5. Kamar Kecil Kamar kecil yang terdapat di SMA Muhamadiyah Kedawung sudah

memadai, artinya telah tersedia kamar kecil bagi guru-guru dan bagi para siswa.

6. Kantin Sekolah SMA Muhamadiyah Kedawung memiliki lebih dari 4 buah kantin sekolah yang terletak disamping belakang ruang lab internet dan marching band sekolah, sehingga membuat para siswa maupun guru-guru untuk memenuhi kebutuhan pangannya.

Ruang Kelas, Kantor, dan Sumber Belajar 1. Ruang Kelas SMA Muhamadiyah Kedawung memiliki ruang kelas sebanyak 24 ruang belajar dan itu pun belum termasuk ruang kelas yang kosong untuk menunjang kegiatan belajar mengajar sehingga dapat lebih efektif dan efisien lagi.

2. Keadaan Fasilitas Belajar Fasilitas yang dimiliki oleh SMA Muhamadiyah Kedawung sudah begitu memadai dan itu terlihat dari beberapa media seperti papan tulis untuk setiap ruang belajar, meja belajar dan kursi untuk para siswa, alat tulis yang tersedia untuk digunakan oleh para guru, dan sebagainya. Dan tidak lupa berupa projector.

3. Kantor Kantor yang ada terdiri atas kantor Kepala Sekolah, kantor Guru, kantor Tata Usaha, kantor BP/BK. Kantor Kepala Sekolah dan kantor Guru terlihat rapi, bersih, dan nyaman. 4. Alat Penunjang Pendidikan Sebagai penunjang pendidikan SMA Muhamadiyah Kedawung memiliki 6 Lab. yaitu Lab. Computer, Lab. Kimia, Lab Biologi, Lab internet, Lab. Audio Visual, Lab. Fisika dan Sarana Olah Raga sebagaimana penunjang untuk kebutuhan sarana penunjang kegiatan ekstra siswa, perpustakaan serta Koperasi Siswa.

5. Sumber Belajar Sumber-sumber belajar sebagai penunjang kegiatan belajar mengajar oleh para guru yang ada di SMA Muhamadiyah Kedawung adalah buku paket yang dimiliki oleh sekolah maupun oleh guru masing-masing sesuai dengan mata pelajaran. Latihan Kegiatan Siswa (LKS) serta sumbersumber lainnya seperti media elektronik atau non-elektronik yang disesuaikan dengan kurikulum sekolah itu sendiri tentunya.

Lampiran 2 INSTRUMEN OBSERVASI AKTIVITAS GURU DI KELAS

Sekolah Kelas Jam ke Mata Pelajaran Pokok Bahasan

: SMA Muhamadiyah Kedawung : XII (duabelas) / 3 SMA : 1-2 : Bahasa dan Sastra Indonesia :Membaca nyaring teks pidato dengan intonasi yang tepat.

A. Pendahuluan / Awal Kegiatan KBM Kegiatan diawali dengan salam dan tegur sapa serta mengabsen para siswa yang hadir maupun tidak hadir dan menanyakan materi yang telah diberikan dan setelah itu mengaitkan dengan materi yang akan diberikan kemudian memberikan motivasi. B. Inti Pembelajaran Dalam kegiatan inti ini para siswa menerima materi dari tentang pidato. Kemudian praktikan menayangkan video pidato dan ceramah/khutbah, dengan begitu siswa membedakan antara pidato dengan ceramah/khutbah. Siswa berantusias untuk bertanya dan mempraktikan secara langsung dengan temannya. C. Kegiatan Penutup Sebelum berakhir kegiatan belajar mengajar, guru memberikan

kesempatan kepada siswa untuk bertanya kembali tentang materi, dan memberikan tugas-tugas sebagai pekerjaan rumah. Dan yang terakhir adalah menutup kegiatan belajar mengajar dengan salam.

Hal-hal yang berguna bagi praktikan: Dari observasi yang dilakukan praktikan dapat mengambil beberapa hal yang berguna untuk dijadikan suatu pegangan dalam menyampaikan atau melaksanakan kegiatan belajar mengajar pada nantinya. Seperti yang dilakukan adalah kegiatan awal yang terdiri dari membuka pelajaran, mengabsen siswa yang hadir ataupun yang tidak hadir serta memberikan motivasi, kegiatan kedua adalah kegiatan inti terdiri dari guru menyampaikan materi yang akan diajarkan dan melakukan interaksi kepada para siswa, dan kegiatan terakhir adalah kegiatan penutup yang terdiri dari bagaimana guru memberikan tugas-tugas sebagai pekerjaan rumah serta menutup kegiatan belajar mengajar.

Lampiran 3 INSTRUMEN OBSERVASI AKTIVITAS SISWA DI KELAS

Sekolah Kelas Jam ke Mata Pelajaran Pokok Bahasan/KD

: SMA Muhamadiyah Kedawung : XII IPA 1 : 3-4 : Bahasa Indonesia : Menulis surat lamaran pekerjaan berdasarkan unsur-unsur.

Praktikan Hari, Tanggal

: Winarti : Senin, 19 September 2011

A. Pendahuluan/ Awal Kegiatan KBM Siswa mendengarkan, memperhatikan, dan menjawab pertanyaanpertanyaan yang diberikan oleh guru praktikan. B. Inti Pembelajaran Hampir semua siswa memperhatikan guru yang sedang menjelaskan materi yang diajarkan, tetapi ada sebagian siswa juga yang tidak memperhatikan. C. Kegiatan Penutup Siswa diperintahkan oleh guru untuk mengerjakan pekerjaan rumah.

Hal-hal yang berguna bagi praktikan: Dari apa yang praktikan lihat selama observasi aktifitas siswa di kelas, ada beberapa hal yang berguna bagi praktikan, diantaranya: Sedikit mengetahui karakter yang dimiliki oleh beberapa siswa di kelas tersebut Mengetahui keadaan atau kegiatan yang siswa lakukan ketika guru sedang mengajar

DAFTAR ISI
I. II. III. IV. IDENTITAS SEKOLAH / MADRASAH PROFIL SEKOLAH / MADRASAH PROFIL KEPALA SEKOLAH FOTO COPY PENILAIAN AKREDITASI TAHUN 2007

Lampiran 4

TP. 2011/2012 Keadaan OKTOBER 2011

I. IDENTITAS SEKOLAH / MADRASAH

1.

Nama Sekolah / Madrasah KEDAWUNG

: SMA MUHAMMADIYAH

2. 3. 4.

Nama Kepala Sekolah / Madrasah

: Drs. MOHAMMAD ALFAN

Nomor Sekolah / Madrasah (NIS/NIM) : 300240 Nomor Statistik Sekolah / Madrasah (NISSINSM) : 20215023 : Jalan Tuparev No. 70 : Kedawung : Kab. Cirebon : Jawa Barat : 45153 : (0231) 20103, Fax (0231) 211259 : : Negeri Swasta

5.

Alamat Sekolah/Madrasah Kecamatan Kabupaten / Kota *) Propinsi Kode Pos Telp & Faxsimili E-mail

6. 7.

Status Sekolah / Madrasah Nama Yayasan (Khusus Swasta)

: MUHAMMADIYAH : : 1954 : Tahun :2007 Peringkat : Terakreditasi A

8. 9.

Tahun Pendirian Sekolah Madrasah Akredtasi sebelumnya

II. PROFIL SEKOLAH / MADRASAH A. DATA SEKOLAH / MADRASAH 1. Jumlah Siswa Jenis Kelamin Laki-laki Perempuan Jumlah Kelas X 84 126 210 IPA 29 82 111 Kelas XI IPS 34 74 108 BHS IPA 37 86 123 Kelas XII IPS 52 62 114 BHS TOTAL 238 431 667

2.

Jumlah Rombongan Belajar Kelas Jumlah RB

X XI IPA XI IPS XII IPA XII IPS Total

6 3 3 3 3 18

3.

Jumlah Guru Berdasarkan Kualifikasi Kualifikasi Doktor (S-3) Magister (S-2) Sarjana (S-1) Sarjana Muda (D-III) Diploma II (D-II) Diploma I (D-I) SLTA Total Jumlah 2 41 3 1 47 Persen 5,88 80,4 7,84 5,88 100

4.

Jumlah Guru Berdasarkan Status Kualifikasi Guru Tetap Yayasan Jumlah 8 Persen 11,48

5.

Guru Negeri (PNS) 8 16,39 Guru Tidak Tetap (Honorer) 31 72,13 Total 47 100 Jumlah Tenaga Non Guru Berdasarkan Kualifikasi Kualifikasi Doktor (S-3) Magister (S-2) Sarjana (S-1) Sarjana Muda (D-III) Diploma II (D-II) Diploma I (D-I) SLTA Total Jumlah 4 17 21 I Persen 19,05 80,95 100

6.

Jumlah Tenaga Non Guru Berdasarkan Status Kualifikasi Tetap Yayasan Negeri (PNS) Tidak Tetap (Honorer) Total Jumlah 10 10 20 Persen 50 50 100

7.

Jumlah Tenaga Non Guru Berdasarkan Jenis Pekerjaan Jenis Pekerjaan Tata Usaha atau Administrasi Pustakawan Laboran Teknisi Kebersihan Jumlah 10 2 1 1 4

Keamanan Lainnya , lainnya Total

1 1 20

8.

Jumlah Ruang Kelas Kondisi Ruang Kelas Baik Rusak Ringan Rusak Berat Total Jumlah 11 9 I4 24 Persen 45,83 37,50 16,67 100

9. a.

Perpustakaan Koleksi Buku : Jenis Buku Buku Pelajaran Buku Penunjang Buku Bacaan Total Jumlah 5680 3540 6125 15345 Persen 36,74 22,14 41,12 100

b. Luas Perpustakaan

72 m2

10. Lapangan Olah Raga : Jenis Lapangan 1. Lapangan Bola basket 2. Lapangan Bola Voly 3. Lapangan Sepak Bola 4. Lapangan Atletik 5. Lapangan Futsal 6. Lapangan Badminton Jumlah 1 1 1 1 1 1

11. Laboratorium dan Ruang Praktek Jenis Ruang Laboratorium Fisika Laboratorium Kimia Laboratorium Biologi Laboaratorium Bahasa Laboratorium Komputer Laboratorium Audio Visual Laboratorium Audio Visual 12. Prestasi Akademik ( Rata-rata UN) Jurusan Mata Ujian Bahasa Indonesia Matematika Bahasa Inggris Fisika Kimia Biologi Bahasa Indonesia Ekonomi Bahasa Inggris Sosiologi Geografi Matematika Nilai Rata-rata 8.73 9.33 8.22 9.73 9.62 8.75 8.16 8.68 8.37 7.39 7.80 8.85 ' ' ' Keterangan Luas (m2) 72 144 144 72 72 (2 ruang) 72 Kondisi & Pemanfaatan Tidak Baik, dimanfaatkann Perbaikan, belum Baik, dimanfaatkan dimanfaatkan Baik, dimanfaatkan Baik, dimanfaatkan Baik, dimanfaatkan Balk, dimanfaatkan

Jurusan IPA

Jurusan IPS

B. INDIKATOR KELAYAKAN DAN KINERJA No 1 2 3 4 5 6 Indikator Rasio Ruang Kelas / Pemanfaatan Rombongan Belajar Rata-rata Murid / Kelas laboratorium / Minggu Rasio Guru / Murid Presentase kelayakan Presentase guru kualifikasi Guru tetap --Has Stan il dar 1:1 5:1 40 1 :28 > > 60% 60% Keterangan

7 8 9 10 11 12 13 14 15 14 16 15 17

Presentase guru yang mengajar sesuai latar Rasio tenaga tata usaha belakang Presentase kehadiran /rombongan belajar pendidikan Presentase kehadiran tata guru Presentase keahdiran usaha Presentase kelulusan siswa Presentase ketuntasan siswa Presentase siswa putus belajar Presentase siswa Sekolah/Madrasah Presentase siswa yang mengulang Rasio Jumlah Buku diterima di Perguruan Pelajaran / Jumlah siswa Tinggi

>60 % 1:3 90% 90% 90% 85 % 75% 0% 0% 30% 1:1

III. PROFIL KEPALA SEKOLAH SMA MUHAMMADIYAH KEDAWUNG CIREBON 1. Nama lengkap MOHAMMAD ALFAN 2. Tempat dan tanggal lahir 1956 3. Jenis Kelamin 4. Pangkat / Golongan 5. NIP 195608261985031006 6. Latar Belakang - SDN III Sunyaragi Cirebon - SMP Muhammadiyah 1 Cirebon - SMA Muhammadiyah Cirebon - Sarjana Muda Institut Agama Islam Negeri Cirebon - S 1 Institut Agama Islam Negeri Cirebon 7. Jabatan / Mata Pelajaran yang diajar : Drs., : Cirebon, 26 Agustus : Laki - laki : Pembina /IVa : : : Tahun 1964-1969 : Tahun 1970-1972 : Tahun 1973-1975 : Tahun 1982 : Tahun 1991 : Kepala Sekolah Penddikan Agama Islam / Konseling : Jalan Tuparev No. : Kedawung : Kabupaten Cirebon : (0231) 201038 : 45153 : Jalan Dr. Setia Rt. 05 Rw.01 Pegagan Palimanan Cirebon : (0231) 343022 : 081 320 083 478

8. Alamat Sekolah 70 - Kecamatan - Kabupaten/Kota - Telepon/Fax (0231) 211259 - Kode Pos. - Alamat Rumah Budhi No.51

- Telepon Rumah - No. HP

Cirebon, 24 Oktober 2011

Drs. MOHAMMAD ALFAN PEMBINA. NIP. 195608261985031 006

NO 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 2s 29 30

NAMA Drs. Mohammad Alfan Drs, H. Nanang Supriadi Drs. H. Abdul Madjid Anshori Drs. Rumiyanto Arofah Firdaus, S. Pd Drs. Abdul Najib Mabruri, M.Pd Drs. lwa Kartiwa HS Didin Haerudin Drs. Agus Hidayat Sri Rahayu Widodo Drs. Tatang Muhtar H Edy Rusntadi, S.Pd Dra. Tuti Sulastri Jamilah. SE Drs. Moh. Ibnu Tufail Drs. Anas Makruf Ahmad, S.A Desi Komalasati,S.s Tri Pujiatna,S.Pd Dra. Yani Wartini Sari Aripin, SH Yani Mardiani, SE Rizqiah, S.Pd Nurlindah, MA Gozali, S.A Kiki Fatkhiyani, S.Pd Mulyadi Titi Karniti Kiki Fatkhiyani, S.Pd Haris Setia Nugraha

31 Ika Permanawati, Amd.

32 Nani Suryani, S.Pd 33 Erah Kusmaerah, S.Pd 34 Ade Fatchullah Hisyam, S.Sn 35 Anggunnovita Pratama D, S.Si 36 Nasukha, S.Pd 37 Hafid Sefriadi 38 Atta Muchtar Ghozalu, S.Psi 39 H. Carwina 40 Yunin Pujiyarti, S.Pd 41 Ahmad Fauzi 42 Chanifah 43 Heri Bayu

You might also like