You are on page 1of 18

PENDEKATAN, STRATEGI, METODE, TEKNIK, TAKTIK DAN MODEL PEMBELAJARAN

Belajar dan Pembelajaran Ilmu Komputer Monita Dwi Nuraeni 1103637

BELAJAR?

PEMBELAJARAN?
Pendekatan Strategi Metode Teknik Taktik Model

Pendekatan pembelajaran dapat diartikan sebagai titik tolak atau sudut pandang kita terhadap proses pembelajaran, yang merujuk pada pandangan tentang terjadiya suatu proses yang sifatnya masih sangat umum, didalamnya mewadahi, menginspirasi, menguatkan dan melatari metode pembelajaran dengan cakupan teoritis tertentu.

Pendekatan

Strategi

Metode

Teknik

Taktik

Model

Dilihat dari pendekatannya, pembelajaran terdapat dua jenis pendekatan, yaitu: 1. Pendekatan pembelajaran yang berorientasi atau berpusat pada siswa (student centered approach) 2. pendekatan pembelajaran yang berorientasi atau berpusat pada guru (teacher centered approach)

Pendekatan

Strategi

Metode

Teknik

Taktik

Model

1. Pendekatan Expository Menekankan pada penyampaian informasi yang disampaikan sumber belajar kepada warga belajar Adanya dominasi sumber belajar dalam pembelajaran Bahan ajar terdiri dari konsep-konsep dasar atau materi yag baru bagi warga belajar Materi cenderung lebih bersifat informasi Sarana pembelajaran terbatas

Pendekatan

Strategi

Metode

Teknik

Taktik

Model

2. Pendekatan Inquiry Berusaha memberikan kesempatan kepada warga belajar untuk dapat belajar melalui kegiatan pengajuan berbagai permasalahan secara sistematis Cara belajar menggunakan cara penelaahan atau pencarian terhadap suatu objek secara kritis dan analitis. Peran sumber belajar sebagai pembimbing/fasilitator

Pendekatan

Strategi

Metode

Teknik

Taktik

Model

Peserta didik melakukan kegiatan belajar yang beragam Berpartisi aktif Memberikan pengalaman belajar bagi peserta didik dalam menumbuh-kembangkan potensinya Guru berperan sebagai fasilitator, pembimbing dan pemimpin

Pendekatan

Strategi

Metode

Teknik

Taktik

Model

Fungsi pendekatan dalam kegiatan pembelajaran adalah sebagai acuan pengorganisasian bahan ajar yang akan dipelajari oleh peserta didik selama proses pembelajaran. Bahan ajar merupakan uraian materi yang akan diajarkan sebagai sarana untuk mewujudkan ketercapaian kompetensi. Sedangkan proses pembelajaran menunjukan bagaimana upaya guru dalam memfasilitasi peserta didik dalam mewujudkan ketercapaian kompetensi yang diharapkan.

Pendekatan

Strategi

Metode

Teknik

Taktik

Model

Strategi pembelajaran, menurut T Raka Joni adalah ilmu dan kiat dalam memanfaatkan segala sumber yang dimiliki dan/atau yang dapat dikerahkan untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan.

Pendekatan

Strategi

Metode

Teknik

Taktik

Model

Memungkinkan penggunaan berbagai macam sumber belajar, metode dan media pembelajaran Mencerminkan kegiatan belajar yang beragam baik secara individu maupun kelompok Memungkinkan peserta didik belajar bekerja sama dan saling tukar-menukar pengalaman Memotivasi peserta didik untuk mengkaji lebih jauh bahanbahan yang telah dan sedang dipelajari

Pendekatan

Strategi

Metode

Teknik

Taktik

Model

Kedudukan: untuk mengemas atau menata keterlaksanaan berbagai macam metode dan media yang terpilih serta mengorganisasikan bahan ajar dari berbagai sumber dan peserta didik yang belajar sehingga tujuan pembelajaran dapat diwujudkan secara efektif, efisien dan optimal. Fungsi mewujudkan keterlaksanaan berbagai metode terpilih untuk penyajian bahan ajar dengan menggunakan media yang relevan sehingga dapat mencapai tujuan pembelajaran yang diharapkan dalam diri peserta didik.
Pendekatan Strategi Metode Teknik Taktik Model

Pencapaian konsep Pemecahan masalah Pengambilan keputusan Cooperative Learning Pembelajaran Portofolio Analisis nilai Analisis sosial

Pendekatan

Strategi

Metode

Teknik

Taktik

Model

Metode pembelajaran merupakan cara yang memungkinkan peserta didik memperoleh kemudahan dalam rangka mempelajari/membahas bahan ajar yang disampaikan oleh guru sebagai sarana mewujudkan ketercapaian kompetensi

Pendekatan

Strategi

Metode

Teknik

Taktik

Model

Memungkinkan terciptanya kondisi yang kondusif selama proses pembelajaran Memberikan kemudahan bagi peserta didik dalam mempelajari bahan ajar selama proses pembelajaran Memotivasi peserta didik memperoleh pengalaman belajar yang mencakup segenap potensi dirinya secara seimbang

Pendekatan

Strategi

Metode

Teknik

Taktik

Model

Kedudukan: membangun kondisi yang memudahkan untuk memfasilitasi cara belajar peserta didik agar dapat mewujudkan ketercapaian kompetensi yag diharapkan secara efektif, efisien dan optimal. Fungsi: menciptakan kondisi pembelajaran yang memungkinkan bagi peserta didik dalam memperoleh kemudahan dalam mempelajari bahan ajar.

Pendekatan

Strategi

Metode

Teknik

Taktik

Model

Ceramah Tanya Jawab Diskusi Metode pemberian tugas Metode Demonstrasi Kerja Kelompok Karyawisata Simulasi

Pendekatan

Strategi

Metode

Teknik

Taktik

Model

Teknik Pembelajaran adalah cara yang dilakukan seseorang dalam mengimplementasikan suatu metode secara spesifik. Misalkan, penggunaan metode ceramah pada kelas dengan jumlah siswa yang relatif banyak membutuhkan teknik tersendiri, yang tentunya secarateknis akan berbeda dengan penggunaan metode ceramah pada kelas yang jumlah siswanya terbatas.

Pendekatan

Strategi

Metode

Teknik

Taktik

Model

Taktik Pembelajaran merupakan gaya seseorang dalam melaksanakan metode atau teknik pembelajaran tertentu yang sifatnya individual.

Dalam gaya pembelajaran akan tampak keunikan atau kekhasan dari masing-masing guru, sesuai dengan kemampuan, pengalaman dan tipe kepribadian dari guru yang bersangkutan. Dalam taktik ini, pembelajaran akan menjadi sebuah ilmu sekalkigus juga seni (kiat)
Pendekatan Strategi Metode Teknik Taktik Model

You might also like