You are on page 1of 1

MOMEN DIPOL Momen dipol dapat di gunakan salah satunya untuk mengetahui bentuk geometri dari satu molekul.

Contohnya,CO2 memungkinkan untuk membentuk molekul linier dan molekul menekuk. Apabila membentul molekul linier,tidak memiliki momen dipol karena momen ikatan yang bertolak beklakang dan bernilai sama. Dengan demikian momen ikatannya saling meniadakan. Sedangakn apabila membentukmolekul menekuk memiliki momen dipol kedua momen ikatan memiliki nilai. Namun,berdasarkan percobaan,diketahui bahwa karbon dioksida tidak memiliki momen dipol sehingga dapat disimpulkan bahwa bentuk geometri dari CO2 adalah linier. Berikut penjelasan secara gambar :

c
molekul linier

o o

c o

Molekul menekuk

Berikut data yang bisa di gunalan untuk menentukan momen dipol suatu molekul :
MOLEKUL HF HCl HBr HI GEOMETRI LINIER LINIER LINIER LINIER MOMEN DIPOL 1,92 1,08 0,78 0,38 MOLEKUL H2O H2S NH3 SO2 GEOMETRI MENEKUK MENEKUK SEGITIGA PIRAMIDA MENEKUK MOMEN DIPOL 1,87 1,10 1,46 1,60

You might also like