You are on page 1of 6

MAKALAH FONOLOGI

S1 KEWENANGAN TAMBAHAN (S1 KKT) PRODI. PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA UNIVERSITAS NEGERI GORONTALO 2012

KELOMPOK 1 TRANSKRIPSI FONETIK

1. Pengertian Trasnskripsi
Transkripsi adalah penulisan tuturan atau pengubahan teks dengan tujuan untuk menyarankan lafal bunyi, fonem, morfem, atau tulisan sesuai dengaan ejaan yang berlaku dalam suatu bahasa yang menjadi sasarannya. Secara sederhana bisa dikatakan bahwa transkripsi adalah penyalinan bentuk kata melalui wicara kedalam bentuk tulisan. Transkripsi biasanya digambarkan dengan lambang-lambang tertentu.

Menurut Depdikbud (dalam Pateda, 2003:89), transkripsi di bedakan


menjadi empat jenis yaitu, transkripsi berurutan, transkripsi fonemis dan transkripsi fonetis dan transkripsi kasar

2. Transkripsi Fonetik
-Istilah fonetik secara umum didefinisikan sebagai suatu kajian ilmiah tentang bunyi-bunyi suatu bahasa. Dengan demikian kajian ini merupakan cabang dari kajian linguistik seperti halnya morfologi, sintaksis, dan semantik.

- Secara khusus fonetik mengkaji komponen-komonen bunyi suatu bahasa lebih khusus lagi kajian dari aspek fisik dan fungsional. Dengan kata lain, fonetik merupakan suatu keilmuan yang mempelajari penghasilan, penyampaian dan penerimaan bunyi bahasa.

- Transkripsi fonetik merupakan aktivitas mentranskripsikan semua bunyi baik yang membedakan arti maupun tidak. Simbol fonetiknya dituliskan diantara dua kurung siku tegak [].

3. Sejarah Singkat Transkripsi Fonetik


- para pakar linguistic yang bergerak dibidang fonologi membentuk badan dunia yang bergerak dalam bidang bunyi bahasa yang dikenal dengan International Phonetic Association (IPA). - The International Phonetic Association didirikan pertama kali pada tahun 1886. - Pada bulan Mei tahun 1886, mereka pertama kali menerbitan majalah tentang transkripsi fonetik yang diberi nama Dhi Phonetic Titcher.

Otto Jesperson

- Ide untuk menentukan alphabet fonetik yang dapat diterapkan dalam berbagai bahasa dikemukakan oleh Otto Jesperson.

4. Pelambangan Fonetik Menurut IPA


a. Lambang vokal [I] misalnya bahasa Jerman Wie yang artinya bagaimana, [e] misalnya bahasa Jerman Mehr yang artinya lebih. [] misalnya bahasa Inggris Pen yang artinya pena [] misalnya bahasa Jerman Gut yang artinya senang, baik [] misalnya bahasa Inggris cup yang artinya cangkir b. Lambang konsonan [g] misalnya bahasa Inggris get yang artinya menerima [ s] misalnya bahasa Inggris see yang artinya melihat [r] misalnya bahasa Inggris rap yang artinya ketokan [] misalnya bahasa Cekoslowakia r [] misalnya bahasa Inggris thing yang artinya benda

SEKIAN & TERIMA KASIH

You might also like