You are on page 1of 1

TUGAS GEOMETRIK MATA KULIAH: PERENCANAAN GEOMETRIK 1

Jalan yang akan direncanakan merupakan jalan arteri di daerah datar , 2 jalur lalu lintas dengan 4 lajur dan koordinatnya ditampilkan pada Tabel di bawah ini Koordinat TITIK A STA. 0+000 TITIK PI TITIK B Sumbu X 20.150 20.300 21.000 Sumbu y 20.150 20.000 20.150 Sumbu z 250

a. Koordinat titik A diasumsikan berimpit dengan BM 0 sebagai awal proyek di Sta.0+000, dengan koordinat dan elevasi seperti di atas b. Pada Titik PI, direncanakan untuk tikungan pertama dan Titik B, merupakan titik akhir yang ditinjau atau titik akhir proyek serta terletak pada sumbu jalan rencana Rencana Jenis Tikungan yang memenuhi persyaratan perencanaan geometrik Jalan dan berapa total panjang jalannya?

You might also like