You are on page 1of 9

Perkembangan Kepribadian

Masa Remaja dan Masa Dewasa

Masa Remaja
Masa peralihan dari ketergantungan dan
perlindungan dari orang dewasa Usia 12 hingga 17-18 tahun Perubahan fisiologis yang mengarah pada kematangan kematangan fisik dan biologis Perubahan psikologis antara lain anak mulai tidak tergantung dengan orang tua, perhatian hubungan heteroseksual, perasaan frustasi pada ambang kematangan, persiapan menentukan karir

Perubahan biologis
Disebut juga dengan masa pubertas Ditandai dengan perkembangan hormon
pada tubuh Pada anak laki-laki dengan ciri seks primer pertumbuhan gonad atau testes, mimpi basah, ciri seks sekunder : rambut, kulit, kelenjar, otot, suara, benjolan dada.

Pada anak perempuan


Ciri seks primer : matang reproduksi
wanita ditandai dengan datangnya haid Ciri seks sekunder : perubahan pinggul, payudara, rambut, kulit, kelenjar, otot, suara

Perubahan psikologis
Emosi yang tidak stabil : kesulitan untuk
memahami dan mengerti dirinya sendiri Perasaan yang kosong : ketiadaan arah pandangan hidup Masalah otonomi dan disiplin : berkembangnya tanggung jawab dan otonomi Mementingkan diri sendiri : berkembangnya kebutuhan pada remaja

lanjutan
Canggung bergaul dan kaku : akibat dari

perubahan fisik Cita-cita yang tinggi : banyaknya keinginan remaja Membentuk kelompok dan budaya kelompok : remaja mulai mengenal teman sebaya Hubungan heteroseksual : ketertarikan pada lawan jenis akibat peribahan fisik Persiapan pemilihan kerja : pengarah minat remaja

Masa dewasa awal


Individu dianggap dewas jika dia mulai
bertanggung jawab unutk membentuk keluarga dan memelihara secara otonom Pacaran, perkawinan, dan menjadi orang tua Penyesuaian Diri dalam pekerjaan

Masa dewasa tengah


Ditandai dengan status perkawinan,
pekerjaan dan sosial tetap dan sampai masa klimaterik dan menopause Menurunnya kekuatan fisik : ketidak mampuan untuk menghadapi tekanan hidup Perubahan susunan keluarga : berkurangnya anggota keluarga. Masa menopause dan klimaterik

Masa dewasa akhir


Keterbatasan fisik : proses penuaan yabg
ditndai dengan berkurangnya ketajaman pancaindera dan berkurangnya mobilitas Ketergantungan : ketergantungan fisik, ekonomi, dan sosial. Perasaan makin kurang berguna : berkurangnya tanggung jawab Perasaan terisolasi : kehilangan teman, kurangnya mobilitas dan pendapatn yang berkurang menyebabkan ia merasa terisolasi dari hubungan sosial.

You might also like