You are on page 1of 4

Artikel Pola Hidup Sehat

A. Pengertian Pola Hidup Sehat Pasti pikiran kita langsung menerawang & mempresepsikan arti kata tersebut. Sebagian besar manusia, umumnya berpendapat bahwa pola hidup sehat adalah pola hidup yang menjadikan kita lebih sehat dan jauh dari yang namanya penyakit. Pengertian hidup sehat secara umum adalah hidup yang terbebas dari segala problem baik masalah rohani (mental) maupun jasmani (fisik). Disini rohani sengaja saya dahulukan yang berarti jiwa atas jasmani, yang berarti badan. Karena teringat lagu Indonesia Raya. Bangunlah Jiwanya, Bangunlah Badannya. Gangguan rohani, meliputi apa saja yang mengganggu kesehatan kondisi fikran, hati dan jiwa. Gangguan jasmani, meliputi apa saja yang mengganggu fungsi anggota badan kita. Jadi hidup sehat itu tidak hanya sehat jasmaninya saja. Juga kesehatan rohani. Kita sering menjumpai disekitar kita. Banyak orang yang sehat badannya, tapi mentalnya menyedihkan. Jiwanya tidak terurus, sehingga hidupnya carut marut. Kesehatan amat penting untuk meraih kebahagiaan hidup syarat utamanya adalah mereka memiliki kesehatan jasmani dan rohani. B. Ciri ciri Pola Hidup Sehat Kepribadian yang sehat adalah kepribadian yang eimbang, ceria dan bebas dari stress. Seseorang yang dikatakan sehat psikolog dan mencapai kebahagiaan semua dan membutuhkan upaya keras untuk melampaui proses realisasi diri. Orang yang sehat memberi kontribusi besar bagi kebahagiaan dalam kesehatan dan kebahagiaan masyarakat. Sehat Kepribadian Karakteristik Orang dengan kepribadian yang sehat menerima diri mereka seperti mereka, meskipun mereka ingin mengubah bagian dari mereka sendiri. Orang dengan kepribadian yang sehat memiliki kemampuan untuk berkomunikasi dengan siapapun. Dengan menunjukkan pengertian dan kasih sayangnya. Orang yang sehat, cukup kreatif. Mereka memiliki semangat yang luar biasa dan menakjubkan. Mereka kompeten. Meiliki kualitas yang baik. Baik dari segi fisik dan intelektual. Mereka memiliki keyakinan yang besar. Melakukan segala hal sesuai fikiran mereka, karena mereka sangat yain tentang hal itu. Ingin tahu hal yang baru, inovatif. Memiliki logika yang hebat dan keadiran fikiran. Mereka cukup berani. Menghargai kepribadian mereka untuk hal hal yang positif. Membiarkan diri menjadi percaya diri dan terbuka dengan orang yang tepat. Menikmati keberadaan mereka dengan orang lain. Mereka cenderung menghargai kesehatan mereka, harga diri dan kesejahteraan. Menerima orang lain sebagaimana adanya. C. Cara Berpola Hidup Sehat Badan segar bugar merupakan dambaan setiap orang kita bisa meraihnya dengan 3G. Yaitu, Gizi seimbang, Gerak badan dan Gaya hidup sehat. a. Gizi Seimbang Tubuh yang sehat, tidak luput dari asupan gizi. Gizi yang masuk tidak hanya lengkap. Tapi juga seimbang. Jumlah asupan gizi makanan terbagi atas satu batasan maksimum dan minimum. Apabila gizinya kurang bisa menyebabkan Anemia. Sebaliknya apabila gizi kita berlebihan bisa menyebabkan Obesitas, Kolestrol dll. Yang kita butuhkan adalah Gizi Optimal. Yakni tidak kurang dan tidak lebih. b. Gerak Badan Untuk mendapat tubuh yang sehat, ditunjang sengan olahraga atau latihan fisik secara teratur. Hasil penelitian, apabila orang memiliki aktifitas fisik rendah memiliki resiko 2 kali lebih tinggi mengalami kematian premature. c. Gaya Hidup Sehat Gaya hidup sehat diantaranya menerapkan pola hidup sehat. Banyak hal yang dapat kita lakukan seperti menghindari merokok, minuman beralkohol, mengkonsumsi makanan berlemak tinggi dll. Hal lain yang dapat berpengaruh adalah stress. Stress dapat mengakibatkan penyakit secara langsung maupun tidak langsung. Misalnya insomnia atau mempertinggi serangan jantung. D. Tips Berpola Hidup Sehat Untuk mrmpermudah berpola hidup sehat, kami memiliki beberapa tips yang bisa dicoba. Diantaranya : Kurangi makanan berlem ak tinggi. Seperti mentega, santan lebih baik asupan lemak alami. Seperti kacang kacangan atau biji bijian. Hindari bahan

pengawet atau bahan pangan dalam jangka waktu yang panjang. Pilih makanan yang putih atau bewarna dari bahan alami (bukan di bleach). Pilih makanan dari metode memasak dikukus, direbus atau tumis. Karena metode pengolhan juga mempengaruhi. Perbanyak minum air putih. Minimal 8 gelas per hari. E. Manfaat Pola Hidup Sehat Berikut Ini merupakan bebarapa manfaat yang kita dapat, jika seseorang melakukan dan enerapkan pola hidup sehat yang telah dijelaskan pada artikel ini : 1. dapat tidur dengan nyenyak 2. bekerja lebih maksimal serta meningkatkan kinerja 3. dapat belajar dengan baik 4. berfikiran positif dan sehat 5. merasa damai, nyaman dan tentram 6. emiliki penampilan yang sehat 7. mendapat interaksi sosial yang baik 8. lebih percaya diri 9. menghemat pengeluaran untuk kesehatan 10. terhindar dari penyakit

http://qurrotazidna.blogspot.com/2013/02/pendidikan-agama-di-sekolah-terhadap_12.html

Berbicara tentang pola hidup sehat, hal ini tidak hanya memfokuskan pada sumber makanan sehat, namun juga terkait dengan kebiasaan sehat dalam menjalani kehidupan serta tidak kalah penting adalah kepemilikan pola pikir positif. Manusia yang memandang kehidupan dengan lebih optimis, diyakini sangat mempengaruhi kondisi kejiwaan yang pada akhirnya membebaskan mereka dari beban pikiran yang mungkin dialaminya sehingga mampu menghindarkan penyakit yang biasanya juga disebabkan oleh munculnya beban pikiran, stres, dan kecemasaan dalam kehidupan mereka.

http://rahmatps.blogspot.com/2012/05/makalah-olahraga-pola-hidup-sehat.html

Perilaku Hidup Sehat 1. Kebiasaan mandi 2. Menggosok gigi 3. Keramas 4. Cuci tangan 5. Gunting kuku 6. Memakai alas kaki 7. Pemakaian handuk 8. Kebiasaan ganti baju

5. Perilaku Hidup Sehat

1. Kurang (skor 12-15) 2. Cukup (skor 16-18) 3. Baik (skor 19-20)

Perilaku hidup sehat contoh yang masih tergolong kurang penerapannya dalam kehidupan seharihari adalah mencuci tangan sebelum makan menggunakan air bersih dan sabun serta menggunting kuku minimal seminggu sekali. Mencuci tangan dengan air bersih dan sabun dapat membunuh beberapa bakteri penyebab penyakit (WHO 1988), namun tidak semua contoh dapat mempraktikkannya. Terkadang contoh sudah merasa cukup mencuci tangan hanya dengan menggunakan air saja. Adapun perilaku hidup sehat yang selalu dila- kukan oleh seluruh contoh adalah menggosok gigi dengan menggunakan pasta gigi.

PENGETAHUAN GIZI DAN KESEHATAN, PERILAKU HIDUP SEHAT, SERTA KARAKTERISTIK LINGKUNGAN FISIK RUMAH HUBUNGANNYA DENGAN KELUHAN KESEHATAN SOPIR ANGKOT

(The Correlation Between Nutrition and Health Knowledge, Behavior of Healthy Life, and Physical Characteristic of The House Towards Health Sighs of Public Transportation Driver)

Arina Rizkiana1 , Siti Madanijah2* , dan Yekti Hartati Effendi

PHBS di Rumah Tangga adalah upaya untuk memberdayakan anggota rumah tangga agar tahu, mau dan mampu melaksanakan perilaku hidup bersih dan sehat serta berperan aktif dalam gerakan kesehatan di masyarakat. PHBS di Rumah Tangga dilakukan untuk mencapai Rumah Tangga Sehat.

Rumah Tangga Sehat adalah rumah tangga yang melakukan 10 (sepuluh) PHBS di Rumah Tangga yaitu : 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. Persalinan ditolong oleh tenaga kesehatan Memberi ASI ekslusif Menimbang bayi dan balita Menggunakan air bersih Mencuci tangan dengan air bersih dan sabun Menggunakan jamban sehat Memberantas jentik di rumah Makan buah dan sayur setiap hari Melakukan aktivitas fisik setiap hari Tidak merokok di dalam rumah

(Sumber referensi : Buku Saku Rumah Tangga Sehat dengan PHBS, Pusat Promosi Kesehatan, Depkes RI, Jakarta, 2007, hal.2)

http://pedukasikesehatan.blogspot.com/2012/05/10-indikator-pola-hidup-bersih-dan.html

You might also like