You are on page 1of 9

PENUGASAN PESERTA STUDENT DAY 2012 Tugas Individu

1. Potret Udayana (Realitas Kampus Universitas Udayana) (dikumpul 25 Agustus 2012. Tugas terdiri dari: Foto yang diambil dari sudut/ tempat/kegiatan yang terdapat di kampus Universitas Udayana. Penjelasan maksimal sebanyak 1 halaman A4 (termasuk foto). Berisi deskripsi tentang lokasi atau keadaan/ kejadian tersebut serta kritik mengenai foto yang diambil dan diketik.

Dicetak menggunakan kertas ukuran A4. Margin Normal (2,5 cm dari tepi kiri dan 2, 5 cm dari kanan, 2,5 cm untuk tepi atas serta bawah kertas). Paragraf rata kanan- kiri (Justify). Identitas peserta terletak di kanan atas, dengan font times new roman (TNR) 12pt , spasi 1,5pt. Terdiri dari : Nama Gugus/No Absen Judul tulisan bebas, baik menggambarkan isi atau hal unik didalam tulisan font times new roman (TNR) ukuran 14pt, spasi 1,5 pt, judul di ketik tebal (Bold). Foto ukuran proporsional, dapat dicetak ukuran maks 2R dan ditempelkan pada lembar tugas. dicetak bersama pada lembaran tugas.

Penjelasan maksimal sebanyak 1 halaman A4 (termasuk foto). Berisi deskripsi tentang lokasi atau keadaan/ kejadian tersebut serta kritik mengenai foto yang diambil dan diketik.

Huruf yang dianjurkan ialah Times New Roman dengan font 12 (atau Arial 11) untuk teks. Setiap awal paragraf dimulai dengan menjorok 1 cm.

2. Tulisan Mengenal Diri Sendiri (dikumpul 25 Agustus 2012) Tulisan dapat berbentuk opini atau essai. Dimana di dalamnya menceritakan pribadi anda (ketakutan, hal yang menurut anda menarik, dsb), potensi, kelemahan, serta minat yang dimiliki, serta hubungan studi dengan potensi/ minat anda. Tulisan dapat ditambah dengan foto, grafik, tabel, atau bentuk yang dapat memperkaya penjelasan anda, antara lain tentang: a. Deskripsi tentang kepribadian diri anda sendiri dan seberapa besar anda mengenal diri anda b. Hal-hal yang ingin dilakukan dan minat terhadap hal-hal tertentu c. Potensi diri serta kekurangan. d. Kesesuaian antara minat dengan pilihan program studi yang telah diperoleh dan bagaimana cara bertanggung jawab terhadap itu semua. Tugas dicetak menggunakan kertas ukuran A4. Margin Normal (2,5 cm dari tepi kiri dan 2, 5 cm dari kanan, 2,5 cm untuk tepi atas serta bawah kertas). Paragraf rata kanan- kiri (Justify). Identitas peserta terletak di kanan atas, dengan font times new roman (TNR) 12pt, spasi 1,5pt. Terdiri dari : Nama Gugus/No Absen

Judul tulisan bebas, baik menggambarkan isi atau hal unik didalam tulisan font times new roman (TNR) ukuran 14pt, spasi 1,5 pt, judul di ketik tebal (Bold). Huruf yang dianjurkan ialah Times New Roman dengan font 12 (atau Arial 11) untuk teks.

Setiap awal paragraf dimulai dengan menjorok 1 cm.

3. Tulisan Mengenai Tokoh Panutan / Dikagumi (dikumpul 25 Agustus 2012) Tulisan tersebut berisi penjelasan tentang seorang tokoh yang sangat dikagumi dan alasan mengapa menjadikannya sebagai panutan hidup. Tokoh tersebut bersifat bebas dan memiliki nilai sendiri serta menginspirasi diri anda. Di dalam tulisan berisi Foto tokoh , yang berukuran Proporsional, terletak di kiri teks. diprint pada lembaran tugas Tulisan tersebut dikumpul dengan ketentuan minimal 1 halaman & maksimal sebanyak 2 halaman. Menggunakan kertas ukuran A4. Margin Normal (2,5 cm dari tepi kiri dan 2, 5 cm dari kanan, 2,5 cm untuk tepi atas serta bawah kertas). Paragraf rata kanan- kiri (Justify). Identitas terletak di kanan atas, dengan font times new roman (TNR) 12pt , spasi 1,5pt. Terdiri dari : Nama Gugus/No Absen

Judul tulisan bebas, baik menggambarkan isi, atau hal unik didalam tulisan, font TNR 14pt, spasi 1,5pt Tulisan/isi dengan font times new roman(TNR) 12pt , spasi 1,5pt.maks 2 halaman A4.

4. Buku (dikumpul 26 Agustus 2012) Peserta mengumpulkan sebuah buku yang sesuai dengan tema: - Gugus 1-4 Politik

- Gugus 5-8 - Gugus 9-12

Sejarah, Budaya dan Sosial Ekonomi

- Gugus 13-16 Teknologi Informasi - Gugus 17-20 Pendidikan dan lingkungan

Tugas Kelompok (DIKUMPUL TANGGAL 25 AGUSTUS 2012)

Usulan Kegiatan Sosial


Proyek sosial merupakan sebuah rencana suatu kegiatan untuk meyelesaikan sebuah permasalahan disekitar kita. Proyek tersebut merupakan sebuah jawaban. Membangun sebuah proyek sosial merupakan gabungan kecerdasan intelektual, emosional, empati, dan kreatifitas membangun solusi konkrit. Project sosial tidak terbatas pada menjawab permasalahan lingkungan dan alam. Dapat juga masalah sosial masyarakat, kemiskinan, pengembangan ilmu pengetahuan dan Sains, maupun yang lain. Penugasan proyek sosial tahun ini ada didalam penugasan MABA (mahasiswa baru) 2012, merupakan rencana sebuah kegiatan sosial dimana terdapat masalah sebagai latarbelakangnya. Kegiatan sosial/ project sosial ini dapat berupa kegiatan penyuluhan, maupun kegiatan yang dibuat bersama masyarakat. Nantinya kegiatan tersebut memberikan dampak positif bagi masyarakat/ komunitas. Dapat pula sebuah kegiatan maupun program yang sederhana, karena hal hal kecil merupakan awal sesuatu yang besar. 1. Kriteria Proposal kegiatan dikerjakan 10 orang mahasiswa yang merupakan anggota dari satu gugus. Pembagian kelompok dilakukan bersamaan dengan pembagian Gugus Student Day pada tanggal 10 agustus 2012. (untuk no.telepon masing masing anggota kelompok akan disertakan pada saat pengumuman gugus).

Kelompoknya dibagi berdasarkan gugus, dimana satu gugus berisi kurang lebih 200 orang dan dibagi berdasarkan no Absen peserta misal 1-10,11-20, dan seterusnya.

Satu kelompok dipimpin seorang ketua (ditunjuk berdasarkan no absen gugus yang awal antara kelompoknnya misal no absen 1, 11, 21, 31, dst) .

Ketua kelompok bertugas mengumpulkan seluruh anggotanya untuk mengerjakan tugas kelompoknnya. Serta tugas dari ketua kelompok adalah menilai kontribusi/ keikutsertaan anggota kelompok.

Tugas kelompok dapat bertatap muka, maupun dapat dunia maya (via fb, email, google docs, dll) untuk mengerjakan tugas masing- masing.

Jumlah halaman maksimun yang di perkenankan adalah 15 (Lima belas) halaman terhitung dari (Judul sampai dengan daftar pustaka) tidak termasuk cover dan lampiran.

Proposal kegiatan tersebut terdiri dari beberapa bagian (dijelaskan dalam point 2 struktur usulan), antara lain: a) Judul b) Latar Belakang Masalah c) Perumusan Masalah d) Tujuan e) Luaran Yang Diharapkan f) Kegunaan g) Tinjauan Pustaka/ Gambaran Umum Rencana Usaha/ Gambaran Umum Masyarakat Sasaran h) Metode Pelaksanaan i) Jadwal Kegiatan j) Rancangan Biaya k) Daftar Pustaka l) Lampiran

2. STRUKTUR USULAN/ PROPOSAL. Struktur usulan/ proposal merupakan gambaran tentang hal-hal apa saja yang ada dalam pembuatan rencana kegiatan sosial. Dimana hal-hal tersebut merupakan syarat kelengkapan yang harus ada dalam sebuah proposal proyek tersebut. struktur tersebut berdasarkan pada pembuatan PKM (Program Kreativitas Mahasiswa) namun terdapat beberapa perubahan karena di buat untuk penugasan mahasiswa baru 2012. Berikut merupakan bagian dari proposal kegiatan sosial tersebut, antara lain: A. Judul judul kegiatan hendaknya singkat dan spesifik, tetapi cukup jelas menunjukkan dan memberi gambaran mengenai kegiatan sosial/ proyek sosial yang diusulkan. B. Latar Belakang Masalah Latar belakang masalah berisikan akan uraian tentang kenapa hal/ proyek sosial tersebut penting untuk diusulkan. Serta terdapat penjelasan mengenai identifikasi masalah yang akan dicari solusinya melalui kegiatan yang direncanakan. Dalam latar belakang juga berisi peluang dari kegiatan ini untuk dijalankan serta gambaran masyarakat /wilayah (baik potensi wilayah, baik fisik, sosial dan ekonomi, maupun lingkungan) yang sesuai dengan kegiatan yang akan dilakukan. C. Perumusan Masalah Rumusan jelas tentang permasalahn yang ingin diteliti/ diselesaikan. Permassalahan tersebut dapat bersumber dari literatur (buku, jurnal ilmiah, lain-lain), keingin tahuan mahasiswa, persoalan masyarakat dan kebutuhan masyarakat umum, masyarakat usaha, dll. Terdapat kejelasan tentang prioritas masalah yang akan diselesaikan. Perumusan masalah tidak harus dalam bentuk pertannyaan. D. Tujuan Berikan pernyataan yang singkat mengenai tujuan dilaksanakannya sebuah kegiatannya. Juga dapat merupakan tujuan / kondisi baru yang diharapkan terwujud setelah kegiatan atau proyek sosial ini nantinya. Diharapkan tujuannya jelas sehingga mampu merumuskan indikator keberhasilannya.

E. Luaran yang Diharapkan Luaran merupakan bentuk hasil apakah yang diharapkan. Apakah berbentuk usulan kegiatan, rencana, atau bentuk gagasan yang nantinya mampu menyelesaikan permasalahan sosial yang memnjadi fokus kegiatan. F. Kegunaan Manfaat yang diperoleh bagi penulis, dan masyarakat setelah kegiatan ini selesai. Dengan kata lain apa yang akan didapatkan oleh penulis maupun masyarakat jika kegiatan ini selesai. G. Tinjauan Pustaka/ Gambaran Umum Rencana Usaha/ Gambaran Umum Masyarakat Sasaran Uraian atau pejelasan mengenai kondisi lingkungan, baik usaha, maupun gambaran keadaan masyarakat sasaran . Berisikan tentang dampak dari permasalahan yang dihadapi sehingga usulan kegiatan ini tepat untuk dilaksanakan. H. Metode Pelaksanaan Uraian tentang metode yang akan dlaksanakan merupakan teknik, cara, atau tahapan pekerjaan dalam menyelesaikan permasalahan dan sekaligus pencapaian tujuan proyek sosial ini. Untuk proposal kegiatan ini juga mencantumkan indikator keberhasilan . Setidaknya uraian singkat bagaimana proyek tersebut dikatakan berhasil. Baik berisi indikator jangka panjang maupun pendek, terkait perubahan atau sinyal perubahan yang terjadi setelah kegiatan tersebut mulai sampai seterusnya. I. Jadwal Kegiatan Jadwal kegiatan meluputi kegiatan persiapan pelaksanaan program berbentuk rincian berapa lama kegiatan tersebut akan berlangsung. Jadwal tersebut mengacu pada metode pelaksanaan (point H). Untuk menghindari keterikatan waktu pelaksaan pada periode tertentu, usahakan tidak menggunakan nama bulan secara eksplisit (seperti bulan Januari, februari, dan seterusnya) melainkan kata bulan ke- 1, bulan ke-2, minggu ke-1, hari ke-1 J. Rancangan Biaya Rencana biaya yang diajukan merupakan belanja bahan yang habis pakai, peralatan penunjang program, perjalanan dan lain-lain. Buatlah dalam bagan atau cara yang sederhana, dapat berupa cek list.

Contoh : Kegiatan proyek sosial bakti sosial pembersihan pantai. Yang kita perlukan antara lain: sewa truck sampah 2 buah @1 truck Rp. 100.000 20 pack plastik besar @1 pack isi 20 Rp 20.000 Rp. 200.000,Rp. 400.000,-

K. Daftar Pustaka Berisikan daftar informasi tentang pustaka/ buku/ literatur/ tulisan yang menjadi rujukan dalam tulisan. Setiap rujukan harus muncul dalam daftar pustaka. Untuk daftar pustaka mengacu pada penulisan daftar pustaka pada umumnya. Yaitu: Nama akhir, nama depan . tahun terbitnya buku. judul buku/ literatur. Tempt terbit : nama penerbit (GrinspoonL, BakalarJB. 1993. Marijuana: the Forbidden Medicine. London: YaleUnivPress.) Untuk rujukan dari Internet, yaitu: link internet/ rujukannya. Tanggal akses. (http://pelitaku.sabda.org/memahami_struktur_karya_tulis_ilmiah. Tanggal akses 20 mei 2012).

L. Lampiran Berisikan nama dan informasi mengenai penulis/ anggota kelompok, serta kontribusi pada kelompok. Bagian dari informasi penulis/ anggota kelompok, antara lain: Nama, Nim , Gugus, No Absen, Komentar akan kontirbusinya dalam kelompok (diisi oleh ketua kelompok) .

3. PERSYARATAN PENULISAN: - Naskah ditulis mengunakan Bahasa Indonesia yang baik, jumlah halaman maksimun yang di perkenankan adalah 15 (Lima belas) halaman terhitung dari (latar berlakang sampai dengan daftar pustaka) tidak termasuk judul serta lampiran.

Bahasa Indonesia yang digunakan hendaknya baku dengan tata bahasa dan ejaan yang disempurnakan, sederhana, jelas, satu kesatuan, mengutamakan istilah yang mudah dimengerti, tidak menggunakan singkatan seperti tdk, tsb, yg, dgn, dll., dsb.

4. FORMAT PENULISAN Menggunakan kertas ukuran A4. Huruf yang dianjurkan ialah Times New Roman dengan font 12 (atau Arial 11) untuk teks. Judul bab menggunakan huruf dengan font Times New Roman 14 sedangkan judul sub bab dan sub-subbab dengan font seperti teks yaitu font 12. Sesuaikan ukuran untuk tipe Arial. Semua judul diketik tebal. Naskah diketik dengan spasi 1,5 Margin Normal (2,5 cm dari tepi kiri dan 2, 5 cm dari kanan, 2,5 cm untuk tepi atas serta bawah kertas). Setiap awal paragraf dimulai dengan menjorok 1 cm. Paragraf rata kanan- kiri (Justify).

You might also like

  • PERATURAN_GEDUNG_INDONESIA_1983
    PERATURAN_GEDUNG_INDONESIA_1983
    Document9 pages
    PERATURAN_GEDUNG_INDONESIA_1983
    siti_aminah_25
    100% (1)
  • Neww
    Neww
    Document1 page
    Neww
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • Tugas 01
    Tugas 01
    Document8 pages
    Tugas 01
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • Neww
    Neww
    Document1 page
    Neww
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • Penilaian Kelayakan Usaha
    Penilaian Kelayakan Usaha
    Document9 pages
    Penilaian Kelayakan Usaha
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • Tugas 03
    Tugas 03
    Document3 pages
    Tugas 03
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • Tugas Kwu
    Tugas Kwu
    Document14 pages
    Tugas Kwu
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • Tugas 02
    Tugas 02
    Document4 pages
    Tugas 02
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • Tugas 01
    Tugas 01
    Document8 pages
    Tugas 01
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • Ts KKN Gulinten
    Ts KKN Gulinten
    Document4 pages
    Ts KKN Gulinten
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • Penilaian Kelayakan Usaha
    Penilaian Kelayakan Usaha
    Document9 pages
    Penilaian Kelayakan Usaha
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • Syarat Yudisium New41
    Syarat Yudisium New41
    Document1 page
    Syarat Yudisium New41
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • Data Dosen Teknik Sipil
    Data Dosen Teknik Sipil
    Document6 pages
    Data Dosen Teknik Sipil
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • Pembatas
    Pembatas
    Document9 pages
    Pembatas
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • Teknik Jembatan Print
    Teknik Jembatan Print
    Document14 pages
    Teknik Jembatan Print
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • Pembatas
    Pembatas
    Document6 pages
    Pembatas
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • 6 Cover
    6 Cover
    Document13 pages
    6 Cover
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • Penilaian Kelayakan Usaha
    Penilaian Kelayakan Usaha
    Document9 pages
    Penilaian Kelayakan Usaha
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • Peng Hijau An
    Peng Hijau An
    Document1 page
    Peng Hijau An
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • 8 Cover Biru
    8 Cover Biru
    Document11 pages
    8 Cover Biru
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • Peng Hijau An
    Peng Hijau An
    Document1 page
    Peng Hijau An
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • Ts KKN Gulinten
    Ts KKN Gulinten
    Document4 pages
    Ts KKN Gulinten
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • Mekanika Tanah dan Rekayasa Geoteknis
    Mekanika Tanah dan Rekayasa Geoteknis
    Document1 page
    Mekanika Tanah dan Rekayasa Geoteknis
    wan_putrasun
    No ratings yet
  • Laporan KK Dampingan
    Laporan KK Dampingan
    Document12 pages
    Laporan KK Dampingan
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • Gording 1
    Gording 1
    Document10 pages
    Gording 1
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • Laporan Tong Sampah
    Laporan Tong Sampah
    Document2 pages
    Laporan Tong Sampah
    Ikomang Giya Pramardika
    0% (1)
  • Absen Program Pelatihan LPD
    Absen Program Pelatihan LPD
    Document2 pages
    Absen Program Pelatihan LPD
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • 9 Cover Punggung
    9 Cover Punggung
    Document2 pages
    9 Cover Punggung
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • Jadwal Kuliah
    Jadwal Kuliah
    Document1 page
    Jadwal Kuliah
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet
  • TPP Batimetri
    TPP Batimetri
    Document12 pages
    TPP Batimetri
    Ikomang Giya Pramardika
    No ratings yet