You are on page 1of 2

Membuat Game Sederhana Dengan Visual Basic 6.

0 Mungkin bagi sebagian orang bermain game adalah hal yang menyenangkan dan bagi sebagian yang lain adalah hal yang tak berguna. Tidak ada yang akan menyalahkan pendapat mereka. Tapi bagaimana jika kita sendiri yang mencoba membuat game untuk kita mainkan sendiri.(meski belajar dari orang lainHehe he.Sama!) Tentu akan ada sensasi yang berbeda. Yap kita akan coba melakukannya dengan visual basic. Sebelum melangkah lebih jauh,ada baiknya anda terlebih dahulu membaca artikel terkait: Membatasi Penggunaan karakter pada Textbox (Visual Basic 6.0) Hanya Angka Yang Bisa (Tips dan Trik Visual Basic 6.0) Jika sudah,kita akan lanjut ke sesi selanjutnya. Langkah-langkahnya seperti biasa lihat dibawah: -buka program visual basic -pada form tambahkan sebuah shape(atur sendiri propertisnya),2 buah label,sebuah textbox dan 3 buah command button. -atur tampilanya seperti gambar diatas (bisa juga sesuai keinginan anda). -buka jendela code dan ketikan listing proram berikut:

Gambar.2 listing Program -selanjutnya jalankan program anda. Silakan bermain dengan game buatan sendiri.

Download artikel ini: Membuat Game Sederhana Dengan Visual Basic 6.0.zip Download source code " acak.zip" Artikel terkait: Membatasi Penggunaan karakter pada Textbox (Visual Basic 6.0) Hanya Angka Yang Bisa (Tips dan Trik Visual Basic 6.0)

You might also like