You are on page 1of 3

0

Lainnya

Blog Berikut

Buat Blog

Masuk

My Project in South Aceh - Prosperity Resources Ltd.

Laman
Tulisan Singkat

Minggu, 06 Mei 2012 Tipe-tipe Urat Pada Endapan Porfiri

Cari Blog Ini


Cari

Arsip Blog
2012 (5) Desember (1) Mei (3) Cara mengenali batuan alterasi (How to know alter... Tipe-tipe Urat Pada Endapan Porfiri Cara Sederhana Identifikasi Endapan Skarn di Lapan... Maret (1) 2011 (12) 2010 (1) 2009 (3) 2008 (7)

Pada tulisan kali ini bloger akan berbagi sedikit pengetahuan tentang macam-macam vein yang biasanya terdapat pada endapan porfiri. Pengetahuan ini sebagain besar saya pelajari dari tulisan Corbett dan Leach. Sebagian lagi saya pelajari pada saat saya mengerjakan projek porfiri di Ujung sumatera nan jauh disana (red; Tapak Tuan). Tipe-tipe urat kuarsa pada endapan porfiri menurut Gustafson dan Hunt adalah sebagai berikut: 1. A Vein (urat A) Vein terbentuk di awal-awal, biasasnya vein ini bersegmen dan orientasi tidak jelas, mengandung 90-95 % kuarsa. Vein ini terbentuk pada suhu yang tinggi. 2. B vein (urat B) Vein ini tersusun oleh mineral kuarsa dengan ukuran kristal kasar (>1mm) dan salinitas tinggi, sebagian memiliki struktur cockscomb. Pada umumnya urat ini berlaminasi, dan terdapat penjajaran mineral lain (ex. sulfida chalcopyrite) pada bagian tengah vein. Overprinting dan stockwork sangat intensif. Mineral sulfida seperti pyrite, chalcopyrite, dan bornite pada umumnya hadir pada vein ini. 3. D vein (urat D) Vein terdiri dari kuarsa dengan bentuk kristal, dan memiliki salinitas yang rendah. Kuarsa berasosiasi dengan serisit, terbentuk belakangan. Lebar vein bisa mencapai 1 meter, bahkan lebih dari 1 meter. Asosiasi kuarsa dengan chalcopyrite, tennanite, enargite, bornite, sphalerite, galena, dll. Ada juga yang mengelompokkan urat kuarsa pada endapan porfiri menjadi 5 jenis. Pembagian ini terkait juga dengan waktu pembentukan dan suhu pada saat vein terbentuk. Penjelasannya adalah sebagai berikut: Terbentuk awal (Prograde-suhu tinggi) 1. A vein (urat A) Ptymatic dismembered ( Gustafson dan Hunt) 2. M vein (urat M) Pada vein tipe M ini mineral yang berasosiasi adalah; magnetite +/kuarsa + actinolite + anhydrite + biotite (initial alteration) 3. A vein (urat A) Pada vein tipe A, mineral-mineral yang berasosiasi adalah kuarsa

Mengenai Saya
azim aku adalah aku dan tetap menjadi aku sampai kapanpun... Lihat profil lengkapku

Exploration Geologist

Cu-Au Project in

South Aceh

Entri Populer

dengan kilap kaca + magnetite 4. B vein (urat B) Vein ini berbentuk stockwork, dan berlapis-lapis, pada bagian tengah berstruktur comb, berlaminasi, dan mengalami reaktivasi. 5. D vein (urat D) alterasi serisit dan mengandung mineral-mineral sulfida. Berikut foto-foto jenis-jenis vein (diambil dari koleksi Corbett dan Leach). Semoga ilmunya berguna...

Mineralogi : Cara sederhana mengindentifikasi dan mengetahui nama mineral Kata-kata mineral sangat terkenal dan sering kita dengar, tapi tidak semua orang tahu pengertiannya. Mineral bukan hanya terdapat di air min...

Pemboran (drilling) Belajar ilmu geologi di teknik geologi UGM bukan melulu belajar ilmu geologi murni. Di semestersemester akhir pelajaran tentang aplikasi il... Tipetipe Urat Pada Endapan Porfiri Pada tulisan kali ini bloger akan berbagi sedikit pengetahuan tentang macammacam vein yang biasanya terdapat pada endapan porfiri. Pengetah... Cara

Diposkan oleh azim di 18.56

Tidak ada komentar:


Poskan Komentar

Posting Lebih Baru

Beranda

Posting Lama

Langganan: Poskan Komentar (Atom)

mengenali batuan alterasi (How to know alteration rocks) Beberapa pertanyaan yang sering muncul bagi seorang geologist yang baru lulus terkait alterasi adalah sebagai berikut: 1. Batu ini sudah ... Endapan Skarn (Skarn Deposit) Cerita kali ini adalah tentang salah satu jenis endapan mineral yang sangat penting di dunia, yaitu ENDAPAN SKARN yang dalam bahasa Inggris ...

Template Picture Window. Diberdayakan oleh Blogger.

You might also like