You are on page 1of 21

Asim Sulistyo, S.Pd.

132 171 633

Jalan : KI. HADJAR DEWANTARA NO. 1 WIRO, BAYAT, KLATEN 57462


TELEPON (0272) 3101206

1 Laboratorium Komputer SMP Negeri 3 Bayat


Jalan : Ki. Hadjar Dewantara No. 1, Wiro, Bayat, Klaten (0272) 3101206
Kata Pengantar

Puji syukur kami panjatkan Kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah

melimpahkan rahmat dan hidayahNya, sehingga kami dapat menyelesaikan

penyusunan buku panduan belajar komputer program Microsoft Excel ini.

Buku ini sebagai modul atau panduan dalam belajar komputer program

Microsoft Excel untuk tingkat pemula yang dirancang khusus untuk pengajaran

praktikum komputer dengan pendekatan Contectual Teaching And Learning pada

Laboratorium Komputer SMP Negeri 3 Bayat, Klaten.

Penyusunan buku ini masih sangat sederhana yang bersumber dari

beberapa buku, nara sumber (rekan-rekan) dan pengalaman belajar. Kami menyadari

buku ini masih jauh dari sempurna namun saran dan kritik selalu kami harapkan.

Klaten, 10 September 2006


Penyusun,

Buka halaman 17 – 18 dan buktikan di depan komputer


2 Laboratorium Komputer SMP Negeri 3 Bayat
Jalan : Ki. Hadjar Dewantara No. 1, Wiro, Bayat, Klaten (0272) 3101206
DAFTAR ISI

Halaman Judul
Kata Pengatar
Daftar Isi

Pendahuluan------------------------------------------------------------------------------------------ 1
1. Menu File---------------------------------------------------------------------------------------- 1
2. Menu Edit---------------------------------------------------------------------------------------- 1
3. Menu View-------------------------------------------------------------------------------------- 2
4. Menu Insert-------------------------------------------------------------------------------------- 2
5. Menu Format------------------------------------------------------------------------------------ 2
6. Menu Tool--------------------------------------------------------------------------------------- 2
7. Menu Data--------------------------------------------------------------------------------------- 3
BAGIAN-BAGIAN MICROSOFT EXCEL
1. Aplication Control Menu Box-----------------------------------------------------------------3
2. Menu Bar---------------------------------------------------------------------------------------- 4
3. Title Bar------------------------------------------------------------------------------------------ 4
4. Tool Bar------------------------------------------------------------------------------------------ 4
5. Status Bar---------------------------------------------------------------------------------------- 4
6. Standard Toolbar-------------------------------------------------------------------------------- 4
7. Standard Formating----------------------------------------------------------------------------- 5
MEMBUAT BERKAS BARU DENGAN PROGRAM PENGOLAH ANGKA
A. Mengaktifkan Program------------------------------------------------------------------------ 6
B. Elemen-Elemen Dasar Jendela Kerja Microsoft Excel------------------------------------ 6
C. Membuka Workbook atau Worksheet Baru------------------------------------------------- 6
D. Mengisi Sel dengan Data Pada Worksheet-------------------------------------------------- 6
E. Mengatur Halaman dan Mencetak Worksheet---------------------------------------------- 7
F. Menyimpan Dokumen------------------------------------------------------------------------- 7
G. Mengakhiri Proses dengan Microsoft Excel------------------------------------------------ 7
H. Mematikan Komputer-------------------------------------------------------------------------- 7
MEMODIFIKASI BERKAS DENGAN PROGRAM PENGOLAH ANGKA
A. Membuka Kembali Workbook atau Worksheet-------------------------------------------- 8
B. Mengedit WorkSheet-------------------------------------------------------------------------- 8
C. Mengubah Bentuk dan Ukuran Huruf------------------------------------------------------- 8
D. Membuat Grafik-------------------------------------------------------------------------------- 8
E. Mengubah Ukuran Kertas, Margin dan Orientasi Halaman------------------------------ 8
F. Penggunaan Fasilitas Print Preview---------------------------------------------------------- 8
MENERAPKAN FORMULA & FUNGSI SEDERHANA UNTUK MEMANIPULASI DATA
A. Membuat/Menggunakan Rumus Dalam Sell------------------------------------------------ 11
B. Penggunaan Fungsi----------------------------------------------------------------------------- 11
1. Fungsi Matematik-------------------------------------------------------------------------- 11
2. Fungsi Statistik----------------------------------------------------------------------------- 12
3. Fungsi Logika IF--------------------------------------------------------------------------- 13
4. Fungsi Khusus------------------------------------------------------------------------------ 13
MENGGABUNGKAN PROGRAM PENGOLAH KATA & PROGRAM PENGOLAH ANGKA
A. Memasukan/menyisipkan dan Meng-edit Berkas Pengolah Angka ke Dalam
Pengolah Kata----------------------------------------------------------------------------------- 14
B. Menyajikan Grafik Pengolah Angka ke dalam Program Pengolah Kata--------------- 14
Word Art--------------------------------------------------------------------------------------------- 15
Clip Art ( Insert Picture ) -------------------------------------------------------------------------- 15
Toolbar Word Art----------------------------------------------------------------------------------- 16
Toolbar Picture-------------------------------------------------------------------------------------- 16
Belajar Microsoft Excel---------------------------------------------------------------------------- 17
Bekerja Dengan Tombol Shortcut---------------------------------------------------------------- 18

3 Laboratorium Komputer SMP Negeri 3 Bayat


Jalan : Ki. Hadjar Dewantara No. 1, Wiro, Bayat, Klaten (0272) 3101206
MICROSOFT EXCEL

A. Pendahuluan.
Baru-baru ini program pengolah angka yang paling dikenal oleh masyarakat adalah Microsoft
Excel. Microsoft Excel ini dirancang untuk pengolah data, laporan keuangan, penggajian, grafik
dan lainnya.
Microsoft Eexcel disempurnakan dengan berbagai tampilan seperti Microsoft Word, Microsoft
Acces, Microsoft Power Point dan Microsoft Excel versi terbaru 2003 ke atas.

B. Perangkat Lunak Sistem Operasi dan Program Aplikasi Pengolah Angka.


System operasi di lingkungan PC (Personal Computer) yang paling dikenal dewasa ini adalah
Windows dan Linux. Windows terdiri dari Windows 95, Windows 98, Windows Me, Windows
NT, Windows 2000 dan Windows XP.
Dalam system Windows perangkat yang paling dikenal adalah Microsoft Word, Microsoft
Acces, Microsoft Power Point, Microsoft Outlook termasuk Microsoft Excel sebagai pengolah
angka.

C. Kegunaan Program Pengolah Angka.


Perangkat lunak (software) Microsoft Excel dapat digunakan untuk berbagai kebutuhan antara
lain membuat tabel, grafik, dokumen, penghitungan rumus, statistik dan lainnya. Proses
perbaikan dan penggandaan dapat juga dilaksanakan dalam waktu yang cukup cepat.

D. Mengidentifikasi Letak Program Pengolah Angka.


Letak program pengolah angka / Microsoft Excel dalam system windows dapat diikuti langkah-
langkah sebagai berikut :
Untuk dapat mengetahui letak Microsoft Excel dapat mengklik Star lalu All Program.

E. Mengidentifikasi Menu dan Letak Icon Beserta Fungsinya.


Pada tampilan program Microsoft Excel terdapat lajur menu sebagai berikut :
1. Menu File
Berisi daftar perintah untuk mengolah data yang akan kita buat yaitu :

New… -Membuat buku kerja/file baru


Open… -Membuka sebuah buku kerja/file yang telah dibuat
Close.. -Menutup buku kerja aktif
Save -menyimpan buku kerja/file
Save as -Menyimpan buku kerja dengan nama lain
Save as Web Page… -Menyimpan buku kerja sebagai halaman Web
Save Workspace -Menyimpan buku kerja melalui jendela Workspace
Search… -Mencari file/buku kerja Excel
Web Page Preview -Melihat buku kerja sebagai halaman Web ke layar
Pege Setup… -Menentukan setting hasil cetakan ke halaman kertas
Print area -Menentukan bagian buku kerja yang akan dicetak
Print Preview -Menampilkan hasil cetakan ke layar computer
Print….Ctrl+P -Mencetak buku/file kerja
Send To -Mengirim buku kerja/file ke aplikasi lain
Properties -Properti buku kerja/file.

2. Menu Edit
Berisi daftar perintah menyunting buku kerja yaitu :

Cut -Memotong suatu bagian buku kerja ke dalam clipboard


Copy -Menyalin suatu bagian buku kerja ke dalam clipboard
Office Clipboard -Clpiboard khusus untuk aplikasi Office
Paste -Menempatkan isi cipboard ke buku kerja/file
Paste Special -Paste dalam pilihan tertentu
Fill -Membuat urutan data masukan
Clear -Membersihkan isi buku kerja
4 Laboratorium Komputer SMP Negeri 3 Bayat
Jalan : Ki. Hadjar Dewantara No. 1, Wiro, Bayat, Klaten (0272) 3101206
Delete -Menghapus isi suatu kolom/baris
Delete Sheet -Menghapus lembar kerja/sheet pilihan
Move or Copy Sheet -Memindah lembar kerja dalam buku yang sama ke buku lain
Find -Mencari suatu data dalam lembar kerja
Replace -Mencari sekaligus mengganti data dalam lembar kerja
Go To -Menuju ke alamat sel tertentu.

3. Menu View
Ini untuk menentukan mode tampilan saat bekerja dengan Microsoft Excel.

Normal -Menampilkan mode tampilan normal


Page Break Preview -Menampilkan batas halaman pada saat dicetak
Task Pane -Menampilkan/menyembunyikan task pane
Toolbars -Memilih toolbars yang akan ditampilkan/disembunyikan
Formula bar -Menampilkan/menyembunyikan formula bar
Status Bar -Menampilkan/menyembunyikan status bar
Header and Footer -Menampilkan/menyembunyikan area header & footer
Comments -Menampilkan/menyembunyikan komentar yang telah dibuat
Custom Views -Menampilkan/menyembunyikan Reviewing
Full Screen -Menampilkan lembar kerja dalam ukuran layar penuh
Zoom -Menentukan ukuran pada layar komputer dengan prosentase

4. Menu insert
Hal ini untuk menyisipkan sel, obyek, gambar, diagram dan lainnya yaitu :

Cells -Menyisipkan sel/kolom/baris pada posisi kiri/kanan pointer


Rows -Menyisipkan baris/beberapa baris sekaligus
Columns -Menyisipkan kolom/beberapa kolom sekaligus
Worksheet -Menyisipkan lembar kerja baru
Chart -Menampilkan chart mizard untuk pembuatan grafik/bagan
Symbol -Menyisipkan symbol tertentu
Function -Menyisipkan/menampilkan rumus fungsi
Name -Menyisipkan fasilitas yang berhubungan dengan range
Comment -Menyisipkan fasilitas yang berhubungan dengan komentar
Picture -Menyisipkan fasilitas gambar /obyek
Diagram -Menyisipkan fasilitas untuk pembuatan diagram
Object -Menyisipkan obyek tertentu
Hyperlink -Menampilkan fasilitas hyperlink

5. Menu Format
Digunakan untuk menampilkan format tampilan lembar kerja yaitu :

Cell -Menampilkan fitur format cells


Row -Mengatur ukuran tinggi baris serta menampilkan atau
menyembunyikan data pada baris tertentu
Column -Mengatur ukuran lembar kolom dan tab lembar kerja
Sheet -Mengganti nama, menyembunyikan, menampilkan kembali
Lembar kerja
Auto Format -Mengaktifkan fitur Auto Format
Conditional Formatting -Menampilkan fitur Conditional Formatting untuk membuat
Format sel/range sesuai dengan kondisi tertentu.
6. Menu Tool
Menu ini dapat membantu dalam mengolah data Microsoft Excel

Spelling -Mengaktifkan fitur pemeriksa ejaan


Error Checking -Mengaktifkan fitur pemeriksa kesalahan
Speech -Mengaktifkan fitur pengenalan suara
Share Workbook -Mengaktifkan fitur Shared Workbook
Track Changes -Melacak perubahan yang terjadi
Protection -Untuk memproteksi buku kerja atau lembar kerja
5 Laboratorium Komputer SMP Negeri 3 Bayat
Jalan : Ki. Hadjar Dewantara No. 1, Wiro, Bayat, Klaten (0272) 3101206
Online Collaboration -Bekerja sama secara online
Goal seek -Mengaktifkan fitur goal seek
Scenarios -Membuat scenario
Formula Auditing -Memeriksa formula/rumus
Tool on the Web -Mengaktifkan fitur tool yang terdapat dalam Microsoft Online
Macro -Mengaktifkan fitur Macro
Add Ins -Mengaktifkan fitur Add –Ins
Auto Correct Options -Mengaktifkan fitur koreksi otomatis
Customize -Manajemen toolbar dan kustomasi perintah
Options -Untuk menetapkan pilihan

7. Menu Data
Menu ini untuk mengatur tampilan database dan lainnya yaitu :

Sort -Untuk mengatur tampilan urutan data


Filter -Untuk penyaringan data yang akan ditampilkan
Form -Untuk membuat formulir dalam pengisian data
Subtotals -Untuk menjumlahkan data
Validation -Untuk megatur / membuat validasi data
Table -Untuk mengaktifkan fitur table
Texs to Columns -Untuk menampilkan fitur tex to Columns
Consolidate -Untuk konsolidasi
Group and Outline -Menampilkan fitur Group and Outline
Pivot Table and Pivot Chart Report -Menampilkan fitur pivot Table and pivot chart report
Import External Data -Meng-import data dari luar

8. Menu Window
Menu ini untuk mengatur tampilan jendela Microsoft Excel yaitu :

Microsoft Excel Help -Membuka buku kerja baru


Show the Office Assistant -Menata jendela lembar kerja agar dapat ditampilkan di layar
What’s This -Informasi untuk berhubungan dengan ME
Office on the Web -Menyembunyikan buku kerja
Activate Product -Menampilkan kembali buku kerja yang tersembunyi
Lotus 1-2-3 Help -Membelah /membagi layar
Detect and Repair -Membatasi gerakan layer pada lembar kerja
About Microsoft Excel -Daftar buku kerja yang aktif

9. Menu Help
Menu ini berisi fasilitas bantuan program aplikasi Microsoft Excel yaitu :

Microsoft Excel Help -Fasilitas bantuan program aplikasi Excel


Show the Office Assistant -Menampilkan/menyembunyikan karakter animasi Office Ass.
What’s This -Informasi untuk berhubungan dengan Microsoft Excel
Office on the Web -Mengaktifkan hubungan ke internet untuk ke Microsoft Online
Activate Product -Mengaktivasi produk Microsoft Office
Lotus 1-2-3 Help -Fasilitas bantuan lotus 1-2-3
Detect and Repair -Mendeteksi dan memperbaiki data yang rusak
About MicrosoftExcel-Informasi tentang Excel

Secara umum program Microsoft Excel terdiri dari bagian-bagian yaitu sebagai berikut :

1. Aplication Control Menu Box


Kotak untuk mengontrol ukuran window, untuk keluar dari Microsoft Excel dan melakukan
perintah Switch To saat akan menjalankan aplikasi lain.

Menu Bar
Berisi berbagai menu untuk keperluan pengoperasian Microsoft Excel.

6 Laboratorium Komputer SMP Negeri 3 Bayat


Jalan : Ki. Hadjar Dewantara No. 1, Wiro, Bayat, Klaten (0272) 3101206
2. Title Bar
Berisi tex Microsoft Excel atau nama workbook yang aktif.

3. Minimize Button
Tombol untuk mengubah bentuk window aktif menjadi sebuah icon.

4. Restore Button
Tombol untuk mengembalikan besar layar pada kondisi terakhir yang sudah pernah ada.

5. Tool Bar
Toolbar yang tampak dikelompokan menjadi Standar toolbar dan Formating toolbar.

6. Nama Box
Kotak yang berisi referensi sel yang sedang aktif
7. Formula Bar
Baris yang memuat isi sel yang sedang aktif

8. Active Cell
Sel merupakan bagian terkecil dari workbook yang dapat diisi dengan data.

10 Workbook Window
Workbook Window Adalah window yang sedang aktif, dimana pada box tersebut semua
perhitungan dapat dilakukan.

11. Status Bar


Terdiri dari dua bagian yaitu Message Area untuk menampilkan status/pesan, dan Key board
Indicator Area yang berada disebelah kanannya, untuk menampilkan status dari keyboard saat
Itu, seperti Caps Lock, Num Lock, End Key dan lainnya.

12. Standar Toolbar


Standar Toolbar terdiri dari :
a. New Workbook - Untuk membuka / mengetik file baru
b. Open - Untuk membuka workbook yang sudah ada
c. Save - Untuk menyimpan workbook ke dalam disk
d. E-mail - Untuk menyisipkan E-mail dari data yang sudah ada
e. Basic Search - Untuk mengecek data lain yang ada
f. Print - Untuk mencetak lembar kerja.
g. Print Preview - Untuk melihat tampilan data yang akan dicetak
h. Spelling - Untuk mengecek kebenaran kata dalam bahasa Inggris
i. Cut - Untuk mengapus data dan memasukan dalam clipboard
j. Copy - Untuk mengkopi data dan memasukan dalam clipboard
k. Paste - Untuk mengeluarkan data dari clipboard
l. Format Pointer - Untuk menirukan format seperti yang telah dikopi pada sel yang
di tunjuk
m. Undo - Untuk membatalkan aksi yang terakhir
n. Redo - Untuk menirukan aksi yang terakhir
o. Auto Sum - Untuk menjumlahkan angka secara otomatis
p. Paste Function - Untuk menghitung dengan menggunakan fungsi tertentu dengan
angka yang tertentu pula.
q. Sort Ascending - Untuk mengurutkan data dari kecil ke besar/ A ke Z.
r. Sort Descending - Untuk mengurutkan data dari besar ke kecil / Z ke A.
s. Chart Mizard - Untuk menyisipkan grafik dari data yang dipilih
t. Drawing - Untuk menggambar
u. Zoom Control - Untuk melakukan control terhadap besarnya data pada layar
v. Microsoft Excel Help - Untuk membantu memberi petunjuk tentang topic tertentu.

13. Toolbar Formating


Menu yang digunakan untuk melakukan formatting pada naskah yaitu :
7 Laboratorium Komputer SMP Negeri 3 Bayat
Jalan : Ki. Hadjar Dewantara No. 1, Wiro, Bayat, Klaten (0272) 3101206
a. Font - Untuk mengubah jenis huruf
b. Font size - Untuk mengubah ukuran huruf
c. Bold - Untuk menebalkan huruf
d. Italic - Untuk membuat huruf menjadi cetak miring
e. Underline - Untuk menggarisbawahi huruf
f. Align left - Untuk membuat tex rata kiri
g. Center - Untuk membuat tex rata tengah
h. Align right - Untuk membuat tex rata kanan
i. Merger and center - Untuk menggabungkan dan meratakan sel
j. Curency style - Untuk membuat tampilan angka
k. Percent style - Untuk membuat tampilan persent
l. Comma style - Untuk membuat tampilan koma
m. Increase decimal - Untuk menambah angka decimal
n. Decrease decimal - Untuk mengurangi angka decimal
o. Border - Untuk membuat garis disekitar data yang kita buat
p. Fill colors - Untuk mengisi daerah yang kosong dengan warna
q. Font colors - Untuk membuat warna pada huruf

14. Toobar Drawing


Menu yang digunakan untuk membuat gambar, bagan dan variasi huruf yaitu :

a. Line - Untuk membuat garis


b. Arrow - Untuk membuat garis berpanah
c. Rectangle - Untuk membuat kotak persegi
d. Elips - Untuk membuat lingkaran
e. Texbox - Untuk menempatkan teks dalam kotak
f. Wordart - Untuk menempatkan objek berbentuk variasi teks
g. Clipart - Untuk menyisipkan objek gambar
h. Fill color - Untuk mengatur warna isi bingkai atau kotak teks
i. Line color - Untuk mengatur garis atau bingkai
j. Font color - Untuk mengatur warna huruf
k. Line style - Untuk mengatur ketebalan aris
l. Dash style - Untuk mengatur model tampilan garis
m. Arrow style - Untuk mengatur bentuk dan tanda arah panah
n. 3-d - Untuk mengatur memberikan efek 3 demensi pada objek

15. Baris Formula


Menampilkan informasi mengenai isi sel yang sedang aktif

16. Tombol Ukuran (Sizing Botton)


Untuk mengatur ukuran pada jendela Microsoft Excel, yaitu :
a. Maximize -Untuk memperbesar layar menjadi satu layar penuh
b. Minimize - Untuk memperkecil ukuran layer menjadi icon aktif
c. Restore - Untuk mengembalikan layar menjadi ukuran semula
d. Close - Untuk menutup jendela program

17. Baris Penggulung (Scroll Bar)


Baris penggulung dalam Microsoft Excel terdiri dari dua bagian yaitu :
a. Horixontal scroll bar - Untuk menggeser layar dari kanan ke kiri atau sebaliknya
b. Vertical scroll bar - Untuk menggeser layar dari atas ke bawah atau sebaliknya

18. Office Assistan


Menampilkan gambar animasi yang menarik

19. Cells Pointer


Pertemuan antara baris dan kolom

MEMBUAT BERKAS BARU DENGAN PROGRAM PENGOLAH ANGKA

8 Laboratorium Komputer SMP Negeri 3 Bayat


Jalan : Ki. Hadjar Dewantara No. 1, Wiro, Bayat, Klaten (0272) 3101206
A. Mengaktifkan Program

Untuk membuka program aplikasi Microsoft Excel ada beberapa langkah yang harus
dilakukan yaitu :

1. Aktifkan computer dan layar monitor


2. Klik Start
3. Klik All Program

Lembar kerja (worksheet) Microsoft Excel terdiri dari :

1. Workbook/buku kerja : adalah file/dokumen yang terdiri dari lembaran-lembaran(sheet).


Sheet ada 1 sampai 255 sheet, dan bisa berpindah dengan cara klik sheet bagian bawah.
2. Sheet/worksheet(lembar kerja) terdiri dari 256 kolom, 65536 baris, sheet dapat diganti
dengan klik kanan >> rename >> tulis nama lain.
3. Column/judul kolom, ada 255 kolom.
4. Row/judul baris, ada 65536 baris, tinggi baris dapat di atur sesuai dengan kebutuhan.
5. Cell/sel, merupakan pertemuan antara kolom dan baris.
6. Range/sekumpulan cell.
7. Sel Aktif, sel yang ditunjuk oleh sel pointer
8. Alamat Sel, ada 3 macam yaitu :
a. Relatif/sel bebas. Contoh : A1, A1:B2, dll
b. Semi Absolut. Contoh : $A1, A$1, dll
c. Absolut. Contoh : $A$1, $A$2: $B$5

B. Elemen-Elemen Dasar Jendela Kerja Microsoft Excel

Elemen yang harus diketahui sebelum membuat suatu berkas yaitu :

1. Title Bar/Baris judul, yang berisi nama File(paling atas)


2. Menu Bar/Baris Menu, berisi File, Edit, View, Insert, Format, Tool, Data, Window dan
Help.
3. Toobar/Baris Toobar, berisi tombol-tombol yang digunakan untuk menjalankan suatu
perintah dengan cepat dan mudah.
4. Sizing Button/Tombol Ukuran, berisi tombol-tombol untuk mengatur ukuran jendela ME
5. Task Pane, bagian yang membantu dalam mengedit lembar kerja.
6. Baris Pengulung Tagak, untuk menggeser layar naik/turun
7. Baris Penggulung mendatar, untuk mengeser layar ke kiri/ke kanan.
8. Formula Bar/Baris Rumus, ini menampilkan informasi mengenai isi sel yang sedang aktif
di lembar kerja.

C. Membuka Workbook atau Worksheet Baru.

Untuk membuka workbook/worksheet baru, dapat dilakukan dengan :


Pilih Menu File, New/klik icon New apa toolbar/Ctrl+N.

D. Mengisi Sel dengan Data pada Worksheet

Mengisi sel / memasukan data ke dalam suatu sel dalam lembar kerja(worksheet) dapat
dilakukan dengan cara :

1. Tunjuk/klik sel/sorot yang akan di isi data


2. Ketik datanya
3. Tekan tombol enter/tombol anak panah pada keyboard.
4. Lakukan sampai data selesai.

E. Mengatur Halaman dan Mencetak Worksheet

9 Laboratorium Komputer SMP Negeri 3 Bayat


Jalan : Ki. Hadjar Dewantara No. 1, Wiro, Bayat, Klaten (0272) 3101206
1. Mengatur Halaman

Untuk mengatur halaman dapat dilakukan dengan fasilitas Page Setup dalam menu File.

a. Page - Orientation, Scaling, Paper Size, Print Quality, First page number.
b. Margin - Left, Right, Top, Bottom, Header, Footer, Center on Page.
c. Header/Footer - Custom header/footer
d. Sheet - Print area, Print titles, Print, dan Page Order.

2. Mencetak Worksheet

Untuk mencetak dapat dilakukan dengan : Print Preview untuk melihat hasil cetakan di
layar monitor, atau Print untuk mencetak data langsung ke mesin printer lewat Menu File.

F. Menyimpan Dokumen

Untuk penyimpanan dokumen adalah sebagai berikut :

Klik file dengan pilihan Save/Save As.


a. Save - untuk data yang pernah di simpan
b. Save As - untuk data yang belum pernah disimpan/baru dibuat.

Macam-macam model penyimpanan yaitu :


1. Menyimpan Dokumen pada Drive dan Folder yang berbeda
2. Menyimpan Dokumen dalam Folder Favorites
3. Menyimpan Dokumen dalam Folder yang Baru

G. Mengakhiri Proses dengan Microsoft Excel

Jika ingin keluar dari program Microsoft Excel yakinlah bahwa data telah disimpan yaitu
dengan cara kliik kanan judul bawah >> Close.

H. Mematikan Komputer

Untuk mematikan computer lakukanlah dengan cara yang benar seperti berikut ini :

1. Klik Start >> pilih Shut Down >> OK/Enter,


2. Tapi untuk pengguna Window XP : Klik Start >> pilih menu Turn Off Computer >>
pilih Shut Down /OK/Enter.

“ AIR BERIAK TANDA TAK DALAM “

MEMODIFIKASI BERKAS DENGAN PROGRAM PENGOLAH ANGKA

10 Laboratorium Komputer SMP Negeri 3 Bayat


Jalan : Ki. Hadjar Dewantara No. 1, Wiro, Bayat, Klaten (0272) 3101206
Membuka Kembali Workbook atau Worksheet
File yang telah kita simpan dapat kita buka kembali dengan cara :

1. Klik Menu File, klik Open (Ctrl+O)


2. Klik Drive dan Folder pada pilihan Look In
3. Lalu klik tombol Open.

B. Mengedit Worksheet (Editing Data)


Mengedit data pada workbook atau worksheet dapat berupa :

1. Menghapus isi sel karena kesalahan dan mengganti dengan data yang baru
2. Memperbaiki isi sel karena salah/kurang huruf.
3. Menambah isi sel karena kurang
4. Memindahkan data dari satu sel ke sel yang lain
5. Mengkopi data dari satu sel ke sel yang lain.

a. Menghapus isi sel


Menghapus dapat dilakukan dengan cara :
- sorot sel/range >> tekan tombol Delete
- dengan Menu: sorot sel/range lalu pilih Edit > kemudian pilih Clear > lalu..
- All : Menghapus isi sel dan formatnya
- Format : Menghapus format saja
- Content Del : Menghapus isi sel saja

b. Mengganti dan Memperbaiki Data dalam Sel


- Mengganti isi sel : Sorot sel >> ketik data baru >> lalu enter
- Memperbaiki isi sel : Klik 2 kali sel yang akan diedit >> lalu tekan tombol F2 >
Lalu enter
c. Memindahkan data
- Dengan Drag dan Drop : Blok sel >> lalu geser
- Cut dan Paste : Blok >> Cut >> Paste.

d. Mengkopi Data
Hampir sama dengan memindahkan data yaitu :
Blok sel >> Copy >> klik sel yang diinginkan >> lalu Paste.

C. Mengubah Bentuk dan Ukuran Huruf

1. Toolbar Font : Untuk memilih jenis huruf


2. Toolbar Font Size : Untuk mengubah ukuran huruf
3. Toolbar Bold : Untuk mengubah huruf normal menjadi huruf tebal
4. Toolbar Italic : Untuk mengubah huruf normal menjadi huruf miring
5. Toolbar Underline : Untuk memberi garis bawah pada kata/huruf

D. Membuat Grafik
Beberapa tipe grafik dan kegunaannya adalah :

1. Area : Untuk menunjukan perubahan nilai relative pada suatu periode waktu.
2. Bar, Column : Untuk mengilustrasikan hubungan antar item.
3. Line : Untuk menunjukan data pada rentang waktu tertentu.
4. Pie : Untuk menunjukan bagaimana point data berhubungan dengan
Keseluruhan data.
5. Doughnut : Sama dengan Pie, tapi untuk lebih dari satu untuk seri data.
6. Radar : Untuk menunjukan perubahan pada titik pusat.
7. XY atau Scatter : Untuk menunjukan hubungan antar point data dengan memplot titik
Pada grafik, biasanya digunakan dalam analisis data ilmiah.
Cara membuat Grafik pada Microsoft Excell :

1. Ketik data >> Blok data tersebut >> Klik Toolbar Chart Mizard >> Pilih jenis Grafik
2. Klik Chart Sub Type >> Klik Nex >> Series in Klik Row / Columns >> Klik Nex
11 Laboratorium Komputer SMP Negeri 3 Bayat
Jalan : Ki. Hadjar Dewantara No. 1, Wiro, Bayat, Klaten (0272) 3101206
3. Klik tombol – tombol pada menu Chart Mizard >> Klik Nex
4. Place Chart pilih Klik As new sheet atau As Object in
5. Klik Finish.

E. Mengubah Ukuran Kertas, Margin dan Orientasi Halaman

Sebelum di cetak maka perlu diadakan pengaturan ukuran kertas, margin dan orientasi
halaman.
Untuk mengubah/mengatur Ukuran kertas, Margin dan Orientasi halaman adalah sebagai berikut
yaitu :
Klik File>> Page Setup.. muncul Menu Page Setup lalu :

1. klik Page >> pilih/atur : Memilih ukuran kertas


2. Klik Margins >> pilih/atur : Mengatur Ukuran tepi kertas
3. Klik Header/Footer > Pilih/Atur : Untuk memberikan judul/catatan kaki pada lembar kerja.
4. Klik Chart >> Pilih/Atur : Memilih tampilan Grafik pada lembar kerja.

Tab Margin :

1. Margin Top : Menentukan batas margin atas


2. Margin Bottom : Menentukan batas margin bawah
3. Margin Left : Menentukan batas margin kiri
4. Margin Right : Menentukan batas margin kanan

Print Titles :

1. Row to repeat at top : Range sebagai judul kolom yang akan dicetak berulang pada
setiap halaman.
2. Column to repeat at left : Range sebagai judul baris yang akan dicetak berulang pada
setiap halaman.

Print :

1. Gridlines : Garis – garis grid ikut dicetak


2. Black and White : Hasil cetakan hitam putih
3. Draft Quality : Kualitas cetakan draft / LQ
4. Row and Column Header : Judul kolom dan judul baris ikut dicetak

Comments :

1. None : Komentar tidak dicetak


2. As Displayed on Select : Komentar dicetak sesuai tempatnya
3. At end Of Sheet : Komentar di cetak dihalaman terakhir

Page Order :

1. Down, then Over : Dari nomor bawah ke atas


2. Over, then Down : Dari nomor atas ke bawah.

F. Penggunaan Fasilitas Print Preview


Lembar kerja yang telah selesai kita buat, kita dapat langsung cetak atau dilihat dulu pada
layar monitor (print preview). Caranya sebagai berikut :

1. Klik File >> Print Preview atau klik tombol Tool bar pada gambar Teropong.
2. Untuk mengakhiri Print Preview Klik Cloose.

Fasilitas Print Preview adalah :

1. Nex : Untuk menampilkan halaman berikutnya


2. Previous : Untuk menampilkan halaman sebelumnya
12 Laboratorium Komputer SMP Negeri 3 Bayat
Jalan : Ki. Hadjar Dewantara No. 1, Wiro, Bayat, Klaten (0272) 3101206
3. Zoom : Memperbesar / memperkecil tampilan di jendela Preview
4. Print : Mencetak lembar kerja ke mesin printer
5. Setup : Untuk mengatur konfigurasi halaman pencetakan
6. Margins : Untuk mengatur garis batas margin

7. Page Break Preview / Normal view : Untuk mengubah lembar kerja dalam bentuk seperti
print preview.
8. Close : Untuk menutup jendela print preview
9. Help : Untuk menampilkan jendela Help

Cara Mencetak Lembar kerja :

1. Klik File >> Print atau Ctrl + P maka muncul menu Print.
2. Klik printer driver yang diinginkan pada tombol daftar pilihan Name.

3. Klik pada Print What :


a. Selection : Untuk mencetak range tertentu pada lembar kerja
b. Active Sheet(s) : Untuk mencetak seluruh isi lembar kerja yang sedang aktif
c. Entire Workbook : Mencetak seluruh lembar kerja yang ada pada buku kerja yang
digunakan.

4. Cara lain memilih atau mengisi pada kotak Print Range :


a. All : Mencetak seluruh lembar kerja
b. Page(s) : Mencetak halaman tertentu saja
c. From : Awal halaman yang akan dicetak
d. To : Akhir halaman yang akan dicetak.

5. Number of copies : Jumlah cetakan setiap halaman dengan mengisi angka pada kotak
6. Terkahir Klik OK atau Enter.

Cara mencetak sebagian data ( Print Area ) :


1. Blok range yang akan di cetak
2. Klik File >> Print Area >> Set Print Area
3. Kembali Klik File >> Print
4. Klik OK atau Enter

Untuk menghilangkan pengaruh set print area :

i. Klik File >> Print Area >> Clear Print Area.

“ BAGAI KATAK DALAM TEMPURUNG “


MENERAPKAN FORMULA DAN FUNGSI SEDERHANA
UNTUK MEMANIPULASI DATA

A. Membuat / menggunakan rumus dalam sel


13 Laboratorium Komputer SMP Negeri 3 Bayat
Jalan : Ki. Hadjar Dewantara No. 1, Wiro, Bayat, Klaten (0272) 3101206
Salah satu fungsi utama program spreadsheet atau pengolah angka seperti Microsoft Excel adalah
untuk menghitung data secara otomatis. Memanipulasi data perkalian, penjumlahan, pembagian
dan pemangkatan bisa dilakukan dengan membuat formula (rumus) sederhana. Formula/rumus
tersebut biasanya menggunakan symbol/operator matematik seperti berikut ini :

OPERATOR MATEMATIK
SIMBOL KEGUNAAN CONTOH PENGGUNAAN
^ Pemangkatan 5^2 B2^3 B2^C2
* Perkalian 10*5 A1*50 A1*B1
/ Pembagian 10/5 A1/5 A1/B1
+ Penambahan 10+125 A1 = 125 A1+B1
- Pengurangan 150-25 A1 - 125 A1-B1

Dalam membuat rumus-rumus tersebut harus memulai dengan symbol “ = “ (sama dengan)
kemudian diikuti formula.
Contoh :

1. Penambahan + : =sum( blok >> Ok atau enter ………… atau dengan……….


Klik  >> blok >> enter
2. Pembagian / : =sum( blok / pembagi >> enter ……….. atau dengan………
Klik  >> blok / pembagi >> enter
3. Perkalian * : =sum( blok * blok >> enter ……………atau dengan……..
Klik  >> blok * blok >> enter
4. Pemangkatan ^ : =sum( blok ^ nilai pangkat >> enter……. Atau dengan……….
Klik  >> blok ^ nilai pangkat >> enter
5. Pengurangan - : =sum( blok >> blok pengurang >> enter ….atau dengan……….
Klik  >> blok >> blok pengurang >> enter

B. Penggunaan Fungsi

Fungsi dalam Microsoft Excel adalah rumus yang sudah siap pakai untuk membantu dalam
penghitungan. Fungsi yang biasanya diawali dengan “ = “ dan dilengkapi dengan argumen.
Argumen fungsi dapat berupa angka, label, rumus, alamat sel, atau range. Serta dilengkapi dengan
tanda kurung.
Fungsi – fungsi tersebut adalah sebagai berikut :

1. Fungsi Matematik

Fungsi ini digunakan untuk melakukan operasi matematik.


Fungsi matematik ini antara lain :

FUNGSI BENTUK
MATEMATIK
KEGUNAAN
PENULISAN FUNGSI
Di gunakan untuk menentukan harga absolut(mutlak)
dari suatu bilangan/nilai/angka dari suatu sel. Contoh :
=ABS(-15) : memberikan nilai 15
ABS =ABS(angka) =ABS(-2) : memberikan nilai 2
=ABS(20) : memberikan nilai 20
=ABS(A2) : memberikan nilai mutlak dari harga di
sel A2

FUNGSI BENTUK PENULISAN


MATEMATIK
KEGUNAAN
FUNGSI

14 Laboratorium Komputer SMP Negeri 3 Bayat


Jalan : Ki. Hadjar Dewantara No. 1, Wiro, Bayat, Klaten (0272) 3101206
Untuk menentukan pembulatan suatu bilangan sesuai
dengan angka desimal yang ditentukan atau
membulatkan angka hingga ke jumlah digit yang
diinginkan. Contoh :
ROUND =ROUND(angka,angka_digit) =ROUND(22.3333;1 : memberikan nilai 22.3
=ROUND(23.44444;3) : memberikan nilai 23.444
=ROUND(B5;4) dengan B5=123.456789 maka akan

Untuk menentukan nilai pembulatan,sedang bilangan


di belakang titik desimal tak dihiraukan.
INT =INT(angka) Contoh :
=INT(12.33311) : memberikan nilai 12
=INT(8.8) : memberikan nilai 8
Untuk menentukan nilai sisa hasil pembagian.
Contoh :
=MOD(20;3) : memberikan nilai 2, artinya jika 20
MOD =MOD(angka;pembagi)
dibagi 3 maka sisanya 2.
=MOD(15;4) : memberikan nilai 3
=MOD(5;2) : memberikan nilai 1
Untuk menentukan akar kuadrat suatu bilangan.
Contoh :
SQRT =SQRT(angka) =SQRT(25) : memberikan nilai 5
=SQRT(A2) : memberikan nilai 6, jika sel A2
berisi angka 36.
2. Fungsi Statistik
Pada umumnya fungsi statistik memerlukan argumen berupa range. Fungsi statistik yang sering
digunakan adalah :
FUNGSI BENTUK PENULISAN
KEGUNAAN
MATEMATIK FUNGSI
Digunakan untuk menjumlahkan data dalam suatu list
(daftar) atau range.
Contoh :
SUM =SUM(list atau range) =SUM(33;21;) : menjumlahkan angka yang
terdapat dalam list.
=SUM(C5;C10) : menjumlahkan angka dalam range
=SUM(A1;B3) : menjumlahkan isi sel (A1+B3)
Untuk menentukan jumlah sel yang berisi data atau
menghitung banyaknya data dalam list atau range.
Contoh :
COUNT =COUNT(list atau range) =COUNT(C5;C10) : memberikan nilai 2
=COUNT(C5:C10) : memberikan nilai 6
=COUNT(C5…C10) : memberikan nilai 6
Untuk merata-ratakan data dalam lis atau range
(menghitung nilai rata-rata dari sekumpulan data)
AVERAGE =AVERAGE(list atau range) Contoh :
=AVERAGE(C5;C10) : memberikan nilai 224.000
jika nilai C5 = 251.000 dan C10 = 197.000
Untuk menentukan nilai maksimal(terbesar) data
dalam suatu list atau range. Contoh :
MAX =MAX(list atau range) =MAX(B5;B10) memberikan nilai 17 jika sel B5
hingga sel B10 terdiri dari angka 15,12,17,11,14,13
Untuk menentukan nilai minimal (terkecil) data
dalam suatu list atau range. Contoh :
MIN =MIN(list atau range)
=MIN(B5:B10) : memberikan nilai 11 jika sel B5
hingga sel B10 terdiri dari angka 15,12,17,11,14,13.
3. Fungsi Logika IF

15 Laboratorium Komputer SMP Negeri 3 Bayat


Jalan : Ki. Hadjar Dewantara No. 1, Wiro, Bayat, Klaten (0272) 3101206
Fungsi logika digunakan jika memerlukan suatu pernyataan logika. Untuk menggunakan fungsi
ini diperlukan salah satu operator relasi(operator pembanding) berikut ini :

= sama dengan #AND#Logika DAN


< lebih kecil dari #OR#Logika ATAU
> lebih besar dari #NOT#Logika TIDAK
<= lebih kecil dari atau sama dengan
>= lebih besar dari atau sama dengan
<> tidak sama dengan.

Fungsi logika IF adalah fungsi untuk mengambil keputusan berdasarkan alternatif yang ada.
Penulisannya sebagai berikut :
=IF(logical_tes; [value_if_true]; [value_if_false])

Artinya :

Bila kondisi benar/logical_test maka perintah pada value_if_true yang akan dilaksanakan, jika
kondisi salah maka perintah pada value_if_false yang akan dilaksanakan.
Contoh :
Jika nilai ujian diatas atau sama denga nilai 60(60) maka dinyatakan lulus,
Jika nilai ujian dibawah nilai 60(<60) maka dinyatakan tidak lulus.

Cara penulisan rumusnya ada 3 cara yaitu :


1. =IF(sel>=60,”Lulus”,Tidak Lulus”) atau dengan
2. Insert >> Function >> ketik simbol dan angka di Logical_test >> ketik “LULUS” di
value_if_true >> ketik “TIDAK LULUS” di value_if_false >> OK
3. Klik toolbar fx >> muncul menu Paste Function >> pilih fungsi….

4. Fungsi Khusus

Fungsi khusus ini terdiri dari fungsi VLOOKUP dan fungsi HLOOKUP. Fungsi ini dipakai
untuk membaca tabel. VLOOKUP untuk membaca tabel yang disusun secara vertical,
sedangkan HLOOKUP digunakan untuk membaca tabel yang disusun secara horizontal.
Penulisan fungsi-fungsi ini adalah sebagai berikut :

=VLOOKUP(lookup_value;table_array:col_index_num) atau
=VLOOKUP(nilai_dicari:tabel_yang dibaca:nomor_kolom)

=HLOOKUP(lookup_value:tabel_array:row_index_num) atau
=HLOOKUP(nilai_dicari:tabel_yang dibaca:nomor_baris)

keterangan :

1. Lookup_value(nilai_dicari) merupakan alamat sel atau nilai yang harus dicari pada kolom
atau baris pertama tabel.
2. Table_array merupakan data yang dibaca
3. Col_index_num(nomor index kolom)merupakan angka untuk menyatakan posisi kolom
dalam tabel atau nomor kolom pada baris tempat nilai_dicari ditemukan.
4. Row_index_num(nomor indek baris)merupakan angka untuk menyatakan posisi baris dalam
tabel atau nomor baris pada kolom tempat nilai_dicari ditemukan.

Contoh cara penulisan rumus :

1. =VLOOKUP(D5;$D$16:$f$20;2)
2. =F5*VLOOKUP(D5;$D$16:$F$20;3)
3. Insert >> Function >> pilih fungsi…
4. Klik Toobar fx >> muncul menu Paste Function >> pilih fungsi…
MENGGABUNGKAN PROGRAM PENGOLAH KATA
DAN PROGRAM PENGOLAH ANGKA

16 Laboratorium Komputer SMP Negeri 3 Bayat


Jalan : Ki. Hadjar Dewantara No. 1, Wiro, Bayat, Klaten (0272) 3101206
A. Memasukan/Menyisipkan dan Mengedit Berkas Pengolah Angka ke dalam Pengolah Kata
Berkas program pengolah angka (Microsoft Excel) dapat diedit ke dalam program pengolah kata
(Microsoft Word) atau sebaliknya.

Caranya adalah sebagai beriku :


1. Tentukan posisi / tempat berkas yang akan di ambil,
2. Klik Insert >> Object >> Klik Create From File >> Klik Browse (tombol pencarian File),
3. Klik / sorot berkas(data) yang akan di ambil >> Insert,
4. OK / Enter.
5. Untuk menghilangkan data yang sudah kita ambil dengan cara di Delete.

 Membuka lembar Microsoft Excel di Microsoft Word adalah :

1. Klik insert >> Object >> Klik Create New >> Pilih Microsoft Excel Worksheet
2. OK / Enter.
3. lakukan proses pengolahan angka.
4. Jika sudah selesai Kliklah di luar jendela Microsoft Excel, maka layar Microsoft Excel akan
lenyap dan kita memperoleh tabel berkas di Microsoft Word.
Contoh :
NO NAMA NILAI JUMLAH
1 Bejo 10 20 3 4 37
2 Sodrun 2 11 45 3 61
3 Marijan 3 4 1 2 10
4 Pethuk 15 3 4 10 32
JUMLAH 30 38 53 19

 Membuka lembar Microsoft Word di Microsoft Excel adalah :

1. Klik insert >> Object >> Klik Create New >> Pilih Microsoft Dokument
2. OK / Enter
3. lakukan proses pengetikan yang diinginkan.
4 Jika sudah selesai Kliklah di luar jendela Microsoft Word, maka layar Microsoft Word akan
lenyap dan kita memperoleh berkas Microsoft Word.

B. Menyajikan Grafik Pengolah Angka ke dalam Berkas Pengolah Kata.


Grafik yang dibuat dalam Microsoft Excel dapat ditampilkan dalam Microsoft Word.
Caranya sebagai berikut :
1. Klik Insert >> Object >> Klik Create New >> Sorot Microsoft Excel Chart >> OK
2. Grafik di Microsoft Excel kita Copy >> buka lembar Microsoft Word >> Paste

WIRO SABLENG
25
Den Iblisiah
20
Mas Pego
15
Pak Bejo
10
5
Mak Lampir Mbah Marijan Sodrun
0
0 1 2 3 4 5 6 7

Kita dapat memperbesar atau memperkecil gambar grafik yang sudah kita sisipkan dalam berkas
Microsoft Word dengan cara :
- Klik gambar grafik tersebut, lalu tunjuk salah satu titik sudut dari bidang grafik itu dengan mouse
hingga muncul tanda panah dua arah, lalu tarik ke kanan atau ke bawah jika ingin memperbesar
atau memperkecil gambar grafik tersebut.

17 Laboratorium Komputer SMP Negeri 3 Bayat


Jalan : Ki. Hadjar Dewantara No. 1, Wiro, Bayat, Klaten (0272) 3101206
Caranya adalah :

1. Klik insert >> pilih Picture


2. Klik Word Art >> pilih dan Klik salah satu tipe pada menu Word Art >> OK
3. Ketik tulisan yang di inginkan pada Your tex here
4. OK
5. Atur dengan mengarahkan Pointer ke tulisan >> Klik kanan >> Pilih Edit Tex >> Klik Pilihan
untuk mengatur.
6. Ingin menghilangkan tulisan hasil Word Art dengan mengarahkan pointer di tulisan >> Delete.

Menyisipkan gambar

Caranya :

1. Klik Insert >> pilih Picture


2. Klik Clip Art >> Pilih satu gambar >> insert
3. Close
4. Atur dengan Pointer arahkan ke gambar >> Klik Kanan
Pilih dan Klik Format Picture >>
Pilih Layout >> Klik >> OK
5. Ingin menghilangkan gambar hasil Clip Art dengan mengarahkan Pointer di Gambar >> Delete

Kkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkk
Caranya

MBAH MARIJAN SODRUN

18 Laboratorium Komputer SMP Negeri 3 Bayat


Jalan : Ki. Hadjar Dewantara No. 1, Wiro, Bayat, Klaten (0272) 3101206
1. Insert WordArt : Untuk menempatkan objek berbentuk varasi teks yang baru
2. Edit Text : Untuk memperbaiki isi teks yang sudah ditempatkan.
3. WordArt Gallery : Untuk mengganti gaya tampilan teks (WordArt Style)
4. Format WordArt : Untuk mengatur warna, garis, ukuran dan skala objek
5. WordArt Shape : Untuk mengubah bentuk teks
6. Text Wrapping : Untuk program Microsoft Excel versi tertentu terdapat
tombol Text Wrapping ini untuk mengatur pelipatan teks
terhadap objek seperti gambar.
7. WordArt Same Letter Heights : Untuk menyesuaikan lebar dengan tinggi teks
8. WordArt Vertical Text : Untuk mengubah posisi teks dari posisi horizontal menjadi
vertical atau sebaliknya
9. WordArt Alignment : Untuk mengatur perataan teks (seperti rata kiri, tengah, rata
kanan dan rata kiri kanan).
10. WordArt Character Spacing : Untuk mengatur jarak antar karakter.

1. \ Line : Untuk membuat garis


2. Arrow : Untuk membuat garis berujung panah
3. Rectangle : Untuk membuat bingkai segi empat
4. Oval : Untuk membuat bingkai lingkaran atau oval
5. (Gb. Ember) Fill Color : Untuk mengatur warna isi bingkai atau kotak teks
6. (Gb. Kuas) Line Color : Untuk mengatur warna garis atau bingkai
7. Font Color : Untuk mengatur warna huruf
8. Line Style : Untuk mengatur ketebalan garis
9. Dash Style : Untuk mengatur model tampilan garis
10. Arrow Style : Untuk mengatur bentuk dan arah tanda panah
11. Shadow Style : Untuk memberikan efek bayangan (shadow) pada objek
12. 3-D Style : Untuk memberikan efek 3 demensi pada objek.

1. Insert Picture : Untuk menyisipkan atau menempatkan objek baru


2. Color : Untuk mengatur warna atau image objek
3. More Contrast : Untuk menambah kontras Objek
4. Less Contrast : Untuk mengurangi kontras objek
5. More Brightness : Untuk menambah terang objek
6. Less Brightness : Untuk menambah gelap objek
7. Crop : Untuk memotong atau menggunting sebagian objek
8. Rotate Left : Untuk memutar posisi objek
9. Line Style : Untuk memilih garis atau bingkai
10. Text Wrapping : Untuk mengatur pelipatan teks terhadap objek
11. Format Picture : Untuk menampilkan kotak dialog Format Picture
12. Reset Picture : Untuk mengembalikan tampilan objek ke bentuk semula
(default).

BELAJAR MICROSOFT EXCEL

………..sebagian besar” OK “bisa diganti dengan tombol Enter pada Keyboard………….

19 Laboratorium Komputer SMP Negeri 3 Bayat


Jalan : Ki. Hadjar Dewantara No. 1, Wiro, Bayat, Klaten (0272) 3101206
1. Cara membuat format : Blok >> format >> cell >> border >> klik  dan  >> Ok
2. Cara membuat Range : Blok >> klik a(marge and center) >> format >> cell >>
Alignment >> center >> center >> wrap text >> Ok
3. Cara membuat judul simetris : Blok >> klik a (marge and center)
4. Menghapus format : Blok >> edit >> clear >> format
5. Menghapus isi format : Blok >> edit >> clear >> contents atau Blok >> Delete
6. Menghapus format dan isinya : Blok >> edit >> clear >> All
7. Menambah Row : Insert >> Row
8. Menambah Kolom : Insert >> Column
9. Menghapus Row : Edit >> delete >> entire Row >> Ok
10. Menghapus Kolom : Edit >> delete >> entire Column
11. Membuat angka urut : Ketik 1, 2 >> blok >> tarik dengan kursor + (pointer)
12. Membuat tulisan ditengah : Blok >> center
13. Penambahan + : =sum( blok >> Ok atau enter ………………atau dengan cara…..
Klik  >> blok >> enter
14. Pembagian / : =sum( blok / pembagi >> enter …………….atau dengan cara….
Klik  >> blok / pembagi >> enter
15. Perkalian * : =sum( blok * blok >> enter ………………atau dengan cara…..
Klik  >> blok * blok >> enter
16. Pemangkatan ^ : =sum( blok ^ nilai pangkat >> enter ……… atau dengan cara…..
Klik  >> blok ^ nilai pangkat >> enter
17. Pengurangan - : =sum( blok - blok pengurang >> enter ……atau dengan cara…..
Klik  >> blok - blok pengurang >> enter

18. Membuat tanda koma ribuan : blok >> klik koma di toolbar
19. Memperbaiki data/edit : Sorot >> F2
20. Membuat ranking : Data >> Sort >> Ascending/Descending
21. Copy : Untuk mengkopi data masuk dalam clipboard
22. Paste : Untuk mengeluarkan data dari clipboard
23. Paste Special : Menkopi hasil penghitungan
Caranya………………. …… Blok >> copy >> sorot >> edit >> paste special >> values >>Ok
24. Mengatur halaman : File >> page setup
25. Menyimpan dokumen : File >> save >> ketik nama di File name >> Save
26. Menganti nama File/Folder : Sorot >> Klik kanan >> Rename >> ketik nama baru >> Ok
27 Membuat Folder : Klik kanan >> new >> folder >> ketik nama >> klik luar tulisan
28. Mencetak : File >> print >> ketik halaman s/d halaman >> Ok
29. Print Area : Mencetak yang di blok saja dalam lembar kerja
30. Memilih symbol : Insert >> symbol >> klik pilihan symbol >> insert >> enter
31. Memberi tanda halaman : View >> page break preview
32. Membuat Sheet baru : Insert >> Worksheet
33. Mengganti nama Sheet : Sorot sheet >> klik kanan >> rename >> ketik nama baru
34. Memlilih ukuran layar : Klik Zoom >> 100%, 75%, 50% Dll.
35. Menambah nol belakang koma : Increase Desimal
36. Mengurangi nol belakang koma : Decrease Desimal
37. Toolbar Font : Memilih jenis huruf
38. Toolbar Font Size : Memilih ukuran Huruf
39. Toolbar Bold : Membuat huruf tebal, atau sebaliknya
40. Toolbar Italic : Membuat huruf miring atau sebaliknya
41. Toolbar Underline : Memberi garis bawah pada huruf atau kata
42. Ctrl + Home : Ke halaman pertama
43. Ctrl + End : Ke halaman terakhir

BEKERJA DENGAN TOMBOL SHORTCUT

1 Ctrl + N : Membuka lembar kerja baru


20 Laboratorium Komputer SMP Negeri 3 Bayat
Jalan : Ki. Hadjar Dewantara No. 1, Wiro, Bayat, Klaten (0272) 3101206
2. Ctrl + O : Membuka dokumen
3. ,,, ; Memindah sel ke kiri, atas, kanan dan bawah
4. Ctrl +  : Memindah ke awal baris
5. Ctrl +  : Memindah ke awal ke akhir baris
6. Ctrl +  : Memindah ke awal kolom
7. Ctrl +  : Memindah ke akhir kolom
8. Enter : Berpindah ke bawah
9. Tab : Berpindah satu sel ke kanan
10. Shift + Tab : Berpindah satu sel ke kiri
11. Home : Berpindah ke baris A
12. Ctrl + Home : Berpindah ke awal sel/A 1
13. Ctrl + End : Berpindah ke Akhir halaman/akhir baris
14. Pg Dn/Pg Up : Berpindah satu layar ke bawah/atas
15. F2 : Edit data/perbaikan data
16. Ctrl + C : Copy
17. Ctrl + V : Paste
18. Ctrl + S : Save /simpan
19. Ctrl + 1 : Format Sell (khusus untuk program Microsoft Excell
20. Ctrl + P : Print/mencetak
21. Alt + F : Membuka menu File
22. Alt + o : Membuka menu Format
23. Alt + T : Membuka menu Tool
24. Ctrl + R : Mengkopy isi sell ke sell sebelah kanannya
25. Ctrl + D : Mengkopy isi sell ke sell bawahnya
26. Ctrl + A : Ngeblok semua lembar kerja
27. Ctrl + E : Center
28. Ctrl + L : Rata Kiri
29. Ctrl + R : Rata Kanan
30. Ctrl + J : Rata kanan dan kiri

MACAM – MACAM POINTER DAN FUNGSINYA

….Untuk menggeser garis kolom ke kanan / ke kiri (melebarkan/menyempitkan).

….Untuk menggeser garis Row / baris ke atas / ke bawah.

+ ….Untuk menarik urutan angka, urutan huruf, membuat data sama pada sel berbeda,
dan menarik (Copy) rumus / formula.

….Untuk Drag and Drop / memindah data ke sel lain. (cut and paste)
.
….Untuk mengeblok khusus komputer Windows Me dan Windows XP keatas.

….Untuk men-sorot / mengeblok khusus komputer Windows 95 dan Windows 98.

Dilarang membaca tulisan ini tanpa didepan komputer. Baca dan buktikan tulisan ini langsung di
depan komputer. Belajar dalam waktu 24 jam anda akan bisa menguasai program Microsoft Excel.
Apabila ada hal yang tidak sesuai hubungi 081329350066.
Iklan layanan ini di sponsori oleh Laboratorium Komputer SMP Negeri 3 Bayat, Klaten.
Alamat : Jalan Ki. Hadjar Dewantara No. 1 Wiro, Bayat, Klaten, Telepon (0272) 3101206.

21 Laboratorium Komputer SMP Negeri 3 Bayat


Jalan : Ki. Hadjar Dewantara No. 1, Wiro, Bayat, Klaten (0272) 3101206

You might also like