You are on page 1of 33

RENCANA PELAKSANAAN PENGAJARAN

Nama Sekolah : SMP PGRI 02 BATU


Mata Pelajaran : Ilmu Pendidikan Sosial
Kelas/Semester : VIII/ GASAL
Standar Kompetensi :. Memahami permasalahan sosial berkaitan
Dgn jumlah pertumbuhan jumlah penduduk
Kompetensi Dasar : 1.1 Mendiskripsikan kondisi wilayah dan penduduk
Indikator : 1. Letak indonesia
2. hub letak geografisdgn perubahan musim di Indonesia
3. Jenis serta persebaran flora dan fauna di Indonesia berikut
Pelestarianya
4. Persebaran jenis tanah di indonesia dan pemanfaatnya
5. penduduk indonesia
Alokasi Waktu : 8 x 40 menit ( 4 x pertemuan)

A. Tujuan Pembelajaran

Setelah selesai proses pembelajaran, siswa diharapkan dapat :

1. Menjelaskan Letak indonesia


2. Menjelaskan hub letak geografis dgn perubahan musim di Indonesia
3. Menjelaskan Jenis serta persebaran flora dan fauna di Indonesia berikut
Pelestarianya
4. Menjelaskan Persebaran jenis tanah di indonesia dan pemanfaatnya
5 Menjelaskan .penduduk indonesia

B. Materi Pembelajaran

KONDISI FISIK WILAYAH DAN PENDUDUK INDONESIA

A. Letak Indonesia
Letak Indonesia ada 2 :
1. Letak Astronomis : letak suatu Negara didasarkan pd posisinya terhadap garis lintang &bujur
2. Letak geografias : letak suatu daerah atau Negara di lihat dari kenyataanya di permukaan bumi /
posisi daerah itu pada bola bumi dibandingkan dengan posisi daerah lain

B. Hubungan letak geografis dengan perubahan musim di Indonesia


Letak Indonesia ada di dua benua & dua samudra sehingga memiliki musim yang bergantian
setiap 6 bulan. Ada 2 macam angina musim sbb :
1. Angin musim barat laut
Angin musim barat laut membawa uap air banyak dari samudra hindia. Pada saat itu terjadi
musim hujan di Indonesia ( oktober samapai maret )
2. angina musim tenggara
Angin ini tidak banyak membawa uap air ( karena hanya melewati lautan yang sempit ) pada
saat itulah terjadi musim kemarau di Indonesia ( april sampai September )

C. Jenis serta persebaran flora dan fauna di Indonesia berikut upaya pelestarianya
1. Flora dan fauna di Indonesia
2. Upaya pelestarian flora dan fauna fauna

D. Persebaran jenis tanah di Indonesia dan pemanfatanya


1. Pengertian Tanah
Tanah merupakan bagian penting bagi kehidupan manusia , terutama untuk memenuhi
kebutuhan sehari hari

2. Jenis tanah, pesebaran, dan pemanfatanya di Indonesia


1. Tanah vulkanis / andosol banyak terdapat didaerah gunung berapi banyak dijumpai di
Jawa bagian utara , Bali , Lombok, Kalimantan bagian selatan dan sumantra
2. Tanah Aluvial / Endapan yaitu berupa lumpurdan pasir yang halus yang terbawa oleh air
sungai, lalu diendapkan , didataran rendah, lembah, & cekungna sepanjang aliran sungai
3. tanah laterit biasanya berwarna merah / kekuning kuningan , tanah ini miskin akan
unsure hara sehingga tidak subur
4. Tanah litosol tanah berbatu tanah ini terbentuk karena proses pelapukan batuan yang
belum sempurna sehingga sukar ditanami atau kandungna unsure haranya rendah
5. Tanah gambut atau tanak organosol adalah tanah yang berasal dari bahan organic &
terbentuk karena genangan air , karena itu ,peredaran udara didalamnya sangan kurang
dan prosespenghanjuranya menjdi tidak sempurn karena kekurangan unsure haranya
6. Tanah Mergel : Tnah yang mengandung bermacam macam batuan karena proses
penghancuran oleh air hujan yang tidak merata
7. Tanah regosoltanah yang berasal dari endapan abu vulkanis baru yang memiliki butiran 2
kasar tanah ini terbentuk dari gunung berapi dan endapan pasir dipantai
8. tanah kapur dan tanah mediteran : jenis tanah yang batu induknya berasal dari gamping,
abu gunung berapi dan batuan endapan yang mengalami pelapukan

E. Penduduk Indonesia
Penduduk Indonesia adalah semua orang yang bertempat tinggal diwilayah geografis
Republic Indonesia selama 6 bulan lebih dan kurang dari 6 bulan yang bertujuan menetap

C. Metode
Ceramah dengan variasi tanya jawab, analisis, penugasan, dan diskusi kelas.

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran (Strategi Pembelajaran/Kegiatan Belajar)


1. Pertemuan I

No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan


1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan, kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
Penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan tentang
materi yang akan diajarkan.
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai.

2. Kegiatan Inti
a. Mengadakan kajian referensi tentang kondisi fisik dan penduduk wilayah 60 menit
Indonesia
b. Membagi siswa dalam kelompok.
c. Siswa berdiskusi kelompok tentang materi yang dibahas
d. Siswa presentasi di depan kelas (kelompok lain menanggapi)

3. Penutup 10 menit
a. Bersama-sama dengan siswa guru melakukan refleksi tentang kondisi fisik
wilayah dan penduduk indonesia (membuat kesimpulan)
b. Mengadakan post test.
c. Guru memberi tugas rumah kepada siswa untuk mempersiapkan Kondisi fisik
dan penduduk Indonesia selanjutnya.

2. Pertemuan II
No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan
1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
- Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa dengan
memberikan pertanyaan tentang materi minggu sebelumnya.
- Pengecekan tugas siswa
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai.

2. Kegiatan Inti
a. Membentuk kelompok. 60 menit
b. Melakukan kajian referensi dan mendiskusikan tentang: Kondisi wilayah dan
penduduk indonesia
c. Siswa mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas (kelompok lain
menanggapi)
Penutup
a. Bersama-sama dengan siswa guru melakukan refleksi tentang kondisi fisik wilaya
3. dan penduduk Indonesia
b. Mengadakan post test. 10 menit
c. Memberi tugas berupa membuat peta di lingkungan sekitarnya (peta pulau jawa)
untuk dipresentasikan pada minggu berikutnya.

3. Pertemuan III
No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan
1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan
tentang tugas yang diberikan.
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai
2. Kegiatan inti 60 menit
a. Mengatur kelompok diskusi.
b. Meminta siswa mengumpulkan hasil pengamatan penerapan tugas membuat
gambar wilayah sekitanya ( guru menaggapi menanggapi)
c. Guru mengklarifikasi dan menyimpulkan pentingnya kondisi fisik wilayah dan
penduduk Indonesia
d. Siswa menempelkan hasil diskusinya pada papan pajangan
3. Penutup 10 menit
a. Mengadakan post test
b. Memberi tugas rumah untuk mempersiapkan materi berikutnya.

4. Pertemuan IV
No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan
1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan
tentang tugas yang diberikan.
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai.
2. Kegiatan Inti 60 menit
a. Mengatur kelompok diskusi.
b. Guru memberikan artikel dari koran tentang Siswa membaca artikel
dan berdiskusi Siswa membacakan hasil diskusinya di depan kelas (kelompok
lain menanggapi)
c. Siswa menempelkan hasil diskusinya pada papan pajangan
Penutup
a. Guru mengklarifikasi dan menyimpulkan pentingnya Kondisi fisik wilayah dan
penduduk Indonesia
3. b. Mengadakan post test 10 menit
c. Memberi tugas rumah untuk mempersiapkan materi berikutnya.

E. Alat/Sumber Pembelajaran
 Buku teks IPS TERPADU, untuk SMP dan MTs Kelas VIIII( , 2006
 Artikel/berita di media massa
 Lembar kerja siswa LKS pakar

F. Penilaian
Penilaian dilakukan sebelum, selama, dan sesudah proses pembelajaran. Penilaian tertulis diberikan setelah
pertemuan keempat. Sementara itu, untuk pertemuan ke-1 hingga pertemuan ke-3, penilaian lebih ditekankan
melalui kegiatan tanya jawab di kelas, aktivitas siswa saat diskusi, dan pengerjaan tugas-tugas. Teknik
penilaian yang digunakan adalah tes tertulis dengan bentuk pilihan ganda, tes uraian, dan proyek kerja.

Contoh:
1. Bagian I: Pilihan Ganda
1. Garis bujur nol derajat melewati kota...........
a. London b. Paris c. Greenwich d. Pontianak
2. Berikut ini yang bukan unsur fisik dalam ilmu geografi adalah............
a. iklim b. Tanah c. Udara d. Penduduk
3. ilmu yang mempelajari tentang kependudukan adalah..............
a. geografi b. Demografi c. Geologi d. Ekonomi
4. Terjadinya peperangan dan krimilitas termasuk faktor penunjang.........................
a. kelahiran b. kehidupan c. kematian d. Kesegaran
5. Yang termasuk penduduk usia tidak produktif adalah..............
a. 0 - 14 th b. 65 th keatas c. 15 – 65 th d. O -14 dan 65 tahun keatas

2. Bagian II: Soal Uraian


Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat, singkat, dan jelas!
1. Jelaskan mengapa secara ekonomis Indonesia sangat baik ?
2. apa yang dimaksud sensus penduduk ?
3. Apa yang dimaksud kepadatan penduduk ?
4. Sebutkan langkah langkah pemerintah dalam mengantisipasi ledakan penduduk
5. Penduduk Indonesia tahun 2003 berjumlah 20.000 dan jumlah bayi yang terlahir tercatat 800 orang
hitunglah angka kelahiran kasarnya ?

3 Kunci dan skor nilai


Skor
Pilihan ganda no 1 – 5 diberi skor 6 = 30
Soal uraian diberi skor
No 1 – 4 diberi skor 10 = 40
N0 5 diberi skor 30 = 30
Jumlah 100
Kunci pilihan ganda
1. c 2. d 3. b 4. c 5. b
Kunci soal uarian
1. karena Indonesia terletak di dua benua
2. Perhitungna resmi jumlah penduduk suatu negara yang dilakukan pemerintah dalam
jangka waktu tertentu
3. Angka yang menunjukan jumlah rata rata penduduk setiap kilometer persegi pada suatu
wilayah atau negara
4. Peningkatan transmigasi ,lapangan kerja , keahlian , ketrampilan ,dan melaksanakan KB
5. CBR = B x K 800 x 1000 = 40 Bayi
P 20000

4. Penilaian Diskusi

ASPEK YANG DINILAI


NO NAMA KERJASAMA KEAKTIFAN KREATIFITAS PEMAHAMAN TOTAL
10 - 25 10 - 25 10 - 25 10 - 25
1.
2.
3.
4.
5.

Pedoman penskoran
Baik : 21 – 25
Cukup : 16 – 20
Kurang : 10 - 15

Mengetahui, Batu,
Kepala SMP PGRI 02 BATU Guru Mata Pelajaran

LESTARI S. Pd SITI RODIATIN S. Pd


NIP : 510 166 472
RENCANA PELAKSANAAN PENGAJARAN
Nama Sekolah : SMP PGRI 02 BATU
Mata Pelajaran : Ilmu Pendidikan Sosial
Kelas/Semester : VIII/ GASAL
Standar Kompetensi :. Memahami permasalahan sosial berkaitan
Dgn jumlah pertumbuhan jumlah penduduk
Kompetensi Dasar : 1.2 Mengidenti pemasalahan kependudukan & upaya penanggulangan
Indikator : 1. Kuantitas dan kualitas penduduk Indonesia
2. perkembangan jumlah penduduk Indonesia dan dunia
3. pertumbuhan penduduk Indonesia
4. Tingkat kepadatan penduduk Indonesia
5. Kondisi penduduk Indonesia berdasarkan piramida penduduk
6. Angka perbandingan laki laki & perempuan penduduk Indonesia
7. angka beban ketergantungan penduduk Indonesia
8. Informasi kependudukan Indonesia dalam bentuk tabel dan grafik
9. Jenis jenis migrasi dan faktor penyebabnya
10. Dampak positif dan negatif migrasi serta penanggulangannya
11. Permasalahan kependudukan,dampak dan upaya menaggulanginya
Alokasi Waktu : 8 x 40 menit ( 4 x pertemuan)

A.Tujuan Pembelajaran
Setelah selesai proses pembelajaran, siswa diharapkan dapat :
1. Menjelaskan Kuantitas dan kualitas penduduk Indonesia
2. Menjelaskan perkembangan jumlah penduduk Indonesia dan dunia
3. Menjelaskan pertumbuhan penduduk Indonesia
4. Menjelaskan Tingkat kepadatan penduduk Indonesia
5. Menjelaskan Kondisi penduduk Indonesia berdasarkan piramida penduduk
6. Menjelaskan Angka perbandingan laki laki & perempuan penduduk Indonesia
7. Menjelaskan angka beban ketergantungan penduduk Indonesia
8. Menjelaskan Informasi kependudukan Indonesia dalam bentuk tabel dan grafik
9. Menjelaskan Jenis jenis migrasi dan faktor penyebabnya
10. MenjelaskanDampak positif dan negatif migrasi serta penanggulangannya
11. Menjelaskan Permasalahan kependudukan,dampak dan upaya menaggulanginya

B. Materi Pembelajaran

PERMASALAHAN KEPENDUDUKAN DI INDONESIA

1. Kuantitas dan kualitas penduduk Indonesia


a. Penduduk :semua orang yang bertempat tinggal di semua wilayah
b. Kuantitas penduduk didapat dari
- Sensus penduduk
- Registrasi penduduk
- Surve Penduduk
c. Kualitas penduduk : Tingkat kemampuan penduduk dalam upaya untuk memenuhi kebutuhan hidup
- Tingkat pendidikan
- Tingkat penghasilan
Rumus
Rumus pendapatan perkapita = GNP
P
Keterangan GNP : Grass National Product (pendapatan nasional kasar)
P : Jumlah penduduk
- Tingkat kesehatan
- Mata pencaharian

2. Perkembangan jumlah penduduk Indoinesia dan dunia


Jumlah penduduk Inonesia dan dunia bersifat dinamis yaitu senantiasa berubah baik baik menurun
maupun meningkat

3. Pertumbuhan penduduk Indonesia


a. Pertumbuhan penduduk :Pertambahan jumlah penduduk sutu wilayah atau Negara
Rumus
P=(L-M)+(1-E)

Keterangan : P = Pertumbuhan penduduk


L = Jumlah Kelahiran
M = Jumlah kematian
I = Jumlah Imigran
E = Jumlah emigrant
b. Jenis pertumbuhan penduduk
- Jenis pertumbuhan alami : pertumbuhan penduduk y gdiperoleh dr selisih kelahiran & kematian
dlm setahun
Rumus
P = (L – M)
- Pertumbuhan penduduk migrasi
- Migrasi : Perpindahan penduduk ( Emigrasi keluar & Emigrasi kedalam )
- Komposisi penduduk ( umur , jenis kelamin, tingkat pendidikan, Jenis pekerjaan )
c. Angka pertumbuhan penduduk
adalah ;angka yang menunjukan jumlah pertambahan penduduk setiap100 orang penduduk dalam
satu tahun / angka yang menunjukanpersentase pertambahan penduduk dalam satu tahun
Rumus
Petumbuhan penduduk = Jumlah penduduk x Angka pertumbuhan penduduk
100
d. Ukuran ukuran dalam fertilitas (kelahiran)
- Angka kelahiran kasar :jml byi yg lahir setiap 1000 penduduk dalam satu tahun
Rumus
CBR = L X 1000
P
- Angka kelahiran umum :Jmh kelahirantiap 1000 wanita yang berusia 15 -45 th dalam 1 th
Rumus
GFR = L X 100
W
- Angka kelahiran menurut kelompok umur: banyaknya kelahiran setiap 1000 wanita kelompok
umur tertentu
Rumus
ASFR = Lt X 1.000
Wt
e. Ukuran ukuran dalam mortalitas (kematian)
- angka kematian kasar :Jmh kematiantiap 1000 penduduk dalm satu tahun tanpa
memperhatiakanusia penduduk
Rumus
CDR = M X 1.000
P
- Angka kematian menurut umur tertentu :angka yg menunjukan kematian pada keolompok umur
Rumus
ASDR = Mt X 1.000
Pt
- Angka kematian bayi : jmh bayi yang meninggal dunia setiap 1000 bayi yang lahir dalam 1 th
Rumus
IMR = My X 1.000
L

4. Tingkat kepadatan penduduk Indonesia


Kepadatan penduduk : perbandingan jumlah penduduk dengan luas lahan
1. Kepadatan penduduk aritmatik : perbandingan jumlah penduduk dengan luas seluruh wilayah dalam
setiap kilometer persegi
Rumus
Kepadatan penduduk aritmatik = Jumlah penduduk (jiwa)
Luas seluruh wilayah (km2)
2. Kepadatan penduduk agraris : perbandingan antara penduduk yg mempunyai aktifitas disektor pertanian
dgn luas tanahyg dpt diolah untuk pertanian
Rumus
Kepadatan penduduk agraris = Jmh penduduk yg berkerja disektor pertanian ( Jiwa )
Luas lahan pertanian yg dpt diolah untuk pertanian (km2)
3. Kepadatan penduduk Fisiologis : Perbandingan jmh penduduk dgn luas tanah yang dapat diolah
4. Kepadatan pendududk ekonomi : perbandingan antara jmh penduduk dgn luas wilayah tetapi menurut
kapasitas produksinya

5. Kondisi penduduk Indonesia berdasarkan bentuk piramida penduduk


a. Piramida penduduk muda ( Piramida kerucut )
adalah piramida yang menggambarkan jumlah penduduk yang sedang tumbuh dan disertai dengan
jumlah
kelahiran yang meningkat pesat
b. Piramida penduduk dewasa (piramida granat)
adalah Piramida yang menggambarkan jumlah penduduk dalam keadaan tetap / stasioner
c. Piramida penduduk tua (piramida batu nisan)
adalah piramida yang menggambarkan jumlah penduduk menuju kemunduran
Piramida Penduduk muda Piramida penduduk dewasa Piramida penduduk tua

6. Angka perbandingan penduduk laki laki dengan perempuan ( sex ratio )


Rumus
Rasio jenis kelamin = Jumlah penduduk laki laki
Jumlah penduduk perempuan

7. Angka beban ketergantungan penduduk Indonesia


a. Golongan umur berkerja yang berumur10 – 14 tahun
b. Golongan umur tidak produktif yang berusia 65 tahun keatas
Rumus
Rasio ketergantungan = Jml penduduk produktif 15-65 + ^5 tahun keatas
Jmh penduduk umur 15 – 65

8. Angka harapan hidup penduduk Indonesia


Angka ini definisikan sebagai rata rata jumlah tahun kehidupan yang akan dijalani oleh seseorang hingga
mati
9. Informasi kependudukan di Indonesia
Jumlah penduduk di Indonesia dan laju pertumbuhan penduduk 10 tahunan di Indonesia melalui sensus

10. Jenis jenis migrasi dan faktor faktor penyebabnya


1. Migrasi : gerak perpindahan penduduk secara horizontaluntuk pindah tempat tinggal melintasi batas
Administrasi
a.Perpindahan vertikal : pindahnya status manusia dari kelas rendah kekelas menengah ,dari
pangkat rendak kepangkat yang lebih tinggi / sebaliknya
b.Perpindahan horizontal :Perpindahan secara ruang / secara geografis daridari suatu tempat ketempat
lain
2. Jenis jenis migrasi
a. Migrasi Internasional : perpidahan penduduk dari suatu negara kenegara lain
1 Imigrasi : masuknya penduduk dari negara dengan tujuan menetap
2 Emigrasi : berpindahnya penduduk /keluarnya penduduk dari suat negara ke negara lain dgn
tujuan menetap
3. Remigrasi : kembalinya prnduduk dr suatu negara ke negara aslinya
b. Migrasi internal (migrasi nasional) : Pepindahan penduduk yang berada dlm satu wilayah negara
1. Urbanisasi :Perpindahan penduduk dari desa ke Kota
2. Transmigasi :Perpindahan penduduk yang diprakarsai oleh pemerintah
c. Evakuasi : perpindahan penduduk karena gangguan bencana alam
d. Weekend :Pindahnya orang kota untuk mencari udara sejuk
e. Forensen :orang yang tinggal di desa tapi kerjanya di kota sehingga setiap hari harus melaju pulang
f. Turisme: Orang yang berpariwisata
g. Ruralisasi :Kembalinya pelaku urbanisasi kedaerah pedesaan
3. Pola perpindahan (mobilitas) penduduk suatu daerah
a. pola perpindahan harian : Perpidahan penduduk setiap hari dari desa ke kota untuk mencari nafkah
b. Pola perpindahan penduduk musiman : Perpindahan pendududk yang dilakukan pada musim tertentu
c. Pola perpindahan menetap : Perpindshasn penduduk dari tempat satu ketempat lain dgn tujuan
menetap Sekurang 2 nya menetap 6 bulan
d. Pola pindahan tidak menetap : perpindahan pendudukdalam jangka waktu pendek tidak begitu
teratur waktunya dan hanya berdasarkan kebutuhan contoh sales

11. Dampak positif dan negatif migrasi serta usaha penaggulangannya


1. dampak migrasi
a. dampak positif migrasi terhadap daerah yang ditinggalkan
Mengurangi pengangguran,meningkatkan kesejahteraan keluarga , seimbangnya lapangan kerja
b. dampak negatif nya , kurangnya tenaga kerja didaerah, stabilitas keamanan , penggerak
pembangunan dan terbatasnya kaum intelektual didesa karena enggan kembali kedesa
d. Dampak positif daerah yang dituju
jumlah tenaga kerja bertambah & intergrasi desa kota semakin tampak
e. dampak negatifnya : semakin padat penduduk kota , banyak pemukiman kumuh, lalu lintas semakin
padat, lapangan kerja semakin kurang sehingga banyak pengangguran tuna wisma , tuna susila,
,tindak kejahatan danterdapat kesenjangan ekonomidalam kehidupan masyarakat
2. Usaha pemerintah dalam menanggulangi akibat migrasi
a. membuka lapangan kerja baru
b. Sarana transportasi didesa ditingkatkan
c. melaksanakan pembangunan di desa dan menegembangkan potensi desa
d. mengadakan politik kota tertutup larangan keras penduduk yang tidak ber KTP 7 tidak memepunyai
penghasilan tetap menetap di kota yang dituju
e. Menggalakkan industri kecil di desa
f. Meningkat produktif pertanian
g. Melaksanakan pembangunan regional melalui pembangunan kota kota satelit disekitar kota tujuan
utama

12. Permasalahan kependudukan dampak dan upaya mengatasinya

1. permasalahan kependudukan di Indonesia


Ledakan penduduk di Indonesia semakin meningkat sehingga kesejahteraannya sangat kurang

2. dampak permasalahanya
1. Terbatasnya lapangan kerja sehingga pengangguran meningkat dan kejahatan meraja lela
2. kerusakan lingkungan
3. Pemusatan penduduk di kota
4. Peningkatan usia sekolah meningkat akan menimbulkan masalah 2 yg berhubungan dgn pendidikan
5. Keragaman permintaan baru yang ahrus dipenuhi semakin tinggi (pendidikan) jika permintaan ini
tidak dipenuhi maka akan terjadi ketidakstabilan dilingkungan masyarakat sehingga menimbulkan
keresahan
6. peningkatan pergerakan & perpindahan penduduk akibat semakin majunya trasnportasi &teknologi
7. terbatasnya air bersih akan mengganggu kesehatan
8. Peningkatan jumlah angkatan kerjayang tidak disertai dengan jumlah lapangan kerja yang memadahi

3. Upaya mengatasi permasalahan kependudukan di Indonesia


1. Pembatasan kelahiran bayi dengan KB
2. Pelaksanaan progam transmigasi
3. pembangunan gedung 2 sekolah
4. Pembangunan rumah 2 murah
5. meningkatkan pelestarian lingkungan hidup
6. pembangunan industri
7. Penyatuan peran berbagai sektot pemerintahan

C. Metode
Ceramah dengan variasi tanya jawab, analisis, penugasan, dan diskusi kelas.
D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran (Strategi Pembelajaran/Kegiatan Belajar)
1. Pertemuan I
No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan
1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan, kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
Penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan tentang
materi yang akan diajarkan.
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai.
Kegiatan Inti
2. A Mengadakan kajian referensi tentang kondisi fisik dan penduduk wilayah
Indonesia 60 menit
B Membagi siswa dalam kelompok.
C Siswa berdiskusi kelompok tentang materi yang dibahas
D Siswa presentasi di depan kelas (kelompok lain menanggapi)

3. Penutup 10 menit
A Bersama-sama dengan siswa guru melakukan refleksi tentang permasalahan
penduduk indonesia (membuat kesimpulan)
B Mengadakan post test.
C Guru memberi tugas rumah kepada siswa untuk mempersiapkan Kondisi fisik dan
penduduk Indonesia selanjutnya.
2. Pertemuan II

No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan


1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
- Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa dengan
memberikan pertanyaan tentang materi minggu sebelumnya.
- Pengecekan tugas siswa
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai.

2. Kegiatan Inti
A Membentuk kelompok. 60 menit
B Melakukan kajian referensi dan mendiskusikan tentang: permasalahan penduduk
indonesia
c Siswa mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas (kelompok lain
menanggapi)
Penutup
a. Bersama-sama dengan siswa guru melakukan refleksi tentang permasalahan
3. penduduk Indonesia
b. Mengadakan post test. 10 menit
c. Memberi tugas berupa menjelaskan kondisi di lingkungan sekitarnya
untuk dipresentasikan pada minggu berikutnya.

3. Pertemuan III
No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan
1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan
tentang tugas yang diberikan.
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai
2. Kegiatan inti 60 menit
A Mengatur kelompok diskusi.
B Meminta siswa mengumpulkan hasil pengamatan penerapan tugas membuat
gambar wilayah sekitanya ( guru menaggapi menanggapi)
C Guru mengklarifikasi dan menyimpulkan pentingnya kondisi fisik wilayah dan
penduduk Indonesia
D Siswa menempelkan hasil diskusinya pada papan pajangan
3. Penutup 10 menit
A Mengadakan post test
B Memberi tugas rumah untuk mempersiapkan materi berikutnya.

4. Pertemuan IV
No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan
1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan
tentang tugas yang diberikan.
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai.
2. Kegiatan Inti 60 menit
h. Mengatur kelompok diskusi.
i. Guru memberikan artikel dari koran tentang Siswa membaca artikel
dan berdiskusi Siswa membacakan hasil diskusinya di depan kelas (kelompok
lain menanggapi)
j. Siswa menempelkan hasil diskusinya pada papan pajangan
Penutup
a. Guru mengklarifikasi dan menyimpulkan pentingnya menangani permasalahan
penduduk Indonesia
3. b. Mengadakan post test 10 menit
c. Memberi tugas rumah untuk mempersiapkan materi berikutnya.
E. Alat/Sumber Pembelajaran
 Buku teks IPS TERPADU, untuk SMP dan MTs Kelas VIIII( , 2006
 Artikel/berita di media massa
 Lembar kerja siswa LKS pakar

F. Penilaian
Penilaian dilakukan sebelum, selama, dan sesudah proses pembelajaran. Penilaian tertulis diberikan setelah
pertemuan keempat. Sementara itu, untuk pertemuan ke-1 hingga pertemuan ke-3, penilaian lebih ditekankan
melalui kegiatan tanya jawab di kelas, aktivitas siswa saat diskusi, dan pengerjaan tugas-tugas. Teknik
penilaian yang digunakan adalah tes tertulis dengan bentuk tes uraian, dan proyek kerja.

Contoh:

1. Soal Uraian
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat, singkat, dan jelas!
1. Apa yang dimaksud angka kelahiran kasar ?
2. Apa arti dari sensus penduduk ?
3. Apa yang dilakukan pemerintah untuk mengantisipasi ledakan penduduk !
4. Sebutkan 4 tujuan transmigasi !
5. Sebutkan 3 dampaka positif urbanisasi.bagi desa !

2. Kunci dan skor nilai


Skor
Soal uraian diberi skor
No 1 – 5 diberi skor 20 = 100
Kunci soal uarian
1. Angka yang menunjukan jumlah kelahiran hidup dalam suatu daerah dari tiap 1000 penduduk dalam
waktu satu tahun
2. Perhitungan resmi penduduk dalam suatu negara yang dilakukan oleh pemerintah dalam jangka
waktu tertentu
3. - Peningkatan usaha produktif dlm bidang , pertanian, peternakan, perikanan dan kehutanan
- Penyebarluasan pendidikan tentang lingkungan hidup
- Pelaksanaan KB, peningkatan transmigasi, dan perluasan bidang industri
4. 1. Pemerataan penduduk 7 peninggkatan taraf hidup
2. Pengolaan sumber daya alam &penyediaaan lapangan kerja
3. Pemerataan pembangunan & peningkatan pertahanan dan keamanan nasional
5. Desa kehilangan tenaga kerja , kekurangan tenaga terampil & pertanian menurun

3. Soal diskusi
Sekarang banyak kita jumpai keluarga yang mempunyai banyak anak sehingga kesejahteraan mereka
berkuarang karena pendapatan ayah yang pas pasan , bagemana pendapat kalian cara mengatasinya agar
keluarga tersebut bisa sejahtera ?

4. Penilaian Diskusi

ASPEK YANG DINILAI


NO NAMA KERJASAMA KEAKTIFAN KREATIFITAS PEMAHAMAN TOTAL
10 - 25 10 - 25 10 - 25 10 - 25
1.
2.
3.
4.
5.

Pedoman penskoran
Baik : 21 – 25
Cukup : 16 – 20
Kurang : 10 - 15

Mengetahui, Batu,
Kepala SMP PGRI 02 BATU Guru Mata Pelajaran

LESTARI S. Pd SITI RODIATIN S. Pd


NIP : 510 166 472
RENCANA PELAKSANAAN PENGAJARAN
Nama Sekolah : SMP PGRI 02 BATU
Mata Pelajaran : Ilmu Pendidikan Sosial
Kelas/Semester : VIII/ GASAL
Standar Kompetensi :. Memahami permasalahan sosial berkaitan
Dgn jumlah pertumbuhan jumlah penduduk
Kompetensi Dasar : 1.3 Mengidentifikasi permasalahan lingkungan hidup dan upaya
Penanggulanganya dalam pembangunan yang berkelanjutan
Indikator : 1. Pengertian lingkungan hidup dan pelestarianya
2. Unsur unsur lingkungan
3. Arti penting lingkungan untuk kehidupan
4. bentuk 2 kerusakan lingkungan hidup dan faktor penyebabnya
5. usaha pelestarian lingkungan hidup
6. Tujuan dan sasaran pembangunan Nasional
7. Pembangunan berkelanjutan
8. Ciri ciri pembangunan yang berkelanjutan
Alokasi Waktu : 8 x 40 menit ( 4 x pertemuan)

A.Tujuan Pembelajaran
Setelah selesai proses pembelajaran, siswa diharapkan dapat :
1. Menjelaskan Pengertian lingkungan hidup dan pelestarianya
2. Menjelaskan Unsur unsur lingkungan
3. Menjelaskan Arti penting lingkungan untuk kehidupan
4. Menjelaskan bentuk 2 kerusakan lingkungan hidup dan faktor penyebabnya
5. Menjelaskan usaha pelestarian lingkungan hidup
6. Menjelaskan Tujuan dan sasaran pembangunan Nasional
7. Menjelaskan Pembangunan berkelanjutan
8. Menjelaskan Ciri ciri pembangunan yang berkelanjutan

B. Materi Pembelajaran

LINGKUNGAN HIDUP DAN KAITANYA DENGAN PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN

1. Lingkungan hidup dan pelestarianya


1. Pengertian lingkungan hidup
Adalah suatu daerah atau kawasan dengan keadaan sekitarnya yang mempengaruhi perkembangan dan
tingkah laku biofisik
1. Lingkungan mati (abiotik) :lingkungan diluar suatu organismeyang terdiri atas benda atau faktor
alam yang tidak hidup ( kimia, suhu, udara, grafitasi, atmosfir,
3. Lingkungan hidup (biotik) :lingkungan disuatu organisme yg terdiri dari mahluk hidup (manusia,
hewan, tumbuhan)
4. Lingkungan sosial : Lingkungan antar manusia mulai dari individu sampai dengan masyarakat
5. Lingkungan budaya :Lingkungan yang dipengaruhi hasil ciptaan manusia ( bahasa ,perilaku )

2. Pelestarian lingkungan hidup


Adalah rangkaian upaya untuk memelihara kelangsungan lingkungan hidup untuk mendukung
perikehidupan manusia dan mahluk hidup lainya dan melindungi kemampuan lingkungan hidup
terhadap perubahan terthadap tekanan perubahan &/ dampak negatif yang ditimbulkan suatu kegiatan
(daya tampung )

2. Unsur unsur lingkungan hidup


1. Sumber daya manusia : sumbner daya yg dapat dimanfaatkan dari potensi yang dimiliki manusia
2. Sumber daya alam hayati : sumber alam yang sifatnya dapat diperbaharui
3. Sumber daya alam non hayati : sumber daya yang sifatny bisa habis jika dipakai terus menerus
Misalnya : air, lahan , mineral, bahan tambang
4. Teknologi sumber daya buatan
1. Flora dan fauna jenis unggul
2. Sumber daya alam non hayati ( teknologi bangunan waduk dan bendungan)

3. Arti penting lingkungan hidup bagi kehidupan


1. Penghasil bahan pangan bagi mahluk hidup
2. sumber barang tambang dan sumber mineral
3. Kegiatan sosial, ekonomi, politik, budaya dan pertahanan, keamanan
4. Penghasil bahan baku atau bahan mentah untuk industri
5. Areal pemukiman / tempat tinggal
6. Sumber tenaga sarana transportasi
4. Bentuk 2 kerusakan lingkungan hidup dan faktor penyebabnya
1. Akibat dari faktor alam ( gunung meletus,, angin topan, gempa bumi,kemarau panjang, dan banjir)
2. Faktor manusia (lahan kritis, banjir, pencemaran degrarasi lingkungan / penurunan kwalitas lingjkungan )

5. Usaha pelestarian lingkungan hidup


1. Oleh pemerintah (menanggulangi kasus pencemaran, mengawasi bahan berbahaya &melakukan analisis
mengenai dampak lingkungan ( AMDAL)
2. oleh pemerintah dan masyarakat (Peleestarian tanah, peleestarian air sungai dan danau)
3. Pelestarian udara
4. Pelestarian hutan
5. Pelestarian laut dan pantai
6. Peleestarian flora dan fauna

6. Tujuan dan sasaran pembangunan nasional


Pembangunan diupayakan kesemua aspek kehidupan yang meliputi , ekonomi, sosial,, budaya dan politik
Tujuan dan sasaran pembangunan : membentuk manusia seutuhnya yang meliputi
1. Ketrentraman
2. Berkecukupan
3. Kepuasan
4. Stimulus,dalam bentuk kesempatan yang memungkinkan untuk mencapai hasil yang optimal sesuai
dengan bakat dan minatnya

7. Pembangunan yang berkelanjutan


1. Pembangunan yang memennuhi kebutuhan sekarang tanpa mengurangi kemampuan generasi mendatang
untuk memenuhi kebutuhan mereka
2. Lingkungan dapat mendukung pembangunan secara terus menerus karena tidak habisnya sumber daya
yang menjadi modal pembangunan seperti hasil iptek,pabrik, dan prasarana pembangunan

8. Ciri pembanguananberkelanjutan
1. Didasarkan berdasarkan nilai kemanusiaan & memperhatikan moral dan nilai adat istiadat yang berlaku
2. Didasarkan pada lingkungan fisik dan lingkungan sosial
3. mencerminkan usaha peningkatan produksi nasional berupa tingkat lajupertumbuhan ekonomi yg positif
4. dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat
5. dapat memperluas lapangan kerja
6. Pemerataan keseimbangan kesejahteraan yang seimbang
7. dilaksanakan secara terus menerusuntuk menjaga stabilitas ekonomi
8. bersifat fundamental, ideal, dan memiliki progam jangka panjang serta tuuan yg mulia

C. Metode
Ceramah dengan variasi tanya jawab, analisis, penugasan, dan diskusi kelas.

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran (Strategi Pembelajaran/Kegiatan Belajar)


1. Pertemuan I

No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan


1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan, kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
Penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan tentang
materi yang akan diajarkan.
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai.

2. Kegiatan Inti
A Mengadakan kajian referensi tentang Lingkungan hidup dan kaitanya 60 menit
pembangunan yang berkelanjutan
B Membagi siswa dalam kelompok.
C Siswa berdiskusi kelompok tentang materi yang dibahas
D Siswa presentasi di depan kelas (kelompok lain menanggapi)

3. Mengadakan post tes dan memberi tugas rumah 10 menit


2. Pertemuan II

No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan


1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
- Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa dengan
memberikan pertanyaan tentang materi minggu sebelumnya.
- Pengecekan tugas siswa
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai.

2. Kegiatan Inti
A Membentuk kelompok. 60 menit
B Melakukan kajian referensi dan mendiskusikan tentang: lingkungan hidup dan
kaitanya dengan pembangunanna yang berkelanjutan
c Siswa mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas (kelompok lain
menanggapi)
Penutup
a. Bersama-sama dengan siswa guru melakukan refleksi tentang lingkungan hidup
3. dan kaitanya dengan pembangnan yang bekelanjutan
b. Mengadakan post test. 10 menit
c. Memberi tugas berupa membuat permasalahan pembangunan di lingkungan
sekitarnya untuk dipresentasikan pada minggu berikutnya.

3. Pertemuan III
No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan
1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan
tentang tugas yang diberikan.
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai
2. Kegiatan inti 60 menit
A Mengatur kelompok diskusi.
B Meminta siswa mengumpulkan hasil pengamatan penerapan tugas membuat
gambar pembangunan di sekitanya ( guru menaggapi menanggapi)
c Guru mengklarifikasi dan menyimpulkan pentingnya lingkungan hidup dan
kaitanya dengan pembangunan berkelanjutan
d Siswa menempelkan hasil diskusinya pada papan pajangan
3. Penutup 10 menit
A Mengadakan post test
B Memberi tugas rumah untuk mempersiapkan materi berikutnya.

4. Pertemuan IV
No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan
1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan
tentang tugas yang diberikan.
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai.
2. Kegiatan Inti 60 menit
A Mengatur kelompok diskusi.
B Guru memberikan artikel dari koran tentang Siswa membaca artikel dan
berdiskusi Siswa membacakan hasil diskusinya di depan kelas (kelompok lain
menanggapi)
c Siswa menempelkan hasil diskusinya pada papan pajangan
Penutup
a. Guru mengklarifikasi dan menyimpulkan pentingnya menangani permasalahan
pembangunan di Indonesia
3. b. Mengadakan post test 10 menit
c. Memberi tugas rumah untuk mempersiapkan materi berikutnya.

E. Alat/Sumber Pembelajaran
1. Buku teks IPS TERPADU, untuk SMP dan MTs Kelas VIIII( , 2006
 Artikel/berita di media massa
 Lembar kerja siswa LKS pakar

F. Penilaian
Penilaian dilakukan sebelum, selama, dan sesudah proses pembelajaran. Penilaian tertulis diberikan setelah
pertemuan keempat. Sementara itu, untuk pertemuan ke-1 hingga pertemuan ke-3, penilaian lebih ditekankan
melalui kegiatan tanya jawab di kelas, aktivitas siswa saat diskusi, dan pengerjaan tugas-tugas. Teknik
penilaian yang digunakan adalah tes tertulis dengan bentuk tes uraian, dan proyek kerja.

Contoh:

1. Soal Uraian
1. Apa pengertian lingkungan hidup ?
2. Sebutkan unsur unsur lingkungan hidup ?
3. Sebutkan bentuk 2 kerusakan alam dari faktor alam dan manusia
4. Sebutkan 4 komponen lingkungan hidup
5. Sebutkan 4 tujuan pembangunan dalam wawasan luas ?
1. Kunci dan skor nilai
1. Kesatuan ruang dengan semua benda , daya , keadaan dan mahluk hidup yang mempengaruhi
kelangsungan peri kehidupan dan kesejahteraan manusia serta mahluk yang lain
2. 1. Unsur abiotik :Unsur yang bersifat fisik /keadaan alam yang mempengaruhi kehidupan
2. Unsur biotik : Unsur alam yang berupa mahluk hidup
3. 1. Faktor alam : gempa bumi, banjir, gunung meletus, angin topan dan musim kemarau
2. Faktor manusia: kegiatan bidang pertanian , industri dan perikanan
4. Produksen, konsumen, pengurai/ organisme perombak dan faktor abiotik
5. 1. Tercapainya keselarasan, keserasian dan keseimbangan dengan lingkungan hidup
2. Terwujudnya manusia Indonesia sebagai insan lingkungan hidup (melindungi)
3. Tercapainya fungsi lingkungan hidup
4. Terkendalianya kemnafaatan sumber daya alam ara bijaksana

2. Skor
Soal uraian diberi skor
No 1 – 5 diberi skor 20 = 100

3. Soal diskusi
Di Indonesia sering terjadi banjir bandang dan memakan korban jiwa yang banyak , bagemana pendapat
kalian atas permasalahan ini dan cara mengatasinya

4. Penilaian Diskusi

ASPEK YANG DINILAI


NO NAMA KERJASAMA KEAKTIFAN KREATIFITAS PEMAHAMAN TOTAL
10 - 25 10 - 25 10 - 25 10 - 25
1.
2.
3.
4.
5.

Pedoman penskoran
Baik : 21 – 25
Cukup : 16 – 20
Kurang : 10 - 15

Mengetahui, Batu,
Kepala SMP PGRI 02 BATU Guru Mata Pelajaran

LESTARI S. Pd SITI RODIATIN S. Pd


NIP : 510 166 472
RENCANA PELAKSANAAN PENGAJARAN
Nama Sekolah : SMP PGRI 02 BATU
Mata Pelajaran : Ilmu Pendidikan Sosial
Kelas/Semester : VIII/ GASAL
Standar Kompetensi : 2 Memahami proses kebangkitan nasional
Kompetensi Dasar : 2.1 Menjelaskan proses perkembangan kolonialisme dan imperialisme
barat serta pengaruh yang ditimbulkan diberbagai daerah
Indikator : 1. pengertian kolonialisme dan imperialisme
2. Latar belakang kolonialisme dan imperialisme
3. Proses perkembangan kolonialisme& imperialisme barat di
indonesia
4. Pengaruh kolonialisme & imperialisme barat di berbagai daerah di
Indonesia
Alokasi Waktu : 8 x 40 menit ( 4 x pertemuan)

A.Tujuan Pembelajaran
Setelah selesai proses pembelajaran, siswa diharapkan dapat :
1. Menjelaskan pengertian kolonialisme dan imperialisme
2. Menjelaskan Latar belakang kolonialisme dan imperialisme
3. Menjelaskan Proses perkembangan kolonialisme& imperialisme barat di indonesia
4. MenjelaskanPengaruh kolonialisme & imperialisme barat di berbagai daerah di Indonesia

B. Materi pembelajaran

KOLONIALISME DAN IMPERIALISME BARAT DI INDONESIA

1. Pengertian kolonialisme dan imperialisme


1. Kolonialsme : suatu usaha untuk melakukan sistem pemukiman warga dari suatu negara diluar
wilayah negara induknya atau negara asalnya
2. Imperialisme ; usaha memperluas wilayah kekuasaan atau jajahan untuk mendirikan imperium atau
Kekaisaran

2. latar belakang kolonialisme dan imperialisme


1. Dibidang ilmu pengetahuan
2. dibidang ilmu pengetahuan
3. Dibidang sosial ekonomi

3. Kedatangan bangsa eropa ke Indonesia


1. Bangsa protugis dan Spanyol pada abad ke 15 pelaut pelaut portugis menjelajahi pantai asia dan afrika
2. Bangsa Inggris pada abad 16 pelaut Inggris secara rombongan telah menjelajahi samudra Atlantik
menuju America Utara dan menguasai wilayah ini sebagai daerah koloninya
3. Bangsa belanda Pelaut Belanda yang dipimpin Cornelis de Houtman & mendarat dipelabuhan Banten

4. Kolonialisme dan imperialisme di Indonesia


1. Bangsa Protugis menjajah indonesia tahun 1512
2. Bangsa menjajah Indonesia tahun 1521
3. Bangsa Belanda menjajah Indonesia tahun1602 – 1942
4. bangsa Inggris menjajah Indonesia tahun 1811 – 1814

5. Kolonialisme belanda berkuasa kembali di Indonesia

1. Masa sistem tanam paksa


a. Isi aturan tanam paksa
- Rakyat harus menyediakan tanah pertanian
- Pembebasan uang pajak karena 20 % hasil panen disetor ke Belanda
- Yang tidak memiliki tanah harus berkerja diperkebunan
- Dalam mengerjakan lahan pertanian tidak boleh melebihi 3 bln
- Kelebihan hasil panen diberikan kepada petaninya
- Kerusakan / gagal panen ditanggung oleh Belanda
- Penyerahan tehnik pelaksanaan aturan tanam paksa kepada kepala desa
b. Pelaksanaan aturan tanam
mulai tahun 1830 – 1850 yaitu ditandai dengan tanam paksa mampu mencapai hasil tertinggi
c. Dampak aturan paksa
- Keuntungan yang diperoleh oleh pemerintahan Belanda
- Keuntungan yang diperoleh oleh bangsa Indonesia
d. Reaksi terhadap peraturan tanam paksa
Banyak terjadi perselisihan terhadap pegawai pelaksana tanam paksa dan pemegang saham
perusahaan yang menopoli perdagangan

2. Masa liberalisme
a. UU Agraria : semua tanah yang ada menjadi milik Hindia belanda
b. UU gula : hasil panen tebu tidak boleh dibawa keluar wilayah indonesia &diproses didalam negri

6. Pengaruh kolonialisme dan Imperialisme barat diberbagai daerah di Indonesia

1. Perlawanan rakyat terhadap protugis


- Perlawanan rakyat Malaka pada Protugis mulai tahun 1511 – 1527 oleh Katir
- Perlawanan rakyat Aceh mulai tahun 1554 – 1555 oleh Sutan Iskandar muda
- Perlawanan rakyat Maluku mulai tahun 1511 – 1574 oleh sultan hairun & Sultan Baabullah

2. Perlawanan terhadap Belanda (VOC)


a Perlawanan rakyat Mataram oleh Ultasn Agung Hanyakrakusum
1. Rakyat Mataram pertama oleh Tumenggung Bahurekso th 1628 bln Agustus yang dibantu
Suro Agul Agul , Dipati Uposonto, Dipati Mandururejo, dan Dipati ukur
2. Rakyat Mataram kedua oleh Dipati Puger dan Dipati Purbaya th 1629
3. Perlawanan Trunojoyo th 1674 diganti oleh putranya Amangkurat II
4. Perlawanan untung Suropati putra Bali yng menjadi prajurit Belanda yang akhirnya
melakukan perlawanan kepada Belanda
5. Perlawanan mangkubumi dan Mas Said
b. Perlawanan rakyat Banten
dipimpin oleh abdul fatah (sultan Agung Tirtayasa) & anaknya sultan Haji mereka berhasil diadu
domba oleh Belanda
c. Perlawanan rakyat makasar oleh sultan Hasanudin antara th 1654 - 1669
d. Perlawananrakyat Maluku di Ternate oleh Kakiali di Tidore oleh Kaicil Nuku & Sultan Nuku
e. Perlawanan oleh Patimura / Thomas Mattulessy th 1817 & tgl 16-12-1817 dihukum mati

3. Reaksi rakyat Indonesia terhadap kolonial Belanda dalam bentuk perang besar
1. Perang padri thn 1821 – 1837
2. Perang Diponegoro thn1825 – 1830
3. perlawanan rakyat Aceh thn 1873 – 1904
4. perlawanan rakyat Bali thn 1845 – 1849
5. Perlawanan rakyat Palembang thn 1819 – 1825
6. Perlawanan rakyat Banjar thn 1859 – 1863
7. Perlawanan rakyat Tapanuli thn 1878 – 1907

4. Gerakan sosial
1. Gerakan protes petani
2. Gerakan ratu adil ketika kerajaan kediri di jawa timur memgalami zaman
Kejayaan (1135-1157) pada masa raja jayabaya terkenal dengan ramalanya dalam suatu kitab
yang berjudul Jongko jangka jayabaya
3. Gerakan keagamaan , perilaku bangsa eropa sangat bertentangan dengan ajaran agama islam
Contoh kerja rodi, monopoli perdagangan , penjajahan /merampas negeri, pemerasan /penarikan
pajak yang tidak sesuai kemampuan rakyat, mabuk dan bergaya hidup mewah diatas penderitaan
masyarakat pribumi

5. Penyebaran agam Protestan dan katolik pada masa kolonial Belanda


1. Misionaris protugis di Indonesia yang menyebarkan agama nasrani
2. Zending Belanda di Indonesia yang menyebarkan agama kristen dan katolik

6. Penyebaran agama islam pada masa kolonial


Sejak malaka dikuasai protugis th 1511 para pedagang islam dari gujarat dan persia mengubah haluan
jalur perdagangan yang semula melalui selat malaka berubah melalui selat sunda

7. Sekolah sekolah peninggalan Belanda


1. SD / sekolah rendah
2. Pendidikan menengah setingkat dengan SMP / SMA
3. Pendidikan menegah kejuruan ( pertanian, perdagangan , dan sekolah kewanitaan)
4. Perguruan tinggi
1. Perguruan tinggi kedokteran
2. Perguruan dagang.pertanian,keguruan, dan kujuruan kewanitaan

C. Metode
Ceramah dengan variasi tanya jawab, analisis, penugasan, dan diskusi kelas.

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran (Strategi Pembelajaran/Kegiatan Belajar)


1. Pertemuan I
No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan
1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan, kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
Penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan tentang
materi yang akan diajarkan.
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai.

2. Kegiatan Inti
A Mengadakan kajian referensi tentang Kolonialisme dan liberalisme di 60 menit
Indonesia Membagi siswa dalam kelompok.
B Siswa berdiskusi kelompok tentang materi yang dibahas
C Siswa presentasi di depan kelas (kelompok lain menanggapi)

3. Penutup 10 menit
A Bersama-sama dengan siswa guru melakukan refleksi tentang KOLONIALISME
&LIBERALISME DI iNDONESIA (membuat kesimpulan)
B Mengadakan post test.
C Guru memberi tugas rumah kepada siswa untuk mempersiapkan materi
Kolonialisme dan liberalisme di Indonesia selanjutnya.

2. Pertemuan II

No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan


1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
- Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa dengan
memberikan pertanyaan tentang materi minggu sebelumnya.
- Pengecekan tugas siswa
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai.

2. Kegiatan Inti
A Membentuk kelompok. 60 menit
b. Melakukan kajian referensi dan mendiskusikan tentang: lingkungan hidup dan
kaitanya dengan pembangunanna yang berkelanjutan
c Siswa mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas (kelompok lain
menanggapi)
Penutup
a. Bersama-sama dengan siswa guru melakukan refleksi tentang kolonialisme dan
3. liberalisme di Indonesia
b. Mengadakan post test. 10 menit
c. Memberi tugas berupa membuat permasalahan pembangunan di lingkungan
sekitarnya untuk dipresentasikan pada minggu berikutnya.

3. Pertemuan III
No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan
1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan
tentang tugas yang diberikan.
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai
2. Kegiatan inti 60 menit
a......Mengatur kelompok diskusi.
b......Meminta siswa mengumpulkan hasil pengamatan penerapan tugas membuat
gambar pembangunan di sekitanya ( guru menaggapi menanggapi)
c Guru mengklarifikasi dan menyimpulkan pentingnya lingkungan hidup dan
kaitanya dengan pembangunan berkelanjutan
d Siswa menempelkan hasil diskusinya pada papan pajangan
3. Penutup 10 menit
a. Mengadakan post test
b......Memberi tugas rumah untuk mempersiapkan materi berikutnya.

4. Pertemuan IV
No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan
1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan
tentang tugas yang diberikan.
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai.
2. Kegiatan Inti 60 menit
k. Mengatur kelompok diskusi.
l. Guru memberikan artikel dari koran tentang Siswa membaca artikel
dan berdiskusi Siswa membacakan hasil diskusinya di depan kelas (kelompok
lain menanggapi)
m. Siswa menempelkan hasil diskusinya pada papan pajangan
Penutup
a. Guru mengklarifikasi dan menyimpulkan pentingnya menangani permasalahan
kolonialisme dan liberalisme di Indonesia
3. b. Mengadakan post test 10 menit
c. Memberi tugas rumah untuk mempersiapkan materi berikutnya.

E. Alat/Sumber Pembelajaran
2. Buku teks IPS TERPADU, untuk SMP dan MTs Kelas VIIII( , 2006
 Artikel/berita di media massa
 Lembar kerja siswa LKS pakar

F. Penilaian
Penilaian dilakukan sebelum, selama, dan sesudah proses pembelajaran. Penilaian tertulis diberikan setelah
pertemuan keempat. Sementara itu, untuk pertemuan ke-1 hingga pertemuan ke-3, penilaian lebih ditekankan
melalui kegiatan tanya jawab di kelas, aktivitas siswa saat diskusi, dan pengerjaan tugas-tugas. Teknik
penilaian yang digunakan adalah tes tertulis dengan bentuk tes uraian, dan proyek kerja.

Contoh:

1. Soal Uraian
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat, singkat, dan jelas!
1. Apa yang kamu ketahui tentang imperialisme dan kolonialisme ?
2. Sebutkan sebab 2 imperialisme !
3. Sebutkan latar belakang bangsa eropa memasuki dunia timur
4. Bangsa mana saja yang pernah menjajah Indonesia !
5. Politik apa yang digunakan Belanda pada saat menjajah Indonesia ?

2. Kunci dan skor nilai

Kunci jawabab
1. Kolonialisme : Penguasaan oleh suatu negara atas daerah atau bangsa lain dengan maksud
memperluas daerah itu
Imperialisme : Sistem politik yang tujuan nya menjajah negara lain untuk mendapatkan kekayaan
dan keuntungan yang lebih besar
2. 1. Adanya keinginan untuk mencapai kejayaan
2. Menyebarkan agama
3. Mendapatkan kekuasaan yang luas
4. Untuk menimbun kekayaan
3. 1. Adanya renaisans dan ilmu yang berkembang pesat
2. Adanya penemuan baru teknologi dan perkembangan perbaikan dalam bidang navigasi
3. Mendapatkan rempah 2 dan menopoli perdagangan
4. Belanda ,Portugis, Perancis, Inggris , Spanyol
5. Adu domba

Skor
Soal uraian diberi skor
No 1 – 5 diberi skor210 = 100

3. Soal diskusi
Jelaskan kekurangan dan keuntungan Indonesia dijajah oleh Belanda

4. Penilaian Diskusi

ASPEK YANG DINILAI


NO NAMA KERJASAMA KEAKTIFAN KREATIFITAS PEMAHAMAN TOTAL
10 - 25 10 - 25 10 - 25 10 - 25
1.
2.
3.
4.
5.

Pedoman penskoran
Baik : 21 – 25
Cukup : 16 – 20
Kurang : 10 - 15

Mengetahui, Batu,
Kepala SMP PGRI 02 BATU Guru Mata Pelajaran

LESTARI S. Pd SITI RODIATIN S. Pd


NIP : 510 166 472
RENCANA PELAKSANAAN PENGAJARAN
Nama Sekolah : SMP PGRI 02 BATU
Mata Pelajaran : Ilmu Pendidikan Sosial
Kelas/Semester : VIII/ GASAL
Standar Kompetensi : 2 Memahami proses kebangkitan nasional
Kompetensi Dasar : 2.2 Menguraikan proses terbentuknya kesadaran nasional ,identitas
Indonesia dan perkembangan pergerakan kebangsaan Indone
Indikator : 1. Proses terbentuknya kesadaran Nasional
2. Identitas indonesia
3. Pergerakan kemerdekaan Indonesia

Alokasi Waktu : 8 x 40 menit ( 4 x pertemuan)

A.Tujuan Pembelajaran
Setelah selesai proses pembelajaran, siswa diharapkan dapat :
1. Menjelaskan proses terbentuknya kesadaran nasional
2. Menjelaskan identitas Indonesia
3. Menjelaskan pergerakan kemerdekaan Indonesia

B. Materi pembelajaran

PERGERAKAN KEMERDEKAAN INDONESIA

1. Proses terbentuknya kesadaran nasional


1. Kondisi bangsa Indonesia akibat penjajahan
1. Kehidupan bangsa Indonesia dibidang politik
Sisitem politik adu domba yang digunakan oleh Belanda memperlemah & memperdaya bangsa
Indonesia dan bahkan menghapus kekuasaan pribumi
2. Kehidupan bangsa Indonesia dibidang ekonomi
Akibat pemerasan yang dilakukan Belanda rakyat Indonesia telah mencapai puncaknya pada
pelaksanaan sistem tanam paksa & sistem liberal (politik pintu terbuka)
3. Kehidupan bangsa Indonesia dibidang sosial
Kehidupan sosial ini dialami rakyat Indonesia antara lain diskriminasi ras dan intimidasi yang
diterapkan Belanda
4. kehidupan bangsa Indonesia dibidang kebudayaan
Cara bergaul ,gaya hidup, bahasa , dan siustem pendidikan
2. Politik etis dan perkembangan pendidikan
1. Politik etis dan pergaulan secara umum
2. Politik etis dan pengaruhnya terhadap perkembangan pendidikan
3. Perkembangan pendidikan islam terhadap munculnya nasionalisme Indonesia
Seperti lembaga muhamadiyah,

2. Identitas Indonesia
1. Pengalaman identitas meleui media cetak ( buku, majalah ,artikel, dan surat jabar)
2. Pengenalan identitas Indonesia melalui hubungan sosial meleui sumpah pemuda yg isinya

A KAMI PUTRA DAN PUTRI INDONESIA ,


MENGAKUI BERTUMPAH DARAH YANG SATU,
TANAH AIR INDONESIA

B. KAMI PUTRA DAN PUTRI INDONESIA ,


MENGAKUI BERBANGSA SATU
BANGSA INDONESIA

C. KAMI PUTRA DAN PUTRI INDONESIA ,


MENJUNJUNG TINGGI BAHASA PERSATUAN ,
BAHASA INDONESIA

3. Perkembangan pergerakan kebangsaan Indonesia

1. Masa kebangkitan Nasional


a. Budi Utomo didirikan tgl 20 mei 1908di Jakarta atas gagasan dr. Wahidin Sudirohusodo dan
Sotomo, mahasiswa dokter pribumi (STOVIA) di Jakarta
b. Sarekat Islam sbelumnya bernama SDI (serikat dagang islam) didirikan di jakarta thn 1909 oleh
RM Tirtoadisuryo dan tahun 1912 berubah nama menjadi SI
c. Indische Partij (partai Hindia) yang didirikan oleh 3 serangkai Douwes Dekker, Cipto
Mangunkusumo, dan Suwardi Suryaningrat (Kihajar Dewantoro)
d. Organisasi keagamaan seperti NU, Pergerakan Tarbiah Islamiyah, dan Majelis Islam A’la
Indonesia dan perkumpulan Muhammadiyah yang didirikan oleh KH Ahmad Dahlan tahun
1912

2. Masa Radikal
1. Perhimpunan Indonesia (PI) yg sebelumnya Indische Vereeniging dan tahun 1924 diubah lagi
menjadi PI
2. PKI (partai komunis Indonesia didirikan oleh Semaun di semarang tgl 23 mei 1920dan
merupakan bentuk baru dari sarekat Islam
3. Partai Nasional Indonesia (PNI) yang didirika oleh Ir Soekarno dibandung tgl 4 Juli 1927
4. Gabungan Politik Indonesia (GAPI) didirikan di Jakarta thn 1939 0leh M Husni tamrin,Amir
Saifudin dan Abikusno Cokro Suyoso
5. Organisasi pemuda kedaerahan dan perkumpulan kedaerahan
1. Pasundan di Batavia Jakarta tahun 1914 dengan latar belakang rakyat pasundan pada budi
utomo karena hanya dipruntukan oleh rakyat pulau Jawa
a. 2 Sarekat sumantra didirikan oleh oarang Sumantra yang berada di Bataviadan bertujuan
agar rakyat Sumantra di Batavia bisa mandiri dalam memenuhi kebutuhanya
3. Kaum Betawi didirikan thn 1923 yang bertujuan untuk memajukan pengajaran
,perdagangan ,kerajinan & penjagaan kesehatan rakyat Betawi khususnya orang bumi putra
6. Organisasi perempuan oleh raden Ajeng Kartini dll

3. Masa Moderat
1. Partai Indonesia raya (PARINDRA) didirikan di Surabaya tgl 26 desenber 1935 oleh dr Sutomo
yang bertujuan membentuk Indonesia yang mulia yakni merdeka, sejahtera dan bahagia
2. gerakan rakyat Indonesia (GERINDO) didirikan dijakarta tgl 24 Mei 1937 yang diketuai A.K
Ghani, anggotanya M Yamin, Amir Saifuddin, Sartono , S. Mangunsarkoro,Wilopo dan
Nyonoprowoto . yang bertujuan untuk mencapai Indonesia merdeka.

C. Metode
Ceramah dengan variasi tanya jawab, analisis, penugasan, dan diskusi kelas.

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran (Strategi Pembelajaran/Kegiatan Belajar)


1. Pertemuan I
No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan
1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan, kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
Penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan tentang
materi yang akan diajarkan.
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai.

2. Kegiatan Inti
A Mengadakan kajian referensi tentang pergerakan kemerdekaan Indonesia 60 menit
B Membagi siswa dalam kelompok.
C Siswa berdiskusi kelompok tentang materi yang dibahas
D Siswa presentasi di depan kelas (kelompok lain menanggapi)

3. Penutup 10 menit
A Bersama-sama dengan siswa guru melakukan refleksi tentang pergerakan
kemerdekaan Indonesia (membuat kesimpulan)
B Mengadakan post test.
C Guru memberi tugas rumah kepada siswa untuk mempersiapkan materi
lingkungan hidup yang berkaitan dengan pembangunann selanjutnya.

2. Pertemuan II
No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan
1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
- Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa dengan
memberikan pertanyaan tentang materi minggu sebelumnya.
- Pengecekan tugas siswa
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai.

2. Kegiatan Inti
A Membentuk kelompok. 60 menit
B Melakukan kajian referensi dan mendiskusikan tentang: pergerakan
kemerdekaan Indonesia
c Siswa mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas (kelompok lain
menanggapi)
Penutup
a. Bersama-sama dengan siswa guru melakukan refleksi tentang pergerakan
3. kemerdekaan Indonesia
b. Mengadakan post test. 10 menit
c. Memberi tugas berupa membuat permasalahan pergerakan kemerdekaan
Indonesia untuk dipresentasikan pada minggu berikutnya.

3. Pertemuan III
No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan
1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan
tentang tugas yang diberikan.
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai
2. Kegiatan inti 60 menit
A Mengatur kelompok diskusi.
B Meminta siswa mengumpulkan gambar para pahlawan
gambar pembangunan di sekitanya ( guru menaggapi menanggapi)
c Guru mengklarifikasi dan menyimpulkan pentingnya para pejuang bagi nagsa
Indonesia
d Siswa menempelkan hasil diskusinya pada papan pajangan
3. Penutup 10 menit
a. Mengadakan post test
b. Memberi tugas rumah untuk mempersiapkan materi berikutnya.

4. Pertemuan IV
No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan
1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan
tentang tugas yang diberikan.
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai.
2. Kegiatan Inti 60 menit
A Mengatur kelompok diskusi.
B Guru memberikan artikel dari koran tentang Siswa membaca artikel dan
berdiskusi Siswa membacakan hasil diskusinya di depan kelas (kelompok lain
menanggapi)
c Siswa menempelkan hasil diskusinya pada papan pajangan
Penutup
a. Guru mengklarifikasi dan menyimpulkan pentingnya pergerakan kemerdekaan
Indonesia
3. b. Mengadakan post test 10 menit
c. Memberi tugas rumah untuk mempersiapkan materi berikutnya.

E. Alat/Sumber Pembelajaran
3. Buku teks IPS TERPADU, untuk SMP dan MTs Kelas VIIII( , 2006
 Artikel/berita di media massa
 Lembar kerja siswa LKS pakar

F. Penilaian
Penilaian dilakukan sebelum, selama, dan sesudah proses pembelajaran. Penilaian tertulis diberikan setelah
pertemuan keempat. Sementara itu, untuk pertemuan ke-1 hingga pertemuan ke-3, penilaian lebih ditekankan
melalui kegiatan tanya jawab di kelas, aktivitas siswa saat diskusi, dan pengerjaan tugas-tugas. Teknik
penilaian yang digunakan adalah tes tertulis dengan bentuk tes uraian, dan proyek kerja.

Contoh:

1. Soal Uraian
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat, singkat, dan jelas!
1. Sebutkan bunyi Sumph pemuda
2. Kunci dan skor nilai
Skor
Diberi skor 100

Kunci soal uarian

A KAMI PUTRA DAN PUTRI INDONESIA ,


MENGAKUI BERTUMPAH DARAH YANG SATU,
TANAH AIR INDONESIA

B. KAMI PUTRA DAN PUTRI INDONESIA ,


MENGAKUI BERBANGSA SATU
BANGSA INDONESIA

C. KAMI PUTRA DAN PUTRI INDONESIA ,


MENJUNJUNG TINGGI BAHASA PERSATUAN ,
BAHASA INDONESIA

4. Penilaian Diskusi

ASPEK YANG DINILAI


NO NAMA KERJASAMA KEAKTIFAN KREATIFITAS PEMAHAMAN TOTAL
10 - 25 10 - 25 10 - 25 10 - 25
1.
2.
3.
4.
5.

Pedoman penskoran
Baik : 21 – 25
Cukup : 16 – 20
Kurang : 10 - 15

Mengetahui, Batu,
Kepala SMP PGRI 02 BATU Guru Mata Pelajaran

LESTARI S. Pd SITI RODIATIN S. Pd


NIP : 510 166 472
RENCANA PELAKSANAAN PENGAJARAN
Nama Sekolah : SMP PGRI 02 BATU
Mata Pelajaran : Ilmu Pendidikan Sosial
Kelas/Semester : VIII/ GASAL
Standar Kompetensi : 3 Memahami masalah penyimpangan sosial
Kompetensi Dasar : 3.1 Mengidentifikasdi berbagai penyakit sosial
3.2 Mengidentifikasi berbagai upaya pencegahan penyimpangan
sosialdalam keluarga dan masyarakat
Indikator : 1. Penyimpangan sosial dalam keluarga dan masyarakat
2. Sikap empati terhadap pelaku penyimpangan sosial
3. Upaya 2 pencegahan penyimpangan sosial dlm keluarga
&masyarakat

Alokasi Waktu : 8 x 40 menit ( 4 x pertemuan)

A.Tujuan Pembelajaran
Setelah selesai proses pembelajaran, siswa diharapkan dapat :
1. Menjelaskan penyimpangan sosial terhadap keluarga dan masyarakat
2. Menjelaskan sikap empati terhadapa pelaku penyim pangan sosial
3. Menjelaskan upaya 2 pencegahan penyimpangan sosial dalam keluarga dan masyarakat

B. Materi pembelajaran

PENYIMPANGAN SOSIAL, DAMPAK DAN UPAYA PENCEGAHANYA

1. Penyimpangan sosial dalam keluarga dan masyarakat

1. Pengertian penyimpangan sosial


Adalah: perilaku yang menyimpang dari norma serta nilai sosial keluarga & masyarakat yang
menjadi penyebab atas pudarnya ikata dan solidaritas sosial
2. Pelaku penyimpangan sosial
1. Individu : penyimpangan terjadi bila seseorang menentang / menolak nilai & norma sosial yang
berlaku dalam masyarakat umum
2. Kelompok : penyimpangan yang dilakukan lebih dari 1 orang atau kelompok
3. Campuran : penyimpangan yang dilakukan 1 orang dan bisa mempengaruhi orang lain

3. Bentuk penyimpangan / penyakit sosial


1. Kejahatan
2. Hubungan sexsual diluar nikah
3. Penyalahgunaan narkoba
4. HIV / AIDS
5. Perkelahian antar pelajar
6. Gaya hidup tak wajar

2. Sikap empati terhadap pelaku penyimpangan sosial


1. Memperkuat dasar keimanna pada Tuhan YME
2. Memberiakn pemahaman tentang ketertiban dunia
3. Meningkatkan kesadaran tentang HAM
4. Menumbuhkan rasa tanggung jawab dalam masyarakat
5. Memperkuat kesadaran hidup beragama dalam masyarakat
6. Membiasakan berperilaku baikj
7. Meningkatkan kesadaran pentingnya persahabatan antar bangsa
8. Meningkatkan harga diri sebagai bangsa yang merdeka dan berdaulat
9. Menanmkan rasa tangggung jawab terhadap kemanuan bangsa dan negara
10. Mengembangkan perhatian tentang hak &kewajiban sebagai WNI yang baik
11. Memberikan sumbangan pikiran untuk memperoleh jalan keluar setiap masalah yang dihadapi

3. Dampak perilaku penyimpangan sosial


1. Psikologis :dikucilakan dalam masyarakat / dijauhi dalam pergaulan
2. Sosial : mengganggu keamanan, ketertibasn lingkungan, menimbulkan beban sosial, psikologis,
ekonomi keluarga dan menghancurkan masa depan pelaku dan keluarganya
3. Moral agama : rusaknya akal akidah, keimanna pada Tuhan YME
4. Budaya : runtuhnya nilai budaya bangsa, merusak pranata ,lembaga masyarakat dan unsur lain yang
mengatur perilaku seseorang dilingkungan masyarakat

4. Upaya pencegahan perilaku penyimpangan sosial


1. Peran guru
: memperhatikan, mengawasi pada siswa, dan memberi PR sehingga tidak ada peluang
melakukan penyimpangan
2. Orang tua /keluarga
1. Mengajak beriman pada Tuhan YME
2. Memberikan kasih sayang yang tulus
3. Menciptakan keluarga yang harmonis
4. Mengamati perubahan kepada setiap perubahan pada anggota keluarga
5. Mengenali teman bermain anaknya
6. Mengembangkan bakat dan minat anaknya
7. Memperhatikan waktu luang anaknya
8. Menanmkan rasa tanggung jawab dan percaya diri
3. Peran tokoh masyarakat dan agama
1. Mengajak masyarakat meningkatkan ketakwaan pada Tuahan YME
2. Memberikan pendidikan pengetahuan, dan nasihat pada warga sekitar
3. Mengisi waktu luang para remaja dengan kegiatan yang bermanfaat
4. Mengembangkan nilai moral , agama dan adat istiadat yang belaku
5. Mengadakan pertemuan warga untuk membahas permasalahan yang terjadi

C. Metode
Ceramah dengan variasi tanya jawab, analisis, penugasan, dan diskusi kelas.

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran (Strategi Pembelajaran/Kegiatan Belajar)


1. Pertemuan I
No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan
1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan, kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
Penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan tentang
materi yang akan diajarkan.
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai.

2. Kegiatan Inti
A Mengadakan kajian referensi tentang Peyimpangan sosial 60 menit
B Membagi siswa dalam kelompok.
C Siswa berdiskusi kelompok tentang materi yang dibahas
D Siswa presentasi di depan kelas (kelompok lain menanggapi)

3. Penutup 10 menit
A Bersama-sama dengan siswa guru melakukan refleksi tentang penyimpangan
sosial (membuat kesimpulan)
B Mengadakan post test.
C Guru memberi tugas rumah kepada siswa untuk mempersiapkan materi
lingkungan hidup yang berkaitan dengan pembangunann selanjutnya.

2. Pertemuan II

No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan


1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
- Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa dengan
memberikan pertanyaan tentang materi minggu sebelumnya.
- Pengecekan tugas siswa
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai.
2. Kegiatan Inti
A Membentuk kelompok. 60 menit
B Melakukan kajian referensi dan mendiskusikan tentang penyimpangan sosial
c Siswa mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas (kelompok lain
menanggapi)
Penutup
A Bersama-sama dengan siswa guru melakukan refleksi tentang penyimpangan
b. Mengadakan post test.
3. C . Memberi tugas berupa membuat permasalahan pergerakan kemerdekaan
Indonesia untuk dipresentasikan pada minggu berikutnya. 10 menit

3. Pertemuan III
No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan
1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan
tentang tugas yang diberikan.
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai
2. Kegiatan inti 60 menit
A Mengatur kelompok diskusi.
B Meminta siswa mengumpulkan artikel tentang penyimpangan sosial
di sekitanya ( guru menaggapi menanggapi)
c Guru mengklarifikasi dan menyimpulkan pentingnya para pejuang bagi nagsa
Indonesia
d Siswa menempelkan hasil diskusinya pada papan pajangan
3. Penutup 10 menit
c. Mengadakan post test
d. Memberi tugas rumah untuk mempersiapkan materi berikutnya.

4. Pertemuan IV
No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan
1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan
tentang tugas yang diberikan.
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai.
2. Kegiatan Inti 60 menit
A Mengatur kelompok diskusi.
B Guru memberikan artikel dari koran tentang Siswa membaca artikel dan
berdiskusi Siswa membacakan hasil diskusinya di depan kelas (kelompok lain
menanggapi)
c Siswa menempelkan hasil diskusinya pada papan pajangan
Penutup
a. Guru mengklarifikasi dan menyimpulkan pentingnya upaya pencegahan bagi
penyimpang sosial
3. b. Mengadakan post test 10 menit
c. Memberi tugas rumah untuk mempersiapkan materi berikutnya.

E. Alat/Sumber Pembelajaran
3. Buku teks IPS TERPADU, untuk SMP dan MTs Kelas VIIII( , 2006
 Artikel/berita di media massa
 Lembar kerja siswa LKS pakar

F. Penilaian
Penilaian dilakukan sebelum, selama, dan sesudah proses pembelajaran. Penilaian tertulis diberikan setelah
pertemuan keempat. Sementara itu, untuk pertemuan ke-1 hingga pertemuan ke-3, penilaian lebih ditekankan
melalui kegiatan tanya jawab di kelas, aktivitas siswa saat diskusi, dan pengerjaan tugas-tugas. Teknik
penilaian yang digunakan adalah tes tertulis dengan bentuk tes uraian, dan proyek kerja.

1. Soal uraian
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat, singkat, dan jelas!
1. Apa arti arti penyimpangan sosial
2. Sebutkan penyebab terjadinya penyimpangan sosial
3. Sebutkan pelaku penyimpangan sosial
4. Sebutkan bentuk 2 penyimpangan
5. Sebutkan dampak perilaku penyimpangan sosial

2. Kunci dan skor nilai


Skor
Soal uraian diberi skor
No 1 – 5 diberi skor 20 = 100
Kunci soal uarian
1. Perilaku yang menyimpang dari norma serta nilai sosial keluarga & masyarakat yang
menjadi penyebab atas pudarnya ikata dan solidaritas sosial
2. Keluarga dan masyarakat
3. 1. Individu : penyimpangan terjadi bila seseorang menentang / menolak nilai & norma sosial yang
berlaku dalam masyarakat umum
2. Kelompok : penyimpangan yang dilakukan lebih dari 1 orang atau kelompok
3. Campuran : penyimpangan yang dilakukan 1 orang dan bisa mempengaruhi orang lain
4. 1. Kejahatan
2. Hubungan sexsual diluar nikah
3. Penyalahgunaan narkoba
4. HIV / AIDS
5. Perkelahian antar pelajar
6. Gaya hidup tak wajar
5. 3. Dampak perilaku penyimpangan sosial
1. Psikologis :dikucilakan dalam masyarakat / dijauhi dalam pergaulan
2. Sosial : mengganggu keamanan, ketertibasn lingkungan, menimbulkan beban sosial, psikologi
ekonomi keluarga dan menghancurkan masa depan pelaku dan keluarganya
3. Moral agama : rusaknya akal akidah, keimanna pada Tuhan YME
4. Budaya : runtuhnya nilai budaya bangsa, merusak pranata ,lembaga masyarakat dan unsur lain
mengatur perilaku seseorang dilingkungan masyarakat

3. Soal Diskusi
Pada era globalisasi ini banyak sekali terjadi penyimpangan penyimpangan bagemana pendapat kalian
Bagemana pendapat kalian apabila disekeliling kalian banyak terdapat penyimpangan

4. Penilaian Diskusi

ASPEK YANG DINILAI


NO NAMA KERJASAMA KEAKTIFAN KREATIFITAS PEMAHAMAN TOTAL
10 - 25 10 - 25 10 - 25 10 - 25
1.
2.
3.
4.
5.

Pedoman penskoran
Baik : 21 – 25
Cukup : 16 – 20
Kurang : 10 - 15

Mengetahui, Batu,
Kepala SMP PGRI 02 BATU Guru Mata Pelajaran

LESTARI S. Pd SITI RODIATIN S. Pd


NIP : 510 166 472

RENCANA PELAKSANAAN PENGAJARAN


Nama Sekolah : SMP PGRI 02 BATU
Mata Pelajaran : Ilmu Pendidikan Sosial
Kelas/Semester : VIII/ GASAL
Standar Kompetensi : 4. Memahami kegiatan pelaku ekonomi di masyarakat
Kompetensi Dasar : 4.1 Mendeskripsikan hubungan antara sumber daya dengan kebutuhan
manusia yang tidak terbatas
4.2 Mendeskripsikan pelaku ekonomi
4.3 Pengertian ciri,fungsi dan bentuk pasar
Indikator : 1. Kelangkaan sumber daya
2. Kebutuhan manusia
3. Alat pemenuh kebutuhan manusia
4. Skala prioritas kebutuhan
5. pengertian pelaku ekonomi
6. Rumah tangga keluarga dan masyarakat
7. Koperasi
8. Pasar
9. Kedudukan pasar dalam kegiatan ekonomi
10. Peran pemerintah dalam kegiatan ekonomi

Alokasi Waktu : 8 x 40 menit ( 4 x pertemuan)

A.Tujuan Pembelajaran
Setelah selesai proses pembelajaran, siswa diharapkan dapat :
1. Menjelaskan kelangkaan sumberdaya
2. Menjelaskan kebutuhan manusia
3. Menjelaskan alat pemenuh kebutuhan manusia
4. Menjelaskan skala prioritas kebutuhan
5. Menjelaskan pengertian pelaku ekonomi
6. Menjelaskan Rumah tangga keluarga dan masyarakat
7. Menjelaskan Koperasi
8. Menjelaskan Pasar
9. Menjelaskan Kedudukan pasar dalam kegiatan ekonomi
10. Menjelaskan Peran pemerintah dalam kegiatan ekonomi

B. Materi pembelajaran

KELANGKAAN SUMBER DAYA DAN KEBUTUHAN MANUSIA

1. Kelangkaan sumber daya


1. Kelangkaan sumber daya alam
1. Yang dapat diperbaharui (hewan ternak pembibitan tanaman)
2. Yang tidak dapat diperbaharui (air, udara, hutan)
2. Kelangkanaan sumber daya manusia
3. Kelangkaan sumber daya modal
4. Kelangkaan sumber daya pengusaha

2. Kebutuhan manusia
1. Pengertian kebutuhan :
Adalah keinginan untuk memenuhi kebutuhanya
1. Perkembangan zaman
2. Kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek)]
3. Tingkat perekonomian
4. Keadaan tempat
5. Waktu pemenuhan
6. Tingkat pendidikan
7. Agama / kepercayaan
2. Macam macam kebutuhan
a. Kebutuhan menurut tingkat identitas atau tingkat kepentingan
1. Kebutuhan primer : kebutuhan pokok
2. Kebutuhan skunder : kebutuhan kedua setelah primer
3. Kebutuhan tersier :setelah primer dan skunder terpenuhi baru tersier
b. Kebutuhan menurut sifat
1. Jasmani
2. Rokhani

c. Kebutuhan menurut waktu


1. Saat ini
2. Akan datang
d. Kebutuhan menurut subjek
1. Individu
2. Sosial

3. Alat pemenuh kebutuhan


1. Menurut kelangkaan
1. Barang ekonomi : jumlahnya terbatas dan perlu uang untuk mendapatkanya
2. Barang bebas : jumlahnya tak terbatas dan tak perlu pengorbanan untuk mendapatkanya
2. Menurut hubungan dengan barang lain
1. Subttitusi (pengganti) misalnya tidak ada payung memakai jas hujan
2. Komplementer (Pelengkap) misalnya pensil, penghapus melengkapi buku tulis

3. Menurut wujud
1. Barang abstrak (tak terwujud) misalnya ingin pintar harus belajar
2. Barang kongkret (nyata) misalnya makanan minuman,pakaian sepatu dll
4. Menurut tujuan penggunaannya
1. Konsumsi :langsung dinikmati konsumen . misalnya muda basi , cepet habis dll
2. Produksi : barang yang digunakan untuk memproduksi barang lain ( pabrik peralatan mesin )
4. Menurut kualitas
1. Superior : barang yang berkualitas tinggi ( barang yang bergaransi)
2. Inferior : barang yang berkualitas kurang baik ( barang kaki lima)
5. Menurut proses pembuatanya
1. Mentah / baku (kayu, kerajinan ,hasil pertanian dll )
2. Setengah jadi (Kulit untuk jaket, kelapa sawit untuk minyak goreng dll )
3. Barang jadi barang siap pakai ( pakaian ,sepetu, dll)

4. Skala prioritas
Adalh daftar urutan pribadi / kelompok yang disesuaikan dengan tingkat kepentingan dan tingkat
penghasilan

5. Pengertian pelaku ekonomi


Adalh pelaksana ekonomi

6. Pelaku ekonomi di Indonesia


1. Rumah tangga keluarga dan masyarakat
a. Berkerja sendiri
b. Berkerja untuk pihak lain
c. Berkerja sama dengan pihak lain
2. Perusahaan swasta dan negara ( BUMN , BUMS dan BUMD

7. Koperasi
Menurut UU No 25 thn 1992
Koperasi adalah :Badan uasaha yang beranggotakan seorang atau badan hukumkoperasi dan
melandaskan kegiatanya berdasarkan prinsip 2 koperasi sekaligus sebagai gerakan
ekonomi rakyat yang berdasarkan asas kekeluargaan
1. Fungsi dan peranan koperasi
1. Fungsi kopersi
1. Membangun serta mengembangkan potensi dan kemampuan ekonomi anggota pada
khususnya dan masyarakat pada umumnya
2. Berperan serta aktif dlm upaya mempertinggi kualitas kehidupan manusia dan masyarakat
3. Memperkokoh perekonomian rakyat sebagai kekuatan dan ketahanan perekonomian
nasional dengan koperasi sebagai soko gurunya
4. Berusaha mewujudkan & mengembangkan perekonomian nasional yang merupakan usaha
bersama berdasarkan asas kekeluargaan dan demokrasi ekonomi
2. Prinsip koperasi
1. Terbuka dan sukarela
2. Secara demokratis
3. Pembagian SHU berdasarkan besarnya jasa anggota
4. Pemberian balas jasa yang terbatas pada modal
5. Bersifat mandiri
3. Perangkat koperasi
Rapat anggota, pengurus, dan pengawas
4. Modal koperasi
1. Modala sendiri (simpanan wajib, simpanan pokok, dana cadangan , hibah /bantuan dari
pihak ketiga yang sifatnya tidak mengikat dan simpanan sukarela )
2. Modal pinjaman ( Koperasi lainya, bank, pinjaman dari anggota )

Pemerintah memiliki peranan sbb


1. Pembuar dan pelaksana aturan
2. Penjamin persaingan yang sehat
3. Penyedia barang publik

8. Pasar
1. Ciri ciri pasar
1. Adany tempat untuk bertransaksi
2. Adanya penjuan dan pembeli
3. Adanya transaksi jual beli
5. Adanya barang / jasa yang diperjual belikan
6. Terbentuknya harga
2. Fungsi pasar
1. Sarana distribusi
2. Pembentuk harga
3. Sarana promosi
4. Penyerap tenaga kerja
5. Sumber penghasilan
3. Bentuk bentuk pasar
1. Berdasarkan sistem kelengkapan pasar
a. Pasar tradisional
b. Pasar modern
2. Berdasarkan fisik pasar
a. Abtrak :Pasar yang menunjukan penjual dan pembeli secara langsung dan melakuakan
tawar menawar tetapi barang tidak ada ditempat
b. Kongkret :Pasar yang ramai penjual dan pembeli
3. Berdasarkan waktu penyelenggaraan pasar
a. Pasar mingguan
b. Pasar bulanan
c. Pasar tahunan
4. Berdasarkan bentuk struktur pasar
a. Pasar persaingan sempurna : yang masing 2 sudah mengetahui keadaan barang yang
diperdagangkan pun relatif sama
b. Persaingan tidak sempurna : bentuk pasar dimana hanya terdapat sedikit pembeli &penjual
1. Monopoli : Pasar dimana hanya terdapat satu penjual dan banyak pembeli
2. Monopsoni : Pasar hanya terdapat satu pembeli dan banyak penjual
3. Monopolitis :Pasar yang didalamnya terdapat persaingan antara penjual yang
melakukan monopoli
4. Oligopoli : Pasar hanya terdapat beberapa penjual yang menawarkan jenis barang
Tertentu
5. Berdasarkan luas daerah pemasaran pasar
a. Pasar lokal : pasar yang meliputi daerah kecil
b. Pasar daerah :Pasar yang meliputi daerah tertentu (kecamatan)
c. Pasar Nasional :Pasar yang menyediakan kebutuhan masyarakat nasional
d. Pasar Internasional : Pasar yang menyediakan kebutuhan masyarakat dunia
6. Berdasarkan barang yang diperjualbelikan
a. Pasar barang konsumsi
b. Pasar barang produksi

9. Kedudukan pasar dalam kegiatan ekonomi


1. peranan pasar untuk konsumen
a. Tempat memperkenalkan barang
b. Tempat menjual produksi
c. Tempat untuk memperoleh bahan produksi
2. Peranan pasar untuk konsumen
Memudahkan untuk mendapatkan barang
3. peranan pasar untuk sumber daya manusia
Membuka peluang untuk mengembangkan bakat berdagang dll
4. Peranan pasar untuk pembangunan
Dapat membawa dapak positif bagi masyarakat

10. Peran pemerintah dalam kegiatan ekonomi


1. Membentuk Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU)
Yang mengawasi bentuk-bentuk persaingan usaha tidak sehat ( Monopoli )
2. Penyesuaian dalam penetapan tarif atau harga barang-barang strategis seperti
Telepon, listrik, BBM, air minum, gas, dan sejenisnya
3. Penetapan kebijakan ekspor dan impor barang atau jasa.
4. Pemberian subsidi (bantuan pemerintah ) kepada produsen
5. Penerapan operasi pasar untuk barang-barang kebutuhan yang pokok dan menyangkut
Hajat hidup orang banyak, seperti gula, beras , telur, dan sejenisnya
6. Penetapan kebijakan moneter, seperti meregulasi dan mengawasi peredaran uang dan
Barang yang dapat mempengaruhi pembentukan harga.
7. Penentuan tarif atau harga dasar paling minimum dan maksimum untuk barang –barang
Kebutuhan yang pokok dan menyangkut hajat hidup orang banyak.

C. Metode
Ceramah dengan variasi tanya jawab, analisis, penugasan, dan diskusi kelas.

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran (Strategi Pembelajaran/Kegiatan Belajar)


1. Pertemuan I
No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan
1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan, kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
Penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan tentang
materi yang akan diajarkan.
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai.

2. Kegiatan Inti
A Mengadakan kajian referensi tentang Perilaku ekonomi 60 menit
B Membagi siswa dalam kelompok.
C Siswa berdiskusi kelompok tentang materi yang dibahas
D Siswa presentasi di depan kelas (kelompok lain menanggapi)

3. Penutup 10 menit
A Bersama-sama dengan siswa guru melakukan refleksi tentang perilaku ekonomi
(membuat kesimpulan)
B Mengadakan post test.
C Guru memberi tugas rumah kepada siswa untuk mempersiapkan materi
Perilaku ekonomi selanjutnya.

2. Pertemuan II

No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan


1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
- Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa dengan
memberikan pertanyaan tentang materi minggu sebelumnya.
- Pengecekan tugas siswa
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai.
Kegiatan Inti
2. A Membentuk kelompok.
B Melakukan kajian referensi dan mendiskusikan tentang perilaku ekonomi 60 menit
c Siswa mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas (kelompok lain
menanggapi)
Penutup
A Bersama-sama dengan siswa guru melakukan refleksi tentang perilaku ekonomi
b. Mengadakan post test.
C . Memberi tugas berupa membuat permasalahan perilaku ekonomi
3. untuk dipresentasikan pada minggu berikutnya.
10 menit
3. Pertemuan III
No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan
1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan kelas, dan lain-
lain)

b. Memotivasi
Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan
tentang tugas yang diberikan.
2. c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai 60 menit
Kegiatan inti
A Mengatur kelompok diskusi.
B Meminta siswa mengumpulkan artikel tentang perilaku ekonomi
di sekitanya ( guru menaggapi menanggapi)
c Guru mengklarifikasi dan menyimpulkan pentingnya para pelaku ekonomi
d Siswa menempelkan hasil diskusinya pada papan pajangan
3. Penutup 10 menit
e. Mengadakan post test
f. Memberi tugas rumah untuk mempersiapkan materi berikutnya.

4. Pertemuan IV
No Kegiatan Belajar Waktu Keterangan
1. Pendahuluan 10 menit
a. Apersepsi
Mempersiapkan kelas dalam pembelajaran (absensi, kebersihan kelas, dan lain-
lain)
b. Memotivasi
Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan pertanyaan
tentang tugas yang diberikan.
c. Memberikan informasi tentang kompetensi yang akan dicapai.
2. Kegiatan Inti 60 menit
A Mengatur kelompok diskusi.
B Guru memberikan artikel dari koran tentang Siswa membaca artikel dan
berdiskusi Siswa membacakan hasil diskusinya di depan kelas (kelompok lain
menanggapi)
c Siswa menempelkan hasil diskusinya pada papan pajangan
Penutup
a. Guru mengklarifikasi dan menyimpulkan pentingnya upaya pencegahan bagi
pelaku ekonomi
3. b. Mengadakan post test 10 menit
c. Memberi tugas rumah untuk mempersiapkan materi berikutnya.

E. Alat/Sumber Pembelajaran
2. Buku teks IPS TERPADU, untuk SMP dan MTs Kelas VIIII( , 2006
 Artikel/berita di media massa
 Lembar kerja siswa LKS pakar

F. Penilaian
Penilaian dilakukan sebelum, selama, dan sesudah proses pembelajaran. Penilaian tertulis diberikan setelah
pertemuan keempat. Sementara itu, untuk pertemuan ke-1 hingga pertemuan ke-3, penilaian lebih ditekankan
melalui kegiatan tanya jawab di kelas, aktivitas siswa saat diskusi, dan pengerjaan tugas-tugas. Teknik
penilaian yang digunakan adalah tes tertulis dengan bentuk tes uraian, dan proyek kerja.

Contoh:
1. Soal Uraian
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat, singkat, dan jelas!
1. Apa arti kebutuhan
2. Apa yang kamu ketahui tentang kemakmuran !
3. Faktor apa yang mempengaruhi kebutuhan
4. Sebutkan macam 2 kebutuhan
5. Sebutkan pelaku pelaku ekonomi ?

2. Kunci dan skor nilai


Skor
Pilihan ganda no 1 – 5 diberi skor 6 = 30
Soal uraian diberi skor
No 1 – 5 diberi skor 20 = 100

Kunci soal uarian


1 Kebutuhan :Keinginan manusia terhadap barang dan jasa yang dapat memberikan kepuasan jasmani
dan rohani dalam memenuhi kebutuhan hidupnya

2. Kemakmuran adalah: keadaan dimana sebagian beser kebutuhan manusia terpenuhi

3. 1. Kemajuan peradapan, kebangsaan dan kebudayaan


2. Tempat tinggal, iklim, agama , pendidikan, perkerjaan, peenghasilan dan umur.

4. a. Kebutuhan menurut tingkat identitas atau tingkat kepentingan


1. Kebutuhan primer : kebutuhan pokok
2. Kebutuhan skunder : kebutuhan kedua setelah primer
3. Kebutuhan tersier :setelah primer dan skunder terpenuhi baru tersier
b. Kebutuhan menurut sifat (jasmani dan rohani )
c. Kebutuhan menurut waktu (saat ini dan akan datang)
d. Kebutuhan menurut subjek ( individu dan sosial )

5. 1. Rumah tangga, sebagai konsumen, produksen , distributor


2. Masyarakat
3. Perusahaan
4. Koperasi
5. Negara

3. Soal diskusi
Sekarang banyak terjadi jumlah pengeluaran tidak sesuai dengan pendapatan sehingga banyak konsumen
memenuhi kubutuhanya dengan cara hutang , bahkan ada yang memenuhinya dengan cara mencuri atau
melakukan tindak kejahatan untuk memenuhi kejahatan bagaimana menurut pendapat kalian
4. Penilaian Diskusi

ASPEK YANG DINILAI


NO NAMA KERJASAMA KEAKTIFAN KREATIFITAS PEMAHAMAN TOTAL
10 - 25 10 - 25 10 - 25 10 - 25
1.
2.
3.
4.
5.

Pedoman penskoran
Baik : 21 – 25
Cukup : 16 – 20
Kurang : 10 - 15

Mengetahui, Batu,
Kepala SMP PGRI 02 BATU Guru Mata Pelajaran

LESTARI S. Pd SITI RODIATIN S. Pd


NIP : 510 166 472

You might also like