You are on page 1of 20

PEMBELAJARAN

EMI SATRIA
Pengertian Pembelajaran

• Pembelajaran adalah kegiatan guru


secara terprogram dalam desain
instruksional, untuk membuat siswa
belajar secara aktif, yang
menekankan pada penyediaan sumber
belajar (Dimyati & Mudjiono dalam
Sagala, 2005)
Pengertian Pembelajaran

Pembelajaran merupakan suatu proses yang sistematis



melalui tahap rancangan, pelaksanaan dan evaluasi
(Knirk & Gustafson dalam Sagala, 2005). Dalam hal ini
pembelajaran tidak terjadi seketika, melainkan sudah
melalui tahapan perancangan pembelajaran.
Pengertian Pembelajaran
• Pembelajaran adalah suatu proses yang
dilakukan oleh individu untuk memperoleh
suatu perubahan perilaku yang baru secara
keseluruhan, sebagai hasil dari pengalaman
individu itu sendiri dalam interaksi dengan
lingkungannya (Surya, 2004)

• Dalam proses, pembelajaran


dikembangkan melalui pola
pembelajaran yang menggambarkan
kedudukan serta peran pendidik dan
peserta didik dalam proses
pembelajaran.
Pengertian Pembelajaran

• Pembelajaran adalah Proses interaksi peserta


didik dengan pendidik dan sumber belajar
pada suatu lingkungan belajar. (UU No.
20/2003, Bab I Pasal Ayat 20)

• Menurut Gagne, Briggs, dan wagner dalam Udin S.


Winataputra (2008) pengertian pembelajaran adalah
serangkaian kegiatan yang dirancang untuk
memungkinkan terjadinya proses belajar pada siswa
kegiatan pembelajaran
merupakan kegiatan yang
melibatkan beberapa
komponen :
Siswa Isi Pelajaran

Guru Metode

Tujuan Media

Tujuan Evaluasi
Teori-Teori Pembelajaran
• Berhavioristik
• Pembelajaran selalu memberi stimulus kepada
siswa agar menimbulkan respon yang tepat
seperti yang kita inginkan. HubungAn stimulus
dan respons ini bila diulang kan menjadi
sebuah kebiasaan.selanjutnya, bila siswa
menemukan kesulitan atau msalah, guru
menyuruhnya untuk mencoba dan mencoba
lagi (trial and error) sehingga akhirnya
diperoleh hasil
• Kognitivisme
Pembelajaran adalah dengan
mengaktifkan indera siswa agar
memeperoleh pemahaman sedangkan
pengaktifan indera dapat dilaksanakan
dengan jalan menggunakan media/alat
Bantu. Disamping itu penyampaian
pengajaran dengan berbagai variasi
artinya menggunakan banyak metode
sebagai pembimbing memberi
pengarahan agar siswa dapat
• Humanistic
mengaktualisasikan dirinya sendiri
sebagai manusia yang unik untuk
mewujudkan potensi-potensi yang
ada dalam dirinya sendiri. Dan
siswa perlu melakukan sendiri
berdasarkan inisisatif sendiri yang
melibatkan pribadinya secara utuh
(perasaan maupun intelektual)
dalam proses belajar, agar dapat
memperoleh hasil.
Sosial/Pemerhatian/pe
rmodelan
• Proses pembelajaran melalui proses
pemerhatian dan pemodelan Bandura (1986)
mengenal pasti empat unsure utama dalam
proses pembelajaran melalui pemerhatian atau
pemodelan, iaitu pemerhatian (attention),
mengingat (retention), reproduksi
(reproduction), dan penangguhan
(reinforcement) motivasi (motivion).
Ciri-ciri Pembelajaran
• Menurut Eggen & Kauchak (1998) Menjelaskan bahwa ada enam
ciri pembelajaran yang efektif, yaitu:
• siswa menjadi pengkaji yang aktif terhadap lingkungannya
melalui mengobservasi, membandingkan, menemukan kesamaan-
kesamaan dan perbedaan-perbedaan serta membentuk konsep
dan generalisasi berdasarkan kesamaan-kesamaan yang
ditemukan,
• guru menyediakan materi sebagai fokus berpikir dan
berinteraksi dalam pelajaran,
• aktivitas-aktivitas siswa sepenuhnya didasarkan pada
pengkajian,
• guru secara aktif terlibat dalam pemberian arahan dan
tuntunan kepada siswa dalam menganalisis informasi,
• orientasi pembelajaran penguasaan isi pelajaran dan
pengembangan keterampilan berpikir, serta
• guru menggunakan teknik mengajar yang bervariasi sesuai
dengan tujuan dan gaya mengajar guru.
Adapun ciri-ciri pembelajaran
yang menganut unsur-unsur
dinamis dalam proses belajar
siswa sebagai berikut :

• Motivasi belajar
• Bahan belajar
• Alat Bantu belajar
• Suasana belajar
Kondisi siswa yang
belajar
• Siswa memiliki sifat yang unik, artinya
anatara anak yang satu dengan yang lainnya
berbeda.
• Kesamaan siwa, yaitu memiliki langkah-langkah
perkenbangan, dan memiliki potensi yang perlu
diaktualisasikan melalui pembelajaran.
Pola Dasar Kegiatan
Pembelajaran
• Berdasarkan bentuk kegiatan
pembelajaran yang digunakan, dapat
dibedakan tiga pola dasar
pembelajaran

• pola presentasi,
• pola interaksi,
• pola pembelajaran mandiri
(Depdikbud-Dikti,1980:45-46).
PERBEDAAN ISTILAH PEMBELAJARAN
DENGAN ISTILAH LAIN
• Pembelajaran vs pertumbuhan,
perkembangan, kematangan
• Perubahan yang terjadi dalam pertumbuhan,
perkembangan dan kematangan akan terjadi
dengan sendirinya karena dorongan dari dalam
secara naluriah.
• Proses pembelajaran berlangsung secara efektif
apabila ada persesuaian dengan proses
pertumbuhan, perkembangan dan kematangan.
Dan sebaliknya, proses pertumbuhan dan
perkembangan akan berlangsung dengan baik
apabila disertai dengan pembelajaran.
Pembelajaran vs menghafal
• Perubahan yang terjadi dalam menghafal
hanya terbatas dalam penyimpanan dan
pengeluaran informasi dalam kesadaran
(otak), hanya mencakup satu aspek saja
dari perilaku kognitif, dan belum mencakup
perilaku lainnya. Orang yang hafal tentang
sesuatu belum tentu memahaminya atau
cakap melakukannya.
• Pembelajaran mencakup perubahan secara
keseluruhan. Proses pembelajaran akan
berlangsung dengan efektif apabila
disertai dengan aktivitas menghafal
Pembelajaran vs latihan

• Aspek perilaku yang berubah karena


latihan adalah perubahan dalam
bentuk skil atau ketrampilan.
Pembelajaran akan lebih berhasil
apabila disertai dengan latihan-
latihan yang teratur dan terarah
Pembelajaran vs studi

• Dalam aktivitas studi, perubahan perilaku


yang terjadi adalah aspek pengetahuan
(knowledge), dan pemahaman
(understanding). Jadi aktivitas studi
merupakan sebagian dari aktivitas
pembelajaran secara keseluruhan.
Aktivitas studi merupakan dasar dalam
aktivitas pembelajaran secara keseluruhan.
Pembelajaran vs berpikir

• Berpikir adalah merupakan suatu proses


kognitif dalam tingkat yang lebih tinggi.
Dalam berpikir, individu akan menggunakan
berbagai informasi yang dimilikinya untuk
memecahkan masalah yang dihadapinya
• Berpikir itu sendiri sebenarnya merupakan
proses pembelajaran. Orang tidak mungkin
berpikir tanpa belajar, dan tidak mungkin
belajar tanpa berpikir.

You might also like