You are on page 1of 46

20/12/2009

COMMUNICATION SKILLS

Oleh :
Dr. Chairil N. Siregar
Dosen ITB

DEFINISI KOMUNIKASI

Adalah Proses penyampaian pesan dari


komunikator kepada komunikan dengan
memiliki makna yang sama terhadap suatu
objek

1
20/12/2009

1. KOMPONEN KOMUNIKASI
a.Komunikator (communicator)
b.Pesan (message)
c.Media (media)
d.Komunikan (communicant)
e.Efek (effect)

2. PROSES KOMUNIKASI
1) Proses secara primer
2) Proses secara sekunder

2
20/12/2009

3. BENTUK KOMUNIKASI
a. Komunikasi Persona Personal
Communication)
1) komunikasi intrapersona
(intrapersonal communication)
2) komunikasi antarpersona
(interpersonal communication)
b. Komunikasi Kelompok (Group
Communication)

1) Komunikasi kelompok kecil (small group


communication):
a) Ceramah (lecturer)
b) Diskusi panel (panel discussion)
c) Simposium (symposium)
d) Forum
e) Seminar
f) Curahsaran (brainstorming)
g) dan lain-lain
2) Komunikasi kelompok besar (large group
communication/public speaking

3
20/12/2009

c. Komunikasi Massa(Mass
Communication)
1) pers
2) radio
3) televisi
4) film dan lain-lain
d. Komunikasi Medio(Medio
Communication)
1) surat
2) telepon
3) pamflet
4) poster
5) spanduk dan lain-lain

4. SIFAT KOMUNIKASI
a. Tatap muka (face-to-face)
b. Bermedia (mediated)
c. Verbal (verbal)
1) lisan (oral)
2) tulisan/cetak (written/printed)
d. Nonverbal (non-verbal)
1) kial/isyarat badaniah (gestural)
2) bergambar (pictorial)

4
20/12/2009

5. METODE KOMUNIKASI
a. Jurnalistik (journalism)
1) jurnalistik cetak (printed journalism)
2) jurnalistik elektronik(electronic journalism)
jurnalistik radio (radio journalism)
jurnalistik televisi (television
journalism)
b. Hubungan masyarakat(public relations)
c. Periklanan (advertising)

d. Pameran (exhibition/exposition)
e. Publisitas (publicity)
f. Propaganda
g. Perang urat saraf ( psychological
warfare)
h. Penerangan

5
20/12/2009

6. TEKNIK KOMUNIKASI
a.Komunikasi informatif (informative
communication)
b.Komunikasi persuasif (persuasive
communication)
c.Komunikasi instruktif/koersif
(instructive/coersive communication)
d.Hubungan manusiawi (human
relations)

7. TUJUAN KOMUNIKASI
a. Perubahan sikap (attitude change)
b. Perubahan pendapat (opinion
change)
c. Perubahan perilaku (behavior
change)
d. Perubahan sosial (social change)

6
20/12/2009

8. FUNGSI KOMUNIKASI
a. Menyampaikan informasi (to inform)
b. Mendidik (to educate)
c. Menghibur (to entertain)
d. Mempengaruhi (to influence)

9. MODEL KOMUNIKASI
a.Komunikasi satu tahap (one step flow
communication)
b.Komunikasi dua tahap (two step flow
communiction)
c.Komunikasi multitahap (multistep flow
communication)

7
20/12/2009

10. BIDANG KOMUNIKASI


a.Komunikasi sosial
(social communication)
b.Komunikasi manajemen/
organisasional (management /
organizational communication)
c.Komunikasi perusahaan
(business communication)
d.Komunikasi politik
(political communication)

e.Komunikasi internasional (international


communication)
f. Komunikasi antarbudaya (intercultural
communication)
g.Komunikasi pembangunan (development
communication)
h.Komunikasi lingkungan (environmental
communication)
i. Komunikasi tradisional
(traditional communication)

8
20/12/2009

APAKAH KOMUNIKASI EFEKTIF ITU-


VERBAL-VOKAL-VISUAL ?

LATIHAN
Verbal : ____________%
Vokal : ____________%
Visual : ____________%
Total : 100 %

KETERAMPILAN PERILAKU
KOMUNIKASI DENGAN MATA
LATIHAN
Ya Tidak
  Tahukah anda ke mana anda melihat ketika anda
berbicara dengan orang lain ?
  Sadarkah anda ke mana anda melihat ketika anda
mendengarkan orang lain ?
  Apakah anda mempunyai perasaan berapa lama
mempertahankan komunikasi dengan mata ?

9
20/12/2009

  Tahukah anda berapa lama harus mempertahankan


komunikasi dengan mata pada orang tertentu dalam
suatu kelompok besar ?
  Apakah anda sadar kemana anda melihat ketika
anda memalingkan pandangan dari seseorang ?
  Sadarkah anda bahwa komunikasi dengan mata
adalah keterampilan perilaku yang paling penting
dalam komunikasi antar perorangan ?

PELATIHAN DALAM KOMUNIKASI MATA

1. Kemana anda melihat pada saat berkomunikasi ?


2. Perkuat kebiasaan 5 detik
3. Tingkatkan kepekaan
4. Menghilangkan intimidasi
5. Beberapa nasihat perlu ditaati

10
20/12/2009

LATIHAN
Tuliskan 3 dari pola kebiasaan anda tentang komunikasi
mata anda yang barangkali ingin anda ubah, perkuat atau
hilangkan !
1.
2.
3.
Tuliskan apa yang anda rencanakan untuk berlatih untuk
mengubah, memperkuat, atau menggati tiap kebiasaan itu !

KETERAMPILAN PERILAKU, SIKAP DAN


GERAK-GERIK
LATIHAN
Ya Tidak
  Apakah anda bersandar pada satu pangkal paha
jika anda berbicara pada suatu kelompok kecil ?
  Apakah anda menyilangkan kaki anda jika anda
berdiri dan mengobrol secara informal ?
  Apakah sikap badan bagian atas anda tegak ?
Apakah kedua bahu anda lurus atau melengkung
kedalam dada anda

11
20/12/2009

  Jika anda berbicara secara formal apakah anda


berdiri dibelakang sebuah meja atau pilar ?
  Apakah anda mengkomunikasikan ketidaksabaran
dengan mengetuk-ngetukkan kaki atau sebuah
pensil bila anda sedang mendengarkan ?
  Apakah anda tahu bahwa anda memeras-meras
tangan anda didepan anda atau mempunyai
kebiasaan gerak yang gugup atau yang
menghambat lainnya jika anda berbicara kepada
suatu kelompok ?
  Apakah anda berkeliling jika sedang berbicara
secara informal ?

MEMPERBAIKI SIKAP DAN GERAK GERIK


ANDA

1. Berdirilah tegak
2. Perhatikan badan anda bagian bawah
3. Gunakan sikap siap
4. Bergeraklah
5. Gaya anda sendiri

12
20/12/2009

LATIHAN
Tuliskan 3 dari pola kebiasaan anda tentang sikap dan gerak
gerik anda yang ingin anda ubah, perkuat atau hilangkan !
1.
2.
3.
Tuliskan apa yang hendak anda praktekkan untuk merubah,
memperkuat atau menghilangkan tiap kebiasaan !

KETERAMPILAN PERILAKU GERAK


ISYARAT/EKSPRESI MUKA
LATIHAN
Ya Tidak
  Apakah anda tersenyum dibawah tekanan, atau
apakah muka anda menjadi seperti batu ?
  Jika anda berbicara melalui telepon, apakah anda
tersenyum atau cemberut ?
  Apakah anda memiliki gerak isyarat yang
menghambat suatu tempat kemana tangan anda
cenderung untuk bergerak jika anda berbicara
dibawah tekanan ?

13
20/12/2009

  Apakah anda pernah menganggkat tangan anda


diatas ketinggian pinggang jika membuat
presentasi pada suatu kelompok ?
  Apakah anda condong kedepan dan membuat
gerak isyarat jika anda duduk seperti yang anda
lakukan jika anda membuat suatu presentasi ?
  Apakah anda mengkomunikasikan ketidaksabaran
dengan mengetuk-ngetukkan jari keatas meja jika
anda sedang mendengarkan ?
  Apakah jari jemari anda kejang-kejang jika anda
berusaha untuk membiarkan mereka disamping
anda jika anda berbicara pada suatu kelompok ?

MEMPERBAIKI GERAK ISYARAT DAN


EKSPRESI MUKA ANDA
1. Kenali kebiasaan-kebiasan anda
2. Kenali gerak isyarat anda yang gugup
3. Anda tidak bisa terlalu melebih-lebihkan
4. Tersenyumlah anda
5. Ingat faktor kepribadian
6. Senyuman mempunyai otot
7. Senyuman palsu tidak memiliki arti

14
20/12/2009

LATIHAN
Tuliskan 3 dari kebiasaan anda tentang penggunaan gerak
isyarat/ekspresi muka anda yang mungkin ingin anda
modifikasi, perkuat atau ubah !
1.
2.
3.
Tuliskan apa yang anda rencanakan untuk berlatih untuk
dimodifikasi, diperkuat atau dirubah dari tiap kebiasaan itu

KETERAMPILAN PERILAKU PAKAIAN


DAN PENAMPILAN
LATIHAN
Ya Tidak
  Apakah anda kelihatan lebih baik dengan rambut
dibelah seperti sekarang ini atau dibelah sisi lain,
atau dikeriting, dipermanen, dipotong pendek
(crew-cut), disemprot atau diberi warna ?
  Apakah kacamata anda mengganggu komunikasi
mata yang baik ?
  Apakah anda kelihatan lain dengan kacamata atau
dengan kontak lens? Apakah ada perbedaannya
dalam efektivitas

15
20/12/2009

  Apakah pakaian anda dalam lemari anda diatur


karena kebiasaan, atau dengan maksud tertentu ?
  Apakah orang memperhatikan barang-barang
perhiasan anda ?
  Apakah orang-orang bingung karena barang
perhiasan anda ?
  Apakah anda pernah berpakaiaan untuk
mengejutkan orang, atau untuk gagah-gagahan
atau untuk sebab apa saja kecuali untuk menutupi
badan anda ?
  Apakah anda selalu sadar tentang kerapihan
anda ? (apakah kuku anda dirawat dan bersih?
Apakah anda mandi tiap hari ? Apakah pakaianan
anda selalu bersih dan disetrika ? Dsb)

PERILAKU DALAM PENGEMBANGAN


KESADARAN DAN KETERAMPILAN
1. Lima detik yang pertama
2. Pelihlah lima orang
3. Tak seorang pun akan mengatakan kepada anda
4. Pilihlah pakaian baru
5. Temui seorang konsultan
6. Riset
7. Tanyalah bagaimana anda kelihatan

16
20/12/2009

LATIHAN
Tuliskan 3 dari kebiasaan anda tentang Pakaian dan
penampilan yang mungkin ingin anda modifikasi, perkuat
atau ubah !
1.
2.
3.
Tuliskanlah apa yang akan anda latih untuk memodifikasikan,
memperkuat atau merubah tiap kebiasaan !

KETERAMPILAN PERILAKU SUARA DAN


VARIASI VOKAL
LATIHAN
Ya Tidak
  Apakah anda memproyeksikan diri kepada orang
lain atau anda hanya berbicara biasa ?
  Tahukah anda apakah anda mempunyai suara yang
tinggi sengau atau rendah dan resonan, atau diantara
kedua suara itu ?
  Sadarkah anda ketika suara anda menjadi monoton,
dan karena sebab apa ?
  Apakah orang pernah memuji suara anda ?

17
20/12/2009

  Apakah suara telpon anda berlainan dari suara


anda kalau anda berbicara
  Sadarkah anda apa dampak suara anda melalui
telpon ?
  Tahukah anda bagaimana memasukkan
“senyuman” dalam suara anda ?
  Jika anda mendengar seseorang menjawab telpon
untuk suatu organisasi apakah anda memikirkan
jenis citra apa yang disampaikan ?
  Tahukah anda dampak nada suara anda jika
dibandingkan dengan isi pesan anda

MEMPERBAIKI SUARA DAN VARIETAS


VOKAL ANDA
1. Suara anda memancarkan enerji
2. Nada dan mutu vokal andapa 84% berharga untuk
“Pesan Anda”
3. Suara dari satu kata
4. Aspek dari suara
5. Gunakanlah variasi dalam suara
6. Jangan membaca pidato

18
20/12/2009

PELATIHAN DALAM PENGEMBANGAN


KESADARAN DAN KETERAMPILAN

1. Berikan tekanan kepada Kata yang tepat


2. Suara perusahaan
3. Suara baik dan buruk
4. Rekan anda sendiri
5. Pelatihan suara

LATIHAN
Tuliskan 3 dari kebiasaan anda mengenai suara dan varietas
anda yang mungkin ingin anda modifikasi, perkuat atau
ubah !
1.
2.
3.
Tuliskanlah apa yang akan latih untuk memodifikasikan,
memperkuat atau merubah tiap kebiasaan !

19
20/12/2009

KETERAMPILAN PERILAKU
KETERLIBATAN PENDENGAR
LATIHAN
Ya Tidak
  Tahukah anda tiga bentuk pertanyaan yang
berbeda-beda ?
  Apakah anda bergerak keliling secara fisik jika
anda dalam keadaan berbicara ?
  Apakah anda menyadari perlunya melibatkan
otak kanan pendengar anda ?

  Jika anda memberikan banyak informasi,


dapatkah anda memperoleh tanda-tanda umpan
balik secara teratur dengan melibatkan para
pendengar anda ?
  Apakah anda mengetahui dua unsur terpenting
dari isi pembicaraan anda untuk melibatkan
seorang pendengar jika anda berbicara ?

20
20/12/2009

SEMBILAN TEKNIK YANG MELIBATKAN


PENDENGAR
1. Drama
2. Komunikasi dengan mata
3. Gerakan
4. Hal-hal yang dapat dilihat
5. Pertanyaan-pertanyaan
6. Demonstrasi
7. Contoh-contoh
8. Perhatian
9. Humor

LATIHAN
Tuliskan 3 dari kebiasaan anda mengenai keterampilan anda
untuk melibatkan pendengar yang mungkin ingin anda
modifikasi, perkuat atau hilangkan!
1.
2.
3.
Tuliskanlah apa yang anda rencanakan untuk anda latih
untuk memodifikasikan, memperkuat atau merubah tiap-tiap
kebiasaan !

21
20/12/2009

KETERAMPILAN PERILAKU
MENGGUNAKAN HUMOR
LATIHAN
Ya Tidak
  Apakah anda lucu ? Apakah anda mentertawakan
diri sendiri ?
  Tahukah anda kira-kira berapa persen orang yang
tahu bagaimana menceritakan lelucon dengan baik ?
  Apakah anda menceritakan lebih dari dua lelucon
dalam satu minggu ?
  Apakah orang suka tertawa jika mereka berada
dekat anda ?
  Apakah anda tahu apa yang membuat anda
tertawa ?

MEMPERBAIKI PENGGUNAAN HUMOR


ANDA
1. Jangan ceritakan lelucon
2. Ceritakan kisah-kisah dan anekdot-anekdot
3. Humanisasi adalah humor
4. Ingatlah “Faktor Kepribadian”
5. Senyuman anda yang dilihat orang
6. Orang paling gampang belajar melalui humor.

22
20/12/2009

PELATIHAN DALAM KESADARAN DAN


KETERAMPILAN
1. Tentukan apa yang membuat anda tertawa
2. Buatlah orang lain tertawa
3. Pikirlah secara jenaka
4. Dapatkan kesadaran melalui umpan balik
5. Perhatikan orang lain
6. Adakanlah buku humor

LATIHAN
Tuliskan 3 dari kebiasaan anda mengenai penggunaan
humor yang mungkin ingin anda modifikasi, perkuat atau
hilangkan!
1.
2.
3.
Tuliskanlah apa yang anda rencanakan untuk pelatihan
untuk memodifikasikan, memperkuat atau merubah tiap
kebiasaan !

23
20/12/2009

MENINJAU PROFIL PENDENGAR

1. Berapa banyak yang diperkirakan ?


2. Mengapa mereka hadir disana ?
3. Seberapa besar pengetahuan mereka mengenai
persoalan yang akan dibicarakan ?
4. Apakah mereka punya pandangan sendiri atau
punya kecurigaan terhadap persoalan yang akan
dibicarakan ?

5. Apaka mereka akan datang atas nama mereka


sendiri atau mewakili orang lain ?
6. Mungkinkah ada ketegangan atau konflik
dikalangan pendengar ?
7. Siapa yang akan menjadi tokoh penting ?

24
20/12/2009

DAFTAR KENDALI SITUASI DAN KONDISI

1. Dengan apa saya akan datang kesana ?


2. Berapa lama waktu diperlukan ?
3. Apakah suasananya resmi atau tidak resmi ?
4. Apakah saya diharapakan untuk berbicara ?
5. Adakah sebuah podium, mimbar atau meja ?
6. Seperti apa akustik yang tersedia ?
7. Apakah memiliki peralatan pengeras suara ?
8. Apa fasilitas visual yang ada ?

PRESENTASI

1. Perkenalan diri
2. Suasana hati
• Profesionalisme
• Tingkat formalitas yang tepat
• Antusiasme yang terkendali
• Memanfaatkan humor yang baik
• Tidak angkuh

25
20/12/2009

3. Suara
• Angkat kepala anda
• Buka mulut anda lebih lebar daripada ketika
berbicara biasa
• Gunakan konsonan yang jelas
• Berbicara lebih teratur atau berstruktur
4. Menggunakan tubuh
• Mengatur posisi
• Apa yang harus dilakukan dengan tangan
• Kontak mata
• Sikap kebiasaan
• Membuat gerak gerik tubuh

5. Posisi
• Tampak pada semua orang
• Mudah menggunakan catatan
• Mudah mengontrol alat bantu
• Mudah menggunakan mikropon
6. Sikap yang harus dihindari
• Bergoyang-goyang kekiri kekanan atau
kebelakang dan kedepan
• Memain-mainkan alat tulis atau penunjuk
• Memasukkan tangan kedalam saku

26
20/12/2009

• membuat gerak gerik tanpa arti secara berulang-


ulang
• Berjalan mondar mandir
7. Pertanyaan dari pendengar
• dengarkan baik-baik sampai akhir
• Kalau perlu ulangi kalimat pertanyaan
• Tariklah kesimpulan mengapa pertanyaan itu
diajukan
• Waspadalah terhadap pengandaian
• Pisahkanlah butir-butir pertanyaan
• Tetaplah tenang dibawah serangan

• Jangan sekali-kali merehkan penanya


• Jangan merasa anda harus menjawab
• Jangan menjawab pertanyaan terlalu lama
8. Tujuan mengajukan pertanyaan
• Mendapatkan informasi tambahan
• Menghilangkan keraguan
• Mendukung pembicara
• Menyatakan rasa tertarik terhadap materi
pembicaraan
• Menyatakan segi pandangan lain
• Memberikan komentar

27
20/12/2009

BERBICARA DENGAN BAIK


DIHADAPAN UMUM

1. Rasa takut untuk berbicara didepan umum


2. Demam Panggung
3. Mempersiapkan diri dengan cara yang benar
4. Kumpulkan dan susunlah terlebih dahulu apa
yang akan dibicarakan
5. Latihlah pembicaraan anda bersama-sama
dengan teman-teman anda

6. Tentukan terlebih dahulu pikiran anda untuk


sukses
7. Selamilah pokok pembicaraan yang anda pilih
8. Jangan hiraukan pengaruh negatif yang dapat
membingungkan anda
9. Berbicaralah ada diri sendiri
10.Bertindak penuh keyakinan

28
20/12/2009

CARA YANG CEPAT DAN MUDAH UNTUK


BERBICARA DENGAN EFEKTIF
1. Membicarakan sesuatu yang pantas untuk
dibicarakan berdasarkan pengalaman atau
penyelidikan
2. Yakinlah anda bersemangat dengan pokok
pembicaraan anda
3. Bersemangatlah untuk membagikan percakapan
anda dengan sidang pendengar
4. Batasi pokok pembicaraan anda

5. Mengembangkan manfaat sumber yang mendalam


6. Isilah pembicaraan anda denganilustrasi dan
contoh-contoh
7. Gunakan kata-kata yang umum

29
20/12/2009

MENGHIDUPKAN PEMBICARAAN

1. Pilihlah pokok pembicaraan yang benar-benar


anda kuasai dan senangi

2. Hidupkan kembali perasaan yang anda miliki


mengenai topik pembicaraan anda

3. Bertindak dengan serius / sungguh-sungguh

MENGIKUT SERTAKAN SIDANG PENDENGAR


DALAM PEMBICARAAN ANDA

1. Berbicara berdasarkan minat pendengar anda


2. Berikanlah penghargaan atau pujian yang jujur
dan tulus
3. Samakan diri anda sendiri dengan sidang
pendengar
4. Buatlah pendengar anda menjadi seorang teman
dalam pembicaraan anda
5. Bersikaplah rendah hati

30
20/12/2009

MEMBUAT PERCAKAPAN UNTUK MEMBERI


INFORMASI
1. Batasi pokok pembicaraan anda hingga cocok
dengan waktu yang ditentukan
2. Aturlah jalan pikiran anda secara berurutan
3. Sebutkan satu persatu point-point pembicaraan
anda ketika menyusunnya
4. Bandingkan hal-hal yang tidak dikenal dengan hal
yang sudah dikenal dengan baik
5. Menggunakan alat peraga

MEMBUAT PERCAKAPAN UNTUK


MENYAKINKAN
1. Memperoleh keyakinan dengan jalan membuat
diri sendiri pantas untuk menerimanya
2. Memperoleh tanggapan “Ya”
3. Berbicara dengan menularkan semangat
4. Menunjukkan rasa hormat dan senang pada para
pendengar anda
5. Mulai dengan cara yang ramah tamah

31
20/12/2009

MEMBUAT PERCAKAPAN TANPA


PERSIAPAN
1. Melatih percakapan mendadak tanpa persiapan
2. Mempersiapkan mental untuk berbicara tanpa
persiapan
3. Masukkan contoh dengan segera
4. Berbicara dengan bersemngat dan tekanan
5. Menggunakan prinsip yang dianut saat itu
6. Berbicara tanpa persiapan harus memiliki ujung
pangkal yang jelas

MEMBAWAKAN PEMBICARAAN DI
DEPAN UMUM
1. Hancurkan rasa sadar atas diri sendiri yang
menghalangi anda
2. Jangan mencoba mencontoh orang lain
3. Berbicaralah dengan para pendengar anda
4. Letakkan hati anda pada apa yang sedang anda
bicarakan
5. Latihan membuat suara anda keras, jelas dan
luwes

32
20/12/2009

PIDATO PERKENALAN : MEMBERIKAN


DAN MENERIMA PENGHARGAAN
1. Mempersiapkan sepenuhnya apa yang akan anda
katakan
2. Mengikuti rumus T-K-P (Topik-Kepentingan-
Pembicaraan)
3. Memiliki Semangat
4. Harus tulus dan hangat
5. Persiapkan pidato pemberian penghargaan dengan
baik

MENYUSUN PIDATO YANG LEBIH


PANJANG

1. Dapatkan perhatian segera


2. Hindarilah perhatian yang tidak menguntungkan
3. Dukunglah pokok pikiran anda
4. Menggerakkan pendengar

33
20/12/2009

TUJUAN WAWANCARA
1. Memilih seseorang untuk tugas tertentu
2. Memantau kinerja
3. Tukar-menukar informasi
4. Memberi informasi
5. Menasehati
6. Konseling

PERSIAPAN WAWANCARA BAGI


CALON PESERTA TEST
1. Mempelajari jenis pekerjaan yang dilamar
2. Mempelajari latar belakang pendidikan
3. Mempelajari materi kuliah yang ada hubungannya
dengan jenis pekerjaan yang dilamar
4. Mengumpulkan informasi tentang latar belakang
keluarga
5. Mencari informasi tentang hal-hal yang penting
untuk dikemukakan

34
20/12/2009

PROSES WAWANCARA

1. Pakaian rapih
2. Jangan masuk sebelum dipersilahkan
3. Wajah bersahabat
4. Semangat
5. Lihat wajah pewawancara
6. Jawab pertanyaan secara singkat dan padat

7. Berlaku sopan santun


8. Kendalikan emosional
9. Bertanya jika ada pertanyaan yang kurang
jelas
10. Setelah selesai wawancara ucapkan terima
kasih dan berjabat tangan

35
20/12/2009

MEMPERSIAPKAN WAWANCARA

1. Kapan wawancara akan diselenggarakan


2. Berapa besar perhatian yang harus diberikan
3. Berapa banyak waktu yang akan digunakan
4. Siapa yang memimpin wawancara tersebut
5. Pertanyaan-pertanyaan apa yang perlu diajukan

6. Bagaimana merekap jawaban-jawaban yang


diberikan untuk referensi pada waktu lain
7. Bagaimana membandingkan orang-orang yang
diwawancarai setelah wawancara usai
8. Informasi apa yang akan diberikan kepada orang
yang diwawancarai

36
20/12/2009

PEWAWANCARA MENDENGARKAN

1. Memperlihatkan minat dengan menatap kepada


kandidat
2. Tersenyum dan menganguk pada saat yang tepat
3. Menolak godaan untuk membiarkan pikiran
anda mengembara kepada hal-hal lain

MENGAKHIRI WAWANCARA
1. Jangan masuk ke dalam argumentasi dengan orang
yang anda wawancarai- kemungkinan anda tidak
akan mendapatkan obyektifitas dengan
beragumentasi
2. Jangan membiarkan orang yang anda wawancarai
mengambil alih wawancara
3. Jangan membiarkan kandidat menghabiskan waktu
untuk suatu pertanyaan

37
20/12/2009

4. Jangan berhenti pada suatu subyek yang telah


dijawab
5. Jangan megintimidasi seorang kandidat yang
tegang
6. Jangan dikuasai seorang kandidat yang
membanggakan dirinya
7. Jangan masuk kedalam suatu wawancara tanpa
persiapan
8. Jangan membuat orang yang akan diwawancarai
menunggu
9. Jangan memberikan janji-janji kepada kandidat

KETENTUAN MENGENAI PROSEDUR


WAWANCARA
1. Mengungkapkan permasalahan, bukan jawaban
2. Mengidentifikasikan faktor-faktor penting dalam
situasi yang dibahas
3.Mengungkapkan kembali permasalah dalam kaitan
dengan kondisi yang muncul bila masalah tersebut
terpecahkan
4. Menyusun daftar kendala dalam mencapai kondisi
yang diinginkan

38
20/12/2009

5. Menyepakati kriteria untuk memutuskan mana


yang terbaik
6. Membahas solusi yang ada
7. Memilih solusi terbaik
8. Menyepakati program implementasi

NEGOSIASI
POKOK MASALAH YANG DINEGOSIASIKAN
1. Menegosiasikan syarat-syarat perdagangan yang
telah ditentukan oleh perusahaan dengan aturan
yang tegas
2. Menegosiasikan pokok-pokok yang mengabaikan
peraturan
3. Menegosiasikan prosedur dan tata tertip
perusahaan
4. Menegosiasikan keputusan perusahaan yang telah
diumumkan

39
20/12/2009

5. Mengadakan negosiasi ketika semua pihak tidak


hadir

TUJUAN-TUJUAN NEGOSIASI
1. Apakah tujuan-tujuan yang akan dicapai
2. Tuntutan-tuntutan apa yang mungkin mereka
kemukakan
3. Apakah mereka mengetahu tujuan-tujuan kita
4. Berapa besar ruang gerak yang ada diantara kita
dengan mereka

5. Hasil realistik teraik apa yang dapat kita harakan,


dan hal terburuk yang harus kita hadapi

MEMPERSIAPKAN NEGOSIASI
1. Apakah dia independen atau bagian dari suatu tim
2. Apakah dia memiliki wewenang untuk membuat
keputusan atau tidak
3. Jenis orang seperti apakah dia ?
4. Bagaimana tingkat pengalamannya sebagi seorang
negosiator ?

40
20/12/2009

5. Jenis pendekatan apa yang mungkin digunakan


untuk mencapai hasil yang baik
6. Apakah kepentingan-kepentingannya dan dengan
dengan urutan prioritas yang baimana
7. Perilaku seperti apa yang dapat anda harapkan dari
orang tersebut

STRATEGI NEGOSIASI
1. Bagaimana ada merubah harapan pihak lain ?
2. Bagimana anda dapat memperoleh informasi dari
mereka ?
3. Bagaimana anda dapat meningkatkan kekuatan
tawar menawar anda ?
4. Bagaimana anda dapat menyusun agenda dengan
sebaik-baiknya ?
5. Bagaimana anda mengambil inisiatif ?
6. Bagaimana kemahiran mereka dalam menggertak ?

41
20/12/2009

7. Bagaimana anda dapat menjual keuntungan-


keuntungan proposal anda dengan sebaiknya ?
8. Bagaimana anda dapat menjelaskan dengan
sebaik-baiknya konsekuensi-konsekuensi yang
tidak menyenangkan apabila pihak lain menolak
usul anda ?
9. Bagaimana anda menangani kelemahan proposal
anda ?
10.Kapan saat terbaik untuk mengajukan proposal ?

11. Dimana anda ingin menegosiasi tersebut


digunakan ?
12. Siapakah yang anda inginkan untuk memimpin
pertemuan ?
13. Apakah anda memiliki kemampuan teknis dalam
menegosiakan pokok-pokok persoalan ?
14. Apakah anda memiliki kemampuan sosial dalam
mengelola hubungan anda dengan pihak lain ?

42
20/12/2009

PROSES NEGOSIASI

1. Persepsi yang sama atau berbeda :


• Apa permasalahan
• Periksa persepsi kedua pihak
2. Pendekatan yang keras terhadap yang lunak
3. Penderian yang keras terhadap pendirian yang
luwes
4. Keseimbangan waktu antara berbicara dengan
mendengar

5. Persaingan vs. Kerja sama


6. Kesediaan / keberatan untuk berkompromi /
menukar / membuat konsensi
7. Mengejar hasil menang/kalah vs. menang/menang
8. Memanfaatkan penundaan untk mengelompokkan
kembali kekuatan melalui banyaknya informasi
yang diperoleh
9. Penggunaan kominikasi nonverbal
10.Penawaran perwasitan

43
20/12/2009

PERILAKU DALAM NEGOSIASI


1. Pertahankan pendekatan yang sopan dan profesional
2. Jangan membalas perilaku yang tidak
menyenangkan
3.Terus menegosiasikan kepentingan anda
4. Mintalah pandangan dan kritikan terhadap pendirian
anda
5. Mengalihkan perhatian anda dari diri sendiri dan
pusatkan pada permasalahan yang sedang dibahas

6. Jangan tangapi serangan yang bersifat pribadi dan


tidak masuk akal
7. Tidak menerima pernyataan yang mentah
8. Perlihatkan antusias anda untuk suatu solusi yang
adil
9. Perhaikan tanda-tanda adanya kerja sama dan beri
dukungan, pujian dan pastikan kerja sama akan
menjadi pusat perhatian anda.
10.Secara periodik buatlah ringkasan bidang-bidang
yang telah mencapai kata sepakat
11.Jika semua upaya gagal bersiaplah menunda
diskusi.

44
20/12/2009

RAPAT
Syarat-syarat Rapat
1. Suasana rapat terbuka
2. Tiap peserta rapat berpartisipasi aktif
3. Selalu mendapatkan bimbingan dan pengawasan
4. Hindari perdebatan
5. Pertanyaan singkat dan jelas
6. Hindari terjadinya monopoli

Fungsi Peserta Rapat :


1. Sebagai penyumbang pendapat
2. Sebagai penyimpul
3. Sebagai penyumbang informasi
4. Sebagai penerima hasil keputusan
5. Sebagai pembantu
pemimpin

45
20/12/2009

Tata urutan penyelenggaraan rapat :


1. Pembukaan
2. Pembagian tugas
3. Diskusi
4. Rapat pleno
5. Perumusan
6. Reproduksi dan pendistribusian naskah

46

You might also like