You are on page 1of 13

BANK

Disusun oleh:
Kiki Fidyawanti (12)
Riska Dewi Y. (25)
Risqa Nastiti V. (26)
Rovita Ayuningtyas (28)
Kelas 9D
SMP Negeri 22 Semarang
STANDAR KOMPETENSI
 Memahami lembaga keuangan dan perdagangan
internasional

KOMPETENSI DASAR
 Mendeskripsikan uang dan lembaga keuangan.

INDIKATOR
 Siswa dapat mengidentifikasi jenis dan fungsi uang.
 Siswa dapat mengidentifikasi lembaga keuangan bank
dan bukan bank.
 Siswa dapat mendeskripsikan jual beli valuta asing.
PENGERTIAN BANK

Bank adalah badan usaha yang menghimpun dana dari


masyarakat dalam bentuk simpanan dan me-nyalurkan
dalam bentuk kredit dan bentuk-bentuk lainnya dalam
rangka meningkatkan taraf hidup masyarakat banyak.
(Menurut UU No. 10 Tahun 1998 Tentang Perbankan)
ASAS, FUNGSI, DAN TUJUAN BANK
 Perbankan di Indonesia berazaskan demokrasi ekonomi
yang dilandaskan pada Pancasila dan UUD ‘45.
(Pasal 2 UU No. 7 Tahun 1992)
 Fungsi utama bank adalah sebagai penghimpun dan
menyalur dana masyarakat.
(Pasal 2 UU No. 7 Tahun 1992)
 Perbankan Indonesia bertujuan menunjang
pelaksanaan pembangunan nasional.
(Pasal 2 UU No. 7 Tahun 1992)
3 TUGAS UTAMA BANK
(DIKENAL DENGAN PRODUK BANK)

1. Penghimpun Dana Masyarakat (Kredit Pasif)


2. Penyalur Dana Masyarakat (Kredit Aktif)
3. Perantara dalam Lalu Lintas Pembayaran
SEBAGAI PENGHIMPUN DANA
MASYARAKAT
 Rekening koran
 Deposit berjangka
 Sertifikat deposito
 Tabungan
 Deposit on call
 Deposit automatic roll over
SEBAGAI PENYALUR DANA
MASYARAKAT
 Kredit rekening koran
 Kredit reimburse (letter of credit)
 Kredit aksep
 Kredit dokumenter
 Kredit dengan jaminan surat berharga
SEBAGAI PERANTARA DALAM
PEMBAYARAN
 Transfer uang
 Melakukan inkaso

 Menerbitkan kartu kredit

 Mendiskonto

 Mengeluarkan cek perjalanan

 ATM

 Pembayaran gaji karyawan

 Save deposit box (SDB)


JENIS-JENIS BANK
 Bank Sentral
 Bank Umum

 Bank Perkreditan Rakyat


TUGAS BANK SENTRAL
 Menetapkan dan melaksanakan kebijakan moneter
 Mengatur dan menjaga kelancaran sistem pembayaran

 Mengatur dan mengawasi bank

 Sebagai penyedia dana terakhir bagi bank umum


BENTUK HUKUM BANK UMUM
 PT
 Koperasi

 Perusahan Daerah

Bank umum hanya dapat didirikan oleh:


 Warga negara Indonesia

 Warga nergara Indonesia dengan warga negara asing


dan/atau badan hukum asing secara kemiliteran
BANK PERKREDITAN RAKYAT (BPR)
Tugas BPR:
 Menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk
simpanan
 Memberikan kredit kepada masyarakat

 Menyediakan pembiayaan bagi nasabah

Bentuk Hukum BPR:


 Perusahaan Daerah

 Koperasi

 BT
BANK SYARIAH
Bank Syariah adalah bank yang melaksakan kegiatan
usaha menurut syariah Islam

Kegiatan dalam bank syariah:


 Mudharabah

 Musyarakah

 Murabahah

 Ijarah

You might also like