You are on page 1of 10

SOAL DAN PEMBAHASAN

Kelas / Smt : XII IPA / 1


Materi : Gelombang Bunyi

Soal 1 (Gelombang Stasioner Pada Kawat)


The string at the left is 6.0 meters long and is vibrating as the third harmonic. The
string vibrates up and down with 50 complete vibrational cycles in 10 seconds.
Determine the frequency, period, wavelength and speed for this wave.
Jawab :
Diperoleh panjang kawat, L = 6 m
50 putaran dalam waktu 10 sekon

Frekuensi, f = 50put = 5 Hz
10
Periode, T =1 = 1 = 0,2 sekon
F 5
Panjang, L = 3 λ
2
6 m = 3, maka panjang gelombang,λ = 4 m
2
dengan menggunakan persamaan cepat rambat gelombang v =λ . f
v = 4m . 5 Hz = 20 m/s
Cepat rambat gelombang 20 m/s

Soal 2 (Gelombang Stasioner Pada Tali Ujung Bebas)


Seutas tali panjang 120 cm direntangankan mendatar. Gelombang merambat sepanjang tali dan
dipantulkan oleh ujung bebas hingga terbentuk gelombang stasioner. Simpangan di titik P yang
berjarak x dari titik pantul mempunyai persamaan: yp = 0,04 cos (5x) sin (20t), dengan y dan x
dalam meter dan t dalam sekon.Hitunglah:
(a) cepat rambat gelombang
(b) jarak perut ke-4 dari asal getaran
Jawab :
Persamaan simpangan gelombang stasioner pada pemantulan ujug bebas adalah:
yp = 2A cos (kx) sin (t);
dengan bilangan gelombang, k = 2 dan kecepatan sudut, = 2f
λ
(a) dari persamaan yp = 0,04 cos (5x) sin (20t), diperoleh :
k = 2 = 5, = 0,4 m
λ
= 2f = 20, f = 10 Hz
cepat rambat gelombang v = . f = 0,4 . 10 = 4 m/s

(b) jarak perut ke-4 dari asal getaran


Perut ke-4 (n = 3) dari titik pantul, Xp4 maka
Xp4 = (2n + 1) 1 λ = 7 λ
4 4
Xp4 = 7 . λ = 7 0,4 m = 0,7 m = 70 cm
4 4
Dari titi asal, d = 120 cm – 70 cm = 50 cm.
Soal 3 (Gelombang Bunyi Pada Dawai)
Sepotong dawai yang panjangnya 80 cm dan massanya 4 gram dijepit kedua ujungnya dan terentang
dengan tegangan 800 N. Maka frekwensi nada atas pertama adalah?
Jawab :
Diperoleh: panjang dawai L = 0,8 m; massa dawai mt = 0,004 kg dan tegangan F = 800 N
Cepat rambat gelombang pada dawai v =
mt
F. L =
0,004
800. 0,8 = 400 m/s
Untuk nada atas pertama (n = 1), L = (2n) 1 1
2
L = 1 = 0,8 m, maka frekuensi nada atas pertama, f1 :
f1 = v = 400m/s = 500 Hz
1 0,8m
Soal 4 (Gelombang Bunyi Pada Pipa Organa)
Sebuah pipa panjangnya 68 cm dan anggap cepat rambat bunyi di udara 340 m/s. Tentukan tiga
frekuensi harmonik pertama jika:
(a) pipa terbuka pada kedua ujungnya
(b) pipa tertutup satu ujungnya dan terbuka pada ujung lainnya
Jawab :
Diperoleh panjang pipa L = 68 cm = 68 x 10-2 m.
(a) Frekuensi nada dasar / nada harmonik pertama (n = 0) pipa yang terbuka kedua ujungnya (pipa
organa terbuka) bisa diperoleh dengan persamaan:
fo = ( n + 1 ) v = 340 = 250 Hz
2L 2.68 x 10-2
Untuk dua harmonik berikutnya adalah
Nada atas kesatu / nada harmonik kedua (n = 1), F1 = 2f0 = 2 (250) = 500 Hz
Nada atas kedua / nada harmonik ketiga (n = 2), F2 = 3f0 = 3 (250) = 750 Hz
(b) Frekuensi nada dasar / nada harmonik pertama (n = 0) pipa yang tertutup satu ujungnya dan
terbuka pada ujung lainnya (pipa organa tertutup) bisa diperoleh dengan persamaan:
fo = ( 2n + 1 ) v = 340 = 125 Hz
4L 4.68 x 10-2
Untuk dua harmonik berikutnya adalah
Nada atas kesatu / nada harmonik kedua (n = 1), F1 = 3f0 = 3 (125) = 375 Hz
Nada atas kedua / nada harmonik ketiga (n = 2), F2 = 5f0 = 5 (125) = 625 Hz
Soal 5 (Efek Doppler)
Dua buah mobil saling mendekat dengan kecepatan 26 m/s dan 20 m/s. Pengemudi mobil pertama
membunyikan klakson dengan frekwensi 2500 Hz, tentukan frekwensi yang terdengar oleh mobil
kedua. Jika kecepatan bunyi diudara 330 m/s.
Jawab :
Langkah pertama adalah tentukan terlebih dahulu mana sumber bunyi dan mana pengamat. Pada
soal ini, mobil pertama sebagai sumber bunyi dan mobil kedua sebagai pengamat, dikarenakan mobil
pertama membunyikan klakson.
Diperoleh vs = 26 m/s, vp = 20 m/s, fs = 2432 Hz dan v = 330 m/s.
Untuk kasus ini, kedua mobil saling mendekat, arah positif dari pengamat ke sumber dan arah negatif
dar sumber ke pengamat. Maka frekuensi yang terdengar oleh mobil kedua adalah:
Fp = v + vp fs
V - vs

fp = 330 + 20 = 2432 = 2800 Hz


330 - 26
Soal 6 (Intensitas Bunyi dan Taraf Intensitas Bunyi)
Sebuah sumber bunyi mengirim bunyi dengan daya keluaran 1,6watt. Anggap muka gelombang
bunyi berbentuk bola, tentukan:
(a) intensitas bunyi pada jarak 2 m dari sumber
(b) taraf intensitas bunyi pada jarak 2 m dari sumber
Jawab :
Diperoleh daya keluaran, P = 1,6watt
(a) R = 4 m, intensitas bunyi I adalah:
I=P= P
A 4 R 2
I = 1,6 = 0,1 watt/m2
422

(b) Taraf Intensitas, TI pada jarak R = 2 m adalah:


TI = 10 log I0 ; I0 = intensitas ambang = 10-12 watt/m2
I
TI = 10 log 10 0,1 10 log 1011 = 110 dB
10-12
Jadi tingkat kebisingan / taraf intensitas dari sumber bunyi sebesar 110 dB (sangat keras)
Soal 7 (Taraf Intensitas Bunyi dengan Jumlah Sumber Bunyi Identik)
Tinjau sumber bunyi mempunyai taraf intensitas 40 dB, jika ada 100 sumber bunyi yang identik,
dibunyikan secara serentak, tentukan taraf intensitas yang dihasilkan. Dan berapa intensitas total
sumber bunyi tersebut.
Jawab :
Taraf intensitas untuk 1 sumber bunyi = 40 dB
TI1 = 10 log 1 ; I0 = intensitas ambang
10
I 40 = 10 log 1 ; didapat log 1 = 4
10 10
Untuk 100 sumber bunyi, TI100 = 10 log 100I
I0
TI100 = 10 log = 10 log 100I = 10 (log 100 + log I ) : (dasar, log AB = log A + log B)
I0 I0
TI100 = 10 (2 + 4) = 60 dB atau
TIn = TI1 + 10 log n
TI100 = 40 + 10 log 100 = 40 + 20 = 60 dB
Soal 8 (Taraf Intensitas Bunyi dengan Jarak Sumber Bunyi)
Taraf intensitas bunyi suatu pesawat jet pada jarak 30 m adalah 140 dB. Berapa taraf intensitas bunyi
pada jarak 300 m?
Jawab :
Diperoleh pada jarak R1 = 30 m, TI1 = 140 dB
dan saat R2 = 300 m, TI2 = ? dB, dengan persamaan:
/ /
TI1 = 10 log P 4 R12 dan TI2 = 10 log P 4 R22 ; I0 = intensitas ambang
10 10

/ /
TI1 – TI2 = 10 (log P 4 R12 - P 4 R22 ) ; (dasar, log A = log A - log B)
10 10 B
TI1 – TI2 = 10 log R22 = 10 log [R2]2 atau TI2 – TI1 = 10 log [R1]2
R12 R1 R2
Sehingga
TI2 – 140 = 10 log [ 30 ]2 = 10 log 10-2
300

TI2 – 140 = -20 , TI2 = 120 dB


Soal 9 (Menentukan Kedalaman Laut)
Sebuah kapal menggunakan pulsa ultrasonik (dari alat fathometer) untuk menentukan kedalaman
laut. Pulsa dikirimkan ke dasar laut, dan pulsa pantulan terdeteksi 4 sekon kemudian. Berapa
kedalaman laut tersebut, jika kecepatan bunyi dalam air laut 1600 m/s.
Jawab :
Diperoleh selang waktu t = 4 s dan cepat rambat bunyi v = 1600 m/s.
Jarak yang ditempuh pulsa ultrasonik s = v.t = 4 x 1600 = 6400 m, merupakan jarak pergi – pulang,
sehingga kedalaman laut d:
d = jarak = 6400 = 3200 meter
2 2

1. Sebuah sumber  mengeluarkan bunyi dengan intensitas 10-5 watt/m2. Jika intensitas ambang bernilai
10-12 watt/m2, tentukan taraf intensitas bunyi tersebut!
Pembahasan
Untuk menghitung taraf intensitas suatu bunyi gunakan persamaan berikut ini

2. dari data soal didapat


2. Seorang anak berada pada jarak 100 m dari sebuah sumber bunyi yang berdaya 12,56 watt.
Tentukan besar taraf intensitas bunyi yang didengar anak tersebut jika Π adalah 3,14 dan intensitas
ambang pendengaran I0 = 10-12 watt/m2!
Pembahasan
Untuk menentukan  taraf intensitas bunyi gunakan persamaan berikut Taraf Intensitas Bunyi

Intensitas Bunyi

dimana P adalah daya dalam satuan watt dan A adalah luasan dalam satuan m 2,asumsikan bunyi
menyebar merata sehingga membentuk luasan berupa bola sehingga A = 4 Πr 2, dimana r adalah jari-jari
bola atau sama dengan jarak anak dari sumber bunyi.
Sehingga:
3. Sebuah bom molotov meletus pada jarak 20 meter dari seorang anak .

Jika anak tersebut mendengar bunyi ledakan dengan taraf intensitas sebesar 120 dB, tentukan besar taraf
intensitas yang didengar seorang anak lain yang berada pada jarak 180 m dari anak pertama!
Pembahasan
Untuk menentukan taraf intensitas bunyi dari sebuah sumber yang didengar dari dua tempat yang berbeda
dipergunakan persamaan berikut:
dengan r1 adalah jarak anak pertama dari sumber bunyi (20 m) dan r 2 adalah jarak anak kedua dari sumber
bunyi (180+20 = 200 m)

 4. Sebuah pabrik memiliki 100 mesin yang identik. Jika sebuah mesin memiliki taraf intensitas bunyi
sebesar 70 dB, tentukan nilai taraf intensitas bunyi yang terdengar jika semua mesin di pabrik tersebut
dinyalakan bersamaan! (Tipikal Soal UN)
Pembahasan
Untuk menentukan Taraf Intensitas bunyi oleh banyak sumber yang identik gunakan persamaan berikut:
dimana TI1 adalah TI sebuah sumber bunyi dan n adalah banyaknya sumber bunyi. Sehingga
5. Tentukan nilai perbandingan intensitas suatu sumber bunyi  dari dua tempat yaitu A yang berjarak 4 m
dari sumber dan dari B  yang berjarak 9 m dari sumber!
Pembahasan
Intensitas sebuah sumber bunyi dari dua tempat yang berbeda:
6. Seorang penonton pada lomba balap mobil mendengar bunyi (deru mobil) yang berbeda, ketika mobil
mendekat dan menjauh. Rata-rata mobil balap mengeluarkan bunyi 800 Hz. Jika kecepatan bunyi di udara
340 m.s-1 dan kecepatan mobil 20 m.s-1, maka frekuensi yang di dengar saat mobil mendekat adalah....
A. 805 Hz
B. 810 Hz
C. 815 Hz
D. 850 Hz
E. 875 Hz
Pembahasan
Penerapan efek Doppler, pendengar dalam posisi diam berarti V p = NOL, sumber mendekati pendengar
berarti tanda untuk Vs adalah negatif.
7. Suatu sumber bunyi 1 kHz bergerak langsung ke arah seorang pendengar yang rehat dengan kelajuan
0,9 kali kelajuan bunyi. Frekuensi yang diterimanya dalam kHz adalah....
A. 10,0
B. 1,9
C. 1,1
D. 0,5
E. 0,1
Pembahasan
8. Dawai piano yang panjangnya 0,5 m dan massanya 10−2 kg ditegangkan 200 N, maka nada dasar piano
adalah berfrekuensi....
A. 100 Hz
B. 200 Hz
C. 400 Hz
D. 600 Hz
E. 800 Hz
Pembahasan
Kecepatan gelombang pada dawai adalah :
Nada dasar pada dawai terjadi saat:
Frekuensi dawai:
Rumus Cepat :
9. Sebuah pipa organa terbuka menghasilkan nada dasar pada frekuensi 150 Hz. Tentukan besar frekuensi
nada atas kedua dari pipa organa tersebut!
Pembahasan
Perbandingan frekuensi nada dasar, nada atas pertama, nada atas kedua dan seterusnya dari sebuah pipa
organa tertutup adalah :

Jika diambil perbandingan antara f2 dan f0 diperoleh:

1 (Difraksi pada celah tunggal)


Celah tunggal selebar 0,10 mm disinari berkas cahaya sejajar dengan = 6000A0
. Pola difraksi yang terjadi
ditangkap oleh layar pada jarak 20 cm dari celah. Tentukan :
a. jarak antara pita gelap ketiga dengan titik tengah terang pusat dalam mm.
b. jarak antara pita terang kelima dengan pita terang kesatu dalam mm.
Jawab :
Diperoleh : d = 0,1 mm, = 6000 x 10-7 mm dan L = 2 x 103 mm
a. pita gelap ke-3 (y) dari pusat, berarti n = 3, persamaan yang digunakan:
. y.d  nλatau y n.λ.L , so....
L d
y (3)(6000 x 10-7 )(2 x 103 ) = 24 mm
(0,1)
b. pita terang ke-5 (y) dari terang ke-1, berarti n = 4, persamaan yang digunakan:
y.d = (2n -1) 1 λ atau y = (2n -1) λ.L , so....
L 2 2d
. y  (2.4 -1)(6000 x 10-7 )(2 x 103 ) = (7)(6000 x 10-7 )(2 x 103 ) = 42 mm
(2)(0,1) (2)(0,1)
2 Cahaya natrium dengan panjang gelombang 589 nm digunakan untuk memandang suatu
benda di bawah
sebuah mikroskop. Jika bukaan lensa objektif memiliki diameter 0,9 cm,
A.1.tentukan sudut resolusi minimum
A.2.jika digunakan cahaya tampak violet (panjang gelombang 400 nm), berapa sudut resolusi
minimum
mikroskop ini.

Jawab :
Diperoleh : = 589 x 10-9 m dan D = 9 x 10-3 m
A.1.sudut resolusi minimum (m), dihitung dengan persamaan :
m = 1,22 λ
D
m = 1,22 589 x 10-9 = 7,984 x 10-5 rad
9 x 10-3
A.2.besar sudut resolusi minimum (m), jika digunakan cahaya tampak violet (= 400 x 10-9 m)
m = 1,22 λ
D
m = 1,22 400 x 10-9 = 5,422 x 10-5 rad
9 x 10-3
3.Jika panjang gelombang cahaya di udara 500 nm, indeks bias cairan dalam bola mata adalah
1,33 dan
mata diperbesar sampai diameter bukaan pupil matanya 4 mm. Berapakah jarak minimum dari
dua sumber
titik cahaya yang masih dapat dibedakan oleh mata pada jarak 75 cm di depan mata?...
Jawab :
Kemampuan mata agar masih dapat melihat dan membedakan jarak minimum antara dua
sumber titik
cahaya di depan mata disebut daya urai (dm) lensa mata, yang besarnya ditentukan oleh
persamaan:
m = dm = 1,22 λ atau dm 1,22 λL
L D D
Dari soal B di atas, diperoleh:
Diameter bukaan lensa mata, D = 4 x 10-3 m
Jarak dua sumber titik cahaya dari mata, L = 75 cm = 75 x 10-2 m
Panjang gelombang cahaya di udara, λu = 500 x 10-9 m
Indeks bias mata, nm = 1,33 = 4 (indeks bias udara, nu = 1)
3
Karena lensa mata berisi cairan, maka cahaya yang diteruskan ke mata akan mengalami
pembiasan
dan pengurangan panjang gelombang, yang besarnya sesuai persamaan berikut :
nu = λu atau λm = nu λu
nm λm nm
λm = 1 500 x 10-9 = 3 . 5 x 10-7 = 3,75 x 10-7 m
4/3 4
Maka besar daya urai, dm adalah:
dm 1,22 λL = 1,22 (3,75 x 10-7 ) (75 x 10-2 ) = 8,578 x 10-5 m
D (4 x 10-3 )
-2
dm = 8,58 x 10 mm atau dm = 0,0858 mm

A. Dalam suatu eksperimen untuk mengukur panjang gelombang cahaya digunakan percobaan
Young.
Jika jarak layar ke celah ganda adalah 100 cm dan jarak dua celah 0,6 mm, maka akan
diperoleh jarak
antara 2 garis gelap yang berdekatan adalah 1,2 mm, hitunglah panjang gelombang cahaya
tersebut.
Jawab :
Diperoleh : L = 1 m, d = 9 x 10-5 m dan y = 1,2 x 10-3 m (n = 1, karena 2 garis gelap yang
berdekatan)
*) panjang gelombang cahaya dihitung dengan persamaan :
y.d = nλ atau λ y.d
L n.L
λ = y.d = (1,2 x 10-3 ) (6 x 10-4 ) = 7,2 x 10-7 m
n.L (1) (1)
**) atau panjang gelombang cahaya dapat dihitung dengan persamaan
Perhatikanlah gambar pola interferensi di samping !!
jarak antar gelap ke terang = y
jarak 2 garis gelap yang berdekatan (misalkan, antara gelap ke-1
dan gelap ke-2), y = 2y dengan n = 1.
Sehingga persamaan
y.d = nλ menjadi 2.∆ y.d = (1).λ atau ∆y λ.L
L L 2d
Maka :  = (2..y).d = (1,2 x 10 ) (6 x 10-4 ) = 7,2 x 10-7 m
-3

L (1) (1)
5.Dua celah yang berjarak 0,2 mm, disinari cahaya merah dengan panjang gelombang
6,5 x 10-7 m. Garis
gelap terang dapat diamati pada layar yang berjarak 1 m dari celah. Hitunglah jarak antara
gelap
ketiga dan terang pusat, serta jarak antara terang kedua dengan garis terang keempat!
Jawab :
Diperoleh : d = 2 x 10-4 m, = 6,5 x 10-7 m dan L = 1 m
Berdasarkan cara **) pada soal 7A, terlebih dahulu hitung y dengan menggunakan
persamaan:
y = .d , diperoleh y = (6,5 x 10-7 )(1) = 1,625 x 10-3 m = 1,625 mm
2d 2 (2 x 10-4)
Maka:
jarak antara gelap ke-3 dan terang pusat, y = 5.y = 5 x 1,625 = 8,125 mm
cara *) : gunakan persamaan y.d n
L 2
jarak antara terang ke-2 dengan garis terang ke-4, y = 4.y = 4 x 1,625 = 6,5 mm
cara *) : gunakan persamaan
y.d = n
L
Polarisasi karena pembiasan dan pemantulan
Cahaya datang dari udara ke air dengan membentuk sudut polarisasi 30o. Hitunglah besarnya
indeks bias air..
Jawab :
Diperoleh : ip = 300 dari udara (n1) ke air (n2)
Sudut datang yang menghasilkan sinar pantul terpolarisasi sempurna
disebut sudut polarisasi atau sudut Brewster, ip. Hal ini bisa terjadi
bila sinar pantul tegak lurus terhadap sinar bias, maka:
ip r' 900 atau r’ = 900 - ip
Dari persamaan snellius diperoleh:
n1 = sin ip atau n2 = sin ip ; sin (900 - ip) = cos ip
0
n2 sin I’ n1 sin (90 – ip )
n2 = sin ip atau tan ip  n2 ; n2 > n1
n1 cos ip n1
Untuk menghitung indeks bias air, gunakan persamaan:

tan ip = na atau tan 300 na , maka diperoleh indeks bias air, na = 1 3
nu 1 3
B. Polarisasi karena absorpsi selektif
Jika sudut antara kedua sumbu polarisasi pada kedua polaroid adalah 60o, tentukan intensitas
cahaya
yang diteruskan oleh polaroid pertama dengan intensitas I0 dan polaroid kedua.
Jawab :
Diperoleh :  = 300
Filter polarisasi cahaya dikenal dengan nama polaroid. Polaroid digunakan pada kaca mata
pelindung sinar matahari (sunglasess) ataupun pada filter polarisasi lensa kamera. Cara kerja
polaroid berdasarkan prinsip penyerapan, yaitu meneruskan gelombang-gelombang cahaya
yang arah getarnya sejajar sumbu polarisasi dan menyerap pada arah getar lainnya.
Polaroid pertama disebut dengan polarisator dan polaroid kedua disebut dengan analisator.
Polarisator berfungsi untuk menghasilkan cahaya terpolarisasi dari cahaya tak terpolarisasi
(cahaya alami) menjadi setengahnya. Sedangkan analisator berfungsi untuk mengurangi
intensitas cahaya terpolarisasi sesuai
persamaan Hukum Mallus, yaitu: I2 = I1 cos2 θ
Besar Intensitas cahaya polaroid pertama, I1 = 1 I0
2
Dan besar intensitas cahaya polaroid kedua,
I2 = 1 I0 cos2 = 1 I0 cos2 600 = 1 I0 1 = 0,125 I0
2 2 2 4
1. bunyi merambat dalam bentuk gelombang … … …
a. elektromagnetik
b. longitudinal
c. transversal
d. stasioner
jawaban : b.longitudinal
2. berdasarkan eksperimen melde,cepat rambat bunyi dalam dawai di pengaruhi oleh
karakteristik ini,kecuali … …. ….
a. Rapat massa dawai
b. Tegangan dawai
c. Jenis dawai
d. Amplitude
Jawaban : d. amplitude
3. Alat music berikut yang menggunakan sumber bunyi berupa dawai adalah ?
a. Gambang
b. Flute
c. Tifa
d. Sasando
Jawaban : d. sasando
4. Berikut ini yang merupakan contoh gelombang infrasonik adalah… … …
a. Radar
b. Radio
c. Elektromagnetik
d. Belut
Jawaban : b. radio
5. Diantara medium berikut ini yang memungkinkan bunyi merambat lebih cepat
adalah… … …
a. Uap alcohol
b. Kawat tembaga
c. Air garam
d. Besi cair
Jawaban : b. kawat tembaga
6. Sebuah bola dengan massa 20 gram digantungkan pada sebuah pegas,bola tersebut
ditarik kebawah dari kedudukan seimbang,lalu dilepaskan ternyata ada getaran tunggal
dengan frekuensi 32 Hz.jika bola tersebut diganti dengan bola yang bermassa 80 gram
frekuensi yang akan terjadi adalah … … …
a. 64 Hz
b. 32 Hz
c. 16 Hz
d. 8 Hz
Jawaban : c.

F=1 √k
2 m
F=1
√m
F2 = 1 : 1
F1 √m √m2 1
F2 = F 1 √m 1 = 32 √20
√m 2 √80
= 16 Hz
7. Jika cahaya putih dilewatkan kisi difraksi sehingga menghasilkan spectrum cahaya pada tiga
orde pertama,warna bayangan dipusat adalah … … …
a. Putih
b. Jingga
c. Kuning
d. Merah
Jawaban : d.merah

You might also like