You are on page 1of 2

EKSPANSI KOFAKTOR

Metode lain perhitungan Determinan

Definisi sub Matriks

• Misalkan A adalah matriks ukuran n x n, maka sub matriks


A adalah matriks dengan ukuran kurang dari n x n.

• contoh : matriks dengan ukuran (n-1)x(n-1) , (n-2)x(n-2),


dst.

Definisi Minor dan Kofaktor

• Misalkan A = [aij] adalah matriks berukuran n x n. Misalkan


juga Mij adalah sub matriks berukuran (n-1) x (n-1) yang
diperoleh dengan menghapus baris ke-i dan kolom ke-j dari
A.

• det (Mij) disebut dengan Minor dari aij.

• Kofaktor Aij dari aij didefinisikan sebagai :

Aij = (-1)i+j det(Mij)

Contoh 1

• Diberikan matriks A sebagai berikut :

• Maka : det(M12) = =6

det(M23) = = -4
Sedangkan

A12 = (-1)1+2 det(M12) = -6

A23 = (-1)2+3 det(M23) = 4

You might also like