You are on page 1of 3

« 

Masalah Tentang Tinta Import


Perkara-perkara yang membatalkan puasa »

Menangani masalah pada Printer


Agustus 15, 2008 oleh ofajar88

Memahami jenis-jenis printer dan kerusakan yang sering terjadi pada printer adalah hal
yang paling penting untuk menjaga kualitas dan kuantitas printer tersebut. Agar masalah
Anda dapat terselesaikan dengan cepat tanpa memerlukan teknisi, saya akan coba
membantu Anda untuk menerapkan langkah-langkah yang perlu Anda lakukan jika
printer Anda mengalami kerusakan pada tabel berikut ini :

No. Jenis Printer Kerusakan Penyebab Solusi

1 Semua jenis Blingking Penuhnya kapasitas Reset menggunakan


printer terbaru (lampu berkedap-kedip pembuangan tinta yang software ressetter, untuk
Canon dan Epsonsecara bergantian antara diakumulasi pada IC tipe multifunction biasanya
lampu power dan lampu eeprom, menggunakan cara-cara
resume, pada saat mau (akumulasi jumlah reset manual
ngeprint di layar monitor pembuangan tinta yang
keluar dilakukan, biasanya
peringatan“..absorber terjadi pada saat
full…”) cleaning dan saat printer
dinyalakan)

2. Semua jenis Blingking tapi tidak bisa Penuhnya spon penyerap Spon perlu dicuci,
printer terbaru direset tinta kemudian lakukan reset
Canon seperti biasa

3. Semua jenis Blingking tapi tidak bisa Penuhnya spon penyerap Spon perlu dicuci,
printer terbaru direset dg ssc tinta kemudian lakukan reset
Epson seperti biasa.
Kalau tetap tidak bisa coba
reset menggunakan
software adjusment

4. Semua jenis Printer jalan normal tapi Printhead buntu, karena Untuk perawatan
printer Canon hasil cetak jelek atau penggunaan yang gunakan cairan
dan Epson tidak keluar tinta sama jarang-jarang pembersih inkcleaner
sekali. secara berkala setiap 14
hari, dan gunakan selalu
printer untuk mencetak
minimal 2x dalam
seminggu. Untuk
perbaikan gunakan
Inkcleaner MTK
didalamnya ada petunjuk
perbaikan printhead yang
diakibatkan oleh buntu.

5. Semua jenis Kertas tidak mau turun, Rol penarik kertas Bongkar printer dan
printer inkjet dan sering terjadi paper kemasukan kotoran bersihkan rol.
jump (keras nyantol di
rol)

No. Jenis Printer Kerusakan Penyebab Solusi

6. Semua printer Waktu isi ulang tinta Spon sudah kering dan Ganti inktank cartridge,
canon yang tidak mau masuk keras, sehingga tidak catatan : cartridge
menggunakan kedalam cartridge bisa menyerap tinta kompatibel lebih awet
cartridge bci21 untuk diisi ulang
dan bci24 daripada yang orisinil.
Bjc2100sp,
s200spx, ip1000,
ip1500, dll

7. Semua printer Kabel power sudah Power supply mati Ganti power supply,
canon yang ada dicolokkan, waktu printer biayanya sekitar 100rb
power supply- dinyalakan tetap tidak
nya bisa nyala
Bjc1000sp s/d
ip1700

8. Printer canon Lampu resume kedap- Cartridge sudah mati Kalo mati..ya .. diganti saja.
ip1200-ip1700 kedip atau kotor atau pertama Kalo kotor.. coba
kali isi ulang dibersihkan elemen sirkuit
yang bintik-bintik kuning,
membersihkannya dengan
tissue dan air.
Kalo pertama kali isi ulang,
coba tekan tombol resume.

You might also like