You are on page 1of 20

BANK SOAL KOMPETISI MATEMATIKA - GEOMETRI

1. Nilai x adalah … P, dan menuju titik T sedemikian


sehingga PT tegak lurus terhadap RS.

(A) 25 (B) 30 (C) 50


(D) 55 (E) 20
Cayley Contest 1997 Nilai x adalah …
(A) 32° (B) 37° (C) 45°
2. Pada gambar, persegipanjang ABCD (D) 26° (E) 38°
memiliki luas 70 dan k adalah bilangan Cayley Contest 1997
positif. 6. Pada gambar, semua sudut adalah sudut
siku-siku. Empat sisi yang panjang
adalah sama panjang, dan semua sisi
yang pendek juga sama panjang. Luas
bangun adalah 528

Nilai k adalah …
(A) 8 (B) 9 (C) 10
(D) 11 (E) 12
Cayley Contest 1997
3. Tiga buah persegi panjang dengan
kedalaman yang sama, merupakan Berapa kelilingnya?
bentuk potongan dari sebuah persegi (A) 132 (B) 264 (C) 92
panjang besar yang merupakan (D) 72 (E) 144
selembar lempengan logam. Cayley Contest 1997
7. Pada lingkaran, ada 15 titik yaitu A1, A2,
A3, ..., A15 yang terletak dalam jarak yang
sama.

Jika luas lempengan logam yang tersisa


adalah 990, maka kedalam dari tiap-tiap
potongan adalah …
(A) 8 (B) 7 (C) 6
(D) 5 (E) 4
Cayley Contest 1997

4. Segitiga ABC adalah segitiga siku-siku Berapa ukuran sudut A1A3A7?


dengan AB = 10 dan AC = 8. Jika BC = (A) 96° (B) 100° (C) 104°
3DC, maka AD = … (D) 108° (E) 120°
(A) 9 (B) √ 65 (C) √ 80 Cayley Contest 1997
(D) √ 73 (E) √ 68 8. Pada gambar, ∆ABC adalah sama sisi, BC
= 2CD, AF = 6, dan DEF tegaklurus
terhadap AB.
Berapa luas segiempat FBCE?
(A) 144√ 3
(B) 138√ 3
(C) 126√ 3
(D) 108√ 3 (E) 66√ 3
Cayley Contest 1997
Cayley Contest 1997
5. Seberkas cahaya dipancarkan dari titik
S, memantul melalui pemantul pada titik
Muhammad Yusuf, S.Pd. 1
BANK SOAL KOMPETISI MATEMATIKA - GEOMETRI

9. Pada segitiga ABC, BR = RC, CS = 3SA, dan 81 √3


AT p (A) 36 (B) 9 (C)
= . Jika luas ∆RST dua kali luas 8
TB q (D) 27 (E) 162√ 6
p Cayley Contest 1998
∆TBR, maka =…
q
2 15. Persegi panjang ABCD memiliki panjang
(A) 9 dan tinggi 5. Diagonal AC terbagi
1
8 menjadi 5 bagian yang sama panjang
(B) oleh titik-titik W, X, Y, dan Z.
3
5
(C)
2
7
(D)
4
7
(E)
3 Tentukan luas daerah yang diarsir?
Cayley Contest 1997
36
(A) 36 (B) (C) 18
5
10. Pada gambar, ABCD adalah persegi
4 √106 2 √ 106
panjang dengan DC = 12. Jika luas (D) (E)
segitiga BDC adalah 30, Berapa keliling 5 5
Cayley Contest 1998
persegi panjang ABCD?
16. Q adalah titik potong dari diagonal-
diagonal sisi sebuah kkubus yang
memiliki panjang rusuk 2 unit.

Panjang QR adalah …
(A) 34 (B) 44 (C) 30 (A) 2
(D) 29 (E) 60 (B) 8
Cayley Contest 1998 (C) 5
(D) 12
11. Pada gambar, AB sejajar dengan CD. (E) 6
Cayley Contest 1998

17. Panjang sisi persegi ABCD adalah 8.


Sebuah lingkaran digambarkan melalui
titik A dan D sedemikian sehingga
Berapa nilai y? menyinggung sisi BC.
(A) 75 (B) 40 (C) 35 Berapa jari-jari
(D) 55 (E) 50 lingkaran tersebut?
Cayley Contest 1998 (A) 4
(B) 5
12. Sudut-sudut sebuah segitiga memiliki (C) 6
koordinat (1,1), (7,1) dan (5, 3). Berapa (D) 4√ 2
luas segitiga tersebut? (E) 5.25
(A) 12 (B) 8 (C) 6 (D) 7 (E) 9 Cayley Contest 1998
Cayley Contest 1998
18. Sebuah roda dengan jari-jari 8 melintasi
13. Sebuah segilima diameter sebuah setengah lingkaran
beraturan berpusat di dengan jari-jari 25 sehingga menubruk
C, seperti pada gambar. bagian dalam setengah lingkaran.

Nilai x adalah …

(A) 144 (B) 150 (C) 120


(D) 108 (E) 72
Cayley Contest 1998 Berapa panjang bagian diameter
14. Jika luas permukaan kubus = 54, setengah lingkaran yang tidak tersentuh
volumenya adalah? oleh roda?
Muhammad Yusuf, S.Pd. 2
BANK SOAL KOMPETISI MATEMATIKA - GEOMETRI

(A) 8 (B) 12 (C) 15 bagian seperti pada


(D) 17 (E) 20 gambar, berapa ukuran
Cayley Contest 1998 sudut x?
(A) 75° (B) 108° (C) 90°
19. Tiga buah permadani memiliki luas (D) 60° (E) 72°
gabungan 200 m2 . Dengan saling Gauss 8 Contest 1998
berimpit, permadani-permadani
tersebut digunakan untuk menutupi 24. Jika tiap sisi lingkaran memiliki panjang
lantai yang luasnya 140 m2, luas lantai 30, 40 dan 50, berapa panjang garis
yang tertutupi oleh tepat dua lapis tinggi terpendek?
permadani adalah 24 m2 . Berapa luas (A) 20 (B) 24 (C) 25 (D) 30 (E) 40
lantai yang tertutupi oleh tiga lapis lapis Gauss 8 Contest 1998
permadani?
(A) 12 m2 (B) 18 m2 (C) 24 m2 25. Sebuah lingkaran terletak
(D) 36 m2 (E) 42 m2 dalam trapesium, seperti
Cayley Contest 1998 pada gambar. Jika PS = QR =
25 cm, PQ = 18 cm dan SR =
20. Salah satu cara membungkus sebuah 32 cm, Berapa panjang
persegi 100 x 100 adalah dengan diameter lingkaran?
menggunakan 10000 lingkaran yang (A) 14 (B) 25 (C) 24
berjari-jari 1, yaitu dengan (D) √ 544 (E) √ 674
menenmpatkan 100 baris yang masing- Gauss 8 Contest 1998
masing berisi 100 lingkaran. Jika
lingkaran-lingkaran tersebut digunakan 26. Pada gambar, DA = CB. Berapa ukuran
untuk membungkus ulang sehingga tiap sudut ∠DAC?
tiga lingkaran yang saling
bersinggungan, pusatnya membentuk
segitiga samasisi, berapa maksimum
jumlah lingkaran yang ditambahkan
untuk membungkus tersebut?
(A) 647 (B) 1442 (C) 1343
(D) 1443 (E) 1344 (A) 70° (B) 100° (C) 95°
Cayley Contest 1998
(D) 125° (E) 110°
Pascal Contest 1998
21. Dalam lingkaran yang
berpusat di O, sektor yang 27. Tida buah roda kendaraan digunakan
diarsir mewakili 20% dari
untuk menempuh perjalanan 100 km.
luas lingkaran. Berapa Dua buah roda serep tersedia. Masing-
ukuran sudut?
masing 5 roda digunakan untuk
(A) 36° (B) 72° (C) 90° menempuh jarak yang sama selam
(D) 80° (E) 70°
perjalanan. Untuk berapa kilometer
Gauss 8 Contest 1998
masing-masing roda digunakan?
22. Pada jaring-jaring kubus di (A) 20 (B) 25 (C) 33⅓
samping, jika tiap nomor (D) 50 (E) 60
Pascal Contest 1998
sisi yang bertemu pada
satu titik sudut dikalikan.
28. Empat buah titik terletak pada suatu
Berapa hasil terbesar yang garis, seperti pada gambar.
mungkin?
(A) 144 (B) 168 (C) 240
(D) 280 (E) 336 Jika AB : BC = 1 : 2 dan BC : CD = 8 : 5,
Gauss Contest 1998 maka AB : BD = …
(A) 4 :13 (B) 1:13 (C) 1: 7
23. Sebuah segidelapan (D) 3:13 (E) 4 :17
beraturan memiliki sisi Pascal Contest 1998
dan sudut yang sama. Jika
segidelapan tersebut 29. Pada sebuah meja berbentuk persegi
dibagi atas beberapa panjang dengan panjang 5 unit dan lebar

Muhammad Yusuf, S.Pd. 3


BANK SOAL KOMPETISI MATEMATIKA - GEOMETRI

2 unit, sebuah bola digelindingkan dari (D) 384


titik P dengan membentuk sudut 45° (E) 448
terhadap PQ dan memantul pada sisi SR.
bola terus memantul dengan sudut
membentuk sudut 45° hingga sampai Cayley Contest 1999
pada titik S. Berapa kali roda memantul? 35. Tiga lingkaran, masing-masing dengan
(A) 9 jari-jari 10 cm, diletakan saling
(B) 8 bersinggungan satu sama lain dan
(C) 7 ketiganya terletak dalam sebuah persegi
(D) 5 panjang sedemikian sehingga ketiga
(E) 4 lingkaran juga menyinggung persegi
panjang tersebut. Sementara itu, persegi
Pascal Contest 1998 panjang tersebut terletak di dalam
30. Pada gambar, DEFG adalah persegi dan sebuah lingkaran lain yang melalui
ABCD persegi panjang. Sebuah garis keempat sudut persegi panjang.
lurus ditarik dari titik A, melalui titik C Luas dari lingkaran
dan berujung pada titik H pada FG. Luas besar adalah …
daerah yang diarsir adalah … (A) 1000π
(A) 8 (B) 1700π
(B) 8.5 (C) 900π
(C) 10 (D) 1600π
(D) 9 (E) 1300π
Cayley Contest 1999
(E) 10.5
36. Sebuah ember silinder memuat air yang
Pascal Contest 1998 akan dituangkan kedalam bak silinder
31. Pada gambar, nilai a adalah … yang panjang lintasanya 40 cm dan
(A) 50 kedalaman 50 cm, ketika disandarkan
(B) 65 dengan sudut 450 horisontal, seperti
(C) 70 pada gambar. Berapa kedalaman air
(D) 105 dalam bak ketika menyentuh ember?
(E) 110 (A) 10 cm
Cayley Contest 1999 (B) 20 cm
(C) 30 cm
32. Pada gambar, AB dan AC memiliki (D) 35 cm
panjang yang sama. Nilai k adalah … (E) 40 cm
(A) –3
(B) –4
(C) –5 Cayley Contest 1999
(D) –7 37. Luas segiempat berikut adalah …
(E) –8 3
(A)
2
Cayley Contest 1999 (B) √ 5
33. Pada gambar, 1+ √10
(C)
AD < BC. Berapa 2
keliling ABCD? (D) 2
(A) 23 (B) 26 (C) 27 (E) 3
(D) 28 (E) 30 Cayley Contest 1999

Cayley Contest 1999 38. Aliran minyak induk


melintas melali titik P
34. Sebuah kubus 8 cm memiliki lubang dan Q. Dari sebuah titik
berbentuk persegi 4 cm pada tengah- T pada PQ, sebuah
tengahnya, seperti pada gambar. Berapa aliran pasokan
volume kubus yang tersisa(dalam cm3)? dialirkan ke rumah M.
(A) 64 dan aliran kedua
(B) 128 dialirkan dari titik T ke
(C) 256 rumah N.
Muhammad Yusuf, S.Pd. 4
BANK SOAL KOMPETISI MATEMATIKA - GEOMETRI

Berapa panjang minimum pipa yang jari-jari C2 adalah 9, dari jari-jari C2


dibutuhkan untuk mengalirkan kedua adalah 4, berapa jari-jari C1?
pasokan minyak tersebut? (A) 10.4
(A) 200 (B) 202 (C) 198 (B) 11
(D) 210 (E) 214 (C) 8√ 2
Cayley Contest 1999 (D) 12
39. Luas ∆ABC adalah 60 satuan luas. Jika (E) 7√ 2
BD = 8 satuan dan DC = 12 satuan, Luas Fermat Contest 1999
(dalam satuan luas) dari ΔABD adalah …
(A) 24 44. Pada gambar, tiap sudut yang terbentuk
(B) 40 adalah sudut siku-siku. Jika panjang tiap
(C) 48 garis yang pendek adalah 3 cm, berapa
(D) 36 luas bangun tersebut?
(E) 6
Fermat Contest 1999 (A) 30
(B) 36
40. Tiga buah persegi memiliki ukuran (C) 40
seperti yang ditujukkan pada gambar. (D) 45
Berapa luas segiempat yang diarsir? (E) 54
21 Gauss 8 Contest 1999
(A)
4
9 45. ABC adalah segitiga samakaki dengan ∠
(B)
2 A = 92°. CB diperpanjang menuju titik D.
(C) 5 berapa besar ∠ABD?
15
(D)
4
25
(E)
4
Fermat Contest 1999
(A) 88° (B) 44° (C) 92°
(D) 136° (E) 158°
Gauss 8 Contest 1999
41. Pada Δ ABC, AC = AB = 25 dan BC = 40. D
adalah titik tertentu pada BC. Dari D,
46. Segitiga samasisi memiliki panjang sisi
dibuat garis yang tegaklurus ke sisi AC
2x dan x +15 seperti pada gambar.
pada E dan ke sisi AB pada F. DE + DF =…
(A) 12
(B) 35
(C) 24
(D) 25 Keliling segitiga tersebut adalah …
35 (A) 15 (B) 30 (C) 90
(E) √2 (D) 45 (E) 60
2
Gauss 8 Contest 1999
Fermat Contest 1999
42. Jajargenjang ABCD terbuat dari 4 buah 47. In the diagram, AC = CB = 10 m, dimana
segitiga samasisi dengan panjang sisi 1. AC dan CB masing-masing merupakan
Panjang diagonal AC adalah … diameter dari dua setengah lingkaran
(A) 5 kecil yang sama besar. Diameter dari
(B) 7 setengah lingkaran yang besar adalah
(C) 3 AB. Dalam perjalanan dari A ke B, ada
(D) 3 dua kemungkinan jalan yang bisa
(E) 10 ditempuh. Jalur pertama adalah melalui
Fermat Contest 1999 busur setengah lingkaran dari A ke B.
Jalur kedua adalah melalui busur
43. Dua buah lingkaran C1 dan C2 saling setengah lingkaran dari A ke C dan
bersinggungan dan garis l adalah garis selanjutnya melalui busur setengah
singgung persekutuan. Garis m adalah lingkaran dari C ke B. perbedaan
garis yang sejajar dengan garis l dan panjang dari dua jalur tersebut adalah …
menyinggung lingkaran C1 dan C3. Ketiga
lingkaran saling bersinggungan. Jika (A) 12π

Muhammad Yusuf, S.Pd. 5


BANK SOAL KOMPETISI MATEMATIKA - GEOMETRI

(B) 6π (C) 42°


(C) 3π (D) 30°
(D) 2π (E) 45°
(E) 0 Cayley Contest 2000
Gauss 8 Contest 1999
53. Delapan persegi dengan pusat yang
sama memiliki sisi-sisi yang sejajar dan
terpisah dengan jarak 1 satuan. Dua
persegi terbesar ditunjukan pada
48. Empat buah segitiga samakaki yang gambar. Jika persegi yang terbesar
sama mengelilingi sebuah persegi yang memiliki keliling 96, berapa keliling
panjang sisinya 6 cm, seperti pada persegi yang terkecil?
gambar. Ketika keempat segitiga
tersebut dilipat sehingga membentuk (A) 40
limas dengan alas persegi. Jika tinggi (B) 68
limas 4 cm, maka total luas keempat (C) 32
segitiga adalah … (D) 64
(E) 89
(A) 84 cm2 Cayley Contest 2000
(B) 98 cm2
(C) 96 cm2 54. Pada gambar, ABCD adalah persegi
(D) 108 cm2 panjang dengan AD = 13, DE = 5 dan
(E) 90 cm2 EA = 12. Luas ABCD adalah …
Gauss 8 Contest 1999
(A) 39
49. Pada gambar, tiap persegi kecil (B) 60
berukuran 1 cm x 1 cm. Luas daerah (C) 52
yang diarsir, dalam cm2, adalah … (D) 30
(E) 25
(A) 2.75 Cayley Contest 2000
(B) 3
(C) 3.25 55. Pada segienam beraturan ABCDEF dua
(D) 4.5 diagonalnya, FC dan BD, berpotongan
(E) 6 pada titik G. perbandingan luas
Pascal Contest 1999 segiempat FEDG dan Δ BCG adalah …

50. Pada jajargenjang disamping, nilai x


adalah …

(A) 30
(B) 50
(C) 70 (A) 3√ 3:1 (B) 4 :1 (C) 6 :1
(D) 80 (D) 2√ 3 : 1 (E) 5 :1
(E) 150 Cayley Contest 2000
Pascal Contest 1999
51. Keliling bangun di samping adalah … 56. Sebatang logam dengan ujung A dan B
pada tengah-tengahnya, yaitu pada C,
(A) 13 telah dilas dengan sebuah drum dengan
(B) 18 diameter 12. Batangan logam tersebut
(C) 22 menyentuh tanah pada titik A dan
(D) 21 membentuk sudut 30°. Drum mulai
(E) 19 digelindingkan sepanjang AD dengan
Cayley Contest 2000 arah menuju D. Berapa jarak sepanjang
AD yang harus dilalui oleh drum
52. Pada gambar di samping, tentukan sehingga B menyentuh tanah?
ukuran sudut ∠CED.
(A) 20°
(B) 12°

Muhammad Yusuf, S.Pd. 6


BANK SOAL KOMPETISI MATEMATIKA - GEOMETRI

61. Tiga lingakaran yang berpusat di A, B


dan C dengan jari-jari berturut-turut 2, 4
dan 6. Ketiga lingkaran saling
bersinggungan seperti pada gambar.
Segitiga ABC memiliki …
(A) π (B) 2π (C) 3π
(D) 4π (E) 5π (A) ∠A tumpul
Cayley Contest 2000 (B) ∠B = 90°
(C) ∠A = 90°
(D) semua sudut lancip
(E) ∠B = ∠∠C
57. Sebuah prisma segiempat memiliki 62. Dua lingkaran dengan jari-jari masing-
ukuran 4 x 5 x 6. Seluruh permukaan masing 10. Garis singgung salah satu
dicat hijau dan kemudian dipotong- lingkaran melalui pusat lingkaran yang
potong menjadi beberapa kubus ukuran lain seperti pada gambar. Dengan
1 x 1 x 1. Perbandingan jumlah kubus pembulatan, berapa luas daerah yang
yang memiliki dua permukan hijau diarsir?
dengan kubus yang memiliki tiga (A) 6
permukan hijau adalah … (B) 7
(A) 9:2 (B) 9:4 (C) 6:1 (D) 3:1 (E) 5:2 (C) 8
Cayley Contest 2000 (D) 9
(E) 10
58. Seekor semut berjalan di dalam persegi 63. Sebuah lingkaran menyinggung tiga sisi
panjang ukuran 18 cm x 150 cm. semut sebuah persegi panjang yang berukuran
berjalan menurut garis lurus yang selalu 2 x 4 seperti pada gambar. Diagonal
membentuk sudut 45° terhadap sisi persegi panjang memotong lingkaran
persegi panjang. Semut mulai berjalan pada titik A dan B. panjang AB adalah …
melalui titik X pada salah satu sisi (A) √ 5
terpendek. Pertama kali dia mencapai 4 √5
sisi berlawanan, dia sampai pada (B)
5
tengah-tengah sisi tersebut. Berapa 1
jarak, dalam cm, dari X yang dilalui (C) √ 5−
5
semut sehingga mencapai titik sudut 1
terdekat dari persegi panjang? (D) √ 5−
6
(A) 3 (B) 4 (C) 6 (D) 8 (E) 9
5 √5
Cayley Contest 2000 (E)
6
59. Pada gambar, ∠ABC = 90°, CB ∥ED, AB = 64. Sebuah kubus dipotong menjadi empat
DF, AD = 24, AE = 25 dan O adalah pusat bagian dengan menggunakan dua
lingkaran. Tentukan keliling CBDF. bidang. Bidang pertama sejajar sisi AB
dan melalui tengah-tengah rusuk BG.
Bidang kedua melalui tengah-tengah
rusuk AB, AD, HE, and GH. Tentukan
perbandingan volume bagian yang
terkeci dan yang terbesar dari keempat
bagian tersebut.
(A) 3:8
(A) 39 (B) 40 (C) 42 (B) 7:24
(D) 43 (E) 44 (C) 7:25
Cayley Contest 2000 (D) 7:17
60. Persegi ABCD dibagi atas 5 (E) 5:11
persegi panjang yang
kongruen seperti pada ( 60-64 ) Fermat Contest 2000
gambar. Rasio dari AB:BC 65. Luas sebuah persegi panjang adalah 12
adalah … m2. Panjang sisi, dalam meter,
(A) 3:2 (B) 2:1 (C) 5:2 merupakan bilangan bulat. Keliling
(D) 5:3 (E) 4:3 terbesar yang mungkin (dalam meter)
adalah …

Muhammad Yusuf, S.Pd. 7


BANK SOAL KOMPETISI MATEMATIKA - GEOMETRI

(A) 14 (B) 16 (C) 12 (D) 24 (E) 26 Gauss 7 Contest 2000


Gauss 7 Contest 2000 71. Grid di samping berukuran 6 x 6, dua
garis dilukiskan dari titik P, membagi
66. Pada gambar diperlihatkan dua segitiga grid menjadi tiga bagian yang sama
siku-siku samakaki. Luas daerah yang luasnya. Kedua garis tersebut akan
diarsir adalah … menuju titik-titik …
(A) 4.5 cm2
(B) 8 cm2 (A) M and Q
(C) 12.5 cm2 (B) L and R
(D) 16 cm2 (C) K and S
(E) 17 cm2 (D) H and U
Gauss 7 Contest 2000 (E) J and T
72. Rumah Fred (F), Sandy (S), Robert (R),
67. Dua belas titik telah ditandai seperti and Guy (G) telah ditandai pada grid
pada gambar. Berapa banyak persegi pada gambar dan dihubungkan dengan
yang dapat dibentuk dengan garis lurus. Fred memiliki 4 rute untuk
menghubungkan empat titik? mengunjungi masing-masing temanya.
(i) F ⟶ R ⟶S ⟶ G
(A) 6 (ii) F→S→G→R
(B) 7 (iii) F → R →G → S
(C) 9 (iv) F→S→R→G
(D) 11 Jika FS = 5 km, SG = 9 km dan SR = 12
(E) 13 km, perbedaan jarak terjauh dan
Gauss 7 Contest 2000
terpendek adalah …
68. Pada gambar, berapa nilai x?
(A) 20 (A) 8
(B) 80 (B) 13
(C) 100 (C) 15
(D) 120 (D) 2
(E) 60 (E) 0
Gauss 8 Contest 2000
69. Koordinat titik sudut persegi panjang
PQRS ditunjukan pada gambar. Luas Gauss 7 Contest 2000
PQRS adalah 120. Nilai p adalah …
73. Pada segitiga samasisi ABC, garis-garis
(A) 10 digambar dari titik P ke A, B and C untuk
(B) 12 membuat tiga segitiga yang kongruen.
(C) 13 Titik D, E and F adalah titik tengah
(D) 14 ketiga sisi dan dihubungkan seperti
(E) 15 pada gambar. Berapa bagian dari Δ ABC
yang diarsir?
Gauss 8 Contest 2000 1
(A)
70. Sebuah jalan trotoar memiliki lebar 5 5
meter. Pada tengah-tengahnya diberi 5
(B)
garis kuning. Jika tiap tepinya memiliki 24
panjang 40 m, 10 m, 20 m, dan 30 m, 1
(C)
seperti pada gambar, berapa panjang 4
garis kuning? 2
(D)
9
2
(E)
7
(A) 100 m Gauss 7 Contest 2000
(B) 97.5 m
(C) 95 m 74. Tiga buah persegi dengan pusat yang
(D) 92.5 m sama dan sisi-sisi seletak sejajar. Jarak
(E) 90 m antara dua sisi yang sejajar 3 dan
panjang sisi persegi yang terbesar

Muhammad Yusuf, S.Pd. 8


BANK SOAL KOMPETISI MATEMATIKA - GEOMETRI

adalah 22. Berapa keliling persegi yang 10


(B)
paling kecil? √ 13
(A) 40 11
(B) 100 (C)
√ 13
(C) 10 12
(D) 64 (D)
√13
(E) 20 5
(E)
2
Pascal Contest 2000
Pascal Contest 2000
80. Pada gambar, KL sejajar MN, AB = BC,
75. Pada gambar, nilai y and ∠KAC = 500. Nilai x adalah …
adalah …
(A) 40
(A) 30 (B) 20 (C) 80
(B) 65
(D) 60 (E) 40
Pascal Contest 2000 (C) 25
76. Luas persegi ABCD adalah 64. Titik (D) 100
tengah dari sisi-sisinya dihubungkan (E) 80
Cayley Contest 2001
sehingga membentuk persegi EFGH.
81. Pada gambar, persegi ABCD memiliki sisi
Titik tengah sisi-sisi persegi EFGH
2, dengan M titik tengah BC dan N titik
adalah J, K, L, and M. Luas daerah yang
tengah CD. Luas BMND adalah …
diarsir adalah …
(A) 32
(A) 1
(B) 24
(B) 2√ 2
(C) 20
4
(D) 28 (C)
3
(E) 16
3
(D)
Pascal Contest 2000 2
3
77. Pada gambar, nilai h adalah … (E)4− √ 2
2
(A) 6 Cayley Contest 2001
(B) 9
(C) 10 82. Garis L melalui sumbu-x pada (–8, 0).
(D) 12 Luas daerah yang diarsir adalah 16.
(E) 15 Berapa gradien garis L?

Pascal Contest 2000 (A) ½


(B) 4
78. ABCD adalah persegi panjang dengan AD (C) – ½
= 10 . Jika luas daerah yang diarsir 100, (D) 2
maka jarak terpendek dari buah (E) –2
setengah lingkaran adalah …
(A) 2.5π Cayley Contest 2001
(B) 5π 83. Pada persegi panjang berikut, nilai dari
(C) π a – b adalah …
(D) 2.5π + 5
(E) 2.5π – 2.5 (A) –3
(B) –1
Pascal Contest 2000 (C) 0
79. ΔABC adalah segitiga samakaki dengan (D) 3
AB = AC = 10 and BC = 12. Titik S and R (E) 1
terletak pada BC sehingga BS : SR : RC
Cayley Contest 2001
= 1:2:1. Tititk tengah AB dan AC adalah P
dan Q. garis tegaklurus terhadap SQ dari 84. ABCDEFGH adalah kubus bersisi 2. P
titik P dan R berturut-turut jatuh pada adalah titik tengah EF, luas ∆APB adalah
titik M dan N. panjang MN adalah …
9 (A) √ 8
(A)
√13 (B) 3

Muhammad Yusuf, S.Pd. 9


BANK SOAL KOMPETISI MATEMATIKA - GEOMETRI

(C) √ 32 Cayley Contest 2001


(D) √ 2
(E) 6 88. Dua persegi panjang memiliki daerah
yang saling berimpit berbentuk persegi
Cayley Contest 2001 panjang kecil, seperti pada gambar. Luas
85. Persegi ABCD dengan panjang sisi 2 daerah yang diarsir adalah …
terletak dalam sebuah lingkaran seperti
pada gambar. Dibuat busur setengah (A) 45
lingkaran pada masing-masing sisi (B) 70
persegi dengan diameter sisi persegi (C) 52
tersebut. Luas daerah yang diarsir (D) 79
adalah … (E) 73
Fermat Contest 2001
(A) π
(B) 4
(C) 2 π – 2
(D) π 1 89. A circle is tangent to the y-axis at (0, 2),
(E) 2 π – 4 and the larger of its x-intercepts is 8. The
Cayley Contest 2001 radius of the circle is
9
(A)
86. A sealed bottle, which contains water, 2
has been constructed by attaching a (B) √ 17
cylinder of radius 1 cm to a cylinder of 17
(C)
radius 3 cm, as shown in Figure A. When 4
the bottle is right side up, the height of 15
(D)
the water inside is 20 cm, as shown in 4
the cross-section of the bottle in Figure (E)
√17
B. When the bottle is upside down, the 2
height of the liquid is 28 cm, as shown in Fermat Contest 2001
Figure C. What is the total height, in cm,
of the bottle? 90. Pada segitiga siku-siku ABC, AX = AD and
CY = CD, as shown. Ukuran ∠XDY = …

(A) 350
(B) 400
(A) 29 (B) 30 (C) 31 (D) 32 (E) 48 (C) 450
Cayley Contest 2001 (D) 500
(E) tidak dapat ditentukan dengan
87. Lingkaran dengan pusat A memiliki jari- keterangan yang ada
jari 3 dan menyinggung kedua sumbu x Fermat Contest 2001
dan sumbu y positif. Sedangkan dengan
pusat B memiliki jari-jari 1 dan 91. Pada gambar, dua lingkaran kecil sama
menyinggung sumbu x positif dan besar. Ketiga lingkaran saling
lingkaran dengan pusat A. garis L bersinggungan, dan ketiganya juga
menyinggung kedua lingkaran. Ordinat menyinggung sisi persegi panjang. Jika
titik potong garis L terhadap sumbu y tinggi persegi panjang 4, panjang
adalah … persegi panjang adalah …
(A) 2 + √ 8
(A) 3+6 √ 3 (B) 3 + √ 8
(B) 10+3 √ 2 (C) 3 + √ 10
(C) 8√ 3 (D) √ 32
(D)10+2 √ 3 (E) 4 + √ 3
(E) 9+3 √ 3 Fermat Contest 2001

92. Pada gambar, ABCD adalah belah


ketupat. Ukuran ∠BCD adalah …
Muhammad Yusuf, S.Pd. 10
BANK SOAL KOMPETISI MATEMATIKA - GEOMETRI

(A) 600 98. Sebuah segitiga dapat dibentuk dengan


(B) 900 menggunakan sisi-sisi yang panjangnya
(C) 1200 4, 5 and 8. Adalah tidak mungkin
(D) 450 membentuk segitiga yang panjang sisi-
(E) 1600 sisinya 4, 5 and 9. Andi memiliki 8
Gauss 7 Contest 2001 batang kayu, masing-masing panjangnya
merupakan bilangan bulat. Dia
93. Luas gambar berikut adalah … mendapatkan bahwa dia tidak dapat
membuat segitiga dengan menggunakan
(A) 16 tiga batang kayu dari delapan batang
(B) 32 yang dia punya. Panjang terpendek yang
(C) 20 mungkin dari batangan terpanjang dari
(D) 24 kedelapan batang kayu yang dimilikinya
(E) 64 adalah …
(A) 20 (B) 21 (C) 22 (D) 23 (E) 24
Gauss 7 Contest 2001
Gauss 7 Contest 2001

94. BC adalah diameter lingkaran dengan 99. Luas permukaan kubus adalah 24 cm 2 .
pusat O dan jari-jari 5. Jika A terletak volume kubus tersebut adalah …
pada lingkaran dan AO tegak lurus (A) 4 cm3 (B) 24 cm3 (C) 8 cm3
terhadap BC, maka luas ∆ABC adalah … (D) 27 cm3 (E) 64 cm3
Gauss 8 Contest 2001
(A) 6.25 100. Pada gambar , nilai x adalah …
(B) 12.5 (A) 30
(C) 25 (B) 40
(D) 37.5 (C) 60
(E) 50 (D) 50
Gauss 7 Contest 2001
(E) 45
95. Sebuah papan reklame berbentuk Gauss 8 Contest 2001
persegi panjang dengan ukuran 9 m x 16 101. Dua persegi diletakan seperti pada
m memiliki daerah untuk pemasangan gambar. Persegi kecil bersisi 1 dan yang
iklan yang berbentuk persegi yang telah besar bersisi 7. Panjang AB adalah …
dicat khusus. Minimal harus ada lebar
1,5 m di sekeliling daerah persegi. Luas (A) 14
daerah persegi paling besar adalah …. (B) √ 113
(A) 78 m2 (B) 144 m2 (C) 36 m2 (C) 10
(D) 9 m2 (E) 56.25 m2 (D) √ 85
Gauss 7 Contest 2001 (E) √ 72
96. Tegel persegi panjang, dengan ukuran 6 Gauss 8 Contest 2001
x 4, disusun tanpa ada yang berimpit, 102. Garis PS, QT and RU berpotongan
untuk membentuk persegi. Jumlah pada sebuah titik O, seperti pada
minimal tegel yang dibutuhkan untuk gambarf. P dihungkan dengan Q, R
membentuk sebuah persegi adalah … dengan S, and T dengan U, untuk
(A) 8 (B) 24 (C) 4 (D) 12 (E) 6 membentuk segitiga. Nilai dari ∠P + ∠Q
Gauss 7 Contest 2001 + ∠R + ∠S + ∠T + ∠U adalah …
97. Segienam beraturan terletak di dalam
sebuah segitiga samasisi, seperti pada (A) 4500
gambar. Jika luas segienam beraturan (B) 2700
12, maka luas segitiga adalah … (C) 3600
(D) 5400
(A) 20 (E) 7200
(B) 16 Gauss 8 Contest 2001
(C) 15 103. 64 buah kubus putih 1 x 1 x 1
(D) 18 digunakan untuk membentuk kubus
(E) 24 4 x 4 x 4, yang dicat merah pada keenam
Gauss 7 Contest 2001 permukaannya. Kubus besar tersebut

Muhammad Yusuf, S.Pd. 11


BANK SOAL KOMPETISI MATEMATIKA - GEOMETRI

rusak dan terurai kembali menjadi 64 (E) 1/64


kubus satuan. Tiap kubus satuan diberi
skor sebagai berikut :
Banyak permukaan merah skor
3 3
2 2 Pascal Contest 2001
1 1
0 –7 109. Pada gambar, nilai x adalah …
Total skor kubus 4 x 4 x 4 adalah …
(A) 40 (B) 41 (C) 42 (D) 43 (E) 44 (A) 130
Gauss 8 Contest 2001 (B) 120
104. Pada gambar, nilai x adalah … (C) 110
(A) 100 (D) 100
(B) 65 (E) 80
(C) 80 Cayley Contest 2002
(D) 70
(E) 50 110. Jika titik (– 2, 4) terletak pada garis
Pascal Contest 2001 dengan gradien ½ , maka ordinat titik
105. keliling ∆ABC adalah … potongnya terhadap sumbu-y adalah …
(A) 23 (A) 5 (B) –4 (C) 3 (D) 0 (E) 8
(B) 40 Cayley Contest 2002
(C) 42
(D) 46 111. Pada gambar, ABCD and DEFG adalah
(E) 60 persegi dengan panjang sisi yang
sama, dan ∠DCE = 70°. Nilai y adalah …
Pascal Contest 2001
(A) 120
106. Pada gambar, semua segitiga sama sisi. (B) 160
Jumlah seluruh segitiga sama sisi (C) 130
adalah … (D) 110
(A) 18 (E) 140
(B) 20 Cayley Contest 2002
(C) 24
(D) 26 112. Pada gambar, garis dengan persamaan
(E) 28 y = 2x − 8 memotong sumbu-x pada A
dan sumbu-y di B. luas ΔAOB adalah …
Pascal Contest 2001
(A) 8
107. Dua lingkaran dengan jari-jari yang (B) 16
sama dibungkus dengan sebuah (C) 12
persegi panjang, seperti pada gambar. (D) 32
2x (E) 4
Jarak kedua pusat lingkaran . Nilai
3
x adalah …
(A) 15/4
Cayley Contest 2002
(B) 5
(C) 6 113. Pada gambar, ABC merupakan jalur
(D) 60/7 jalan. Jack berjalan dari A ke B
(E) 15/2 kemudian ke F. Jill berjalan dari A ke C
Pascal Contest 2001 kemudian ke F. keduanya berjalan
dalam jarak yang sama. Jarak dari F ke
108. Persegi ABCD memiliki sisi 4. E adalah B, dalam meter, adalah …
titik tengah AB. F,G,H, and I berturut-
turut sebagai titik tengah dari DE, CF, (A) 40
DG, and CH. Luas ∆IDC adalah … (B) 120
(A) ¼ (C) 100
(B) 1/8 (D) 80
(C) 1/16 (E) 200
(D) 1/32 Cayley Contest 2002
Muhammad Yusuf, S.Pd. 12
BANK SOAL KOMPETISI MATEMATIKA - GEOMETRI

114. Pada gambar, segitiga ABC adalah 118. Sebuah silinder dengan diameter 27
segitiga samakaki dengan AB = AC , dan tinggi 30, memuat dua bola
and AG tegak lurus terhadap BC. Titik dengan jari-jari 6 dan 9, dengan bola
D adalah titik tengah AB, titik F titik terbesar terletak pada dasar silinder,
tengah AC, and E titik potong DF and eperti pada gambar. Air dituangkan ke
AG. Berapa bagian dari luas ΔABC dalam silinder, sehingga menutupi
daerah yang diarsir? kedua bola. Volume air yang dibtuhkan
adalah …
(A) 1/12
(B) 1/6 (A) 3672π
(C) 1/4 (B) 3660π
(D) 1/10 (C) 3375π
(E) 1/8 (D) 3114π
(E) 4374π
Cayley Contest 2002 Cayley Contest 2002
115. Dua tangki silinder diletakan 109. A rectangular picture of Pierre de
berdampingan pada permukaan yang Fermat, measuring 20 cm by 40 cm, is
rata. Tangki pertama berjari-jari 4 positioned as shown on a rectangular
meter dengan tinggi 10 meter, dan poster measuring 50 cm by 100 cm.
terisi penuh air. Tangki kedua berjari- What percentage of the area of the
jari 6 meter dan tinggi 8 meter, dan poster is covered by the picture?
kosong. Air dipompa dari tangki (A) 24%
pertama ke tangki kedua, hingga tinggi (B) 16%
air dalam kedua tangki sama. (C) 20%
Kedalaman air pada masing-masing (D) 25%
tangki, dalam meter, adalah … (E) 40%
(A) 4 (B) 5 (C) 46/15
Fermat Contest 2002
(D) 52/17 (E) 40/13
Cayley Contest 2002 110. A rectangle is divided into four smaller
rectangles. The areas of three of these
116. Pada gambar, titik o adalah pusat rectangles are 6, 15 and 25, as shown.
lingkaran. Daerah sektor AOB memiliki The area of the shaded rectangle is
sudut 900 , dan busur AB memiliki (A) 7
panjang 2π units. Luas sektor AOB (B) 15
adalah … (C) 12
(D) 16
(A) 4 π (E) 10
(B) 16π
(C) 6π Fermat Contest 2002
(D) 24π
(E) 8π 111. ABCD is a square with AB = x +16 and
Cayley Contest 2002 BC = 3x, as shown.
The perimeter of ABCD is
117. Pada trapesium ABCD, AD sejajar BC. (A) 16
Also, BD tegak lurus DC. Titik F adalah (B) 32
titik tertentu pada garis BD sehingga (C) 96
AF tegak lurus BD. Perpanjangan AF (D) 48
bertemu BC pada titik E. Jika AB = 41, (E) 24
AD = 50 and BF = 9, berapa luas Fermat Contest 2002
segiempat FECD?
112. A line passing through the points
(A) 900 (0,−2) and (1,0) also passes through
(B) 1523.5 the point (7,b). The numerical value of
(C) 960 b is
(D) 1560 (A) 12 (B) 9/2
(E) 1300 (C) 10 (D) 5 (E) 14
Cayley Contest 2002 Fermat Contest 2002

Muhammad Yusuf, S.Pd. 13


BANK SOAL KOMPETISI MATEMATIKA - GEOMETRI

113. A rectangular piece of paper AECD has


dimensions 8 cm by 11 cm. Corner E is
folded onto point F, which lies on DC,
as shown. The perimeter of trapezoid
ABCD is closest to

(A) 33.3 cm (B) 30.3 cm (C) 30.0 cm (A) 2.82 cm (B) 2.84 cm (C) 2.86 cm
(D) 41.3 cm (E) 35.6 cm (D) 2.88 cm (E) 2.90 cm
Fermat Contest 2002 Fermat Contest 2002

114. In the diagram, YQZC is a rectangle 116. Two squares, each with an area of 25
with YC = 8 and CZ = 15. Equilateral cm2 , are placed side by side to form a
triangles ABC and PQR, each with side rectangle. What is the perimeter of this
length 9, are positioned as shown with rectangle?
R and B on sides YQ and CZ, (A) 30 cm (B) 25 cm (C) 50 cm (D) 20
respectively. The length of AP is cm (E) 15 cm
Gauss 7 Contest 2002
(A) 10
(B) √ 117 117. In the diagram, AC = 4, BC = 3, and BD
(C) 9 = 10. The area of the shaded triangle is
(D) 8
(E) √ 72

Fermat Contest 2002

115. A student has two open-topped (A) 14 (B) 20 (C) 28


cylindrical containers. (The walls of (D) 25 (E) 12
Gauss 7 Contest 2002
the two containers are thin enough so
that their width can be ignored.) The
118. In the diagram, the value of z is
larger container has a height of 20 cm,
a radius of 6 cm and contains water to
a depth of 17 cm. The smaller
container has a height of 18 cm, a
radius of 5 cm and is empty. The (A) 150 (B) 180 (C) 60
student slowly lowers the smaller (D) 90 (E) 120
container into the larger container, as Gauss 7 Contest 2002
shown in the crosssection of the
cylinders in Figure 1. As the smaller 119. The figure shown can be folded along
container is lowered, the water first the lines to form a rectangular prism.
overflows out of the larger container The surface area of the rectangular
(Figure 2) and then eventually pours prism, in cm2 , is
into the smaller container. When the
smaller container is resting on the
bottom of the larger container, the
depth of the water in the smaller
container will be closest to

(A) 312 (B) 300 (C) 280


(D) 84 (E) 600
Gauss 7 Contest 2002

Muhammad Yusuf, S.Pd. 14


BANK SOAL KOMPETISI MATEMATIKA - GEOMETRI

120. PQRS is a square with side length 8. X (C) 70


is the midpoint of side PQ, and Y and Z (D) 40
are the midpoints of XS and XR, (E) 50
respectively, as shown. The area of 126. Triangle ABC has vertices A(1,2),
trapezoid YZRS is B(4,0) and C(1,−4).
The area of ΔABC is

(A) 18
(B) 12
(C) 8
(D) 10
(E) 9
(A) 24 (B) 16 (C) 20
(D) 28 (E) 32
Gauss 7 Contest 2002
127. A rectangular block, with dimensions 4
cm, 5 cm and 6 cm, is made up of cubes
121. In the diagram, ∠ABD = ∠BDC and ∠
each with side length 1 cm. If 1 cm3
DAB = 80°. Also, AB = AD and DB = DC.
cubes are removed from this larger
The measure of ∠BCD is
rectangular block, what is the
minimum number of these cubes that
must be removed so that the resulting
solid is itself a cube?
(A) 40 (B) 93 (C) 46 (D) 64 (E) 56
128. In the diagram, ABC is a semi-circle
with diameter AC, E B centre O and
radius 1. Also, OB is perpendicular to
AC. Using AB as a diameter, a second
semi-circle AEB is drawn. The region
(A) 65° (B) 50° (C) 80° inside this second semi-circle that lies
(D) 60° (E) 70° outside the original semi-circle is
Gauss 8 Contest 2002
shaded, as shown. The area of this
shaded region is
122. A rectangle has sides of integer length
(when measured in cm) and an area of
(A) π/4
36 cm2 . What is the maximum
(B) ½
possible perimeter of the rectangle?
(C) ¾ π + ½
(A) 72 cm (B) 80 cm (C) 26 cm
(D) ¾
(D) 74 cm (E) 48 cm
Gauss 8 Contest 2002 (E) ½ π – ½

123. If each diagonal of a square has length 129. An equilateral triangle is filled to the
2, then the area of the square is max with n rows of congruent circles.
(A) 1 (B) 2 (C) 3 (D) 4 (E) 5 (The case n = 4 is pictured below.) What
Gauss 8 Contest 2002 is the limit as n approaches 1 of the ratio
(area in circles)/(area of triangle)?
124. A map is drawn to a scale of 1:10 000.
On the map, the Gauss Forest occupies
a rectangular region measuring 10 cm
by 100 cm. What is the actual area of
the Gauss Forest, in km2 ?
(A) 100 (B) 1 000 000 (C) 1000
(D) 1 (E) 10
Gauss 8 Contest 2002
130. List all 3-digit numbers abc for
which the 6-digit number 579abc is
125. In the diagram, the value of x is divisible by 5, 7, and 9.
131. The figure below shows a quarter-
(A) 20
circle of radius 1, with A chosen so that
(B) 60
Muhammad Yusuf, S.Pd. 15
BANK SOAL KOMPETISI MATEMATIKA - GEOMETRI

angle AOD is 30 degrees. What must be (B) 1 : 4


the distance OX so that the region (C) 7 : 16
bounded by AX, XB, and the arc AB (D) 1 : 2
occupies half the area of the quarter E) 3 : 8
circle? Cayley Contest 2003

137. Pada gambar, ΔABC adalah segitiga


samakaki dengan AB = AC and BC = 30
cm. Persegi EFGH , yang memiliki sisi 12
cm, terletak dalam ΔABC, seperti pada
gambar. Luas daerah ΔAEF, dalam cm2 ,
adalah …

(A) 27
132. An equilateral triangle is inscribed in (B) 54
a circle. Let D and E be midpoints of two (C) 51
of its sides, and let F be the point where (D) 48
the line from D through E meets the (E) 60
circle. What is the ratio DE/EF? Cayley Contest 2003
130-132 – Nordic 2005
138. Sebuah piramide memiliki alas
133. Pada gambar, ABC adalah garis lurus. berbentuk persegi yang luasnya 1440
Nilai x adalah … cm2 . tiap permukaan piramide
berbentuk segitiga sama sisi yang
(A) 27 kongruen dengan luas masing-masing
(B) 33 840 cm2. Tinggi piramida, dalam cm,
(C) 24 adalah …
(D) 87
(A) 30√ 2 (B) 40 (C) 20√ 2
(E) 81
Cayley Contest 2003
(D) 20√ 2 (E) 30
Cayley Contest 2003

134. Pada gambar, ABCD adalah persegi


139. ∠BAC is said to be “laceable” if
dengan panjang sisi 10. Jika AY = CX = 8,
distinct points X1, X2, …, X2n can be found
luas daerah yang diarsir adalah …
so that
• X2k−1 is on AC for each value of k,
(A) 16
• X2k is on AB for each value of k, and
(B) 20
• AX1 = X1X2 = X2X3 =…= X2n−1X2n = X2nA.
(C) 40
(D) 48
(E) 24
Cayley Contest 2003

135. Pada gambar, garis L1 sejajar dengan


garis L2 and BA = BC. Nilai x adalah …

(A) 35 For example, the angle 200 is laceable, as


(B) 30 shown. The number of laceable acute
(C) 37.5 angles, whose sizes in degrees are
(D) 45 integers, is
(E) 40 (A) 3 (B) 4 (C) 5
Cayley Contest 2003 (D) 6 (E) 7
Cayley Contest 2003
136. Pada gambar, empat lingkaran
dengan pusat yang sama memiliki jari- 140. Pada gambar, nilai x adalah …
jari 1, 2, 3, and 4. Perbandingan luas (A) 22.5
daerah yang diarsir dengan luas (B) 25
lingkaran besar adalah … (C) 20
(D) 36
(A) 5 : 8 (E) 18
Muhammad Yusuf, S.Pd. 16
BANK SOAL KOMPETISI MATEMATIKA - GEOMETRI
Fermat Contest 2003 siku. Jika BD = 2x , DC = x , and ∠ADC =
2(∠ABC), maka panjang AB adalah …
141. Sebuah bak ikan memiliki alas (A) 2√ 2 x
berbentuk persegi panjang dengan (B) √ 6 x
ukuran 20 cm x 40 cm dengan tinggi 30 (C) 2√ 3 x
cm. Bak tersebut diletakan pada meja (D) 3x
datar dan terisi hinga setengahnya. Jika (E) 4x
4000 cm3 air ditambahkan, berapa Fermat Contest 2003
kedalaman air ?
(A) 5 cm (B) 15 cm (C) 20 cm 147. In an art gallery, a 2 m high painting,
(D) 25 cm (E) 10 cm BT , is mounted on a wall with its
Fermat Contest 2003 bottom edge 1 m above the floor. A
spotlight is mounted at S, 3 m out from
142. Pada gambar, D adalah titik pada BC the wall and 4 m above the floor. The
sehingga AD tegak lurus terhadap BC. size of ∠TSB is closest to
Gradien garis AD adalah … (A) 27°
3 (B) 63°
(A)
11 (C) 34°
(B) 1 (D) 45°
15 (E) 18°
(C) −
11 Fermat Contest 2003
2
(D) 148. Pentagon ABCDE is such that all five
7 diagonals AC, BD, CE, DA, and EB lie
2
(E) entirely within the pentagon. If the area
5 of each of the triangles ABC, BCD, CDE,
DEA, and EAB is equal to 1, the area of
Fermat Contest 2003 the pentagon ABCDE is closest to
(A) 3.62 (B) 3.64 (C) 3.66
143. Pada gambar, ∠ABC = 900 and (D) 3.68 (E) 3.70
AB = BC = CD = 10. Panjang AD = … Fermat Contest 2003
(A) 14 149. In the diagram, three lines meet at
(B) 5 the points A, B and C. If ∠ ABC = 500 and
(C) 9 ∠ ACB = 300, the value of x is
(D) 10 (A) 80
(E) 4 (B) 30
Fermat Contest 2003 (C) 100
(D) 60
144. Pada gambar, AMN, APQ, QRM, and (E) 50
PRN semuanya garis lurus. Gauss 7 Contest 2003
Nilai a + b adalah …
150. The perimeter of a rectangular field
(A) 70
is 3 times its length. If the perimeter is
(B) 55
240 m, the width of the field is
(C) 80
(A) 80 m (B) 40 m (C) 20 m
(D) 90
(D) 30 m (E) 120 m
(E) 75 Gauss 7 Contest 2003

Fermat Contest 2003 151. Two squares, each with side length 5
cm, overlap as shown. The shape of their
145. Panjang sisi-sisi sebuah segitga sama overlap is a square, which has an area of
sisi dan persegi adalah bilangan bulat. 4 cm2 . What is the perimeter, in
Jika segitiga dan persegi memiliki centimetres, of the shaded figure?
keliling yang sama, yang mana yang (A) 24
mungkin sebagai panjang sisi segitiga? (B) 32
(A) 1 (B) 10 (C) 18 (D) 20 (E) 25 (C) 40
Fermat Contest 2003 (D) 42
(E) 50
146. Pada gambar, ΔABC adalah segitiga Gauss 7 Contest 2003
siku-siku dengan C sebagai sudut siku-
Muhammad Yusuf, S.Pd. 17
BANK SOAL KOMPETISI MATEMATIKA - GEOMETRI

152. Six points A, B, C, D, E, and F are


placed on a square grid, as shown. How 157. In the diagram, AB is a straight line.
many triangles that are not right-angled The value of x is
can be drawn by using 3 of these 6
points as vertices? (A) 67
(A) 2 (B) 59
(B) 1 (C) 62
(C) 6 (D) 40
(D) 0 (E) 86
(E) 4 Pascal Contest 2003

Gauss 7 Contest 2003


158. In the diagram, what is the area of
153. A different letter is painted on each quadrilateral ABCD?
face of a cube. This cube is shown below
in 3 different positions: (A) 14
(B) 16
(C) 18
(D) 20
(E) 28
Pascal Contest 2003
What letter belongs on the shaded face
of this cube in the following diagram? 159. In the diagram, two circles with
centres A and B intersect at points P and
(A) T Q so that ∠PAQ = 60° and ∠PBQ = 90°.
(B) P What is the ratio of the area of the circle
(C) X with centre A to the area of the circle
(D) E with centre B?
(E) V
Gauss 7 Contest 2003
(A) 3:1
(B) 3:2
154. In the diagram, the value of x is
(C) 4:3
(A) 40
(D) 2:1
(B) 60
(E) 9:4
(C) 100 Pascal Contest 2003
(D) 120
(E) 80 160. In the cube shown, L and K are
Pascal Contest 2003
midpoints of adjacent edges AD and AB.
The perpendicular distance from F to
155. What is the area of rectangle ABCD?
the line segment LK is 10. What is the
volume of the cube, to the nearest
(A) 15
integer?
(B) 16
(C) 18
(A) 323
(D) 30
(B) 324
(E) 9
Pascal Contest 2003
(C) 325
(D) 326
156. In the diagram, square ABCD is made (E) 327
Pascal Contest 2003
up of 36 squares, each with side length
1. The area of the square KLMN, in 161. Point B(3,4) is the midpoint of the
square units, is line segment joining the points A(1,1)
and C. The coordinates of C are
(A) 12
(B) 16
(C) 18
(D) 20
(E) 25
Pascal Contest 2003
Muhammad Yusuf, S.Pd. 18
BANK SOAL KOMPETISI MATEMATIKA - GEOMETRI
Cayley Contest 2004

165. In the diagram, a smaller square lies


inside a larger square. The perimeter of
the smaller square is 72 cm. The shaded
area is 160 cm2 . The perimeter of the
larger square, in cm, is
(A) (2,3)
(B) (2,2) (A) 58
(C) (4,6) (B) 88
(D) (5,8) (C) 116
(E) (5,7) (D) 121
Cayley Contest 2004
(E) 112
Cayley Contest 2004

166. In the diagram, B, C and D lie on a


straight line, with ∠ ACD = 100o , ∠ ADB
162. In the diagram, O is the centre of = xo , ∠ ABD = 2xo, and ∠ DAC = ∠BAC = yo
each circle. The circumferences of the . The value of x is
circles are 24π and 14π. B is a point on
the outer circle and OB intersects the (A) 10
inner circle at A. The length of AB is (B) 45
(C) 30
(A) 10 (D) 50
(B) 5 (E) 20
(C) 7
(D) 10π Cayley Contest 2004
(E) 3
Cayley Contest 2004 167. In the diagram, ABCDEFGH is a cube
with an edge length of 12 cm. An ant sits
163. Two vertical towers, AB and CD, are on the cube at vertex A. The ant can only
located 16 m apart on flat ground, as walk along the edges of the cube, and
shown. Tower AB is 18 m tall and tower cannot walk along any edge more than
CD is 30 m tall. Ropes are tied from A to once. What is the greatest distance that
C and from B to C. Assuming the ropes the ant can walk before it cannot
are taut, the total length of rope, in m, is continue?

(A) 54 (A) 96 cm
(B) 64 (B) 144 cm
(C) 44 (C) 84 cm
(D) 48 (D) 108 cm
(E) 59 (E) 132 cm
Cayley Contest 2004

168. In the diagram, ABCDEFG is a room


having square corners, with EF = 20 m,
AB = 10 m, and AG = GF . The total area
Cayley Contest 2004 of the room is 280 m2. A wall is built
from A to D creating two rooms of equal
164. If the figure shown is folded to make area. What is the distance, in metres,
a cube, what letter is opposite G? from C to D?

(A) S (A) 15
(B) H (B) 50/3
(C) I (C) 12
(D) J (D) 13
(E) K (E) 40/3
Muhammad Yusuf, S.Pd. 19
BANK SOAL KOMPETISI MATEMATIKA - GEOMETRI

Cayley Contest 2004

169. Four identical isosceles triangles


AWB, BXC, CYD, and DZE are arranged, as
shown, with points A, B, C, D, and E lying
on the same straight line. A new triangle
is formed with sides the same lengths as
AX, AY and AZ. If AZ = AE , the largest
integer value of x such that the area of
this new triangle is less than 2004 is

(A) 18
(B) 19
(C) 20
(D) 21
(E) 22
Cayley Contest 2004

Muhammad Yusuf, S.Pd. 20

You might also like