You are on page 1of 72

Instrumen

Evaluasi Diri Sekolah*)


(EDS)

*) atau madrasah
1. STANDAR
ISI
Komponen Indikator

1.1. Kurikulum sudah sesuai dan relevan 1.1.1. Pengembangan kurikulum pada tingkat satuan
pendidikan menggunakan panduan yang disusun
BSNP.
1.1.2. Kurikulum dibuat dengan mempertimbangkan karakter
daerah, kebutuhan sosial masyarakat, kondisi budaya,
usia peserta didik, dan kebutuhan pembelajaran.

9
1.1.3. Kurikulum telah menunjukan adanya alokasi waktu,

Instrumen EDS Tahun 2011


rencana program remedial, dan pengayaan bagi siswa.

1.2. Sekolah menyediakan kebutuhan 1.2.1. Sekolah menyediakan layanan bimbingan dan
pengembangan pribadi peserta didik konseling untuk memenuhi kebutuhan pengembangan
pribadi peserta didik.
1.2.2. Sekolah menyediakan kegiatan ekstra kurikuler untuk
memenuhi kebutuhan pengembangan pribadi peserta
didik.
1. ISI

1.1. Kurikulum sudah sesuai dan relevan

1.1.1. Pengembangan kurikulum pada tingkat satuan pendidikan menggunakan panduan yang disusun BSNP.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

9
Kurikulum sekolah kami disusun Kurikulum sekolah kami disusun Kurikulum sekolah kami disusun Kurikulum sekolah kami belum

Instrumen EDS Tahun 2011


dan dikembangkan sesuai dan dikembangkan sesuai mengikuti panduan yang sepenuhnya mengikuti panduan
dengan panduan BSNP dan dengan panduan BSNP. disusun BSNP namun masih yang disusun BSNP.
menjadi rujukan bagi memerlukan pengembangan.
pengembangan kurikulum
sekolah lainnya yang memiliki
karakteristik yang sama.
1.1. Kurikulum sudah sesuai dan relevan

1.1.2. Kurikulum dibuat dengan mempertimbangkan karakter daerah, kebutuhan sosial masyarakat, kondisi budaya, usia
peserta didik, dan kebutuhan pembelajaran.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

9
Kurikulum sekolah kami disusun Kurikulum sekolah kami disusun Kurikulum sekolah kami disusun Kurikulum sekolah kami disusun

Instrumen EDS Tahun 2011


dengan mempertimbangkan dengan mempertimbangkan dengan mempertimbangkan belum mempertimbangkan
karakter daerah, kebutuhan karakter daerah, kebutuhan usia peserta didik dan karakter daerah, kebutuhan
sosial masyarakat, kondisi sosial masyarakat, kondisi kebutuhan pembelajaran. sosial masyarakat, kondisi
budaya, usia peserta didik, dan budaya, usia peserta didik, dan budaya, usia peserta didik, dan
kebutuhan pembelajaran yang kebutuhan pembelajaran dalam kebutuhan pembelajaran.
terintegrasi dalam silabus setiap silabus setiap mata pelajaran.
mata pelajaran serta menjadi
rujukan kab/kota dalam
pengembangan kurikulum lokal.
1.1. Kurikulum sudah sesuai dan relevan

1.1.3. Kurikulum telah menunjukan adanya alokasi waktu, rencana program remedial, dan pengayaan bagi siswa.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan

9
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

Instrumen EDS Tahun 2011


Struktur kurikulum sekolah kami Struktur kurikulum sekolah kami Struktur kurikulum sekolah kami Struktur kurikulum sekolah kami
telah mengalokasikan waktu telah mengalokasikan waktu kurang mengalokasikan waktu tidak mengalokasikan waktu
yang cukup bagi peserta didik yang cukup bagi peserta didik yang cukup bagi peserta didik yang cukup bagi peserta didik
agar dapat memahami konsep agar dapat memahami konsep agar dapat memahami konsep agar dapat memahami konsep
yang baru sebelum melanjutkan yang baru sebelum melanjutkan yang baru sebelum melanjutkan yang baru sebelum melanjutkan
ke pelajaran berikutnya dengan ke pelajaran berikutnya dengan ke pelajaran berikutnya, ke pelajaran berikutnya, serta
selalu melaksanakan program selalu melaksanakan program sedangkan program remedial program remedial dan
remedial dan pengayaan yang remedial dan pengayaan. dan pengayaan kadang kala pengayaan belum pernah
sistematis untuk setiap peserta dilaksanakan. dilaksanakan.
didik.
1.2. Sekolah menyediakan kebutuhan pengembangan pribadi peserta didik

1.2.1. Sekolah menyediakan layanan bimbingan dan konseling untuk memenuhi kebutuhan pengembangan pribadi peserta
didik.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan

9
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

Instrumen EDS Tahun 2011


Sekolah kami menyediakan Sekolah kami memberikan Sekolah kami masih sangat Sekolah kami belum mampu
layanan dan bimbingan secara bimbingan secara teratur dan terbatas dalam memberikan memberikan layanan bimbingan
teratur dan berkesinambungan berkesinambu-ngan serta layanan bimbingan dan dan konseling bagi peserta didik.
dalam memenuhi kebutuhan menawarkan pelayanan konseling yang memadai dalam
pengembangan pribadi setiap konseling dalam memenuhi memenuhi kebutuhan
peserta didik, baik yang kebutuhan pengembangan pengembangan pribadi peserta
terprogram dengan jelas pribadi peserta didik. didik.
maupun berdasarkan kasus per
kasus sesuai kebutuhan peserta
didik.
1.2. Sekolah menyediakan kebutuhan pengembangan pribadi peserta didik

1.2.2. Sekolah menyediakan kegiatan ekstra kurikuler untuk memenuhi kebutuhan pengembangan pribadi peserta didik.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

9
Tahapan Pengembangan

Instrumen EDS Tahun 2011


Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Sekolah kami menyediakan Sekolah kami sudah Sekolah kami menyediakan Sekolah kami belum mampu
berbagai jenis kegiatan ekstra menyediakan beberapa kegiatan kegiatan ekstra-kurikuler tetapi memberikan kegiatan ekstra-
kurikuler yang disesuaikan ekstra-kurikuler bagi peserta belum mengakomodir semua kurikuler bagi peserta didik.
dengan minat setiap peserta didik yang sesuai dengan minat kebutuhan pengembangan
didik dan melibatkan sebagian besar peserta didik. pribadi peserta didik.
masyarakat dalam
pengembangan ekstra-
kurikulernya.
2. STANDAR
PROSES
Komponen Indikator
2.1. Silabus sudah sesuai/relevan dengan standar 2.1.1. Silabus dikembangkan berdasarkan Standar Isi (SI), Standar
Kompetensi Lulusan (SKL), dan panduan KTSP.
2.1.2. Pengembangan Silabus dilakukan guru secara mandiri atau
berkelompok.
2.2. RPP dirancang untuk mencapai pembelajaran efektif 2.2.1. Rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) disusun
dan sesuai dengan kebutuhan peserta didik berdasarkan pada prinsip-prinsip perencanaan
pembelajaran.
2.2.2. RPP memperhatikan perbedaan gender, kemampuan awal,
tahap intelektual, minat, bakat, motivasi belajar, potensi,
kemampuan sosial, emosional, gaya belajar, kebutuhan
khusus, kecepatan belajar, latar belakang budaya, norma,
nilai-nilai, dan lingkungan peserta didik.

9
2.3. Sumber belajar dapat diperoleh dengan mudah dan 2.3.1. Guru menggunakan buku panduan, buku pengayaan, buku

Instrumen EDS Tahun 2011


digunakan secara tepat referensi, dan sumber belajar lain selain buku pelajaran
secara tepat dalam pembelajaran untuk membantu dan
memotivasi peserta didik.
2.4. Pembelajaran dilaksanakan dengan menggunakan 2.4.1. Para guru melaksanakan pembelajaran sesuai dengan yang
metode yang interaktif, inspiratif, menyenangkan, rencana pembelajaran yang interaktif, inspiratif,
kreatif, menantang dan memotivasi peserta didik menyenangkan, dan menantang mencakup kegiatan
pendahuluan, inti, dan penutup.
2.4.2. Para peserta didik memperoleh kesempatan yang sama
untuk melakukan ekplorasi dan elaborasi, serta
mendapatkan konfirmasi.
2.5. Supervisi dan Evaluasi Proses Pembelajaran 2.5.1. Supervisi dan evaluasi proses pembelajaran dilakukan pada
dilaksanakan secara berkala dan berkelanjutan setiap tahap meliputi perencanaan, pelaksanaan, dan
penilaian hasil pembelajaran.
2.5.2. Supervisi dan evaluasi proses pembelajaran dilakukan
secara berkala dan berkelanjutan oleh Kepala Sekolah dan
Pengawas.

2. PROSES

2.1. Silabus sudah sesuai/relevan dengan standar

2.1.1. Silabus dikembangkan berdasarkan Standar Isi (SI), Standar Kompetensi Lulusan (SKL), dan panduan KTSP.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik


- Dokumen Silabus mata Di madrasah kami :
pelajaran • Baru sebagian guru (40% dari 40 guru mata pelajaran) yang menyusun silabus
• Penyusunan silabus yang dikembangkan oleh madrasah kami berdasarkan pada:

9
- Standar Isi (SI)

Instrumen EDS Tahun 2011


- Standar Kompetensi Lulusan (SKL)
- Panduan penyusunan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP).
• Silabus sebagai acuan pengembangan RPP memuat identitas mata pelajaran atau tema pelajaran, SK, KD, materi
pembelajaran, Kegiatan pembelajaran, indikator pencapaian kompetensi, penilaian, alokasi waktu, dan sumber belajar

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 √ Tahap ke-1
Silabus kami telah sesuai Silabus kami telah sesuai Sebagian silabus kami telah Silabus kami belum sesuai
dengan SI, SKL, dan panduan dengan SI, SKL, dan panduan sesuai dengan SI, SKL, dan dengan SI, SKL, dan panduan
KTSP serta telah KTSP. panduan KTSP. KTSP.
mempertimbangkan situasi dan
kondisi sekolah.
2.1. Silabus sudah sesuai/relevan dengan standar

2.1.2. Pengembangan Silabus dilakukan guru secara mandiri atau berkelompok.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

- Daftar hadir • Pengembangan Silabus di madrasah kami dilakukan :


- Para guru secara mandiri
- Berita acara
- Kelompok Guru dalam sebuah Sekolah /madrasah,
- Struktur - Beberapa sekolah Kelompok Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP)
Organisasi MGMP - Pusat Kegiatan Guru (PKG),

9
Tahapan Pengembangan

Instrumen EDS Tahun 2011


Tahap ke-4 Tahap ke-3 √ Tahap ke-2 Tahap ke-1
Silabus kami telah dikaji dan Silabus kami telah dikaji dan Sebagian silabus kami telah Silabus kami belum dikaji dan
dikembangkan secara teratur dikembangkan secara teratur dikaji dan dikembangkan secara dikembangkan secara teratur
oleh guru secara mandiri yang oleh guru secara mandiri atau teratur oleh guru secara mandiri oleh guru secara mandiri atau
berdampak pada peningkatan berkelompok. atau berkelompok. berkelompok.
mutu peserta didik.
2.2. RPP dirancang untuk mencapai pembelajaran efektif dan sesuai dengan kebutuhan peserta didik

2.2.1. Rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) disusun berdasarkan pada prinsip-prinsip perencanaan pembelajaran.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

- RPP setiap mata Guru-guru di madrasah kami dalam penyusunan RPP memperhatikan hal-hal berikut:
pelajaran 1. Prinsip-prinsip Penyusunan RPP
- Memperhatikan perbedaan individu peserta didik
- Mendorong partisipasi aktif peserta didik
- Mengembangkan budaya membaca dan menulis
- Memberikan umpan balik dan tindak lanjut
- Keterkaitan dan keterpaduan

- Menerapkan teknologi informasi dan komunikasi

9
2. RPP dijabarkan dari silabus untuk mengarahkan kegiatan belajar peserta didik dalam upaya mencapai KD.

Instrumen EDS Tahun 2011


3. Setiap guru pada satuan pendidikan berkewajiban menyusun RPP secara lengkap dan sistematis ( terdiri dari Komponen
RPP ; Identitas mata pelajaran, Standar kompetensi, Kompetensi dasar, Indikator pencapaian kompetensi, Tujuan
pembelajaran, Materi ajar, Alokasi waktu, Metode pembelajaran, Kegiatan pembelajaran yang terdiri dari Pendahuluan,Inti dan
Penutup ) agar pembelajaran berlangsung secara interaktif, inspiratif, menyenangkan, menantang, memotivasi peserta didik
untuk berpartisipasi aktif, serta memberikan ruang yang cukup bagi prakarsa, kreativitas, dan kemandirian sesuai dengan
bakat, minat, dan perkembangan fisik serta psikologis peserta didik.
4. RPP disusun untuk setiap KD yang dapat dilaksanakan dalam satu kali pertemuan atau lebih.
5. Guru merancang penggalan RPP untuk setiap pertemuan yang disesuaikan dengan penjadwalan di satuan pendidikan.

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
RPP disusun oleh setiap guru RPP disusun oleh setiap guru Sebagian guru menyusun RPP Guru tidak menyusun RPP
untuk setiap kompetensi dasar untuk setiap kompetensi dasar sendiri untuk setiap kompetensi sendiri.
berdasarkan prinsip-prinsip berdasarkan prinsip-prinsip dasar berdasarkan prinsip-
perencanaan pembelajaran dan perencanaan pembelajaran. prinsip perencanaan
direview secara berkala untuk pembelajaran.
memastikan dampaknya pada
peningkatan hasil belajar
peserta didik.

9
Instrumen EDS Tahun 2011
2.2. RPP dirancang untuk mencapai pembelajaran efektif dan sesuai dengan kebutuhan peserta didik

2.2.2. RPP memperhatikan perbedaan gender, kemampuan awal, tahap intelektual, minat, bakat, motivasi belajar, potensi,
kemampuan sosial, emosional, gaya belajar, kebutuhan khusus, kecepatan belajar, latar belakang budaya, norma,
nilai-nilai, dan lingkungan peserta didik.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

- RPP mata pelajaran • Penyusunan RPP disusun BELUM memperhatikan perbedaan jenis kelamin, kemampuan awal, tingkat intelektual, minat,
motivasi belajar, bakat, potensi, kemampuan sosial, emosi, gaya belajar, kebutuhan khusus, kecepatan belajar, latar belakang
budaya, norma, nilai, dan/atau lingkungan peserta didik

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 √ Tahap ke-1
RPP memperhatikan perbedaan RPP memperhatikan perbedaan RPP memperhatikan perbedaan RPP tidak memperhatikan
gender, kemampuan awal, gender, kemampuan awal, gender, kemampuan awal, perbedaan individual peserta

9
Tahap intelektual, minat, bakat, Tahap intelektual, minat, bakat, kebutuhan khusus, kecepatan didik.
motivasi belajar, potensi, motivasi belajar, potensi, belajar, latar belakang budaya.

Instrumen EDS Tahun 2011


kemampuan sosial, emosional, kemampuan sosial, emosional,
gaya belajar, kebutuhan khusus, gaya belajar, kebutuhan khusus,
kecepatan belajar, latar kecepatan belajar, latar
belakang budaya, norma, nilai- belakang budaya, norma, nilai-
nilai, dan lingkungan peserta nilai, dan lingkungan peserta
didik serta direview oleh para didik.
ahli.
2.3. Sumber belajar dapat diperoleh dengan mudah dan digunakan secara tepat

2.3.1. Guru menggunakan buku panduan, buku pengayaan, buku referensi, dan sumber belajar lain selain buku pelajaran
secara tepat dalam pembelajaran untuk membantu dan memotivasi peserta didik.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik


- daftar hadir Di Madrasah kami
rapat - Buku teks pelajaran yang akan digunakan dipilih melalui rapat guru dengan pertimbangan komite sekolah/madrasah dari
- notulen rapat buku-buku teks pelajaran yang ditetapkan oleh Menteri;
- Rasio buku teks pelajaran untuk peserta didik adalah 1 : 1 per mata pelajaran;
- Buku - Selain buku teks pelajaran, guru menggunakan buku panduan guru, buku pengayaan, buku referensi dan sumber belajar
pegangan guru lainnya;
- Buku paket - guru membiasakan peserta didik menggunakan buku-buku dan sumber belajar lain yang ada di perpustakaan
- Buku sekolah/madrasah.
referensi
- LKS
Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 √ Tahap ke-2 Tahap ke-1

9
Guru-guru kami menggunakan Guru-guru kami menggunakan Guru-guru kami sudah Guru-guru kami sepenuhnya

Instrumen EDS Tahun 2011


berbagai jenis sumber dan buku panduan, buku pengayaan, menggunakan sumber belajar hanya bergantung pada buku-
media pembelajaran di sekolah buku referensi, dan sumber lainnya selain buku pelajaran, buku pelajaran saja dalam
serta memanfaatkan tempat belajar lain selain buku pelajaran namun hanya pada mata melakukan proses
belajar lain di luar sekolah secara tepat dalam pelajaran tertentu. pembelajaran.
dengan melibatkan siswa. pembelajaran untuk membantu
dan memotivasi peserta didik.
2.4. Pembelajaran dilaksanakan dengan menggunakan metode yang interaktif, inspiratif,
menyenangkan, kreatif, menantang dan memotivasi peserta didik

2.4.1. Para guru melaksanakan pembelajaran sesuai dengan yang rencana pembelajaran yang interaktif, inspiratif,
menyenangkan, dan menantang mencakup kegiatan pendahuluan, inti, dan penutup.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

- RPP mata pelajaran • Pelaksanaan pembelajaran merupakan implementasi dari RPP. Pelaksanaan pembelajaran meliputi kegiatan pendahuluan,
kegiatan inti dan kegiatan penutup.
- Hasil supervisi kelas
• Dalam kegiatan pendahuluan, guru:
a. Menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk mengikuti proses pembelajaran;
b. Mengajukan pertanyaan - pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan sebelum nya dengan materi yang
akan dipelajari;
c. Menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan dicapai;
d. Menyampaikan cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan sesuai silabus.
• Pelaksanaan kegiatan inti merupakan proses pembelajaran untuk mencapai KD yang dilakukan secara interaktif, inspiratif,
menyenangkan, menantang, memotivasi peserta didik untuk berpartisipasi aktif, serta memberikan ruang yang cukup bagi
prakarsa, kreativitas, dan kemandirian sesuai dengan bakat, minat dan perkembangan fisik serta psikologis peserta didik.
• Dalam kegiatan penutup, guru:

9
a. Bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan pelajaran;
b. Melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;

Instrumen EDS Tahun 2011


c. Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
d. Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau
memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
e. Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Guru-guru kami melaksanakan Guru-guru kami melaksanakan Sebagian guru-guru kami sudah Guru-guru kami belum konsisten
kegiatan pembelajaran yang kegiatan pembelajaran yang konsisten melaksanakan melaksanakan kegiatan
interaktif, inspiratif, interaktif, inspiratif, kegiatan pembelajaran yang pembelajaran sesuai dengan
menyenangkan, dan menantang menyenangkan dan menantang interaktif, inspiratif, RPP yang disusunnya.
sesuai dengan RPP yang sesuai dengan RPP yang menyenangkan dan menantang
disusunnya serta dijadikan disusunnya. sesuai dengan RPP yang
acuan bagi guru-guru di sekolah disusunnya.
lainnya.
Instrumen EDS Tahun 2011 9
2.4. Pembelajaran dilaksanakan dengan menggunakan metode yang interaktif, inspiratif,
menyenangkan, kreatif, menantang dan memotivasi peserta didik

2.4.2. Para peserta didik memperoleh kesempatan yang sama untuk melakukan ekplorasi dan elaborasi, serta mendapatkan
konfirmasi.

9
Instrumen EDS Tahun 2011
Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

- RPP mata pelajaran • Dalam Kegiatan inti menggunakan metode yang disesuaikan dengan karakteristik peserta didik dan mata pelajaran, yang dapat
meliputi proses eksplorasi, elaborasi dan konfirmasi.
- Hasil supervisi kelas
• Dalam kegiatan eksplorasi, guru:

a. Melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema materi yang akan dipelajari dengan
menerapkan prinsip alam takambang jadi guru dan belajar dari aneka sumber;
b. Menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber belajar lain;
c. Memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar
lainnya;
d. Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan
e. Memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan.
• Dalam kegiatan Elaborasi, guru:
a. Membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna;
b. Memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara
lisan maupun tertulis;
c. Memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut;
d. Menfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif;
e. Menfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar;
f. Menfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual

9
maupun kelompok;
g. Menfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok;

Instrumen EDS Tahun 2011


h. Menfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk yang dihasilkan;
i. Menfasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang menumbuhkan kebanggaan dan rasa percaya diri peserta didik.
• Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
a. Memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat, maupun hadiah terhadap keberhasilan
peserta didik,
b. Memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik melalui berbagai sumber,
c. Menfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman belajar yang telah dilakukan,
d. Menfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam mencapai kompetensi dasar:
e. Berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan,
dengar menggunakan bahasa yang baku dan benar;
f. Membantu menyelesaikan masalah;
g. Memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil eksplorasi;
h. Memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;
i. Memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum berpartisipasi aktif.
Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Guru-guru kami tidak hanya Guru-guru kami memberikan Guru-guru kami belum Guru-guru kami belum
memberikan kesempatan pada kesempatan pada peserta didik sepenuhnya konsisten memberikan kesempatan pada
peserta didik untuk melakukan untuk melakukan ekplorasi dan memberikan kesempatan pada peserta didik untuk melakukan
ekplorasi dan elaborasi, serta elaborasi, serta mendapatkan peserta didik untuk melakukan ekplorasi dan elaborasi, serta
mendapatkan konfirmasi di konfirmasi di setiap proses ekplorasi dan elaborasi, serta mendapatkan konfirmasi di
setiap proses pembelajaran pembelajaran. mendapatkan konfirmasi di setiap proses pembelajaran.
tetapi juga di luar proses setiap proses pembelajaran.
pembelajaran.

2.5. Supervisi dan Evaluasi Proses Pembelajaran dilaksanakan secara berkala dan berkelanjutan

2.5.1. Supervisi dan evaluasi proses pembelajaran dilakukan pada setiap tahap meliputi perencanaan, pelaksanaan, dan
penilaian hasil pembelajaran.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

9
- Supervisi proses pembelajaran dilakukan pada tahap perencanaan, pelaksanaan, dan penilaian hasil
- supervisi kelas
pembelajaran.

Instrumen EDS Tahun 2011


- Supervisi pembelajaran diselenggarakan dengan cara pemberian contoh, diskusi, pelatihan, dan
konsultasi

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Proses pembelajaran di sekolah Proses pembelajaran di sekolah Proses pembelajaran di sekolah Proses pembelajaran di sekolah
kami disupervisi dan dievaluasi kami disupervisi dan dievaluasi kami disupervisi dan dievaluasi kami tidak disupervisi dan
mulai dari tahap perencanaan, mulai dari tahap perencanaan, hanya pada tahapan tertentu dievaluasi mulai dari tahap
pelaksanaan, dan penilaian hasil pelaksanaan, dan penilaian hasil saja. perencanaan, pelaksanaan, dan
pembelajaran termasuk pembelajaran. penilaian hasil pembelajaran.
program tindak lanjut.
2.5. Supervisi dan Evaluasi Proses Pembelajaran dilaksanakan secara berkala dan berkelanjutan

2.5.2. Supervisi dan evaluasi proses pembelajaran dilakukan secara berkala dan berkelanjutan oleh Kepala Sekolah dan
Pengawas.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

9
Instrumen EDS Tahun 2011
Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Supervisi dan Evaluasi proses Supervisi dan Evaluasi proses Supervisi dan evaluasi proses Supervisi dan Evaluasi proses
pembelajaran dilakukan secara pembelajaran dilakukan secara pembelajaran dilakukan secara pembelajaran hanya dilakukan
berkala dan berkelanjutan oleh berkala dan berkelanjutan oleh berkala oleh kepala sekolah dan oleh pengawas.
Kepala Sekolah, teman sejawat Kepala Sekolah dan Pengawas. pengawas tetapi tidak
dan Pengawas serta melibatkan ditindaklanjuti.
peserta didik.
3. STANDAR
KOMPETENSI LULUSAN
Komponen Indikator

3.1. Peserta didik dapat mencapai target akademis 3.1.1. Peserta didik memperlihatkan kemajuan yang lebih
yang diharapkan baik dalam mencapai target yang ditetapkan SKL.
3.1.2. Peserta didik memperlihatkan kemajuan sebagai
pembelajar yang mandiri.
3.1.3. Peserta didik memperlihatkan motivasi belajar dan
rasa percaya diri yang tinggi.

9
3.2. Peserta didik dapat mengembangkan potensi 3.2.1. Sekolah mengembangkan kepribadian peserta didik.

Instrumen EDS Tahun 2011


penuh mereka sebagai anggota masyarakat
3.2.2. Sekolah mengembangkan keterampilan hidup.
3.2.3. Sekolah mengembangkan nilai-nilai agama, budaya,
dan pemahaman atas sikap yang dapat diterima.
3. KOMPETENSI LULUSAN

3.1. Peserta didik dapat mencapai target akademis yang diharapkan

3.1.1. Peserta didik memperlihatkan kemajuan yang lebih baik dalam mencapai target yang ditetapkan SKL.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan

9
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

Instrumen EDS Tahun 2011


Peserta didik memperlihatkan Peserta didik memperlihatkan Peserta didik memperlihatkan Hasil belajar peserta didik masih
kemajuan yang lebih baik kemajuan yang lebih baik dalam prestasi belajar yang lebih baik, di bawah SKL.
melebihi standar kompetensi mencapai target yang namun tidak konsisten.
kelulusan, percaya diri, dan ditetapkan dalam SKL.
memiliki harapan yang tinggi
dalam berprestasi.
3.1. Peserta didik dapat mencapai target akademis yang diharapkan

3.1.2. Peserta didik memperlihatkan kemajuan sebagai pembelajar yang mandiri.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan

9
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

Instrumen EDS Tahun 2011


Peserta didik kami Peserta didik kami mampu Sebagian peserta didik kami Peserta didik kami belum
mengembangkan keterampilan menjadi pembelajar yang mampu menjadi pembelajar mampu menjadi pembelajar
berpikir logis, kritis, dan mandiri. yang mandiri. yang mandiri.
analititis serta mengembangkan
kreatifitas mereka.
3.1. Peserta didik dapat mencapai target akademis yang diharapkan

3.1.3. Peserta didik memperlihatkan motivasi belajar dan rasa percaya diri yang tinggi.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

9
Peserta didik kami memiliki Peserta didik kami memiliki Sebagian peserta didik kami Peserta didik belum memiliki
motivasi belajar dan rasa

Instrumen EDS Tahun 2011


motivasi belajar dan rasa motivasi belajar dan rasa memiliki motivasi belajar dan
percaya diri yang tinggi, serta percaya diri yang tinggi. rasa percaya diri yang tinggi. percaya diri yang tinggi.
mampu mengekspresikan diri
dalam mengungkapkan
pendapat mereka dengan jelas
dan santun.
3.2. Peserta didik dapat mengembangkan potensi penuh mereka sebagai anggota masyarakat

3.2.1. Sekolah mengembangkan kepribadian peserta didik.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

9
Tahapan Pengembangan

Instrumen EDS Tahun 2011


Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Peserta didik berpartisipasi Peserta didik kami menunjukkan Peserta didik kami menunjukkan Peserta didik kami menunjukkan
secara aktif dalam kehidupan di sikap yang baik di sekolah dan sikap yang baik di sekolah dan sikap yang baik di sekolah.
sekolah dan di tengah di tengah masyarakat luas, serta di tengah masyarakat luas, akan
masyarakat luas. Mereka memahami tentang disiplin, tetapi mereka belum terlalu
memiliki kemampuan secara toleransi, kejujuran, kerja keras, memahami tentang disiplin,
pribadi dan sosial dan dan perhatian kepada orang toleransi, kejujuran, kerja keras,
melakukan berbagai jenis lain. dan perhatian kepada orang
kegiatan untuk keberhasilan lain.
pribadi dalam ruang lingkup
yang lebih luas.
3.2. Peserta didik dapat mengembangkan potensi penuh mereka sebagai anggota masyarakat

3.2.2. Sekolah mengembangkan keterampilan hidup.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

9
Potensi dan minat peserta didik Sekolah kami menyediakan Sekolah kami menawarkan Sekolah kami hanya

Instrumen EDS Tahun 2011


kami telah berkembang secara beragam kegiatan dan program beberapa kegiatan ekstra menyediakan program
penuh melalui partisipasi keterampilan hidup sebagai kurikuler tetapi belum sesuai pembelajaran yang terbatas dan
mereka dalam berbagai jenis bekal kehidupan di tengah- dengan minat peserta didik. belum bisa mengembangkan
kegiatan serta memiliki tengah masyarakat. keterampilan lain yang dapat
kesempatan untuk menjamin pencapaian potensi
mengembangkan rasa estetika mereka secara penuh.
selain keterampilan.
3.2. Peserta didik dapat mengembangkan potensi penuh mereka sebagai anggota masyarakat

3.2.3. Sekolah mengembangkan nilai-nilai agama, budaya, dan pemahaman atas sikap yang dapat diterima.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

9
Peserta didik memahami dan Peserta didik kami memahami Peserta didik kami memiliki Peserta didik kami memiliki
pengetahuan yang memadai pengetahuan agama yang

Instrumen EDS Tahun 2011


menerapkan ajaran agama dan ajaran agama dan nilai-nilai
nilai-nilai budaya dalam budaya serta mampu mengenai agama mereka dan terbatas dan belum mampu
kehidupan mereka sehari-hari menerapkan dalam kehidupan sudah mulai berusaha menerapkannya dalam
secara konsisten baik di sekolah mereka sehari-hari. menerapkan dalam kehidupan kehidupan sehari-hari.
maupun di tengah-tengah sehari hari.
masyarakat.
4. STANDAR
PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN
Komponen Indikator

4.1. Pemenuhan jumlah pendidik dan tenaga 4.1.1. Jumlah pendidik memenuhi standar.
kependidikan sudah memadai
4.1.2. Jumlah tenaga kependidikan memenuhi standar.

4.2. Kualifikasi pendidik dan tenaga kependidikan 4.2.1. Kualifikasi pendidik memenuhi standar

9
sudah memadai
4.2.2. Kualifikasi tenaga kependidikan memenuhi standar

Instrumen EDS Tahun 2011


4.3. Kompetensi pendidik dan tenaga kependidikan 4.3.1. Kompetensi pendidik memenuhi standar
sudah memadai
4.3.2. Kompetensi tenaga kependidikan memenuhi standar
4. PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN

4.1. Pemenuhan jumlah pendidik dan tenaga kependidikan sudah memadai

4.1.1. Jumlah pendidik memenuhi standar.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

9
Instrumen EDS Tahun 2011
Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Jumlah pendidik di sekolah kami Jumlah pendidik di sekolah kami Jumlah pendidik di sekolah kami Jumlah pendidik di sekolah kami
sangat memadai untuk sudah memadai sesuai dengan sudah memadai sesuai dengan belum memadai sesuai dengan
memberikan layanan standar yang ditetapkan syarat minimal yang ditentukan syarat minimal yang ditentukan
pembelajaran dengan kualitas
tinggi bagi semua peserta didik,
termasuk peserta didik yang
mempunyai kebutuhan khusus.
4.1. Pemenuhan jumlah pendidik dan tenaga kependidikan sudah memadai

4.1.2. Jumlah tenaga kependidikan memenuhi standar.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

9
Tahapan Pengembangan

Instrumen EDS Tahun 2011


Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Sekolah kami memiliki tenaga Sekolah kami memiliki jumlah Jumlah tenaga kependidikan di Jumlah tenaga kependidikan di
kependidikan dengan jumlah tenaga kependidikan yang sekolah kami sudah memadai sekolah kami belum memadai
yang sangat memadai untuk memadai sesuai dengan standar sesuai dengan syarat minimal sesuai dengan syarat minimal
memberikan layanan yang ditetapkan, termasuk yang ditentukan yang ditentukan
pendidikan dengan kualitas untuk menangani peserta didik
tinggi bagi semua peserta didik, yang mengalami kesulitan
termasuk peserta didik yang belajar.
mempunyai kebutuhan khusus.
4.2. Kualifikasi pendidik dan tenaga kependidikan sudah memadai

4.2.1. Kualifikasi pendidik memenuhi standar.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

9
Tahapan Pengembangan

Instrumen EDS Tahun 2011


Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Sekolah kami memiliki pendidik Kualifikasi pendidik di sekolah Kualifikasi pendidik di sekolah Kualifikasi pendidik di sekolah
dengan kualifikasi yang sangat kami sudah memadai sesuai kami sudah memadai sesuai kami belum memadai sesuai
memadai dari standar yang dengan standar yang dengan syarat minimal yang dengan syarat minimal yang
ditentukan untuk memberikan ditetapkan, termasuk untuk ditentukan. ditentukan.
pengalaman belajar dengan menangani peserta didik yang
kualitas tinggi bagi semua mengalami kesulitan belajar.
peserta didik, termasuk peserta
didik yang mempunyai
kebutuhan khusus.
4.2. Kualifikasi pendidik dan tenaga kependidikan sudah memadai

4.2.2. Kualifikasi tenaga kependidikan memenuhi standar.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

9
Sekolah kami memiliki tenaga Kualifikasi pendidik di sekolah Kualifikasi tenaga kependidikan Kualifikasi tenaga kependidikan

Instrumen EDS Tahun 2011


kependidikan dengan kualifikasi kami sudah memadai sesuai di sekolah kami sudah memadai di sekolah kami belum memadai
yang sangat memadai untuk dengan standar yang sesuai dengan syarat minimal sesuai dengan syarat minimal
memberikan pengalaman ditetapkan, termasuk untuk yang ditentukan yang ditentukan
belajar dengan kualitas tinggi menangani peserta didik yang
bagi semua peserta didik, mengalami kesulitan belajar.
termasuk peserta didik yang
mempunyai kebutuhan khusus.
4.3. Kompetensi pendidik dan tenaga kependidikan sudah memadai

4.3.1. Kompetensi pendidik memenuhi standar.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

9
Sekolah kami memiliki pendidik Kompetensi pendidik di sekolah Kompetensi pendidik di sekolah Kompetensi pendidik di sekolah

Instrumen EDS Tahun 2011


dengan kompetensi yang sangat kami sudah memadai sesuai kami sudah memadai sesuai kami belum memadai sesuai
memadai untuk memberikan dengan standar yang dengan syarat minimal yang dengan syarat minimal yang
pengalaman belajar dengan ditetapkan, termasuk untuk ditentukan ditentukan
kualitas tinggi bagi semua menangani peserta didik yang
peserta didik, termasuk peserta mengalami kesulitan belajar.
didik yang mempunyai
kebutuhan khusus.
4.3. Kompetensi pendidik dan tenaga kependidikan sudah memadai

4.3.2. Kompetensi tenaga kependidikan memenuhi standar

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

9
Sekolah kami memiliki tenaga Kompetensi pendidik di sekolah Kompetensi tenaga Kompetensi tenaga

Instrumen EDS Tahun 2011


kependidikan dengan kami sudah memadai sesuai kependidikan di sekolah kami kependidikan di sekolah kami
kompetensi yang sangat dengan standar yang sudah memadai sesuai dengan belum memadai sesuai dengan
memadai untuk memberikan ditetapkan, termasuk untuk syarat minimal yang ditentukan syarat minimal yang ditentukan
pengalaman belajar dengan menangani peserta didik yang
kualitas tinggi bagi semua mengalami kesulitan belajar.
peserta didik, termasuk peserta
didik yang mempunyai
kebutuhan khusus.
5. STANDAR
SARANA DAN PRASARANA
Komponen Indikator

5.1. Sarana sekolah sudah memadai 5.1.1. Sekolah memenuhi standar terkait dengan ukuran
ruangan, jumlah ruangan, persyaratan untuk sistem
ventilasi, dan lainnya.
5.1.2. Sekolah memenuhi standar terkait dengan jumlah
peserta didik dalam rombongan belajar.
5.1.3. Sekolah memenuhi standar terkait dengan penyediaan
alat dan sumber belajar termasuk buku pelajaran.

9
5.2. Sekolah dalam kondisi terpelihara dan baik 5.2.1. Pemeliharaan bangunan dilaksanakan secara berkala

Instrumen EDS Tahun 2011


sesuai dengan persyaratan standar
5.2.2. Bangunan aman dan nyaman untuk semua peserta
didik dan memberi kemudahan kepada peserta didik
yang berkebutuhan khusus.
5. SARANA DAN PRASARANA

5.1. Sarana sekolah sudah memadai

5.1.1. Sekolah memenuhi standar terkait dengan ukuran ruangan, jumlah ruangan, persyaratan untuk sistem ventilasi, dan
lainnya.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

9
Instrumen EDS Tahun 2011
Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Sekolah kami memiliki Sekolah kami memenuhi SNP Sekolah kami memenuhi SPM Sekolah kami belum memenuhi
bangunan gedung yang ukuran, terkait dengan ukuran ruangan, terkait dengan ukuran ruangan, SPM terkait dengan ukuran
ventilasi, dan kelengkapan jumlah ruangan, persyaratan jumlah ruangan, persyaratan ruangan, jumlah ruangan,
lainnya melebihi ketentuan untuk sistem ventilasi, dan untuk sistem ventilasi, dan persyaratan untuk sistem
dalam SNP. lainnya. lainnya. ventilasi, dan lainnya.
5.1. Sarana sekolah sudah memadai

5.1.2. Sekolah memenuhi standar terkait dengan jumlah peserta didik dalam rombongan belajar.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

9
Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

Instrumen EDS Tahun 2011


Jumlah peserta didik di dalam Sekolah kami memenuhi SNP Sekolah kami memenuhi SPM Sekolah kami belum memenuhi
rombongan belajar kami lebih dalam hal jumlah peserta didik dalam hal jumlah peserta didik SPM dalam hal jumlah peserta
kecil dari yang ditetapkan pada setiap rombongan belajar. pada setiap rombongan belajar. didik pada setiap rombongan
dalam SNP, agar dapat lebih belajar.
meningkatkan mutu proses
pembelajaran.
5.1. Sarana sekolah sudah memadai

5.1.3. Sekolah memenuhi standar terkait dengan penyediaan alat dan sumber belajar termasuk buku pelajaran.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

9
Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

Instrumen EDS Tahun 2011


Sekolah kami memiliki alat dan Sekolah kami memiliki dan Sekolah kami memiliki dan Sekolah kami belum memiliki
sumber belajar yang melebihi menggunakan alat serta menggunakan alat serta dan menggunakan alat serta
dari ketetapan dalam SNP yang sumber belajar sesuai dengan sumber belajar sesuai dengan sumber belajar sesuai dengan
digunakan untuk meningkatkan SNP. SPM. SPM.
mutu proses pembelajaran.
5.2. Sekolah dalam kondisi terpelihara dan baik

5.2.1. Pemeliharaan bangunan dilaksanakan secara berkala sesuai dengan persyaratan standar.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

9
Tahapan Pengembangan

Instrumen EDS Tahun 2011


Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Pemeliharaan bangunan di Pemeliharaan bangunan di Pemeliharaan bangunan di Pemeliharaan bangunan di
sekolah kami dilaksanakan sekolah kami dilaksanakan sekolah kami baru melakukan sekolah kami tidak dilaksanakan
secara rutin melebihi waktu secara berkala sesuai dengan pemeliharaan rutin seperti secara rutin. Sebagian gedung
yang ditetapkan dalam SNP dan SNP. kebersihan ruangan. sekolah kami di bawah standar,
catatan pemeliharaan terekam harus diperbaiki dan dibersihkan
dengan baik. atau diganti.
5.2. Sekolah dalam kondisi terpelihara dan baik

5.2.2. Bangunan aman dan nyaman untuk semua peserta didik dan memberi kemudahan kepada peserta didik yang
berkebutuhan khusus.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan

9
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

Instrumen EDS Tahun 2011


Setiap orang yang datang ke Bangunan di sekolah kami aman Bangunan yang ada di sekolah Sebagian bangunan di sekolah
sekolah kami, selain warga dan nyaman untuk semua kami aman bagi peserta didik kami masih belum memenuhi
sekolah termasuk yang peserta didik dan memberi namun masih belum nyaman standar keamanan dan
berkebutuhan khusus, dapat kemudahan kepada peserta dan memberi kemudahan bagi kenyamanan bagi peserta didik,
merasakan keamanan dan didik yang berkebutuhan peserta didik yang termasuk bagi mereka yang
kenyamanan dalam setiap khusus. berkebutuhan khusus. berkebutuhan khusus.
bangunan yang ada.
6. STANDAR
PENGELOLAAN
Komponen Indikator
6.1. Kinerja pengelolaan sekolah berdasarkan 6.1.1. Sekolah merumuskan visi dan misi serta disosialisasikan kepada
kerja tim dan kemitraan yang kuat dengan warga sekolah dan pemangku kepentingan.
visi dan misi yang jelas dan diketahui oleh 6.1.2. Pengelolaan sekolah menunjukkan adanya kemandirian, kemitraan,
semua pihak partisipasi, keterbukaan, dan akuntabilitas.
6.2. Rencana kerja memiliki tujuan yang jelas dan 6.2.1. Sekolah merumuskan rencana kerja dengan tujuan yang jelas untuk
perbaikan berkelanjutan peningkatan dan perbaikan serta disosialisasikan kepada warga
sekolah dan pihak yang berkepentingan.
6.3. Rencana Pengembangan Sekolah/Rencana 6.3.1. Rencana Kerja tahunan dinyatakan dalam rencana kegiatan dan
Kerja Sekolah berdampak terhadap anggaran sekolah dilaksanakan berdasarkan rencana jangka
peningkatan hasil belajar menengah (renstra)
6.3.2. Sekolah melakukan evaluasi diri terhadap kinerja sekolah secara
berkelanjutan untuk melihat dampaknya terhadap peningkatan hasil

9
belajar
6.3.3. Sekolah menetapkan prioritas indikator untuk mengukur, menilai

Instrumen EDS Tahun 2011


kinerja, dan melakukan perbaikan berdasarkan hasil evaluasi diri
dengan memfokuskan pada peningkatan hasil belajar
6.4. Pengumpulan dan penggunaan data yang 6.4.1. Sekolah mengelola sistem informasi pengelolaan dengan cara yang
handal dan valid efektif, efisien dan dapat dipertanggungjawabkan
6.4.2. Sekolah menyediakan sistem informasi yang efisien, efektif, dan
dapat diakses
6.5. Pemberian dukungan dan kesempatan 6.5.1. Sekolah meningkatkan keefektifan kinerja pendidik dan tenaga
pengembangan profesi bagi para pendidik kependidikan dan pengembangan profesi pendidik dan tenaga
dan tenaga kependidikan kependidikan
6.5.2. Supervisi dan evaluasi pendidik dan tenaga kependidikan sesuai
dengan standar nasional
6.6. Masyarakat mengambil bagian dalam 6.6.1. Warga sekolah terlibat dalam pengelolaan kegiatan akademis dan
kehidupan sekolah nonakademis.
6.6.2. Sekolah melibatkan anggota masyarakat khususnya pengelolaan
kegiatan nonakademis.

6. PENGELOLAAN

6.1. Kinerja pengelolaan sekolah berdasarkan kerja tim dan kemitraan yang kuat dengan visi dan
misi yang jelas dan diketahui oleh semua pihak

6.1.1. Sekolah merumuskan visi dan misi serta disosialisasikan kepada warga sekolah dan pemangku kepentingan.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

9
Instrumen EDS Tahun 2011
Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Sekolah kami memiliki visi dan Sekolah kami memiliki visi dan Sekolah kami memiliki visi dan Sekolah kami belum memiliki
misi yang dirumuskan secara misi yang dirumuskan buttom- misi namun belum dirumuskan visi dan misi yang jelas yang
buttom-up dan tersosialisikan up dari seluruh warga sekolah secara secara bersama dan dirumuskan bersama oleh warga
kepada seluruh pemangku dan tersosialisasikan kepada belum tersosialisasikan di sekolah.
kepentingan serta direview seluruh pemangku kepentingan. seluruh warga sekolah.
secara berkala sesuai dengan
situasi, kondisi dan kebutuhan
sekolah.
6.1. Kinerja pengelolaan sekolah berdasarkan kerja tim dan kemitraan yang kuat dengan visi dan
misi yang jelas dan diketahui oleh semua pihak

6.1.2. Pengelolaan sekolah menunjukkan adanya kemandirian, kemitraan, partisipasi, keterbukaan, dan akuntabilitas.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan

9
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

Instrumen EDS Tahun 2011


Sekolah kami mendorong Sekolah kami mendorong Sekolah kami mendorong Sekolah kami belum
kemandirian dan kemitraan kemandirian dan kemitraan kemandirian dan kemitraan mengembangkan pola
dengan semua pemangku dengan semua pemangku dengan semua pemangku kemandirian dan kemitraan
kepentingan untuk kepentingan untuk kepentingan untuk dengan semua pemangku
meningkatkan kemampuan meningkatkan kemampuan meningkatkan kemampuan kepentingan untuk
dalam pengelolaan sekolah dalam pengelolaan sekolah dalam pengelolaan sekolah meningkatkan kemampuan
secara mandiri, partisipatif, secara mandiri, kemitraan, namun prosesnya belum dalam pengelolaan sekolah.
kolaboratif dan akuntabel serta partisipatif, kolaboratif dan sepenuhnya dilaksanakan
mampu memunculkan potensi akuntabel, secara mandiri, partisipatif,
warga sekolah untuk turut serta kolaboratif dan akuntabel
mengembangkan pengelolaan
sekolah.
6.2. Rencana kerja memiliki tujuan yang jelas dan perbaikan berkelanjutan

6.2.1. Sekolah merumuskan rencana kerja dengan tujuan yang jelas untuk peningkatan dan perbaikan serta disosialisasikan
kepada warga sekolah dan pihak yang berkepentingan.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Sekolah kami memiliki rencana Sekolah kami memiliki rencana Sekolah kami memiliki rencana Sekolah kami memiliki dokumen

9
kerja yang dirumuskan dari kerja yang dirumuskan dari kerja yang dirumuskan dari rencana kerja tahunan namun
tujuan berdasarkan visi dan misi tujuan berdasarkan visi dan misi tujuan berdasarkan visi dan misi belum memiliki renstra.

Instrumen EDS Tahun 2011


sekolah dalam bentuk dokumen sekolah dalam bentuk renstra sekolah dalam bentuk renstra
renstra dan RKS, yang maupun RKS serta maupun RKS namun belum
tersosialisasikan dengan baik tersosialisasikan dengan baik tersosialisasikan dengan baik
kepada seluruh warga sekolah kepada seluruh warga sekolah kepada seluruh warga sekolah.
dan pihak yang berkepentingan dan pihak yang berkepentingan.
serta direview secara
berkelanjutan.
6.3. Rencana Pengembangan Sekolah/Rencana Kerja Sekolah berdampak terhadap peningkatan hasil
belajar

6.3.1. Rencana Kerja tahunan dinyatakan dalam rencana kegiatan dan anggaran sekolah dilaksanakan berdasarkan rencana
jangka menengah (renstra)

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan

9
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

Instrumen EDS Tahun 2011


Rencana kerja tahunan sekolah Rencana kerja tahunan sekolah Rencana kerja tahunan sekolah Sekolah belum memiliki Rencana
disusun berdasarkan rencana disusun berdasarkan rencana disusun berdasarkan rencana kerja tahunan sekolah dalam
kerja menengah mengacu pada kerja menengah mengacu pada kerja menengah mengacu pada bentuk dokumen yang mudah
Standar Isi, Standar Standar Isi, Standar Kompetensi Standar Isi, Standar Kompetensi diakses dan sesuai dengan
Kompetensi Lulusan, Standar Lulusan, Standar Proses dan Lulusan, Standar Proses dan Standar Isi, Standar Kompetensi
Proses dan Standar Penilaian Standar Penilaian dalam bentuk Standar Penilaian namun tidak Lulusan, Standar Proses dan
dalam bentuk dokumen yang dokumen yang mudah diakses dalam bentuk dokumen yang Standar Penilaian.
mudah diakses dan telah dan telah mendapatkan mudah diakses oleh pihak
mendapatkan persetujuan dari persetujuan dari komite sekolah terkait dan sosialisasinya masih
komite sekolah dan sudah namun belum tersosialisasi sebatas dalam lingkup internal
tersosialisasi secara luas kepada secara menyeluruh ke semua sekolah.
seluruh pemangku kepentingan. pemangku kepentingan.
6.3. Rencana Pengembangan Sekolah/Rencana Kerja Sekolah berdampak terhadap peningkatan hasil
belajar

6.3.2. Sekolah melakukan evaluasi diri terhadap kinerja sekolah secara berkelanjutan untuk melihat dampaknya terhadap
peningkatan hasil belajar.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan

9
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

Instrumen EDS Tahun 2011


Sekolah kami melakukan Sekolah kami melakukan Sekolah kami melakukan Sekolah kami belum melakukan
evaluasi diri dan evaluasi diri untuk melihat evaluasi diri namun baru evaluasi diri secara berkala dan
mengkomunikasikan rencana dampak dari rencana dilakukan sebatas tim berkelanjutan.
pengembangan berdasarkan pengembangan sekolah pengembang sekolah dan belum
hasil evaluasi diri dengan dinas terhadap peningkatan hasil melibatkan warga sekolah.
pendidikan dan para pemangku belajar.
kepentingan.
6.3. Rencana Pengembangan Sekolah/Rencana Kerja Sekolah berdampak terhadap peningkatan hasil
belajar

6.3.3. Sekolah menetapkan prioritas indikator untuk mengukur, menilai kinerja, dan melakukan perbaikan berdasarkan hasil
evaluasi diri dengan memfokuskan pada peningkatan hasil belajar.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

9
Instrumen EDS Tahun 2011
Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Sekolah kami menetapkan Sekolah kami menetapkan Sekolah kami menetapkan Sekolah kami belum mampu
prioritas perbaikan/ prioritas perbaikan/ prioritas perbaikan/ menetapkan prioritas perbaikan/
pengembangan sekolah yang pengembangan sekolah yang pengembangan sekolah namun pengembangan sekolah kearah
didasarkan pada hasil evaluasi didasarkan pada hasil evaluasi belum didasarkan pada hasil peningkatan hasil belajar.
diri serta disesuaikan dengan diri dan memfokuskan pada evaluasi diri sekolah.
harapan dan kebutuhan peningkatan hasil belajar.
masyarakat.
6.4. Pengumpulan dan penggunaan data yang handal dan valid

6.4.1. Sekolah mengelola sistem informasi pengelolaan dengan cara yang efektif, efisien dan dapat dipertanggungjawabkan.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

9
Sekolah kami memiliki sistem Sekolah kami memiliki sistem Pengelolaan data di sekolah Pengelolaan data di sekolah

Instrumen EDS Tahun 2011


pengelolaan data berbasis ICT pengelolaan data berbasis ICT kami berbasis ICT namun masih kami belum berbasis ICT
dengan cara yang efektif, dengan cara yang efektif, efisien menggunakan program office sehingga belum efektif dan
efisien, dan akuntabel serta dan akuntabel dan sudah yang sederhana dan belum efisien.
tersosialisasikan kepada seluruh tersosialisaikan kepada seluruh berbasis website.
pemangku kepentingan dan pemangku kepentingan.
terkoneksi secara online pada
website sekolah.
6.4. Pengumpulan dan penggunaan data yang handal dan valid

6.4.2. Sekolah menyediakan sistem informasi yang efisien, efektif, dan dapat diakses.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

9
Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

Instrumen EDS Tahun 2011


Sekolah kami menyediakan Sekolah kami menyediakan Sekolah kami menyediakan Sekolah kami belum
akses informasi dengan data akses informasi dengan data akses informasi untuk warga menyediakan akses informasi
yang terbaru bagi warga yang terbaru bagi warga sekolah sekolah namun belum ditunjang yang mudah bagi warga sekolah.
sekolah dan pihak yang dan pihak yang berkepentingan. oleh sistem pembaharuan data.
berkepentingan serta mudah
diakses secara online melalui
website sekolah.
6.5. Pemberian dukungan dan kesempatan pengembangan profesi bagi para pendidik dan tenaga
kependidikan

6.5.1. Sekolah meningkatkan keefektifan kinerja pendidik dan tenaga kependidikan dan pengembangan profesi pendidik dan
tenaga kependidikan.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

9
Tahapan Pengembangan

Instrumen EDS Tahun 2011


Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Sekolah kami memperhatikan Sekolah kami memperhatikan Sekolah kami memperhatikan Sekolah kami kurang
hasil kerja setiap pendidik dan hasil kerja setiap pendidik dan hasil kerja setiap pendidik dan memperhatikan hasil kerja
tenaga kependidikan serta tenaga kependidikan serta tenaga kependidikan. setiap pendidik dan tenaga
senantiasa melaksanakan senantiasa melaksanakan kependidikan.
pengembangan profesinya pengembangan profesinya.
secara berkelanjutan untuk
meningkatkan efektifitas
kinerja.
6.5. Pemberian dukungan dan kesempatan pengembangan profesi bagi para pendidik dan tenaga
kependidikan

6.5.2. Supervisi dan evaluasi pendidik dan tenaga kependidikan sesuai dengan standar nasional

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

9
Tahapan Pengembangan

Instrumen EDS Tahun 2011


Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Sekolah kami senantiasa Sekolah kami senantiasa Sekolah kami melakukan Sekolah kami belum melakukan
melakukan supervisi dan melakukan supervisi dan supervisi dan evaluasi atas evaluasi atas pelaksanaan tugas
evaluasi terhadap pendidik dan evaluasi terhadap pendidik dan pelaksanaan tugas pendidik dan pendidik dan tenaga
tenaga kependidikan baik tenaga kependidikan baik tenaga kependidikan namun kependidikan secara berkala.
kinerja pelaksanaan tugas kinerja pelaksanaan tugas belum terprogram dengan baik.
maupun kesesuaian dengan maupun kesesuaian dengan
standar nasional serta standar nasional.
menyusun program perbaikan
dan peningkatan yang
berkelanjutan.
6.6. Masyarakat mengambil bagian dalam kehidupan sekolah

6.6.1. Warga sekolah terlibat dalam pengelolaan kegiatan akademis dan nonakademis.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

9
Tahapan Pengembangan

Instrumen EDS Tahun 2011


Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Warga sekolah kami terlibat Warga sekolah kami terlibat Warga sekolah terlibat langsung Warga sekolah kami belum
langsung dalam pengelolaan langsung dalam pengelolaan hanya pada kegiatan akademis. terlibat langsung dalam
kegiatan akademis dan non kegiatan akademis dan non pengelolaan kegiatan akademis
akademis serta kegiatan akademis. dan non akademis.
pengembangan sekolah pada
umumnya.
6.6. Masyarakat mengambil bagian dalam kehidupan sekolah

6.6.2. Sekolah melibatkan anggota masyarakat khususnya pengelolaan kegiatan nonakademis.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

9
Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

Instrumen EDS Tahun 2011


Sekolah kami melibatkan Sekolah kami melibatkan Sekolah kurang melibatkan Sekolah kami sama sekali tidak
masyarakat dalam pengelolaan masyarakat dalam pengelolaan masyarakat dalam pengelolaan melibatkan masyarakat dalam
non akademis dan memberikan non akademis. non akademis. pengelolaan non akademis.
kesempatan untuk berkreasi.
7. STANDAR
PEMBIAYAAN
Komponen Indikator

7.1. Sekolah merencanakan keuangan sesuai standar 7.1.1. Anggaran sekolah dirumuskan merujuk Peraturan
Pemerintah, pemerintahan provinsi, dan pemerintahan
kabupaten/kota
7.1.2. Perumusan RAPBS melibatkan Komite sekolah dan
pemangku kepentingan yang relevan
7.1.3. Penyusunan rencana keuangan sekolah dilakukan
secara transparan, efisien, dan akuntabel.
7.1.4. Sekolah membuat pelaporan keuangan kepada

9
Pemerintah dan pemangku kepentingan.

Instrumen EDS Tahun 2011


7.2. Upaya sekolah untuk mendapatkan tambahan 7.2.1. Sekolah memiliki kapasitas untuk mencari dana
dukungan pembiayaan lainnya dengan inisiatifnya sendiri
7.2.2. Sekolah membangun jaringan kerja dengan Dunia
Usaha dan Dunia Industri setempat.
7.2.3. Sekolah memelihara hubungan dengan alumni.
7.3. Sekolah menjamin kesetaraan akses 7.3.1. Sekolah melayani siswa dari berbagai tingkatan sosial
ekonomi termasuk siswa dengan kebutuhan khusus.
7.3.2. Sekolah melakukan subsidi silang kepada siswa kurang
mampu di bidang ekonomi
7. PEMBIAYAAN

7.1. Sekolah merencanakan keuangan sesuai standar

7.1.1. Anggaran sekolah dirumuskan merujuk Peraturan Pemerintah, pemerintahan provinsi, dan pemerintahan
kabupaten/kota

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

9
Instrumen EDS Tahun 2011
Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Perumusan rancangan anggaran Perumusan rancangan anggaran Perumusan rancangan anggaran Perumusan rancangan anggaran
biaya pendapatan dan belanja biaya pendapatan dan belanja biaya pendapatan dan belanja biaya pendapatan dan belanja
sekolah (RAPBS) merujuk pada sekolah (RAPBS) merujuk pada sekolah (RAPBS) merujuk pada sekolah (RAPBS) belum
peraturan pemerintah dengan Peraturan Pemerintah dan Peraturan Pemerintah. sepenuhnya merujuk pada
melibatkan partisipasi komite dikomunikasikan kepada komite Peraturan Pemerintah,
sekolah dan pemangku sekolah dan pemangku pemerintahan provinsi, dan
kepentingan yang terkait. kepentingan yang terkait. pemerintahan kabupaten/kota.
7.1. Sekolah merencanakan keuangan sesuai standar

7.1.2. Perumusan RAPBS melibatkan Komite sekolah dan pemangku kepentingan yang relevan.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan

9
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

Instrumen EDS Tahun 2011


Perumusan RAPBS melibatkan Perumusan RAPBS melibatkan Perumusan RAPBS melibatkan Perumusan RAPBS belum
Komite sekolah dan pemangku Komite sekolah dan pemangku Komite sekolah dan belum melibatkan Komite sekolah dan
kepentingan yang relevan serta kepentingan yang relevan melibatkan pemangku pemangku kepentingan yang
Dunia Usaha dan Dunia Industri. kepentingan yang relevan relevan
7.1. Sekolah merencanakan keuangan sesuai standar

7.1.3. Penyusunan rencana keuangan sekolah dilakukan secara transparan, efisien, dan akuntabel.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

9
Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

Instrumen EDS Tahun 2011


Penyusunan rencana keuangan Penyusunan rencana keuangan Penyusunan rencana keuangan Penyusunan rencana keuangan
sekolah dilakukan secara sekolah dilakukan secara sekolah sudah berusaha sekolah belum dilakukan secara
transparan, efisien dan transparan, efisien dan dilakukan secara transparan, transparan, efisien dan
akuntabel kepada masyarakat akuntabel. efisien dan akuntabel. akuntabel.
dan Pemerintah.
7.1. Sekolah merencanakan keuangan sesuai standar

7.1.4. Sekolah membuat pelaporan keuangan kepada Pemerintah dan pemangku kepentingan.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

9
Sekolah membuat laporan Sekolah membuat laporan Sekolah membuat laporan Sekolah belum membuat laporan

Instrumen EDS Tahun 2011


pertanggungjawaban pertanggungjawaban pertanggungjawaban pertanggungjawaban
pendapatan dan penggunaan pendapatan dan penggunaan pendapatan dan penggunaan pendapatan dan penggunaan
keuangan secara berkala dan keuangan secara periodik keuangan kepada Pemerintah keuangan kepada Pemerintah
menyeluruh kepada Pemerintah kepada Pemerintah dan dan pemangku kepentingan, dan pemangku kepentingan.
dan pemangku kepentingan. pemangku kepentingan. tetapi masih perlu dilakukan
secara rutin dan proses yang
transparan.
7.2. Upaya sekolah untuk mendapatkan tambahan dukungan pembiayaan lainnya

7.2.1. Sekolah memiliki kapasitas untuk mencari dana dengan inisiatifnya sendiri

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

9
Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

Instrumen EDS Tahun 2011


Sekolah kami kreatif menggali Sekolah kami mendapatkan Kami berencana untuk Kami belum mempertimbangkan
berbagai sumber untuk pembiayaan tambahan melalui memperluas penggunaan penggunaan sumber daya atau
mendapatkan pendapatan pemanfaatan sarana dan sumber daya dan pra-sarana prasarana sekolah untuk
tambahan. prasarana sekolah. sekolah untuk mendapatkan mencari sumber pembiayaan
pembiaya-an tambahan tetapi tambahan.
kami belum mengimplemen-
tasikannya.
7.2. Upaya sekolah untuk mendapatkan tambahan dukungan pembiayaan lainnya

7.2.2. Sekolah membangun jaringan kerja dengan Dunia Usaha dan Dunia Industri setempat.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

9
Kami telah membangun jaringan Kami telah mengembangkan Hubungan kami dengan Dunia Kami belum memiliki hubungan

Instrumen EDS Tahun 2011


kerja yang kuat dengan Dunia hubungan kerja sama dengan Usaha, Dunia Industri dan yang kuat dengan dunia usaha
Usaha, Dunia Industri dan Dunia Usaha, Dunia Industri dan kelompok masyarakat harus dan dunia industri setempat.
kelompok masyarakat setempat kelompok masyarakat, dikembangkan lebih lanjut agar
yang membantu sekolah kami khususnya orangtua yang mendapatkan bantuan
dalam hal pembiayaan. mampu untuk membantu keuangan dari mereka.
sekolah kami.
7.2. Upaya sekolah untuk mendapatkan tambahan dukungan pembiayaan lainnya

7.2.3. Sekolah memelihara hubungan dengan alumni.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan

9
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

Instrumen EDS Tahun 2011


Kami memelihara hubungan Kami memelihara hubungan Kami menyimpan catatan alumni Kami belum menyimpan catatan
dengan alumni kami dan dengan alumni dan mereka dan sebagian dari mereka alumni sekolah kami.
memberdayakan mereka membantu upaya kami membantu sekolah tetapi bukan
sebagai sumber pendanaan dan walaupun bukan dalam hal dalam hal pembiayaan
bantuan lainnya. pembiayaan.
7.3. Sekolah menjamin kesetaraan akses

7.3.1. Sekolah melayani siswa dari berbagai tingkatan sosial ekonomi termasuk siswa dengan kebutuhan khusus.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

9
Sekolah melayani siswa dari Sekolah melayani siswa dari Sekolah mampu melayani siswa Sekolah belum mampu melayani

Instrumen EDS Tahun 2011


berbagai tingkatan sosial berbagai tingkatan sosial dari tingkatan sosial ekonomi semua siswa dari berbagai
ekonomi termasuk siswa ekonomi termasuk siswa dengan namun belum dapat melayani tingkatan sosial ekonomi.
dengan kebutuhan khusus dan kebutuhan khusus. siswa yang berkebutuhan
mempromosikan kesetaraan khusus.
akses bagi semua peserta didik.
7.3. Sekolah menjamin kesetaraan akses

7.3.2. Sekolah melakukan subsidi silang kepada siswa kurang mampu di bidang ekonomi

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

9
Kami mematuhi standar Kami merumuskan besarnya Sumbangan orangtua Sumbangan orangtua dan biaya

Instrumen EDS Tahun 2011


mengenai biaya sumbangan sumbangan orangtua dirumuskan berdasarkan kegiatan sekolah lainnya
orangtua dan subsidi silang berdasarkan kemampuan kemampuan ekonomi orangtua ditentukan sama untuk semua
pembiayaan dan juga memiliki ekonomi orangtua dan peserta didik, tetapi sekolah peserta didik dengan tidak
alokasi khusus untuk menerapkan prinsip subsidi tidak menerapkan subsidi silang mempertimbangkan
memberikan tempat bagi anak silang. dalam membiayai program kemampuan ekonomi orangtua.
yang sangat miskin dengan kegiatan peserta didik.
mencari sumber dana lainnya.
8. STANDAR
PENILAIAN PENDIDIKAN
Komponen Indikator

8.1. Sistem penilaian disusun untuk menilai peserta 8.1.1. Guru menyusun perencanaan penilaian terhadap
didik baik dalam bidang akademik maupun pencapaian kompetensi peserta didik.
nonakademik 8.1.2. Guru memberikan informasi kepada peserta didik
mengenai kriteria penilaian termasuk Kriteria
Ketuntasan Minimal (KKM).
8.1.3. Guru melaksanakan penilaian secara teratur
berdasarkan rencana yang telah dibuat.
8.1.4. Guru menerapkan berbagai teknik, bentuk, dan jenis

9
penilaian untuk mengukur prestasi dan kesulitan

Instrumen EDS Tahun 2011


belajar peserta didik.
8.2. Penilaian berdampak pada proses belajar 8.2.1. Guru memberikan masukan dan komentar mengenai
penilaian yang mereka lakukan pada peserta didik.
8.2.2. Guru menggunakan hasil penilaian untuk perbaikan
pembelajaran.
8.3. Orangtua peserta didik terlibat dalam proses 8.3.1. Sekolah melaporkan hasil penilaian mata pelajaran
belajar anak mereka untuk semua kelompok mata pelajaran pada setiap
akhir semester kepada orangtua/wali peserta didik
dalam bentuk buku laporan pendidikan.
8.3.2. Sekolah melibatkan orangtua peserta didik dalam
meningkatkan pencapaian hasil belajar siswa.
8. PENILAIAN PENDIDIKAN

8.1. Sistem penilaian disusun untuk menilai peserta didik baik dalam bidang akademik maupun
nonakademik

8.1.1. Guru menyusun perencanaan penilaian terhadap pencapaian kompetensi peserta didik.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan

9
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

Instrumen EDS Tahun 2011


Guru-guru kami menyusun Guru-guru kami menyusun dan Sebagian Guru-guru kami Guru-guru kami melaksanakan
rencana penilaian terhadap hasil mengembangkan perencanaan menyusun perencanaan penilaian hasil belajar peserta
belajar peserta didik terhadap penilaian untuk mencapai penilaian berdasarkan didik tanpa membuat
pencapaian kompetensi yang kompetensi peserta didik. kompetensi dasar dan standar perencanaan penilaian yang
diharapkan dan diinformasikan kompetensi. jelas terlebih dahulu.
kepada peserta didik sehingga
setiap peserta didik memahami
target kompetensi yang harus
dicapai.
8.1. Sistem penilaian disusun untuk menilai peserta didik baik dalam bidang akademik maupun
nonakademik

8.1.2. Guru memberikan informasi kepada peserta didik mengenai kriteria penilaian termasuk Kriteria Ketuntasan Minimal
(KKM).

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

9
Tahapan Pengembangan

Instrumen EDS Tahun 2011


Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Guru-guru kami Guru-guru kami memberikan Guru-guru kami memberikan Guru-guru kami tidak
menginformasikan silabus mata informasi kepada peserta didik informasi kepada peserta didik memberikan informasi kepada
pelajaran yang didalam-nya mengenai kriteria penilaian hanya KKM saja diawal peserta didik mengenai kriteria
memuat rancangan dan kriteria termasuk KKM yang disusun. semester. penilaian, termasuk KKM.
penilaian termasuk KKM dengan
memperhatikan karakteristik
peserta didik, mata pelajaran
dan kondisi sekolah pada awal
semester.
8.1. Sistem penilaian disusun untuk menilai peserta didik baik dalam bidang akademik maupun
nonakademik

8.1.3. Guru melaksanakan penilaian secara teratur berdasarkan rencana yang telah dibuat.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan

9
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

Instrumen EDS Tahun 2011


Guru-guru kami menggunakan Guru-guru kami selalu Guru-guru kami melaksanakan Guru-guru kami tidak menilai
berbagai jenis metode untuk melaksanakan penilaian dan penilaian terhadap peserta didik atau memonitor kemajuan
menilai kemajuan belajar memantau kemajuan belajar secara periodik, tapi sebagian peserta didik sesuai rencana.
peserta didik secara peserta didik secara berkala besar tidak sesuai dengan
berkelanjutan dan sesuai dengan rencana yang rencana penilaian yang telah
mengembangkannya telah dibuat pada silabus dan disusun.
berdasarkan rencana yang telah RPP.
dibuat sesuai dengan
perkembangan peserta
didiknya.
8.1. Sistem penilaian disusun untuk menilai peserta didik baik dalam bidang akademik maupun
nonakademik

8.1.4. Guru menerapkan berbagai teknik, bentuk, dan jenis penilaian untuk mengukur prestasi dan kesulitan belajar peserta
didik.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

9
Tahapan Pengembangan

Instrumen EDS Tahun 2011


Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Guru-guru kami membuat Guru-guru kami menerapkan Guru-guru kami hanya Guru-guru kami hanya
instrumen yang tepat dan dapat berbagai teknik, bentuk, dan menerapkan teknik, bentuk, dan menerapkan satu teknik, bentuk
diandalkan untuk menerapkan jenis penilaian sesuai dengan jenis penilaian tertentu untuk dan jenis penilaian.
berbagai teknik, bentuk dan target kompetensi yang ingin mengukur prestasi dan kesulitan
jenis penilaian serta direview diukur. belajar peserta didik.
secara berkala.
8.2. Penilaian berdampak pada proses belajar

8.2.1. Guru memberikan masukan dan komentar mengenai penilaian yang mereka lakukan pada peserta didik.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

9
Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

Instrumen EDS Tahun 2011


Semua guru kami secara rutin Guru-guru kami mengkaji ulang Setiap guru menyampaikan hasil Guru tidak selalu memberikan
mencatat kemajuan setiap tingkat kemajuan semua peserta Evaluasi mata pelajaran serta masukan dan komentar
peserta didik memberi didik pada setiap akhir hasil penilaian setiap peserta mengenai penilaian yang
komentar dan masukan serta semester. didik kepada Kepala sekolah mereka lakukan pada peserta
menginformasikanya kepada pada akhir semester dalam didik.
peserta didik secara individual bentuk laporan hasil prestasi
dan berkala. belajar peserta didik.
8.2. Penilaian berdampak pada proses belajar

8.2.2. Guru menggunakan hasil penilaian untuk perbaikan pembelajaran.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

9
Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

Instrumen EDS Tahun 2011


Guru-guru kami memberikan Guru-guru kami selalu Hasil tes digunakan sebagian Hasil tes di sekolah kami tidak
kesempatan kepada semua menggunakan hasil penilaian guru-guru kami untuk selalu berpengaruh pada
peserta didik untuk memberikan peserta didik dalam mereview merencanakan perbaikan bahan perbaikan program
pendapat terhadap hasil rencana pembelajaran yang pembelajaran selanjutnya. pembelajaran yang telah
pencapaian kemajuan belajar telah disusun. disusun.
yang mereka peroleh dan
terlibat dalam penetapan target
pembelajaran.
8.3. Orangtua peserta didik terlibat dalam proses belajar anak mereka

8.3.1. Sekolah melaporkan hasil penilaian mata pelajaran untuk semua kelompok mata pelajaran pada setiap akhir semester
kepada orangtua/wali peserta didik dalam bentuk buku laporan pendidikan.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1

9
Sekolah kami menyampaikan Sekolah kami menyampaikan Sekolah kami membuat laporan Sekolah kami membuat laporan

Instrumen EDS Tahun 2011


laporan semua hasil penilaian laporan hasil penilaian mata hasil penilaian kepada orangtua kepada orangtua berupa hasil
peserta didik kepada orangtua pelajaran untuk semua secara rutin dan sistematis penilaian akhir di setiap akhir
dan mendiskusikannya secara kelompok mata pelajaran pada dalam bentuk laporan semester.
mendetail untuk masing-masing setiap akhir semester kepada pendidikan.
peserta didik secara berkala orang tua/wali peserta didik
sesuai dengan kesepakatan dalam bentuk laporan
pendidikan.
8.3. Orangtua peserta didik terlibat dalam proses belajar anak mereka

8.3.2. Sekolah melibatkan orangtua peserta didik dalam meningkatkan pencapaian hasil belajar siswa.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Sekolah kami membuat laporan Sekolah kami menjalin Sekolah kami belum memberi Sekolah kami belum melibatkan

9
berkala pada orangtua kemitraan dengan orangtua kesempatan berdiskusi untuk orangtua secara aktif dalam

Instrumen EDS Tahun 2011


mengenai pencapaian hasil dalam meningkatkan membangun kerja sama dengan membantu anak mereka belajar
belajar peserta didik dan pencapaian hasil belajar siswa. orangtua agar membantu anak di rumah.
menawarkan kesempatan untuk mereka belajar di rumah.
mendiskusikan kemajuan anak
mereka serta mengajukan
usulan-usulan peningkatan hasil
belajar peserta didik.

You might also like