You are on page 1of 2

PENYIMPANGAN SOSIAL

A. berbagai penyakit sosial sebagai akibat Penyimpangan Sosial

1. pengertian penyimpangan sosial


Terjadinya perilaku penyimpangan sosial disebabkan gagalnya
individu atau kelompok untuk mengidentifikasikan diri.
Perilaku yang menyimpang dapat berlangsung dalam lingkungan
keluarga yaitu mengonsumsi narkoba dan menegak minuman keras
dan ada yang terjadi di lingkungan masyarakat, yaitu tawuran antar
sekolah dan korpsi.
Jadi dapat disimpulkan penyimpangan sosial adalah bentuk perbuatan
yang mengabaikan nilai dan norma yang melanggar,bertentangan atau
menyimpang dari aturan-aturan hukum.

2. sifat-sifat penyimpangan sosial

a. penyimpangan positif,adalah penyimpangan yang memiliki dampak


positif terhadap kehidupan,masyarakat umum,maupun dirinya.

b. penyimpangan negativ,adalah penyimpangan yang cenderung


merugikan pelaku dan masyarakat.

3. bentuk penyimpangan sosial

a. penyimpangan primer,yaitu bentuk penyimpangan sosial yang


bersifat sementara,dan masyarakat masih menolerir pelaku
penyimpang.

b. penyimpangan sekunder,yaitu perbuatan yang dilakukan secara


khas memperlihatkan perilaku penyimpang dan tindakan tersebut
selalu meresahkan orang.

c. penyimpangan individu,yaitu penyimpangan yang di lakukan oleh


seseorang dgn melaukan tindakan2 yang menyimpang dari norma2 yg
berlaku.
d. penyimpangan kelompok,yaitu penyimpangan yg dilakukan secara
kolektif dgn cara melakukan kegiatan yang menyimpang dari norma2
yang berlaku.

4. macam-macam penyimpangan sosial dalam keluarga

Penyimpangan sosial dalam keluarga dapat terjadi sebagai akibat


proses sosialisasi yg tidak sempurna. Gaglnya proses sosialisasi
tersebut disebabkan adanya pengaruh2 buruk dari media sosialisasi yg
cukup banyak berpengaruh adalah teman bermain.

A. penyalah gunaan Narkotika & obat2 terlarang

Narkotika adalah bahan/zat aktif yg bekerja pada system syaraf yang


dapat menyebabkan hilangnya kesadaran dan rasa sakit,serta dapat
menyababkan ketergantungan.contohnya
morfin,heroin(putau),ganja,& kokain.
Psikotropika adalah bahan/zat yg bekerja pada system syaraf dapat
menyebabkan perubahan pada aktivitas mental & perilaku dan juga
dapat menyebabkan ketergantungan. Contohnya ekstasi,sabu-
sabu,magadon & pil KB.

Banyak orang yg menyalah gunakan narkoba karena hal-hal berikut :


- rasa ingin tau tentang narkoba tanpa menyadari akibatnya
- ingin mengalihkan perasaan kecewa dalam hidup
- keinginan untuk sekedar bersenang-senang
- keinginan mengikuti trend/gaya
- ingin lari dari kebosanan hidup
- keinginan untuk diterima lingkungan

penyalah gunaan narkoba dapat di sebut penyimpangan sosial karena


di anggap melanggar nilai&norma2 yg berlaku.

You might also like