You are on page 1of 16

RPP Bahasa Inggris Kelas/Semester : V/1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : V (lima) / I (satu)
Pertemuan ke : 1
Alokasi waktu : 2 x 35 menit
I. Standar kompetensi
1. Memahami instruksi sangat sederhana dengan tindakan dalam konteks sekolah.
II. Kompetensi dasar
1.1. Merespon instruksi sangat sederhana dengan tindakan secara berterima dalam konteks kelas dan
sekolah.
III. Indikator
- Melengkapi kalimat dalam bentuk Present Continuous Tense.
- Menyebutkan kalimat perintah.
- Menjawab pertanyaan memakai kalimat berbentuk Simple Present Tense.
IV. Tujuan Pembelajaran
- Siswa dapat melengkapi kalimat dalam bentuk Present Continuous Tense.
- Siswa dapat menyebutkan kalimat perintah.
- Siswa dapat menjawab pertanyaan memakai kalimat berbentuk Simple Present Tense.
V. Materi Ajar (Materi Pokok)
Mendengarkan
1 School Activities
- Kegiatan di dalam kelas,
- Kegiatan di luar ruangan
(outdoor)
VI. Metode Pembelajaran
Ceramah, tanya jawab, latihan, penugasan, demontrasi
VII. Langkah-langkah pembelajaran
A. Kegiatan awal
- Mengadakan apersepsi dengan cara mengabsen kehadiran siswa.
- Siswa menyanyikan lagu anak The More We Get Together secara bersama-sama.
B. Kegiatan inti
- Menyimak dan menirukan
- Melengkapi pertanyaan
- Bekerja secara berpasangan
- Membaca puisi
- Menyanyikan lagu.
C. Kegiatan akhir
- Siswa mengadakan refleksi mengenai hasil belajar.
- Siswa diberi tugas pekerjaan rumah yang berkaitan dengan materi yang telah disampaikan sebagai
tindak lanjut kegiatan.
VIII. Alat dan sumber belajar
- Buku Learning By Doing Jilid 5.
- Picture card Learning By Doing.
- Kaset Learning by Doing dan Tape.
- Media Video Audio Visual Laboratorium Bahasa
- Instruktur native speaker..
IX. Penilaian
Teknik :
Lisan dan
tertulis
Bentuk :
Objektif dan non objektif
Instrumen :
porto folio/daftar ceklis

Mitra Sarana Media 1


RPP Bahasa Inggris Kelas/Semester : V/1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : V (lima) / I (satu)
Pertemuan ke : 2
Alokasi waktu : 2 x 35 menit

I. Standar kompetensi
1. Memahami instruksi sangat sederhana dengan tindakan dalam konteks sekolah
II. Kompetensi dasar
1.1. Merespon instruksi sangat sederhana dengan tindakan secara berterima dalam konteks kelas dan
sekolah.
III. Indikator
- Membuat percakapan.
- Menentukan suatu pernyataan benar atau salah berdasarkan isi teks bacaan.
IV. Tujuan Pembelajaran
- Siswa dapat membuat percakapan.
- Siswa dapat menentukan suatu pernyataan benar atau salah berdasarkan isi teks bacaan.
V. Materi Ajar (Materi Pokok)
2. At The School Library
- Di perpustakaan dan
- Di kantin
VI. Metode Pembelajaran
ceramah, tanya jawab, latihan, penugasan, demontrasi
VII. Langkah-langkah pembelajaran
A. Kegiatan awal
- Mengadakan apersepsi dengan cara mengabsen kehadiran siswa.
- Siswa menyanyikan lagu anak The More We Get Together secara bersama-sama.
B. Kegiatan inti
- Menyimak dan menirukan
- Menyayikan lagu
C. Kegiatan akhir
- Siswa mengadakan refleksi mengenai hasil belajar.
- Siswa diberi tugas pekerjaan rumah yang berkaitan dengan materi yang telah disampaikan sebagai
tindak lanjut kegiatan.
VIII. Alat dan sumber belajar
- Buku Learning By Doing Jilid 5.
- Picture card Learning By Doing.
- Kaset Learning by Doing dan Tape.
- Media Video Audio Visual Laboratorium Bahasa
- Instruktur native speaker..
IX. Penilaian
Teknik :
Lisan dan
tertulis
Bentuk :
Objektif dan non objektif
Instrumen :
porto folio/daftar ceklis

Mitra Sarana Media 2


RPP Bahasa Inggris Kelas/Semester : V/1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : V (lima) / I (satu)
Pertemuan ke : 3
Alokasi waktu : 2 x 35 menit

I. Standar kompetensi
1. Memahami instruksi sangat sederhana dengan tindakan dalam konteks sekolah
II. Kompetensi dasar
1.2. Merespon intruksi sangat sederhana secara verbal
III. Indikator
- Membuat percakapan mengenaI pemesanan makanan di restaurant.
- Menentukan suatu pernyataan benar atau salah berdasarkan isi teks bacaan.
IV. Tujuan Pembelajaran
- Siswa dapat membuat percakapan mengenaI pemesanan makanan di restaurant.
- Siswa dapat menentukan suatu pernyataan benar atau salah berdasarkan isi teks bacaan.
V. Materi Ajar (Materi Pokok)
3. At The Restaurant
- Di rumah makan
VI. Metode Pembelajaran
Ceramah, tanya jawab, latihan, penugasan, demontrasi
VII. Langkah-langkah pembelajaran
A. Kegiatan awal
- Mengadakan apersepsi dengan cara mengabsen kehadiran siswa.
- Siswa menyanyikan lagu oh Susana secara bersama-sama.
B. Kegiatan inti
- Menyimak dan menirukan.
- Bermain dengan cara menirukan suara binatang.
C. Kegiatan akhir
- Siswa mengadakan refleksi mengenai hasil belajar.
- Siswa diberi tugas pekerjaan rumah yang berkaitan dengan materi yang telah disampaikan sebagai
tindak lanjut kegiatan.
VIII. Alat dan sumber belajar
- Buku Learning By Doing Jilid 5.
- Picture card Learning By Doing.
- Kaset Learning by Doing dan Tape.
- Media Video Audio Visual Laboratorium Bahasa
- Instruktur native speaker..
IX. Penilaian
Teknik :
Lisan dan
tertulis
Bentuk :
Objektif dan non objektif
Instrumen :
porto folio/daftar ceklis

Mitra Sarana Media 3


RPP Bahasa Inggris Kelas/Semester : V/1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : V (lima) / I (satu)
Pertemuan ke : 4
Alokasi waktu : 2 x 35 menit

I. Standar kompetensi
1. Memahami instruksi sangat sederhana dengan tindakan dalam konteks sekolah
II. Kompetensi dasar
1.2. Merespon intruksi sangat sederhana secara verbal
III. Indikator
- Siswa dapat mengklasifikasikan informasi yang didapat dari teks ke dalam tabel.
- Siswa dapat menjawab pertanyaan mengenai tarian dari berbagai negara.
IV. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat menjawab perintah melalui tindakan yang disampaikan.
V. Materi Ajar (Materi Pokok)
4. Music and Dance
VI. Metode Pembelajaran
Ceramah, tanya jawab, latihan, penugasan, demontrasi
VII. Langkah-langkah pembelajaran
A. Kegiatan awal
- Mengadakan apersepsi dengan cara mengabsen kehadiran siswa.
- Siswa menyanyikan lagu oh Susana secara bersama-sama.
B. Kegiatan inti
- Menyimak dan menirukan.
- Bersajak sambil bergerak.
C. Kegiatan akhir
- Siswa mengadakan refleksi mengenai hasil belajar.
- Siswa diberi tugas pekerjaan rumah yang berkaitan dengan materi yang telah disampaikan sebagai
tindak lanjut kegiatan.
VIII. Alat dan sumber belajar
- Buku Learning By Doing Jilid 5.
- Picture card Learning By Doing.
- Kaset Learning by Doing dan Tape.
- Media Video Audio Visual Laboratorium Bahasa
- Instruktur native speaker.
IX. Penilaian
Teknik :
Lisan dan
tertulis
Bentuk :
Objektif dan non objektif
Instrumen :
porto folio/daftar ceklis

Mitra Sarana Media 4


RPP Bahasa Inggris Kelas/Semester : V/1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : V (lima) / I (satu)
Pertemuan ke : 5
Alokasi waktu : 2 x 35 menit

I. Standar kompetensi
2. Mengungkapkan instruksi dan informasi sangat sederhana dalam konteks sekolah
II. Kompetensi dasar
2.1. Bercakap-cakap untuk menyertai tindakan secara berterima yang melibatkan tindak tutur: memberi contoh
melakukan sesuatu, memberi aba-aba, dan memberi petunjuk.
III. Indikator
- Membaca cerita yang memakai Simple Present Tense.
- Menjawab pertanyaan memakai kalimat Simple Present Tense.
IV. Tujuan Pembelajaran
- Siswa dapat menjawab perintah melalui tindakan yang disampaikan.
- Siswa dapat melengkapi kalimat dengan kata-kata
V. Materi Ajar (Materi Pokok)
Berbicara:
1. School Activities
VI. Metode Pembelajaran
Ceramah, tanya jawab, latihan, penugasan, demontrasi
VII. Langkah-langkah pembelajaran
A. Kegiatan awal
- Mengabsen kehadiran siswa.
- Mengingatkan kembali pelajaran sebelumnya
B. Kegiatan inti
- Memberi intruksi secara lisan.
- Membaca nyaring dalam hati..
C. Kegiatan akhir
- Siswa mengadakan refleksi mengenai hasil belajar.
- Siswa diberi tugas pekerjaan rumah yang berkaitan dengan materi yang telah disampaikan sebagai
tindak lanjut kegiatan.
VIII. Alat dan sumber belajar
- Buku Learning By Doing Jilid 5.
- Picture card Learning By Doing.
- Kaset Learning by Doing dan Tape.
- Media Video Audio Visual Laboratorium Bahasa.
IX. Penilaian
Teknik :
Lisan dan
tertulis
Bentuk :
Objektif dan non objektif
Instrumen :
porto folio/daftar ceklis

Mitra Sarana Media 5


RPP Bahasa Inggris Kelas/Semester : V/1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : V (lima) / I (satu)
Pertemuan ke : 6
Alokasi waktu : 2 x 35 menit

I. Standar kompetensi
2. Mengungkapkan instruksi dan informasi sangat sederhana dalam konteks sekolah
II. Kompetensi dasar
2.2. Bercakap-cakap untuk meminta atau memberi jasa atau barang secara berterima yang melibatkan tindak
tutur: meminta bantuan, memberi bantuan, meminta barang, dan memberi barang..
III. Indikator
- Melafalkan kata can dengan benar dalam kalimat sederhana.
- Menyebutkan nama-nama benda yang ada dalam kotak P3K.
- Mengidentifikasi gambar yang dihubungkan dengan kalimat tertentu.
- Membedakan pemakaian How many dan How much.
IV. Tujuan Pembelajaran
- Siswa dapat melafalkan kata can dengan benar dalam kalimat sederhana.
- Siswa dapat menyebutkan nama-nama benda yang ada dalam kotak P3K.
- Siswa dapat mengidentifikasi gambar yang dihubungkan dengan kalimat tertentu.
- Siswa dapat membedakan pemakaian How many dan How much
V. Materi Ajar (Materi Pokok)
Berbicara:
2. At The School Library
VI. Metode Pembelajaran
Ceramah, tanya jawab, latihan, penugasan, demontrasi
VII. Langkah-langkah pembelajaran
A. Kegiatan awal
- Mengabsen kehadiran siswa.
- Mengingatkan kembali pelajaran sebelumnya
B. Kegiatan inti
- Melakukan dialog
- Menjawab pertanyaan berdasasrkan teks.
C. Kegiatan akhir
- Siswa mengadakan refleksi mengenai hasil belajar.
- Siswa diberi tugas pekerjaan rumah yang berkaitan dengan materi yang telah disampaikan sebagai
tindak lanjut kegiatan.
VIII. Alat dan sumber belajar
- Buku Learning By Doing Jilid 5.
- Picture card Learning By Doing.
- Kaset Learning by Doing dan Tape.
- Media Video Audio Visual Laboratorium Bahasa.
IX. Penilaian
Teknik :
Lisan dan
tertulis
Bentuk :
Objektif dan non objektif
Instrumen :
porto folio/daftar ceklis

Mitra Sarana Media 6


RPP Bahasa Inggris Kelas/Semester : V/1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : V (lima) / I (satu)
Pertemuan ke : 7
Alokasi waktu : 2 x 35 menit

I. Standar kompetensi
2. Mengungkapkan intruksi dan informasi sangat sederhana dalam konteks sekolah.
II. Kompetensi dasar
2.3. Bercakap-cakap untuk meminta atau memberi informasi secara berterima yang melibatkan tindak tutur:
mengenalkan diri, mengajak, meminta izin, memberi izin, menyetujui, tidak menyetujui, dan melarang.
III. Indikator
- Menyebutkan nama-nama bentuk bangun datar.
- Membedakan kata bentuk kini dan bentuk lampau.
- Menceritakan mengenai kegiatan di waktu lampau atau yang sudah dikerjakan..
IV. Tujuan Pembelajaran
- Siswa dapat menyebutkan nama-nama bentuk bangun datar.
- Siswa dapat membedakan kata bentuk kini dan bentuk lampau.
- Siswa dapat menceritakan mengenai kegiatan di waktu lampau atau yang sudah dikerjakan.
V. Materi Ajar (Materi Pokok)
3. At The Restaurant
VI. Metode Pembelajaran
Ceramah, tanya jawab, latihan, penugasan, demontrasi
VII. Langkah-langkah pembelajaran
A. Kegiatan awal
- Mengabsen kehadiran siswa.
- Mengingatkan kembali pelajaran sebelumnya
B. Kegiatan inti
- Tanya jawab
- Mengeja secara lisan atau tertulis
- Bermain dengan cara menirukan suara binatang.
C. Kegiatan akhir
- Siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan yang ada dalam cerita.
- Pemberian tugas PR.
VIII. Alat dan sumber belajar
- Buku Learning By Doing Jilid 5.
- Picture card Learning By Doing.
- Kaset Learning by Doing dan Tape.
- Media Video Audio Visual Laboratorium Bahasa.
IX. Penilaian
Teknik :
Lisan dan
tertulis
Bentuk :
Objektif dan non objektif
Instrumen :
porto folio/daftar ceklis

Mitra Sarana Media 7


RPP Bahasa Inggris Kelas/Semester : V/1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : V (lima) / I (satu)
Pertemuan ke : 8
Alokasi waktu : 2 x 35 menit

I. Standar kompetensi
Mengungkapkan intruksi dan informasi sangat sederhana dalam konteks sekolah.
II. Kompetensi dasar
2.4. Mengungkapkan kesantunan secara berterima yang melibatkan ungkapan Do you mind… dan Shall we….
III. Indikator
- Menyebutkan nama-nama alat musik
- Mengklarifisikan informasi yang di dapat dari teks ke dalam tabel
- Menjawab pertanyaan tarian dari berbagai negara
IV. Tujuan Pembelajaran
- Siswa dapat menyebutkan nama-nama alat musik
- Siswa dapat mengklarifisikan informasi yang di dapat dari teks ke dalam tabel
- Siswa dapat menjawab pertanyaan tarian dari berbagai negara
V. Materi Ajar (Materi Pokok)
4. Music and Dance
VI. Metode Pembelajaran
Ceramah, tanya jawab, latihan, penugasan, demontrasi
VII. Langkah-langkah pembelajaran
A. Kegiatan awal
- Mengabsen kehadiran siswa.
- Mengingatkan kembali pelajaran sebelumnya
B. Kegiatan inti
- Bersajak sambil bernyanyi
- Bernyanyi
C. Kegiatan akhir
- Siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan yang ada dalam cerita.
- Pemberian tugas PR.
VIII. Alat dan sumber belajar
- Buku Learning By Doing Jilid 5.
- Picture card Learning By Doing.
- Kaset Learning by Doing dan Tape.
- Media Video Audio Visual Laboratorium Bahasa.
IX. Penilaian
Teknik :
Lisan dan
tertulis
Bentuk :
Objektif dan non objektif
Instrumen :
porto folio/daftar ceklis

Mitra Sarana Media 8


RPP Bahasa Inggris Kelas/Semester : V/1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : V (lima) / I (satu)
Pertemuan ke : 9
Alokasi waktu : 2 x 35 menit

I. Standar kompetensi
3. Memahami tulisan bahasa Inggris dan teks deskriptif bergambar sangat sederhana dalam konteks sekolah
II. Kompetensi dasar
3.1. Membaca nyaring dengan ucapan, tekanan dan intonasi secara tepat dan berterima yang melibatkan :
kata, frasa , dan kalimat sangat sederhana.
III. Indikator
- Membaca cerita yang memakai Simple present tense.
IV. Tujuan Pembelajaran
- Siswa dapat membaca cerita yang memakai Simple present tense
V. Materi Ajar (Materi Pokok)
Membaca:
1. School Activities
VI. Metode Pembelajaran
Ceramah, tanya jawab, latihan, penugasan, demontrasi
VII. Langkah-langkah pembelajaran
A. Kegiatan awal
- Mengabsen kehadiran siswa.
- Mengingatkan kembali pelajaran sebelumnya.
B. Kegiatan inti
- Membaca nyaring dalam hati.
- Membaca dan menjawab pertanyaan berdasarkan teks yang di baca
C. Kegiatan akhir
- Siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan yang ada dalam cerita.
- Pemberian tugas PR..
VIII. Alat dan sumber belajar
- Buku Learning By Doing Jilid 5.
- Picture card Learning By Doing.
- Kaset Learning by Doing dan Tape.
- Media Video Audio Visual Laboratorium Bahasa.
IX. Penilaian
Teknik :
Lisan dan
tertulis
Bentuk :
Objektif dan non objektif
Instrumen :
porto folio/daftar ceklis

Mitra Sarana Media 9


RPP Bahasa Inggris Kelas/Semester : V/1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : V (lima) / I (satu)
Pertemuan ke : 10
Alokasi waktu : 2 x 35 menit

I. Standar kompetensi
3. Memahami tulisan bahasa Inggris dan teks deskriptif bergambar sangat sederhana dalam konteks sekolah
II. Kompetensi dasar
3.1. Membaca nyaring dengan ucapan, tekanan dan intonasi secara tepat dan berterima yang melibatkan :
kata, frasa , dan kalimat sangat sederhana.
III. Indikator
- Membaca cerita yang berhubungan dengan teks
- Membaca cerita dalam bentuk Simple past tense
IV. Tujuan Pembelajaran
- Siswa dapat membaca cerita yang berhubungan dengan teks
- Siswa dapat membaca cerita dalam bentuk Simple past tense
V. Materi Ajar (Materi Pokok)
2. At The School Library
VI. Metode Pembelajaran
Ceramah, tanya jawab, latihan, penugasan, demontrasi
VII. Langkah-langkah pembelajaran
A. Kegiatan awal
- Mengabsen kehadiran siswa.
- Mengingatkan kembali pelajaran sebelumnya.
B. Kegiatan inti
- Membaca sebuah teks
- Membaca puisi
C. Kegiatan akhir
- Siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan yang ada dalam cerita.
- Pemberian tugas PR...
VIII. Alat dan sumber belajar
- Buku Learning By Doing Jilid 5.
- Picture card Learning By Doing.
- Kaset Learning by Doing dan Tape.
- Media Video Audio Visual Laboratorium Bahasa.
IX. Penilaian
Teknik :
Lisan dan
tertulis
Bentuk :
Objektif dan non objektif
Instrumen :
porto folio/daftar ceklis

Mitra Sarana Media 10


RPP Bahasa Inggris Kelas/Semester : V/1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : V (lima) / I (satu)
Pertemuan ke : 11
Alokasi waktu : 2 x 35 menit
I. Standar kompetensi
3. Memahami tulisan bahasa Inggris dan teks deskriptif bergambar sangat sederhana dalam konteks sekolah.
II. Kompetensi dasar
3.2. Memahami kalimat, pesan tertulis dan teks deskriptif berganbar sangat sederhana secara tepat dan
berteima
III. Indikator
- Dapat membaca jam
- Dapat membaca cerita berbentuk komik.
IV. Tujuan Pembelajaran
- Siswa dapat membaca jam
- Siswa dapat membaca cerita berbentuk komik.
V. Materi Ajar (Materi Pokok)
3. At The Restaurant
VI. Metode Pembelajaran
Ceramah, tanya jawab, latihan, penugasan, demontrasi
VII. Langkah-langkah pembelajaran
A. Kegiatan awal
- Mengabsen kehadiran siswa.
- Mengingatkan kembali pelajaran sebelumnya.
B. Kegiatan inti
- Membaca komik dalam hati
- Mengeja secara lisan dan tertulis
C. Kegiatan akhir
- Siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan yang ada dalam cerita.
- Pemberian tugas PR...
VIII. Alat dan sumber belajar
- Buku Learning By Doing Jilid 5.
- Picture card Learning By Doing.
- Kaset Learning by Doing dan Tape.
- Media Video Audio Visual Laboratorium Bahasa.
IX. Penilaian
Teknik :
Lisan dan
tertulis
Bentuk :
Objektif dan non objektif
Instrumen :
porto folio/daftar ceklis

Mitra Sarana Media 11


RPP Bahasa Inggris Kelas/Semester : V/1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : V (lima) / I (satu)
Pertemuan ke : 12
Alokasi waktu : 2 x 35 menit
I. Standar kompetensi
3. Memahami tulisan bahasa Inggris dan teks deskriptif bergambar sangat sederhana dalam konteks sekolah.
II. Kompetensi dasar
3.2.Memahami kalimat, pesan tertulis dan teks deskriptif berganbar sangat sederhana secara tepat dan
berteima
III. Indikator
- Dapat membaca sajak
- Dapat membaca cerita pendek.
IV. Tujuan Pembelajaran
- Siswa dapat membaca sajak
- Siswa dapat membaca cerita pendek.
V. Materi Ajar (Materi Pokok)
4. Music and Dance
VI. Metode Pembelajaran
Ceramah, tanya jawab, latihan, penugasan, demontrasi
VII. Langkah-langkah pembelajaran
A. Kegiatan awal
- Mengabsen kehadiran siswa.
- Mengingatkan kembali pelajaran sebelumnya.
B. Kegiatan inti
- Mengisi tabel berdasarkan informasi dari tabel
- Membaca dalam hati
- Bersajak sambil bergerak
C. Kegiatan akhir
- Siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan yang ada dalam cerita.
- Pemberian tugas PR.
VIII. Alat dan sumber belajar
- Buku Learning By Doing Jilid 5.
- Picture card Learning By Doing.
- Kaset Learning by Doing dan Tape.
- Media Video Audio Visual Laboratorium Bahasa.
IX. Penilaian
Teknik :
Lisan dan
tertulis
Bentuk :
Objektif dan non objektif
Instrumen :
porto folio/daftar ceklis

Mitra Sarana Media 12


RPP Bahasa Inggris Kelas/Semester : V/1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : V (lima) / I (satu)
Pertemuan ke : 13
Alokasi waktu : 2 x 35 menit
I. Standar kompetensi
4. Mengeja dan menyalin kalimat sangat sederhana dalam konteks sekolah
II. Kompetensi dasar
4.1. Mengeja kalimat sangat sederhana secara tepat dan berterima
III. Indikator
- Melengkapi kalimat dalam bentuk Present continuous tense
- Melengkapi kalimat dengan kata-kata dalam bentuk lampau
IV. Tujuan Pembelajaran
- Siswa dapat melengkapi kalimat dalam bentuk Present continuous tense
- Siswa dapat melengkapi kalimat dengan kata-kata dalam bentuk lampau.
V. Materi Ajar (Materi Pokok)
Menulis:
1. School Activities
VI. Metode Pembelajaran
Ceramah, tanya jawab, latihan, penugasan, demontrasi
VII. Langkah-langkah pembelajaran
A. Kegiatan awal
- Mengabsen kehadiran siswa.
- Mengingatkan kembali pelajaran sebelumnya.
B. Kegiatan inti
- Melengkapi kalimat
- Membubuhkan tanda cawang ( ) pada gambar yang tepat.
- Menjodohkan
- Mengerjakan soal secara berpasangan
C. Kegiatan akhir
- Siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan yang ada dalam cerita.
- Pemberian tugas PR.
VIII. Alat dan sumber belajar
- Buku Learning By Doing Jilid 5.
- Picture card Learning By Doing.
- Kaset Learning by Doing dan Tape.
- Media Video Audio Visual Laboratorium Bahasa.
IX. Penilaian
Teknik :
Lisan dan
tertulis
Bentuk :
Objektif dan non objektif
Instrumen :
porto folio/daftar ceklis

Mitra Sarana Media 13


RPP Bahasa Inggris Kelas/Semester : V/1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : V (lima) / I (satu)
Pertemuan ke : 14
Alokasi waktu : 2 x 35 menit
I. Standar kompetensi
4. Mengeja dan menyalin kalimat sangat sederhana dalam konteks sekolah
II. Kompetensi dasar
4.1. Mengeja kalimat sangat sederhana secara tepat dan berterima
III. Indikator
- Mengidentifikasi gambar yang dihubungkan dengan kalimat tertentu
- Menentukan suatu pernyataan benar atau salah berdasarkan isi teks bacaan
IV. Tujuan Pembelajaran
- Siswa dapat mengidentifikasi gambar yang dihubungkan dengan kalimat tertentu
- Siswa dapat menentukan suatu pernyataan benar atau salah berdasarkan isi teks bacaan
V. Materi Ajar (Materi Pokok)
2. At The School Library
VI. Metode Pembelajaran
Ceramah, tanya jawab, latihan, penugasan, demontrasi
VII. Langkah-langkah pembelajaran
A. Kegiatan awal
- Mengabsen kehadiran siswa.
- Mengingatkan kembali pelajaran sebelumnya.
B. Kegiatan inti
- Memilih jawaban benar atau salah (true or false)
- Membuat dialog
- Melengkapi pertanyaan
C. Kegiatan akhir
- Siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan yang ada dalam cerita.
- Pemberian tugas PR.
VIII. Alat dan sumber belajar
- Buku Learning By Doing Jilid 5.
- Picture card Learning By Doing.
- Kaset Learning by Doing dan Tape.
- Media Video Audio Visual Laboratorium Bahasa.
IX. Penilaian
Teknik :
Lisan dan
tertulis
Bentuk :
Objektif dan non objektif
Instrumen :
porto folio/daftar ceklis

Mitra Sarana Media 14


RPP Bahasa Inggris Kelas/Semester : V/1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : V (lima) / I (satu)
Pertemuan ke : 15
Alokasi waktu : 2 x 35 menit
I. Standar kompetensi
4. Mengeja dan menyalin kalimat sangat sederhana dalam konteks sekolah
II. Kompetensi dasar
4.2. Menyalin dan menulis kalimat sangat sederhana secara tepat dan berterima seperti : ucapan selamat,
ucapan terima kasih, dan undangan
III. Indikator
- Membuat percakapan mengenai pemesanan makanan di restoran
- Mengidentifikasi beberapa jenis makanan
IV. Tujuan Pembelajaran
- Siswa dapat membuat percakapan mengenai pemesanan makanan di restoran
- Siswa dapat mengidentifikasi beberapa jenis makanan
V. Materi Ajar (Materi Pokok)
3. At The Restaurant
VI. Metode Pembelajaran
Ceramah, tanya jawab, latihan, penugasan, demontrasi
VII. Langkah-langkah pembelajaran
A. Kegiatan awal
- Mengabsen kehadiran siswa.
- Mengingatkan kembali pelajaran sebelumnya.
B. Kegiatan inti
- Memberi label secara tertulis
- Mengisi teka-teki silang
C. Kegiatan akhir
- Siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan yang ada dalam cerita.
- Pemberian tugas PR.
VIII. Alat dan sumber belajar
- Buku Learning By Doing Jilid 5.
- Picture card Learning By Doing.
- Kaset Learning by Doing dan Tape.
- Media Video Audio Visual Laboratorium Bahasa.
IX. Penilaian
Teknik :
Lisan dan
tertulis
Bentuk :
Objektif dan non objektif
Instrumen :
porto folio/daftar ceklis

Mitra Sarana Media 15


RPP Bahasa Inggris Kelas/Semester : V/1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : V (lima) / I (satu)
Pertemuan ke : 15
Alokasi waktu : 2 x 35 menit
I. Standar kompetensi
4. Mengeja dan menyalin kalimat sangat sederhana dalam konteks sekolah
II. Kompetensi dasar
4.2. Menyalin dan menulis kalimat sangat sederhana secara tepat dan berterima seperti : ucapan selamat,
ucapan terima kasih, dan undangan
III. Indikator
- Memakai kata-kata yang termasuk adverb of manner
- Mengerjakan soal matematika.
IV. Tujuan Pembelajaran
- Siswa dapat memakai kata-kata yang termasuk adverb of manner
- Siswa dapat mengerjakan soal matematika.
V. Materi Ajar (Materi Pokok)
4. Music and Dance
VI. Metode Pembelajaran
Ceramah, tanya jawab, latihan, penugasan, demontrasi
VII. Langkah-langkah pembelajaran
A. Kegiatan awal
- Mengabsen kehadiran siswa.
- Mengingatkan kembali pelajaran sebelumnya.
B. Kegiatan inti
- Menulis kalimat sederhana berdasarkan informasi dari teks bacaan
- Melengkapi kalimat
- Menjodohkan
C. Kegiatan akhir
- Siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan yang ada dalam cerita.
- Pemberian tugas PR.
VIII. Alat dan sumber belajar
- Buku Learning By Doing Jilid 5.
- Picture card Learning By Doing.
- Kaset Learning by Doing dan Tape.
- Media Video Audio Visual Laboratorium Bahasa.
IX. Penilaian
Teknik :
Lisan dan
tertulis
Bentuk :
Objektif dan non objektif
Instrumen :
porto folio/daftar ceklis

Mitra Sarana Media 16

You might also like