You are on page 1of 28

TUGAS SEJARAH

OLEH

HASYYATI IMANINA

Xa

T.A. 2010/2011
PERADABAN DI INDIA
PERADABAN MOHENJO DAN
HARAPPA
Peradaban Mohenjo dan Harappa ditemukan
oleh Sir John Marshall,seorang arkeolog Inggris
di Lembah Sungai Indus berupa sisa-sisa
sebuah kompleks perkotaan
CIRI-CIRI BUDAYA
MONHEJO DAN HARAPPA
• Hidup sezaman dengan peradaban Mesir dan
Mesopotamia
• Rumah-rumah terbuat dari batu bata yang
bertingkat dua atau tiga dilengkapi dengan
tangga dengan lantai yang terbuat dari batu
• Tiap rumah mempunyai sumur dan kamar mandi
• Jalan teratur, lebar, dan lurus
• Kebersihan kota dijaga dengan baik.
• Terdapat selokan untuk mengalirkan limbah
• Sebuah kolam tempat pemandian umum telah
tersedia
• Penduduk telah pandai membuat patung dari
batu atau perunggu, serta barang tembikar
• Persenjataan terdiri atas kapak, tombak, pisau
belati, panah, dan busur
PERADABAN INDIA
KUNO
SEJARAH PERKEMBANGAN
• Tahun 1500 SM bangsa Arya memasuki India
bagian barat laut.
• Bangsa Arya berasal dari Lembah sungai Iran
• Bangsa Arya tiba di India melalui Lembah
Sungai Kalbar
• Terjadi asimilasi Bangsa Arya dengan Bangsa
Dravida ( bangsa asli India)
• Asimilasi itu menghasilkan budaya Hindu
PERKEMBANGAN
KEBUDAYAAN INDIA KUNO
ZAMAN WEDA
• Berkembang pada 1500-1000 SM
• Ditandai dengan munculnya karya sastra berupa
kitab-kitab weda
• Kitab Weda ditulis dalam bahasa Sanskerta
• Kitab Weda berisi tentang cerita kepahlawanan
bangsa Arya dan pujian untuk para dewa
• Dewa –dewa yang dipuja adalah Dewa Waruna
(langit),Dewa Indra (hujan), Dewa Surya
• (matahari)
• Weda tertua adalah weda Samhita
ZAMAN WIRACARITA
• Berkembang pada 1000-500 SM
• Ditandai dengan munculnya karya Mahabrata
dan Ramayana
• Mahabrata dikarang oleh Wiyasa Kresna
Dwipayana, terdiri atas 18 jilid
• Kitab ini menceritakan tentang keluarga
Pandawa dan Kurawa
• Kitab Ramayana dikarang oleh Walmiki, terdiri
atas 7 jilid
• Kitab ini menceritakan tentang kisah Rama dan
Shinta
• Kitab-kitab lainnya yaitu Brahmana dan
Upanisyad (800-600 SM)
• Kitab Brahmana berisi hal-hal sesaji dan upacara
• Kitab Upanisyad berisi ajaran ketuhanan dan
makna hidup
ZAMAN SUTRA-SUTRA
• Berkembang pada 500 SM
• Kehidupan tidak berbeda dari zaman
sebelumnya
• Ditandai dengan munculnya kitab-kitab Sutra
• Kitab Sutra berisi petunjuk praktis dan ringkas
untuk menafsirkan kitab-kitab keagamaan
• Muncul berbagai dalam agama Hindu akibat
penafsiran dan nalar yang berbeda terhadap isi
kitab
DINASTI ZAMAN INDIA
KUNO
DINASTI MAURYA
• Didirikan oleh Candragupta Maurya
(332-298 SM) setelah menumbangkan
kekuasaan Yunani di India
• Chandragupta menaklukkan Kerajaan Magadha
• Sistem pemerintahan teratur
• Pasukan bersenjata kuat
• Kerajaan aman dan makmur
• Pengganti Chandragupta adalah
Bindusara (298-273 SM)
Pengembangan ilmu pengetahuan dan filsafat
Yunani sangat pesat
Beberapa filsuf didatangkan langsung dari
Yunani untuk kemajuan masyarakat
• Pengganti Bindusara adalah
Asyoka Vardhana (273-232 SM)
• Merupakan raja yang kejam dan bengis
• Ia tega membunuh kakak dan 90 saudaranya untuk
mendapatkan kekuasaan
• Kesadarannya untuk kembali ke jalan yang benar
muncul saat menyaksikan perang Kerajaan Kalingga
• Raja Asyoka pun memilih menjadi seorang Budha
• Agama negara berubah dari agama Hindu menjadi
agama Budha
DINASTI GUPTA
• Didirikan oleh Candragupta I (320-330 SM)
• Pusat pemerintahan di Lembah Sungai Gangga
• Merupakan zaman keemasan agama Hindu
• Puncak kebesaran Dinasti Gupta adalah pada
masa Samuderagupta (330-375)
• Samuderagupta adalah raja yang kejam, namun
murah hati dan adil
• Kekuasaan Dinasti Gupta pada masa itu
meliputi seluruh Lembah Sungai Gangga,
Indus,dan India
• SISTEM KEPERCAYAAN DI
INDIA
AGAMA HINDU

• Memiliki sistem kepercayaan polytheisme


(memuja banyak dewa)
• Tiga dewa tertinggi adalah
• Brahma (pencipta alam)
• Wisnu ( pemelihara alam)
• Syiwa ( perusak alam )
KITAB AGAMA HINDU

• Kitab agama Hindu adalah Weda yang artinya


pengetahuan.
• Terdiri atas :
• Rigweda (syair pujian untuk dewa)
• Samadewa (syair nyanyian untuk para dewa)
• Yajurweda (do’a pengantar sesaji untuk dewa)
• Atharwaweda ( mantra dan jampi )
DASAR KEPERCAYAAN
• Moksa
• Tingkatan hidup tertinggi yang terlepas dari ikatan
keduniawian atau bebas dari penjelmaan kembali
• Karma
• Perbuatan-perbuatan manusia semasa hidup
menentukan kehidupan berikutnya
• Samsara
• Lingkaran yang merangkaikan kehidupan manusia
yaitu hidup, mati, hidup lagi, mati lagi, dst
SISTEM KASTA
• Memiliki strata (pembagian kelompok sosial) :
• Disebut juga Caturwarna
• Brahmana (kasta pendeta)
• Ksatria (kasta raja, bangsawan,dan prajurit )
• Waisya ( kasta petani, pedagang, pengusaha)
• Sudra ( kasta pekerja kasar dan buruh )

• Selain keempat kasta di atas dikenal pula


Paria atau Candala
• ( orang-orang yang dikeluarkan dari kasta karena
melakukan pelanggaran di masyarakat )
AGAMA BUDHA
• Dibawa oleh Sidharta Gautama
• tidak mengenal sistem kasta
• Bertujuan membebaskan manusia dari lingkaran
samsarara untuk mencapai nirwana
KITAB AGAMA BUDHA
• Kitab Agama Budha adalah Tripitaka
• ( 3 keranjang ) yang terdiri atas
• Wiyanapittaka ( peraturan dan hukum yang
menentukan cara hidup pemeluknya
• Sutrantapittaka (wejangan sang Budha)
• Abhidharmapittaka
• (penjelasan soal keagamaan )
AJARAN BUDHA
• 8 JALAN MENGHILANGKAN KESENGSARAAN
• Berpikir baik
• Berniat baik
• Berkata baik
• Bertingkah laku baik
• Makan dan minum yang baik
• Berusaha yang baik
• Perhatian yang baik
• Bersemedi yang baik
THANK’S FOR YOUR
ATTENTION

You might also like