You are on page 1of 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas / Program : XI / Ilmu Pengetahuan Sosial
Semester : Ganjil
Standar Kompetensi : 1. Menggunakan aturan statistika, kaidah pencacahan,
dan sifat-sifat peluang dalam pemecahan masalah
Kompetensi Dasar : 1.4 Menggunakan aturan perkalian, permutasi, dan
kombinasi dalam pemecahan masalah
Metode / Pendekatan : Diskusi Informasi, Latihan
Sumber / Bahan / Alat : Buku Paket Matematika Kelas XI Program Ilmu
Pengetahuan Sosial, terbitan Yudistira tahun 2006
Alokasi Waktu : 10 x 40 Menit
Indikator : 1. Menyusun aturan perkalian (Pencacahan)
2. Menentukan faktorial suatu bilangan
3. Menentukan nilai dari suatu permutasi dan kombinasi
4. Menentukan banyak kemungkinan dari berbagai
situasi
Materi Pokok : Aturan pencacahan, permutasi dan kombinasi

Skenario Pembelajaran
 Pertemuan Pertama ( 2 x 40 Menit)
Kegiatan Awal
• Salam pembuka, mengecek kehadiran siswa
• Memberikan gambaran tentang materi yang akan dipelajari dan dan standar
ketuntasan minimal yang harus dicapai siswa.
Kegiatan Inti
• Guru menjelaskan tentang pengertian aturan perkalian (kaidah pencacahan)
• Guru memberikan beberapa contoh soal dan membahasnya bersama siswa.
• Guru memberikan latihan soal yang diambil dari buku atau dibuat oleh guru
Kegiatan Akhir
• Siswa berlatih mengerjakan soal tersebut dan guru berkeliling untuk melihat
sejauh mana penyerapan materi tersebut
• Apabila waktu tidak mencukup, maka tugas tersebut dikerjakan sebagai
pekerjaan rumah
• Salam penutup

 Pertemuan Ketiga ( 2 x 40 Menit)


Kegiatan Awal
RPP : Peluang – KD 1.4 Program Ilmu Sosial Halaman : 1
• Salam pembuka, mengecek kehadiran siswa.
• Memeriksa pekerjaan rumah yang sudah diberikan pada pertemuan
sebelumnya.
Kegiatan Inti
• Memberikan kesempatan kepada siswa untuk menampilkan hasil pekerjaan
rumah
• Memberikan penjelasan kembali apabila masih terdapat siswa yang belum
memahami penyelesaian soal tersebut.
• Guru menjelaskan pengertian dan definisi dari permutasi
• Guru memberikan contoh soal dan penyelesaiannya
• Siswa diberikan latihan soal yang diambil dari buku paket atau soal buatan
guru.
Kegiatan Akhir
• Guru berkeliling sambil mengawasi siswa yang sedang mengerjakan soal
latihan.
• Membantu siswa yang masih mengalami kesulitan dalam mengerjakan soal
latihan tersebut.
• Guru memberikan soal-soal untuk dikerjakan siswa sebagai pekerjaan rumah
• Salam penutup
 Pertemuan Keempat ( 2 x 40 Menit)
Kegiatan Awal
• Salam pembuka, mengecek kehadiran siswa.
• Memeriksa pekerjaan rumah yang sudah diberikan pada pertemuan
sebelumnya.
Kegiatan Inti
• Memberikan kesempatan kepada siswa untuk menampilkan hasil pekerjaan
rumah
• Memberikan penjelasan kembali apabila masih terdapat siswa yang belum
memahami penyelesaian soal tersebut.
• Guru menjelaskan pengertian dan definisi dari kombinasi
• Guru memberikan contoh soal dan penyelesaiannya
• Siswa diberikan latihan soal yang diambil dari buku paket atau soal buatan
guru.
Kegiatan Akhir
• Guru berkeliling sambil mengawasi siswa yang sedang mengerjakan soal
latihan.
• Membantu siswa yang masih mengalami kesulitan dalam mengerjakan soal
latihan tersebut.
RPP : Peluang – KD 1.4 Program Ilmu Sosial Halaman : 2
• Guru memberikan soal-soal untuk dikerjakan siswa sebagai pekerjaan rumah
• Salam penutup
 Pertemuan Kelima ( 2 x 40 Menit)
Kegiatan Awal
• Salam pembuka, mengecek kehadiran siswa
• Menagih tugas pekerjaan rumah dan memberikan penilaian positif bagi yang
mengerjakan dan memberikan motivasi dan sangsi bagi yang belum atau tidak
mengejakan tugas PR tersebut.
Kegiatan Inti
• Siswa diberikan kesempatan untuk menunjukkan hasil pekerjaan rumah yang
telah diberikan sebelumnya
• Guru memberikan tanggapan terhadap apa yang telah dikerjakan siswa dan
memberikan penjelasan apabila masih ada siswa yang belum memahami
penyelesaian soal tersebut.
• Guru memberikan soal latihan untuk persiapan ulangan harian, yang dibuat
mulai dari ukuran pemusatan, letak dan penyebaran data
Kegiatan Akhir
• Siswa dipilih secara acak untuk mengerjakan soal-soal latihan tersebut
• Guru memberikan tanggapan tentang penyelesaian yang dikerjakan siswa
tersebut
• Apabila waktunya tidak mencukupi, maka soal tersebut dikerjakan sebagai
latihan siswa di rumah
• Salam penutup

RPP : Peluang – KD 1.4 Program Ilmu Sosial Halaman : 3

You might also like