You are on page 1of 23

PENILAIAN SIKAP DAN PENILAIAN DIRI

DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA


DI SMA/SMK

1
Penilaian Sikap
sikap adalah suatu predisposisi yang dipelajari untuk
merespon secara positif atau negatif terhadap suatu objek,
situasi, konsep, atau orang. Sikap peserta didik terhadap objek
misalnya sikap terhadap sekolah atau terhadap mata pelajaran.
Fishbein dan Ajzen (1975)

sikap merupakan suatu kencendrungan untuk bertindak


secara suka atau tidak suka terhadap suatu objek
Anastasi (1982 )

2
Sikap dan Objek sikap yang perlu dinilai

1. Sikap terhadap materi pelajaran.


2. Sikap terhadap guru/pengajar
3. Sikap terhadap proses pembelajaran
4. Sikap terhadap nilai-nilai atau norma-
norma tertentu tentang materi pelajaran
5. Sikap terhadap kompetensi afektif lintas
kurikulum yang relevan dengan mata
pelajaran.
3
Teknik Penilaian sikap

1. observasi perilaku.
2. pertanyaan langsung
3. laporan pribadi.

4
1. Observasi perilaku
Dapat dilakukan melalui :
a. buku catatan harian
b. daftar cek (Checklist) Penilaian Sikap
untuk mata diklat adaftif
c. daftar cek (Checklist) Penilaian Sikap
kemampuan berinteraksi dalam
kegiatan diskusi kelompok
d. daftar cek (Checklist) penilaian antar
teman ( peer assessment ) terhadap
kemampuan berinteraksi dalam
kegiatan diskusi kelompok
5
BUKU CATATAN HARIAN PESERTA DIDIK
(nama sekolah)
Mata Pelajaran : ___________________
Kelas :___________________
Program :IPA/IPS/BHS
Tahun Pelajaran :___________________
Nama Guru : ___________________

Magelang, 2011
Contoh isi Buku Catatan Harian :

No. Hari/Tgl Nama Siswa Kejadian Solusi

6
Berikut contoh format Penilaian Sikap.
Mata Pelajaran : Matematika Semester : 1
Kelompok : __________________ Kelas : X
PENILAIAN SIKAP

ASPEK PENILAIAN SIKAP


Komitmen
No Nama Skor
Tugas (hasil Kerjasama Ketelitian Minat
tugas)
1 Ahmad
2 Budi P
3 Bondan
4 Dani A
5 Hidayat
... ......
... ......

7
Lembar observasi bentuk skala penilaian (rating scale)
kemampuan berinteraksi dalam kegiatan diskusi
kelompok

Skala
1 2 3 4
1 Sikap siswa dalam menerima pendapat.
2 Sikap siswa dalam menerima kritikan.
3 Kesopanan dalam memberikan kritikan
kepada siswa lain.
4 Kemauan untuk membantu teman yang lain
yang mengalami kesulitan dalam
mengemukakan pendapat.
5 Kesabaran untuk mendengarkan usul teman.

8
Lembar penilaian antar teman ( peer assessment )
terhadap kemampuan berinteraksi dalam kegiatan
diskusi kelompok

Hal yang dinilai


1 2 3 4 5
1 (Nama siswa yang
bersangkutan)
2 (Nama siswa yang lain)
3 (Nama siswa yang lain)
4 (Nama siswa yang lain)
dst (Nama siswa yang lain)

9
2. Pertanyaan langsung
wawancara tentang sikap seseorang
berkaitan dengan sesuatu hal
Misalnya, bagaimana tanggapan peserta
didik tentang kebijakan yang baru
diberlakukan di sekolah mengenai
"Peningkatan Ketertiban". Berdasarkan
jawaban dan reaksi lain yang tampil dalam
memberi jawaban dapat dipa-hami sikap
peserta didik itu terhadap objek sikap. Dalam
penilaian sikap peserta didik di sekolah, guru
juga dapat menggunakan tek-nik ini dalam
menilai sikap dan membina peserta didik. 10
3. Laporan pribadi
Melalui penggunaan teknik ini di sekolah, peserta
didik diminta membuat ulasan yang berisi
pandangan atau tanggapannya tentang suatu
masalah, keadaan, atau hal yang menjadi objek
sikap. Dari ulasan yang dibuat oleh peserta didik
tersebut dapat dibaca dan dipahami kecenderungan
sikap yang dimilikinya.
Untuk menilai perubahan perilaku atau sikap peser-
ta didik secara keseluruhan, termasuk kelompok
mata pelajaran agama dan akhlak mulia, kewarga-
negaraan dan kepribadian, estetika, dan jasmani,
semua catatan dapat dirangkum dengan mengguna-
kan Lembar Pengamatan berikut.
11
Contoh Lembar Pengamatan

Perilaku/sikap yang diamati : ........................................


Nama Siswa : ...
Kelas : ...
Semester : ...

Deskripsi perubahan Capaian


Deskripsi
No Pertemuan ( hr/tgl) ST T R RR
perilaku awal

12
Contoh Alat dan Skor dalam penilaian sikap
Nama siswa : Anita
NIS : 2195
Tanggal: 14 April 2011
Skor Perolehan
Believe (B) Evaluation (E)
No Aspek Sikap (Attitude) (Penilaian Diri) (Penilaian Guru)
1 2 3 4 5 1 2 3 4 5
1 Kerja sama V V
2 Kedisiplinan V V
3 Kejujuran V V
4 Mengakses&mengorganisasi V V
informasi
5 Tanggung Jawab V V
6 Memecahkan masalah V V
7 Kemandirian V V
8 Ketekunan V V
Jumlah Skor 40 32
Skor Maksimal 40 40
13
Catatan:
Beri tanda cek ( V ) pada kolom skor perolehan sesuai dengan
ketengan penilaian berikut.
1= kurang sekali, 2 = kurang, 3 = cukup, 4 = baik, 5 = baik sekali.

Jika nilai tertinggi disepakati =10,

Skor Perolehan
 10
maka konversi nilai = SkorMaksimal
Sikap siswa dinyatakan baik dan positif
apabila memperoleh nilai  8

Nilai sikap Anita = = 9

Jadi nilai sikap Anita baik dan positif


14
Penilaian Diri

Penilaian diri (self assessment) adalah suatu


teknik penilaian, di mana subjek yang ingin
dinilai diminta untuk menilai dirinya sendiri
berkaitan dengan, status, proses dan tingkat
pencapaian kompetensi yang dipelajarinya
dalam mata pelajaran tertentu dengan dida-
sarkan atas kriteria atau acuan yang telah
disiapkan

15
Keuntungan penggunaan teknik penilaian diri

1. Dapat menumbuhkan rasa percaya diri siswa

2. Siswa menyadari kekuatan dan kelemahan


dirinya

3. Dapat mendorong, membiasakan, dan melatih


siswa untuk berbuat jujur

16
Contoh Penilaian Diri
Mata Pelajaran : Matematika
Aspek : Kognitif
Alokasi Waktu : 1 Semester
Nama Siswa : .......................... Kelas / Semester : X/1

Tanggapan
No Standart Kompetensi / Kompetensi dasar Ket
1 0
1 1. Memecahkan masalah berkaitan dengan
konsep bilangan riil.
1.1. Menerapkan operasi pada bilangan riil
1.2. Menerapkan operasi pada bilangan
berpangkat
1.3. Menerapkan operasi pada bilangan
berbentuk akar
1.2. Menerapkan operasi pada bilangan
irrasional

2 dst
17
INSTRUMEN PENILAIAN DIRI SISWA
PENILAIAN DIRI SISWA
MATA PELAJARAN : MATEMATIKA
MATERI : BENTUK PANGKAT, AKAR DAN LOGARITMA
NAMA : …………………………………………………….
NO/KLS : ………………………………………………………

18
NO URAIAN PERTANYAAN JAWABAN
1. Apa yang saya pelajari hari ini?
2. Apa yang saya lakukan dengan pelajaran hari ini?
3. Apakah ada sesuatu kesulitan yang saya hadapi pada
saat belajar materi pelajaran hari ini?
4. Apakah saya memerlukan bantuan pada guru saat
saya menyelesaikan latihan soal yang diberikan oleh
guru?
5. Apakah saya bekerja sama dengan teman-teman
dalam satu kelompok saat menyelesaikan latihan soal
yang diberikan guru?
6. Apakah saya puas dengan hasil kelompok yang kami
dapatkan dari kerja kelompok kami? (Jelaskan!)
7. Adakah sesuatu yang menarik yang saya dapatkan
dari materi yang telah saya terima? (Jelaskan!)
8. Adakah manfaat yang saya dapatkan dari materi yang
telah saya pelajari?(Jelaskan!)

19
Penilaian Diri terhadap Guru :
INSTRUMEN PENILAIAN DIRI GURU

PENILAIAN DIRI GURU


MATA PELAJARAN : MATEMATIKA
MATERI : BENTUK PANGKAT, AKAR DAN
LOGARITMA
NAMA : …………………………………….
NIP : ……………………………………

20
NO URAIAN PERTANYAAN JAWABAN
1. Apakah saya telah mempersiapkan dan membuat rencana
pembelajaran pada materi pelajaran yang hendak saya ajarkan?
2. Apakah metode dan strategi pembelajaran yang saya
persiapkan telah sesuai dengan SK dan KD yang ada?
3. Apakah saya telah mengembangkan SK dan KD yang ada pada
RPP saya?
4. Apakah metode dan strategi pembelajaran saya yang saya
terapkan dalam PBM efektif?
5. Apakah saya telah memberi motivasi pada siswa?
6. Apakah ada kendala/hambatan dalam pelaksanaan PBM ?
7. Apakah saya telah menjadi vasilitator pada proses PBM ?
8. Apakah saya memberikan refleksi di akhir PBM?
9. Apakah evaluasi yang telah saya buat sesuai dengan SK dan
KD yang ada?
10. Apakah evaluasi yang telah saya rancang dapat mengukur
pencapaian belajar siswa?
21
Penilaian Diri Dalam Kelompok

PARTISIPASI DALAM DISKUSI KELOMPOK


Nama :
------------------------------------------------
Nama-nama anggota kelompok :
------------------------------------------------
Kegiatan kelompok :
------------------------------------------------

Isilah pernyataan berikut dengan jujur. Untuk No. 1 s.d. 5, tulislah huruf
A,B,C atau D di depan tiap pernyataan:
A : selalu C : kadang-kadang
B : sering D : tidak pernah

22
DAFTAR PERTANYAAN
1. -------- Selama diskusi saya mengusulkan ide kpd klp utk
didiskusikan
2. -------- Ketika kami berdiskusi, tiap org diberi kesempatan
mengusulkan sesuatu
3. -------- Semua anggota kelompok kami melakukan sesuatu
selama kegiatan
4. -------- Tiap orang sibuk dengan yang dilakukannya dalam
kelompok saya
5. --------- Selama kerja kelompok, saya….
--------- mendengarkan orang lain
--------- mengajukan pertanyaan
--------- mengorganisasi ide-ide saya
-------- mengorganisasi kelompok
-------- mengacaukan kegiatan
-------- melamun
6. Apa yang kamu lakukan selama kegiatan berlangsung?
----------------------------------------------------------------- 23

You might also like