You are on page 1of 3

SILABUS

Sekolah : SD Islam Al-Fauzien


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas/Semester :I/2
Tema : Energy and Movement
Standar Kompetensi :
Mendengarkan
5. Memahami wacana lisan tentang deskripsi benda-benda di sekitar dan dongeng

Berbicara
6. Mengungkapkan pikiran, perasaan dan informasi secara lisan dengan gambar, percakapan sederhana dan dongeng

Membaca
7. Memahami teks pendek dengan membaca lancar dan membaca puisi anak

Menulis
8. menulis permulaan dengan huruf tegak bersambung melalui kegiatan dikte dan menyalin
Kompetensi Dasar :
Mendengarkan
5.1 mengulang deskripsi tentang bendabenda di sekitar

Berbicara
6.1 Menjelaskan isi gambar tunggal atau gambar seri sederhana dengan bahasa yang mudah dimengerti
6.3 Menyampaikan rasa suka atau tidak suka tentang suatu hal atau kegiatan dengan alasan sederhana

Membaca
7. 1 Membaca lancar beberapa kalimat sederhana yang terdiri atas 3-5 kata dengan intonasi yang tepat

Menulis
8.1 Menulis kalimat sederhana yang didiktekan guru dengan huruf tegak bersambung
Alokasi Waktu : 12 x 2 x 30
Penilaian
Alokasi Sumber
Materi Pokok/Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Indikator Bentuk Contoh
Teknik Waktu Belajar
Instrumen Instrumen
1. Mendengarkan : deskripsi 1. Membuat graphic design Mendengarkan: Tes dan non Tertulis: 2 X 30 Sumber :
benda dan dongeng 2. Mendeskripsikan benda yang  Mendeskripsikan tes - Tertulis Tuliskan kata ini menit • Buku paket
diambil dari mystery box benda-benda yang ada - Lisan dengan bahasa
3. Menceritakan isi gambar tunggal - Tindakan menggunakan Indonesia
2. Berbicara : ungkapan pikiran di sekitar dengan tepat
- Observasi huruf tegak
yang disediakan bersambung
dan perasaan
4. Menulis dengan huruf tegak Berbicara : • Buku
pada kertas
3. Membaca : teks pendek
bersambung  Menceritakan isi tahap 2 Elektronik
5. Menceritakan gambar seri secara gambar tunggal
lisan dengan menggunakan Lisan: • Internet
4. Menulis : Prosedur menulis
6. Menulis dengan huruf tegak Ceritan kembali
3 kalimat sederhana
huruf dengan huruf tegak bersambung cerita tadi • Lingkungan
 Menceritakan isi
bersambung 7. Membuat komik mini dari guntingn dengan
gambar seri yang terdiri menggunakan
majalah yang kemudian anak Media :
dari 4-6 gambar bahasamu
menceritakan tiap potongan • Kartu
dengan runut sendiri
gambar yang dibuatnya gambar
 Menyampaikan rasa
8. Menulis kata dengn huruf tegak suka atau tidak suka Tindakan:
bersambung di kertas tahap 2 Bacalah cerita • Teks cerita/
dengan alasan
9. Mengemukakan alasan suka atau berikut dongeng
sederhana
tidak suka tentang suatu hal
dengan alasan sederhana Obervasi: • Alat tulis
Membaca : Ekspresi saat
10. Membuat diagram suka dan tidak  Membaca lancar
suka tentang mainan bercerita • Worksheet
beberapa kalimat
11. Mewawancarai alasan teman sederhana yang
tentang mengandung tanda
kesukaan/ketidaksukaannya akan baca titik dan koma
suatu hal
12. Membaca kalimat dengan Menulis :
memperhatikan tanda (.) (,)
 Menulis huruf kecil
13. Membaca cerita sederhana
tegak bersambung
dengan memperhatikan tanda
pada kertas tahap 2
baca (.)(,)
sesuai prosedur yang
14. Menuliskan kata yang didiktekan
benar
dengan huruf tegak bersambung
 menulis kata dengan
15. Game ABC namun penulisannya
huruf tegak
menggunakan huruf tegak
bersambung pada
bersambung
kertas tahap 2 sesuai
16. Mengerjakan Latihan soal
prosedur yang benar
 Menulis kata yang
didiktekan guru dengan
huruf tegak
bersambung pada
kertas tahap 2 sesuai
prosedur yang benar

Mengetahui, Depok, 5 Januari 2011


Kepala Sekolah Guru Kelas 1M Guru Kelas 1R

Wiwik Suprianingsih, S.Pd Noormala Ria Fitriani, S.Pd

You might also like