You are on page 1of 3

www.freenet-bky.blogspot.

com

Cara Download Buku di Google-Books


Bagi anda yang senang cari artikel atau buku di internet mungkin ada yang masih bingung bagaimana cara mengunduh file yang ada pada google books? Karena pada fasilitas google books file tidak dapat di block dengan cursor atau di save as dengan klik kanan, hmmm. Gimana ya cara nya? Ada satu solusi yang bisa anda coba, pengen tau caranya ??? ayo ke TKP Cara Installasi : 1. Cara ini hanya akan berfungsi pada browser Mozilla Firefox, ingat ya janga lupa Kenapa begitu? Karena kita akan menggunakan fasilitas add-ons pada Mozilla jadi harus n wajib pake Mozilla, OK. 2. Buka browser Mozilla Firefox anda, dan ketik link berikut pada kolom search :
https://addons.mozilla.org/addon/748 3. Setelah muncul halaman Install add-ons GreaseMonkey, klik ADD TO FIREFOX untuk menginstallnya, tunggu prosesnya hingga selesai. 4. Restart browser browser Mozilla Firefox Anda.

5. Selanjutnya ketik link berikut pada kolom search :


http://userscripts.org/scripts/show/37933 6. Klik Install, untuk menginstal google books downloader. 7. Setelah proses instalasi selesai. Anda sudah bisa mulai mendownload buku di Google Books.

Cara Download buku : 1. Buka www.google.co.id kemudian klik buku. 2. Pada colom pencarian silahkan ketikan kata kunci buku yang akan anda cari. 3. Setelah ketemu klik Download this book untuk mengunduhnya.
Berikut screen shootnya :

Perhatikan yang di tandai dengan lingkaran merah

Cara Download Buku di Google-Books

www.freenet-bky.blogspot.com

Klik seperti yang ditandai tersebut untuk tahapan proses mengunduhnya.

Selanjutnya klik Get Download Links

Tunggu beberapa saat hingga muncul kotak dialog seperti diatas. Klik OK.

Cara Download Buku di Google-Books

www.freenet-bky.blogspot.com

Tahap selanjutnya silahkan anda klik file yang dilingkari merah tersebut satu persatu untuk menyimpannya.

Setelah gambar muncul klik kanan n klik save image as dan tentukan lokasi penyimpanan. OK.

Demikian cara mengunduh file pada google books semoga bermanfaat.

Catatan : 1. File yang di unduh tersebut berbentuk gambar. 2. Postingan ini boleh anda Copas dan sebarkan untuk berbagi pengetahuan dengan syarat tetap mencantumkan www.freenet-bky.blogspot.com sebagai sumbernya, oke. 3. Jangan lupa comment nya,

>>> by : www.freenet-bky.blogspot.com <<< >>> enjoy <<<

Cara Download Buku di Google-Books

You might also like