You are on page 1of 6

SATUAN KEGIATAN HARIAN TK PERMATA AL-MAIDAH TAHUN AJARAN 2009 2010

Kelompok Semester/Minggu Tema/Sub Tema HARI TANGGAL


Senin, 09 November 2009

:A : 1/1 : Binatang/Binatang Peliharaan INDIKATOR KEGIATAN PEMBELAJARAN ALAT/SUMBER MEDIA PENILAIAN KBM P. ANAK

Mentaati peraturan yang ada I.

Mengucapkan

salam dan berdoa sebelum belajar Menyebutkan berbagai macam binatang peliharaan, seperti: ikan, kelinci, burung, kucing, kura-kura, dll.

Berbaris dan mengucapkan ikrar KEGIATAN AWAL + 30 M Salam dan berdoa

Tanya
peliharaan

jawab

tentang

binatang

Gambargambar binatang peliharaan yang tersedia di komputer Lembar kerja anak yang tersedia di dalam komputer Lembar kerja anak yang tersedia di dalam komputer Makanan, air, serbet

Memasangkan benda sesuai dengan pasangannya, jenisnya, persamaannya, dll. Seperti: kucing-ikan.

II. KEGIATAN INTI + 60 M Area Matematika Menghubungkan atau memasangkan binatang peliharaan dengan makanannya Area Seni, Motorik Mencipta bentuk ikan dari kepingan geometri (segitiga dan lingkaran), membuat bentuk Ikan. III. ISTIRAHAT / MAKAN + 30 M

Menciptakan 2 bentuk dari kepingan


geometri.

Mencuci tangan sebelum dan sesudah makan Bermain Menyanyikan 15 lagu anak-anak IV. KEGIATAN AKHIR + 30 M Menyakikan lagu kura-kura

Alat bermain di dalam dan di luar kelas syair lagu yang di lengkapi dengan gambar kura-kura. (tersedia di komputer)

Membaca doa mengucapkan salam

mau

pulang

dan

Diskusi kegiatan hari ini dan kegiatan


hari esok Doa pulang dan salam

Mengetahui kepala TK Permata Al-Maidah

Jakarta, 09 November 2009 Guru kelas

(Dra. Hj. Murtiah Ms)

(Cucu Masruroh)

SATUAN KEGIATAN HARIAN TK PERMATA AL-MAIDAH TAHUN AJARAN 2009 2010


Kelompok Semester/Minggu Tema/Sub Tema HARI TANGGAL
Selasa, 10 November 2009

:A : 1/1 : Binatang/Binatang Peliharaan INDIKATOR KEGIATAN PEMBELAJARAN ALAT/SUMBER MEDIA PENILAIAN KBM P. ANAK

Mentaati peraturan yang ada Mengucapkan salam dan berdoa sebelum belajar Menunjuk dan memberikan keterangan yang berhubungan dengan posisi/keterangan tempat. Misal, di atas, di bawah, di luar, di dalam, dll. I.

Berbaris dan mengucapkan ikrar KEGIATAN AWAL + 30 M Salam dan berdoa Menjelaskan tentang posisi binatang
peliharaan yang ada di atas dan di bawah.

Gambargambar binatang peliharaan (sesuai posisi) yang tersedia di komputer Lembar kerja anak yang tersedia di dalam komputer Lembar kerja anak yang tersedia di dalam komputer

Membedakan

dan membuat 2 kumpulan benda yang sama jumlahnya, yang tidak sama, lebih banyak dan lebih sedikit . Mewarnai bentuk gambar sederhana dengan rapi

II. KEGIATAN INTI + 60 M Area Matematika Menghitung dan dan memberikan tanda = atau Area Seni, Motorik Mewarnai gambar binatang peliharaan yang berada di atas (orange) dan binatang peliharaan yang berada di bawah (coklat).

III. ISTIRAHAT / MAKAN + 30 M Mencuci tangan sebelum dan sesudah makan Bermain IV. KEGIATAN AKHIR + 30 M Bercakap-cakap tentang ciptaan tuhan, seperti: macam-macam binatang peliharaan Diskusi kegiatan hari ini dan kegiatan hari esok Doa pulang dan salam Membaca doa mengucapkan salam mau pulang dan

Makanan, air,
serbet Alat bermain di dalam dan di luar kelas Gambargambar binatang peliharaan yang tersedia di dalam komputer

Mengenal dan menyayangi ciptaan tuhan

Mengetahui kepala TK Permata Al-Maidah

Jakarta, 10 November 2009 Guru kelas

(Dra. Hj. Murtiah Ms)

(Cucu Masruroh)

SILABUS KELOMPOK A DIRI SENDIRI Diajukan untuk Memenuhi Salah satu Tugas Mata Kuliah Perencanaan Pembelajaran

Di susun oleh: Nama : Cucu Masruroh Nim : 2008817120

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN ANAK USIA DINI FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JAKARTA 2010

You might also like