You are on page 1of 3

g. Tes Formatif Petunjuk soal. 1. Fungsi sistem suspensi adalah ? 2.

Sebutkan termasuk tipe suspensi apa gambar dibawah ini ?

3. Sebutkan

tipe

suspensi

depan

model

wishbone

dan

kegunaannya ! 4. Sebutkan komponen utama suspensi ! 5. jelaskan pengertian dari lower arm dan upper arm ! 6. Jelaskan pengertian dari Steering knuckle dan ball joint ! 7. Apa yang dimaksud dengan suspensikaku/rigid? 8. Apa yang dimaksud dengan suspensi bebas/independent? 9. .. 10. .

h. Kunci Jawab 1. Sistem suspensi menunjang bodi kendaraan pada as berperan sebagai peredam kejut atau goncangan jalan , membuat perjalanan lebih menyenangkan .

Suspensi meredam getaran akibat jalan yang tidak rata dan menjamin roda menapak dengan jalan. Untuk menjamin adanya kontrol arah kendaraan, untuk memungkinkan dilakukannya pengereman. 2.Tipe macpherson 4 link dan supensi model wishbone 3. Sistem Suspensi depan tipe Wishbone a. b. Tipe double wishbone dengan pegas koil. Tipe double wishbone dengan batang torsi. Digunakan pada mobil penumpang dan truk ukuran kecil. Digunakan pada truk kecil yang mengguanakan suspensi dengan pegas koil. c. Tipe pegas daun parallel. Digunakan pada roda depan truk, bus dan lain lain. 4. Komponen Utama Suspensi 5. Upper arm Pegas/spring Shock Absorber Suspension Arm Ball joint Bushing karet Strut bar Stabilizer bar Lateral kontrol rod Control Arm Bumper : yaitu lengan bagian atas atau yang menghubungkan streering bawah yang menghubungkan streering knuckle dengan rangka. yaitu lengan bagian bawah yang menghubungkan steering knuckel dengan rangka : yaitu lengan kemudi bagian roda depan untuk pemasangan roda depan. yaitu sambungan bola memungkinkan steering knuckle belok kekanan atau kekiri.

Lower arm

6. Steering knuckle Ball joint :

7. Konstruksi suspensi digolongkan menjadi dua tipe: a. Suspensi model rigid. Pada suspensi tipe rigid, roda kiri dan roda kanan dihubungkan oleh axle tunggal. b. Suspensi model bebas/Independen Pada suspensi model bebas, masing masing pada roda kiri dan kanan bergerak bebas (independen) tanpa saling mempengaruhi.

You might also like