You are on page 1of 1

UKURAN LETAK DATA

Untuk menentukan letak data ke i dari suatu kuantil digunakan rumus:


a. Untuk data tunggal
Letak ke i = data ke
( )
N
n i 1 +
Dengan : i = letak ke i
n = banyka data
N = jenis kuantil
b. Untuk data kelompok
Letak ke i =
( )
c
f
N
n i
L
ki

,
_

+
.
Dengan : N = jenis kuantil
F = jumlah frekuensi sebelum kelas ke i
f = frekuensi kelas ke i
Contoh:
Interval Kelas Frekuensi
35 44
45 54
55 64
65 74
75 84
85 94
95 104
4
3
10
22
18
19
4
Jumlah 80
Dari data diatas tentukan:
a. Kuartil ke 3
b. Desil ke 8
Jawab:
a. Kuartil ke 3 berarti N = 4
Untuk menentukan letak K
3
memerlukan data : (3/4) X 80 = 60 data. Sehingga
terletak pada interval ke enam, berarti F = 57:f = 19 dan = 10 jadi:

'

,
_

+
19
57
4
80 3
10 5 , 84
3
X
K
= 86, 079
b. Desil ke 8 berarti N = 10
Untuk menentukan letak D
8
memerlukan data : (8/10) X 80 = 64 data. Sehingga
terletak pada interval ke enam, berarti F = 7:f = 19 dan = 10 jadi:

'

,
_

+
19
7
10
80 8
10 5 , 84
8
X
D
= 63, 5

You might also like