You are on page 1of 8

Cara Membuat Kue Mochi Bahan Kulit : * 150 g tepung ketan * 30 g tepung beras * 60 g gula pasir * 250 ml air

* 1 sdm air kapur sirih * sdt garam halus * sdt vanilla pasta/bubuk Bahan Isi : * 200 g kacang tanah, sangrai, haluskan * 100 g selai kacang/pindakas * 1 sdm susu kental manis * 3 sdm gula halus Pelengkap : * 100 g tepung maizena, sngrai 7 menit dengan api kecil Cara Membuat : 1. Kulit : Campur tepung ketan, tepung beras, gula pasir, air kapur sirih, vanili dan garam. Aduk rata. Tuang air sedikit demi sedikit sambil diuleni hingga adonan kalis. 2. Letakan adonan di dalam loyang atau pinggan tahan panas. Kukus selama 15 menit. Keluarkan, aduk-aduk selama 2 menit. Kukus kembali adonan selama 20 menit atau hingga adonan benar-benar matang. Angkat. Diamkan hingga adonan hangat (suam-suam kuku). 3. Ambil sejumput aonan, beri satu sendok teh bahan isi, bentuk bulat. Gulingkan ke atas tepung maizena yang telah disangrai. Atur di dalam pinggan saji. Hidangkan. 4. Isi : campur semua bahan isi, aduk rata.

RESEP DASAR ROTI UNYIL

BAHAN : * 500 gr tepung terigu protein tinggi * 50 gr mentega * 25gr susu bubuk * 100 gr gula pasir * 100 gr kuning telur * 3 gr bread improver * 200 ml air es * 50 ml susu cair * 1 sdt garam CARA MEMBUAT : Ayak tepung terigu tambahkan ragi instan, bread improver, susu bubuk, gula pasir, kuning telur, air es dan garam, uleni sampai kalis. Tambahkan mentega uleni hingga elastic diamkan 30 menit. Kempiskan adonan potong dan timbang adonan seberat 15 gr, bulatkan lalu diamkan selama 15 menit. Adonan siap digunakan.

roti unyil sosis

ROTI UNYIL SOSIS BAHAN : 1. 1 resep adonan dasar roti unyil 2. 2 butir kuning telur kocok dengan 50 ml susu cair 3. 50 gr mentega 4. 10 buah sosis sapi, potong 2 lalu belah masing-masing 4 bagian memanjang CARA MEMBUAT : Ambil satu adonan roti yang telah ditimbang 15 gram, giling memanjang Letakkan satu potong sosis dibagian pinggirnya, lalu gulung hingga padat dan rapi, kerat-kerat bagian tengah roti susun dalam Loyang. Diamkan selama 1 jam hingga mengembang Olesi dengan campuran kuning telur, panggang dalam oven selama 15 menit dengan suhu 180C. Angkat panas-panas olesi dengan mentega. Siap disajikan. Untuk 50 buah

roti unyil pandan

ROTI UNYIL PANDAN BAHAN :

1. 1 resep adonan dasar roti unyil siap pakai 2. 2 butir kuning telur kocok dengan 50 ml susu cair 3. 50 gr mentega ISI * 400 ml selai srikaya pandan siap pakai * 2 sdm tepung maizena larutkan dengan 50 ml air * 400 gr kelapa parut siap pakai CARA MEMBUAT : ISI : panaskan selai srikaya hingga mendidih, tuang larutan maizena masak hingga kental dan matang dengan api kecil. Angkat dan dinginkan. Campur srikaya dengan kelapa parut, aduk rata. Sisihkan Ambil satu adonan roti yang telah ditimbang 15 gr, giling adonan memanjang lalu beri 1 sendok the adonan isi bentuk lonjong dan pipihkan. Potong roti tidak putus menjadi 8 bagian lalu gulung hingga rapi. Susun dalam Loyang diamkan selama 1 jam hingga mengembang. Olesi roti dengan campuran kuning telur, panggang dalam oven dengan suhu 180C selama 15 menit. Angkat lalu panas-panasolesi dengan mentega. Untuk 50 buah. Cara Membuat Kue Gulung Kraft Isi Pisang Bahan : 10 ptg pisang raja 150 g Kraft Cheddar, parut Susu kntal manis coklat, scukupny Adonan Kulit : 50 g tepung keju 50 g tepung beras 1 butir telur

200 ml air atau susu cair 1 sdt garam 1 sdm margarin, lelehkan Cara Membuat : 1. Adonan kulit campur tpung trigu dgn tpung beras, masukkan telur, air dan garam, aduk rata hingga mnjadi adonan yg kntal, tmbahkn margarin leleh, aduk rata. Buat dadar tipis dgn wajan pipih ukurn 20 cm. 2. Pisang raja, goreng dgn sdikit margarin hingga matang kdua sisinya, angkat. 3. Ambil slmbar kulit, isi dgn pisang, Kraft Cheddar parut dan tuangkan susu kntal manis coklat secukupnya, gulung bntuk krucut.

Kue Semprit Sagu


Posted by: Marlin94Deters / Category: Resep Daerah Bahan bahan : 125 gr gula 225 gr margarin 2 kuning telur 300 gr tepung sagu 150 gr keju parut 50 gr maizena 50 gr tepung terigu

Cara membuat : 1. Kocok gula dan margarin sampai lembut. 2. Masukkan telur sambil terus di kocok sampai rata. 3. Masukkan keju, aduk rata. 4. Masukkan tepung sagu, terigu dan maizena, aduk rata. 5. Masukkan adonan dalam semprotan kue, lalu semprotkan ke dalam loyang datar. 6. Panggang selam 30 menit dengan suhu 170 derajat celcius. 7. Angkat dan dinginkan.

Stik Capucino

Posted by: Marlin94Deters / Category: Resep Daerah

Bahan bahan : 250 gr tepung terigu 100 gr gula halus 165 gr margarin 1 kuning telur 1 sachet bubuk capucino instan ( 25 gr )

Bahan untuk hiasan : 25 gr coklat blok, lelehkan 25 gr coklat blok putih, lelehkan

Cara membuat : 1. Kocok gula dan margarin selama 2 menit, masukkan capucino instan dan kocok lagi sampai rata. 2. Masukkan kuning telur, aduk rata. 3. Masukkan tepung terigu, aduk rata sampai adonan bisa di bentuk. 4. Cetak adonan bentuk stik / tongkat sebesar jari telunjuk. 5. Taruh dalam loyang yang telah diolesi mentega, oven selam kurang lebih 25 menit. 6. Angkat dan tunggu sampai hangat, celupkan ujung stik ke dalam coklat blok yang telah di lelehkan dan celupkan ujung satunya kedalam coklat putih. 7. Biarkan dingin. Bahan Membuat Kue Kering Remah Berglasur : 175 gram margarin 85 gram gula pasir halus 1 kuning telur 200 gram tepung terigu protein sedang 30 gram maizena 25 gram susu bubuk 1 sendok teh bumbu spekuk 1/2 sendok teh jahe bubuk 1/2 sendok teh baking powder Bahan Membuat Glasur : 15 gram putih telur 75 gram gula tepung

1/4 sendok teh pasta moka Cara Membuat Kue Kering Remah Berglasur :

1. Kocok margarin dan gula pasir 2 menit hingga lembut. Masukkan kuning telur. Kocok rata. 2. Tambahkan tepung terigu, maizena, susu bubuk, bumbu spekuk, jahe bubuk, dan baking powder sambil diayak dan diaduk rata. 3. Bentuk adonan bulat kecil, letakkan diloyang yang dioles tipis margarin. 4. Oven 25 menit dengan api bawah suhu 150 derajat celcius sampai matang. 5. Buat glasur, kocokn putih telursampai berbusa. Tambahkan gula tepung sedikit sedikit samil terus dikocok hingga kental. Masukkan pasta moka. Aduk rata. 6. Celup salah satu sisi kue ke dalam glasur. Oven lagi 5 menit dengan api bawah suhu 120 derajat celcius. Biarkan kering.

Fruit Pavovla
Bahan: 100 g putih telur 400 g gula halus 2 sdm tepung maizena Vla: 250 ml susu cair 25 g tepung maizena 50 g gula pasir 1 sdm rum Buah-buahan: Strowberry segar, potong-potong Raspberry segar Blackberry segar Cara membuat: 1. Siapkan loyang kue kering, lalu olesi dengan margarin tipis. Sisihkan.

2. Kocok putih telur, gula halus, dan tepung maizena hingga mengental. 3. Masukkan adonan ke dalam plastik segitiga. Semprotkan adonan melingkar [...

Kue Mangkok
Bahan-bahan : air dan vanili secukupnya 1 sdm soda kue 100 gram gula pasir 150 gram tepung terigu 200 gram tape singkong atau 1 sendok gist 200 cc air hangat 200 cc air soda (air kelapa) 300 gram gula jawa 350 gram tepung ketan yang baru ditumbuk Cara Membuat : - Tepung beras dicampur dengan air 2 gelas, uleni sampai rata - Masukkan tepung terigu, tape singkong, [...]
08.12.11 | Indonesian Original Recipes | Rossa
No Comments

You might also like