You are on page 1of 29

Panduan Materi Antropologi SMA/MA

PANDUAN MATERI
UJIAN SEKOLAH
TAHUN PELAJARAN 2004/2005

SMA/MA

BIOLOGI
Program Studi IPA

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL


BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN
PUSAT PENILAIAN PENDIDIKAN
© i
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG
©©
Hak
HakCipta
Cipta
pada
pada
Pusat
Pusat
Penilaian
Penilaian
Pendidikan
Pendidikan
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

KATA PENGANTAR

Dalam rangka sosialisasi kebijakan dan persiapan penyelenggaraan Ujian Nasional dan Ujian
Sekolah/Madrasah Tahun Pelajaran 2004/2005, Pusat Penilaian Pendidikan Balitbang Depdiknas menyiapkan
panduan materi untuk setiap mata pelajaran yang diujikan pada Ujian Nasional dan Ujian Sekolah. Panduan
tersebut mencakup:
1. Gambaran Umum Format dan Bentuk Ujian
2. Standar Kompetensi Lulusan (SKL) dan Ruang Lingkup Materi
3. Contoh Spesifikasi Soal
4. Pedoman Penskoran

Panduan ini dimaksudkan sebagai pedoman bagi sekolah/madrasah dalam mempersiapkan penyelenggaraan
Ujian Nasional dan Ujian Sekolah, serta sebagai informasi dan acuan bagi peserta didik, guru, dan pihak-pihak
terkait dalam menghadapi Ujian Nasional dan Ujian Sekolah/Madrasah.

Semoga panduan ini digunakan sebagai acuan oleh semua pihak yang terkait dalam penyelenggaraan Ujian
Nasional dan Ujian Sekolah Tahun Pelajaran 2004/2005.

Jakarta, Januari 2005

Kepala Pusat Penilaian Pendidikan,


Balitbang Depdiknas

Bahrul Hayat, Ph.D.


NIP. 131 602 652

© i
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

DAFTAR ISI

Halaman
Kata Pengantar ................................................................................................................................. i
Daftar Isi .......................................................................................................................................... ii
Gambaran Umum ............................................................................................................................. 1
Standar Kompetensi Lulusan ........................................................................................................... 2
Contoh Spesifikasi Soal ................................................................................................................... 4
Langkah-langkah Penskoran ............................................................................................................ 25

© ii
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

Gambaran Umum

• Pada ujian sekolah tahun pelajaran 2004/2005 tes Biologi SMA/MA berupa tes tertulis dan
praktik.
• Acuan yang digunakan dalam menyusun tes ujian sekolah adalah Kurikulum 1994 beserta
suplemennya dan Standar Kompetensi Lulusan.
• Materi yang diujikan untuk mengukur kompetensi tersebut:
Keanekaragaman hayati, virus dan monera, tumbuhan ganggang, lumut, dan paku-pakuan,
invertebrata, jamur, aksi-interaksi, keseimbangan dan etika lingkungan, struktur dan fungsi alat
tumbuhan, pertumbuhan dan perkembangan, struktur dan fungsi organ pada hewan (mekanisme
gerak,sirkulasi, pencernaan, respirasi, ekskresi, reproduksi, koordinasi), sel (struktur,
reproduksi, dan metabolisme), pemencaran organisme, substansi hereditas (gen, kromosom,
alel, DNA, RNA), pola-pola hereditas, mutasi, evolusi, bioteknologi.

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 1
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

Standar Kompetensi Lulusan

Standar Kompetensi
Ruang Lingkup Materi
Lulusan
1 2
1.Siswa mampu mengenal cara-cara Keanekaragaman hayati (tumbuhan berbiji, hewan
mempelajari dan manfaat keanekaragaman vertebrata)
hayati

2.Siswa mampu mengidentifikasi hubungan Virus dan monera


virus dan monera berdasarkan ciri-cirinya

3.Siswa mampu membandingkan ciri-ciri tubuh Tumbuhan ganggang, lumut, dan paku-pakuan
ganggang, lumut, dan paku

4.Siswa mampu memahami peranan Invertebrata


invertebrata dalam kehidupan

5.Siswa mampu memahami peranan jamur Jamur


dalam kehidupan

6.Siswa mampu menginterpretasi pola-pola Aksi – interaksi, keseimbangan dan etika


interaksi dalam ekosistem dan faktor-faktor lingkungan
yang mempengaruhi kualitas lingkungan

7.Siswa mampu mengaitkan nilai-nilai dalam Sumber daya alam hayati dan pelestariannya.
sumber daya alam hayati dan upaya
pelestariannya

8.Siswa mampu mendeskripsikan struktur, Struktur, reproduksi, dan metabolisme sel


pembelahan, dan metabolisme sel

9.Siswa mampu mendeskripsikan pertumbuhan Pertumbuhan dan perkembangan


dan perkembangan pada tumbuhan dan
hewan.

10. Siswa mampu mendeskripsikan hubungan Struktur dan fungsi alat tubuh tumbuhan, struktur
struktur dan fungsi organ/sistem organ pada dan fungsi sistem organ pada hewan (mekanisme
tumbuhan, hewan, dan manusia gerak, sirkulasi, pencernaan, respirasi, ekskresi,
reproduksi, koordinasi)

11.Siswa mampu menjelaskan proses Pemencaran organisme


pemencaran organisme

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 2
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

1 2
12.Siswa mampu menerapkan prinsip-prinsip Substansi hereditas (gen, kromosom, alel, DNA,
penurunan sifat dalam pola-pola hereditas RNA), pola-pola hereditas

13.Siswa mampu menginterpretasi Evolusi, mutasi, seleksi alam


proses/mekanisme evolusi melalui bukti-
bukti mutasi dan seleksi alam

14.Siswa mampu mendeskripsikan persebaran Biogeografi


organisme dalam konteks Indonesia dan
dunia

15.Siswa mampu mengaitkan antara teknik- Bioteknologi


teknik biologi dan dampaknya (manfaat dan
kerugiannya) serta menerapkan prinsip-
prinsip bioteknologi dalam aspek-aspek
kehidupan

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 3
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

CONTOH SPESIFIKASI UJIAN SEKOLAH


SEKOLAH MENENGAH ATAS/MADRASAH ALIYAH
TAHUN 2004/2005
Mata Pelajaran : Biologi
Program Studi : IPA
Bentuk soal : Pilihan Ganda
Bentuk penilaian : Tertulis

Standar Kompetensi Lulusan : (1) Siswa mampu mengenal cara-cara mempelajari dan manfaat
keanekaragaman hayati.

Ruang Lingkup Materi : Taksonomi pada makhluk hidup.

Indikator : Siswa dapat mengurutkan tingkatan takson makhluk hidup


berdasarkan banyaknya persamaan ciri yang dimiliki.

No. Soal : 1

Contoh Soal :

Urutan tingkat takson dari yang paling rendah sampai paling tinggi adalah ....
a. spesies – genus – familia – ordo – kelas
b. genus – familia – ordo – kelas – spesies
c. familia – ordo – kelas – spesies – genus
d. ordo – kelas – spesies – genus - familia
e. kelas – ordo – familia – genus – spesies

Kunci : A

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 4
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

CONTOH SPESIFIKASI UJIAN SEKOLAH


SEKOLAH MENENGAH ATAS/MADRASAH ALIYAH
TAHUN 2004/2005
Mata Pelajaran : Biologi
Program Studi : IPA
Bentuk soal : Pilihan Ganda
Bentuk penilaian : Tertulis

Standar Kompetensi Lulusan : (2) Siswa mampu mengidentifikasi hubungan virus dan monera
berdasarkan ciri-cirinya.

Ruang Lingkup Materi : Bakteri.

Indikator : Siswa dapat menyebutkan jenis bakteri menyebabkan penyakit


tertentu pada manusia.

No. Soal : 2

Contoh Soal :

Di antara bakteri-bakteri berikut yang menyebabkan penyakit paru-paru adalah ....


a. Clostridium botolinum
b. Salmonela typhi
c. Diplococcus pneumoniae
d. Vibrio treponema
e. Spirillum treponema

Kunci : C

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 5
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

CONTOH SPESIFIKASI UJIAN SEKOLAH


SEKOLAH MENENGAH ATAS/MADRASAH ALIYAH
TAHUN 2004/2005
Mata Pelajaran : Biologi
Program Studi : IPA
Bentuk soal : Pilihan Ganda
Bentuk penilaian : Tertulis

Standar Kompetensi Lulusan : (3) Siswa mampu membandingkan ciri-ciri tubuh ganggang,
lumut, dan paku

Ruang Lingkup Materi : Reproduksi ganggang/lumut/paku.

Indikator : Diberikan bagan reproduksi ganggang/lumut/paku siswa dapat


menentukan bagian tertentu pada bagan tersebut.

No. Soal : 3

Contoh Soal :

Secara berurutan (X) dan (Y) dari daur hidup paku ini
menunjukkan ....
a. spermatozoid dan ovum
b. spermatozoid dan megaspora
c. mikrospora dan ovum
d. mikrosporangium dan megasporangium
e. anteridium dan arkegonium

Kunci : D

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 6
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

CONTOH SPESIFIKASI UJIAN SEKOLAH


SEKOLAH MENENGAH ATAS/MADRASAH ALIYAH
TAHUN 2004/2005
Mata Pelajaran : Biologi
Program Studi : IPA
Bentuk soal : Pilihan Ganda
Bentuk penilaian : Tertulis

Standar Kompetensi Lulusan : (4) Siswa mampu memahami peranan invertebrata dalam
kehidupan.

Ruang Lingkup Materi : Invertebrata.

Indikator : Siswa dapat menentukan jenis protozoa/coelenterata/cacing


ekinodermata berdasarkan ciri-cirinya.

No. Soal : 4

Contoh Soal :

Ciri-ciri cacing antara lain:


1. Tidak ditemukan di usus
2. Saluran pencernaannya memiliki mulut dan anus
3. Hidup sebagai parasit dan manusia adalah hospesnya
4. Tidak ada pembiakan aseksual
5. Tubuhnya beruas-ruas

Ciri Ascaris lumbricoides adalah ....


a. 1, 2, dan 3
b. 1, 3, dan 4
c. 2, 3, dan 4
d. 2, 4, dan 5
e. 3, 4, dan 5

Kunci : C

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 7
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

CONTOH SPESIFIKASI UJIAN SEKOLAH


SEKOLAH MENENGAH ATAS/MADRASAH ALIYAH
TAHUN 2004/2005
Mata Pelajaran : Biologi
Program Studi : IPA
Bentuk soal : Pilihan Ganda
Bentuk penilaian : Tertulis

Standar Kompetensi Lulusan : (5) Siswa mampu memahami peranan jamur dalam kehidupan

Ruang Lingkup Materi : Jamur (Fungi).

Indikator : Diberikan bagan daur hidup dari zygomycotina/ascomycotina/


basidiomycotina, siswa dapat menunjukkan urutan fase
perkembangbiakannya.

No. Soal : 5

Contoh Soal :

Perhatikan bagan daur hidup jamur berikut!

Setelah terbentuk gametangium, jamur Rhizopus akan tumbuh membentuk ....


a. 5 kemudian 4
b. 5 kemudian 4
c. 4 kemudian 3
d. 3 kemudian 2
e. 1 kemudian 2

Kunci : A

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 8
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

CONTOH SPESIFIKASI UJIAN SEKOLAH


SEKOLAH MENENGAH ATAS/MADRASAH ALIYAH
TAHUN 2004/2005
Mata Pelajaran : Biologi
Program Studi : IPA
Bentuk soal : Pilihan Ganda
Bentuk penilaian : Tertulis

Standar Kompetensi Lulusan : (6) Siswa mampu menginterpretasi pola-pola interaksi dalam
ekosistem dan faktor-faktor yang mempengaruhi kualitas
lingkungan

Ruang Lingkup Materi : Aksi – interaksi.

Indikator : Siswa dapat menjelaskan prinsip ekologi/interaksi antarkomponen


pada tingkat individu melalui contoh kasus yang diberikan.

No. Soal : 6

Contoh Soal :

Di padang rumput hidup sekelompok kambing dan harimau. Jika predatornya sangat aktif, maka
setelah terjadi penurunan konsumen primer akan terjadi ....
a. peningkatan populasi rumput dan harimau
b. peningkatan populasi rumput dan penurunan populasi harimau
c. penurunan populasi harimau dan peningkatan populasi kambing
d. peningkatan populasi kambing dan harimau
e. penurunan populasi rumput dan harimau

Kunci : B

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 9
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

CONTOH SPESIFIKASI UJIAN SEKOLAH


SEKOLAH MENENGAH ATAS/MADRASAH ALIYAH
TAHUN 2004/2005
Mata Pelajaran : Biologi
Program Studi : IPA
Bentuk soal : Pilihan Ganda
Bentuk penilaian : Tertulis

Standar Kompetensi Lulusan : (7) Siswa mampu mengaitkan nilai-nilai dalam sumber daya alam
hayati dan upaya pelestariannya.

Ruang Lingkup Materi : Pelestarian sumber daya alam.

Indikator : Siswa dapat menentukan cara pelestarian sumber daya alam


hayati secara exsitu/insitu.

No. Soal : 7

Contoh Soal :

Bebagai pelestarian sumbar daya alam hayati yang dilakukan antara lain:
1. kebun koleksi kelapa di Bone
2. kebun plaIPA nutfah di Cibinong
3. penangkaran anoa di Sulawesi
4. kebun raya Bogor
5. pengembangan badak Jawa di Ujung Kulon

Pelestarian tersebut yang bersifat insitu adalah ....


a. 1 dan 2
b. 2 dan 4
c. 3 dan 5
d. 4 dan 1
e. 5 dan 2

Kunci : C

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 10
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

CONTOH SPESIFIKASI UJIAN AKHIR


SEKOLAH MENENGAH ATAS/MADRASAH ALIYAH
TAHUN 2005
Mata Pelajaran : Biologi
Program Studi : IPA
Jumlah soal : 45
Bentuk soal : Pilihan Ganda
Bentuk penilaian : Tertulis

Standar Kompetensi Lulusan : (8) Siswa mampu mendeskripsikan struktur, pembelahan, dan
metabolisme sel.

Ruang Lingkup Materi : Pembelahan sel.

Indikator : Diberikan gambar salah satu fase mitosis atau meiosis, siswa data
menyebutkan fase tersebut.

No. Soal : 8

Contoh Soal :

Fase pembelahan pada gambar menunjukkan ....


a. profase 1
b. profase 2
c. metafase 1
d. metafase 2
e. anafase

Kunci : C

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 11
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

CONTOH SPESIFIKASI UJIAN SEKOLAH


SEKOLAH MENENGAH ATAS/MADRASAH ALIYAH
TAHUN 2004/2005
Mata Pelajaran : Biologi
Program Studi : IPA
Bentuk soal : Pilihan Ganda
Bentuk penilaian : Tertulis

Standar Kompetensi Lulusan : (10) Siswa mampu mendeskripsikan hubungan struktur dan
fungsi organ/sistem organ pada tumbuhan, hewan, dan manusia

Ruang Lingkup Materi : Proses pembekuan darah.

Indikator : Diberikan bagan pembekuan darah, siswa dapat melengkapi


bagan yang disajikan.

No. Soal : 9

Contoh Soal :

Perhatikan diagram pembekuan darah berikut!


Trombosit
(X) Trombokinase

Trombokinase (Y)

...........

Hepar (Z) Hepar

Label (X), (Y), dan Z secara berurutan pada diagram tersebut adalah ....
a. trombin, Ca++, dan fibrin
b. protrombin, vitamin K, dan fibrinogen
c. protrombin, Ca++, dan fibrin
d. trombin, vitamin K, dan fibrinogen
e. troboplastin, Ca++, dan fibrin

Kunci : B

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 12
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

CONTOH SPESIFIKASI UJIAN SEKOLAH


SEKOLAH MENENGAH ATAS/MADRASAH ALIYAH
TAHUN 2004/2005
Mata Pelajaran : Biologi
Program Studi : IPA
Bentuk soal : Pilihan Ganda
Bentuk penilaian : Tertulis

Standar Kompetensi Lulusan : (11) Siswa mampu menjelaskan proses pemencaran organisme.

Ruang Lingkup Materi : Pemencaran organisme.

Indikator : Diberikan gambar biji tumbuhan dengan struktur alat pemencaran


tertentu, siswa dapat menentukan cara pemencaran pada
tumbuhan tersebut.

No. Soal : 10

Contoh Soal :

Gambar ini menunjukkan alat pemencaran yang


khas dengan struktur alat pemencar dengan
bantuan ....
a. burung
b. serangga
c. manusia
d. angin
e. air

Kunci : D

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 13
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

CONTOH SPESIFIKASI UJIAN SEKOLAH


SEKOLAH MENENGAH ATAS/MADRASAH ALIYAH
TAHUN 2004/2005
Mata Pelajaran : Biologi
Program Studi : IPA
Bentuk soal : Pilihan Ganda
Bentuk penilaian : Tertulis

Standar Kompetensi Lulusan : (12) Siswa mampu menerapkan prinsip-prinsip penurunan sifat
dalam pola-pola hereditas.

Ruang Lingkup Materi : Pola-pola hereditas.

Indikator : Siswa dapat menentukan hasil pada tumbuhan/hewan dengan pola


hereditas tertentu berdasarkan kasus yang diberikan.

No. Soal : 11

Contoh Soal :

Perhatikan diagram persilangan dengan dua sifat beda berikut:


P : Aabb X aaBB Keterangan:
(merah) (putih) A : gen dominan untuk antosianin
a : gen resesif
Gamet : Ab aB B : gen dominan yang mempengaruhi pH tinggi
B : gen resesif
F1 : AaBb
(ungu)

Berapa persen warna putih pada F2 dengan genotip (aaBb)?


a. 6,25%
b. 12,50%
c. 18,50%
d. 25%
e. 50%

Kunci : B

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 14
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

CONTOH SPESIFIKASI UJIAN SEKOLAH


SEKOLAH MENENGAH ATAS/MADRASAH ALIYAH
TAHUN 2004/2005
Mata Pelajaran : Biologi
Program Studi : IPA
Bentuk soal : Pilihan Ganda
Bentuk penilaian : Tertulis

Standar Kompetensi Lulusan : (13) Siswa mampu menginterpretasi proses/mekanisme evolusi


melalui bukti-bukti mutasi dan seleksi alam.

Ruang Lingkup Materi : Mutasi.

Indikator : Siswa dapat menentukan jenis kerusakan kromosom/gen karena


adanya peristiwa mutasi.

No. Soal : 12

Contoh Soal :

Karena peristiwa mutasi, kromosom mengalami


perubahan seperti pada gambar di samping,
yang di sebut ....
a. translokasi
b. katenasi
c. duplikasi
d. inversi
e. delesi

Kunci : D

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 15
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

CONTOH SPESIFIKASI UJIAN SEKOLAH


SEKOLAH MENENGAH ATAS/MADRASAH ALIYAH
TAHUN 2004/2005
Mata Pelajaran : Biologi
Program Studi : IPA
Bentuk soal : Pilihan Ganda
Bentuk penilaian : Tertulis

Standar Kompetensi Lulusan : (14) Siswa mampu mendeskripsikan persebaran organisme


dalam konteks Indonesia dan dunia.

Ruang Lingkup Materi : Penyebaran fauna/flora.

Indikator : Siswa dapat menentukan penyebaran fauna/flora dan daerah


penyebarannya.

No. Soal : 13

Contoh Soal :

Penyebaran fauna langka yang sesuai dengan daerah sebarannya adalah ....
a. maleo di Maluku
b. badak cula satu di Lampung
c. kuda di Sumbawa
d. komodo di Lombok
e. anoa di Sulawesi

Kunci : E

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 16
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

CONTOH SPESIFIKASI UJIAN SEKOLAH


SEKOLAH MENENGAH ATAS/MADRASAH ALIYAH
TAHUN 2004/2005
Mata Pelajaran : Biologi
Program Studi : IPA
Bentuk soal : Pilihan Ganda
Bentuk penilaian : Tertulis

Standar Kompetensi Lulusan : (15) Siswa mampu mengaitkan antara teknik-teknik biologi dan
dampaknya (manfaat dan kerugiannya) serta menerapkan prinsip-
prinsip bioteknologi dalam aspek-aspek kehidupan.

Ruang Lingkup Materi : Bioteknologi.

Indikator : Siswa dapat menjelaskan fungsi proses/hasil bioteknologi yang


disebarkan pada masyarakat.

No. Soal : 14

Contoh Soal :

Perhatikan pernyataan ini:


1. Kultur jaringan dapat meningkatkan produksi tanaman
2. Rekayasa genetika dapat meningkatkan kualitas dari tanaman pangan
3. Cara konvensional meningkatkan mutu pengadaan pangan umumnya lebih mudah diterima
masyarakat dari produk bioteknologi
4. Produk bioteknologi dikhawatirkan menjadi bahan polutan biologi

Yang menunjukkan kekuarangan dari bioteknologi adalah ....


a. 1 dan 2
b. 1 dan 3
c. 1 dan 4
d. 2 dan 3
e. 3 dan 4

Kunci : E

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 17
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

CONTOH SPESIFIKASI UJIAN SEKOLAH


SEKOLAH MENENGAH ATAS/MADRASAH ALIYAH
TAHUN 2004/2005
Mata Pelajaran : Biologi
Program Studi : IPA
Bentuk soal : Uraian
Bentuk penilaian : Tertulis

Standar Kompetensi Lulusan : (5) Siswa mampu memahami peranan jamur dalam kehidupan.

Ruang Lingkup Materi : Jamur.

Indikator : Siswa dapat mengidentifikasi bagian-bagian jamur dari kelompok


tertentu, serta menjelaskan cara reproduksi dan peranannya bagi
manusia.

No. Soal : 15

Contoh Soal :

Perhatikan gambar jamur merang berikut ini:


a. Berdasarkan gambar 1, sebutkan bagian
jamur yang ditunjuk pada no 1, 2, dan 3!
b. Gambar 2 merupakan gambar sayatan
memanjang jamur setelah dilihat di bawah Gambar 1
mikroskop, apakah no. 6 dan jelaskan
proses pembentukannya?
c. Sebutkan contoh lain dari kelompok jamur
ini dan perannya bagi manusia! Gambar 2

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 18
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

Pedoman Penskoran :

No. Kunci Jawaban Skor


15. a. 1. hifa/miselium ................................................................................................ 1
2. badan buah ................................................................................................... 1
3. bilah .............................................................................................................. 1
b. y = spora seksual ................................................................................................ 1
Proses pembentukan:
- Dua hifa strain miselium satu inti yang berbeda berfungsi membentuk hifa
dan miselium dikatorik ................................................................................. 2
- Miselium dikatorik akan membentuk basidium yang intinya bergabung
menjadi intidiploid (2n) ............................................................................... 1
- Inti dipoid akan melakukan pembelahan secara meiosis sehingga
terbentuk 4 inti kaploid (n) .......................................................................... 2
- Inti haploid akan menjadi inti dari spora seksual ........................................ 1
c. Contoh lain:
jamur kuping, peran : sumber makanan ............................................................. 2
Skor maksimum 12

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 19
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

CONTOH SPESIFIKASI UJIAN SEKOLAH


SEKOLAH MENENGAH ATAS/MADRASAH ALIYAH
TAHUN 2004/2005
Mata Pelajaran : Biologi
Program Studi : IPA
Bentuk soal : Uraian
Bentuk penilaian : Tertulis

Standar Kompetensi Lulusan : (10) Siswa mampu mendeskripsikan hubungan struktur dan
fungsi organ/sistem organ pada tumbuhan, hewan, dan manusia.

Ruang Lingkup Materi : Sistem organ (pencernaan).

Indikator : Siswa dapat menentukan letak salah satu organ pencernaan


manusia dan menjelaskan fungsinya.

No. Soal : 16

Contoh Soal :

a. Dimanakah letak kelenjar pankreas?


b. Sebutkan 3 enzim yang dihasilkan pankreas dan jelaskan peranannya?
c. Di manakah enzim-enzim itu aktif?

Pedoman Penskoran :

No. Aspek yang dinilai Skor


16. a. pankreas terletak di rongga perut ........................................................................ 1
b. enzim yang dihasilkan pankreas:
- tripsin untuk mengubah protein menjadi peptisida dan asam-asam amino ....... 2
- amilase untuk mencerna tepung menjadi maltosa dan disankarida lain ........... 2
- lipase untuk mencerna lemak menjadi asam lemak dan gliserol ...................... 2
- bikarbonat untuk menetralisir HCl yang masuk ke usus dari lambung ............ 2
pilih 3 dari jawaban yang ada
c. Enzim-enzim itu aktif di usus halus ..................................................................... 1
Skor maksimum 10

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 20
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

CONTOH SPESIFIKASI UJIAN SEKOLAH


SEKOLAH MENENGAH ATAS/MADRASAH ALIYAH
TAHUN 2004/2005
Mata Pelajaran : Biologi
Program Studi : IPA
Bentuk soal : -
Bentuk penilaian : Praktik

Standar Kompetensi Lulusan : (10) Siswa mampu mendeskripsikan hubungan struktur dan
fungsi organ/sistem organ pada tumbuhan, hewan, dan manusia.

Ruang Lingkup Materi : Uji makanan.

Indikator : Siswa dapat melakukan uji makanan dan menentukan hasilnya


dengan reagen tertentu.

No. Soal : 17

Contoh Soal :

Lakukanlah uji kandungan zat makanan yang mengandung karbohidrat, protein, lemak, dan
glukosa.
Siapkan bahan-bahan untuk praktikum, catatlah semua yang Kamu lakukan, dan bagaimanakah
hasil pengujian makanan tersebut!

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 21
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

Pedoman Penskoran :

No. Aspek yang Dinilai Skor


1. Tahap Persiapan:
- Memilih alat/menyiapkan alat ................................................................................. 0–2
- Menyiapkan bahan makanan ................................................................................... 0–2
- Menyiapkan reagen menguji makanan .................................................................... 0–2
2. Tahap pelaksanaan:
- Menghancurkan/mengaduk bahan makanan yang akan diuji .................................. 1
- Menyimpan bahan makanan yang akan diuji ke tempat/alat dengan benar ............ 1
- Meneteskan reagen menggunakan pipet etes ke bahan makanan ............................ 1
- Mengamati hasil reaksi reagen dengan bahan makanan .......................................... 1
- Menginterpretasikan hasil uji makanan dengan tepat ............................................. 1
- Misal:
* Bahan makanan ditetesi lugol → warna biru berarti mengandung karbohidrat;
* Bahan makanan ditetesi 3 reagen lainnya ............................................................ 3
3. Tahap hasil:
Menyimpulkan kandungan yang ada dalam bahan makanan berdasarkan hasil
tesnya (Ada 4 bahan makanan) ............................................................................. 4
Skor maksimum 18

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 22
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

CONTOH SPESIFIKASI UJIAN SEKOLAH


SEKOLAH MENENGAH ATAS/MADRASAH ALIYAH
TAHUN 2004/2005
Mata Pelajaran : Biologi
Program Studi : IPA
Bentuk soal : Praktik
Bentuk penilaian : Praktik

Standar Kompetensi Lulusan : (10) Siswa mampu mendeskripsikan hubungan struktur dan
fungsi organ/sistem organ pada tumbuhan, hewan, dan manusia.

Ruang Lingkup Materi : Sistem pencernaan (enzim) pada organisme.

Indikator : Siswa dapat melakukan identifikasi adanya enzim pada


organisme.

No. Soal : 18

Contoh Soal :

Disiapkan guru:

Bahan : Kentang, daun pepaya, hati, tanah, garam, gula, peroksida, atau bahan lainnya.
Alat : Busen, korek, lidi, lupan dan alu, gelas kimia, tabung reaksi, corong, kertas saring, pipet,
rak, penjepit tabung reaksi, bila perlu alat lain sebagai pengecoh.

Siapkan suatu eksperimen yang berhubungan dengan pembuktian adanya bahan biokatalisator pada
proses metabolisme. Mulailah dengan mempersiapkan bahan dan alat yang diperlukan, kemudian
melakukan percobaan sampai dengan menyimpulkan hasilnya.

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 23
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

Pedoman Penskoran :

No. Aspek yang Dinilai Skor


1. Tahap Persiapan:
- menyiapkan alat yang diperlukan ............................................................................ 1
- menyiapkan bahan yang diperlukan ........................................................................ 1
2. Tahap pelaksanaan:
a. membuat ekstrak:
- kentang ................................................................................................................ 1
- daun pepaya ........................................................................................................ 1
- hati ...................................................................................................................... 1
b. Membuat larutan:
- tanah ................................................................................................................... 1
- garam ................................................................................................................. 1
- gula .................................................................................................................... 1
c. Melakukan tes dengan perioksida terhadap:
- kentang ................................................................................................................
- daun pepaya ........................................................................................................ 1
- hati ...................................................................................................................... 1
- tanah ................................................................................................................... 1
- garam ................................................................................................................. 1
- gula .................................................................................................................... 1
3. Tahap hasil:
a. kentang, daun pepaya, dan hati mengandung enzym (katalase) ............................ 1
b. tanah, garam, dan gula tidak mengandung enzym (katalase) ................................ 1
c. organisme ditemukan bahan biokatalisator ........................................................... 1

Skor maksimum 20

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 24
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

LANGKAH-LANGKAH PENYUSUNAN SOAL, PEDOMAN PENSKORAN


CARA PENSKORAN, DAN CARA PERHITUNGAN NILAI AKHIR
BIOLOGI
SEKOLAH MENENGAH ATAS/MADRASAH ALIYAH
TAHUN 2004/2005
1. Lihat dan pahami standar kompetensi lulusan mata pelajaran Biologi.
2. Tetapkan jumlah indikator di tiap-tiap kompetensi yang akan diujiakan.
3. Tuliskan kompetensi yang diujikan, indicator, nomor soal, soal dan kunci/kriteria jawaban ke dalam
format spesifikasi tes.
4. Penskoran
Bentuk soal Penskoran
Pilihan Ganda Setiap jawaban benar diberi skor 1 dan yang salah diberi skor 0.
Uraian Setiap kata kunci yang dijawab diberi skor 1 dan yang salaj diberi
skor 0.

5. Cara perhitungan nilai akhir


a. Nilai Tes tertulis
Misal Firman memperoleh skor seperti tertera pada kolom skor perolehan.
Bentuk Jumlah Nomor Skor Skor
soal soal soal maksimum perolehan
Pilihan Ganda 45 1 – 45 45 40
Jumlah 45 40

Bentuk Jumlah Nomor Skor Skor


soal soal soal maksimum perolehan
Uraian 5 1 12 5
2 5 3
3 7 5
4 10 8
5 4 2
Jumlah 38 23

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 25
Panduan Materi Biologi SMA/MA-IPA − Kurikulum 1994

40
Nilai pilihan ganda = x10 = 8,89
45
23
Nilai uraian = x10 = 6,05
38

; Perbandingan bobot untuk soal pilihan ganda dan uraian adalah 7 : 3.


Nilai akhir = (70% x nilai pilihan ganda) + (30% x Nilai uraian)
= (70% x 8,89) + (30%) x 6,05)
= 6,22 + 1,82
= 8,04

b. Nilai Tes PraktIk


Nilai pada tes praktik (soal nomor 1) dengan skor maksimum 18, Firman dapat melakukan 10
perintah dengan benar. Skor yang diperoleh Firman adalah 10.
skor perolehan 10
Nilai Akhir (NA) = x 10 = x 10 = 5,50
skor maksimum 18

©
DEPDIKNAS Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG 26

You might also like