You are on page 1of 2

CONTOH SILABUS DAN SISTEM PENILAIAN MATA PELAJARAN IPS

BERDASARKAN STANDAR ISI BSNP 2006

Silabus : IPS Ekonomi (Akuntansi)


Jenjang : SMA/MA
Kelas/Sm : XI/1
Standar Kompetensi : 5. Memahami penyusunan siklus akuntansi perusahaan jasa

Kompetensi Materi Pengalaman Belajar Indikator Penilaian Alokasi Alat/Bahan/


Dasar Pokok Waktu Sumber
Belajar
5.1 Mendeskrip- Akuntansi • Mengenal akuntansi • Mendefinisikan Penilaian tertulis: 4 JP • Buku
sikan akuntansi dan Sistem sebagai sistem pengertian dasar • Pilihan Ganda teks
sebagai sistem Informasi informasi akuntansi • Uraian • Perpusta
informasi • Menentukan data- • Mendefenisikan Pengetahuan kaan
data yang dapat pengertian sistem siswa tentang • Literatur
diolah menjadi akuntansi akuntansi sebagai • Media
informasi akuntansi • Mendefenisikan sistem informasi Massa
• Membaca informasi pengertian sistem
akuntansi informasi
• Menginterpretasika • Mendeskripsikan
n informasi akuntansi sebagai
akuntansi sesuai sistem informasi
dengan kebutuhan. • Menjelaskan proses
• Menggunakan akuntansi dan kualitas
informasi akuntansi informasi akuntansi
untuk membuat • Mengidentifikasi
keputusan kegunaan informasi
akuntansi bagi masing-
masing pemakainya

1
• Mengklasifikasi
macam-macam bidang
spesialisasi akuntansi
5.7 Menyusun Laporan • Mengetahui aturan- • Menyusun Laporan Tes dan nontes 8 JP • Buku
Laporan Keuangan aturan yang lazim Laba Rugi Tertulis: teks
Keuangan di gunakan dalam • Menyusun Laporan • Uraian • Media
Perusahaan Jasa penyusunan Perubahan Modal massa
Laporan Keuangan • Menyusun Neraca • Kertas
• Menentukan hal-hal • Menyusun Laporan Nontes: Kerja
yang wajib Arus Kas Penilaian Produk:
dilaporkan dalam Siswa membuat
Laporan Keuangan Laporan
• Mengetahui format Keuangan
Laporan Keuangan berdasarkan
yang lazim transaksi-transaksi
digunakan akuntansi yang
• Menyusun Laporan telah dicatatnya.
Keuangan
Penilaian Sikap:
• Menyajikan laporan
Ketelitian siswa
keuangan
dalam menyusun
perusahaan jasa
Laporan
• Mengggunakan Keuangan.
laporan keuangan
untuk mengambil
keputusan
Jakarta, Juni 2006
Mengetahui,
Kepala Sekolah ………………. Guru Kelas …………….

----------------------------------------- ------------------------------------------

You might also like