You are on page 1of 5

RANGKAIAN SERI DAN PARALEL

1. Tujuan Mengetahui karakteristik arus dan tegangan pada rangkaian seri dan paralel serta kombinasi seri paralel dari beberapa buah resistor. 2. Teori Singkat Resistor adalah komponen dasar elektronika yang digunakan untuk mengatur jumlah arus yang mengalir dalam suatu rangkaian. Rangkaian resistor bersifat resistif dan umumnya terbuat dari bahan karbon. Satuan resistansi dari suatu resistor disebut Ohm atau dilambangkan dengan symbol (Omega).
A

R1 B R2 C R3 D E R4

Gambar 2.1 Rangkaian Seri 4 resistor Gambar 2.1 menunjukkan 4 resistor yang dirangkai secara seri. Hambatan pengganti rangkaian resistor tersebut adalah : RT = R1 + R2 +R3 + R4 dengan besarnya tegangan pada masing-masing resistor adalah :

Pada rangkaian seri, arus yang mengalir pada masing-masing resistor memiliki besar yang sama yaitu :

R1

R2

R3

R4

Gambar 2.1 Rangkaian Paralel 4 Resistor Gambar 2.2 menunjukkan 2 resistor yang dirangkai secara paralel. Hambatan pengganti rangkaian resistor tersebut adalah :

Dengan besarnya arus yang melewati setiap resistor adalah :

Pada rangkaian paralel dengan 4 resistor, beda potensial di antara ujung-ujung resistor mempunyai besar yang sama.

R1

R2

R3

R4

R5

R6

R7

R8

Gambar 2.3 menunjukkan 8 resistor yang dirangkai secara seri dan paralel (kombinasi). Hambatan pengganti rangkaian resistor tersebut dapat diketahui dengan menggunakan metode rangkaian seri dan paralel. 3. Percobaan

3.1

Alat dan Bahan

a. Power Supply DC b. Resistor c. VOM d. Project Board 3.2 Cara Kerja


A R1 BB R2 C R3 D E R4

3.2.1 Rangkaian Seri

Gambar 3.1 Rangkaian Seri Susunlah rangkaian seperti gambar 3.1 dengan nilai R yang berbeda. Ukur besar tegangan pada R1, R2, R3, dan R4 dengan range VOM yang sesuai, catat dalam tabel berikut : No . V VR1 ukur VR2 ukur VR3 ukur VR4 ukur VR1 g VR2 g VR3 g VR4 hitun g hitun hitun hitun

Hitung nilai tegangan maksimum dan minimumnya serta error masing-masing.

3.2.2 Rangkaian Paralel

R1

R2

R3

R4

Gambar 3.2 Rangkaian Paralel Susunlah rangkaian seperti gambar 3.2 dengan nilai R yang berbeda. Ukur besar arus pada R1, R2, R3, dan R4 dengan range VOM yang sesuai, catat dalam tabel berikut : No . V IR1 ukur IR2 ukur IR3 ukur IR4 ukur IR1 g IR2 g IR3 g IR4 hitun g hitun hitun hitun

Hitung nilai Arus maksimum dan minimumnya serta error masingmasing.


3.2.3 Rangkaian Kombinasi

R
1

R
2

R
3

R
4

V R
5

R
6

R
7

R
8

Gambar 3.3 Rangkaian Kombinasi Susunlah rangkaian seperti gambar 3.3 dengan nilai R yang berbeda. Ukur besar tegangan dan arus dari rangkaian di atas dengan range

VOM yang sesuai, catat dalam tabel dan hitung nilai tegangan dan arus maksimum dan minimumnya serta error masing-masing.

You might also like