You are on page 1of 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Nama Madrasah Mata Pelajaran Kelas / Semester Pertemuan ke Alokasi : MA NU Cimanggu : FIQIH : XI / 1 (gasal) : .

: 2 x 45

Standar Kompetensi : Memahami ketentuan Islam tentang peradilan dan hikmahnya Kompetensi Dasar : Menjelaskan proses peradilan dalam islam Mengidentifikasi ketentuan tentang hakim dan saksi dalam peradilan Islam Indikator : Mampu Menjelaskan proses peradilan dalam islam Mampu Mengidentifikasi ketentuan tentang hakim dan saksi dalam peradilan Islam Menjelaskan pengertian peradilan Menjelaskan kedudukan semua orang di depan peradilan Islam Menjelaskan fungsi peradilan dalam Islam

I. Materi Ajar II. Metode Pembelajaran

: PROSES PERADILAN DALAM ISLAM : - Ceramah - Diskusi

A. B. -

III. Langkah Pembelajaran : A. Langkah Awal Menyampaikan pokok materi yang akan dibahas Kegiatan Inti Guru Menjelaskan proses peradilan dalam islam Siswa Menjelaskan proses peradilan dalam islam Siswa Mengidentifikasi ketentuan tentang hakim dan saksi dalam peradilan Islam Kegiatan Akhir Guru memberikan kesimpulan IV. Sumber Belajar Pengamalan Fiqih oleh M. Rizal Qosim Fiqih klas XI oleh Depag Jateng V. Penilaian ISSAY Isilah titik titik di bawah ini dengan tepat!

1. Sebutkan Proses peradilan untuk menyelesaikan ( memeriksa ) suatu perkara di lingkungan Peradilan Agama
2. Sebutkan 5 cara dalam mewujudkan permohonan perkara . 3. Dalam pemeriksaan dalam sidang pengadilan agama biaya perkara

dalam bidang perkawinan di bebankan kepada siapa. ..


4. Berikanlah alasan mengapa dalam sidang perkara dapat di tunda .

..
5. Keputusan hakim yang bertujuan untuk mengakhiri perkara sebagai

penyelesaian di sebut .
6. Jelaskan perbedaan peradilan dan pengadilan .

7. Sebutkan hikmah peradilan . 8. Mengapa peradilan islam itu diperlukan jelaskan menurut pendapatmu 9. Apakah yang dimaksud dengan supremasi hukum 10. Sebutkan dasar hukum lembaga peradilan islam

KUNCI JAWABAN 1. Poses peradilan untuk menyelesaikan suatu perkara adalah a. Permohonan ( Gugatan ) b. Pemeriksaan dalam sidang pengadilan c. Pembuktian d. Musyawarah dan Keputusan hakim e. Banding dan kasasi 2. 5 cara dalam mewujudkan permohonan perkara 1. Cara Dagvaading 2. Cara biasa 3. Cara langsung dan perwakilan 4. Cara tertulis dan lisan 5. Cara Surat Kuasa 3. Biaya di bebanka kepadapenggugat/ pemohon 4. Alasan sidang di tunda karena salah satu pihak yang berperkara sebagai saksi tidak hadir atau atas permintaan dari salah satu pihak yang berperkara 5. Eind Vonnis
6. - Peradilan adalah suatu lembaga pemerintahan yang bertugas untuk menyelesaikan masalah keputusan atas setiap perkara dengan adil berdasarkan hukum yang berlaku. - Pengadilan adalah tempat untuk mengadili perkara

7. Hikmah peradilan al :

Menyelesaikan persengketaan yang sangat di butuhkan oleh segenap manusia karena pada hakikatnya manusia memerlukan keadilan. Terealisasinya keadilan bagi umat manusia perlu adanya wadah dan memaksa keberadaannya

Tatanan hidup manusia yang tidak memerlukan lembaga peradilan pasti aka roboh dan hancur Tempat memutar roda keadilan Untuk mengendalikan peradilan.

8. Kebijakan guru 9. Supremasi hukum adalah : 10. Al-quran, hadis, ijma

Mengetahui, Dosen Pembimbing

Cimanggu, Nopember 2011 Peserta PPL

DINDIN ZALALUDIN, S.Ag

SAMINGAN

Penguji I

Penguji II

DINDIN ZALALUDIN, S.Ag

You might also like