You are on page 1of 1

Satuan-Satuan SI 1.1. Pendahuluan Di dalam dunia ilmiah digunakan dua macam system satuan. a. F.P.

S (Foot, Pound,Second), berasal dari inggris b. Cgs(Centimeter, Gram dan second)berasal dari Prancis) Banyak satuan yang digunakan di seluruh dunia, bagi para ilmuan hal ini dapat menghambat dalam proses memahami penemuan-penemuan dan prestasi Ilmuan dari Negara yang berbeda. Selain itu juga perbedaan satuan ini memunculkan pemikiran para ilmuan untuk membuat satuan yang berlaku umum yang di namakan System Internationald Unit s atau Satuan-satuan Sistem internasional yang sering disebut SI. 1.2. Catatatan Khusus Penggunaan SI a. Dalam bahasa inggris, hanya bentuk tunggal dari satuan yang digunakan, misalnya km dan bukan kms. b. Titik di akhir singkatan tidak digunakan, contoh km bukan km. c. Tanda desimal adalah titik atau koma pada garis, contoh 3.7 atau 3,7 bukan 3.7. d. Angka-angka dikelompokkan tiga-tiga mulai titik decimal agar memudahkan pembacaan angkaangka panjang.misal 12 345, 678 987 54. e. Bila menggunakan skala Kelvin tanda derajat dihilangkan. Contoh 156 K. f. Tanda per cenderung tidak digunakan, amn bila digunakan, tidak boleh lebih dari satu,.

You might also like