You are on page 1of 12

Keorganisasian

disampaikan dalam Pendidikan latihan Dasar PASKIBRA YASPIA Bekasi, 31 Januari 2010
Rangga Permana

Dasar-dasar organisasi 1

Apa itu organisasi ?


Suatu entitas sosial yang secara sadar terkoordinasi, dengan ikatan yang bisa dikenali, berfungsi secara berkesinambungan serta untuk meraih target bersama
eSebuah struktur sosial, yang didesain guna mengoordinasikan kegiatan dua orang atau lebih, melalui suatu pembagian kerja dan hierarki otoritas, guna melaksanakan pencapaian tujuan umum tertentuf

Dasar-dasar organisasi 2

Desain organisasi
Pola pembentukan dan perubahan struktur organisasi untuk pencapaian target organisasi

Dasar-dasar organisasi 3

Pentingnya Desain Organisasi :


Organisasi memperoleh manfaat yang kompetitif Mampu menghadapi gejala-gejala yang tidak terprediksi Meningkatkan efisiensi Meningkatkan inovasi Mampu mengkontrol lingkungan Membangun koordinasi dan motivasi Mengembangkan serta mengimplementasikan strategi

Dasar-dasar organisasi 4

Struktur organisasi
Menjelaskan bagaimana tugas-tugas dialokasikan, siapa bertanggung jawab kepada siapa, dan mekanisme koordinasi formal serta pola interaksi yang akan dijalankan

Dasar-dasar organisasi 5

Perilaku-perilaku yang perlu diperhatikan :


Nilai, sikap, dan kepuasan kerja Kepribadian dan emosi Persepsi dan pengambilan keputusan Motivasi Kerja tim Komunikasi Kepemimpinan Kepercayaan Konflik dan negosiasi

Dasar-dasar organisasi 6

Manajemen :
Manajemen merupakan sebuah proses yang khas, yang terdiri dari POAC, yang dilakukan utk menentukan serta mencapai sasaran sasaran yg telah ditetapkan melalui pemanfaatan sumber daya manusia serta sumber-sumbe lain

Sumber-sumber daya dasar yg dilalola oleh fungsi dasar manajemen adalah : 6 M


1. Men 2. Materials 3. Machines 4. Methods 5. Money 6. Markets

Dasar-dasar organisasi 7

POAC
Prinsip manajemen ini banyak digunakan oleh organisasi untuk memajukan dan mengelola organisasi mereka Planning Organizing Actuating Controlling

Planning
Harus SMART Spesifik = Jelas mksud dan ruang lingkupnya Measurable = harus dapat diukur tingkat keberhasilannya Achievable = dapat dicapai, bkn angan2 Realistic = sesuai dengan kemampuan dan SDA yg ada Time = ada batas waktu yang jelas, mingguan, bulanan, sehingga lebih mudah dievaluasi

Organizing
Biasanya di wujudkan dalam bentuk bagan organisasi Kemudian di pecah menjadi berbagai jabatan Setiap jabatan memiliki tugas, tanggung jawab dan wewenang Dengan pembagian tugas tersebut maka pekerjaan menjadi ringan Berat sama dipikul ringan sama dijinjing

Actuating
Perencanaan dan pengorganisasian yang baik kurang berarti bila tidak diikuti dengan pelaksanaan kerja, Untuk itu dibutuhkan kerja keras, kerja cerdas, dan kerjasama Pengoptimalan SDA untuk mencapai Visi dan misi organisasi Pelaksanaan kerja harus sejalan dg rencana kerja yang telah di susun, kecuali memang ada hal-hal khusus sehingga perlu dilakukan penyesuaian Setiap SDM harus berkerja sesuai dg tugas, fungsi, keahlian utk mencapai visi, misi dan program kerja organisasi yang telah ditetapkan

Controlling
Agar pekerjaan sesuai dengan visi, misi, aturan dan program kerja maka dibutuhkan pengontrolan, dlm bntuk ; Pengawasan Yang terpenting : bagaimana sejak dini dapat diketahui penyimpangan-penyimpangan yang terjadi, baik dalam perencanaan, pelaksanaan maupun pengorganisasian

You might also like