You are on page 1of 4

JENIS DAN KARAKTERISTIK MEDIA Berdasarkan perkembangan teknologi media pembelajaran di kategorikan menjadi : 1.

Media hasil tegnologi cetak

Adalah cara untuk menghasilkan atau menyampaikan materi, seperti buku dan materi visual statis terutama melalui proses pencetakan mekanis dan fotografis. Hasilnya berupa salinan tercetak. Komponen pokok adalah materi teks dan materi visual. Karakteristiknya:

1.
2. 3. 4. 5. 6. 2.

Teks dibaca secara linier dan visua l berdasarkan ruang. Teks atauvisual menampilkan komunikasi searah Teks dan visual statis/diam Pengembangannya tergantung prisnsip-prinsip kebahasaan dan persepsi visual Teks atau visual berpusat kepada siswa. Informasi dapat diatur ulang

Media hasil teknologi audio-visual

Adalah cara menghasilkan atau menampilkan matri dengan menggunakan mesin-mesin mekanis dan elektronik untuk menyajikan pesan audio-visual. . misalnya dengan alat proyektor film, tape recorder, proyektor visual yang lebar. Karakteristiknya : 1. 2. 3. 4. 5. 6. 3. Bersifat linier Menyajikan visual yang dinamis Digunakan dengan cara yang telah ditetapkan sebelumnya oleh pembuatnya Representasi fisik dari gagasan real atau gagasan abstrak. Dikembangkan meurut psikologis behaviorisme dan kognitif. Umumnya berorientasi guru dengan interaksi rendah kepada siswa. Media hasil tegnologi yang berdasarkan komputer

Cara menghasilkan atau menyampaikan materi dengan menggunakan sumber-sember berbasis mikro prosesor. Hasilnya disimpan dalam bentuk digital bukan dalam bentuk cetakan atau visual Karakternya : 1. Dapat digunakan secara acak non sekuensial atau secara linier.

2. Dapat digunakan berdasarkan keinginan siswa atau berdasarkan keinginan perancang/pengambang sebagaimana direncanakan. 3. 4. 4. Disajikakn dalam gaya abtrak dengan kata atau dengan simbol dan grafik Pembelajaran dapat berorientasi siswa dan interaktif yang tinggi dengan siswa. Media hasil penggabungan antara cetak dengan komputer

Cara untuk menghasilkan dan menyampaikan materi yang menggabungkan pemakaian beberapa bentuk media yang dikendalikan oleh komputer. Karakternya : 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. Digunakan secara acak, sekuensial, linier. Digunakan sesuai keinginan siswa Disajikan secara realistik dan dibawah pengendalian siswa. Kognitif dan kontruktivisme digunakan untuk pengambangan dan penggunaannya. Berpusat pada lingkup kognitif sehingga pengetahuan dapat dikuasai jika pelajaran itu digunakan. Melibatkan banyak interaksi dengan siswa. Bahan pelajaran memadukan kata dan visual dari berbagai sumber.

KELEBIHAN MEDIA AUDIO

Mampu mengatasi keterbatasan ruang dan waktu dan mampu menjangkau sasaran yang luas Mampu mengembangkan daya imajinasi pendengar Mampu memusatkan perhatian siswa Cocok untuk mengajarkan musik dan bahasa Mampu mempengaruhi suasana dan perilaku siswa melalui musik latar

KEKURANGAN MEDIA AUDIO

One way communication Mengandalkan satu indera dari lima indera

KELEBIHAN MEDIA GRAFIS (VISUAL)

Mempermudah dan mempercepat pemahaman siswa terhadap pesan yang disajikan Dilengkapi dengan warna-warna sehingga lebih menarik perhatian siswa Pembuatannya mudah dan harganya murah

KELEMAHAN MEDIA GRAFIS

Membutuhkan keterampilan khusus dalam pembuatannya, terutama grafis yang komplek Penyajian pesan hanya berupa unsur visual

KELEBIHAN MEDIA BAHAN CETAK (Buku Teks, Modul, Bahan Pengajaran Terprogram)

Dapat menyajikan pesan atau informasi dalam jumlah yang banyak Pesan/informasi dapat dipelajari oleh siswa sesuai dengan kebutuhan, minat dan kecepatan masingmasing Dapat dipelajari kapan dan dimana saja karena mudah dibawa Akan lebih menarik apabila dilengkapi dengan gambar dan warna

Perbaikan/revisi mudah dilakukan

KELEMAHAN MEDIA BAHAN CETAK (Buku Teks, Modul, Bahan Pengajaran Terprogram)

Proses pembuatannya membutuhkan waktu yang cukup lama Bahan cetak yang tebal mungkin dapat membosankan dan mematikan minat siswa untuk membacanya Apabila jilid dan kertasnya jelek, bahan cetak akan mudah rusak dan sobek

Berdasarkan perkembangan teknologi, media ada 2 media tradisional dan media teknologi mutakhir 1. Tradisional 1. Visual diam yang diproyeksikan : proyeksi apaque (tembus pandang), overhead, slides, filmstrips 2. Visual yang tak diproyeksiikan : gambar, poster, foto, charts, grafik, diagram, pameran, papan info, papan bulu 3. 4. 5. 6. 7. 8. Audio :rekaman piringan, kaset, reel, cartride Penyajian multimedia: tape, multi image Visual dimnamis yang diproyeksikan : film, televisi, vidio Cetak : buku teks, modul, teks terprogram, workbook, majalah ilmiah, handout. Permainan : teka-teki, simulasi, permainan papan. Realia: model, contoh,manipulati(boneka, peta)

1.

Teknologi mutakhir 1. Basis komunikasi : telekonferan,kuliah jarak jauh

2. Berbasis microprosesor : computer assisted instruction, permainan komputer, sistem tutor intelejen, interaktif, hypermedia, DVD

DASAR-DASAR PEMILIHAN MEDIA PENDIDIKAN MODEL PERENCANAAN MEDIA YANG EFEKTIF (ASSURE) Heinich, dkk (1982)

(A) Menganalisis karakteristik umum kelompok sasaran (S) Menyatakan atau merumuskan tujuan pembelajaran (S) Memilih, memodifikasi atau merancang dan mengembangkan materi dan media yang tepat (U) Menggunakan materi dan media (R) Meminta tanggapan dari siswa (E) Mengevaluasi proses belajar

PRINSIP-PRINSIP PEMILIHAN MEDIA 1. Kejelasan maksud dan tujuan pemilihan media (untuk hiburan, informasi umum atau pembelajaran)

2. 3.

Familiaritas media (sifat dan ciri-ciri media) Adanya sejumlah media yang dapat diperbandingkan (banyaknya jenis media)

PERTIMBANGAN PRINSIP-PRINSIP PSIKOLOGIS PEMILIHAN DAN PENGGUNAAN MEDIA

Motivasi , untuk melahirkan minat. Karena dalam belajar kebutuhan, minat sangat berpengaruh. Perbedaan individual, siswa belajar dengan caranya yang berbeda. Maka perlu mengetahui karakter siswanya. Tujuan pembelajaran , perlu menekankan pada sisi tujuan yang hendak dicapainya. Organisasi isi, agar siswa lebih ingat. Persiapan sebelum belajar , siswa sudah menguasai pelajaran dasar. Tingkat sifat dan persiapan siswa. Emosi , pembelajaran melibatkan emosi dan perasaan pribadi yang amat berpengaruh dan bertahan. Partisipasi , adanya partisipasi dari siswa. Umpan balik , adanya komunikasi tentang evaluasi. Penguatan , siswa berhasil didorong untuk tetapterus belajar Latihan dan pengulangan , dapat lebih lama tinggal dalam ingatan penerapan , untuk menerapkan dalam kehidupannya.

KRITERIA PEMILIHAN MEDIA

Sesuai dengan tujuan yang ingin dicapai Tepat untuk mendukung isi pelajaran yang sifatnya fakta, konsep, prinsip atau generalisasi Praktis, luwes dan bertahan Guru terampil menggunakannya Pengelompokkan sasaran Mutu teknis

KRITERIA UMUM PEMILIHAN MEDIA

Kesesuaian dengan tujuan Kesesuaian dengan materi Kesesuaian dengan fasilitas Kesesuaian dengan karakteristik siswa Kesesuaian dengan gaya belajar Kesesuaian dengan teori

Rudi Susilana & Cepi Riyana, 2008

You might also like