You are on page 1of 2

ULANGAN HARIAN III

Mata Pelajaran Kelas/Semester Materi Pokok Nama Hari, Tanggal : Matematika : VIII/Ganjil : Garis Lurus dan SPLDV : ............ : ..

Standar Kompetensi : 1. Memahami bentuk aljabar, relasi, fungsi, dan persamaan garis lurus 2. Memahami sistem persa-maan linear dua variabel dan menggunakannya dalam pemecahan masalah Kompetensi Dasar : 1.5 Membuat sketsa grafik fungsi aljabar sederhana pada sistem koordinat Cartesius 1.6 Menentukan gradien, persamaan dan grafik garis lurus 2.1 Menyelesaikan sistem persamaan linear dua variabel NO 1 SOAL Gambarkan persamaan garis lurus berikut pada sistem koordinat cartesius a. 2x 5y = -10 b. -3x + y = -3 JAWABAN SKOR

Tentukan persamaan garis lurus dari grafik di bawah ini: a. b. 4 0 7 -3 -6 0

Tentukan gradien dari persamaan garis lurus dibawah ini: a. -4x + y = 5

Tentukan Persamaan garis yang melalui titik (2,3) terhadap garis 2x + y = 6, jika: a. Sejajar b. Tegak lurus

Tentukan persamaan garis lurus yang melalui titik A(0,3) dan B(4,0)

Tentukan x dan y yang memenuhi sistem persamaan linier (dengan 3 metode) 2x y = 0 -x + 3y = 5

JUMLAH SKOR NILAI

You might also like