You are on page 1of 7

1 K 1 1 / VIII

K-1
DAFTAR ISIAN ANALISIS JABATAN UNTUK PEMEGANG JABATAN STRUKTURAL

1. NAMA JABATAN Tulislah nama jabatanyang sekarang Saudara pangku sesuai dengan nama yang tersebut dalam Surat Keputusan : Kasie Penilaian dan Pemanfaatan

2. NAMA PEGAWAI :

MUHAMMAD SALMAN, SE, MSP

3. UNIT KERJA Tulislah unit kerja tempat Saudara bekerja. ESELON II ESELON III ESELON IV Kasie Penilaian dan Pemanfaatan

Dinas Pendapatan, Pengelolaan Bidang Aset Keuangan dan Aset (DPPKA)

4. NAMA JABATAN YANG BERADA DI BAWAH INI : Sebutkan nama jabatan bawahan langsung Saudara dari jumlah pemangku jabatannya NO 1. Staf NAMA JABATAN JUMLAH PEMANGKU JABATAN 4 (empat) orang

5. HASIL KERJA Tulislah hasil kerja Saudara peroleh dalam melaksanakan tugas, baik hasil kerja yang bersifat manajerial maupun non manajerial. Hasil non manajerial adalah hasil yang diperoleh dalam melaksanakan tugas teknis atau tugas lain yang tidak berhubungan dengan bawahan. Hasil manajerial misalnya petunjuk kerja, distribusi tugas dan koordinasi kerja. MACAM HASIL KERJA 1. Hasil Kerja Manajerial 2. Hasil Kerja Non Manajerial - Membantu Kepala Bidang dalam hal penyusunan rencana kerja bidang - Membantu Kepala Bidang dalam pelaksanaan - Melakukan

2 6. BAHAN KERJA Tulislah bahan-bahan kerja yang Saudara gunakan atau objek yang Saudara olah dalam melaksanakan tugas : MACAM BAHAN KERJA PENGGUNAAN DALAM TUGAS 1. Peraturan perundangan-undangan Sebagai pedoman dalam pelaksanaan tugas terutama dalam hal penilaian dan pemanfaatan aset. lapangan

2. Dokumen tanda kepemilikan Barang Penyesuaian antara data Milik Daerah/Aset dengan data administrasi

7. PERALATAN KERJA Tulislah bahan-bahan kerja yang Saudara gunakan atau objek yang Saudara olah dalam melaksanakan tugas : MACAM BAHAN KERJA PENGGUNAAN DALAM TUGAS 1. Komputer dan Printer Pengolahan data Barang Milik Daerah/Aset Pelaksanaan perkerjaan administrasi lainnya terhadap

2. Kamera Digital

Membuat dokumentasi poto Barang Milik Daerah/Aset

3. GPS

Penentuan titik koordinat terhadap Aset Tanah dan Gedung Mengukur luas tanah dan bangunan Menyimpan dokumen hak kepemilikan Barang Milik Daerah/Aset

4. Alat Ukur 5. Brankas

8. JAM KERJA Ada jenis pekerjaan yang dilakukan dalam jam kerja biasa, misalnya : Hari Senin s.d. Kamis : Jam 08.00 Jam 15.00 Hari Jumat : Jam 08.00 Jam 11.30 Hari Sabtu : Jam 08.00 Jam 14.00 Ada juga jenis pekerjaan yang dilaksanakan selama 24 jam, misalnya : Anggota Satuan Pengamanan, Penjaga Mercu Suar, Pengamat Gunung Merapi, Penjaga Pintu Kereta Api, dan lain-lain. Selain itu ada juga jenis pekerjaan yang dilaksanakan dalam waktu tertentu, misalnya : Pemantau Satwa Liar, pekerjaan dilakukan tergantung jenis satwanya, yaitu ada yang siang dan ada yang malam. Sebutkan, apakah jabatan Saudara dikerjakan dalam jam kerja biasa, atau selama 24 jam, atau dalam waktu tertentu yang lain. Pilih salah satu, dan lingkarilah pada nomor yang Saudara pilih : 1. Jam kerja biasa 2. 24 jam 3. Dalam waktu tertentu

3 9. TANGGUNG JAWAB Sebutkan, apa tanggungjawab Saudara atas bahan yang Saudara olah, alat kerja yang Saudara gunakan, hasil kerja yang harus Saudara peroleh, lingkungan kerja, dan tanggungjawab kepada orang lain.

Tanggung Jawab terhadap bahan yang diolah dan alat kerja yang digunakan : - Memelihara dan menyimpan dengan baik seluruh dokumen kepemilikan Barang Milik Daerah (BMD)/Aset - Memelihara seluruh peralatan kerja dengan baik. Hasil yang diperoleh : - Tersedianya informasi Barang Milik Daerah (BMD)/Aset yang baik. Tanggung jawab terhadap orang lain : - Melayani dengan baik semua pihak yang berkaitan dengan tugas dan tanggung jawab yang saya miliki. - Memberikan informasi yang diperlukan sejauh tidak bertentangan dengan peraturan perundangan-undangan dan tidak merugikan daerah.

10. WEWENANG Wewenang ialah hak pemegang jabatan untuk memilih atau mengambil sikap atau tindakan tertentu. Sebutkan, apa wewenang yang Saudara miliki sehubungan dengan tugas yang dibebankan kepada Saudara. Memberikan masukan kepada Kepala Bidang Aset dalam hal pengelolaan BMD/Aset terutama menyangkut penilaian dan pemanfaatan BMD/Aset. Mengkoordinir staf dalam pelaksanaan tugas-tugas kedinasan sesuai dengan arahan Kepala Bidang Aset maupun Kepala Dinas PPKA.

11. KORELASI JABATAN Dengan jabatan apa, atau unit kerja, atau instansi mana Saudara berhubungan, baik timbal balik, maupun searah, baik vertikal, horizontal maupun diagonal dan sebutkan tugas apa Saudara berhubungan. NO 1. JABATAN UNIT KERJA/INSTANSI HUBUNGAN TUGAS

Sekretaris Daerah Sekretariat Kabupaten Aceh Kabupaten Tamiang selaku Tamiang pengelola Barang

Daerah Membantu Kepala Bidang Aceh dan Kepala Dinas Sebagai Pembantu Pengelola dalam hal pengelolaan BMD/Aset. Daerah Membantu Kepala Bidang Aceh dan Kepala Dinas dalam hal Koordinasi penyelenggaraan pengelolaan BMD/Aset.

2.

Asisten Sekretariat Kabupaten Tamiang

Administrasi Sekretariat Daerah Kabupaten Aceh Tamiang

4 NO 3. JABATAN UNIT KERJA/INSTANSI HUBUNGAN TUGAS

Kepala Satuan Kerja Seluruh SKPK dalam Membantu Kepala Bidang Perangkat Kabupaten Kabupaten Aceh dan Kepala Dinas dalam (SKPK) selaku Pengguna Tamiang hal pendataan dan Barang. penertiban BMD/Aset.

12. KEADAAN TEMPAT KERJA Dalam melaksanakan tugas, berapa % Saudara berada di dalam ruangan, dan berapa % Saudara berada diluar ruangan ? 1. Didalam ruangan : 60% 2. Diluar ruangan : 40% Catatan : - Didalam ruangan adalah ditempat yang sepenuhnya terlindung dari cuaca. - Diluar ruangan adalah ditempat yang tidak terlindung cuaca. Sebutkan pula hal-hal yang menjadikan tempat kerja Saudara tidak nyaman, dan sebutkan pula penyebabnya. Misalnya : panas karena dilapangan terbuka, sangat dingin karena AC, bising karena ruangan dekat mesin produksi, dan sebagainya. NO HAL-HAL YANG TIDAK NYAMAN PENYEBAB -

13. RESIKO BAHAYA Dengan penyakit atau kecelakaan fisik yang dapat timbul sebagai akibat melaksanakan tugas. (lihat lampiran B). NAMA PENYAKIT / JENIS KECELAKAAN FISIK 14. PANGKAT/GOLONGAN Pangkat apa dan golongan berapa yang minimal dapat menduduki jabatan ini? PANGKAT Penata Muda Tk. I GOLONGAN III/b PENYEBAB -

15. PENDIDIKAN Menurut Saudara, untuk menduduki jabatan ini minimal harus mempunyai latar belakang pendidikan apa? JENIS PENDIDIKAN Strata 1 (S1) JURUSAN Ilmu manajemen Ilmu Akuntansi Ilmu Sosial Ilmu Administrasi Pemerintahan

5 16. KURSUS/LATIHAN Menurut Saudara, kursus/pelatihan apa yang diperlukan untuk dapat menduduki jabatan ini, atau kursus/pelatihan apa yang dapat menunjang untuk dapat menduduki jabatan ini. JENIS KURSUS / LATIHAN Kursus/pelatihan yang dapat menunjang untuk menduduki jabatan ini adalah 1. Pelatihan Pengelolaan Barang Milik Daerah. 2. Pelatihan Penilaian Aset.

17. PENGALAMAN KERJA Menurut Saudara, untuk menduduki jabatan ini harus berpengalaman dalam jabatan atau dibidang apa dan berapa lamanya? PENGALAMAN DALAM JABATAN/BIDANG 1. Bagian Umum/Perlengkapan 2. Bagian Pemerintahan 3. Bendaharawan Barang 18. UPAYA JASMANI DAN KONDISI FISIK 18.1 Sebutkan upaya jasmani yang banyak Saudara gunakan dalam melaksanakan tugas (lihat lampiran C). Berdiri Berjalan Duduk Berbicara Mendengar Melihat LAMA 2 Tahun 2 Tahun 3 Tahun

18.2 Menurut Saudara, jenis kelamin apa yang dapat menduduki jabatan ini : JENIS KELAMIN : Laki-Laki dan Perempuan

18.3 Menurut Saudara, untuk dapat menduduki jabatan ini minimal dan atau maksimal umur berapa? a. Umur Minimal : 27 Tahun

b. Umur Maksimal

: 40 Tahun

19. SYARAT KONDISI JASMANI Sebutkan syarat kondisi jasmani lain yang disyarakat untuk dapat menduduki jabatan ini. Misalnya : tidak cacat kaki, berparu-paru baik, suara merdu, tinggi badan, berat badan, dan lain-lain Tidak Buta, Tidak Bisu dan Tidak Tuli

6 20. RINCIAN TUGAS A APA TUGAS YANG SAUDARA KERJAKAN, SEBUTKAN PULA OBJEK YANG DIKERJAKAN B BAGAIMANA CARA SAUDARA MELAKSANAKAN TUGAS C APA TUJUAN TUGAS YANG SAUDARA KERJAKAN Untuk memahami tata cara pengelolaan BMD/Aset sesuai dengan peraturan perundang-undangan terutama dalam hal penilaian dan pemanfaatan BMD/Aset

1. Mempelajari tata cara - Membaca dan memahami pengelolaan Barang Milik peraturan perundangDaerah (BMD)/Aset undangan yang berkaitan terutama yang dengan pengelolaan BMD/ menyangkut dalam hal Aset penilaian dan - Membaca modul-modul pemanfaatan aset tentang pengelolaan BMD/ Aset - Mencari informasi lewat internet - Mengikuti kursus/pelatihan

2. Penyusunan kebijakan - Ikut serta Bersama-sama Membuat pedoman teknis pengelolaan Kepala Bidang Aset, Kepala pengelolaan BMD/ BMD/Aset Dinas PPKA dan SKPK terkait Aset dalam hal penyusunan Qanun tentang pengelolaan BMD/Aset. - Ikut serta Bersama-sama Kepala Bidang Aset, Kepala Dinas PPKA dan SKPK terkait dalam hal penyusunan peraturan Bupati tentang penilaian, pemanfaatan, penjualan dan penghapusan BMD/Aset. 3. Penyusunan standarisasi sarana dan prasarana kerja pemerintah serta Penyusunan Standarisasi Satuan Harga Barang Ikut serta dalam Tim Sebagai dasar penyusunan standarisasi penyusunan RAPBK sarana dan prasarana kerja Aceh Tamiang pemerintah serta Penyusunan Standarisasi Satuan Harga Barang Pengendalian dan penertiban BMD/Aset secara fisik dan administratif

4. Pendataan dan - Melakukan kroscek antara penertiban BMD/Aset data administrasi dengan data ril dilapangan baik aset tetap maupun aset bergerak - Membuat tanda bukti kepemilikan aset 5. Penilaian BMD/Aset Membantu Kepala Dinas dan Kepala Bidang melakukan penilaian (appraisal) aset yang bekerja sama dengan SKPK terkait dan pihak ketiga

Sebagai penyusunan Pemerintah Kabupaten Tamiang

dasar Neraca Aceh

A APA TUGAS YANG SAUDARA KERJAKAN, SEBUTKAN PULA OBJEK YANG DIKERJAKAN

B BAGAIMANA CARA SAUDARA MELAKSANAKAN TUGAS

C APA TUJUAN TUGAS YANG SAUDARA KERJAKAN Pelaksanaan Pengelolaan BMD/ Aset sesuai Peraturan Perundang-undangan

6. Melakukan koordinasi/ - Membantu Kepala Dinas dan kerjasama dengan SKPK Kepala Bidang dalam hal terkait koordinasi pengelolaan BMD/ Aset - Ikut serta dalam Tim pemeriksaan barang, Tim Penilaian, Tim Optimalisasi Pemanfaatan BMD/Aset, Tim Penghapusan/ Penjualan BMD/Aset.

7. Melaksanakan tugas- - Membantu Kepala Bidang Kelancaraan tugas kedinasan lainnya dalam hal penyusunan pelaksanaan tugasrencana kerja bidang aset. tugas kedinasan. - Melaksanakan tugas-tugas lainnya yang diberikan oleh Kepala Bidang Aset maupun oleh Kepala Dinas PPKA.

You might also like